Anda di halaman 1dari 3

Pemeriksaan dan Diagnosa 5.

Makan banyak bauh dan sayuran segar

Gejala artritis reumatoid sama dengan


6. Tidak boleh merokok dan minum alcohol REMATIK
beberapa penyakit lainnya, itu sebabnya sulit
untuk mendiagnosis artritis reumatoid pada tahap
7. Latihan relaksasi
(Artritis Rheumatoid)
8. Berusaha dan membina hidup yang positif
awal. Ada beberapa tes yang bisa membantu
diagnosis artritis reumatoid, yaitu pemeriksaan
fisik, tes darah, dan pemindaian X-ray. Penatalaksanaan/ perawatan Osteoartritis
1. Medikamentosa
Pencegahan Kekambuhan
Arthritis Rheumatoid Tidak ada pengobatan medikamentosa yang

spesifik, hanya bersifat simtomatik. Obat


1. Istirahat yang cukup
antiinflamasi nonsteroid (OAINS) bekerja hanya
2. Hindari kerja berat
sebagai analgesik dan mengurangi peradangan,
3. Minum minuman yang tinggi kalsium seperti susu
tidak mampu menghentikan proses patologis
4. Olah raga ringan secara teratur
2. Istirahatkan sendi yang sakit, dihindari
5. Berjemur dipanas Matahari pagi (Jam 7.00 –
8.00) aktivitas yang berlebihan pada sendi yang sakit.

6. Hindari makanan yang mengandung asam urat 3. Mandi dengan air hangat untuk mengurangi

rasa nyeri
7. Periksa kesehatan kePuskesmas minimal 6 bulan
sekali 4. Lingkungan yang aman untuk melindungi

Upaya Pencegahan Rematik dari cedera

1. Mengurangi konsumsi garam 5. Dukungan psikososial

2. Menghindari kegemukan 6. Fisioterapi dengan pemakaian panas dan


Promosi Kesehatan Rumah Sakit
3. Membatasi konsumsi lemak dingin, serta program latihan yang tepat Rumah Sakit Islam
“SULTAN HADLIRIN JEPARA”
4. Olah raga teratur Jl. Raya Jepara-Bangsri Km. 3,
7. Diet untuk emnurunkan berat badan dapat
Telp. (0291)591507 Fax. (0291)4295554
JEPARA
mengurangi timbulnya keluhan Web : www.rsisultanhadlirin.co.id
SMS Center : 081 225 208 081
REMATIK Penyebab dan Faktor Risiko
(Artritis rheumatoid) Penyebab artritis rheumatoid adalah sistem
Daftar Tilik Penilaian
Arthritis rheumatoid atau biasa dikenal kekebalan tubuh yang seharusnya melawan infeksi, Ulang Materi Edukasi
sebagai penyakit rematik adalah peradangan tetapi justru menyerang sel normal pada persendian
dan membuat sendi terasa nyeri, bengkak, dan kaku.
kronis pada sendi yang menyebabkan rasa sakit,
Beberapa faktor yang diduga bisa
bengkak dan kaku pada persendian. 1. Diagnosis o Sudah Mengerti
meningkatkan risiko terserang artritis rheumatoid:
Sekitar 90 persen area pertama yang o Belum Mengerti
1. Usia
biasanya terkena artritis reumatoid adalah 2. Jenis kelamin ( wanita lebih berisiko 2. Gejala dan Tanda o Sudah Mengerti
persendian kaki dan tangan, hampir setiap sendi tinggi) o Belum Mengerti
pada tubuh bisa menjadi sasaran artritis 3. Hormon
4. Genetika 3. Tolak Ukur Pengobatan o Sudah Mengerti
reumatoid. Artritis reumatoid merupakan radang
5. Kebiasaan yang tidak sehat seperti o Belum Mengerti
sendi yang juga bisa berdampak pada jaringan di 4. Medikasi
merokok.
sekitar persendian, seperti pada otot, ligamen, o Sudah Mengerti
Gejala artritis reumatoid pada masing-masing
dan tendon. Seiring waktu, peradangan ini bisa o Belum Mengerti
orang berbeda dan bisa berubah seiring waktu. 5. Diet
merusak jaringan persendian. Efek dari kondisi Gejala berkembang perlahan-lahan selama beberapa o Sudah Mengerti
ini akan membatasi aktivitas keseharian, seperti pekan. o Belum Mengerti
6. Perawatan di Rumah
sulit untuk berjalan dan menggunakan tangan.
Gejala Arthritis Rheumatoid o Sudah Mengerti
Artritis reumatoid biasanya menyerang 7. Jadwal Kontrol o Belum Mengerti
persendian kecil di tangan dan kaki terlebih dulu.
Beberapa gejala yang sering timbul pada persendian o Sudah Mengerti
akibat artritis reumatoid, di antaranya: 8. Hal-hal yang harus o Belum Mengerti
1. Kaku diperhatikan
o Sudah Mengerti
2. Kemerahan, bengkak, dan terasa hangat
o Belum Mengerti
3. Nyeri
9. Lain-lain…
4. Keluhan dan gejala yang dialami biasanya menetap
selama enam minggu atau bisa lebih.

Istitho’ah, Istiqomah, Amanah Pelayananku, Ibadahku…

Anda mungkin juga menyukai