Anda di halaman 1dari 4
IUAL BELI DAN KONTRAK KERJA AIR KEMASAN CUP, BOTOL DAN GALON No. 413/HT/AMDK/V/2023 Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : KOP. PONDOK PESANTREN MODERN NURUL HIDAYAH (KOPONTREN MODERN NURUL HIDAYAH ) Alamat : Bantan Tua Kel. Bantan Tua Kec. Bantan Kab. Bengkalis Propinsi Riau PenanggungJawab1 : © AHMAD PAMUJI Alamat : JL, Rajimun RT. 002 RW.005 Kel, Bantan Tua Kec.Bantan Kab. Bengkalis Prop.Riau Penanggung Jawab 2: H.KAMALIS.Pd.l. Alamat JL. Rajimun RT. 001 RW.00S Kel. Bantan Tua Kec.Bantan_ Kab. Bengkalis Prop Riau PenanggungJawab3 : M.ALIMUALIM Alamat : JL. Rajimun RT. 002 RW.003 Kel. Pasirin Kec.Bantan Kab. Bengkalis Prop.Riau Selanjutnya disebut sebagai Pihak Pertama -- Nama : CV.HIDAYAH TEKNIK JLSawunggaling 1! RT.30 Dsn Sambisari Ds Sambibulu Taman - Sidoarjo Telp 031 7886669 , 7879666 Pimpinan : AUNURROFIQ Bebekan Masjid No. 61 RT.06 RW.02 Kel. Bebekan Kec. Taman Kab. Sidoarjo Selanjutnya disebut sebagai Pihak Kedua Kedua belah pihak telah sepakat untuk mengadakan perjanjian kerja sama guna melaksanakan pekerjaan yang telah terlebih dahulu dijelaskan dan ditentukan oleh Pihak pertama kepada Pihak kedua dengan ketentuan - ketentuan sebagai berikut : PASAL 1 MACAM PEKERJAAN Pihak pertama memberikan pekerjaan kepada pihak kedua berupa pembeliaan barang ~ barang yang terdiri dari peralatan dan perlengkapan yang kemudian Pihak kedua melakukan pekerjaan instalasi peralatan dan perlengkapannya dengan ketentuan uji produksi memenuhi hasil produk yang di syaratkan dan mendapatkan sertifikat yang dibutuhkan (Halal MUI, SNI, BPOM ) yang mana tempat telah disediakan oleh pihak pertama yang berlokasi di Kab. Bengkalis Propinsi Riau PASAL2 PERALATAN DAN PERLENGKAPAN Pihak pertama telah sepakat melakukan pembelian peralatan dan perlengkapannya untuk pengolahan Air Minum dengan Rincian terlampir: PASAL 3 HARGA Harga yang telah disepakati oleh kedua belah pihak untuk pekerjaan tersebut diatas adalah sebagai berikut : Rp. 525.000.000 (Lima Ratus Dua Puluh Lima Juta Rupiah) - PASAL 4 PEMBAYARAN DAN TERMIN PEMBAYARAN Pihak pertama telah menyanggupi dan akan melaksanakan pembayaran kepada pihak kedua untuk pembelian peralatan dan perlengkapan serta instalasi sebagai berikut : 1. Untuk Pembayaran ke I 50% akan dilakukan oleh Pihak Pertama sebesar Rp. 262.500.000 (Dua Ratus Enam Puluh Dua Juta Lima Ratus Ribu Rupiah ) dibayar setelah perjanjian di tandatangani oleh kedua Belah Pihak. 2. Untuk Pembayaran ke Il 30% sebesar Rp. 157.500.000 (Seratus Lima Puluh Tujuh Juta Lima Ratus Ribu Rupiah ) dibayar apabila peralatan dan mesin akan dikirim 3. Pembayaran ke Ill 20% sebesar Rp. 105.000.000 ( Seratus Lima Juta Rupiah) dilakukan setelah barang selesai perakitan PASALS PELAKSANAAN Pengadaan barang dan Instalasi peralatan disiapkan dalam jangka waktu kurang lebih 1,5 sampai 2 bulan setelah penandatanganan perjanjian oleh kedua belah Pihak. Pelaksanan akan dilakukan segera setelah peralatan dan perlengkapannya tiba di lokasi dan di lapahgan telah dinyatakan siap. PASAL 6 JANGKA WAKTU PEMELIHARAAN 1. Masa pemeliharaan atau jaminan/garansi system dan pekerjaan adalah selama 1 (Satu) tahun , terhitung sejak tanggal Berita acara serah terima hasil pekerjaan di tanda tangani bersama kedua belah pihak dengan syarat dan ketentuan bahwa kerusakan diakibatkan karena kesalahan instalasi dari pihak Kedua. 2. Pemeliharaan peralatan selama garansi hanya dilakukan oleh Teknisi dengan surat tugas dari Pihak Kedua, dan apabila selama masa garansi belum habis dan ditangani oleh Pihak lain selain Pihak Kedua,maka garansi dianggap tidak berlaku lagi PASAL7 PERSELISIHAN Jika dikemudian hari tirmbul perselisihan pendapat mengenai kontrak kerja ini, maka Pihak pertama dan Pihak kedua akan menyelesaikan secara musyawarah. PASAL8 BERLAKUNYA KONTRAK KERJA Kontrak kerja ini berlaku sejak ditanda tangani oleh kedua belah pihak setelah seluruh kewafiban kedua belah pihak selesai di penuhi. PASAL9 PENUTUP Demikian Kontrak kerja ini di buat dan disetujui oleh kedua belah pihak. 2, HKAMALI ou 3. M, ALI MUALIM.

Anda mungkin juga menyukai