Anda di halaman 1dari 342

BUPATI TANAH BUMBU

PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

KEPUTUSAN BUPATI TANAH BUMBU


NoMoR 188.46 I V 3;l BPKAD I 2o2o
TENTANG
STANDAR HARGA SATUAN TAHUN 2021

BUPATI TANAH BUMBU,


Menimbang :4. bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 3 ayat (1) Peraturan
Presiden Nomor 33 Tahun 2O2O tentang Standar Harga
Satuan Regional Kepala Daerah menetapkan standar harga
satuan biaya honorarium, perjalalan dinas dalam negeri,
rapat atau pertemuan di dalam dan di luar kantor,
pengadaan kendaraan dinas, dan pemeliharaan
berpedoman pada standar harga satuan regional untuk
mendukung program dan kegiatan dalam penyusunan
rencana kerja dan anggaran;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimala dimaksud
da-lam huruf a, perlu menetapkan Keputusan Bupati
tentang Standar Harga Satuan Talrun 2O2l;
Mengingat : 1. Undarrg-Undang Nomor 28 Tahun 2OO2 tentang Bangunan
Gedung (kmbaran Negara Republik Indonesia Tahun 2O02
Nomor 134, Tambahan lrmbaran Negara Republik
Indonesia Nomor 42471;
2. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2OO3 tentang
Pembentukan Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten
Balangan di Provinsi Kalimantan Selatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2OO3 Nomor 22, Tambahart
Lembarar Negara Republik Indonesia Nomor 4265);
o- Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2Ol4 tentang
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan kmbaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah
diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang
Nomor 9 Tahun 2O15 tentang Perubahan Kedua Atas
Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2Ol4 tentang
Pemerintahan Daerah (kmbaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5679);
4. Peraturan Pemerintah Nomor 36 Tahun 2OOS tentang
Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2OO2
tentang Bangunan Gedung (Irmbaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2OO5 Nomor 83, Tambahan lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4532);

5. Peraturan... .. .
5. Peratural Pemerintah Republik Indonesia Nomor 12 Tahun
2019 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (kmbaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 42,
Tambahan l,embaran Negara Republik Indonesia Nomor
6322);
6. Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang
Pengadaan barang/Jasa Pemerintah (trmbaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 33);
7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 9O Tahun 2019
tentang Klasifikasi, Kodefikasi, dan Nomenklatur
Perencanaan Pembangunan dan Keuangan Daerah (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1447);
8. Peraturan Presiden Nomor 33 Tahun 2O2O lentatg Standar
Harga Satuan Regional (lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2020 Nomor 57);
9. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 19 Tahun 2016
tentang Pedoman Pengelolaan Barang Milik Daerah (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 547);
1O. Peraturan Daerah Kabupaten Tanah Bumbu Nomor 19
Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat
Daerah (l,embaran Daerah Kabupaten Tanah Bumbu
Tahun 2016 Nomor 19) sebagaimana telah di ubah dengan
Peraturan Daerah Kabupaten Tanah Bumbu Nomor 13
Tahun 2018 tentang Perubahan atas Peraturan daerah
tentang Pembentukan dan Susunal Perangkat Daerah
Kabupaten Tanah Bumbu Nomor 19 Tahun 2016
(l,embaran Daerah Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2O13
Nomor 13);
11. Peraturan Bupati Tanah Bumbu Nomor 18 Tahun 2Ol7
tentang Tugas, Fungsi, Uraian T\rgas dan Tata Ke{a
Unsur-unsur Organisasi Badan Pengelolaan Keuangan dan
Aset Daerah (Berita Daerah Kabupaten Tanah Bumbu
Tahun 2017 Nomor l8);

Memperhatikan: Nota Dinas Kepala BPKAD Nomor B/180.18//BPKAD-


ANGIXI2O2O tanggal 2TOktober 2O2O, Peihal Mohon
Persetujuan Koreksi dan Penetapan Keputusan Bupati
tentang Penetapan Standar Satuan Harga Kabupaten
Tanah Bumbu Tahun 2021;

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : KEPUTUSAN BUPATI TENTANG STANDAR HARGA SATUAN


TAHUN 202I.

KESATU : Menetapkan Standar Harga Satuan Tahun 2O2l


sebagaimana tercantum dalam l,ampiran yang merupakan
bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini.
KEDUA : Harga yang tertera pada Keputusan Bupati ini mempakan
pedoman harga tertinggi dan estimasi untuk penyusunan
anggaran.

KETIGA....
KETIGA : Harga tertinggi sebagaimana di maksud pada Dikhrm
KEDUA mencakup honorarium, perjalanan dinas dalam
negeri, rapat atau pertemuan di dalam dan di luar kantor,
pengadaan kendaraan dinas, pemeliharaan dan segala jenis
biaya yang muncul akibat kebijakan daerah dengan
memperhatikan prinsrp efesiensi, efektifitas, kepatutan dan
kewajiban.
KEEMPAT Harga estimasi sebagaimana dimaksud pada Dilrhrm KEDUA
mencakup belanja barang/jasa dan segala jenis biaya yang
diatur oleh mekanisme pasar.
KELIMA Segala biaya yang timbul akibat ditetapkannya Keputusan
Bupati tentang Standar Harga Satuan Tahun 2O2l ini
dibebankan pada Anggaran Pendapataa dan Belanja Daerah
Kabupaten Tanah Bumbu.
KEENAM Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal O2 Januari 2O2l
sampai dengan tanggal 31 Desember 2O21.

Di tetapkan di tulicin
pada tanggal (
l)rrrmbrr:rlxI
BUPATI T BUMBU,

H. SUDIAN NOOR
LAMPIRAN
KEPUTUSAN BUPATI TANAH BUMBU
NoMoR 188.46 / 972 /BPKAD / 2o2t
TENTANG
STANDAR HARGA SATUAN TAHUN 2021

PEN.]EI-A.SAN DAN DAFTAR STANDAR HARGA SATUAN TAHUN 2O2I

1. Honorarium Penanggung Jawab Pengelola Keuangan;


Honorarium Penalggung Jawab Pengelola keuangan pada setiap satuan
kerja (SKPD), diberi honorarium berdasarkan besaran pagu yang dikelola,
dengan ketentuan sebagai berikut :
a. Jumlah keseluruhan alokasi dana untuk honorarium penanggung jawab
pengelola keuangan dalam I (satu) tahun paling banyak l0% dari pagu
yang dikelola.
b. Pejabat Pembuat Komitmen diberikan honorarium maksimal 12 (dua
belas) bulan berdasarkan pagu pengadaan barang dan jasa yang
dikelolanya serta beban kerja.
c. Staf dari Bendahara Pengeluaran adalah Bendahara Pengeluaran
Pembantu yang jumlahnya maksimal 5 (lima) orang, kecuali BPKAD
selaku PPKAD.
d. Dalam hal terdapat kegiatan lokasinya berjauhan dengan tempat
kedudukan tempat Bendahara Pengeluaran dan/ atau beban kerja
bendahara pengeluaran sangat berat, pejabat yang diberi kuasa dapat
mengangkat satu atau lebih bendalara pengeluaran pembantuguna
kelancaran pelaksanaan kegiatan.
e. Staf dari Bendahara Penerimaan adalah Bendahara Penerimaan
Pembantu yang diberikan maksimal 3 (tiga) orang, kecuali BPKAD selaku
PPKAD.
Penentuan besaral honorarium Bendahara Penerimaan, bendahara
penerima pembantu berdasarkan pagu penerimaan SKPD dan khusus
yang mengelola Hibah yang ada di PPKD.
f. Dalam hal terdapat kegiatan lokasinya berjauhan dengan tempat
kedudukan tempat Bendahara Penerimaan dan/ atau beban keg'a
bendahara Penerimaan sangat berat, pejabat yang diberi kuasa dapat
mengangkat satu atau lebih bendahara Penerimaan pembantugu.na
kelancaran pelaksalaan kegiatan.
g. Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan & Staf Pejabat Pelaksana Teknis
Kegiatan Berhak mendapatkan Honorarium, dengan pembayaran
honorarium maksimal 9 (Sembilan) bulan berdasarkan baryaknya
kegiatan yang di pegang oleh PPTK dan Staf PPTK, yaitu;
- Kegiatan yang dipegang | - 2, honor yang dibayarkan sebanyak 1
kegiatan
- Kegiatan yang dipeganC A - 4, honor yang dibayarkan sebanyak 2
kegiatan
- Kegiatan yang dipegang 5 - 6, honor yang dibayarkan sebanyak 3
kegiatan
- Kegiatan yang dipegan C 7 - 8, honor yang dibayarkan sebanyak 4
kegiatan
- Kegiatan yang dipegang > 9, honor yang dibayarkan sebanyak 5
kegiatan
rr. Staf Pejabat Pelaksana Kegiatan (Staf PPTK) dalam 1 (satu) kegiatan yang
terdiri dari : - Kegitan yang kurang dari Rp.20O.OOO.00O Maksimal 1
(satu) orang darr Kegiatan yang lebih dari Rp.200.O00.000 Maksimal 2
(dua) orang .
t. Pejabat yang ditunjuk sebagai Pejabat Penatausahaan Keuangan (PPK-
SKPD) tidak diperkenankan merangkap jabatan lain dalam struktur
pengelolaan kegiatan.
j. Besaran Honorarium Pejabat Penatausahaan Keuangan (PPK-SKPD) dan
Staf Pejabat Penatausahaan Keuangan (Staf PPK-SKPD) menggunakan
pagu belanja ditambah target pendapatan SKPD.
k. Staf Pejabat Penatausahaan Keuangan (Staf PPK) untuk setiap SKPD
dengan ketentuan:
- Petugas Verifrkasi SPJ, maksimal 2 (dua) orang, honor yang
dibayarkan maksimal 12 (dua belas) bulan .
- Petugas Akuntansi, maksimal 1 (tiga) orang honor yang dibayarkan
maksimal 12 (dua belas) bulan.
2. Honorarium Kelebihan Jam Perekayasaan
Honorarium atas kelebihan jam kerja yang diberikan kepada fungsional
perekayasa yang diberi tugas berdasarkan surat perintah dari pejabat yang
berwenang untuk melakukan perekayasaan, paling banyak 4 (empat) jam
sehari, dengan tidak diberikan uang lembur dan uang makan lembur.
3. Honorarium Penunjang Penelitian/ Perekayasaan
Honorarium yang diberikan kepada seseorang yang diberi tugas untuk
menunjang kegiatan penelitian/ perekayasaan yang dilakukan oleh
fungsional peneliti/ perekayasa sebagai pembantu peneliti/ perekayasaan,
pengolah data, petugas survey, pembantu lapangan, berdasarkan surat
perintah pejabat yang berwenang.
Terhadap pembantu peneliti/ perekayasa sebagaimana tersebut diatas yang
berstatus pegawai negeri sipil tidak diberikan uang lembur dan uang makan
lembur.
Catatan:
1. Dalam hal penelitian/ perekayasaan dilakukan bersama-sama dengan
pegawai negeri sipil (non fungsional peneliti/ perekayasa), kepada
Pegawai Negeri Sipil (non fungsional peneliti/ perekayasa) atas
penugasan penelitian yang dilakukan diluar jam kerja normal diberikan
honorarium paling tinggi sebesar 85% (delapan puluh fima persen) dari
honorarium kelebihan jam perekayasaan untuk perekayasa pertama.
2. Khusus honorarium pembantu lapangan, dalam hal ketentuan mengenai
upah harian minimum di suatu wilayah lebih tinggi daripada satuan
biaya, maka satuan biaya ini dapat dilampaui mengacu pada ketentuan
tersebut.
3. Honorarium penunjang penelitian/ perekayasaan diberikan secara
selektif dengan mempertimbangkan prinsip efrsiensi dan efektifitas.
4. Honorarium Instrukhrr
Instruktur adalah PNS yang berdasarkan surat keputusan pejabat yang
berwenang berrugas untuk mengajarkan sesuatu sekaligus memberikan
latihan dan bimbingan. untuk Instruktur yang berasal dari non-PNS,
satuan biayalya mengacu pada harga standar satuan harga ini. Instruktur
Senam diberikan per kali untuk seluruh SKPD yang melaksanakan senam'
5. Honorarium Narasumber Pembahas/ Moderator/ Pembawa Acaral Panitia
6.1 Honorarium Narasumber/ Pembahas
Honorarium narasumber dapat diberikan kepada Pegawai Negeri Sipil/
TNI/ Polri yang memberikan informasi/ pengetahuan kepada pegawai
negeri lainnya/ masyarakat dalam kegiatan seminar/ Rapat
Koordinasi/ Sosialisasi/ Diseminasi/ Bimbingan Teknis/ Workshop/
Rapat Keda/ Sarasehan/ Simposium I l,okakarya/ Focus Group
Discussion/ Kegiatan Sejenis, tidak termasuk untuk kegiatan diklat/
pelatihan.
Catatan:
1. Satuan Jam yang digunakan untuk kegiatan Seminar/ Rapat
Koordinasi/ Sosialisasi/ Diseminasi/ Bimbingan Teknis/
Workshop/ Rapat Keda/ Sarasehan/ Simposium I Lokakarya/
Focus Group Discussion/ Kegiatan Sejenis adalah 45 (empat puluh
lima) menit.
2. Honorarium narasumber atau pembahas berasal dari lingkup SKPD
dapat diberikan honor 50% (lima puluh persen) dari honorarium
nara sumber/pembahas.
6.2 Honorarium Moderator
Honorarium yang diberikan kepada seseorang yang ditunjuk oleh
pejabat yang berwenang untuk melaksanakan tugas sebagai moderator
pada kegiatan seminar/ Rapat Koordinasi / Sosialisasi/ Diseminasi/
Bimbingan Teknis/ Workshop/ Rapat Keda/ Sarasehan/ Simposium/
Lokakaryal Focus Group Discussion/ Kegiatan Sejenis sepanjang
peserta yang menjadi sasaran utama kegiatan berasal dari luar SKPD
penyelenggara/ masyarakat.
Catatan:
l. Satuan Jam yang digunakan untuk kegiatan seminar/ Rapat
Koordinasi /Sosialisasi/ Diseminasi/ Bimbingan Teknis/ Workshop/
Rapat Keqa/ Sarasehan/ Simposium/l,okakarya/Focus Group
Discussion/ Kegiatan Sejenis adalah 45 (empat puluh lima) menit.
2. Honorarium moderator dapat diberikan dari dalam satuan kerja
perangkat daerah penyelenggara sepanjang peserta yang menjadi
sasaran utama kegiatan berasal dari luar satuan kerja perangkat
daerah penyelenggaran dan/atau masyarakat.
6.3 Honorarium Pembawa Acara
Honorarium yang diberikan kepada Pegawai Aparatur Sipil Negara/
TNI/ Polri yang ditunjuk oleh pejabat yang berwenang untuk
melaksanakan tugas memandu acara dalam kegiatan seminar/ Rapat
Koordinasi / Sosialisasi/ Diseminasi/ Bimbingan Teknis/ Workshop/
Rapat Keda/ Sarasehan/ Simposium/ lnkakarya I Focus Group
Discussion/ Kegiatan Sejenis yang dihadiri oleh Menteri/ Pejabat
Setingkat, dengan peserta kegiatan minimal 3OO (tiga ratus) orang dan
sepanjang dihadiri lintas SKPD/ masyarakat.
6.4 Honorarium Panitia
Honorarium yang diberikan kepada seseorang yang diberi tugas oleh
pejabat yang berwenang sebagai panitia atas pelaksanaan seminar/
Rapat Koordinasi / Sosialisasi/ Diseminasi/ Bimbingan Teknis/
Workshop/ Rapat Kerja/ Sarasehan/ Simposium/ I,okakaryal
Focus Group Discussion/ Kegiatan Sejenis sepanjang peserta yang
menjadi sasaran utama kegiatan berasal dari luar SKPD penyelenggatal
masyarakat.
Dalam hal kegiatan seminar/ Rapat Koordinasi / Sosialisasi/
Diseminasi/ Bimbingan Teknis/ Workshop/ Rapat Ke4a I
Sarasehan/ Simposium/ I-okakaryal Focus Group Discussion/
Kegiatan Sejenis memerlukan tambahan panitia yang berasal dari non
Pegawai Negeri Sipil harus dilakukan secara selektif dengan
memperLimbangkan urgensi, dengan besaran honorarium mengacu
pada besaran honorarium untuk annggota panitia.
Jumlah panitia yang dapat diberikan honorarium maksimal 10%
(sepuluh persen) dari jumlah peserta dengan mempertimbangkan
e{isiensi dan efektifrtas.
6. Honorarium Tim Penyusunan Jurnal
Honorarium tim pen5msunan jurnal dapat diberikan kepada pegawai negeri
yang diberi tugas untuk menyusun dan menerbitkan jurnal berdasarkan
surat keputusan pejabat yang berwenang serta dapat diberikan honorarium
maksimal 9 (Sembilan) bulan. Unsur sekretariat adalah pembantu umum,
pelaksana dan yang sejenis, dan tidak berupa struktur organisasi tersendiri
7. Honorarium Tim Penyusunan Buletin/ Majafah
Honorarium tim penyusunan buletin/ majalah dapat diberikan kepada
pegawai negeri yang diberi tugas untuk menyusun dan menerbitkan buletin/
majalah, berdasarkan surat keputusan pejabat yang berwenang. Majalah
adalah terbitan berkala yang isinya berbagai liputan jurnalistik, pandangan
tentang topik aktual yang patut diketahui pembaca. Buletin adalah media
cetak berupa selebaran atau majalah berisi warta singkat atau pernyataan
tertulis yang diterbitkan secara periodik yang ditujukan untuk lembaga atau
kelompok profesi tertentu
8. Honorarium Tim Pengelola Website Kabupaten
Honorarium tim pengelola website dapat diberikan kepada pegawai negeri
atau non pegawai negeri yang diberi trrgas untuk mengelola website,
berdasarkan surat keputusan pejabat yang berwenang
9. Honorarium Penanggung Jawab Pengelola Keuangan pada Satker yang
Mengelola Belanja Pegawai/ Gaji
Honorarium penanggung jawab pengelola keuangan pada satker diberikan
kepada pegawai negeri atau non pegawai negeri yang mengelola belanja
pegawai yang ditunjuk hanya untuk melakukan pengelolaan belanja pegawai
serta ruang lingkup SKPDnya cukup besar di lingkungan kementerian
negaraf lembaga/ satuan kerja berdasarkan surat keputusan pejabat yang
berwenang. Honorarium yang diberikan maksimal 12 (dua belas) bulan,
untuk Honorarium Pengelola Belanja Pegawai diberikan kepada :
a. Honorarium Pengelola Belanja Pegawai/ Gaji PNS Kabupaten hanya ada
pada BPKAD selaku PPKD
b. Pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan diberikan Honorarium
Bendahara Pengeluaran pembatu gaji dengan memperhatikan jumlah
Pagu Anggaran Belanja Tidak t^angsung.
c. Honorarium Pembantu Pengelola Belanja Pegawai/Gaji pNS pada SKpD
merangkap sebagai bendahara pengeluaran
d. Honorarium Bendahara Pengeluaran pembatu gajiKabupaten hanya ada
pada BPKAD, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan serta Dinas Kesehatan.
lO. Satuan Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas
Satuan biaya pemeliharaan digunakan untuk mempertahankan kendaraan
dinas agar tetap dalam kondisi normal dan siap pakai sesuai dengan
peruntukannya. Biaya pemeliharaan/ perbaikan dan biaya pelumas semua
kendaraan roda 4 atau lebih dianggarkan di Badan Pengelolaan Keuangan
dan Aset Daerah kecuali Angkutan Sampah pada Dinas Lingkungan Hidup
sedangkan BBM, perpanjangan STNK dan atau Pajak dianggarkan di
masing-masing SKPD diperkenankan dibayarkan sepanjang ada
pemeriksaan atau analisa teknisnya.
11. Pengurus Barang, Pengurus Barang Pembantu dal Pembantu Pengurus
Barang
Besaran honor yang dibayarkan maksimal 12 Bulan berdasarkan jumlah
aset yang dimiliki.
Khusus untuk SKPD yang cukup besar yang dikarenakan jangkauan
wilayahnya cukup luas dapat diberikan honorarium untuk lebih dari I
(satu) orang Pembantu Pengurus Barang sesuai dengan kebutuhan.
1) Pengurus Barang Pengguna adalah jabatan fungsional umum yang
diserahi tugas menerima, menyimpan, mengeluarkan,
menatausahakan barang milik daerah pada pengguna barang (SKPD)
2) Pembantu pengurus barang pengguna adalah pengurus barang yang
membantu dalam penyiapan administrasi maupun teknis
penatausahaan barang milik daerah pada pengguna barang (SKPD)
3) Pengurus barang pembantu adalah yang diserahi tugas menerima,
menyimpan, mengeluarkan, menatausahakan dan
mempertanggungiawabkan barang milik daerah pada kuasa pengguna
barang (Bagian di SBIDA, UPTD dan Puskesmas)
12. Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan
Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan adalah petugas pengelola arsip
yang ada di Kabupaten dan SKPD yang honorariumnya dibayarkan
berdasarkal besaran pagu belanja Kabupaten dan pagu belanja SKPD,
maksimal I (satu) orang PNS / Non PNS yang dibayarkan selama 12 (dua
belas) bulan.
Penjelasan singkatan :
OB : Orang Perbulan
OJ : Orang Perjam
OH : Orang Perhari
OK : Orang Perkegiatan
OT : Orang Pertahun
OP : Orang Perpaket
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Pengelola Kegiatan

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA ANGGARAN Nilai pagu dana di bawah Rp100 juta OB 1.040.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA ANGGARAN Nilai pagu dana di atas Rp100 juta s.d. Rp250 juta OB 1.250.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA ANGGARAN Nilai pagu dana di atas Rp250 juta s.d. Rp500 juta OB 1.450.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA ANGGARAN Nilai pagu dana di atas Rp500 juta s.d. Rp1 M OB 1.660.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA ANGGARAN Nilai pagu dana di atas Rp1 M juta s.d. Rp2,5 M OB 1.970.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA ANGGARAN Nilai pagu dana di atas Rp2,5 miliar s.d. Rp5 miliar OB 2.280.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA ANGGARAN Nilai pagu dana di atas Rp5 miliar s.d. Rp10 miliar OB 2.590.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA ANGGARAN Nilai pagu dana di atas Rp10 miliar s.d. Rp25 miliar OB 3.019.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA ANGGARAN Nilai pagu dana di atas Rp25 miliar s.d. Rp50 miliar OB 3.420.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA ANGGARAN Nilai pagu dana di atas Rp50 miliar s.d. Rp75 miliar OB 3.840.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA ANGGARAN Nilai pagu dana di atas Rp75 miliar s.d. Rp100 miliar OB 4.250.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA ANGGARAN Nilai pagu dana di atas Rp100 miliar s.d. Rp250 miliar OB 4.770.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA ANGGARAN Nilai pagu dana di atas Rp250 miliar s.d. Rp500 miliar OB 5.290.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA ANGGARAN Nilai pagu dana di atas Rp500 miliar s.d. Rp750 miliar OB 5.810.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA ANGGARAN Nilai pagu dana di atas Rp750 miliar s.d. Rp1 T OB 6.330.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA ANGGARAN Nilai pagu dana di atas Rp1 triliun OB 7.370.000

1
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA) Nilai pagu dana di bawah Rp100 juta OB 500.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA) Nilai pagu dana di atas Rp100 juta s.d. Rp250 juta OB 610.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA) Nilai pagu dana di atas Rp250 juta s.d. Rp500 juta OB 720.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA) Nilai pagu dana di atas Rp500 juta s.d. Rp1 M OB 830.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA) Nilai pagu dana di atas Rp1 M juta s.d. Rp2,5 M OB 970.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA) Nilai pagu dana di atas Rp2,5 miliar s.d. Rp5 miliar OB 1.110.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA) Nilai pagu dana di atas Rp5 miliar s.d. Rp10 miliar OB 1.250.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA) Nilai pagu dana di atas Rp10 miliar s.d. Rp25 miliar OB 1.580.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA) Nilai pagu dana di atas Rp25 miliar s.d. Rp50 miliar OB 1.910.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA) Nilai pagu dana di atas Rp50 miliar s.d. Rp75 miliar OB 2.250.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA) Nilai pagu dana di atas Rp75 miliar s.d. Rp100 miliar OB 2.580.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA) Nilai pagu dana di atas Rp100 miliar s.d. Rp250 miliar OB 3.080.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA) Nilai pagu dana di atas Rp250 miliar s.d. Rp500 miliar OB 3.580.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA) Nilai pagu dana di atas Rp500 miliar s.d. Rp750 miliar OB 4.080.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA) Nilai pagu dana di atas Rp750 miliar s.d. Rp1 T OB 4.580.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA) Nilai pagu dana di atas Rp1 triliun OB 5.580.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA BARANG Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 300 jt - 500 jt OB 900.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA BARANG Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 501 jt - 1 M OB 1.000.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA BARANG Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 1 M s.d 2 M OB 1.100.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA BARANG Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 2 M - 5 M OB 1.200.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA BARANG Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 5 M - 10 M OB 1.250.000

2
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA BARANG Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 10 M - 50 M OB 1.450.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA BARANG Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 50 M - 100 M OB 1.650.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM PENGGUNA BARANG Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 100 M - Keatas OB 1.850.000

9.1.2.25.04.01.001 PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (PPK) Nilai pagu dana di bawah Rp100 juta OB 400.000

9.1.2.25.04.01.001 PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (PPK) Nilai pagu dana di atas Rp100 juta s.d. Rp250 juta OB 480.000

9.1.2.25.04.01.001 PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (PPK) Nilai pagu dana di atas Rp250 juta s.d. Rp500 juta OB 570.000

9.1.2.25.04.01.001 PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (PPK) Nilai pagu dana di atas Rp500 juta s.d. Rp1 M OB 660.000

9.1.2.25.04.01.001 PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (PPK) Nilai pagu dana di atas Rp1 M juta s.d. Rp2,5 M OB 770.000

9.1.2.25.04.01.001 PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (PPK) Nilai pagu dana di atas Rp2,5 miliar s.d. Rp5 miliar OB 880.000

9.1.2.25.04.01.001 PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (PPK) Nilai pagu dana di atas Rp5 miliar s.d. Rp10 miliar OB 990.000

9.1.2.25.04.01.001 PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (PPK) Nilai pagu dana di atas Rp10 miliar s.d. Rp25 miliar OB 1.250.000

9.1.2.25.04.01.001 PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (PPK) Nilai pagu dana di atas Rp25 miliar s.d. Rp50 miliar OB 1.520.000

9.1.2.25.04.01.001 PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (PPK) Nilai pagu dana di atas Rp50 miliar s.d. Rp75 miliar OB 1.780.000

9.1.2.25.04.01.001 PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (PPK) Nilai pagu dana di atas Rp75 miliar s.d. Rp100 miliar OB 2.040.000

9.1.2.25.04.01.001 PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (PPK) Nilai pagu dana di atas Rp100 miliar s.d. Rp250 miliar OB 2.440.000

9.1.2.25.04.01.001 PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (PPK) Nilai pagu dana di atas Rp250 miliar s.d. Rp500 miliar OB 2.830.000

9.1.2.25.04.01.001 PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (PPK) Nilai pagu dana di atas Rp500 miliar s.d. Rp750 miliar OB 3.230.000

9.1.2.25.04.01.001 PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (PPK) Nilai pagu dana di atas Rp750 miliar s.d. Rp1 T OB 3.620.000

9.1.2.25.04.01.001 PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (PPK) Nilai pagu dana di atas Rp1 triliun OB 4.420.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA BARANG Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 300 jt - 500 jt OB 580.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA BARANG Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 501 jt - 1 M OB 640.000

3
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA BARANG Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 1 M s.d 2 M OB 700.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA BARANG Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 2 M - 5 M OB 760.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA BARANG Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 5 M - 10 M OB 790.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA BARANG Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 10 M - 50 M OB 910.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA BARANG Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 50 M - 100 M OB 1.030.000

9.1.2.25.04.01.001 HONORARIUM KUASA PENGGUNA BARANG Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 100 M - Keatas OB 1.150.000

9.1.2.25.04.01.001 Bendaharan Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dan Gaji Nilai pagu dana di bawah Rp100 juta OB 340.000

9.1.2.25.04.01.001 Bendaharan Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dan Gaji Nilai pagu dana di atas Rp100 juta s.d. Rp250 juta OB 420.000

9.1.2.25.04.01.001 Bendaharan Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dan Gaji Nilai pagu dana di atas Rp250 juta s.d. Rp500 juta OB 500.000

9.1.2.25.04.01.001 Bendaharan Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dan Gaji Nilai pagu dana di atas Rp500 juta s.d. Rp1 M OB 570.000

9.1.2.25.04.01.001 Bendaharan Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dan Gaji Nilai pagu dana di atas Rp1 M juta s.d. Rp2,5 M OB 670.000

9.1.2.25.04.01.001 Bendaharan Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dan Gaji Nilai pagu dana di atas Rp2,5 miliar s.d. Rp5 miliar OB 770.000

9.1.2.25.04.01.001 Bendaharan Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dan Gaji Nilai pagu dana di atas Rp5 miliar s.d. Rp10 miliar OB 860.000

9.1.2.25.04.01.001 Bendaharan Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dan Gaji Nilai pagu dana di atas Rp10 miliar s.d. Rp25 miliar OB 1.090.000

9.1.2.25.04.01.001 Bendaharan Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dan Gaji Nilai pagu dana di atas Rp25 miliar s.d. Rp50 miliar OB 1.320.000

9.1.2.25.04.01.001 Bendaharan Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dan Gaji Nilai pagu dana di atas Rp50 miliar s.d. Rp75 miliar OB 1.550.000

9.1.2.25.04.01.001 Bendaharan Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dan Gaji Nilai pagu dana di atas Rp75 miliar s.d. Rp100 miliar OB 1.780.000

9.1.2.25.04.01.001 Bendaharan Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dan Gaji Nilai pagu dana di atas Rp100 miliar s.d. Rp250 miliar OB 2.120.000

9.1.2.25.04.01.001 Bendaharan Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dan Gaji Nilai pagu dana di atas Rp250 miliar s.d. Rp500 miliar OB 2.470.000

9.1.2.25.04.01.001 Bendaharan Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dan Gaji Nilai pagu dana di atas Rp500 miliar s.d. Rp750 miliar OB 2.810.000

9.1.2.25.04.01.001 Bendaharan Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dan Gaji Nilai pagu dana di atas Rp750 miliar s.d. Rp1 T OB 3.160.000

4
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 Bendaharan Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan dan Gaji Nilai pagu dana di atas Rp1 triliun OB 3.840.000
Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Penerimaan
9.1.2.25.04.01.001 Nilai pagu dana di bawah Rp100 juta OB 260.000
Pembantu dan Pembantu Gaji
Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Penerimaan
9.1.2.25.04.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp100 juta s.d. Rp250 juta OB 310.000
Pembantu dan Pembantu Gaji
Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Penerimaan
9.1.2.25.04.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp250 juta s.d. Rp500 juta OB 370.000
Pembantu dan Pembantu Gaji
Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Penerimaan
9.1.2.25.04.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp500 juta s.d. Rp1 M OB 430.000
Pembantu dan Pembantu Gaji
Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Penerimaan
9.1.2.25.04.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp1 M juta s.d. Rp2,5 M OB 500.000
Pembantu dan Pembantu Gaji
Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Penerimaan
9.1.2.25.04.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp2,5 miliar s.d. Rp5 miliar OB 570.000
Pembantu dan Pembantu Gaji
Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Penerimaan
9.1.2.25.04.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp5 miliar s.d. Rp10 miliar OB 640.000
Pembantu dan Pembantu Gaji
Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Penerimaan
9.1.2.25.04.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp10 miliar s.d. Rp25 miliar OB 810.000
Pembantu dan Pembantu Gaji
Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Penerimaan
9.1.2.25.04.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp25 miliar s.d. Rp50 miliar OB 980.000
Pembantu dan Pembantu Gaji
Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Penerimaan
9.1.2.25.04.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp50 miliar s.d. Rp75 miliar OB 1.150.000
Pembantu dan Pembantu Gaji
Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Penerimaan
9.1.2.25.04.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp75 miliar s.d. Rp100 miliar OB 1.330.000
Pembantu dan Pembantu Gaji
Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Penerimaan
9.1.2.25.04.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp100 miliar s.d. Rp250 miliar OB 1.580.000
Pembantu dan Pembantu Gaji
Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Penerimaan
9.1.2.25.04.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp250 miliar s.d. Rp500 miliar OB 1.840.000
Pembantu dan Pembantu Gaji
Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Penerimaan
9.1.2.25.04.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp500 miliar s.d. Rp750 miliar OB 2.090.000
Pembantu dan Pembantu Gaji
Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Penerimaan
9.1.2.25.04.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp750 miliar s.d. Rp1 T OB 2.350.000
Pembantu dan Pembantu Gaji
Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Penerimaan
9.1.2.25.04.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp1 triliun OB 2.860.000
Pembantu dan Pembantu Gaji
9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 300 jt - 500 jt OB 800.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 501 jt - 1 M OB 900.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 1 M - 2 M OB 1.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 2 M - 5 M OB 1.100.000

5
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 5 M - 10 M OB 1.150.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 10 M - 50 M OB 1.350.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 50 M - 100 M OB 1.550.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 100 M - Keatas OB 1.750.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 150 M - 300 M OB 1.950.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 300 M - Keatas OB 2.150.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pembantu Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 300 jt - 500 jt OB 640.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pembantu Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 501 jt - 1 M OB 720.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pembantu Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 1 M - 2 M OB 800.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pembantu Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 2 M - 5 M OB 880.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pembantu Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 5 M - 10 M OB 920.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pembantu Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 10 M - 50 M OB 1.080.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pembantu Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 50 M - 100 M OB 1.240.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pembantu Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 100 M - Keatas OB 1.400.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pembantu Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 150 M - 300 M OB 1.560.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pembantu Pengurus Barang Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 300 M - Keatas OB 1.720.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Pembantu Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 300 jt - 500 jt OB 480.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Pembantu Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 501 jt - 1 M OB 540.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Pembantu Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 1 M - 2 M OB 600.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Pembantu Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 2 M - 5 M OB 660.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Pembantu Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 5 M - 10 M OB 690.000

6
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Pembantu Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 10 M - 50 M OB 810.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Pembantu Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 50 M - 100 M OB 930.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Pembantu Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 100 M - Keatas OB 1.050.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Pembantu Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 150 M - 300 M OB 1.170.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Pembantu Berdasarkan Jumlah Aset yang Dimiliki 300 M - Keatas OB 1.290.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pengurus Barang Pembantu Kabupaten Orang / Bulan 1.560.000

9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Pembantu Pengelola Keuangan BOK Orang / Bulan 1.800.000

9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Pembantu Pengelola Keuangan Dana BOK Orang / Kali 1.850.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan Nilai pagu dana s.d. Rp.100 juta OB 200.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan Nilai pagu dana di atas Rp.100 juta s.d. Rp.250 juta OB 300.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan Nilai pagu dana di atas Rp.250 juta s.d. Rp.500 juta OB 400.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan Nilai pagu dana di atas Rp.500 juta s.d. Rp.1 M OB 450.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan Nilai pagu dana di atas Rp.1 miliar s.d. Rp.2,5 miliar OB 500.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan Nilai pagu dana di atas Rp.2,5 miliar s.d. Rp.5 miliar OB 600.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan Nilai pagu dana di atas Rp5 miliar s.d. Rp10 miliar OB 700.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan Nilai pagu dana di atas Rp10 miliar s.d. Rp25 miliar OB 800.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan Nilai pagu dana di atas Rp25 miliar s.d. Rp50 miliar OB 900.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan Nilai pagu dana di atas Rp50 miliar s.d. Rp75 miliar OB 1.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan Nilai pagu dana di atas Rp75 miliar s.d. Rp100 miliar OB 1.200.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan Nilai pagu dana di atas Rp100 miliar s.d. Rp250 miliar OB 1.700.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan Nilai pagu dana di atas Rp250 miliar s.d. Rp500 miliar OB 2.000.000

7
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan Nilai pagu dana di atas Rp500 miliar s.d. Rp750 miliar OB 2.200.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan Nilai pagu dana di atas Rp750 miliar s.d. Rp. 1 triliun OB 2.500.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tenaga Pengelola Kearsipan Nilai pagu dana di atas Rp1 triliun OB 3.000.000

9.1.2.25.01.01.001 PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (PPTK) Nilai pagu dana s.d. Rp.100 juta OB 505.000

9.1.2.25.01.01.001 PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp100 juta s.d. Rp250 juta OB 605.000

9.1.2.25.01.01.001 PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp250 juta s.d. Rp500 juta OB 705.000

9.1.2.25.01.01.001 PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp500 juta s.d. Rp1 M OB 805.000

9.1.2.25.01.01.001 PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp1 miliar s.d. Rp2,5 miliar OB 955.000

9.1.2.25.01.01.001 PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp2,5 miliar s.d. Rp5 miliar OB 1.105.000

9.1.2.25.01.01.001 PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp5 miliar s.d. Rp10 miliar OB 1.260.000

9.1.2.25.01.01.001 PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp10 miliar s.d. Rp25 miliar OB 1.460.000

9.1.2.25.01.01.001 PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp25 miliar s.d. Rp50 miliar OB 1.660.000

9.1.2.25.01.01.001 PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp50 miliar s.d. Rp75 miliar OB 1.860.000

9.1.2.25.01.01.001 PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp75 miliar s.d. Rp100 miliar OB 2.065.000

9.1.2.25.01.01.001 PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp100 miliar s.d. Rp250 miliar OB 2.315.000

9.1.2.25.01.01.001 PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp250 miliar s.d. Rp500 miliar OB 2.565.000

9.1.2.25.01.01.001 PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp500 miliar s.d. Rp750 miliar OB 2.820.000

9.1.2.25.01.01.001 PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp750 miliar s.d. Rp. 1 triliun OB 3.070.000

9.1.2.25.01.01.001 PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp1 triliun OB 3.570.000
STAF PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (STAF
9.1.2.25.01.01.001 Nilai pagu dana s.d. Rp.100 juta OB 250.000
PPTK)
STAF PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (STAF
9.1.2.25.01.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp.100 juta s.d. Rp.250 juta OB 300.000
PPTK)

8
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA
STAF PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (STAF
9.1.2.25.01.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp.250 juta s.d. Rp.500 juta OB 350.000
PPTK)
STAF PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (STAF
9.1.2.25.01.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp.500 juta s.d. Rp1 M OB 400.000
PPTK)
STAF PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (STAF
9.1.2.25.01.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp1 miliar s.d. Rp2,5 miliar OB 450.000
PPTK)
STAF PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (STAF
9.1.2.25.01.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp2,5 miliar s.d. Rp5 miliar OB 500.000
PPTK)
STAF PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (STAF
9.1.2.25.01.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp5 miliar s.d. Rp10 miliar OB 550.000
PPTK)
STAF PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (STAF
9.1.2.25.01.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp10 miliar s.d. Rp25 miliar OB 700.000
PPTK)
STAF PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (STAF
9.1.2.25.01.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp25 miliar s.d. Rp50 miliar OB 850.000
PPTK)
STAF PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (STAF
9.1.2.25.01.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp50 miliar s.d. Rp75 miliar OB 950.000
PPTK)
STAF PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (STAF
9.1.2.25.01.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp75 miliar s.d. Rp100 miliar OB 1.100.000
PPTK)
STAF PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (STAF
9.1.2.25.01.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp100 miliar s.d. Rp250 miliar OB 1.350.000
PPTK)
STAF PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (STAF
9.1.2.25.01.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp250 miliar s.d. Rp500 miliar OB 1.550.000
PPTK)
STAF PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (STAF
9.1.2.25.01.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp500 miliar s.d. Rp750 miliar OB 1.750.000
PPTK)
STAF PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (STAF
9.1.2.25.01.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp750 miliar s.d. Rp. 1 triliun OB 1.900.000
PPTK)
STAF PEJABAT PELAKSANA TEKNIS KEGIATAN (STAF
9.1.2.25.01.01.001 Nilai pagu dana di atas Rp1 triliun OB 2.250.000
PPTK)
9.1.2.25.04.01.001 STAF PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (STAF PPK) Nilai pagu dana s.d. Rp.100 juta OB 250.000

9.1.2.25.04.01.001 STAF PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (STAF PPK) Nilai pagu dana di atas Rp.100 juta s.d. Rp.250 juta OB 300.000

9.1.2.25.04.01.001 STAF PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (STAF PPK) Nilai pagu dana di atas Rp.250 juta s.d. Rp.500 juta OB 350.000

9.1.2.25.04.01.001 STAF PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (STAF PPK) Nilai pagu dana di atas Rp.500 juta s.d. Rp1 M OB 400.000

9.1.2.25.04.01.001 STAF PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (STAF PPK) Nilai pagu dana di atas Rp1 miliar s.d. Rp2,5 miliar OB 450.000

9.1.2.25.04.01.001 STAF PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (STAF PPK) Nilai pagu dana di atas Rp2,5 miliar s.d. Rp5 miliar OB 500.000

9.1.2.25.04.01.001 STAF PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (STAF PPK) Nilai pagu dana di atas Rp5 miliar s.d. Rp10 miliar OB 550.000

9
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 STAF PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (STAF PPK) Nilai pagu dana di atas Rp10 miliar s.d. Rp25 miliar OB 700.000

9.1.2.25.04.01.001 STAF PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (STAF PPK) Nilai pagu dana di atas Rp25 miliar s.d. Rp50 miliar OB 850.000

9.1.2.25.04.01.001 STAF PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (STAF PPK) Nilai pagu dana di atas Rp50 miliar s.d. Rp75 miliar OB 950.000

9.1.2.25.04.01.001 STAF PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (STAF PPK) Nilai pagu dana di atas Rp75 miliar s.d. Rp100 miliar OB 1.100.000

9.1.2.25.04.01.001 STAF PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (STAF PPK) Nilai pagu dana di atas Rp100 miliar s.d. Rp250 miliar OB 1.350.000

9.1.2.25.04.01.001 STAF PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (STAF PPK) Nilai pagu dana di atas Rp250 miliar s.d. Rp500 miliar OB 1.550.000

9.1.2.25.04.01.001 STAF PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (STAF PPK) Nilai pagu dana di atas Rp500 miliar s.d. Rp750 miliar OB 1.750.000

9.1.2.25.04.01.001 STAF PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (STAF PPK) Nilai pagu dana di atas Rp750 miliar s.d. Rp. 1 triliun OB 1.900.000

9.1.2.25.04.01.001 STAF PEJABAT PENATAUSAHAAN KEUANGAN (STAF PPK) Nilai pagu dana di atas Rp1 triliun OB 2.520.000

Biaya Honorarium

9.1.2.25.03.01.001 Anggota OB 750.000

9.1.2.25.03.01.001 Anggota ob 750.000

9.1.2.25.03.01.001 Anggota ob 300.000

9.1.2.25.04.01.001 Anggota Orang / Kali 325.000

9.1.2.26.03.01.001 Anggota OK 500.000

9.1.2.24.01.01.001 Asesor Pelatihan, Bimtek OK 50.000

9.1.2.25.01.01.001 Konfigurasi Mikrotik OK 1.000.000

10
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.24.03.01.001 Babinsa/ Polmas OB 500.000

9.1.2.02.06.01.001 Belanja barang habis pangan Orang / Paket / Pekerjaan 250.000

9.1.2.10.05.01.001 Belanja Bongkar Pasang Tenda Bh 100.000

9.1.1.05.16.01.001 Belanja Insentif bagi KDH/KWDH atas Pemungutan BPHTB thn 216.976.025

Belanja Insentif bagi KDH/KWDH atas Pemungutan Pajak Air


9.1.1.05.12.01.001 thn 362.994
Tanah

Belanja Insentif bagi KDH/KWDH atas Pemungutan Pajak


9.1.1.05.08.01.001 thn 4.099.804
Hiburan

9.1.1.05.06.01.001 Belanja Insentif bagi KDH/KWDH atas Pemungutan Pajak Hotel thn 11.296.950

Belanja Insentif bagi KDH/KWDH atas Pemungutan Pajak


9.1.1.05.14.01.001 thn 19.876.251
MBLB

9.1.1.05.11.01.001 Belanja Insentif bagi KDH/KWDH atas Pemungutan Pajak Parkir thn 2.835.000

Belanja Insentif bagi KDH/KWDH atas Pemungutan Pajak


9.1.1.05.10.01.001 thn 168.713.473
Penerangan Jalan

Belanja Insentif bagi KDH/KWDH atas Pemungutan Pajak


9.1.1.05.09.01.001 thn 8.231.134
Reklame

Belanja Insentif bagi KDH/KWDH atas Pemungutan Pajak


9.1.1.05.07.01.001 thn 83.012.965
Restoran

9.1.1.05.13.01.001 Belanja Insentif bagi KDH/KWDH atas Pemungutan Pajak SBW thn 4.375.000

9.1.1.05.15.01.001 Belanja Insentif bagi KDH/KWDH atas Pemungutan PBB P2 Tahun 103.537.500

11
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pemakaian Kekayaan Daerah Tahun 145.980

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Kesehatan Tahun 11.820.742

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Kesehatan Tahun 2.634.187

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Kesehatan Tahun 12.911.625

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Kesehatan Tahun 2.558.651

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Kesehatan Tahun 1.828.406

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Kesehatan Tahun 584.212

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Kesehatan Tahun 1.558.631

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Kesehatan Tahun 2.600.775

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Kesehatan Tahun 5.063.288

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Kesehatan Tahun 3.456.563

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Kesehatan Tahun 5.824.125

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Kesehatan Tahun 4.360.500

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Kesehatan Tahun 4.848.300

12
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Kesehatan Tahun 2.715.188

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Penyediaan dan/atau Penyedotan Kakus Tahun 562.500

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Usaha-Pemakaian Kekayaan Daerah Tahun 225.000

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Usaha-Pemakaian Kekayaan Daerah Tahun 420.750

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Perizinan Tertentu-Izin Mendirikan Bangunan Tahun 12.891.375

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Persampahan/Kebersihan Tahun 12.378.555

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Parkir di Tepi Jalan Umum Tahun 4.781.250

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pengujian Kendaraan Bermotor Tahun 5.611.500

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Usaha-Terminal Tahun 11.742.188

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Usaha-Pelayanan Kepelabuhan Tahun 754.796

Retribusi Perizinan Tertentu-Izin Trayek untuk Menyediakan Pelayanan


9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Tahun 118.125
Angkutan Umum

Retribusi Jasa Umum-Pengawasan dan Pengendalian Menara


9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Tahun 4.956.768
Telekomunikasi

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Usaha-Pemakaian Kekayaan Daerah Tahun 668.250

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Usaha-Tempat Rekreasi dan Olahraga Tahun 11.250.000

13
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Usaha-Rumah Potong Hewan Tahun 641.250

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Persampahan/Kebersihan Tahun 12.881.551

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Usaha-Pemakaian Kekayaan Daerah Tahun 216.000

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Usaha-Pemakaian Kekayaan Daerah Tahun 2.812.500

9.1.2.26.03.01.001 Belanja Insentif Bagi Non ASN Retribusi Jasa Usaha-Pemakaian Kekayaan Daerah Tahun 3.425.625

9.1.1.05.16.01.001 Belanja Insentif bagi Non ASN atas Pemungutan BPHTB Tahun 165.000.000

Belanja Insentif bagi Non ASN atas Pemungutan Pajak Air


9.1.1.05.12.01.001 Tahun 701.250
Tanah

9.1.1.05.08.01.001 Belanja Insentif bagi Non ASN atas Pemungutan Pajak Hiburan Tahun 3.865.496

9.1.1.05.06.01.001 Belanja Insentif bagi Non ASN atas Pemungutan Pajak Hotel Tahun 10.659.000

9.1.1.05.14.01.001 Belanja Insentif bagi Non ASN atas Pemungutan Pajak MBLB Tahun 20.421.968

9.1.1.05.11.01.001 Belanja Insentif bagi Non ASN atas Pemungutan Pajak Parkir thn 2.673.000

Belanja Insentif bagi Non ASN atas Pemungutan Pajak


9.1.1.05.10.01.001 Tahun 166.022.481
Penerangan Jalan

9.1.1.05.09.01.001 Belanja Insentif bagi Non ASN atas Pemungutan Pajak Reklame Tahun 7.595.783

Belanja Insentif bagi Non ASN atas Pemungutan Pajak


9.1.1.05.07.01.001 Tahun 63.794.180
Restoran

14
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Belanja Insentif bagi Non ASN atas Pemungutan Pajak Sarang


9.1.1.05.13.01.001 Tahun 3.712.500
Burung Walet

9.1.1.05.15.01.001 Belanja Insentif bagi Non ASN atas Pemungutan PBB P2 Tahun 103.537.500

1.3.5.01.01.11.005 belanja jasa analisis dan pengolahan data pola kerja sama Kali 30.000.000

Jasa Survei Penilaian Integritas Pegawai Penyelenggaraan Pemerintah


9.1.2.19.04.01.001 Belanja Jasa Konsultansi Berorientasi Layanan-Jasa Survei Paket 120.000.000
Daerah

9.1.2.25.04.01.001 Belanja jasa konsultansi Pengawasan Kontrak Dokumen 3.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Belanja jasa konsultansi Perencanaan Kontrak Dokumen 5.000.000

9.1.2.03.09.01.001 Belanja Jasa Pelaksanaan Transaksi Keuangan tahun 4.220.385.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Pelayanan KB Paket 14.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Batulicin Kapitasi JKN Tahun 512.413.200

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Batulicin Non Kapitasi JKN Tahun 271.170.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Batulicin Retribusi Tahun 83.950.000

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Batulicin


9.1.2.03.12.01.001 Kapitasi JKN Tahun 254.135.900
1

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Batulicin


9.1.2.03.12.01.001 Non Kapitasi JKN Tahun 76.479.844
1

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Batulicin


9.1.2.03.12.01.001 Retribusi Tahun 105.221.875
1

15
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Darul


9.1.2.03.12.01.001 Kapitasi JKN Tahun 367.200.000
Azhar

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Darul


9.1.2.03.12.01.001 Non Kapitasi JKN Tahun 67.953.750
Azhar

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Darul


9.1.2.03.12.01.001 Retribusi Tahun 69.000.000
Azhar

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Giri


9.1.2.03.12.01.001 Kapitasi JKN Tahun 181.669.150
Mulya

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Giri


9.1.2.03.12.01.001 Non Kapitasi JKN Tahun 187.687.500
Mulya

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Giri


9.1.2.03.12.01.001 Retribusi Tahun 24.450.000
Mulya

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Karang


9.1.2.03.12.01.001 Kapitasi JKN Tahun 192.000.000
Bintang

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Karang


9.1.2.03.12.01.001 Non Kapitasi JKN Tahun 236.250.000
Bintang

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Karang


9.1.2.03.12.01.001 Retribusi Tahun 31.182.500
Bintang

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Mantewe Kapitasi JKN Tahun 480.000.143

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Mantewe Non Kapitasi JKN Tahun 64.312.500

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Mantewe Retribusi Tahun 111.761.875

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Kapitasi JKN Tahun 271.514.100
Perawatan LASUNG

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Non Kapitasi JKN Tahun 247.662.500
Perawatan LASUNG

16
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Retribusi Tahun 130.215.000
Perawatan LASUNG

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Kapitasi JKN Tahun 720.000.000
Perawatan Pagatan

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Non Kapitasi JKN Tahun 348.600.000
Perawatan Pagatan

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Retribusi Tahun 77.600.000
Perawatan Pagatan

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Kapitasi JKN Tahun 690.480.000
Perawatan Satui

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Non Kapitasi JKN Tahun 473.625.000
Perawatan Satui

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Retribusi Tahun 401.389.375
Perawatan Satui

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Kapitasi JKN Tahun 422.062.799
Perawatan Sebamban II

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Non Kapitasi JKN Tahun 258.375.000
Perawatan Sebamban II

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Retribusi Tahun 69.925.000
Perawatan Sebamban II

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Kapitasi JKN Tahun 720.000.000
Perawatan Simpang Empat

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Non Kapitasi JKN Tahun 564.825.000
Perawatan Simpang Empat

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Retribusi Tahun 327.125.000
Perawatan Simpang Empat

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Pulau


9.1.2.03.12.01.001 Kapitasi JKN Tahun 107.686.800
Tanjung

17
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Pulau


9.1.2.03.12.01.001 Non Kapitasi JKN Tahun 29.580.000
Tanjung

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Pulau


9.1.2.03.12.01.001 Retribusi Tahun 14.737.500
Tanjung

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Kapitasi JKN Tahun 480.000.000
Sebamban I

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Non Kapitasi JKN Tahun 154.200.000
Sebamban I

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Retribusi Tahun 81.450.000
Sebamban I

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Kapitasi JKN Tahun 480.000.000
Sebamban I

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Non Kapitasi JKN Tahun 154.200.000
Sebamban I

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas


9.1.2.03.12.01.001 Retribusi Tahun 81.450.000
Sebamban I

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Teluk


9.1.2.03.12.01.001 Kapitasi JKN Tahun 202.608.000
Kepayang

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Teluk


9.1.2.03.12.01.001 Non Kapitasi JKN Tahun 52.203.750
Kepayang

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan FKTP Puskesmas Teluk


9.1.2.03.12.01.001 Retribusi Tahun 67.100.000
Kepayang

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Pelayanan Sunatan Masal Orang 250.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Pelayanan Sunatan Massal Sunatan Massal Orang 187.500

9.1.2.26.02.01.001 Belanja jasa pengangkutan roda 4 atau lebih unit 300.000

18
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Penyelenggaraan Acara Honorarium MC pembukaan/penutupan Hari-hari besar OK 150.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Penyelenggaraan Acara Honorarium Pembaca Doa OK 150.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Penyelenggaraan Acara Honorarium pembaca UUD OK 150.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Penyelenggaraan Acara Honorarium pembawa naskah ikrar/Nuklin sejarah OK 150.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Penyelenggaraan Acara Honorarium Pembaca Mosi OK 150.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Penyelenggaraan Acara Honor paduan suara OK 50.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Penyelenggaraan Acara Honorarium Pengibar Bendera OK 250.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Penyelenggaraan Acara Honorarium komandan upacara OK 300.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Penyelenggaraan Acara Honorarium inspektur upacara OK 150.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Penyelenggaraan Acara Honorarium perwira upacara OK 150.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Penyelenggaraan Acara Honorarium Teknisi Upacara OK 300.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Penyelenggaraan Acara Honorarium Instruktur Upacara OK 300.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Penyelenggaraan Acara Honorarium pembaca teks proklamasi OK 150.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Jasa Penyelenggaraan Acara Orang / Kali 300.000

19
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.08.01.001 Belanja Jasa Sertifikasi ISO 9001 Tahun 160.000.000

9.1.2.24.01.01.001 Belanja Jasa Tenaga Ahli Jasa Tenaga Ahli (IPDMIP) OB 7.000.000

9.1.2.26.02.01.001 Belanja Jasa Tenaga Ahli Tenaga Ahli S3 OB 19.799.300

9.1.2.26.02.01.001 Belanja Jasa Tenaga Ahli Tenaga Ahli S2 OB 14.399.500

9.1.2.26.02.01.001 Belanja Jasa Tenaga Ahli Tenaga Ahli S1 OB 14.122.100

9.1.2.26.02.01.001 Belanja Jasa Tenaga Ahli OJ 100.000

9.1.2.26.02.01.001 Belanja Jasa Tenaga Ahli ( Pembantu Lapangan) OK 2.500.000

9.1.2.24.01.01.001 Belanja Jasa Tenaga Kesehatan Tahun 14.538.338.305

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Kegiatan Pengukuran Kompetensi bagi PNS JTP/org 3.500.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Kegiatan Ujian Dinas bagi PNS Org 1.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Kegiatan UKPPI Org 1.000.000

1.3.3.04.01.01.012 Belanja Komponen-Komponen Lainnya Jasa Pembuatan dan pemasangan patok Buah 210.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Pasien Jampersal Biaya Klaim Pertolongan Persalinan di Puskesmas orang 700.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Pasien Jampersal Biaya Klaim Pertolongan persalinan normal di RSUD orang 3.503.225

20
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Pasien Jampersal Biaya Klaim Pertolongan persalinan SC di RSUD orang 9.283.527

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Pasien Jampersal Jasa pelayanan Suntik KB Pasca persalinan orang 15.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Pasien Jampersal Perawatan Bayi baru lahir dengan komplikasi orang 2.187.584

Belanja Pemberian Uang yang Diberikan kepada Masyarakat (


9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara 1 lomba Tilawah/Hifzhil Qur''... orang 500.000
MTQ )

Belanja Pemberian Uang yang Diberikan kepada Masyarakat (


9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara 2 lomba Tilawah/Hifzhil Qur''... orang 400.000
MTQ )

Belanja Pemberian Uang yang Diberikan kepada Masyarakat (


9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara 3 lomba Tilawah/Hifzhil Qur''... orang 300.000
MTQ )

Belanja Pemberian Uang yang Diberikan kepada Masyarakat (


9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara 1 Lomba Fahmil Qur''an Group 1.500.000
MTQ )

Belanja Pemberian Uang yang Diberikan kepada Masyarakat (


9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara 2 Lomba Fahmil Qur''an Group 1.200.000
MTQ )

Belanja Pemberian Uang yang Diberikan kepada Masyarakat (


9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara 3 Lomba Fahmil Qur''an Group 900.000
MTQ )

Belanja Pemberian Uang yang Diberikan kepada Masyarakat (


9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara 1 Lomba Rebana Group 7.500.000
MTQ )

Belanja Pemberian Uang yang Diberikan kepada Masyarakat (


9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara 2 Lomba Rebana Group 6.000.000
MTQ )

Belanja Pemberian Uang yang Diberikan kepada Masyarakat (


9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara 3 Lomba Rebana Group 4.500.000
MTQ )

Belanja Pemberian Uang yang Diberikan kepada Masyarakat (


9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara 1 Lomba Administrasi TPQ Group 3.000.000
MTQ )

Belanja Pemberian Uang yang Diberikan kepada Masyarakat (


9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara 2 Lomba Administrasi TPQ Group 2.000.000
MTQ )

21
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Belanja Pemberian Uang yang Diberikan kepada Masyarakat (


9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara 3 Lomba Administrasi TPQ Group 1.000.000
MTQ )

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Tenaga Ahli Alih Bahasa Paket 3.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Tenaga Ahli Marketing Digital Paket 5.000.000

9.1.2.15.02.01.001 Biaya Petugas Pendamping Pasien Rujukan ke RSUD. Provinsi Petugas Rujukan OK 300.000

9.1.2.25.01.01.001 Biaya Tenaga Pemasangan Kabel Jaringan dll OK 2.000.000

9.1.2.25.01.01.001 Biaya Tenaga setting router OK 1.000.000

1.3.2.05.02.05.026 Ceretan tanah Paket 350.000

9.1.2.03.12.01.001 Daerah Biasa Non Paramedis Orang / Bulan 300.000

9.1.2.03.12.01.001 Daerah Biasa Paramedis Orang / Bulan 500.000

9.1.2.03.12.01.001 Daerah Terpencil Non Paramedis Orang / Bulan 350.000

9.1.2.03.12.01.001 Daerah Terpencil Paramedis Orang / Bulan 600.000

9.1.2.26.02.01.001 dokter Orang / Bulan 6.000.000

9.1.2.26.02.01.001 Dokter Orang / Bulan 2.500.000

9.1.2.26.02.01.001 dokter gigi org/bln 5.650.000

22
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Dokter Internship Orang/Bulan 2.500.000

9.1.2.26.02.01.001 Dokter Spesialis kerjasama org/bln 20.000.000

9.1.2.26.02.01.001 dokter umum org/bln 7.500.000

9.1.2.24.01.01.001 Fasilitator op 3.776.650

9.1.2.24.01.01.001 Fasilitator op 7.008.750

9.1.2.24.01.01.001 Fasilitator op 5.318.350

9.1.2.24.03.01.001 Fasilitator Sanitasi (APBD) OB 3.000.000

9.1.2.26.01.02.002 Honor Admin BPP Orang / Bulan 200.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Asisten Pelatih tari org/jam/hari 75.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Babinsa Orang / Bulan 500.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Bhabinkamtibmas Orang / Bulan 500.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Dewan Juri org/kali 400.000

9.1.2.24.01.01.001 honor dosen tidak tetap thn 40.000.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor guru pembimbing orang/hari 100.000

23
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 Honor guru pembimbing siswa oh 100.000

9.1.2.03.12.01.001 Honor Hakim Sidang Asal Usul Anak/Perkara Perubahan Akta Pencatatan Sipil OP 50.000

9.1.2.03.12.01.001 Honor Juri ok 300.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Juri orang/hari 250.000

9.1.2.03.12.01.001 Honor Juri Lomba Orang 700.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Kaur Keuangan Orang / Bulan 200.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Kaur Perencanaan Orang / Bulan 200.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Kaur TU dan Umum Orang / Bulan 200.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Koordinator PPKD (Sekretaris Desa) Orang / Bulan 200.000

9.1.2.25.04.01.001 Honor Narasumber Asesmen ob 450.000

9.1.2.25.04.01.001 Honor Narasumber Sosialisasi oj 600.000

9.1.2.03.12.01.001 Honor Panitia OK 300.000

9.1.2.25.04.01.001 Honor Panitia org/kali 400.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Panitia Lomba Malogo org/kali 150.000

24
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Honor Pasca Pelayanan MOW & MOP bagi Akseptor ok 1.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Honor Pelaksana MTQ Tk. Kecamatan Honor Drum band Group 1.000.000

9.1.2.24.01.01.001 Honor Pembantu Tutor orang/temu 20.000

9.1.2.24.01.01.001 Honor Pembantu Tutor OB 20.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Pemeriksa Kompetisi orang/hari 250.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Pemusik org/kali 400.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Penari org/kali 400.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Penata artistik org/kali 400.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Penata busana org/kali 400.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Penata rias org/kali 400.000

9.1.2.24.03.01.001 Honor pendukung Acara Hari Besar diobjek wisata Group 6.500.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Pengawas Kompetisi orang/hari 250.000

9.1.2.03.12.01.001 Honor penggerak KB Pelayanan IUD/implant ok 100.000

Honor Penilai Daftar Usul Pangkat Penilaian Angka Kredit


9.1.2.24.01.01.001 eks 40.000
(DUPAK)

25
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Honor Penjaga Stand OH 150.000

9.1.2.25.01.01.001 honor penjagaan OK 80.000

9.1.2.24.03.01.001 Honor Pergelaran rutin Group 3.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Honor Peserta Diklat Paskibraka OK 100.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Petugas Kebersihan Orang / Bulan 350.000

9.1.2.24.03.01.001 Honor petugas pemasangan lintasan lomba Orang 300.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Petugas Sarana Ibadah Orang / Bulan 500.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Petugas Satuan Bakti Pekerja Sosial ob 600.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor PKPKD (Kaur Keuangan) Orang / Bulan 600.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor PKPKD (Kepala Desa) Orang / Bulan 1.000.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor PKPKD (Sekretaris Desa) Orang / Bulan 750.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor PPKD (Kasi Kesejahteraan) Orang / Bulan 200.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor PPKD (Kasi Pelayanan) Orang / Bulan 200.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor PPKD (Kasi Pemerintahan) Orang / Bulan 200.000

26
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.24.01.01.001 Honor Proktor Asesmen OB 150.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Tambahan Guru Honorer Daerah Terpencil ob 1.400.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Tambahan Guru Honorer PAUD ob 700.000

9.1.2.24.01.01.001 Honor Teknisis Asesmen OB 150.000

9.1.2.24.01.01.001 Honor Tenaga Ahli ob 5.000.000

9.1.2.25.01.01.001 Honor Tenaga Ahli Penyusunan OJ 50.000

9.1.2.03.12.01.001 Honor Tenaga Ahli Psikolog oj 300.000

9.1.2.24.01.01.001 honor tenaga ahli/dosen tamu ok 400.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Tenaga Medis orang/hari 250.000

9.1.2.25.01.01.001 Honor Tim Non ASN Tahun 484.800.000

9.1.2.25.01.01.001 Honor Tim Non ASN Tahun 58.800.000

9.1.2.25.01.01.001 Honor Tim Non ASN Tahun 220.200.000

9.1.2.25.01.01.001 Honor tim Tahun 20.550.000

9.1.2.25.01.01.001 Honor tim Tahun 30.000.000

27
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.01.01.001 Honor Tim Non ASN Tahun 177.150.000

9.1.2.25.01.01.001 Honor Tim Non ASN Tahun 183.000.000

9.1.2.25.01.01.001 Honor Tim Non ASN Tahun 52.500.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Tim Non ASN Tahun 300.000.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Tim Honorarium Non ASN Tahun 531.750.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor Tim Honorarium Non ASN Tahun 251.100.000

9.1.2.25.04.01.001 Honor TIM Monitoring & Evaluasi PPRG Pembina ob 700.000

9.1.2.25.04.01.001 Honor TIM Monitoring & Evaluasi PPRG Ketua ob 600.000

9.1.2.25.04.01.001 Honor TIM Monitoring & Evaluasi PPRG Wakil Ketua ob 500.000

9.1.2.25.04.01.001 Honor TIM Monitoring & Evaluasi PPRG Sekretaris/Anggota ob 400.000

9.1.2.25.04.01.001 Honor tim penyusun kisi-kisi dan naskah uji coba ok 100.000

9.1.2.25.01.01.001 Honor Tim Penyusutan Arsip Tahun 25.000.000

9.1.2.24.01.01.001 Honor Tutor orang/temu 30.000

9.1.2.24.01.01.001 Honor Tutor OB 30.000

28
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.26.03.01.001 Honor wasit orang/hari 350.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor/Upah Official/Panitia Pengiriman Kafilah OK 50.000

9.1.2.26.03.01.001 Honor/Upah Peserta MTQ OK 300.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium ABK OK 200.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium ACO OB 10.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Asisten Pelatih OH 100.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Asisten Sandro OK 500.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium ATC Senior OB 20.000.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Atraksi Acara OK 500.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium AVSEC Junior OB 5.000.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Bilal OK 350.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Danru satpol OB 500.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Dewan Juri ok 500.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Dirijen OK 150.000

29
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Drumban MTQ Group 2.500.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Evaluasi Rantai Nilai (Dana IPDMIP) ok 400.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Fasilitator Penyuluh Swadaya (Dana IPDMIP) ojh 250.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Festival Bendera Telur Asin OK 300.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium group kesenian pendukung acara Group 5.000.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium group kesenian pendukung acara Group 7.500.000

9.1.2.26.03.01.001 Honorarium group kesenian pendukung acara org/kali 400.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Guide Goa OK 300.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Guru Inti PKP org/hari 300.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Guru Mengaji OB 300.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Imam OK 1.000.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Imam OK 500.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Imam Rawatib OB 1.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Instruktur Orang / Jam 200.000

30
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Instruktur Kegiatan OJ 75.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Instruktur Kegiatan OJ 75.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Instruktur PASKIBRAKA OK 500.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Instruktur Senam OK 100.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium jaga fasilitas penting Orang / Kali 53.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium jaga ruang kantor OK 40.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Juri OK 750.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Juri Festival Lagu Daerah OK 300.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Juri Lomba Ok 150.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Juri Seleksi Paskibraka Tk. Kabupaten OH 200.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Khotib OK 1.000.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Koordinator Tenaga Fasilitator Lapangan OB 3.000.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Linmas dan Pecalang Orang 300.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Nahkoda OK 500.000

31
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Narasumber Keg 250.000

9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Narasumber Orang / Kali 3.500.000

9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Narasumber orang/jam 800.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Narasumber Kabupaten ok 300.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium narasumber kegiatan tingkat Kabupaten OJP 300.000

9.1.2.03.12.01.001 HONORARIUM NON ASN DIII Analis Kesehatan OB 1.800.000

9.1.2.03.12.01.001 HONORARIUM NON ASN DIV Analis Kesehatan OB 1.850.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN PEMADAM OB 1.850.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Teknisi perikanan budidaya OB 1.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Analis perikanan OB 1.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Mekanik OB 2.000.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Cleaning Service Kegiatan OK 75.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN PTT Umum SI/S2 OB 1.850.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN PTT Umum DII / DIII OB 1.800.000

32
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN PTT Umum SMA OB 1.750.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN PTT Umum SMP OB 1.700.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN PTT Umum SD OB 1.600.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN PTT Khusus SI/S2 OB 1.550.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN PTT Khusus DII / DIII OB 1.525.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN PTT Khusus SMA OB 1.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN PTT Khusus SMP OB 1.450.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN PTT Khusus SD OB 1.400.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak SI OB 1.850.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak DII dan D III OB 1.800.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak SMA OB 1.750.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Apoteker OB 2.100.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN S1 Kep Ners OB 1.900.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN S1 Kep OB 1.800.000

33
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Kontrak D II dan D III OB 1.600.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Kontrak D IV OB 1.625.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Kontrak Dosen OB 2.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak SI OB 2.000.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak SI OB 1.850.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak SI OB 1.750.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak SI OB 1.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak SI OB 1.600.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak DIV OB 1.550.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak DII dan D III OB 1.800.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak DII dan D III OB 1.825.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak DII dan D III OB 1.550.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak SMA OB 1.750.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak SMA OB 1.500.000

34
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak SMA OB 1.450.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak SMA OB 1.600.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak Disabilitas Orang / Bulan 1.850.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak Disabilitas Orang / Bulan 1.800.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak Disabilitas Orang / Bulan 1.750.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak Disabilitas Orang / Bulan 1.700.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak Disabilitas Orang / Bulan 1.600.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak SMP OB 1.750.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Disablitas OB 1.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak SMP OB 1.350.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak SD (GUDANG) OB 1.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Kepala Keamanan OB 3.200.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Petugas Keamanan OB 1.850.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Petugas Keamanan RSUD OB 1.650.000

35
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Satpam/Penjaga Malam OB 1.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Pengelola Bak Sampah OB 1.200.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Sanitary Landfil OB 3.200.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Petugas Kebersihan OB 1.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Petugas Kebersihan OB 1.600.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Petugas Kebersihan PKM Perawatan OB 1.950.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Petugas Kebersihan pasar OB 1.650.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Petugas Kebersihan objek wisata OB 1.300.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Petugas Kebersihan Jalan OB 1.850.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Pramu Taman OB 1.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Honorarium Tenaga Kontrak-Dokter Spesialis OB 30.000.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Resepsionist Kantor Bupati OB 2.400.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Resepsionist OB 1.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Resepsionist Disabilitas OB 1.600.000

36
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Juru Tagih OB 1.850.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Kepala Rumah Tangga OB 3.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Pembantu Kediaman OB 3.000.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Pramubakti OB 1.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN TAGANA/ TRC Orang / Bulan 1.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Teknik OB 3.000.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Teknis OB 2.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN TKSK OB 1.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN AVSEC Basic Orang / Bulan 2.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Koordinator IPDMIP Orang / Bulan 3.000.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Adm IPDMIP OB 2.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Sek IPDMIP OB 2.000.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Operator mesin OB 1.600.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Operator Alat Berat OB 5.000.000

37
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Operator Alat Berat OB 3.200.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Pengemudi OB 1.600.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Pengemudi OB 1.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Pengemudi OB 1.650.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Pengemudi OB 1.850.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Pengemudi OB 2.700.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Pengemudi OB 2.000.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Kontrak Orang / Bulan 1.500.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Non ASN DIV Bidan OB 1.850.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Non ASN Cleaning Service OB 1.950.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Non ASN Apoteker OB 2.500.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Non ASN Sarjana Orang / Bulan 1.950.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Non ASN Diploma Orang / Bulan 1.900.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Non ASN SLTA Orang / Bulan 1.850.000

38
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Non ASN SLTP Orang / Bulan 1.800.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Non ASN SD Orang / Bulan 1.750.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Non ASN Driver OB 1.700.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Non ASN Pramu/Penjaga OB 1.600.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Non ASN Petugas Bahu Jalan/ Taman/PKM Perawatan Orang / Bulan 1.950.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Non ASN Kebersihan Pasar OB 1.750.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Non ASN Pemadam Kebakaran OB 1.950.000

9.1.2.26.02.01.001 HONORARIUM NON ASN Tenaga Non ASN Satpam RSUD Orang / Bulan 1.700.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Non PNS Tenaga Provinsi OB 1.900.000

9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Penjaga Situs Makam orang/bulan 1.150.000

9.1.2.25.01.01.001 Loper Koran Orang / Bulan 700.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium paduan suara Rapat Paripurna DPRD orang/ kegiatan 100.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana OK 300.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana Lapangan OK 200.000

39
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Panitia Pusat Belajar org/hari 300.000

9.1.2.18.03.01.001 Honorarium Pejabat Pengadaan OP 350.000

9.1.2.18.03.01.001 Honorarium Pejabat Pengadaan (Fisik) OP 350.000

9.1.2.18.03.01.001 Honorarium Pejabat Pengadaan (Pengawasan) OP 350.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pelatih OK 200.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Pelatih Paskibra OK 500.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Pelatih Training Centre ok 300.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium pemandu lagu (dirigen) Rapat Paripurna DPRD orang/ kegiatan 150.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Pembaca Doa OK 300.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium pembaca doa Rapat Paripurna DPRD orang/ kegiatan 300.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Pembaca Maulid Habsyi Grup 1.750.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Pembawa Acara Profesional Orang / Jam 400.000

HONORARIUM PEMBERI KETERANGAN AHLI/SAKSI AHLI


9.1.2.03.12.01.001 Honorarium pemberi keterangan Ahli/Saksi Ahli OK 1.800.000
DAN BERACARA

HONORARIUM PEMBERI KETERANGAN AHLI/SAKSI AHLI


9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Beracara OK 1.800.000
DAN BERACARA

40
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Pembina Paskibraka OB 150.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Penanggung Jawab ok 300.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Penceramah/Pendharma OK 3.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Pendukung Acara OK 7.500.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium pendukung Acara Paket 10.000.000

9.1.2.25.02.01.001 HONORARIUM PENERIMA/ PEMERIKSA HASIL PEKERJAAN Pejabat Penerima/ Pemeriksa Hasil Pekerjaan Orang / Paket / Pekerjaan 350.000

9.1.2.25.02.01.001 HONORARIUM PENERIMA/ PEMERIKSA HASIL PEKERJAAN Panitia Penerima/ Pemeriksa Hasil Pekerjaan Orang / Paket / Pekerjaan 350.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium pengadilan negeri Rapat Paripurna DPRD orang/ kegiatan 600.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Pengawal OH 150.000

9.1.2.03.12.01.001 HONORARIUM PENUNJANG PENELITIAN/ PEREKAYASAAN Pembantu Peneliti/Perekayasa OJ 25.000

9.1.2.25.03.01.001 HONORARIUM PENUNJANG PENELITIAN/ PEREKAYASAAN Koordinator Peneliti/Perekayasa OB 420.000

9.1.2.25.03.01.001 HONORARIUM PENUNJANG PENELITIAN/ PEREKAYASAAN Sekretariat Peneliti/Perekayasa OB 300.000

9.1.2.25.03.01.001 HONORARIUM PENUNJANG PENELITIAN/ PEREKAYASAAN Pengolah data/ Penganalisis Data Orang / Bulan 1.540.000

9.1.2.25.03.01.001 HONORARIUM PENUNJANG PENELITIAN/ PEREKAYASAAN Petugas Survey OR 8.000

41
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.03.01.001 HONORARIUM PENUNJANG PENELITIAN/ PEREKAYASAAN Pembantu lapangan OH 80.000

HONORARIUM PENYELENGGARA KEGIATAN PENDIDIKAN


9.1.2.03.12.01.001 Pengajar yang berasal dari luar SKPD penyelenggara OJP 300.000
DAN PELATIHAN (DIKLAT)

HONORARIUM PENYELENGGARA KEGIATAN PENDIDIKAN


9.1.2.03.12.01.001 Pengajar yang berasal dari dalam SKPD penyelenggara OJP 200.000
DAN PELATIHAN (DIKLAT)

HONORARIUM PENYELENGGARA KEGIATAN PENDIDIKAN


9.1.2.03.12.01.001 Penceramah OJP 1.000.000
DAN PELATIHAN (DIKLAT)

HONORARIUM PENYELENGGARA KEGIATAN PENDIDIKAN


9.1.2.25.03.01.001 Penyusun Modul Diklat Per Modul 5.000.000
DAN PELATIHAN (DIKLAT)

HONORARIUM PENYELENGGARA KEGIATAN PENDIDIKAN


9.1.2.25.04.01.001 Panitia lama diklat s.d 5 hari: Penanggung Jawab OK 450.000
DAN PELATIHAN (DIKLAT)

HONORARIUM PENYELENGGARA KEGIATAN PENDIDIKAN


9.1.2.25.04.01.001 Panitia lama diklat s.d 5 hari: Ketua/Wakil Ketua OK 400.000
DAN PELATIHAN (DIKLAT)

HONORARIUM PENYELENGGARA KEGIATAN PENDIDIKAN


9.1.2.25.04.01.001 Panitia lama diklat s.d 5 hari: Sekretaris OK 300.000
DAN PELATIHAN (DIKLAT)

HONORARIUM PENYELENGGARA KEGIATAN PENDIDIKAN


9.1.2.25.04.01.001 Panitia lama diklat s.d 5 hari: Anggota OK 300.000
DAN PELATIHAN (DIKLAT)

HONORARIUM PENYELENGGARA KEGIATAN PENDIDIKAN


9.1.2.25.04.01.001 Panitia lama diklat 6 s.d 30 hari: Penanggung Jawab OK 675.000
DAN PELATIHAN (DIKLAT)

HONORARIUM PENYELENGGARA KEGIATAN PENDIDIKAN


9.1.2.25.04.01.001 Panitia lama diklat 6 s.d 30 hari: Ketua/Wakil Ketua OK 600.000
DAN PELATIHAN (DIKLAT)

HONORARIUM PENYELENGGARA KEGIATAN PENDIDIKAN


9.1.2.25.04.01.001 Panitia lama diklat 6 s.d 30 hari: Sekretaris OK 450.000
DAN PELATIHAN (DIKLAT)

HONORARIUM PENYELENGGARA KEGIATAN PENDIDIKAN


9.1.2.25.04.01.001 Panitia lama diklat 6 s.d 30 hari: Anggota OK 450.000
DAN PELATIHAN (DIKLAT)

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Penyelenggara Ujian Setingkat Pendidikan Dasar Penyusunan/pembuatan bahan Ujian Naskah/Pelajaran 150.000

42
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Penyelenggara Ujian Setingkat Pendidikan Dasar Pemeriksaan hasil Ujian Siswa/Mata Ujian 5.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Penyelenggara Ujian Setingkat Pendidikan Dasar Pengawas Ujian OH 240.000

Honorarium Penyelenggara Ujian Setingkat Pendidikan


9.1.2.03.12.01.001 Penyusunan/pembuatan bahan Ujian Naskah/Pelajaran 190.000
Menengah

Honorarium Penyelenggara Ujian Setingkat Pendidikan


9.1.2.03.12.01.001 Pemeriksaan hasil Ujian Siswa/Mata Ujian 7.500
Menengah

Honorarium Penyelenggara Ujian Setingkat Pendidikan


9.1.2.03.12.01.001 Pengawas Ujian OH 270.000
Menengah

HONORARIUM PENYELENGGARA UJIAN Setingkat


9.1.2.03.12.01.001 Penyusunan/pembuatan bahan Ujian Naskah/Pelajaran 250.000
Pendidikan Tinggi DI-DIV dan Strata 1 (S1)

HONORARIUM PENYELENGGARA UJIAN Setingkat


9.1.2.03.12.01.001 Pemeriksaan hasil Ujian Siswa/Mata Ujian 10.000
Pendidikan Tinggi DI-DIV dan Strata 1 (S1)

HONORARIUM PENYELENGGARA UJIAN Setingkat


9.1.2.03.12.01.001 Pengawas Ujian OH 290.000
Pendidikan Tinggi DI-DIV dan Strata 1 (S1)

HONORARIUM PENYELENGGARA UJIAN Setingkat


9.1.2.03.12.01.001 Pengawas Ujian Masuk Perguruan Tinggi Negeri Orang/Mata Ujian 290.000
Pendidikan Tinggi DI-DIV dan Strata 1 (S1)

HONORARIUM PENYELENGGARA UJIAN Setingkat


9.1.2.03.12.01.001 Penguji Ujian Keterampilan pada Ujian Masuk Perguruan Tinggi Negeri Peserta 75.000
Pendidikan Tinggi DI-DIV dan Strata 1 (S1)

HONORARIUM PENYELENGGARA UJIAN Setingkat


9.1.2.03.12.01.001 Penyusunan/pembuatan bahan Ujian Naskah/Pelajaran 260.000
Pendidikan Tinggi Strata 2 (S2)

HONORARIUM PENYELENGGARA UJIAN Setingkat


9.1.2.03.12.01.001 Pemeriksaan hasil Ujian Siswa/Mata Ujian 15.000
Pendidikan Tinggi Strata 2 (S2)

HONORARIUM PENYELENGGARA UJIAN Setingkat


9.1.2.03.12.01.001 Pengawas Ujian OH 300.000
Pendidikan Tinggi Strata 2 (S2)

HONORARIUM PENYELENGGARA UJIAN Setingkat


9.1.2.03.12.01.001 Penguji Tesis org/ Mahasiswa 35.000
Pendidikan Tinggi Strata 2 (S2)

43
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

HONORARIUM PENYELENGGARA UJIAN Setingkat


9.1.2.03.12.01.001 Penyusunan/pembuatan bahan Ujian Naskah/Pelajaran 280.000
Pendidikan Tinggi Strata 3 (S3)

HONORARIUM PENYELENGGARA UJIAN Setingkat


9.1.2.03.12.01.001 Pemeriksaan hasil Ujian Orang/Mata Ujian 20.000
Pendidikan Tinggi Strata 3 (S3)

HONORARIUM PENYELENGGARA UJIAN Setingkat


9.1.2.03.12.01.001 Pengawas Ujian OH 300.000
Pendidikan Tinggi Strata 3 (S3)

HONORARIUM PENYELENGGARA UJIAN Setingkat


9.1.2.03.12.01.001 Penguji Disertasi org/ Mahasiswa 500.000
Pendidikan Tinggi Strata 3 (S3)

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Perangkat Medis PTT Khusus S1 org/bln 300.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Perangkat Medis PTT Khusus DIII/Perawat/Bidan org/bln 275.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Perangkat Medis PTT Khusus SMA/SLTA/SMK/SPK/SMF org/bln 250.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Perangkat Medis PTT Khusus D1 UTDRS org/bln 250.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Petugas Keamanan Orang / Hari 25.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Petugas Keamanan Lomba OH 300.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Petugas Keamanan Lomba Futsal Orang/ hari 75.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Petugas Keamanan Lomba/Patroli Air Orang 300.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Petugas Kesehatan Orang 300.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Petugas Pelatihan Penyuluh Swadaya (Dana IPDMIP) ojh 100.000

44
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Petugas Pendataan orang 100.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Petugas SIPPa OB 500.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Petugas TPS 3R OB 1.000.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium PKP-PK Basic OB 2.500.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pokmas Ketua OB 500.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pokmas Sekretaris OB 400.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pokmas Bendahara OB 300.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pokmas Ketua OB 500.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pokmas Sekretaris OB 400.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Pokmas Bendahara OB 300.000

9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Pokmas Anggota Orang / Bulan 300.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Qori OK 500.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Qori Luar Daerah OK 2.500.000

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Qori Internasional OK 15.000.000

45
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 HONORARIUM ROHANIAWAN OK 400.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Sandro OK 500.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Sandro OK 1.500.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Sulinggih OK 1.500.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Teknisi org/hari 300.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tenaga Ahli OJ 100.000

Honorarium Tenaga Ahli / Instruktur / Narasumber


9.1.2.24.01.01.001 Ketua Orang/ Jam 40.000
(Pembahasan Raperda Inisiatif)

Honorarium Tenaga Ahli / Instruktur / Narasumber


9.1.2.24.01.01.001 Anggota Orang/ Jam 30.000
(Pembahasan Raperda Inisiatif)

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Tenaga Fasilitator Lapangan OB 3.000.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Non ASN Tahun 120.300.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Tahun 30.000.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Tahun 25.000.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Tahun 20.000.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Tahun 13.700.000

46
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Tahun 10.000.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Ketua OK 500.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Penanggung Jawab OH 450.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Sekretaris OK 400.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Ketua OH 400.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Sekretaris OH 300.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Anggota OK 250.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Non ASN Thn 1.500.000.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Non ASN Thn 39.000.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Non ASN Tahun 96.000.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Tahun 472.700.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Non ASN Tahun 108.000.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium TIM Bagian Hukum Tahun 240.000.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Tahun 161.000.000

47
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tim Pol PP & Damkar tahun 319.990.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tim Pengamanan OK 105.000

9.1.2.26.03.01.001 Honorarium TIM Tahun 177.150.000

9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Tim Non ASN BKD Tahun 557.520.000

9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Tim Tahun 439.800.000

9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Tim Tahun 174.200.000

9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Tim thn 18.000.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim BSPS Orng/bulan 500.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tim Monitoring Ketua OK 500.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tim Monitoring Wakil Ketua OK 500.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tim Monitoring Sekretaris OK 200.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tim MTQ Ketua OK 300.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tim MTQ Sekretaris OK 250.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tim MTQ Anggota OK 200.000

48
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tim Panitia MTQ Honor dewan hakim/anggota dewan hakim/penjurian OK 400.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tim Panitia MTQ Honor koordinator bidang lomba OK 300.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tim Panitia MTQ Honor Qori/Qoriah/Saritilawah/Pelatih Paduan Suara/Pembaca Doa/MC OK 150.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tim Panitia MTQ Honor paduan suara OK 100.000

9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tim Panitia MTQ Honor Anouncer OK 200.000

Honor pelatih Qori/Qoriah/pelatih Rebana/Official Kontingen/peserta (


9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Tim Panitia MTQ OK 500.000
Kab )

Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan dan Sekretariat Tim Honorarium Penanggung jawab Tim Penilai Angka Kredit Jabatan
9.1.2.25.04.01.001 OK 450.000
Pelaksana Kegiatan Fungsional Auditor

Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan dan Sekretariat Tim


9.1.2.25.04.01.001 Honorarium Ketua Tim Penilai Angka Kredit Jabatan Fungsional Auditor OK 400.000
Pelaksana Kegiatan

Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan dan Sekretariat Tim Honorarium Wakil Ketua Tim Penilai Angka Kredit Jabatan Fungsional
9.1.2.25.04.01.001 OK 375.000
Pelaksana Kegiatan Auditor

Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan dan Sekretariat Tim Honorarium Sekretaris Tim Penilai Angka Kredit Jabatan Fungsional
9.1.2.25.04.01.001 OK 350.000
Pelaksana Kegiatan Auditor

Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan dan Sekretariat Tim Honorarium Anggota Tim Penilai Angka Kredit Jabatan Fungsional
9.1.2.25.04.01.001 OK 325.000
Pelaksana Kegiatan Auditor

Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan dan Sekretariat Tim Honorarium Ketua Sekretariat Tim Penilai Angka Kredit Jabatan
9.1.2.25.04.01.001 OK 350.000
Pelaksana Kegiatan Fungsional Auditor

Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan dan Sekretariat Tim Honorarium Wakil Ketua Sekretariat Tim Penilai Angka Kredit Jabatan
9.1.2.25.04.01.001 OK 325.000
Pelaksana Kegiatan Fungsional Auditor

Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan dan Sekretariat Tim Honorarium Sekretaris Sekretariat Tim Penilai Angka Kredit Jabatan
9.1.2.25.04.01.001 OK 300.000
Pelaksana Kegiatan Fungsional Auditor

49
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan dan Sekretariat Tim Honorarium Anggota Sekretariat Tim Penilai Angka Kredit Jabatan
9.1.2.25.04.01.001 OK 275.000
Pelaksana Kegiatan Fungsional Auditor

9.1.2.26.02.01.001 Honorarium Tim Pelatihat Pemetaan Awal Rantai Nilai (Dana IPDMIP) ojh 600.000

9.1.2.18.03.01.001 Honorarium Tim Pemeriksa Barang Jasa OP 520.000

9.1.2.24.03.01.001 Honorarium Tim Pendataan OB 400.000

9.1.2.25.02.01.001 Penerima/ Pemeriksa Hasil Pekerjaan Pejabat Pemerima/ Pemeriksa Hasil Pekerjaan Orang / Paket / Pekerjaan 350.000

9.1.2.25.02.01.001 Penerima/ Pemeriksa Hasil Pekerjaan Panitia Penerima/ Pemeriksa Hasil Pekerjaan Orang / Paket / Pekerjaan 350.000

9.1.2.25.04.01.001 Pengelola Keuangan BOKB DANA DAK bulan 850.000

9.1.2.25.04.01.001 Pengelola Keuangan BOKB di balai penyuluh KB DANA DAK bulan 250.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENGELOLA WEBSITE KABUPATEN Penanggung Jawab OB 500.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENGELOLA WEBSITE KABUPATEN Redaktur OB 450.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENGELOLA WEBSITE KABUPATEN Editor OB 400.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENGELOLA WEBSITE KABUPATEN Web Admin OB 350.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENGELOLA WEBSITE KABUPATEN Web Developer OB 300.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENGELOLA WEBSITE KABUPATEN Pembuat Artikel halaman 100.000

50
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

HONORARIUM TIM PENGELOLA WEBSITE SKPD/SUB


9.1.2.25.01.01.001 Penanggung Jawab OB 500.000
DOMAIN

HONORARIUM TIM PENGELOLA WEBSITE SKPD/SUB


9.1.2.25.01.01.001 Redaktur OB 450.000
DOMAIN

HONORARIUM TIM PENGELOLA WEBSITE SKPD/SUB


9.1.2.25.01.01.001 Editor OB 400.000
DOMAIN

HONORARIUM TIM PENGELOLA WEBSITE SKPD/SUB


9.1.2.25.01.01.001 Web Admin OB 350.000
DOMAIN

HONORARIUM TIM PENGELOLA WEBSITE SKPD/SUB


9.1.2.25.01.01.001 Web Developer OB 300.000
DOMAIN

HONORARIUM TIM PENGELOLA WEBSITE SKPD/SUB


9.1.2.25.01.01.001 Pembuat Artikel halaman 100.000
DOMAIN

HONORARIUM TIM PENGELOLA WEBSITE SKPD/SUB


9.1.2.25.01.01.001 Penerjemah 1500 karakter 90.000
DOMAIN

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Tim Penilai Pembentukan BLUD Puskesmas Ketua OB 700.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Tim Penilai Pembentukan BLUD Puskesmas Sekretaris OB 600.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Tim Penilai Pembentukan BLUD Puskesmas Anggota OB 400.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENYUSUNAN BULETIN/MAJALAH Penanggung Jawab oter 400.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENYUSUNAN BULETIN/MAJALAH Redaktur oter 300.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENYUSUNAN BULETIN/MAJALAH Penyunting/Editor oter 250.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENYUSUNAN BULETIN/MAJALAH Desain Grafis & Fotografer oter 180.000

51
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENYUSUNAN BULETIN/MAJALAH Sekretariat oter 150.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENYUSUNAN BULETIN/MAJALAH Pembuat artikel halaman 100.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENYUSUNAN JURNAL Penanggung Jawab oter 500.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENYUSUNAN JURNAL Redaktur oter 400.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENYUSUNAN JURNAL Penyunting/Editor oter 300.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENYUSUNAN JURNAL Desain Grafis & Fotografer oter 180.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENYUSUNAN JURNAL Sekretariat oter 150.000

9.1.2.25.01.01.001 HONORARIUM TIM PENYUSUNAN JURNAL Pembuat artikel halaman 200.000

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Pertanahan tahun 318.046.712

Honorarium Tim Reaksi Cepat dan Tim Pascabencana (JITU-


9.1.2.25.01.01.001 Tahun 78.800.000
PASNA) BPBD

Honorarium Tim Reaksi Cepat dan Tim Pascabencana (JITU-


9.1.2.25.04.01.001 thn 78.800.000
PASNA) BPBD

Honorarium Tim Teknis Kabupaten Pembentukan BLUD


9.1.2.03.12.01.001 Pembina OB 600.000
Puskesmas

Honorarium Tim Teknis Kabupaten Pembentukan BLUD


9.1.2.03.12.01.001 Ketua OB 500.000
Puskesmas

Honorarium Tim Teknis Kabupaten Pembentukan BLUD


9.1.2.03.12.01.001 Wakil Ketua OB 400.000
Puskesmas

52
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Honorarium Tim Teknis Kabupaten Pembentukan BLUD


9.1.2.03.12.01.001 Sekretaris OB 400.000
Puskesmas

Honorarium Tim Teknis Kabupaten Pembentukan BLUD


9.1.2.03.12.01.001 Bendahara OB 400.000
Puskesmas

Honorarium Tim Teknis Kabupaten Pembentukan BLUD


9.1.2.03.12.01.001 Anggota OB 400.000
Puskesmas

9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Tim Updating Data Penyusunan Statistik sektoral Tahun 3.600.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Training Centre OH 300.000

9.1.2.03.12.01.001 Honorarium Wasit/ Juri/ Petugas Pertandingan/ Perlombaan ok 300.000

9.1.2.26.03.01.001 Insentif Ketua RT Orang / Bulan 750.000

9.1.2.26.03.01.001 Insentif Sekretaris RT Orang / Bulan 500.000

9.1.2.03.12.01.001 Jasa Bantuan hukum untuk orang miskin Jasa Ahli Perkara 15.000.000

9.1.2.26.02.01.001 Jasa konseling Non BPJS ok 150.000

9.1.2.03.12.01.001 Jasa Konselor ob 250.000

9.1.2.03.12.01.001 Jasa Pelayanan Pemeriksaan Kesehatan Calon Jamaah Haji di Puskesmas org/thn 60.000

9.1.2.03.12.01.001 Jasa Pemaketan Kegiatan Pasar Murah pemaketan barang Paket 2.000

9.1.2.24.01.01.001 Jasa Pemeriksaan Pcs 15.000

53
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.02.05.002 Jasa pencucian bahan/material Per/Kg 10.000

9.1.2.26.03.01.001 Jasa Penguburan Orang Terlantar ok 2.500.000

9.1.2.03.12.01.001 Jasa Tenaga Kesehatan OH 100.000

9.1.2.26.03.01.001 Jasa Tenaga Kesehatan (DAK) Dokter Pelayanan KB MOW Orang / Kali 1.500.000

9.1.2.26.02.01.001 Jasa Tim Penilai Lomba Penyuluhan Kader ok 200.000

9.1.2.25.03.01.001 Ketua OB 1.000.000

9.1.2.25.03.01.001 Ketua ob 1.000.000

9.1.2.25.03.01.001 Ketua ob 400.000

9.1.2.25.04.01.001 Ketua Orang / Kali 450.000

9.1.2.24.03.01.001 Ketua RW/ Ketua RT OB 500.000

9.1.2.26.03.01.001 Koordinator ob 1.000.000

9.1.2.24.03.01.001 Koordinator Fasilitator OB 3.000.000

9.1.2.24.03.01.001 Limnas OB 400.000

9.1.2.03.12.01.001 Lopi-lopi Sandro Paket 1.500.000

54
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Mahkamah Agung/ Kasasi Perkara 25.000.000

9.1.2.04.01.01.001 Medical Check Up Bupati dan Wakil Bupati thn 50.000.000

9.1.2.04.01.01.001 Medical check up pimpinan dan anggota DPRD Orang 2.850.000

9.1.2.04.01.01.001 Medical Check Up Sekretaris Daerah thn 20.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Narasumber OJ 250.000

9.1.2.03.12.01.001 Narasumber OK 450.000

9.1.2.24.01.01.001 Narasumber Orang / Jam / Pelajaran 450.000

9.1.2.24.01.01.001 Narasumber Kabupaten Orang / Jam 400.000

9.1.2.24.01.01.001 Narasumber Kabupaten Orang / Jam 500.000

9.1.2.25.01.01.001 Narasumber Penyusunan Buku org/kl/jam 500.000

9.1.2.03.12.01.001 Narasumber, Moderator dan Panitia Pelaksana Moderator OJ 700.000

9.1.2.03.12.01.001 Narasumber, Moderator dan Panitia Pelaksana Menteri OJ 1.700.000

9.1.2.03.12.01.001 Narasumber, Moderator dan Panitia Pelaksana Kepala Daerah OJ 1.400.000

9.1.2.03.12.01.001 Narasumber, Moderator dan Panitia Pelaksana Pejabat Eselon I/yang disetarakan OJ 1.200.000

55
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Narasumber, Moderator dan Panitia Pelaksana Pejabat Eselon II/yang disetarakan OJ 1.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Narasumber, Moderator dan Panitia Pelaksana Pejabat Eselon III ke bawah yang disetarakan OJ 900.000

9.1.2.03.12.01.001 Narasumber, Moderator dan Panitia Pelaksana Advokad OK 50.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Narasumber, Moderator dan Panitia Pelaksana Eselon IV atau yg disetarakan OJP 700.000

9.1.2.03.12.01.001 Narasumber, Moderator dan Panitia Pelaksana Eselon III dalam SKPD OJP 450.000

9.1.2.03.12.01.001 Narasumber, Moderator dan Panitia Pelaksana Pembawa acara OK 250.000

9.1.2.03.12.01.001 Narasumber, Moderator dan Panitia Pelaksana Pemandu Lagu OK 150.000

9.1.2.03.12.01.001 Narasumber, Moderator dan Panitia Pelaksana Pembaca Doa OK 200.000

9.1.2.03.12.01.001 Narasumber, Moderator dan Panitia Pelaksana Pembaca Al-Quran OK 250.000

9.1.2.26.03.01.001 Operator/Pendamping ob 600.000

9.1.2.03.12.01.001 Pakar/Praktisi Pendamping Pokja Orang / Jam 600.000

9.1.2.24.01.01.001 Pakar/Praktisi Pendamping Pokja Orang / Jam 600.000

9.1.2.03.12.01.001 Pasilitator FAD ob 250.000

9.1.2.18.03.01.001 Pejabat Pemeriksa OP 350.000

56
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.05.01.005 Pejabat Pemeriksa Hasil Pekerjaan OP 350.000

1.1.7.01.05.01.005 Pejabat Pemeriksa Hasil Pekerjaan OP 350.000

1.1.7.01.05.01.005 Pejabat Pemeriksa Hasil Pekerjaan OP 350.000

1.1.7.01.05.01.005 Pejabat Pemeriksa Hasil Pekerjaan OP 350.000

9.1.2.18.04.10.001 Pejabat Pemeriksa Hasil Pekerjaan OP 350.000

9.1.2.18.04.10.001 Pejabat Pemeriksa Hasil Pekerjaan OP 350.000

9.1.2.18.03.01.001 Pejabat Pengadaan OP 350.000

9.1.2.03.05.01.001 Pembayaran Langganan Surat Kabar media/kl/bln 100.000

9.1.2.03.06.01.001 Pembayaran Paket Data BPP Per Bulan 200.000

9.1.2.23.02.01.001 Pemuatan berita media/kl/bln 3.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Pemusnahan Obat Kadaluarsa Paket 100.000.000

9.1.2.26.03.01.001 Penagih SPPDT (RT, Kolektor, Kades dan Camat) Per Titik 3.500

Penanganan ibu Hamil, Bersalin dan Nifas Normal Wilayah


9.1.2.03.12.01.001 pasien/thn 800.000
perkotaan (Bidan) - bidan
Penanganan ibu Hamil, Bersalin dan Nifas Normal Wilayah
9.1.2.03.12.01.001 perkotaan (Kompensasi Kemitraan bidan dengan dukun pasien/thn 200.000
kampung/TKS)

57
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Penanganan ibu Hamil, Bersalin dan Nifas Normal Wilayah


9.1.2.03.12.01.001 pasien/thn 1.000.000
terpencil (Bidan)
Penanganan ibu Hamil, Bersalin dan Nifas Normal Wilayah
9.1.2.03.12.01.001 Terpencil (Kompensasi Kemitraan bidan dengan dukun pasien/thn 300.000
kampung)
Penanganan ibu Hamil, Bersalin dan Nifas Normal Wilayah
9.1.2.03.12.01.001 pasien/thn 250.000
Terpencil (Penanganan ibu Hamil,Bersalin Kala I atau Kala II)

9.1.2.25.03.01.001 Penanggung jawab ob 1.250.000

9.1.2.25.03.01.001 Penanggung jawab ob 500.000

9.1.2.25.04.01.001 Penanggung Jawab Orang / Kali 350.000

9.1.2.25.03.01.001 Penangung Jawab ob 1.250.000

9.1.2.03.12.01.001 Pencacah Data OB 2.877.500

9.1.2.25.01.01.001 Pencacah Data Statistik Orang / Bulan 2.877.500

9.1.2.26.02.01.001 Penceramah OK 1.000.000

9.1.2.26.02.01.001 Penceramah Dalam Daerah OK 2.000.000

9.1.2.26.02.01.001 Penceramah Luar Daerah Dalam Provinsi OK 12.500.000

9.1.2.26.02.01.001 Penceramah Luar Daerah Luar Provinsi OK 27.500.000

9.1.2.18.02.05.002 Pencucian Atap tenda thn 15.000.000

58
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.02.05.002 Pencucian Atap tenda thn 10.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pencucian karpet/hambal thn 15.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pencucian karpet/hambal thn 5.000.000

9.1.2.18.06.01.001 Pencucian Peralatan Kantor/Sarung Meja/Kursi thn 15.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pencucian Peralatan Kantor/Sarung Meja/Kursi thn 10.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Pendaftaran on line Perkara 96.000

Pendaftaran on line Sidang Perkara Perubahan Akta Pencatatan


9.1.2.03.12.01.001 Perkara 50.000
Sipil

9.1.2.03.08.01.001 Pendaftaran Sertifikasi Halal IKM 750.000

9.1.2.03.12.01.001 Pendidikan dan Pelatihan Jabatan Fungsional Kesehatan Kontribusi Pelatihan Teknis Kesehatan Kali 8.000.000

9.1.2.26.03.01.001 Pendidikan Pelatihan Diklat Calon Pengawas Sekolah ok 12.000.000

9.1.2.19.01.01.001 Penelitian Perpustakaan Paket 100.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Pengadilan Tinggi/ Banding Perkara 20.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Pengadilan TK. I Perkara 30.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Pengajuan Banding/Kasasi Perkara 3.500.000

59
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Pengajuan Gugatan Perkara 800.000

9.1.2.03.12.01.001 Pengajuan Peninjauan Kembali Perkara 3.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Pengambilan Putusan Pengadilan Perkara 500.000

9.1.2.25.03.01.001 Pengarah ob 1.500.000

9.1.2.25.03.01.001 Pengarah ob 600.000

1.1.7.01.05.01.002 Pengawasan Dokumen 4.200.000

1.1.7.01.05.01.009 pengawasan Paket 4.800.000

1.1.7.01.05.01.009 pengawasan Paket 7.680.000

1.1.7.01.05.01.009 pengawasan Paket 1.200.000

1.1.7.01.05.01.009 pengawasan Paket 4.200.000

1.1.7.01.05.01.009 Pengawasan paket 40.000.000

1.1.7.01.05.01.009 Pengawasan paket 20.000.000

1.3.2.05.02.06.069 pengawasan Paket 37.000.000

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan Paket 9.000.000

60
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 5.577.800

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 8.366.700

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 13.944.500

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 11.155.600

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 19.254.840

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 10.422.840

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 14.054.840

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 8.054.840

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 9.954.840

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 10.254.840

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 10.746.840

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 17.334.184

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 11.454.840

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 3.200.000

61
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 9.475.160

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 9.000.000

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 6.200.000

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 6.379.136

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 8.400.000

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 3.960.000

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 3.900.000

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 3.000.000

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 2.200.000

9.1.2.19.03.01.001 Pengawasan paket 2.080.000

9.1.2.25.04.01.001 Pengawasan OP 20.000.000

1.3.3.01.01.06.010 Pengawasan paket 17.000.000

1.3.3.01.01.06.010 Pengawasan paket 20.100.000

1.3.3.01.01.06.010 Pengawasan paket 17.000.000

62
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.3.01.01.06.010 Pengawasan paket 12.000.000

1.3.3.01.01.10.001 pengawasan paket 16.000.000

1.3.3.01.01.10.001 pengawasan paket 2.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Pengawasan op 1.875.000

1.3.3.01.01.10.005 Pengawasan op 3.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Pengawasan op 1.750.000

1.3.3.01.02.13.001 Pengawasan paket 22.000.000

1.3.4.02.06.03.003 Pengawasan paket 40.000.000

1.3.4.02.06.03.003 Pengawasan paket 20.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Pengawasan Tempat Parkir UPT Satui paket 5.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Pengelolaan Sampah Medis Pembakaran Sampah Medis Puskesmas Kg 100.000

9.1.2.18.02.05.002 Pengelolaan sarana dan prasarana TIK (Maintenance) Tahun 100.000.000

9.1.2.23.02.01.001 Pengelolaan Website Pariwisata Paket 4.500.000

1.5.3.01.01.05.002 Pengembangan Aplikasi GIS Data Aggregat Kependudukan Paket 32.400.000

63
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.24.03.01.001 Pengemudi Mobil Sedot Tinja OB 1.200.000

9.1.2.25.01.01.001 Pengolah Data Statistik OB 500.000

1.1.7.01.03.07.001 Pengolahan sampah sampah medis Kg 100.000

9.1.2.03.12.01.001 Pengukuran Kompetensi (Assesment) Org 3.500.000

1.1.7.01.03.01.016 Peniti Ikat 1.000

9.1.2.01.01.01.001 Peniti Ikat 1.000

1.3.2.10.02.03.018 Perangkat Pembaca (Card Reader) KTP El Unit 20.000.000

9.1.2.26.03.01.001 Petugas Pendukung Administrasi (IPDMIP) Orang / Bulan 2.500.000

9.1.2.26.03.01.001 PTT Khusus SMP ob 1.450.000

9.1.2.26.02.01.001 Residen Spesialis org/bln 10.000.000

9.1.2.25.03.01.001 Sekretaris OB 750.000

9.1.2.25.03.01.001 Sekretaris ob 750.000

9.1.2.25.03.01.001 Sekretaris ob 300.000

9.1.2.25.04.01.001 Sekretaris Orang / Kali 400.000

64
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.24.03.01.001 Sekretaris RT OB 400.000

9.1.2.26.03.01.001 Siltap Kades Orang / Bulan 2.500.000

9.1.2.26.03.01.001 Siltap Perangkat Desa Lainnya Orang / Bulan 2.050.000

9.1.2.26.03.01.001 Siltap Sekdes Orang / Bulan 2.250.000

9.1.2.26.02.01.001 Spesialis (Pendayagunaan Dokter Spesialis) org/bln 15.000.000

9.1.2.26.03.01.001 Supervisor/ Operator ob 500.000

9.1.2.03.12.01.001 Tenaga administrasi paket 49.400.000

9.1.2.24.01.01.001 Tenaga Ahli Orang / Bulan 7.000.000

9.1.2.26.02.01.001 Tenaga Ahli Orang / Jam 300.000

9.1.2.26.02.01.001 Tenaga Ahli orang/bulan 2.500.000

9.1.2.24.01.01.001 Tenaga Ahli DPRD Orang / Bulan 10.000.000

9.1.2.24.01.01.001 Tenaga Ahli Fraksi Orang / Bulan 5.000.000

9.1.2.24.01.01.001 Tenaga Ahli GIS OB 17.500.000

9.1.2.24.01.01.001 Tenaga Ahli Pengembangan Wilayah OB 17.500.000

65
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 Tenaga Ahli Penyusunan Data Terpilah Gender ob 2.600.000

9.1.2.26.03.01.001 Tenaga Kesehatan Dana BOK Orang / Kali 1.800.000

9.1.2.26.03.01.001 Tenaga Kesehatan Dana BOK Orang / Kali 1.850.000

9.1.2.25.04.01.001 Tenaga Pengawalan KDH dan WKDH Orang / Bulan 5.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Tenaga Rias untuk Paskibra Pria OH 25.000

9.1.2.03.12.01.001 Tenaga Rias untuk Paskibra Wanita OH 150.000

9.1.2.24.03.01.001 Tenaga Teknis S1 Teknik Sipil OB 2.500.000

9.1.2.24.03.01.001 Tim Pembubaran Koperasi Tahun 12.000.000

9.1.2.26.03.01.001 Tim Penilai/ Juri Lomba 10 Program PKK ok 1.000.000

9.1.2.26.03.01.001 Tim Penilai/ Juri Lomba Jambore Kader PKK Tk. Kabupaten ok 300.000

Tim Penilai/ Juri Lomba Jambore Kader Posnyandu Tk.


9.1.2.26.03.01.001 ok 500.000
Kabupaten

9.1.2.24.01.01.001 Tim Tenaga Ahli Ketua Orang / Bulan 8.100.000

9.1.2.24.01.01.001 Tim Tenaga Ahli Anggota Orang / Bulan 6.480.000

9.1.2.26.03.01.001 Tunjangan Anggota BPD Orang / Bulan 500.000

66
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.26.03.01.001 Tunjangan guru Non PNS khusus Desa Sangat Terpencil ob 1.200.000

9.1.2.26.03.01.001 Tunjangan Kades Orang / Bulan 2.500.000

9.1.2.26.03.01.001 Tunjangan Ketua BPD Orang / Bulan 1.000.000

9.1.2.26.03.01.001 Tunjangan Sekretaris BPD Orang / Bulan 600.000

9.1.2.26.03.01.001 Tunjangan Wakil Ketua BPD Orang / Bulan 750.000

9.1.2.15.01.01.001 Uang Harian Uang Harian Tim Teknis (Dana DAK) OK 400.000

9.1.2.15.01.01.001 Uang Harian Fullday Uang Harian Peserta Rapat (Dana DAK) OK 100.000

9.1.2.15.03.01.001 Uang ONH Tim Pendamping Haji Daerah Orang 73.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara I organisasi 1.250.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara 2 organisasi 750.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara 3 organisasi 500.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara I tim 2.500.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara II tim 2.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Juara III tim 1.500.000

67
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Harapan I tim 1.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Harapan II tim 750.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Harapan III tim 500.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Festival Juara I grup 20.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Festival Juara II grup 15.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Festival Juara III grup 12.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Festival Juara Harapan I grup 9.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Festival Juara Harapan II grup 6.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Festival Juara Harapan III grup 4.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang Pembinaan Keterampilan oh 50.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Masyarakat Thn 1.500.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Masyarakat/Pihak ketiga Tahun 1.500.000.000

9.1.2.04.01.01.001 UHC BPJS Tahun 64.328.000.000

9.1.2.04.01.01.001 UHC BPJS Tahun 672.000.000

68
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.23.04.01.001 Uji Kompetensi Fungsional Orang 3.500.000

1.1.7.01.05.01.005 Upah Kepala Tukang Orang / Hari 150.000

9.1.2.26.02.01.001 Upah kerja / jasa acara insidentil (Upah kerja insidentil) thn 150.000.000

9.1.2.18.04.02.001 Upah Lansiran m3 50.000

1.3.4.01.01.05.001 Upah Lansiran m3 50.000

9.1.2.03.12.01.001 Upah Maddemme Berre - 10 Org Paket 1.000.000

9.1.2.24.03.01.001 Upah Masak Daging Paket 750.000

1.1.7.01.05.01.005 Upah Pekerja Orang / Hari 150.000

1.1.7.01.03.03.007 Upah Pembuatan PETA persil 120.000

9.1.2.26.02.01.001 upah penanaman dan pemupukan OK 12.000

9.1.2.26.02.01.001 Upah Penguburan Anjing Hasil Eliminasi ekor 75.000

9.1.2.26.02.01.001 Upah Semai (Dana IPDMIP) kali 827.500

9.1.2.26.02.01.001 Upah Tanam (Dana IPDMIP) kali 2.500.000

9.1.2.18.04.02.001 Upah Tukang Hok 120.000

69
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.4.01.01.05.001 Upah Tukang Hok 120.000

1.3.4.01.01.05.001 Upah Tukang Hok 120.000

9.1.2.24.03.01.001 Upah Tukang masak OK 500.000

9.1.2.24.01.01.001 Verifikasi DUPAK eks 7.500

9.1.2.25.03.01.001 Wakil Ketua ob 850.000

9.1.2.25.03.01.001 Wakil Ketua ob 400.000

9.1.2.03.12.01.001 Wasit/Juri dan Petugas Pertandingan/Perlombaan OK 300.000

Biaya Pengadaan Barang Habis Kantor

9.1.2.01.01.01.001 Agenda Surat Keluar Buku 50.000

9.1.2.01.01.01.001 Agenda Surat Masuk Buku 50.000

1.1.7.01.07.01.002 Air isi ulang asli Galon 45.000

1.1.7.01.07.01.002 Air isi ulang biasa Galon 6.000

1.1.7.01.07.01.002 Air minum kemasan 200 ml dus 25.000


Aksesoris Lomba - Penampilan Kontingen / Yel2 Jambore kader
1.3.2.05.02.06.027 Set 500.000
Posyandu
1.3.2.16.01.01.006 Aksesoris mata Buah 10.000

9.1.2.03.12.01.001 Aksesoris penari Festival Budaya Paket 1.500.000

9.1.2.03.12.01.001 Aksesoris Penyelenggaraan Tari dalam Kabupaten Paket 5.000.000

70
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.07.001 Alat Pel Buah 75.000

1.1.7.01.03.07.001 Alat pel kapasitas 24 Ltr Buah 500.000

1.1.7.01.03.07.002 Alat Pel Lantai Buah 120.000

1.1.7.01.03.07.001 Alat Pel Lantai Panjang Buah 200.000

1.1.7.01.03.07.001 Alat pel lantai panjang 80 Cm Buah 600.000

1.1.7.01.03.07.001 Alat Pembersih Kaca Buah 50.000

9.1.2.03.12.01.001 Album Foto Kegiatan Buah 100.000

9.1.2.02.06.01.001 Amplang Kg 100.000

9.1.2.01.01.01.001 Amplop Pak 29.600

9.1.2.01.01.01.001 Amplop kasing Kabinet Pak 18.700

9.1.2.01.01.01.001 Amplop Kasing Folio Pak 52.900

9.1.2.01.01.01.001 Amplop kasing 1/2 Folio Pak 45.200

9.1.2.01.01.01.001 Amplop kasing Ekstra Folio Pak 62.300

9.1.2.01.01.01.001 Amplop kecil putih 0,5 folio 104 Pak 9.700

9.1.2.01.01.01.001 Amplop Linen (polos)V/K 17 905 Pak 29.600

9.1.2.01.01.01.001 Amplop Putih Buka Atas 60 Pak 19.700

9.1.2.01.01.01.001 Amplop Putih Buka Samping Pak 19.700

9.1.2.01.01.01.001 Amplop Putih Plester Pak 24.750

1.1.7.01.03.08.012 armatur Lampu LED 50 w Buah 1.346.000

1.3.2.05.02.06.027 Asesoris dan kelengkapan baju nanang galuh TK. Provinsi Paket 2.000.000
Asesoris dan kelengkapan baju Putra Putri Sasirangan TK.
1.3.2.05.02.06.027 Paket 2.000.000
Provinsi
1.3.2.05.02.06.027 Asesoris dan kelengkapan baju Putri Pariwisata TK. Provinsi Paket 2.000.000

71
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.13.02.01.001 Asesoris Kelengkapan Baju Paket 2.500.000

9.1.2.13.02.01.001 Asesoris Kelengkapan Baju Paket 2.000.000

9.1.2.13.02.01.001 Asesoris Kelengkapan Baju Paket 1.500.000

9.1.2.01.01.01.001 ATK Kit Buah 15.000

1.3.2.05.02.06.027 Backdrop Buah 500.000

1.1.7.01.03.13.001 Bahan Kaligrafi Kafilah MTQ Tk. Kecamatan Set 3.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Bahan Kaligrafi Khafilah MTQ Tk Kabupaten Posca buah 50.000

9.1.2.03.12.01.001 Bahan Kaligrafi Khafilah MTQ Tk Kabupaten Posca buah 50.000

9.1.2.03.12.01.001 Bahan Kaligrafi Khafilah MTQ Tk Kabupaten Handam buah 10.000

9.1.2.03.12.01.001 Bahan Kaligrafi Khafilah MTQ Tk Kabupaten Tinta Warna buah 75.000

9.1.2.03.12.01.001 Bahan Kaligrafi Khafilah MTQ Tk Kabupaten Tinta cina Khat MTQ buah 35.000

9.1.2.03.12.01.001 Bahan Kaligrafi Khafilah MTQ Tk Kabupaten Cat Acrilic 1 kg Kaleng 120.000

9.1.2.03.12.01.001 Bahan Kaligrafi Khafilah MTQ Tk Kabupaten Pigmen warna 30.000

9.1.2.03.12.01.001 Bahan Kaligrafi Khafilah MTQ Tk Kabupaten Kuas Kaligrafi set 35.000

1.1.7.01.03.13.001 Bahan Kaligrafi MTQ tingkat Kabupaten Paket 2.000.000

1.1.7.01.07.01.001 Bahan Lomba Menu Masak Tk. Provinsi kegiatan 7.500.000

1.1.7.01.07.01.001 Bahan Lomba Menu Masak Tk. Kabupaten kegiatan 7.000.000

1.1.7.01.03.07.001 Bahan Pelatihan Perikanan Budidaya Paket 3.500.000

9.1.2.14.02.01.001 Baju Dayang-Dayang Stell 1.000.000

9.1.2.13.01.01.001 Baju Harian Security Buah 300.000

9.1.2.14.04.01.001 Baju Kaos Buah 200.000

9.1.2.14.05.01.001 Baju Kaos Lembar 50.000

72
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.13.01.01.001 Baju kaos Acara Peserta/Panitia Lomba Lembar 100.000

9.1.2.13.01.01.001 Baju kaos Acara Peserta/Panitia Lomba Buah 175.000

9.1.2.13.01.01.001 Baju kaos Acara Peserta/Panitia Lomba Lembar 125.000

9.1.2.14.02.01.001 Baju Khas Acara Adat Stell 1.000.000

9.1.2.14.02.01.001 Baju Khas Lembaga Ade Ogi - Sesepuh Adat Stell 1.600.000

9.1.2.14.04.01.001 Baju Kontingen Buah 180.000

9.1.2.14.02.01.001 Baju Penari Adat Stell 500.000

9.1.2.13.01.01.001 Baju petugas Lapangan Baju harian Petugas Kebersihan/lapangan Buah 300.000

9.1.2.13.01.01.001 Baju petugas Lapangan Buah 110.000

9.1.2.13.01.01.001 Baju Rumpi dan undeng Lembar 400.000

9.1.2.14.02.01.001 Baju Sandro Stell 1.600.000

9.1.2.13.01.01.001 Baju Seragam ABK dan Nahkoda Stell 100.000

9.1.2.14.02.01.001 Baju sesepuh adat Stell 1.000.000

9.1.2.13.01.01.001 Baju Sopir Orang/Stel 300.000

9.1.2.14.03.01.001 Baju Tenun Ekslusif Baju Pasang 13.000.000

9.1.2.01.01.01.001 Bak stempel Besar Buah 14.700

9.1.2.01.01.01.001 Bak stempel Sedang Buah 12.500

1.1.7.01.03.03.007 Baleho (Backdrop) Buah 1.500.000

1.1.7.01.03.03.007 Baleho Kayu Buah 2.000.000

1.1.7.01.03.03.007 Baleho Out Door Buah 500.000

9.1.2.01.01.01.001 Ballpoint Biasa Buah 3.100

9.1.2.01.01.01.001 Ballpoint Khusus Buah 20.400

73
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.08.012 Baterai AA Set 15.000

1.1.7.01.03.08.012 Baterai AAA Set 15.000

1.1.7.01.03.08.012 Baterai Besar Buah 6.000

1.1.7.01.03.08.012 Baterai Kotak Buah 25.000

1.1.7.01.03.08.012 Baterai Sedang Buah 4.000

1.1.7.01.03.08.012 Baterai Sidik Jari Buah 550.000

1.1.7.01.03.08.012 Baterai UPS Unit 300.000

9.1.2.05.03.01.001 BBM keperluan khusus Unit / Tahun 25.000.000

9.1.2.05.03.01.001 BBM Keperluan Khusus Unit / Tahun 41.500.000

9.1.2.05.03.01.001 BBM dan Pelumas Mobil Pemadam unit 18.000.000

9.1.2.05.03.01.001 BBM dan Pelumas Mesin Semprot Portable unit 1.500.000

9.1.2.05.03.01.001 BBM dan Pelumas Kendaraan Roda 3 unit 2.000.000

9.1.2.05.03.01.001 BBM dan Pelumas Mesin apung unit 750.000

9.1.2.01.06.01.001 BBM Genset (Bensin) thn 12.000.000

9.1.2.01.06.01.001 BBM Genset (Solar) thn 150.000.000

9.1.2.01.06.01.001 BBM Genset Kada thn 25.000.000

9.1.2.01.06.01.001 BBM Genset Wakada thn 12.000.000

9.1.2.01.06.01.001 BBM Industri liter 13.500

9.1.2.05.03.01.001 BBM Kendaraan Operasional diatas Air unit 7.500.000

9.1.2.05.03.01.001 BBM Kendaraan Operasional Truk Penumpang unit/tahun 35.000.000

9.1.2.01.06.01.001 BBM Kendaraan Roda 6 atau lebih Unit / Tahun 25.000.000

9.1.2.05.03.01.001 BBM mobil operasional pickup bulan 500.000

74
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.05.03.01.001 BBM Operarional Roda 4/lebih unit/thn 41.500.000

9.1.2.05.03.01.001 BBM Operarional Roda 4/lebih unit/thn 25.000.000

9.1.2.05.03.01.001 BBM Operasional Mobil Penyedot Debu unit/tahun 105.000.000

9.1.2.05.03.01.001 BBM Operasional Roda 3 unit/tahun 7.200.000

9.1.2.01.06.01.001 BBM Premium Liter 9.000

9.1.2.01.06.01.001 BBM Solar Liter 10.000

9.1.2.05.03.01.001 BBM truk compaktor unit/thn 30.000.000

1.3.2.01.03.12.025 Belanja Alat Kebersihan dan Bahan Pembersih Cangkul (IPDMIP) buah 100.000

1.3.2.01.03.12.026 Belanja Alat Kebersihan dan Bahan Pembersih Parang (IPDMIP) buah 125.000

1.3.2.01.03.12.026 Belanja Alat Kebersihan dan Bahan Pembersih arit (IPDMIP) buah 80.000

1.3.2.04.01.02.007 Belanja Alat Kebersihan dan Bahan Pembersih Alat Semprot Rumput (IPDMIP) buah 815.000

1.1.7.01.03.01.014 Belanja Alat/Bahan untuk Kegiatan Kantor- Bahan Cetak Buku Buah 1.000.000

9.1.2.01.01.01.001 Belanja Box Arsip Buah 50.000

1.1.7.01.03.03.007 Belanja cetak kemasan beras Kg 60.000

1.1.7.01.03.03.007 Belanja Cetak Lembar Balik Penyuluhan/Promosi kesehatan Buah 300.000

1.1.7.01.03.03.007 Belanja Cetak Modul Pelatihan SDM TIK Buku 100.000

1.1.7.01.03.03.007 Belanja Cetak Status Pasien Lembar 500

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Dokumentasi Paket 150.000

9.1.2.02.07.01.001 Belanja Figura Bupati dan Wakil Buah 500.000

1.1.7.01.03.04.001 Belanja Materai Lembar 10.000

9.1.2.02.07.01.001 Belanja Payung Buah 50.000

9.1.2.06.02.01.001 Belanja penjilidan Lembar 10.000

75
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.03.007 Belanja Stiker Lembar 5.000

9.1.2.03.05.01.001 Belanja Surat Kabar Mingguan eks/minggu 5.000

9.1.2.03.05.01.001 Belanja surat kabar/majalah eks/bulan 90.000

1.1.7.01.03.12.002 Belanja Suvenir/Hadiah Plakat Daerah Buah 1.000.000

1.3.2.05.01.05.026 Belanja Tanglong Paket 7.500.000

1.3.2.08.03.12.002 Bendera Bundar Buah 75.000

9.1.2.02.06.01.001 Bendera 2 Telur Asin & Kue Angka 8 Buah 16.000

1.3.2.08.03.12.002 Bendera Bundar Buah 100.000

1.3.2.08.03.12.002 Bendera Kabupaten Buah 1.500.000

1.3.2.08.03.12.002 Bendera Kabupaten Tanah Bumbu Kabupaten Tanah Bumbu Set 650.000

1.3.2.08.03.12.002 Bendera Merah Putih Buah 150.000

1.3.2.08.03.12.002 Bendera Merah Putih Sutera Buah 500.000

1.3.2.08.03.12.002 Bendera Merah Putih Tanggung Buah 75.000

1.3.2.08.03.12.002 Bendera Panjang meter 100.000

9.1.2.02.06.01.001 bendera telur asin Buah 8.500

9.1.2.01.06.01.001 Biaya BBM Kendaraan Dinas Jabatan Bupati Unit/ Thn 75.000.000

9.1.2.01.06.01.001 Biaya BBM Kendaraan Dinas Jabatan Sekretaris Daerah Unit/ Thn 50.000.000

9.1.2.01.06.01.001 Biaya BBM Kendaraan dinas Jabatan Wakil Bupati Unit/ Thn 60.000.000

9.1.2.01.06.01.001 Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Roda Empat Unit/ Thn 12.500.000

9.1.2.01.06.01.001 Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Roda Empat Unit/ Thn 18.000.000

9.1.2.01.06.01.001 Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Roda Empat Pimpinan SKPD Unit/ Thn 25.000.000

9.1.2.05.03.01.001 Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Roda Empat Pimpinan DPRD Unit/Tahun 50.000.000

76
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.01.06.01.001 Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Roda Empat 1500 CC Unit/ Thn 12.000.000
Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Roda Empat
9.1.2.01.06.01.001 Unit/ Thn 30.000.000
Keperluan Khusus
Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Roda Empat
9.1.2.01.06.01.001 Unit/ Thn 20.000.000
PATWAL
9.1.2.01.06.01.001 Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Truck Tangki Unit/ Thn 33.000.000

9.1.2.01.06.01.001 Biaya BBM Mobil Crane Unit/ Thn 51.000.000

9.1.2.01.06.01.001 Biaya BBM Truck Sampah Unit/ Thn 51.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Biaya Kegiatan Pawai Taruf/Tanglong Pkt 7.500.000

9.1.2.01.01.01.001 Binder Clip 107 dos 5.700

9.1.2.01.01.01.001 Binder Clip 111 dos 13.500

9.1.2.01.01.01.001 Binder Clip 155 dos 15.300

9.1.2.01.01.01.001 Binder Clip 200 dos 20.500

9.1.2.01.01.01.001 Binder Clip 260 dos 31.900

9.1.2.02.07.01.001 Bingkai Foto Buah 150.000

1.3.2.07.01.01.041 BKB KIT Stunting unit 19.725.000

1.1.7.01.03.03.007 Blangko Blok 75.000

1.1.7.01.03.03.007 Blangko DHKP Lembar 1.500

1.1.7.01.03.03.007 Blangko Disposisi Buku 25.000

1.1.7.01.03.03.007 Blangko SPPDT Lembar 900

1.1.7.01.03.03.007 Blangko STTS Lembar 900

1.1.7.01.03.03.007 Blangko Tanda Terima Blok 35.000

1.1.7.01.03.03.007 Blanko Disposisi Buku 45.000

1.1.7.01.03.03.007 Blanko KIA Lembar 5.000

77
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.03.007 Blanko Kwitansi Buku 50.000

1.1.7.01.03.03.007 Blanko verifikasi SPJ Buku 50.000

1.1.7.01.03.03.007 Blanko Verikasi Buku 20.000

9.1.2.01.01.01.001 Block Note Polos A5 Peserta 10.200

9.1.2.01.06.01.001 BMM Minyak Tanah Liter 14.000

1.1.7.01.03.08.012 Bohlam Buah 35.000

1.1.7.01.03.11.005 Bola kaki Buah 350.000

1.1.7.01.03.08.012 Bola lampu hemat energi 11 w Biji 49.800

1.1.7.01.03.08.012 Bola Lampu 50 watt Buah 75.000

1.3.2.05.02.06.069 Bola Lampu Emergency Buah 200.000

1.1.7.01.03.08.012 Bola lampu hemat energi 11 w Biji 49.800

1.1.7.01.03.08.012 Bola lampu hemat energi 45 w Biji 236.500

1.1.7.01.03.08.012 Bola lampu hemat energi 7-9 w Biji 49.800

1.1.7.01.03.08.012 Bola Lampu seri Buah 60.000

1.1.7.01.03.08.012 Bola Lampu TL 36 Watt Buah 100.000

1.1.7.01.03.08.012 Bola Lampul TL 85 Watt Buah 75.000

1.1.7.01.03.08.012 Bolam Lampu LED Buah 65.000

9.1.2.01.01.01.001 Box Arsip Buah 25.000

9.1.2.01.01.01.001 Box Arsip Buah 75.000

9.1.2.14.05.01.001 Bra buah 35.000

9.1.2.06.01.01.001 Brosur perlombaan Lembar 2.500

9.1.2.01.01.01.001 Buku Agenda Keluar/masuk Buah 23.300

78
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.01.01.01.001 Buku Agenda Tamu Buku 20.000

9.1.2.01.01.01.001 Buku Bergaris Besar Folio Buah 17.200

9.1.2.01.01.01.001 Buku Bergaris Quartro/100 Buah 10.900

9.1.2.01.01.01.001 Buku Catatan Buah 10.000

1.1.7.01.03.01.005 Buku Catatan Petani (Dana IPDMIP) Buah 35.000

9.1.2.01.01.01.001 Buku Ekpedisi Buah 11.900

9.1.2.01.01.01.001 Buku Ekpedisi 100 Buah 9.400

9.1.2.01.01.01.001 Buku Folio isi 100 lbr Buku 15.000

9.1.7.01.22.01.001 Buku Ishihara Tes buah 200.000

9.1.2.01.01.01.001 Buku Kas Tabelaris 7 kolom Buku 56.700

9.1.2.01.01.01.001 Buku Kas Folio 2/101 Buah 31.400

9.1.2.01.01.01.001 Buku Kas Tabelaris 7 kolom Buku 56.700

9.1.2.01.01.01.001 Buku Kas Folio 2/100 Buah 35.500

1.1.7.01.03.03.007 Buku Kerja DPRD Buah 200.000

1.1.7.01.03.03.007 Buku Kerja Sekretariat DPRD Buku 150.000

1.1.7.01.03.03.007 Buku KIA Buku 70.000

9.1.2.01.01.01.001 Buku Kwarto Buah 9.600

9.1.2.01.01.01.001 Buku Kwitansi Buah 6.000

1.5.3.01.01.06.001 Buku Laporan Buah 495.750.000

9.1.2.01.01.01.001 Buku Nota Pak 15.000

1.3.5.01.01.01.012 Buku pedoman/peraturan Umum buah 250.000

1.3.5.01.01.01.012 Buku pedoman/peraturan Peraturan perundang-undangan buah 350.000

79
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.03.007 Buku Pengayaan Evaluasi US SD buah 70.000

1.1.7.01.03.03.007 Buku Pengayaan Evaluasi USBN SMP buah 150.000

1.3.5.01.01.01.012 Buku Peraturan Perundangan-Undangan 500.000

1.3.5.01.01.01.012 Buku Peraturan Perundangan-Undangan 500.000

1.1.7.01.03.03.007 Buku Rapor Kesehatanku - tk SD/MI Buku 60.000

1.1.7.01.03.03.007 Buku Rapor Kesehatanku - tk SMP/MTS Buku 60.000

9.1.2.06.02.01.001 Buku Rapor Kesehatanku tk SD/MI Buku Rapor Kesehatanku tk SD/MI paket 25.000

9.1.2.06.02.01.001 Buku Rapor Kesehatanku tk SMP/MTS Buku Rapor Kesehatanku tk SMP/MTS paket 25.000

1.1.7.01.03.03.007 Buku Registrasi Pasien Buku 75.000

1.1.7.01.03.03.007 Buku Registrasi Spesimen Buku 75.000

1.1.7.01.03.03.007 Buku Resep Buah 25.000

1.1.7.01.03.03.007 Buku saku bagi ODHA Buku 30.000

9.1.2.01.01.01.001 Buku tulis isi 38 Pak 3.900

9.1.2.01.01.01.001 Buku tulis isi 58 Pak 20.000

9.1.2.01.01.01.001 Buku Tulis Kwarto isi 200 Buah 15.000

1.1.7.01.03.01.005 Buku Umum eks 100.000

1.3.2.05.02.06.027 Bunga Gunting Pita Set 1.000.000

1.3.5.05.01.01.006 Bunga Hias dan pot bunga hias Paket 1.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Bunga Kalung Penyambutan Set 1.500.000

1.3.2.05.02.06.027 Bunga Tabur Keranjang 500.000

9.1.2.01.01.01.001 Cartridge Hitam Buah 270.000

9.1.2.01.01.01.001 Cartridge Warna Buah 245.000

80
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.01.01.01.001 Cat Kayu Dasar Per Kg 44.600

1.3.3.01.01.10.001 Cat Tembok Warna Putih isi 25 kg kaleng 69.740

9.1.2.03.12.01.001 Catalist Botol 80.000

9.1.2.01.01.01.001 Catridge Hitam 830 Buah 350.000

9.1.2.01.01.01.001 Catridge Hitam 740 Buah 220.000

9.1.2.01.01.01.001 Catridge Hitam 810 Buah 210.000

9.1.2.01.01.01.001 Catridge Hitam CA9 Buah 380.000

9.1.2.01.01.01.001 Catridge Printer Buku Buah 500.000

9.1.2.01.01.01.001 Catridge Turner Buah 400.000

9.1.2.01.01.01.001 Catridge Warna Buah 120.000

9.1.2.01.01.01.001 Catridge Warna Buah 320.000

9.1.2.01.01.01.001 Catridge Warna CA9 Buah 425.000

9.1.2.01.01.01.001 Catridge Printer Khusus Buah 500.000

9.1.2.01.01.01.001 Catridge Cartride Plotter Unit 700.000

1.1.7.01.04.01.008 Catridge TCM Paket 466.515.000

9.1.2.01.01.01.001 CD R Blank Box 145.000

1.3.2.06.01.02.061 CD Writer Buah 475.000

9.1.2.14.05.01.001 Celana Dalam buah 20.000

9.1.2.13.01.01.001 celana panjang lapangan Buah 150.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Amplop Ber Kop kotak 67.500

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Blangko Disposisi Surat Masuk dan Keluar Blok 30.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Blanko eks 150.000

81
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Blanko Laporan Kejadian Harian Blok 30.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Blanko Pemeriksaan Kendaraan Rim 140.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Box Arsip Buah 25.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Brosur Lembar 5.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Brosur / Pamplet Lembar 8.500

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Brosur Penyuluhan/Promosi kesehatan Lembar 7.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Brosur Promosi Laboratorium Lembar 5.500

1.1.7.01.03.03.007 Cetak brosur sadar arsip Bh 10.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku Buah 100.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku Buah 150.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku Buah 200.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku Buku 60.000

9.1.2.03.12.01.001 Cetak buku Exsempler 50.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku - Asuhan Mandiri Toga dan Akupressur Buah 100.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku - Cetak Buku Data Terpilah Gender dan Anak Buku 150.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku - Monografi Buah 100.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku - Nilai Tukar Petani Buah 100.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku - Selayang Pandang Kabupaten Buah 100.000

9.1.2.03.12.01.001 Cetak Buku Agregat Kependudukan buku 150.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku Induk Siswa SD Buah 300.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku Induk Siswa TK Buah 250.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku IPM Buku 150.000

82
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku Juknis - Penyelenggaraan Posyandu Remaja Buku 70.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku Mappanretasi eksemplar 110.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku Monitoring ODGJ buah 10.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku Panduan eksemplar 27.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku Panduan LKPM Buku 60.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Buku Pantau FR-PTM Buah 10.000

9.1.2.03.12.01.001 Cetak buku profil Kependudukan buku 100.000

1.1.7.01.03.03.007 cetak buku tatib dan kode etik dprd Buku 110.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak ceklist buku 30.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak cover DPA Lembar 6.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Cover Laporan Lembar 30.000

1.1.7.01.03.03.007 cetak dan penjilidan laporan fasilitasi perjalanan dinas set DPRD Buku 100.000

9.1.2.06.03.01.001 Cetak dan penjilidan laporan keuangan Buku 50.000


Cetak dokumen Perda / Perbub / LKj / SOP / Anjab - Cetak
1.1.7.01.03.03.007 Buku 200.000
Dokumen LKj/Reformasi Birokrasi/Probis
Cetak dokumen Perda / Perbub / LKj / SOP / Anjab - Cetak
1.1.7.01.03.03.007 Buku 200.000
Dokumen Perbup/SK Dokumen LKj/TND/Pakaian Dinas/Probis
1.1.7.01.03.03.007 Cetak Dokumen Perencanaan Dokumen 250.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Form MTBM Blok 75.000

9.1.2.06.02.01.001 Cetak form Outopsi Verbal Perinatal Cetak Buah 50.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Formulir Perizinan Blok 40.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Foto Lembar 5.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Foto 20R Buah 250.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak ID Card Lembar 5.000

83
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.03.007 Cetak ID Card Lembar 5.000

1.1.7.01.03.03.007 CETAK ID CARD DPRD Buah 100.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Juknis/Profil Kesehatan Lembar 1.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Juknis/Profil Kesehatan - (Data Dasar Puskesmas) Lembar 1.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kalender Duduk Buah 55.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kalender Gantung Buah 25.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kartu - Formulir Bayi Baru Lahir Lembar 2.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kartu - Formulir Kuisioner Pra Skreening perkembangan Lembar 2.000
Cetak Kartu - Formulir Stimulasi Deteksi dan Intervensi Dini
1.1.7.01.03.03.007 Lembar 2.000
Tumbuh Kembang (SDIDTK)
1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kartu - ibu Lembar 2.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kartu - Partograf Lembar 2.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kartu Anggota Satpol PP & Damkar Buah 25.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kartu berobat Lembar 2.500

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kartu golongan darah Lembar 2.500

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kartu ID/Peserta Lembar 2.500

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kartu Kendali Surat Blok 50.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kartu Kendali Surat Blok 50.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kartu Stok Obat Lembar 2.500

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kartu Surat Keluar Rim 25.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kartu Surat Masuk Rim 25.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kartu undangan exclusif Lembar 25.000

9.1.2.06.03.01.001 Cetak kertas logo garuda lembar 6.000

84
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.01.014 Cetak KMB Lembar 15.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kohort Buah 60.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kop Logo Garuda Emas Lembar 1.500

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Kwitansi Blok 30.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Label Sehat Lembar 5.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Laporan kegiatan 50.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Laporan eks 200.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Laporan Dokumen 250.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Laporan Buku 300.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Laporan Buku 325.000


Cetak Laporan Berkala Kondisi Ketahanan Pangan - Laporan
1.1.7.01.03.03.007 Buah 150.000
berkala kondisi ketahanan pangan (HBKN)
1.1.7.01.03.03.007 Cetak Laporan LPPD - Cetak Revie LPPD Dokumen 200.000

9.1.2.06.03.01.001 Cetak laporan rencana kerja DPRD eksemplar 170.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Leaflet Lembar 4.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Leaflet Lembar 10.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Leaflet Penyuluhan/Promosi kesehatan Lembar 10.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Lembar Deskripsi Rim 25.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Lembar Deskripsi Arsip Pak 30.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Lembar Disposisi Buah 30.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Lembar Disposisi - Cetak Lembar Disposisi 2 Fly Buah 30.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak lembar SKPP buku 50.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Lembar Tunjuk Silang 2 Ply Buku 30.000

85
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.03.007 Cetak LJK Lembar 1.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Map Lembar 15.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Materi eksemplar 5.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Modul Buah 75.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Pamflet IKM Buah 250.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Piagam Lembar 5.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak piagam penghargaan Lembar 10.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Poster Bupati dan Wakil Buah 6.500

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Poster KTR Lembar 25.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Poster Penyuluhan/Promosi kesehatan Lembar 25.000

1.1.7.01.03.03.007 CETAK PROFIL DPRD eksemplar 50.000

9.1.2.24.01.01.001 Cetak Profil SKPD eks 70.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Register - Deteksi Dini Tumbuh Kembang Buah 70.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Register - pasien MTBS rawat jalan Buah 70.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak resep obat Blok 25.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Sertifikasi Tera Lembar 5.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Sertifikat Lembar 6.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Sertifikat lembar 75.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Sertifikat - Orientasi Kader Posyandu Lembar 15.000

9.1.2.01.01.01.001 Cetak sertifikat Pelatihan Peserta 15.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak SKHU SD Lembar 12.500

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Stiker Lembar 10.000

86
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.03.007 Cetak stiker BMD Lembar 5.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Sukma eks 6.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Tanda Tera Lembar 5.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Undangan Lembar 2.500

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Undangan Lembar 5.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Undangan Buah 12.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Undangan Buah 35.000

1.1.7.01.03.03.007 Cetak Xbanner Buah 200.000

1.1.7.01.03.12.002 Cinderamata/ Suvenir Buah 500.000

9.1.2.01.01.01.001 Clip board Buah 20.000

1.1.7.01.03.08.012 Clips Kabel Buah 10.000

9.1.7.01.22.01.001 Corong buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Corong Kaca (5 cm) buah 100.000

9.1.2.01.01.01.001 Cover mika Pak 40.000

9.1.2.01.01.01.001 Cutter Set 22.800

1.3.2.08.01.10.190 Dacting Kabel 60 x 60 x 1700 mm Batang 60.000

1.1.7.01.03.09.001 Daster Lembar 100.000

9.1.2.14.05.01.001 Daster Dewasa lembar 100.000

9.1.2.03.12.01.001 Dekorasi Paket 3.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Dekorasi Paket 5.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Dekorasi (Panggung) thn 150.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Dekorasi Apkasi kl 40.000.000

87
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.05.02.06.027 Dekorasi Gelar Dagang Kegiatan 1.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Dekorasi Interior Akuarium Display Paket 25.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Dekorasi Kapal Hias kegiatan 5.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Dekorasi Kapal Sandro Paket 3.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Dekorasi kegiatan Kegiatan 2.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Dekorasi Kegiatan Keg 750.000

9.1.2.03.12.01.001 Dekorasi Pameran Jasa paket 25.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Dekorasi Pameran Dalam Provinsi Kali 20.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Dekorasi Pameran Luar Provinsi Kali 25.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Dekorasi Panggung Paket 2.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Dekorasi Panggung Paket 3.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Dekorasi Panggung Paket 3.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Dekorasi Panggung Paket 10.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Dekorasi panggung Paket 2.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Dekorasi Panggung Paket 2.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Dekorasi Peti Bendera Buah 150.000

1.3.5.02.02.02.002 Dekorasi Promosi Wisata Melasti kegiatan 5.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Dekorasi Ruangan Sidang Kali 1.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Dekorasi Stand Pameran Paket 10.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Dekorasi Upacara kegiatan 1.000.000

1.1.7.01.03.03.007 Digital Printing ( Baleho Kayu 3 x 4 ) Buah 2.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Dokumenter Festival Paket 200.000.000

88
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.5.02.02.02.002 Dokumenter Kostum Karnaval Budaya Nusantara Paket 200.000.000

1.3.2.06.01.02.061 DVD back up Materweb buah 350.000

9.1.2.01.01.01.001 DVD Blank Box 170.000

1.1.7.01.03.08.012 Electronic Ballast Buah 150.000

1.3.2.07.01.29.001 Face Shield DANA DAK buah 50.000

9.1.2.01.01.01.001 FLASHDISK 2GB Unit 98.900

9.1.2.01.01.01.001 FLASHDISK 4GB Unit 111.600

9.1.2.01.01.01.001 FLASHDISK 8GB Unit 216.200

1.1.7.01.03.03.007 Folder Arsip Buah 10.000

1.1.7.01.03.03.007 Folder Arsip Buah 10.000

9.1.2.01.01.01.001 Folder Arsip (besar) Lembar 15.000

9.1.7.01.22.01.001 Food Model paket 500.000

1.1.7.01.03.03.007 Formulir daftar baru PBB P2 (LSPOP) Lembar 800

1.1.7.01.03.03.007 Formulir daftar baru PBB P2 (SPOP) Lembar 800

1.1.7.01.03.03.007 Formulir Pembetulan Data PBB P2 Lembar 300

1.1.7.01.03.03.007 Formulir Pendaftaran Data Baru PBB P2 Lembar 300

1.1.7.01.03.03.007 Formulir R/1/a Blok 75.000

1.1.7.01.03.03.007 Formulir R/1/b Blok 75.000

1.1.7.01.03.01.005 Fotocopy Lembar 300

1.1.7.01.03.01.005 Fotocopy Warna Lembar 1.500

9.1.2.01.01.01.001 Gantungan ID Card Buah 500

1.1.7.01.05.01.004 Garpu Kue Pak 4.000

89
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.01.01.01.001 Gunting kecil Buah 12.500

9.1.2.01.01.01.001 Gunting kertas besar Buah 15.100

9.1.7.01.22.01.001 Gunting Benang buah 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Gunting Benang Angkat Jahitan buah 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Gunting Benang Lengkung Ujung Tajam Tumpul buah 400.000

1.3.2.03.02.10.009 Gunting besar Buah 15.000

1.3.2.03.02.10.009 Gunting Kain Buah 19.500

9.1.7.01.22.01.001 Gunting Mayo CVD buah 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Gunting Mayo Lurus/Lengkung buah 400.000

1.1.7.01.03.07.001 Gunting Pangkas Terbaik Buah 184.200

9.1.7.01.22.01.001 Gunting pembalut/LISTER Bandage scissors buah 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Gunting pembalut/verband buah 400.000

1.1.7.01.03.07.001 Gunting Rumput Buah 150.000

9.1.7.01.22.01.001 Gunting Verband buah 400.000

1.1.7.01.03.07.001 Hand Sanitizer Buah 60.000

1.1.7.01.03.07.001 Hand Scrub Buah 100.000

1.1.7.01.03.07.001 Hand Soap Buah 12.500

9.1.2.03.12.01.001 Handsanitizer botol 20.000

1.1.7.01.07.01.001 handuk Lembar 85.000

9.1.2.14.05.01.001 Handuk Lembar 85.000

9.1.2.12.05.01.001 Handuk Kecil Stell 50.000

1.3.2.07.01.29.001 Hazmat DANA DAK buah 150.000

90
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.01.29.001 ID Band ( Gelang Pasien Anak ) kotak 200.000

1.3.2.07.01.29.001 ID Band ( Gelang Pasien Dewasa ) kotak 200.000

9.1.2.01.01.01.001 Isi Stapses No 24 kotak 65.200

9.1.2.01.01.01.001 Isi Stapses No 24 kotak 28.600

9.1.2.01.01.01.001 Isi Stapses No 24 kotak 4.500

9.1.2.01.01.01.001 Isi Stapses No 24 kotak 75.350

9.1.2.01.01.01.001 Isi Stapses No 10 kotak 4.300

9.1.2.01.01.01.001 Isi Stapses No 10 kotak 15.950

9.1.2.01.01.01.001 Isi Stapses No 10 kotak 19.400

9.1.2.01.01.01.001 Isi Stapses No 10 kotak 36.300

9.1.2.01.01.01.001 Isi Stapses No 10 kotak 41.910

9.1.2.01.01.01.001 Isi Stapses No 10 kotak 90.600

1.1.7.01.07.01.002 Isi Ulang Air Mineral Galon 16.000

1.1.7.01.07.01.002 Isi ulang Air tong/ tandon Tong 50.000

1.1.7.01.01.10.002 Isi Ulang Gas LPG 12 KG Tabung 185.000

1.1.7.01.03.07.001 Isi Ulang Pengharum Ruangan Otomatis Buah 30.000

1.3.2.01.03.10.021 Isi Ulang Tabung Gas Cryoterapi Kali 4.000.000

1.3.2.08.01.10.190 Isolasi Buah 12.000

9.1.2.01.01.01.001 Isolasi Buah 6.000

9.1.2.01.01.01.001 Isolasi Buah 15.000

9.1.2.01.01.01.001 Isolasi Buah 10.000

9.1.2.01.01.01.001 Isolasi kertas roll 8.400

91
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.08.012 Isolasi Listrik Buah 12.000

9.1.2.12.05.01.001 Jaket Stell 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Jangka Pelvimeter Obstetrik buah 200.000

9.1.2.13.01.01.001 Jas Hujan Buah 100.000

9.1.2.13.01.01.001 Jas Hujan Buah 200.000

1.1.7.01.03.03.007 Jilid eksemplar 20.000

1.1.7.01.03.03.007 Jilid bahan Buku 75.000

9.1.2.06.02.01.001 Jilid Spiral Sedang Buah 45.000

9.1.2.01.01.01.001 kalkulator Kecil Buah 100.000

9.1.2.01.01.01.001 Kalkulator Besar Buah 250.000

1.3.2.16.01.01.006 Kancing baju Lusin 5.000

9.1.2.01.01.01.001 Kantong Buku Buah 2.500

1.1.7.01.03.07.001 Kantong Plastik Pak 30.000

1.3.2.05.02.06.077 Kantong Plastik Pak 15.000

1.1.7.01.03.07.001 Kantong Plastik Sampah Pak 45.000

1.3.2.05.02.06.077 Kantongan plastik bungkus sembako Pak 150.000

1.1.7.01.03.11.002 Kaos Buah 100.000

1.1.7.01.03.11.002 Kaos Buah 75.000

1.1.7.01.03.09.001 Kaos berkerah Lembar 90.000

9.1.2.13.01.01.001 Kaos kontingen budaya Lembar 85.000

1.1.7.01.03.11.002 Kaos Panitia Buah 200.000

1.1.7.01.03.11.002 Kaos Panitia Buah 125.000

92
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.11.002 Kaos Panitia dan juri buah 180.000

1.1.7.01.03.11.002 Kaos Peserta Lembar 100.000

9.1.2.13.01.01.001 Kaos Petugas Keamanan Buah 120.000

9.1.2.13.01.01.001 Kaos Petugas Kebersihan Buah 120.000

9.1.2.14.05.01.001 Kaos Pria Dewasa lembar 70.000

9.1.2.13.01.01.001 Kaos tangan Pasang 10.000

9.1.2.13.01.01.001 Kaos tangan Pasang 10.000

1.1.7.01.03.11.002 Kaos Tim Olahraga Set 150.000

1.1.7.01.03.11.002 Kaos Tim Olahraga set 180.000

1.3.2.05.02.06.027 Karangan Bunga Buah 1.500.000

9.1.2.01.01.01.001 Karbon Folio Pak 56.100

1.1.7.01.03.03.007 Karcis Retribusi Dinas Pemuda, Olahraga & Pariwisata Blok 25.000

1.1.7.01.03.03.007 Karcis Retribusi Dinas Perdagangan & Perindustrian Blok 45.000

1.1.7.01.03.03.007 Karcis Retribusi Dinas Perhubungan Blok 25.000

1.1.7.01.03.03.007 Karcis Retribusi Dinas Pertanian Blok 45.000

1.1.7.01.03.03.007 Karcis Retribusi Dinas Tata Kota & Kebersihan (DLH) Blok 45.000

9.1.2.01.01.01.001 Kardus Buku Buah 5.000

1.1.7.01.03.01.016 Karton Lembar 5.000

9.1.2.01.01.01.001 Karton Kulit buku Lembar 3.500

1.1.7.01.03.03.007 Kartu Pembayaran Lembar 2.000

9.1.2.01.01.01.001 Kartu Peminjam Buku Lembar 2.000

1.1.7.01.03.03.007 Kartu penerima pelayanan dasar SPM Kesehatan Lembar 20.000

93
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.03.007 Kartu Surat Keluar Buku 50.000

1.1.7.01.03.07.001 Karung Buah 10.000

1.1.7.01.03.07.001 Karung Plastik Buah 3.000

1.3.2.05.02.06.003 Kaset Video Buah 45.000

1.3.3.01.01.10.001 Kasiboard lembar 80.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas 4 fly Box 400.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas 5 Fly Box 450.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas A3 Rim 85.000

9.1.2.01.01.01.001 kertas bening jilid/cover Lembar 1.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Boffalo Rim 35.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Caper Pak 27.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Casing Lembar 3.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Casing Lembar 3.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas CD Buram Pak 43.300

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Continous Form PRS 2 PLY Box 265.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Continous Form Kecil Box 390.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Continous Form 1/2 Kwarto kotak 400.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Continous Form Besar Box 525.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas DF Rim 27.600

1.3.2.07.01.29.001 Kertas EKG roll 150.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Fax 210mmx30m Rol 25.600

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Flotter AO Rol 500.000

94
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Foto Pak 50.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Foto/Banner Paper Pak 30.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Fotocopy 80 gram folio Rim 46.800

9.1.2.01.01.01.001 kertas glossy ukuran 36 x 25 cm, 240 gr roll 769.500

9.1.2.01.01.01.001 Kertas HVS A4 Rim 45.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas HVS Folio 70 gram Rim 60.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas HVS Folio 80 gram Rim 65.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Karbon Rim 167.400

9.1.2.01.01.01.001 Kertas karbon faxmile Buah 23.490

9.1.2.01.01.01.001 Kertas karton lmbr 8.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Karton Manila putih Lembar 3.300

9.1.2.24.01.01.001 Kertas Kuarto 60 Gram Warna*Isi 500 Lbr rim 59.200

1.1.7.01.01.05.007 Kertas Nasi pak 40.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas NCR Rim 54.500

9.1.2.01.01.01.001 Kertas NSCR kotak 250.000

9.1.2.01.01.01.001 kertas penanda Buah 3.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Piagam Pak 50.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Play 3 rangkap Rim 240.000

1.3.2.16.01.01.006 Kertas Pola Lembar 6.000

1.3.2.07.01.12.045 Kertas Puyer Manual Pak 50.000

1.3.2.07.01.12.045 Kertas Puyer Seal Pak 100.000

9.1.2.01.01.01.001 kertas sampul buffalo Pak 19.000

95
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Sampul Putih Pak 35.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Sampul Warna Pak 35.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Sticker Pak 40.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Tempel Buah 8.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Tempel Warna Besar Pak 19.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Tempel Warna Kecil Pak 5.000

9.1.2.01.01.01.001 Kertas Warna Pak 200.000

9.1.2.14.05.01.001 Kid wear lembar 30.000

1.1.7.01.03.03.007 KKA (Kartu Kembang Anak) Lembar 10.000

9.1.2.01.01.01.001 Klip kertas kotak 3.500

9.1.2.02.06.01.001 Kopi Bungkus 18.000

9.1.2.01.01.01.001 Kotak Arsip Buah 25.000

9.1.2.01.01.01.001 Kotak Berkas Jumbo Buah 37.000

9.1.2.01.01.01.001 Kotak CD kotak 5.000

9.1.2.03.12.01.001 Kuas Buah 5.000

1.3.3.01.01.10.001 Kuas Buah 22.000

9.1.2.01.01.01.001 Kuas Lukis Buah 15.000

9.1.2.02.06.01.001 Kue Bungkus 15.000

9.1.2.02.06.01.001 kue delapan Buah 16.000

1.1.7.01.01.12.001 Kunyit Kilo 20.000

9.1.2.01.01.01.001 Kwitansi NCR Blok 45.000

9.1.2.01.01.01.001 Kwitansi Pembayaran Buah 7.500

96
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.01.01.01.001 Lakban 1,5 inc roll 10.000

9.1.2.01.01.01.001 Lakban Sedang Kain1,5 Inch Rol 19.200

9.1.2.01.01.01.001 Lakban Bening Buah 10.500

9.1.2.01.01.01.001 Lakban hitam Rol 15.000

9.1.2.01.01.01.001 Lakban kecil Rol 7.500

9.1.2.01.01.01.001 Lakban Transparan Buah 10.000

1.1.7.01.03.08.012 Lampu Buah 75.000

1.1.7.01.03.08.012 Lampu Buah 80.000

1.1.7.01.03.08.012 Lampu Buah 75.000

1.1.7.01.03.08.012 Lampu charger Buah 250.000

1.1.7.01.03.08.012 Lampu Hias Set 200.000

1.1.7.01.03.08.012 Lampu Neon (TL) Circle 20 watt Biji 35.700

1.1.7.01.03.08.012 Lampu Neon (TL) Circle 40 watt Biji 38.700

9.1.7.01.22.01.001 Lampu Periksa buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Lampu Periksa Halogen buah 1.000.000

1.1.7.01.03.08.012 lampu pijar, battery kering Sentral 4 lubang Buah 50.000

1.1.7.01.03.08.012 Lampu ruangan Buah/thn 50.000

1.3.2.05.02.06.069 Lampu Selang Led Out Door Roll 500.000

9.1.7.01.22.01.001 Lampu Senter buah 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Lampu senter periksa/pen light buah 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Lampu senter untuk periksa/pen light buah 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Lampu senter untuk periksa/pen light buah 400.000

97
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.08.012 Lampu Sorot Bh 1.600.000

1.1.7.01.03.08.012 Lampu Sorot Bh 750.000

1.3.2.07.01.01.169 Lampu Sorot unit 2.500.000

1.1.7.01.03.08.012 Lampu taman Unit 1.000.000

1.1.7.01.03.08.012 Lampu TL 10 w Buah 50.000

1.3.2.05.02.06.069 Lampu UV disinfektan Unit 1.000.000

1.3.2.07.01.29.001 Lancet pcs 170

1.1.7.01.03.07.001 Lap Gantung Buah 20.000

1.1.7.01.03.07.001 Lap Kanebo Buah 50.000

1.1.7.01.03.07.001 Lap Tangan Buah 10.000

9.1.2.02.06.01.001 Lauk kegiatan 5.000.000

1.1.7.01.03.03.007 Leaflet Lembar 5.000

1.1.7.01.03.07.014 Leges (Pengesahan) Alat Bukti Lembar 8.000

9.1.2.01.01.01.001 Lem Botol Buah 3.400

9.1.2.01.01.01.001 Lem Botol Kg 11.600

9.1.2.01.01.01.001 Lem Cair Botol 4.950

9.1.2.01.01.01.001 Lem Kantong Buku kotak 50.000

1.1.7.01.01.12.001 Lem Kayu Buah 30.000

9.1.2.01.01.01.001 Lem Plastik Buah 6.000

9.1.2.01.01.01.001 Lem Rekondisi Buku kotak 40.000

9.1.2.01.01.01.001 Lem Stik Buah 20.100

9.1.2.01.01.01.001 Lem Stik Buah 6.900

98
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.01.01.01.001 Lem Stik Buah 20.100

9.1.2.01.01.01.001 Lem Stik 8 gr Buah 8.400

9.1.2.01.01.01.001 Lem Stik Buah 20.100

1.1.7.01.03.03.007 Lembar Balik Buah 350.000

1.1.7.01.03.03.007 Lembar Pengantar Rim 30.000

9.1.7.01.22.01.001 Lempeng Kaca Pengaduk Semen buah 100.000

9.1.2.11.02.01.001 Makan Minum OK 30.000

9.1.2.11.02.01.001 Makan Minum OK 30.000

9.1.2.11.02.01.001 Makan Minum DPRD Kotak 50.000

9.1.2.11.02.01.001 Makan Minum Rapat Insidentil thn 200.000.000

9.1.2.11.02.01.001 Makan Minum Rapat Rutin thn 200.000.000

9.1.2.02.06.01.001 Makanan khas 7 macam Buah 30.000

9.1.2.02.06.01.001 Makanan Khas Lokal Makanan Khas Lokal tahun 10.000.000

9.1.2.11.05.01.001 Makanan Khusus Balita paket 30.000

9.1.2.11.05.01.001 Makanan Khusus Ibu Hamil paket 60.000

9.1.2.11.05.01.001 Makanan Khusus Lansia paket 45.000

9.1.2.02.06.01.001 Makanan Tambahan Balita OK 10.000

9.1.2.02.06.01.001 Makanan Tambahan Ibu Hamil OK 20.000

9.1.2.02.06.01.001 Makanan Tambahan Lansia OK 20.000

9.1.2.01.01.01.001 Map Dokumen Pak 150.000

9.1.2.01.01.01.001 Map Batik Pak 35.000

9.1.2.01.01.01.001 Map Biasa Pak 20.000

99
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.01.01.01.001 Map Folder Pak 30.500

9.1.2.01.01.01.001 Map Folio Pak 5.000

9.1.2.01.01.01.001 Map Gantung Buah 5.000

9.1.2.01.01.01.001 Map Plastik Buah 8.000

9.1.2.01.01.01.001 Map Plastik Jepit Lusin 96.500

9.1.2.01.01.01.001 Map Plastik Lubang Buah 9.350

9.1.2.01.01.01.001 Map Snall Plastik Lusin 120.000

9.1.2.01.01.01.001 Map Tali Plastik Pak 34.500

1.1.7.01.03.03.007 Map Dinas Buah 20.000

9.1.2.01.01.01.001 Map Gantung Gantung Buah 25.000

9.1.2.01.01.01.001 Map Gantung Gantung Pak 65.000

9.1.2.01.01.01.001 Map Kertas biasa Pak 23.300

1.1.7.01.03.03.007 Map Khusus Dinas/Kantor Buah 15.000

9.1.2.01.01.01.001 Map Ordner Buah 25.000

1.1.7.01.03.07.001 Masker kotak 30.000

1.1.7.01.03.07.001 masker kotak 34.320

1.1.7.01.03.09.008 Masker elektrik Buah 150.000

1.1.7.01.03.07.001 Masker kain Buah 12.000

1.3.2.07.01.29.001 Masker N95 DANA DAK buah 60.000

9.1.2.01.01.01.001 Memo Pejabat Buah 50.000

9.1.2.01.01.01.001 Memo Tempel Buah 8.000

9.1.2.01.01.01.001 Memo tempel Besar Buah 16.000

100
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.02.05.020 Meteran Buah 10.000

9.1.7.01.22.01.001 Meteran (untuk mengukur tinggi Fundus) buah 50.000

1.3.2.03.02.11.002 Meteran kain Buah 9.000

1.1.7.01.03.07.012 metik air freshener Buah 95.000

1.3.2.07.01.12.045 Metline ( pengukur lingkar pinggang ) Buah 285.000

1.1.7.01.07.01.001 Mie Instan 40 Bungkus dos 98.600

9.1.2.02.06.01.001 Mie Instan dos 120.000

9.1.2.02.06.01.001 Mie Instan 40 Bks dos 98.600

1.1.7.01.07.01.001 Minyak goreng Liter 23.868

9.1.2.02.06.01.001 Minyak Goreng Liter 19.600

1.1.7.01.07.01.001 Minyak Goreng Curah Kuning Liter 12.600

9.1.2.02.04.01.001 Minyak Kayu Putih 67 ml 11.400

9.1.2.02.06.01.001 Minyak Kelapa Botol 15.000

9.1.2.02.06.01.001 Minyak Kelapa Tanah Botol 50.000

1.1.7.01.01.04.002 Minyak pelumas mesin Botol 13.000

1.1.7.01.03.01.014 Modul PMBA Buah 350.000

9.1.2.02.04.01.001 Multivitamin Botol 59.000

9.1.2.03.12.01.001 Multivitamin Botol 125.000

1.3.2.08.03.01.003 Name plate besar Buah 50.000

1.3.2.08.03.01.003 Name plate kecil Buah 17.000

9.1.2.02.04.01.001 Natrium tiosulfat Kg 150.000

9.1.7.01.22.01.001 Needle Holder Matheiu buah 200.000

101
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Needle holder panjang buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Needle holder pendek buah 200.000

1.3.2.09.02.04.075 Neraca Analitik 4 digit Buah 25.300.000

1.1.7.01.03.07.001 Nozzle (busa foam) Buah 4.900.000

1.1.7.01.04.02.001 Obat - Obatan Puskesmas (DAK) Tahun 1.792.890.063

9.1.2.02.04.01.001 Obat Bius paket 5.000.000

9.1.2.02.04.01.001 Obat Cacing paket 30.000.000

9.1.2.02.04.01.001 Obat Nyamuk Semprot Botol 15.000

9.1.2.02.04.01.001 Obat pereda nyeri pcs 75.000

9.1.2.02.04.01.001 Obat-obatan paket 1.000.000

1.1.7.01.03.08.012 Obeng Set 240.000

9.1.2.02.04.01.001 Ovaprim ampul 450.000

9.1.2.12.05.01.001 Pakaian Stell 200.000

9.1.2.03.06.01.001 Pakaian Batik Tradisional Stell 500.000

9.1.2.03.06.01.001 Pakaian Batik Tradisional Stell 300.000

9.1.2.03.06.01.001 Pakaian Batik Tradisional PAKAIAN BATIK TRADISIONAL DPRD Stell 2.000.000

9.1.2.12.01.01.001 Pakaian Dinas Bupati thn 150.000.000

9.1.2.12.04.01.001 Pakaian Dinas Harian (PDH) Stel 350.000

9.1.2.12.04.01.001 Pakaian Dinas Harian (PDH) PAKAIAN DINAS HARIAN DPRD Stell 2.500.000

9.1.2.12.04.01.001 Pakaian Dinas Harian (PDH) Stell 700.000

9.1.2.14.05.01.001 Pakaian Dinas Sekretaris Daerah thn 50.000.000

9.1.2.12.05.01.001 Pakaian Dinas Upacara Stell 2.500.000

102
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.12.01.01.001 Pakaian Dinas Wakil Bupati thn 100.000.000

9.1.2.13.01.01.001 Pakaian Kerja Protokoler Stell 1.000.000

9.1.2.13.01.01.001 Pakaian Kerja Lapangan Stell 750.000

9.1.2.13.01.01.001 Pakaian Kerja Lapangan TAGANA stel 500.000

1.1.7.01.03.07.001 Pakaian Kerja Lapangan Petugas Kebersihan (masker) Buah 33.450

1.1.7.01.03.07.001 Pakaian Kerja Lapangan Petugas Kebersihan (Sepatu boot) Pasang 133.800

1.3.2.04.01.01.013 Pakaian kerja Lapangan-Sepatu Boot Pasang 140.000

1.1.7.01.03.11.002 Pakaian khusus dan hari hari tertentu Stell 500.000

9.1.2.13.01.01.001 Pakaian Lapangan Stell 400.000

9.1.2.12.05.01.001 Pakaian Latihan Stell 300.000

1.1.7.01.03.11.002 Pakaian Olahraga Buah 250.000

9.1.2.14.05.01.001 Pakaian olahraga Lembar 150.000

9.1.2.13.01.01.001 Pakaian PDL Petugas Keamanan Stell 570.000

9.1.2.13.01.01.001 pakaian Petugas Kebersihan Stel 700.000

9.1.2.13.01.01.001 pakaian resepsionis Stel 700.000

9.1.2.13.01.01.001 Pakaian Seragam Pelayanan Stell 300.000

9.1.2.12.02.01.001 Pakaian Sipil Harian Stell 2.000.000

9.1.2.12.02.01.001 Pakaian Sipil Harian Stell 2.500.000

9.1.2.12.03.01.001 Pakaian Sipil Lengkap Stel 3.000.000

9.1.2.12.05.01.001 Pakaian Sipil Lengkap Stell 2.500.000

1.1.7.01.03.11.002 Pakaian tanding Stell 150.000

9.1.2.14.04.01.001 Pakaian Tanding (Khusus Senam) Stell 500.000

103
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.05.02.06.027 Pakaian tenun Lembar 400.000

9.1.2.13.01.01.001 pakaian tukang kebun Stel 700.000

1.1.7.01.03.03.007 Pamflet Lembar 10.000

1.1.7.01.03.12.002 Pandel Buah 850.000

1.3.2.05.01.05.077 Papan Himbauan Buah 125.000

1.3.2.05.01.05.077 Papan Informasi Buah 300.000

1.3.2.05.01.05.003 Papan Nama Kegiatan Buah 663.000

1.3.2.05.01.05.003 Papan Nama Kegiatan Buah 200.000

9.1.2.18.04.02.001 Papan Nama Proyek Buah 150.000

1.3.4.01.01.05.001 Papan Nama Proyek Buah 150.000

1.3.2.05.01.05.077 Papan peringatan kerja Buah 450.000

9.1.2.01.01.01.001 Papan tulis kecil Buah 250.000

1.3.2.05.01.05.005 Papan tulis SMU Stand. hijau L. Set 772.600

1.3.2.05.01.05.077 Papan/stiker petunjuk/informasi Buah 100.000

1.1.7.01.03.07.001 Parang Buah 100.000

1.1.7.01.03.07.001 Parang Buah 125.000

9.1.2.02.04.01.001 Parasetamol 500 mg (OGB) 10 x 10 tablet 13.200

1.3.2.06.01.02.061 Partchord buah 50.000

1.1.7.01.03.08.012 Pas. Stop Kontak Setara Broco Bh 15.000

1.1.7.01.01.12.001 Payuk Pere Paket 575.000

1.1.7.01.03.07.001 Pel air Buah 50.000

1.1.7.01.03.07.001 Pel karet Buah 85.000

104
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.07.001 Pel Lantai Buah 50.000

1.1.7.01.03.07.001 Pel Lantai bertangkai Buah 300.000

1.1.7.01.03.07.001 Pel lantai besar Buah 250.000

1.1.7.01.03.07.001 Pel Lantai Dorong Besar Buah 175.000

9.1.7.01.22.01.001 Pelindung Jari buah 100.000

1.3.2.15.02.06.001 Pelindung Las Unit 500.000

9.1.2.01.01.01.001 Pelubang kertas Besar Buah 36.300

9.1.2.01.01.01.001 Pelubang kertas Kecil Buah 29.600

1.1.7.01.07.01.002 Pembelian Air Bersih thn 72.000.000

1.1.7.01.05.01.009 Pembelian Plastik Wrapping PAKET 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Pembendung (Torniket/Tourniquet) buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Pembendung/Torniket buah 100.000

9.1.2.01.01.01.001 Pemotong Kertas Buah 350.000

9.1.7.01.22.01.001 Penahan Lidah buah 350.000

9.1.2.01.01.01.001 Penanda Kertas Buah 10.000

9.1.2.01.01.01.001 Penanda Tulisan Buah 5.000

9.1.2.01.01.01.001 Penanda Tulisan 10 Buah 100.400

9.1.2.01.01.01.001 Pencabut staples Buah 10.000


Pengait pencabut AKDR panjang 32 cm (IUD Removal hook
9.1.7.01.22.01.001 buah 200.000
panjang)
1.3.2.07.01.01.169 Pengait Serumen Medica set 77.700

1.3.2.16.01.01.006 Pengeras Kerah meter 30.000

1.3.2.16.01.01.006 Pengeras Pinggang meter 30.000

105
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.01.01.01.001 Penggaris besi 30 CM Buah 5.000

9.1.2.01.01.01.001 Penggaris besi 50 CM Buah 8.250

1.1.7.01.03.01.007 Penggaris Kain Buah 40.000

1.1.7.01.03.01.007 Penggaris Kertas Buah 20.000

1.1.7.01.03.01.007 Penggaris Kertas Buah 20.000

9.1.2.01.01.01.001 Penggaris Mika 30 cm Buah 5.000

1.1.7.01.03.07.001 Penggulung selang Standart Lokal Buah 1.000.000

1.3.2.05.01.05.010 Penghancur Kertas Buah 2.650.000

1.3.2.05.01.05.010 Penghancur Kertas Unit 8.000.000

9.1.2.01.01.01.001 Penghapus Cair Lusin 62.000

9.1.2.01.01.01.001 Penghapus Cair Buah 5.000

9.1.2.01.01.01.001 Penghapus Mesin Tik Elektrik Buah 30.000

9.1.2.01.01.01.001 Penghapus Papan Tulis Buah 5.000

9.1.2.01.01.01.001 Penghapus Cair Buah 5.000

9.1.2.01.01.01.001 Penghapus Pensil Kecil Buah 3.300

9.1.2.01.01.01.001 Penghapus Pensil Sedang Buah 9.600

1.1.7.01.03.07.001 Pengharum Kamar Mandi Buah 12.500

1.1.7.01.03.07.001 Pengharum lantai Botol 38.000

1.1.7.01.03.07.012 Pengharum Ruangan Elektrik Buah 100.000

1.1.7.01.03.07.001 Pengharum ruangan gantung Buah 12.500

1.1.7.01.03.07.001 Pengharum Ruangan Gantung Buah 75.000

1.1.7.01.03.07.001 Pengharum Ruangan Kaleng Besar Buah 35.000

106
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.07.001 Pengharum Ruangan Semprot Otomatis Buah 90.000

1.1.7.01.03.07.001 Pengharum WC Buah 18.000

9.1.2.03.07.01.001 Pengiriman Laporan DMR Dokumen 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Pengungkit Akar Gigi Kanan Mesial (Cryer Distal) buah 500.000

9.1.7.01.22.01.001 Pengungkit Akar Gigi Kanan Mesial (Cryer Mesial) buah 500.000

9.1.2.06.03.01.001 Penjilidan eks 15.000

9.1.2.06.03.01.001 Penjilidan eksemplar 20.000

9.1.2.06.03.01.001 Penjilidan buku/thn 25.000

9.1.2.06.03.01.001 Penjilidan Buah 30.000

9.1.2.06.03.01.001 Penjilidan eksemplar 50.000

9.1.2.06.03.01.001 Penjilidan Buku 75.000

9.1.2.06.03.01.001 Penjilidan eksemplar 100.000

9.1.2.06.03.01.001 Penjilidan eksemplar 150.000

9.1.2.06.03.01.001 Penjilidan Buku 200.000

9.1.2.06.03.01.001 Penjilidan Buku 300.000

9.1.2.01.01.01.001 Pensil kotak 32.000

1.1.7.01.03.01.001 Pensil Pola Buah 17.000

9.1.2.02.06.01.001 Pentol Ikan Bungkus 50.000

1.1.7.01.07.01.001 Penyedap Rasa Bungkus 5.000

1.1.7.01.03.07.001 Penyegar Ruangan Buah 25.000

1.1.7.01.03.07.012 Penyegar Ruangan Buah 26.700

1.1.7.01.03.12.002 Perlengkapan Penunjang Paket 15.000.000

107
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.01.01.01.001 Pewarna Kertas Buah 6.000

9.1.2.01.01.01.001 Pewarna Tulisan Buah 10.000

1.3.5.02.03.01.003 Piagam Peserta Lembar 3.000

9.1.2.27.01.01.001 Piala/Trophy Set 300.000

1.1.7.01.03.07.015 Pigura Buah 850.000

1.1.7.01.03.07.015 Pigura Buah 250.000

1.1.7.01.03.07.001 Pipa dan Perlengkapan Set 128.300

9.1.2.01.01.01.001 Pita Mesin Tik Kaleng/ Kain Buah 35.500

9.1.2.01.01.01.001 Pita Mesin Tik Nilon Buah 13.200

9.1.2.01.01.01.001 Pita Mesin Tik Elektronik Buah 175.000

1.3.2.08.03.11.003 Pita Plastik m 400

9.1.2.01.01.01.001 Pita Printer Buah 65.000

9.1.2.01.01.01.001 Pita Printer Dot Matrik Buah 45.000

9.1.2.01.01.01.001 Pita Printer khusus Buah 200.000

9.1.2.01.01.01.001 Pita printonik Buah 1.500.000

9.1.2.01.01.01.001 Pita Satu Set kotak 85.000

9.1.2.01.01.01.001 Pita/Tinta HDP Film KIA Buah 1.700.000

9.1.2.01.01.01.001 Pita/Tinta Ribbon KIA Buah 3.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Piting Biji 6.000

9.1.2.01.01.01.001 Plastik Bening Pak 33.800

1.1.7.01.05.01.004 Plastik Bening (Wrapping) buah 126.600

1.3.2.05.02.01.029 Plastik Bening (Wrapping) Buah 126.600

108
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.05.02.06.077 Plastik Clip 4 x 6 Pak 19.000

1.3.2.05.02.06.077 Plastik Clip 5 x 8 Pak 26.000

1.3.2.05.02.06.077 Plastik Clip 7 x 10 Pak 36.000

1.3.2.05.02.06.077 Plastik Clip 8,7 x 13 Pak 54.000

9.1.2.01.01.01.001 Plastik Cover Mika Pak 33.750

1.1.7.01.01.12.001 Plastik Glove 5 Jari Buah 200.000

9.1.2.01.01.01.001 Plastik ID Card Buah 1.000

1.3.2.08.03.03.010 Plastik Kaca Lembar 10.000

1.1.7.01.01.12.001 Plastik kantongan Pak 15.000

1.1.7.01.01.12.001 Plastik Kemasan Besar Pack 60.000

1.1.7.01.01.12.001 Plastik Kemasan Kecil Pack 43.700

1.1.7.01.03.07.001 Plastik Kresek Besar Pak 36.000

1.3.2.05.02.06.077 Plastik Kresek Kecil Ikat 36.000

9.1.2.01.01.01.001 Plastik Laminating Pak 52.000

9.1.2.01.01.01.001 Plastik Mika Pak 25.000

9.1.2.01.01.01.001 Plastik Odner Pak 200.000

1.3.2.04.01.01.013 Plastik Packing Ikan Pak 110.000

1.3.2.05.02.01.029 Plastik pembungkus Rol 75.000

9.1.2.01.01.01.001 Plastik Sampul Pak 50.000

9.1.2.01.01.01.001 Plastik sampul paper Pak 30.000

9.1.2.01.01.01.001 Plastik Sampul/transparan Lusin 97.000

1.1.7.01.01.12.001 Plastik sheet Pak 150.000

109
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.01.01.01.001 Plastik Sheet Pak 100.000

9.1.2.01.01.01.001 Plastik Transparan Lusin 118.100

1.3.2.07.01.29.001 Plester kotak 25.000

1.3.2.07.01.29.001 Plester kotak 25.000

1.3.2.04.01.01.013 Polibag besar Kg 45.000

1.3.2.04.01.01.013 Polibag kecil Kg 45.000

1.3.2.08.03.05.047 Polybag Kg 40.000

1.3.2.01.03.05.010 Pompa air listrik, tanpa tutup tabung dengan daya 125 watt Unit 702.000

1.3.2.05.02.05.002 Pompa Kompor Buah 500.000

1.1.7.01.03.03.007 Poster Buah 150.000

9.1.2.11.02.01.001 Produk Lokal Daerah Makanan tahun 10.000.000

9.1.2.02.06.01.001 Prosesi Selamatan Maddemme Berre Beras gantang 40.000

9.1.2.02.06.01.001 Prosesi Selamatan Maddemme Berre Rempa rempa kegiatan 1.500.000

9.1.2.23.02.01.001 Publikasi dengan Media Televisi Tahun 95.000.000


Publikasi Pembangunan Daerah Kabupaten Tanah Bumbu
9.1.2.23.02.01.001 thn 150.000.000
(Lapsus)
9.1.2.01.01.01.001 PVC ID Card Box 550.000

9.1.2.03.12.01.001 Rakerake (buahbuahan) Paket 750.000

9.1.2.01.01.01.001 Rautan Pensil Buah 6.000

9.1.2.03.12.01.001 Release DPRD Kali 200.000

1.3.2.16.01.01.006 Renda roll 20.000

9.1.2.01.01.01.001 Ribbon Cartridge buah 250.000

9.1.2.03.12.01.001 Ribbon KIA buah 2.200.000

110
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Ribbon KTP buah 3.800.000

9.1.2.01.01.01.001 Ribbon Printer Id Card kotak/set 1.200.000

1.3.2.06.01.02.061 RJ45 kotak 100.000

1.1.7.01.03.03.007 Roll Banner Buah 500.000

9.1.2.01.01.01.001 Roll paper Adamet HVS AO Roll paper Adamet HVS AO Pcs 500.000

9.1.2.13.01.01.001 Rompi Kerja Buah 300.000

9.1.2.13.01.01.001 rompi lapangan pcs 100.000

1.1.7.01.03.07.001 Sabun anti septik Liter 23.000

1.1.7.01.03.07.001 Sabun Cair Botol Botol 15.000

1.1.7.01.03.07.001 Sabun Cair Cuci piring Botol 15.000

1.1.7.01.03.07.001 Sabun Cair Tangan Botol Botol 15.000

1.1.7.01.03.07.001 Sabun Cair Tangan Derigen Derigen 130.000

9.1.2.03.12.01.001 Sabun cuci tangan botol 25.000

1.1.7.01.03.07.001 Sabun Ditergen Kg 15.000

1.1.7.01.03.07.001 sabun pembersih lantai Buah 15.000

1.3.2.07.01.29.001 safety box pcs 17.000

1.1.7.01.03.08.012 Saklar Lampu Buah 20.000

1.1.7.01.03.08.012 Saklar lampu Buah 35.000

1.1.7.01.03.08.012 Saklar Lampu Tanam Buah 11.000

1.1.7.01.03.08.012 Saklar seri out bow Buah 25.000

1.1.7.01.03.08.012 Saklar Tunggal Buah 11.000

9.1.2.03.12.01.001 Saksi Sumpah Org 200.000

111
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.02.04.01.001 Salep pereda nyeri otot Buah 80.000

9.1.2.01.01.01.001 Sampul Karton Manila Pak 35.000

9.1.2.01.01.01.001 Sampul Plastik Pak 25.000

9.1.2.03.12.01.001 Sampul Plastik dokumen Pak 25.000

1.1.7.01.07.01.001 Santan kotak 5.650

1.1.7.01.07.01.001 Saos Tomat Botol 25.000

1.1.7.01.03.07.001 Sapu Buah 40.000

1.1.7.01.03.07.001 Sapu Ijuk Buah 50.000

1.1.7.01.03.07.001 Sapu Lantai Buah 35.000

1.1.7.01.03.07.001 Sapu Lidi Buah 10.000

1.3.2.04.01.01.013 Sapu Lidi Buah 40.000

1.1.7.01.03.07.001 Sapu pel Buah 80.000

1.1.7.01.03.07.001 Sapu Plastik Buah 17.500

1.1.7.01.03.07.001 Sapu Taman Buah 25.000

1.1.7.01.03.07.001 Sapu/Sapu Rol Lantai Buah 50.000

1.1.7.01.05.01.009 Sarana pembibitan PAKET 19.000.000

1.1.7.01.07.01.001 sarung Lembar 100.000

1.1.7.01.03.07.001 Sarung Tangan Pasang 25.000

1.1.7.01.03.07.001 Sarung Tangan Pasang 25.000

1.1.7.01.03.07.001 Sarung Tangan Pasang 10.000

1.3.2.07.01.29.001 Sarung Tangan Box 65.000

1.3.2.07.01.12.045 Sarung Tangan (Glove) kotak 100.000

112
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.07.001 Sarung Tangan Arsiparis Buah 12.000

1.1.7.01.03.07.001 Sarung Tangan Kain Lusin 30.000

1.1.7.01.03.07.001 Sarung Tangan Karet Pasang 15.000

1.1.7.01.03.07.001 Sarung Tangan Karet kotak 100.000

9.1.2.13.01.01.001 Sarung Tangan Karet Box 50.000

9.1.2.13.01.01.001 Sarung tangan karet kotak 125.000

1.1.7.01.03.07.001 Sarung Tangan Karet (Safeguard Handscoon) Box 50.000

9.1.2.13.01.01.001 Sarung tangan pengaman listrik Set 500.000

9.1.2.13.01.01.001 Sarung Tangan petugas kebersihan Pasang 35.000

1.1.7.01.03.07.001 Sarung tangan petugas TPA Pasang 100.000

9.1.2.02.06.01.001 Sayur kegiatan 2.000.000

9.1.2.18.04.02.001 Scop buah 60.000

1.1.7.01.03.07.014 Segel Tera Buah 5.000

9.1.2.01.01.01.001 Sekat Arsip Buah 10.000

1.1.7.01.03.07.001 Sekop Buah 100.000

1.1.7.01.03.07.001 Sekop Buah 65.000

1.3.3.01.01.10.001 Sekrup buah 60.000

1.3.3.01.01.10.001 Sekrup Biasa kotak 213.600

1.1.7.01.03.07.001 Selang Meter 7.000

1.1.7.01.01.12.001 Selang Aerasi Rol 450.000

1.1.7.01.01.12.001 Selang Air 1/2 inch meter 9.000

1.1.7.01.03.07.001 Selang Airasi roll 450.000

113
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.01.12.001 Selang Kecil meter 7.500

9.1.7.01.22.01.001 Selang Oksigen buah 100.000

1.3.2.05.02.07.017 Selang Pemadam Meter 50.000

1.3.2.05.02.07.017 selang Pemadam 6 inci Meter 130.000

9.1.2.14.02.01.001 Selempang Buah 150.000

9.1.2.14.02.01.001 Selempang Buah 200.000

9.1.2.14.02.01.001 Selempang Buah 175.000

1.1.7.01.07.01.001 Selimut Lembar 100.000

9.1.2.14.05.01.001 Selimut lembar 100.000

9.1.2.01.01.01.001 Selotip Rol 15.800

9.1.2.03.12.01.001 Semat Buah 7.500

9.1.2.18.04.02.001 Semen zak 64.000

1.3.4.01.01.05.001 Semen zak 64.000

1.3.4.01.01.05.001 Semen zak 64.000

1.1.7.01.03.07.001 Semprot Tangan/Hand Spray Buah 75.000

1.3.2.05.02.05.026 Sendok Lusin 70.000

1.3.2.07.01.29.001 Sendok Sirup Pak 47.000

1.1.7.01.03.08.012 Senter Buah 200.000

1.1.7.01.03.08.012 Senter Buah 300.000

1.1.7.01.03.08.012 Senter carger Buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Senter Periksa buah 400.000

1.1.7.01.03.08.012 Senter Recharging Buah 200.000

114
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Senter/ Pen light buah 400.000

1.1.7.01.03.11.002 Sepatu Pasang 350.000

9.1.2.12.05.01.001 Sepatu Pasang 300.000

9.1.2.12.05.01.001 Sepatu Pasang 300.000

9.1.2.12.05.01.001 Sepatu Anggota Paduan Suara Pasang 200.000

9.1.2.13.01.01.001 Sepatu Boot Buah 115.000

9.1.2.13.01.01.001 Sepatu Boot Pasang 140.000

1.1.7.01.03.07.001 Sepatu Boot Petugas Kebersihan Pasang 120.000

1.1.7.01.03.07.001 Sepatu bot Buah 115.000

1.3.2.15.02.05.005 Sepatu Gunung Pasang 450.000

9.1.2.13.01.01.001 Sepatu Gunung Pasang 450.000

1.1.7.01.03.11.002 Sepatu kontingen Pasang 300.000

9.1.2.12.05.01.001 Sepatu latihan Stell 250.000

9.1.2.12.05.01.001 Sepatu Latihan Stell 275.000

9.1.2.12.05.01.001 Sepatu Latihan Stell 300.000

1.1.7.01.03.07.001 Sepatu PDL anggota pasang 500.000

1.1.7.01.03.07.001 Sepatu PDL Danru/Danton pasang 2.500.000

1.1.7.01.03.07.001 Sepatu PDL Pejabat pasang 3.750.000

9.1.2.13.01.01.001 Sepatu Safety Stell 650.000

9.1.2.13.01.01.001 Sepatu Safety Pasang 400.000

9.1.2.13.01.01.001 sepatu safety - Petugas Tera pcs 350.000

9.1.2.13.01.01.001 Sepatu Safety Petugas Kebersihan Buah 350.000

115
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.12.05.01.001 Sepatu upacara paskibrakaa/ standart ABRI Stell 300.000

9.1.2.12.05.01.001 Seragam Stell 300.000

9.1.2.12.05.01.001 Seragam Seragam Pakaian Paduan Suara Stell 400.000

9.1.2.13.01.01.001 Seragam kerja Pasang 600.000

9.1.2.12.05.01.001 Seragam Latihan Stell 300.000

9.1.2.13.02.01.001 seragam pakaian siaga Seragam PCR Stell 300.000

9.1.2.12.05.01.001 Seragam PASKIBRAKA Kabupaten ( PDU Lengkap ) Seragam Peserta + Pendamping seleksi Paskibraka ke Provinsi Stell 1.700.000

9.1.2.12.05.01.001 Seragam PDU Seragam PDU danpas dan Pengawal Paskibraka Stell 1.000.000

9.1.2.13.01.01.001 Seragam Receptionist Stell 1.000.000

9.1.2.13.01.01.001 Seragam Satpam Set 1.859.000

9.1.2.13.01.01.001 Seragam Satpam Set 750.000

1.1.7.01.03.07.001 Serbet Tangan Buah 20.000

1.1.7.01.03.07.001 Serbet Tangan Gantung Buah 10.000

1.1.7.01.03.07.001 Serok Buah 50.000

1.1.7.01.03.07.001 Serok Buah 24.000

1.1.7.01.03.07.001 Serok Air Buah 100.000

1.3.2.04.01.08.012 Serok Plankton - dan larva Buah 350.000

1.1.7.01.03.07.001 Serok Plastik Buah 25.000

1.1.7.01.03.07.001 Serok Plat Besi Buah 100.000

1.1.7.01.03.07.001 Serok Sampah Buah 10.000

1.1.7.01.03.07.002 Serokan Buah 25.000

1.3.2.06.01.02.061 Setting CWP kali 350.000

116
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.07.001 Sikat Buah 5.000

1.1.7.01.03.07.001 Sikat Kloset Buah 15.000

1.1.7.01.03.07.001 Sikat Lantai Buah 30.000

9.1.7.01.22.01.001 Sikat Pembersih Alat buah 50.000

1.1.7.01.03.07.001 Sikat Toilet Ukuran Panjang Buah 35.000

1.1.7.01.03.07.001 Sikat Toilet Ukuran Pendek Buah 25.000

1.1.7.01.03.07.001 Sikat WC Buah 15.000

1.1.7.01.03.07.001 Sikat WC/Orok WC Buah 7.500

9.1.2.11.02.01.001 snack OK 15.000

9.1.2.11.02.01.001 snack OK 15.000

9.1.2.11.02.01.001 Snack DPRD Kotak 25.000

9.1.2.11.02.01.001 Snack Kegiatan Prolanis OK 5.000

9.1.2.01.01.01.001 Snelhechter (Kertas) Pak 39.400

9.1.2.01.01.01.001 Snelhechter (Kertas) Pak 118.200

9.1.2.01.01.01.001 Snelhechter (Plastik) Lusin 68.800

1.1.7.01.03.12.002 Souvenir Buah 150.000

1.1.7.01.03.12.002 Souvenir Orang/ Tim/ Grup 300.000

1.1.7.01.03.12.002 Souvenir Buah 50.000

1.1.7.01.03.12.002 Souvenir - Paket Workshop Buah 100.000

1.1.7.01.03.12.002 Souvenir - Souvenir Buah 100.000

1.3.2.05.02.06.028 Souvenir Apkasi paket 31.145.900

9.1.2.27.01.01.001 Souvenir Guru berprestasi paket 200.000.000

117
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.27.01.01.001 Souvenir Siswa berprestasi paket 200.000.000

1.1.7.01.03.03.007 Spanduk Buah 250.000

1.1.7.01.03.03.007 Spanduk Buah 300.000

1.1.7.01.03.03.007 Spanduk ukuran 3x4 meter Buah/thn 750.000

9.1.7.01.22.01.001 Spatula Pengaduk Semen Ionomer buah 500.000

9.1.2.01.01.01.001 Spidol White board isi 12 Pak 106.500

9.1.2.01.01.01.001 Spidol Permanen 300 Lusin 102.300

9.1.2.01.01.01.001 Spidol Snowman 4 warna Pak 137.700

9.1.2.01.01.01.001 Spidol Transparant OHP Buah 14.900

9.1.2.01.01.01.001 Spidol Warna Batang 16.700

9.1.2.01.01.01.001 Spidol Warna Kecil Buah 2.500

1.3.2.16.01.01.006 Spul Lusin 36.000

9.1.2.01.01.01.001 Stapler Besar No.24 Buah 25.000

9.1.2.01.01.01.001 Stapler Besar No.25 Buah 24.900

9.1.2.01.01.01.001 Stapler Besar No.27 Buah 107.500

9.1.2.01.01.01.001 Stapler Besar No.28 Buah 54.300

9.1.2.01.01.01.001 Stapler Kecil No.10 Buah 8.400

9.1.2.01.01.01.001 Stapler Kecil No.11 Buah 12.500

9.1.2.01.01.01.001 Stapler Kecil No.12 Buah 18.150

9.1.2.01.01.01.001 Stapler Kecil No.13 Buah 16.700

9.1.2.01.01.01.001 Stapler Kecil No.14 Buah 16.700

9.1.2.01.01.01.001 Stapler penjilid Buah 150.000

118
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.01.01.01.001 Stapler Tembak Buah 250.000

9.1.2.01.01.01.001 Stapler Besar Jilid Buah 250.000

1.1.7.01.03.08.012 Stavol Unit 500.000

1.1.7.01.03.08.012 Steker T/Colokan Listrik T Buah 35.000

1.1.7.01.03.08.012 Steker/Colokan Listrik Buah 20.000

1.1.7.01.03.11.002 Stelan training Stell 350.000

9.1.2.01.01.01.001 Stempel Dinas Buah 45.000

9.1.2.01.01.01.001 Stempel Laser Buah 100.000

9.1.2.01.01.01.001 Stempel Trodat Buah 250.000

1.1.7.01.03.08.012 Stok Kontak Buah 15.000

1.1.7.01.03.08.012 Stop kontak Buah 36.000

1.1.7.01.03.08.012 Stop Kontak Dari Bahan malin Buah 24.200

1.1.7.01.03.08.012 Stop Kontak Dari Bahan malin Buah 24.200

1.1.7.01.03.08.012 Stop Kontak Dari Bahan Plastik Buah 30.100

1.1.7.01.03.08.012 Stop kontak universal Buah 300.000

1.1.7.01.03.08.012 Stop Kontak/ Cuk Listrik Buah 10.000

9.1.2.01.01.01.001 Stop Map Lembar 750

1.1.7.01.03.08.012 Stopkontak Bh 41.000

1.1.7.01.03.08.012 Stopwatch Buah 132.000

9.1.7.01.22.01.001 Stopwatch buah 100.000

9.1.2.02.06.01.001 Suplemen Penambah daya tahan tubuh OB 50.000

1.1.7.01.03.03.007 Surat Hak Penempatan buku/tahun 90.000

119
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.01.01.169 Surflo no. 26 Box 550.000

1.1.7.01.07.02.001 Susu kotak 87.000

9.1.2.02.06.01.001 Susu Kaleng 16.000

1.1.7.01.07.01.001 Susu Enak Kaleng 14.172

1.1.7.01.07.01.001 Susu Formula kotak 65.000

9.1.7.01.22.01.001 Tabung Korentang Stainless buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Tabung Oksigen / Regulator buah 8.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Tabung Oksigen 1 Meterkubik Dan Regulator buah 5.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Tabung Oksigen 6 Meterkubik Dan Regulator buah 8.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Tabung Oksigen dan Regulator Buah 8.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Tabung Reaksi (12 mm) buah 100.000

1.3.2.07.01.29.001 Tabung reaksi besar (18x150) kotak 19.000

9.1.7.01.22.01.001 Tabung Reaksi dengan tutup karet gabus buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Tabung Sentrifus Tanpa Skala buah 250.000

9.1.2.11.05.01.001 Ta''jil OK 7.500

9.1.2.18.04.02.001 Tali Gulung 50.000

1.3.4.01.01.05.001 Tali Gulung 50.000

1.3.4.01.01.05.001 Tali Gulung 50.000

1.3.4.01.01.05.001 Tali Gulung 50.000

1.1.7.01.01.12.001 Tali Anyaman bal 50.000

1.3.2.08.03.12.002 Tali Bendera meter 50.000

9.1.2.01.01.01.001 Tali ID Card Buah 2.000

120
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.01.01.01.001 Tali Kurt Buah 15.000

1.3.2.09.02.01.013 Tali Nylon Roll 15.000

9.1.2.01.01.01.001 Tali Pita Rol 10.000

1.1.7.01.03.07.001 Tali Rafia Rol Besar Kg 38.400

1.3.2.16.01.01.006 Tali Roda Mesin Buah 15.000

1.3.2.05.02.06.077 Taplak Meja Rapat Buah 300.000

1.1.7.01.03.07.001 Taplak meja Tamu Buah 35.000

1.1.7.01.07.01.001 Telor ayam Biji 3.000

1.1.7.01.07.02.001 Telur Butir 2.500

9.1.2.02.06.01.001 Telur Ayam Biji/buah 5.000

9.1.2.02.06.01.001 Telur Ayam Kampung Biji 3.500

9.1.2.02.06.01.001 Telur Ayam Kampung Bunge Biji/buah 5.000

1.1.7.01.07.01.001 Telur Ayam Ras Kg 26.500

1.1.7.01.07.01.001 Telur Ayam Ras Rak 48.000

9.1.2.03.12.01.001 Tempat Adukan Buah 12.000

9.1.7.01.22.01.001 Tempat Alkohol (Dappen Glas) buah 100.000

9.1.2.01.01.01.001 Tempat Map Buah 25.000

1.1.7.01.03.07.004 tempat sampah Unit 6.000.000

1.1.7.01.03.07.004 Tempat Sampah 660 liter unit 6.000.000

1.1.7.01.03.07.001 Tempat Sampah Plastik Buah 50.000

1.1.7.01.03.07.004 Tempat Sampah Portable - roda 2 Buah 1.000.000

1.1.7.01.03.07.001 Tempat Sampah Portable besar 120 Ltr Buah 975.000

121
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.07.001 Tempat Sampah Portable kecil 10 Ltr Buah 500.000

1.1.7.01.03.07.001 Tempat Sampah Portable kecil 60 Ltr Buah 750.000

1.1.7.01.03.07.001 Tempat Sampah Roda Buah 300.000

1.1.7.01.03.07.001 Tempat Sampah Stainless Buah 1.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Tempat Sampah Tertutup Dengan Injakan buah 50.000

1.1.7.01.03.07.001 Tempat Sampah Tutup Kecil Buah 150.000

9.1.2.01.01.01.001 Tempat Tinta Atom Bulat Buah 17.000

1.1.7.01.03.07.001 Tempat Tissue Buah 250.000

1.1.7.01.01.12.001 Temulawak Kilo 15.000

1.1.7.01.07.02.001 Tepung Kg 17.500

1.1.7.01.07.01.001 Tepung Terigu Kg 13.500

1.1.7.01.07.01.001 Tepung Terigu Bromo Kg 13.500

1.1.7.01.03.08.012 Terminal Blok 60 A Buah 60.500

1.1.7.01.03.08.012 Terminal Kuningan Buah 50.000

1.1.7.01.03.08.012 Terminal Listrik Buah 25.000

1.1.7.01.03.08.012 Terminal Listrik 3 Port Buah 40.000

1.1.7.01.03.08.012 Terminal Listrik 4 Port Buah 50.000

1.1.7.01.03.08.012 Terminal Listrik 5 Port Buah 60.000

1.1.7.01.05.01.003 Terong bungkus 55.000

1.3.5.05.01.01.004 Terong bgks 85.000

1.3.5.05.01.01.004 Terong bgks 85.000

1.3.2.04.01.01.013 Terpal Buah 150.000

122
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.04.01.01.013 Terpal - (Kolam Terpal) Lembar 600.000

1.1.7.01.05.01.003 Timun bungkus 70.000

9.1.2.01.01.01.001 Tinta Unit 31.000

9.1.2.01.01.01.001 Tinta Bubuk Serbuk botol/kotak 500.000

9.1.2.01.01.01.001 Tinta cina Khat MTQ Buah 35.000

9.1.2.01.01.01.001 Tinta Laser Jet Buah 1.800.000

9.1.2.01.01.01.001 Tinta Mesin Fotocopy Buah 500.000

9.1.2.01.01.01.001 Tinta Mesin Tik Elektrik Buah 100.000

9.1.2.01.01.01.001 Tinta Ploter Set 9.000.000

9.1.2.01.01.01.001 Tinta printer Inpus botol/kotak 105.000

9.1.2.01.01.01.001 Tinta Printer Isi Ulang Set 32.000

9.1.2.01.01.01.001 Tinta Printer Botol Botol 120.000

9.1.2.01.01.01.001 Tinta Printer Botol L355 Botol 120.000

9.1.2.01.01.01.001 Tinta rebbon NPWPD Buah 750.000

9.1.2.01.01.01.001 Tinta Stempel Buah 8.000

9.1.2.01.01.01.001 Tinta Tinta jet Botol 85.000

9.1.2.01.01.01.001 Tinta toner Buah 500.000

1.3.2.07.01.29.001 Tip 5 ml Bungkus 300.000

1.1.7.01.03.07.001 Tissue Gulung Buah 6.800

1.1.7.01.03.07.001 Tissue Kotak Buah 13.400

9.1.2.01.01.01.001 Tissue Laboratorium Bungkus 15.000

1.1.7.01.05.01.003 Tomat bungkus 23.000

123
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.5.05.01.01.004 Tomat bgks 220.000

1.3.5.05.01.01.004 Tomat bgks 220.000

1.3.2.05.02.05.011 Tong air Buah 2.500.000

1.1.7.01.03.07.001 Tong Sampah Buah 1.200.000

1.3.2.01.03.16.001 Tongkat Putih Buah 350.000

1.3.2.07.01.07.097 Tonometer unit 296.703.726

1.1.7.01.03.07.001 Toolkit Set 500.000

1.1.7.01.03.09.001 Topi Buah 10.000

1.1.7.01.03.11.002 Topi Buah 50.000

9.1.2.12.05.01.001 Topi Buah 100.000

9.1.2.13.01.01.001 Topi Buah 35.000

1.1.7.01.03.09.001 Topi caping Buah 50.000

9.1.2.13.01.01.001 Topi Caping Buah 50.000

9.1.2.13.01.01.001 Topi Lapangan Buah 100.000

9.1.2.13.01.01.001 Topi purun Buah 16.000

1.3.2.07.01.05.126 Toples dus 60.000

9.1.7.01.22.01.001 Toples Kapas Logam dengan Pegas dan Tutup (50 x 70 mm) buah 100.000

9.1.2.01.01.01.001 Trigonal Clip/Papper Clip dos 3.300

1.1.7.01.03.11.002 T-Shirt Buah 75.000

1.3.2.05.02.06.077 Tumbler/Botol Minum Buah 85.000

9.1.2.03.12.01.001 Tumbler/Botol Minum Buah 85.000

1.3.2.05.01.05.005 White board Ukuran 240x120 cm Gantung Buah 622.700

124
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.05.01.05.005 White board Ukuran 240x120 cm Gantung Buah 622.700

1.1.7.01.03.07.001 Wiper Kaca Buah 60.000

1.3.2.05.02.06.012 Wireless Unit 802.200

1.1.7.01.03.03.007 X Banner Buah 200.000

1.1.7.01.03.03.007 X Banner Kecil Buah 175.000

1.1.7.01.03.08.012 Zakering MCB Buah 80.000

1.1.7.01.01.12.001 Zat Warna Alam set 1.000.000

1.3.2.18.01.02.001 Zebra Cross m 48.000

Biaya Pemeliharaan Inventaris Kantor

9.1.2.18.02.01.003 AC Split unit/tahun 610.000

9.1.2.05.05.01.001 Belanja Pajak Alat Bermotor unit/thn 10.000.000

9.1.2.18.02.02.001 Belanja Pelumas kendaraan operasional Oli Mesin Unit/Tahun 1.000.000

9.1.2.18.02.02.002 Belanja Pelumas kendaraan operasional Oli Mesin Unit/Tahun 12.000.000

9.1.2.18.02.02.003 Belanja Pelumas kendaraan operasional Oli Mesin Unit/Tahun 14.400.000

9.1.2.18.02.02.004 Belanja Pelumas kendaraan operasional Oli Mesin Unit/Tahun 10.000.000

1.1.7.01.03.08.012 Belanja pemasangan listrik Paket 4.500.000

9.1.2.05.05.01.001 Belanja Pembayaran Pajak, Bea, dan Perizinan Pajak Kendaraan Roda 6 unit/tahun 2.000.000

9.1.2.05.05.01.001 Belanja Pembayaran Pajak, Bea, dan Perizinan Pajak Kendaraan Roda 6 Damkar unit/tahun 55.000

Belanja Pemeliharaan Alat Angkutan-Alat Angkutan Darat


9.1.2.18.02.02.001 tahun 95.000.000
Bermotor-Kendaraan Bermotor Khusus
Belanja Pemeliharaan Alat Kantor dan Rumah Tangga-Alat
9.1.2.18.02.05.001 tahun 48.000.000
Kantor-Alat Kantor

125
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA
Belanja Pemeliharaan Alat Kantor dan Rumah Tangga-Alat
9.1.2.18.02.06.001 Perbaikan Printer Plotter Buah 3.000.000
Kantor-Alat Kantor Lainnya
Belanja Pemeliharaan Alat Kedokteran dan Kesehatan- Alat
9.1.2.18.02.07.001 tahun 430.000.000
Kedokteran-Alat Kedokteran Lainnya
Belanja Pemeliharaan Bangunan Gedung-Bangunan Gedung
9.1.2.18.03.01.001 tahun 650.000.000
Tempat Kerja-Bangunan Gedung Kantor
Belanja Pemeliharaan Bangunan Gedung-Bangunan Gedung
9.1.2.18.03.01.001 paket 50.000.000
Tempat Kerja-Bangunan Gedung Kantor/Puskesmas
Belanja Pemeliharaan Bangunan Gedung-Bangunan Gedung
9.1.2.18.03.01.001 paket 100.000.000
Tempat Kerja-Bangunan Gedung Kantor/Puskesmas

9.1.2.18.03.01.001 Belanja Pemeliharaan bangunan gudang Unit 18.750.000

9.1.2.18.03.01.001 Belanja Pemeliharaan Berat Bangunan Gedung Pemerintah m2 100.000

9.1.2.18.02.05.002 Belanja Pemeliharaan Instalasi Air Tahun 5.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Belanja Pemeliharaan Instalasi Listrik Tahun 20.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Belanja Pemeliharaan Instalasi Listrik Tahun 13.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Belanja Pemeliharaan Jalan dan Jembatan-Jalan-Jalan Lainnya tahun 50.000.000

Belanja Pemeliharaan Jaringan-Jaringan Listrik-Jaringan Listrik


9.1.2.18.03.01.001 tahun 50.000.000
Lainnya
Belanja Pemeliharaan Jaringan-Jaringan Listrik-Jaringan
9.1.2.18.03.01.001 tahun 15.000.000
Telepon Lainnya

1.3.3.01.01.36.003 Belanja Pemeliharaan Taman Tahun 100.000.000

9.1.2.18.01.01.001 Belanja Pemeliharaan Tanah-Lapangan-Tanah untuk Taman tahun 4.860.000

1.3.2.07.01.29.001 Belanja Suku Cadang - Suku Cadang Alat Kedokteran Sirkom Set Unit 750.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya Pajak Kendaraaan Roda 2 Unit / Tahun 200.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya Pajak Kendaraan Roda 2 unit/thn 250.000

126
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.05.05.01.001 Biaya Pajak Kendaraan Roda 2 unit/thn 300.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya Pajak Kendaraan Roda 3 Unit/ Thn 500.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya Pajak Kendaraan Roda 4 Unit/ Thn 2.000.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya Pajak Kendaraan Roda 4 Unit/ Thn 2.500.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya Pajak Kendaraan Roda 4 Unit/ Tahun 3.000.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya Pajak Kendaraan Roda 4 Unit/ Tahun 6.000.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya Pajak Kendaraan Roda 4 unit/thn 1.500.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya Pajak Kendaraan Roda 4 unit/thn 2.560.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya Pajak Kendaraan Roda 4 unit/thn 50.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya Pajak Kendaraan Roda 4 unit/thn 5.000.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya Pajak Kendaraan Roda 4 unit/thn 1.500.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya Pajak Kendaraan Roda 6 unit/thn 2.000.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya STNK Kendaraan Roda 2 unit/thn 160.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya STNK Kendaraan Roda 2 unit/thn 200.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya STNK Kendaraan Roda 2 unit/thn 250.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya STNK Kendaraan Roda 2 Unit/Tahun 500.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya STNK Kendaraan Roda 3 unit/thn 500.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya STNK Kendaraan Roda 4 unit/thn 500.000

127
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.05.05.01.001 Biaya STNK Kendaraan Roda 4 unit/thn 1.500.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya STNK Kendaraan Roda 4 Unit/Tahun 3.000.000

9.1.2.05.05.01.001 Biaya STNK Kendaraan Roda 6 unit/thn 55.000

1.3.2.06.01.02.061 Maintanance Digital Live Room (DLR) kali 30.000.000

1.3.2.06.01.02.061 Migrasi File Server lama ke baru kali 750.000

9.1.2.05.03.01.001 Pelumas Alat berat liter 40.000

9.1.2.05.03.01.001 Pelumas Mesin Kaleng 50.000

9.1.2.05.03.01.001 Pelumas Mesin Kaleng 450.000

9.1.2.05.03.01.001 Pelumas Trailer liter 75.000

9.1.2.18.02.05.001 pemeliharaan (service) mesin sidik jari Unit 500.000

9.1.2.18.02.05.001 pemeliharaan (service) Proyektor Unit 500.000

9.1.2.18.02.05.001 pemeliharaan (service) Proyektor Unit 500.000

9.1.2.18.02.05.002 pemeliharaan AC Unit 300.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan AC Unit/ Thn 1.500.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan AC Floor Unit/ Thn 2.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan AC Kantor Bupati Tahun 150.000.000

9.1.2.18.06.01.001 Pemeliharaan alat berat Tahun 370.000.000

9.1.2.18.02.01.001 Pemeliharaan alat berat thn 100.000.000

128
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.02.01.001 Pemeliharaan alat berat - Bulldozer D 31 thn 50.000.000

9.1.2.18.02.01.001 Pemeliharaan alat berat - Bulldozer D 85 thn 50.000.000

9.1.2.18.02.01.001 Pemeliharaan alat berat - Exavator PC 130 thn 50.000.000

9.1.2.18.02.01.001 Pemeliharaan alat berat - Exavator PC 200 thn 50.000.000

9.1.2.18.02.01.001 Pemeliharaan alat berat - Exavator PC 45 thn 50.000.000

9.1.2.18.02.01.001 Pemeliharaan alat berat - Grader thn 50.000.000

9.1.2.18.02.01.001 Pemeliharaan Alat Berat TPA unit/tahun 50.000.000

9.1.2.18.02.07.002 pemeliharaan alat kesehatan Paket 3.000.000

1.3.2.05.02.06.077 Pemeliharaan Alat Pemadam Ringan thn 25.000.000

1.3.2.05.02.06.077 Pemeliharaan Alat Pemadam Ringan thn 10.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Alat Sterilitator Unit 1.000.000

9.1.2.18.02.03.003 Pemeliharaan Alat Uji Berkala Kendaraan thn 50.000.000

1.3.2.04.01.10.001 Pemeliharaan Alsintan Tahun 50.000.000

1.3.7.02.01.01.002 Pemeliharaan Alsintan Tahun 36.400.000

9.1.7.01.12.01.001 Pemeliharaan Alsintan Tahun 50.000.000

9.1.2.18.02.01.001 Pemeliharaan Alsintan Tahun 200.000.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan ATS Genset Kantor Bupati thn 25.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan ATS Genset Kantor Bupati thn 25.000.000

129
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.04.01.003 Pemeliharaan Bak Penampungan Air Baku dan Air Bersih thn 8.000.000

1.1.7.01.05.01.002 Pemeliharaan Blok Pembuangan Sampah Tahun 35.000.000

1.1.7.01.05.01.002 Pemeliharaan Blok Pembuangan Sampah thn 50.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan BPP Paket 5.000.000

9.1.2.18.02.06.001 Pemeliharaan Camera Foto buah 2.500.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan CCTV Paket 3.500.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan CCTV Paket 10.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan CCTV Paket 1.500.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan CCTV Kantor Bupati thn 75.000.000

9.1.2.18.06.01.001 Pemeliharaan dan Operasional IPLT thn 10.000.000

9.1.2.18.02.01.001 Pemeliharaan dan Perawatan Bak Arm Roll thn 50.000.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan dan Perawatan Roda 3 Buah/thn 1.500.000

9.1.2.18.02.05.001 Pemeliharaan Dispenser Bh 500.000

Pemeliharaan Drainase Jl. Hidayah Desa Bersujud Kec.


9.1.2.18.04.02.001 paket 660.000.000
Simpang Empat

9.1.2.18.04.01.003 Pemeliharaan Drainase Kabupaten m 500.000

9.1.2.18.04.02.001 Pemeliharaan Drainase Kabupaten paket 400.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Gedung Tahun 200.000.000

9.1.2.18.03.01.005 Pemeliharaan Gedung gedung bertingkat m2 196.000

130
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.03.01.005 Pemeliharaan Gedung gedung tdk bertingkat m2 148.000

9.1.2.18.03.01.005 Pemeliharaan Gedung gedung halaman m2 11.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan gedung dan bangunan kantor Pkt 25.000.000

1.3.7.02.01.01.001 Pemeliharaan Gedung Kantor Paket 40.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Gedung Kantor Paket 30.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Gedung Kantor Paket 50.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan gedung kantor thn 300.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan gedung kantor Tahun 400.000.000

1.3.3.01.01.37.001 Pemeliharaan Gedung Kantor Paket 80.000.000

1.3.3.01.01.37.001 Pemeliharaan Gedung Kantor Paket 89.650.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan gedung kantor Bupati thn 600.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan gedung kantor Bupati (Gedung Kantor Bupati) thn 450.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Gedung Kantor/Dinas m2 714.286

1.3.3.01.01.12.001 Pemeliharaan Gedung Pasar pemeliharaan pasar Paket 75.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan gedung puskesmas Paket 7.500.000

9.1.2.18.02.05.002 pemeliharaan genset Unit 500.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan genset Unit 1.500.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan Genset Tahun 4.000.000

131
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan Genset Lebih kecil dari 50 Kva Tahun 6.250.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan Genset 500 kva Tahun 27.590.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan genset kapet Tahun 130.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan Genset Kecil - Pemeliharaan Genset Tahun 3.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan gorden thn 10.000.000

1.3.7.01.03.03.021 Pemeliharaan GPS Teodolit Buah 5.000.000

1.3.7.01.03.03.021 Pemeliharaan GPS Total Station Buah 10.000.000

1.3.7.01.03.03.021 Pemeliharaan GPS Total StationFlotter / Pemetaan ( Servis ) Buah 20.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Halaman 1.500.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Halaman 1.500.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Halaman Kantor Unit 25.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Halaman Kantor Paket 80.000.000

1.1.7.01.02.05.005 Pemeliharaan HT (Handy Talky) unit/thn 200.000

9.1.2.18.06.01.001 pemeliharaan insenerator Tahun 50.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Instalasi gas metan TPA thn 5.000.000

9.1.2.18.02.05.002 pemeliharaan Instalasi Gedung Tahun 7.500.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan instalasi listrik Tahun 13.000.000

9.1.2.18.06.01.001 Pemeliharaan instalasi pengolahan air limbah (IPAL) tahun 150.000.000

132
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.06.01.001 Pemeliharaan Instalasi Telpon, TV Kabel, Internet thn 5.000.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan Kendaraan kendaraan ketua dprd unit/tahun 41.900.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan Kendaraan kendaraan anggota dprd unit/tahun 41.000.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan Kendaraan kendaraan es II unit/tahun 38.990.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan Kendaraan kendaraan roda 4 unit/tahun 34.380.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan Kendaraan kendaraan double gardan unit/tahun 36.620.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan Kendaraan kendaraan operasional unit/tahun 9.750.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan Kendaraan thn 1.000.000.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan Kendaraan kendaraan speed boot unit/tahun 20.240.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan Kendaraan kendaraan roda 6 unit/tahun 37.110.000

9.1.7.01.04.01.001 Pemeliharaan Kendaraan Bermotor Tahun 750.000.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan Kendaraan Dinas Jabatan unit/thn 1.000.000.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan kendaraan dinas operasional roda 4 dan roda 6 thn 3.000.000.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan Kendaraan Operasional Roda Empat Atau Lebih thn 20.000.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan Kendaraan Operasional Roda Empat Atau Lebih Thn 20.000.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan Kendaraan Operasional Roda Empat Atau Lebih - Unit/ Thn 40.000.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan Kendaraan PKPPK FOAM Tender thn 500.000.000

9.1.2.18.02.02.001 Pemeliharaan Kendaraan Roda Tiga Unit/ Tahun 6.000.000

133
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.02.10.002 Pemeliharaan Komputer/Laptop/Notebook Unit/ Thn 750.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Konstruksi Baliho thn 30.000.000

9.1.2.18.02.05.001 Pemeliharaan kulkas Bh 1.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan Lift thn 60.000.000

1.3.3.01.01.36.003 Pemeliharaan Lingkungan / Taman Kantor Paket 50.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Lingkungan Kantor Bupati thn 450.000.000

1.3.2.01.03.05.010 Pemeliharaan Mesin Air thn 5.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan Mesin Air thn 5.000.000

9.1.2.18.02.05.001 Pemeliharaan mesin antrian Unit 2.000.000

9.1.2.18.02.05.001 Pemeliharaan mesin fotocopy Buah 2.600.000

9.1.2.18.02.10.002 Pemeliharaan Mesin Fotocopy unit/thn 5.000.000

1.1.7.01.02.07.009 pemeliharaan mesin pemotong rumput Kali 35.000

9.1.2.18.02.01.002 Pemeliharaan Mesin Perahu Karet Mesin Perahu Karet/Mesin tempel Unit 5.000.000

9.1.2.05.03.01.001 Pemeliharaan Mesin Perahu Karet/Mesin tempel unit 5.000.000

9.1.2.18.02.05.001 Pemeliharaan mesin scan fotocopy Unit 500.000

9.1.2.18.02.05.001 Pemeliharaan mesin scan fotocopy unit/thn 18.000.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan mesin sedot apung pemadam Unit/ Tahun 600.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan Mesin Semprot Portable Pemadam Unit 1.200.000

134
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Mesjid Agung Nurussalam thn 100.000.000

9.1.2.18.02.01.001 Pemeliharaan Mobil Crane Unit/ Tahun 50.000.000

9.1.2.18.02.01.001 Pemeliharaan Mobil Pemadam Kebakaran thn 12.500.000

9.1.2.18.02.01.001 Pemeliharaan Operasional Kendaraan di atas air Dolphin, speed Unit 20.000.000

Pemeliharaan Operasional Kendaraan di Atas Air


9.1.2.05.03.01.001 unit 20.000.000
(Dolphin,Speed)

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan Organ / Piano Unit 750.000

9.1.2.18.02.06.001 Pemeliharaan Plotter Unit 1.400.000

9.1.2.18.04.01.009 Pemeliharaan Plotter unit 17.000.000

1.3.2.01.03.05.010 Pemeliharaan Pompa air listrik Tanpa tutup tabung dengan daya 125 watt Unit 702.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan posko tahun 40.725.000

9.1.7.01.16.01.001 Pemeliharaan Printer thn 5.000.000

9.1.7.01.16.01.001 Pemeliharaan Printer thn 5.000.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan Printer unit/tahun 690.000

Pemeliharaan Printer - Cetak Dokumen Kependudukan (KTP el


9.1.7.01.16.01.001 thn 6.000.000
dan KIA )

9.1.7.01.16.01.001 Pemeliharaan Printer/ Mesin Tik Unit/ Thn 300.000

9.1.7.01.16.01.001 Pemeliharaan Printer/ Mesin Tik Unit/ Thn 300.000

9.1.2.18.02.10.002 Pemeliharaan printonik Buah 7.500.000

9.1.2.18.02.01.001 Pemeliharaan Roda 6 atau lebih Unit/ Tahun 40.000.000

135
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Rutin Gedung/Kantor/Rumah Dinas Paket 10.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Rutin Gedung/Kantor/Rumah Dinas Paket 18.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Rutin Gedung/Kantor/Rumah Dinas Paket 25.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Rutin Gedung/Kantor/Rumah Dinas Paket 30.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Rutin Gedung/Kantor/Rumah Dinas Paket 50.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Rutin Gedung/Kantor/Rumah Dinas Paket 55.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Rutin Gedung/Kantor/Rumah Dinas Paket 80.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Rutin Gedung/Kantor/Rumah Dinas Paket 100.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Rutin Gedung/Kantor/Rumah Dinas Paket 150.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan rutin genset thn 75.000.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan rutin genset kantor Bupati thn 75.000.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan Sarana Kantor Genset lebih kecil dari 50 KVA unit/tahun 7.190.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan Sarana Kantor Genset 75 KVA unit/tahun 8.640.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan Sarana Kantor Genset 100 KVA unit/tahun 10.150.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan Sarana Kantor Genset 125 KVA unit/tahun 10.780.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan Sarana Kantor Genset 150 KVA unit/tahun 13.260.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan Sarana Kantor Genset 175 KVA unit/tahun 14.810.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan Sarana Kantor Genset 200 KVA unit/tahun 15.850.000

136
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan Sarana Kantor Genset 250 KVA unit/tahun 16.790.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan Sarana Kantor Genset 275 KVA unit/tahun 17.760.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan Sarana Kantor Genset 300 KVA unit/tahun 20.960.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan Sarana Kantor Genset 350 KVA unit/tahun 22.960.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan Sarana Kantor Genset 450 KVA unit/tahun 25.620.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan Sarana Kantor Genset 500 KVA unit/tahun 31.770.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan Sofa thn 15.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan Sofa thn 5.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan Sound System Paket 3.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan Sound system Kantor Bupati thn 25.000.000

9.1.2.18.02.06.001 Pemeliharaan Sound System unit/thn 750.000

9.1.2.18.02.05.001 Pemeliharaan Televisi Bh 1.000.000

9.1.2.18.02.05.001 pemeliharaan televisi, kulkas, mesin dan kipas angin Tahun 7.500.000

9.1.2.18.02.05.002 pemeliharaan televisi, kulkas, mesin dan kipas angin Tahun 7.500.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Terminal Tahun 10.000.000

9.1.2.18.02.05.001 Pemeliharaan TV unit/thn 300.000

9.1.2.18.02.05.001 Pemeliharaan TV unit/thn 300.000

1.1.7.01.02.05.005 Pemeliharaan Unit Transceiver VHF Stationary unit/thn 200.000

137
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.02.05.001 Pemeliharaan UPS Unit 500.000

9.1.2.18.02.05.001 Pemeliharaan UPS Unit 500.000

9.1.2.18.02.05.001 Pemeliharaan UPS Unit 500.000

9.1.2.18.02.05.001 Pemeliharaan UPS Server Unit 8.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharan AC Split unit/tahun 750.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharan lampu PJU Permukiman Titik 1.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Penggantian Accu Genset Buah 970.000

1.1.7.01.01.10.001 Pengisian Tabung Oksigen Besar Tabung 250.000

1.1.7.01.01.10.001 Pengisian Tabung Oksigen Kecil Tabung 180.000

9.1.2.18.02.06.001 Perawatan Camera unit/thn 750.000

9.1.2.18.02.06.001 Perawatan drone Unit 3.500.000

9.1.2.18.06.01.001 Perawatan Filter Air thn 8.000.000

9.1.2.18.02.02.001 Perawatan Kendaraan Roda Tiga thn 1.500.000

9.1.2.18.06.01.001 Perawatan Tanaman hias Gedung Kantor thn 15.000.000

9.1.2.18.06.01.001 Perawatan Tanaman hias Gedung Kantor thn 10.000.000

9.1.2.18.02.06.001 Perbaikan Camera Foto Buah 2.500.000

9.1.2.18.03.01.001 Perbaikan Kamar Mandi Kantor Paket 30.000.000

9.1.2.18.02.01.003 Perbaikan Printer unit/thn 500.000

138
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.02.05.002 Perbaikan Televisi/TV unit/thn 1.000.000

1.3.2.06.01.02.061 Pergantian peralatan jaringan dan server unit 150.000

1.3.4.04.02.03.001 Periperhal listrik gedung kantor Tahun 100.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Pernis Pcs 30.000

9.1.2.18.06.01.001 PESAWAT TELPON Unit 304.000

1.1.7.01.03.07.001 Pisau Rumput Buah 80.000

9.1.2.02.05.01.001 Pisau Rumput buah 80.000

Biaya Bahan dan Peralatan Laboratorium

9.1.2.02.05.01.001 Abate Paket 100.000.000

9.1.2.18.04.02.001 Abu Batu Ciping m3 173.500

1.3.4.01.01.05.001 Abu Batu Ciping m3 173.500

1.3.4.01.01.05.001 Abu Batu Ciping m3 173.500

1.3.2.19.01.02.018 Alat Bermain Anak Set 25.000.000

1.3.2.07.01.01.169 Alat Cek Asam Urat Buah 420.000

1.3.2.07.01.01.169 Alat Cek Gula Darah Bh 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Alat Cek Gula Darah, Kolestrol, Asam Urat (Easy Touch) buah 3.000.000

1.3.2.07.01.01.169 Alat Cek Kolesterol Unit 420.000

1.3.2.07.01.29.001 Alat Multicheck GCO Unit 500.000

139
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.01.12.045 Alat Pemeriksa Kolestrol Buah 253.000

1.3.2.08.01.13.105 Alat Pemeriksaan Hemoglobin Unit 1.200.000

9.1.7.01.22.01.001 Alat Penghisap lender/Penghisap lendir DeLee (Neonatus) buah 200.000

1.3.2.07.01.05.081 Alat pengukur detak jantung bayi dalam kandungan (dopler) Buah 1.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Alat Pengukur lingkar kepala (meteran) buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Alat pengukur lingkar lengan atas balita (Pita LILA) buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Alat Pengukur Panjang Bayi buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Alat pengukur tekanan darah/ tensimeter dengan manset Pc 1.500.000

Alat pengukur tekanan darah/ tensimeter dengan manset untuk


9.1.7.01.22.01.001 buah 1.500.000
anak dan dewasa

1.3.2.07.01.12.045 Alat pengukur tinggi badan (stature meter) Buah 150.000

9.1.7.01.22.01.001 Alat Pengukur tinggi badan anak (microtoise) buah 200.000

Alat Peraga Cara Menyusui yang Benar (Boneka dan fantom


9.1.7.01.22.01.001 paket 1.000.000
payudara)

9.1.7.01.22.01.001 Aligator ekstraktor AKDR buah 300.000

1.1.7.01.03.07.001 Alkohol 70 % /liter Botol 40.000

1.1.7.01.01.02.001 Alkohol 70% 1 L Botol 30.000

1.1.7.01.01.02.001 Alkohol Swab Box 100.000

1.3.2.07.01.29.001 Alkohol swab pcs 120

1.3.2.07.01.29.001 Alkohol swab @ 100 Box 17.900

140
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.02.04.01.001 Amoksilin Kapsul 250 mg 120 kapsul/strip 53.300

9.1.7.01.22.01.001 Analitical Balance (Timbangan Mikro) buah 1.000.000

1.1.7.01.01.02.001 ANKAS Liter 55.000

9.1.2.02.04.01.001 Ankas Liter 55.000

9.1.2.02.04.01.001 Antibiotik paket 10.000.000

9.1.2.02.04.01.001 Antihistamin paket 10.000.000

1.3.2.07.01.29.001 APD Lab Set 700.000

9.1.7.01.22.01.001 Apron/ Celemek Karet buah 50.000

1.1.7.01.03.07.001 Aqua Enzim Per Bungkus 60.000

1.1.7.01.01.02.001 Aquadest (Air Suling) Liter 35.000

1.1.7.01.03.07.001 Arit Buah 80.000

1.3.2.04.01.02.002 Arit/sabit Buah 45.000

1.3.2.05.02.06.077 Aroma Therapy Paket 500.000

1.1.7.01.07.02.001 Artemia Kaleng 943.500

1.1.7.01.01.02.001 Asam cuka 25% 150cc Botol 5.000

1.3.2.07.01.29.001 Asam Urat Meter Unit 500.000

9.1.2.02.06.01.001 Ayam Ekor 60.000

9.1.2.02.06.01.001 Ayam Kading Betina Ekor 200.000

141
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.02.06.01.001 Ayam Kading Betina Core-core Ekor/buah 150.000

9.1.2.02.06.01.001 Ayam Kading Jantan Core-core Ekor/buah 200.000

9.1.2.02.06.01.001 Ayam Kading Tase Ekor 750.000

9.1.2.02.06.01.001 Ayam Kaliabo Ekor 150.000

1.1.7.01.07.01.001 Ayam kampung betina Ekor 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Bak dekontaminasi ukuran kecil buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Bak Instrumen Bertutup 30 X 30 Cm buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Bak Instrumen dengan tutup buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Bak instrumen tertutup besar (Obgin) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Bak instrumen tertutup kecil buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Bak instrumen tertutup Medium buah 200.000

Bak Instrumen tertutup yang dapat menyimpan seluruh alat


9.1.7.01.22.01.001 buah 200.000
implant removal
Bak instrument tertutup yang dapat menyimpan seluruh alat
9.1.7.01.22.01.001 pemasangan dan pencabutan AKDR (disesuaikan dengan buah 200.000
besarnya alat)
1.1.7.01.05.01.009 Bak Pembeku Lateks Buah 400.000

1.1.7.01.03.07.001 Bak sampah - Roda Buah 495.000

1.1.7.01.03.07.001 Bak Sampah Besar Buah 100.000

1.1.7.01.03.07.001 Bak Sampah Tertutup Buah 35.000

1.1.7.01.03.07.001 Bak sampah tutup ukuran besar Buah 85.000

142
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Baki Instrumen Bertutup buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Baki Logam Tempat Alat Steril Bertutup buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Baki Logam Tempat Alat Steril Bertutup buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Baki logam tempat alat steril tertutup buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Baki logam tempat alat steril tertutup buah 200.000

1.1.7.01.01.12.001 Bakul Buah 100.000

9.1.2.18.04.02.001 Balok Kls III m3 1.800.000

1.3.4.01.01.05.001 Balok Kls III m3 1.800.000

1.3.4.01.01.05.001 Balok Kls III m3 1.800.000

9.1.7.01.22.01.001 Balon sungkup dengan katup PEEP buah 100.000

1.1.7.01.01.12.001 Bambu batang 30.000

9.1.6.02.02.01.001 Bantuan Sosial barang yang direncanakan kepada Individu Peralatan Tata Boga paket 1.650.000

9.1.6.02.02.01.001 Bantuan Sosial barang yang direncanakan kepada Individu Peralatan Tata Rias paket 3.000.000

9.1.6.02.02.01.001 Bantuan Sosial barang yang direncanakan kepada Individu Mesin Obras paket 2.000.000

9.1.6.02.02.01.001 Bantuan Sosial barang yang direncanakan kepada Individu Mesin Kompresor paket 3.500.000

9.1.6.02.02.01.001 Bantuan Sosial barang yang direncanakan kepada Individu Peralatan Service HP paket 2.000.000

9.1.6.02.02.01.001 Bantuan Sosial barang yang direncanakan kepada Individu Bantuan Sembako paket 649.350

9.1.2.11.05.01.001 Bantuan Sosial barang yang direncanakan kepada Individu Bantuan Sandang paket 375.000

143
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.07.001 Basket Besar buah 165.000

1.1.7.01.03.07.001 Basket Kecil buah 50.000

1.3.2.05.02.05.026 Baskom Buah 20.000

1.1.7.01.03.07.001 baskom sedang Buah 35.000

9.1.7.01.22.01.001 Batang Pengaduk buah 100.000

1.1.7.01.03.07.001 Batu Aerasi Buah 8.000

1.3.2.04.01.01.013 Batu Aerasi Buah 7.500

1.1.7.01.05.01.005 Batu Basecoarse M3 230.000

1.1.7.01.05.01.005 Batu Basecoarse M3 97.563

1.3.4.01.01.05.001 Batu Basecourse m3 103.000

1.3.4.01.01.05.001 Batu Basecourse m3 103.000

9.1.2.18.04.02.001 Batu Crikil m3 247.000

9.1.2.18.04.02.001 Batu Pondasi m3 204.000

1.3.3.01.01.10.001 Batu Pondasi m3 204.000

1.3.4.01.01.05.001 Batu Pondasi m3 204.000

9.1.2.18.04.02.003 Batu Split Ukuran 2-3 cm M3 382.900

1.3.2.03.02.06.007 baut Buah 5.500

1.3.3.01.01.10.001 Baut Buah 5.500

144
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.01.12.001 Bawang merah Kilo 50.000

1.1.7.01.07.01.001 Bawang Putih Kg 40.000

9.1.2.02.06.01.001 Bebek Ekor 75.000

1.3.2.07.01.29.001 Bein Lurus Buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Bein Lurus Besar buah 500.000

9.1.7.01.22.01.001 Bein Lurus Kecil buah 500.000

9.1.7.01.22.01.001 Beker, Gelas buah 100.000

9.1.2.02.05.01.001 Belanja Bahan / Reagen Laboratorium Paket 1.000.000.000

9.1.2.02.05.01.001 Belanja Bahan / Reagen Tes Kit Sampel Makanan Untuk PKM Paket 50.000.000

1.1.7.01.01.12.001 Belanja Bahan bahan Lainnya Getah ucus ban buah 5.000

1.1.7.01.01.02.005 Belanja Bahan Kimia Pengobatan dan Penambalan Gigi Paket 1.000.000

9.1.2.02.06.01.001 Belanja Bahan Lomba Menyajikan dan Menyusun Menu PMT Bahan Makanan Paket 3.000.000

1.1.7.01.01.12.001 Belanja Bahan-Bahan Lainnya Tahun 21.079.126.695

1.3.2.04.01.01.013 Belanja Baju Kerja Lapangan Wearpak Buah 650.000

1.3.2.04.01.01.013 Belanja Baju Kerja Lapangan Sarung Tangan pengaman Listrik Pasang 500.000

1.3.2.04.01.01.013 Belanja Baju Kerja Lapangan Kacamata elektrik Buah 450.000

1.3.2.04.01.01.013 Belanja Baju Kerja Lapangan Sepatu Safety Pasang 750.000

1.3.2.04.01.01.013 Belanja Baju Kerja Lapangan sepatu boot Pasang 125.000

145
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.01.02.001 Belanja Bakterisida Bungkus 150.000

9.1.2.03.06.01.001 Belanja Batik Lokal Lembar 750.000

1.1.7.01.01.08.002 Belanja Benih Tanaman bayam Bungkus 31.000

1.3.5.05.01.01.004 Belanja Benih Tanaman Bayam bgks 65.000

1.1.7.01.01.08.002 Belanja Benih Tanaman Cabe Bungkus 15.000

1.3.5.05.01.01.004 Belanja Benih Tanaman Cabe bgks 50.000

1.1.7.01.01.08.002 Belanja Benih Tanaman Kangkung Bungkus 46.000

1.3.5.05.01.01.004 Belanja Benih Tanaman Kangkung bgks 75.000

1.1.7.01.01.08.002 Belanja Benih Tanaman Padi Kg 10.000

1.1.7.01.01.08.002 Belanja benih Tanaman sawi Bungkus 17.000

1.3.5.05.01.01.004 Belanja Benih Tanaman Sawi bgks 50.000

1.3.5.05.01.01.004 Belanja Benih Tanaman Selada bgks 45.000

1.3.5.05.01.01.004 Belanja Bibit Tanaman Kacang Panjang bgks 105.000

1.3.5.05.01.01.004 Belanja Bibit Tanaman Terong bgks 85.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Bingkisan Ramadhan Cake Fair Box 75.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Display Produk Lokal Tanah Bumbu Paket 3.500.000

9.1.2.18.02.07.001 Belanja Modal Alat Kedokteran Lainnya paket 1.363.500.000

1.3.2.07.01.01.169 Belanja Modal Alat Kedokteran Umum Stetoskop Dewasa Unit 2.000.000

146
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.02.05.025 Belanja Modal Alat Kesehatan Paket 23.214.010.000

9.1.2.02.04.01.001 Belanja Multi Vitamin Omega 3 Paket 50.000.000

9.1.2.03.06.01.001 Belanja Pakaian Batik Tradisional Batik MTQ Stell 200.000

9.1.2.12.05.01.001 Belanja Pakaian Dinas Lapangan (PDL) Baret buah 175.000

9.1.2.12.05.01.001 Belanja Pakaian Dinas Lapangan (PDL) Tali kur Danru buah 100.000

9.1.2.12.05.01.001 Belanja Pakaian Dinas Lapangan (PDL) Handban buah 100.000

9.1.2.02.04.01.001 Belanja pengadaan obat dan bahan gigi untuk puskesmas Paket 200.000.000

9.1.2.02.04.01.001 Belanja Pengadaan Obat penunjang untuk puskesmas Paket 1.000.000.000

Belanja Pengisian Tabung APAR (alat pemadam api ringan)


1.1.7.01.01.09.002 Kg 70.000
Pengisian Tabung APAR
Belanja Gabah untuk pengisian GCPP (Gudang Cadangan Pangan
9.1.2.02.06.01.001 Belanja Persediaan untuk Tujuan Strategis/Berjaga-jaga lainnya Kg 7.500
Pemerintah)

1.1.7.01.01.02.005 Belanja reagen air dan makanan paket 85.000.000

1.1.7.01.01.02.005 Belanja reagen laboratorium (kimia klinik) paket 12.000.000

1.1.7.01.01.08.002 Belanja Tanaman Bibit Bambu Pohon 20.000

1.1.7.01.01.08.002 Belanja Tanaman Bibit kacang panjang Bungkus 75.000

1.1.7.01.01.08.002 Belanja Tanaman Bibit terong Bungkus 55.000

1.1.7.01.01.08.002 Belanja Tanaman Mahoni Tidak bersertifikat Pohon 75.000

1.1.7.01.01.08.002 Belanja Tanaman Pucuk merah unggul Pohon 100.000

1.1.7.01.01.08.002 Belanja Tanaman Tabebuya Pohon 200.000

147
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.01.08.002 Belanja Tanaman Tanjung tinggi 1 m Tidak bersertifikat Pohon 75.000

1.1.7.01.01.08.002 Belanja Tanaman Trambesi Pohon 300.000

1.3.2.16.01.01.006 Benang kotak 25.000

1.3.2.16.01.01.006 Benang Obras Set 30.000

1.3.2.16.01.01.006 Benang Wol Buah 20.000

1.3.2.07.01.29.001 Bengkok Bh 75.000

1.1.7.01.01.08.003 Benih (Dana IPDMIP) Kg 10.000

1.1.7.01.01.08.001 Benih Bayam Bungkus 31.000

1.1.7.01.01.08.001 Benih Cabe Bungkus 15.000

1.1.7.01.01.08.001 Benih Kangkung Bungkus 46.000

1.1.7.01.01.08.001 Benih Sawi Bungkus 17.000

1.3.5.05.01.01.004 Benih Tanaman bgks 180.000

1.1.7.01.01.08.002 Benih Tanaman Selada Bungkus 15.000

1.1.7.01.01.11.002 Benih Udang Galah BBUG Ekor 75

9.1.2.02.06.01.001 Beras Kg 20.000

1.1.7.01.07.01.001 Beras Ganal Kualitas 2 Kg 14.000

9.1.2.02.06.01.001 Beras Karandukuh Kualitas 2 Kg 15.600

9.1.2.02.06.01.001 Beras Ketan gantang 65.000

148
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.08.03.04.034 Besi m3 12.534

1.3.3.01.01.10.001 Besi Beton batang 49.700

1.3.3.01.01.10.001 Betaco buah 7.000

1.3.5.04.01.01.003 Bibit air Payau Nener Ekor 150

1.3.5.04.01.01.003 Bibit Air Tawar Nila ukuran 3 -5 Ekor 325

1.3.5.04.01.01.003 Bibit Air Tawar Patin ukuran 3 -5 Ekor 350

1.1.7.01.01.08.002 Bibit Bambu batang 29.000

1.3.5.04.01.01.003 Bibit Ikan Air Tawar Ekor 500

1.3.5.04.01.01.003 Bibit ikan Lele Ekor 500

1.1.7.01.01.08.001 Bibit kacang panjang Bungkus 75.000

1.1.7.01.01.08.002 Bibit Karet Pohon 10.000

1.1.7.01.05.01.003 Bibit Serai Wangi Batang 3.000

1.1.7.01.05.01.003 Bibit tanaman Pcs 35.000

1.1.7.01.05.01.003 Bibit tanaman Pohon 35.000

1.1.7.01.05.01.003 Bibit tanaman Pohon 40.000

1.1.7.01.05.01.003 Bibit Tanaman batang 47.500

1.1.7.01.05.01.003 Bibit Tanaman Pohon 90.000

1.1.7.01.05.01.003 Bibit Tanaman Pohon 110.000

149
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.05.01.009 Bibit Tanaman Pohon 140.000

1.1.7.01.01.08.001 Bibit terong Bungkus 55.000

1.1.7.01.07.01.001 Biskuit Bungkus 15.000

9.1.7.01.22.01.001 Blood Cell Counter buah 15.000.000

1.3.2.07.01.29.001 Blood lancet kotak 17.625

1.3.2.07.01.12.045 Blood Lancet @ 100 Box 30.000

1.1.7.01.03.11.007 Bola Volley Buah 711.700

9.1.7.01.22.01.001 Boneka Kespro set 1.500.000

1.3.2.05.02.05.026 Briket TV Buah 600.000

1.1.7.01.07.01.001 Buah Anggur Kg 70.000

1.1.7.01.07.01.001 Buah Apel Kg 52.000

1.1.7.01.07.01.001 Buah Binjai Manis Biji 7.500

9.1.2.02.06.01.001 Buah Buahan Buah 300.000

1.1.7.01.07.01.001 Buah Durian Biji 50.000

1.1.7.01.07.01.001 Buah Jeruk Mandarin Kg 47.000

1.1.7.01.07.01.001 Buah Kapul Biji 1.000

1.1.7.01.07.01.001 Buah Ketapi Kg 8.000

1.1.7.01.07.01.001 Buah manggis Kg 22.000

150
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.07.01.001 Buah Manggis Ikat 20.000

1.1.7.01.07.01.001 Buah Naga Kg 20.000

1.1.7.01.07.01.001 Buah Pisang Sisir 16.000

1.1.7.01.07.01.001 Buah Ramania manis Kg 35.000

1.1.7.01.07.01.001 Buah Salak Kg 16.000

9.1.2.02.07.01.001 Bumbu dapur + rempah-rempah Paket 250.000

9.1.2.02.06.01.001 Bumbu masak kegiatan 1.500.000

1.1.7.01.01.11.003 Burung Puyuh Ekor 25.000

1.3.2.16.01.01.006 Busa Buah 25.000

1.1.7.01.01.09.002 Busa/foam pemadam liter 75.000

9.1.2.02.05.01.001 Busi buah 17.000

1.1.7.01.05.01.003 Cabe bungkus 15.000

1.3.5.05.01.01.004 Cabe bgks 50.000

1.1.7.01.03.07.001 Cairan Anti Sumbat Botol 60.149

1.1.7.01.03.07.001 Cairan Antiseptik 500 ml Botol 200.000

1.1.7.01.03.07.001 Cairan pembasmi serangga Buah 36.000

1.1.7.01.03.07.001 Cairan Pembersih Botol 15.000

1.1.7.01.03.07.001 Cairan Pembersih alat rumah tangga Botol 25.000

151
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.01.01.01.001 Cairan Pembersih Cartrigde Botol 40.000

1.1.7.01.03.07.001 Cairan Pembersih Kaca Buah 5.000

1.1.7.01.03.07.001 Cairan pembersih kamar mandi Botol 20.000

1.1.7.01.03.07.001 Cairan Pembersih Kerak Buah 15.000

1.1.7.01.03.07.001 Cairan Pembersih Kloset Botol 20.000

1.1.7.01.03.07.001 Cairan pembersih lantai Botol 15.000

1.1.7.01.03.07.001 Cairan Pembersih Lantai Buah 25.000

1.1.7.01.03.07.001 Cairan Pembersih Lantai Buah 10.000

1.1.7.01.03.07.001 Cairan Pembersih Serangga Buah 36.000

1.1.7.01.03.07.001 Cairan pembersih WC/Toilet Besar Derigen 60.000

1.1.7.01.03.07.001 Cairan pembersih WC/Toilet Kecil Botol 15.000

1.1.7.01.03.07.001 Cairan Pemutih Botol 65.000

1.1.7.01.03.07.001 Cairan Pencuci Piring Botol 14.000

1.3.2.07.01.29.001 Cakram IMT Buah 15.000

9.1.2.02.04.01.001 Chlorethy Spray Buah 150.000

9.1.2.02.04.01.001 Chlorethy Spray Buah 150.000

1.3.2.07.01.29.001 Cholesterol meter Unit 500.000

1.3.2.07.01.29.001 Citoject Unit 800.000

152
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.08.01.10.190 Clam Pipa 10 mm kotak 8.000

9.1.2.01.01.01.001 Clear Holder isi 100 Buah 45.000

1.3.2.07.01.12.045 Clorine test Unit 900.000

1.3.2.07.01.29.001 CO Analyzer Unit 18.200.000

9.1.7.01.22.01.001 Collar Brace/Neck Collar anak buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Collar Brace/Neck Collar dewasa buah 300.000

9.1.2.02.06.01.001 Daging Kg 150.000

1.1.7.01.03.07.001 Detergen Pembersih Botol 20.000

1.1.7.01.01.12.001 Dupa Paket 575.000

9.1.2.02.06.01.001 Dupa Buah 65.000

1.1.7.01.03.07.001 Ember Buah 20.000

1.1.7.01.03.07.001 Ember Buah 30.000

9.1.2.18.04.02.001 Ember Cor buah 27.500

9.1.7.01.22.01.001 Ember Plastik Untuk Merendam Alat buah 50.000

1.1.7.01.03.07.001 Ember Tanggung Buah 15.000

1.3.4.01.01.05.001 Embor Cor Buah 27.600

1.3.4.01.01.05.001 Embor Cor Buah 27.600

9.1.7.01.22.01.001 Emesis basin/ Nierbeken besar buah 200.000

153
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Erlenmeyer, Gelas buah 100.000

1.3.2.07.01.12.045 Excavator medesy Buah 850.000

9.1.7.01.22.01.001 Fantom Gigi Anak buah 500.000

9.1.7.01.22.01.001 Fantom Gigi Dewasa buah 500.000

9.1.2.18.02.05.002 Filter Olie Buah 200.000

1.1.7.01.03.08.012 Fiting Kap Bundar E 27 Set 49.600

1.1.7.01.03.08.012 Fitting E 27 Buah 20.400

1.1.7.01.03.08.012 Fitting Sambungan Buah 22.000

1.1.7.01.03.08.012 Fitting/Kepala Lampu Buah 25.000

1.1.7.01.03.08.012 Fitting/Kepala Lampu Buah 25.000

1.1.7.01.01.02.001 Fungisida Botol 220.000

9.1.2.02.04.01.001 Fungisida Botol 220.000

1.1.7.01.01.12.001 Garam buah 4.000

1.1.7.01.03.07.001 Garam Kg 3.000

1.1.7.01.03.07.001 Garam Toilet Buah 50.000

1.3.2.04.01.01.013 Garfu Sampah Buah 50.000

1.1.7.01.03.01.005 Garpu tala Pak 1.122.000

1.3.2.07.01.01.169 Garpu Tala Medica buah 1.081.403

154
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Garputala 512 Hz buah 900.000

1.1.7.01.03.07.001 Garuk Buah 70.000

1.1.7.01.03.07.001 Garuk Buah 45.000

1.1.7.01.03.07.001 Garuk Buah 200.000

1.1.7.01.03.07.001 Gayung Buah 10.000

1.1.7.01.03.07.001 Gayung Mandi Buah 4.000

1.3.2.05.02.05.026 Gelas Lusin 250.000

9.1.7.01.22.01.001 Gelas Pengukur (100 ml) buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Gelas Pengukur (500 ml) buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Gelas Pengukur 10mL, 100mL dan 250mL buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Gelas Piala 100mL, 500mL dan 1L buah 100.000

1.1.7.01.03.07.001 Gembor Buah 100.000

1.1.7.01.03.07.001 Gembor Buah 100.000

1.3.3.01.01.10.001 Genteng Metal Metal Biasa buah 55.000

1.1.7.01.03.07.001 Gergaji Buah 277.400

1.1.7.01.03.07.001 Gergaji kayu Buah 66.300

1.3.2.07.01.12.045 glass dopen disher Buah 50.000

1.1.7.01.01.02.001 Gliserin 30cc Botol 20.000

155
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.01.29.001 Glucometer Buah 500.000

1.3.2.07.01.29.001 Glucoprotein urin pcs 2.255

1.1.7.01.07.01.001 Gula Pasir Kg 15.500

1.1.7.01.07.01.001 Gula Pasir Kg 15.500

9.1.2.02.06.01.001 Gula Pasir Kg 18.300

9.1.7.01.22.01.001 Gunting bedah jaringan lengkung ujung tajam buah 400.000

Gunting bedah jaringan lengkung ujung tajam (Metzenbaum) (18


9.1.7.01.22.01.001 buah 400.000
Cm)

9.1.7.01.22.01.001 Gunting bedah jaringan lurus tumpul buah 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Gunting bedah jaringan lurus tumpul (Metzenbaum) (18 Cm) buah 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Gunting bedah jaringan lurus ujung tajam buah 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Gunting bedah jaringan standar lengkung buah 400.000

Gunting bedah jaringan standar lengkung (Metzenbaum) (18


9.1.7.01.22.01.001 buah 400.000
Cm)

9.1.7.01.22.01.001 Gunting Bedah Jaringan Standar, Lurus buah 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Gunting Episiotomi buah 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Gunting iris lengkung buah 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Gunting operasi lurus buah 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Gunting operasi mayo lengkung panjang 17 cm / 6-7” buah 400.000

1.1.7.01.03.07.001 Herbisida ltr 75.000

156
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.07.001 Herbisida ltr 90.000

1.1.7.01.03.07.001 Herbisida ltr 90.000

1.3.2.07.01.01.169 hernia instrumen set buah 38.000.000

1.1.7.01.07.01.001 Ikan Kaleng Kaleng 15.000

9.1.2.02.06.01.001 Ikan Kaleng Kaleng 10.000

9.1.2.11.05.01.001 Ikan Kaleng Kaleng 15.000

1.1.7.01.07.01.001 Ikan Tenggiri Kg 60.000

1.3.2.07.01.01.041 IMPLANT KIT unit 11.500.000

1.3.5.04.01.01.003 Induk Ikan Nila Kg 50.000

1.3.5.04.01.01.003 Induk Ikan Patin Kg 75.000

1.3.5.04.01.01.003 Induk Udang Galah Hasil Pemuliaan Ekor 75.000

1.3.2.07.01.01.169 Infus Pump buah 24.800.000

9.1.2.02.04.01.001 Infus Set Set 100.000

1.3.2.07.01.01.169 Inkubator buah 480.000.000

1.1.7.01.01.02.001 Insektisida Botol 220.000

9.1.2.02.04.01.001 Insektisida ( Tiametoksam) Botol 220.000

1.1.7.01.01.11.003 Itik Ekor 120.000

1.3.2.07.01.01.041 IUD KIT unit 15.800.000

157
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.01.12.001 Jahe Kilo 90.000

9.1.2.03.12.01.001 Jajan Banten Suci Paket 2.000.000

9.1.2.02.06.01.001 Janur Buah 40.000

1.1.7.01.03.07.001 Jaring Buah 800.000

1.3.2.03.02.10.011 Jarum Jahit Tangan Set 25.000

1.3.2.03.02.10.011 Jarum Mesin Jahit Nomor 11, 16, 18 kotak 36.000

1.3.2.03.02.10.011 Jarum Pentul kotak 20.000

1.3.2.03.02.10.011 Jarum Rajut Buah 15.000

1.3.2.07.01.06.061 Jarum Spuit Disposible Pak 150.000

1.1.7.01.01.02.001 Jell 200cc Tube 75.000

1.3.2.07.01.12.045 Jelly Botol 30.000

1.3.2.07.01.12.045 Jelly Botol 30.000

1.1.7.01.03.08.012 Kabel 2x2,5 Rol 1.250.000

1.3.2.06.01.02.061 Kabel Fiber Optic roll 1.000.000

1.1.7.01.03.08.012 Kabel Gulung Rol 140.000

1.1.7.01.03.08.012 Kabel Listrik Rol 250.000

1.1.7.01.03.08.012 Kabel Listrik Rol 500.000

1.1.7.01.03.08.012 Kabel Listrik Type LMK Ukuran 1 x 1 1/2 mm Rol 194.400

158
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.08.012 Kabel Listrik Type LMK Ukuran 2 x 1 1/2 mm Rol 519.600

1.1.7.01.03.08.012 Kabel Microfon meter 15.000

1.1.7.01.03.08.012 Kabel NYM meter 10.000

1.3.2.08.01.10.190 Kabel NYM 2x2,5 mm meter 51.193

1.1.7.01.03.08.012 kabel rol Buah 150.000

1.1.7.01.03.08.012 kabel rol - Kabel LAN Buah 150.000

1.1.7.01.03.08.012 Kabel rol Box Rol 75.000

1.1.7.01.03.08.012 Kabel Thiess - Belanja alat listrik dan elektronik Rol 81.200

1.1.7.01.03.06.012 Kabel USB Buah 45.000

1.3.2.06.01.02.061 Kabel UTP roll 2.000.000

1.3.2.06.01.02.061 Kabel UTP Roll 2.250.000

9.1.7.01.22.01.001 Kaca laring ukuran 2,4,5,6 buah 500.000

9.1.7.01.22.01.001 Kaca laring ukuran 2,4,5,6 set 500.000

9.1.2.13.01.01.001 Kaca Mata Pasang 300.000

1.3.2.07.01.01.169 Kaca Mulut medesy buah 78.000

9.1.7.01.22.01.001 Kaca Mulut Datar No.3 Tanpa Tangkai buah 500.000

9.1.7.01.22.01.001 Kaca Mulut Datar No.4 Tanpa Tangkai buah 500.000

9.1.2.13.01.01.001 Kacamata Kerja pcs 24.200

159
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.05.01.003 Kacang Panjang bungkus 75.000

1.3.5.05.01.01.004 Kacang Panjang bgks 105.000

1.3.2.08.03.01.016 Kain meter 53.500

1.1.7.01.03.07.001 Kain Lap Buah 25.000

1.1.7.01.03.07.001 Kain Pel Buah 35.000

1.1.7.01.03.07.001 Kain Pel Handuk Buah 40.000

1.1.7.01.03.07.001 Kain Pembersih Lembar 5.000

9.1.2.14.05.01.001 Kain Sarung lembar 100.000

1.1.7.01.03.07.001 Kain Serbet Buah 10.000

1.1.7.01.03.12.002 Kain tenun Lembar 800.000

9.1.2.14.02.01.001 Kain Tenun Lembar 750.000

9.1.7.01.22.01.001 Kait dan kuret serumen buah 150.000

1.1.7.01.01.11.003 Kambing Ekor 2.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Kanul suction hidung buah 15.000

9.1.7.01.22.01.001 Kanul suction telinga buah 15.000

9.1.7.01.22.01.001 Kanula Hidung buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Kanula oksigen anak buah 15.000

9.1.7.01.22.01.001 Kanula oksigen dewasa buah 15.000

160
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.02.04.01.001 Kapas Buah 20.000

1.3.2.07.01.29.001 Kapas gulung Kg 100.000

9.1.2.02.04.01.001 Kaporit ember 624.000

9.1.2.02.05.01.001 Kaporit Paket 50.000.000

1.1.7.01.03.07.001 Kaptan Kg 4.000

1.1.7.01.03.07.001 Kapur Barus Pak 11.713

1.1.7.01.03.07.001 Kapur Bubuk Biasa Blek 37.700

1.1.7.01.01.02.001 Kapur Dolomit mesh 80 Kg 1.300

1.1.7.01.03.07.001 Kapur Pertanian karung 75.000

1.1.7.01.01.05.006 Karet meter 10.000

1.1.7.01.03.07.001 karet kaca Buah 35.000

1.3.2.08.03.04.034 Karet Packing Pak 50.000

9.1.2.01.01.01.001 Kassa Gulung Besar Buah 200.000

9.1.2.02.04.01.001 Kassa Gulung besar Gulung 25.000

9.1.7.01.22.01.001 Kateter, Selang Penghisap Lendir Bayi buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Kauter buah 100.000

9.1.2.03.12.01.001 Kawat Meter 5.000

1.3.3.01.01.10.001 Kawat Bendrat kg 24.950

161
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Kayu Buah 45.000

1.3.4.01.02.05.001 Kayu Balok 5 x 7 x 4 m Pcs 47.000

1.3.4.01.02.05.001 Kayu Papan Pcs 47.000

1.3.2.08.03.03.011 Kayu ulin 5x10x4 pcs 240.000

1.3.2.08.03.03.011 Kayu ulin 5x7x4 pcs 180.000

9.1.2.02.06.01.001 Kecap Botol 15.000

9.1.2.02.06.01.001 Kelapa Buah 7.500

9.1.2.02.06.01.001 Kelapa biasa Biji 5.000

9.1.2.02.06.01.001 Kelapa Muda Seppang Biji/buah 6.000

1.1.7.01.03.07.001 Kemoceng Buah 12.000

1.1.7.01.05.01.004 Keranjang Buah buah 20.000

9.1.2.18.04.02.001 Keranjang Cor Buah 25.000

1.1.7.01.03.07.001 keranjang plastik Buah 60.000

1.1.7.01.03.07.001 keranjang plastik Buah 25.000

1.1.7.01.03.07.001 Keranjang sampah Buah 25.000

1.1.7.01.03.07.001 Keranjang Sampah Buah 85.000

1.1.7.01.03.07.001 Keranjang Sampah Buah 320.000

1.1.7.01.03.07.001 Keranjang Sampah Buah 85.000

162
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.07.001 Keranjang Sampah Besar Buah 475.000

1.3.2.07.01.29.001 Keranjang sampel Buah 35.000

1.3.3.01.01.10.001 Kerikil m3 247.000

9.1.2.02.06.01.001 Kerupuk Bungkus 25.000

1.1.7.01.03.07.001 Keset Buah 17.500

1.1.7.01.03.07.001 Keset Besar Buah 800.000

1.1.7.01.03.07.001 Keset Gulung m 650.000

1.1.7.01.03.07.004 Keset kaki (kain) Buah 125.000

1.1.7.01.03.07.001 Keset Kaki (plastik) Buah 150.000

1.1.7.01.03.07.004 Keset kamar mandi Buah 200.000

1.1.7.01.03.07.001 Keset Kecil Buah 50.000

9.1.2.02.05.01.001 Kikir buah 71.800

9.1.7.01.22.01.001 Kit Implan buah 1.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Kit SDIDTK set 3.000.000

1.3.2.07.01.01.041 KIT Siap Nikah Anti Stunting unit 12.500.000

1.1.7.01.03.08.012 Klem 5/8"" Bungkus 17.500

9.1.7.01.22.01.001 Klem Agrave, 14 Mm (Isi 100) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Klem arteri jaringan bengkok buah 200.000

163
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Klem arteri jaringan lurus buah 200.000

Klem arteri, 12 cm lengkung, dengan gigi 1x2 (Halsted-


9.1.7.01.22.01.001 buah 200.000
Mosquito)

9.1.7.01.22.01.001 Klem arteri, 12 cm lurus, dengan gigi 1x2 (Halsted-Mosquito) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Klem Arteri, 12 Cm, Lengkung Dengan Gigi 1 X 2 (Halstquito) buah 200.000

Klem Arteri, 12 Cm, Lurus Dengan Gigi 1 X 2 (Halstead-


9.1.7.01.22.01.001 buah 200.000
Mosquito)

9.1.7.01.22.01.001 Klem Arteri, Lurus (Kelly) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Klem instrumen /Dressing Forceps buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Klem Kasa Korentang buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Klem Kasa Lurus (Sponge Foster Straight) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Klem Kassa Korentang buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Klem Kelly/Klem Kocher Lurus buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Klem kocher /Kocher Tang buah 200.000

Klem Long Kelly/Klem Fenster bengkok panjang 32 cm (Kelly


9.1.7.01.22.01.001 buah 200.000
Placenta Sponge Forceps 13’)

9.1.7.01.22.01.001 Klem pean/Klem tali pusat buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Klem pemecah selaput ketuban ½ Kocher buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Klem Penarik Benang AKDR buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Klem/ Pemegang Jarum Jahit, 18 cm (Mayo-Hegar) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Klem/Pemegang Jarum Jahit (Mathieu Standar) buah 200.000

164
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Klem/Pemegang Jarum Jahit Dengan Kunci (Baraquer) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Klem/pemegang jarum jahit, 18cm (Mayo-Hegar) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Klem/Pemegang Silet (Barraquer) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Klem/Penjepit Kain (Kocher-Backhaus)/Duk Klem buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Klep Pengatur Oksigen Dengan Humidifer buah 200.000

1.1.7.01.01.02.001 Klorin 5,25% 1 L Botol 20.000

1.1.7.01.03.07.001 Klorine Kg 160.000

9.1.7.01.22.01.001 Korentang, lengkung, penjepit alat steril (23 cm) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Korentang, Lengkung, Penjepit Alat Steril, 23 Cm (Cheattle) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Korentang, penjepit sponge buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Korentang, Penjepit Sponge (Foerster) buah 200.000

1.3.2.01.03.16.001 Kruk Buah 500.000

1.3.2.07.01.01.169 laparatomy instrumen set buah 120.000.000

1.3.2.07.01.01.169 large bone instrumen set buah 79.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Laringoskop anak buah 500.000

1.3.2.07.01.01.169 Laringoskop Anak buah 13.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Laringoskop dewasa buah 500.000

1.3.2.07.01.01.169 laringoskop Neonatus buah 13.000.000

165
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.01.01.169 Laryngoscopy camera buah 235.000.000

1.1.7.01.01.02.001 Lidokain Injeksi Box 106.900

9.1.7.01.22.01.001 Light Curing buah 8.500.000

1.3.2.07.01.02.065 ligth cure woodpacker leo Unit 4.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Lup Binokuler (lensa pembesar) 3 – 5 Dioptri buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Mangkok antiseptik diameter 6-8 cm atau ukuran 60-70 ml buah 200.000

1.3.2.07.01.01.093 mangkok sayur Buah 70.000

9.1.7.01.22.01.001 Mangkok untuk larutan buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Masker Oksigen + Kanula Hidung Dewasa buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Masker Oksigen dengan Kanula Nasal Dewasa buah 100.000

1.5.3.01.01.06.001 Master plan kampung patin Ds. Sungai Dua Paket 600.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Mikroskop Binokuler buah 20.000.000

1.1.7.01.02.04.011 Mikroskop fluoresens Unit 175.110.000

1.1.7.01.03.07.001 Molase Kg 25.000

1.1.7.01.01.02.001 Moluskisida bungkus 125.000

9.1.2.02.04.01.001 Moluskisida Bungkus 125.000

1.3.2.07.01.12.045 mouth minor and handle medesy Buah 450.000

1.3.2.07.01.29.001 Mouth piece Co Analyzer Pak 550.000

166
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.01.01.169 Mouth piece Co-Analyzer box 550.000

1.3.2.07.01.29.001 Mouth piece Peak Flow meter Pak 550.000

1.1.7.01.05.01.004 Mulsa roll 900.000

1.1.7.01.03.08.012 NFB 3 fase 62 A Biji 1.000.000

1.1.7.01.01.12.001 Nira Aren Liter 20.000

9.1.2.02.05.01.001 PAC Paket 50.000.000

1.1.7.01.03.07.001 Pembersih (Desinfektan) Kamar mandi Buah 20.000

1.1.7.01.03.07.001 Pembersih Kaca Buah 15.000

1.1.7.01.03.07.001 Pembersih keramik kamar mandi Buah 15.000

1.1.7.01.03.07.001 Pembersih Lantai Buah 12.500

1.1.7.01.03.07.001 Pembersih Porselin/Keramik Botol 20.000

1.1.7.01.03.07.001 Pembersih Ruangan Buah 9.000

1.1.7.01.03.07.001 Pembersih WC/Toilet Buah 23.000

9.1.2.24.03.01.001 Pembersihan Halaman Kantor paket 5.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Pengukur lingkar pinggang buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Pengukur panjang badan bayi buah 50.000

9.1.7.01.22.01.001 Pengukur panjang bayi buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Pengukur tinggi badan dewasa buah 100.000

167
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.01.12.001 Pilok Buah 35.000

1.3.2.07.01.12.045 pincet (cotton and dresing plite) Buah 800.000

1.3.2.07.01.01.169 Pinhole set 550.000

1.3.2.07.01.29.001 Pinset Buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset alat, bengkok (Remky) buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Anatomi Pendek buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Anatomis (Untuk Specimen) buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Anatomis Panjang buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Anatomis Panjang buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset anatomis ukuran 13-18 cm / 5-7” buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset anatomis, 14,5 cm buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Anatomis, 14,5 Cm buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Anatomis, 18 Cm buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Bayonet P.245 buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Bedah buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset bedah, 14,5 cm buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Bedah, 14,5 Cm buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Bedah, 14,5 cm buah 300.000

168
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Pinset bedah, 18 cm buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Bedah, 18 Cm buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset epilasi buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Gigi buah 250.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Jaringan (Sirurgis) buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Jaringan Semken buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Jaringan Semken buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Jaringan Sirurgis buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Kasa (Anatomis) Pendek buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset Kasa Anatomis buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pinset telinga buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Pipet Berskala buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Pipet Berskala (Vol 1 cc) buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Pipet Berskala (Vol 10 cc) buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Pipet Mikro 5-50, 100-200, 500-1000 ul buah 200.000

1.3.2.07.01.29.001 Pipet obat anak Buah 7.000

9.1.7.01.22.01.001 Pispot buah 250.000

9.1.7.01.22.01.001 Pispot sodok (stick pan ) buah 250.000

169
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Polishing Bur set 250.000

9.1.7.01.22.01.001 Pompa Payudara untuk ASI buah 800.000

1.3.2.16.01.01.006 Porring meter 15.000

1.3.2.07.01.01.005 Posbindu Kit unit 7.267.937

9.1.7.01.22.01.001 Pulse oximeter buah 1.000.000

1.1.7.01.01.02.001 pupuk anorganik Sak 550.000

1.1.7.01.01.02.001 Pupuk Kandang karung 23.200

1.3.2.09.04.09.038 Pupuk Kandang karung 30.000

1.1.7.01.03.07.001 Pupuk KCL Kg 10.000

1.1.7.01.01.02.001 Pupuk NPK Kg 15.000

1.1.7.01.05.01.009 Pupuk NPK Kg 15.000

1.3.5.05.01.01.004 Pupuk NPK Kg 17.000

9.1.2.02.05.01.001 Pupuk NPK (Dana IPDMIP) Buah 15.000

1.1.7.01.01.02.001 pupuk organik Sak 50.000

1.3.2.09.04.09.038 Pupuk Organik Sak 50.000

1.3.2.07.01.29.001 Rapit test DANA DAK kali 85.000

1.3.2.05.02.04.001 Reach In Freezer Unit 6.000.000

1.1.7.01.01.02.001 Reagen Cholesterol PAP SL 6x100ml + std 5ml Box 3.500.000

170
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.02.05.01.001 Reagen Golongan Darah Paket 50.000.000

1.3.2.07.01.12.045 Reagen Golongan Darah (Serum anti A dan B) Botol 175.000

1.3.2.07.01.12.045 Reagen golongan darah anti D (Rhesus) Botol 175.000

1.3.2.07.01.12.045 Reagen HIV pcs 946.000

9.1.2.02.05.01.001 Reagen HIV Paket 200.000.000

9.1.2.02.05.01.001 Reagen makan dan Minuman Paket 50.000.000

1.3.2.07.01.01.041 Reagen Stick Glucose Tube 245.000

1.1.7.01.02.07.005 Refill (reagent set)-G9 Rapid SAR Pesticide Test Set 16.000.000

1.3.2.05.02.06.077 Refrigerator Unit 8.021.090

1.3.2.07.01.05.027 Regulator oksigen Buah 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Resusitator manual & sungkup anak-anak buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Resusitator manual & sungkup dewasa buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Resusitator manual & sungkup neonatus buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Resusitator manual dan sungkup set 2.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Resusitator manual dan sungkup dewasa buah 500.000

9.1.7.01.22.01.001 Resusitator manual dan sungkup infant buah 500.000

9.1.2.02.04.01.001 Ringer Laktat larutan infus 500 ml (G) botol 500 ml 9.000

1.3.2.16.01.01.006 Risleting 15 Cm Buah 5.000

171
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.01.02.001 Rodentisida Kg 60.000

9.1.7.01.22.01.001 Rotator Plate buah 200.000

1.3.2.03.03.01.137 Salinity Meter Buah 1.500.000

1.3.2.07.01.01.169 Saturasi portable buah 12.000.000

1.3.2.07.01.01.169 Saturasi SPO2 buah 6.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Set Akses Umbilikal Emergency set 11.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Set Implan set 20.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Set IUD buah 10.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Set Tang Pencabutan Dewasa set 11.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Set Tang pencabutan gigi anak set 11.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Set Tumbuh Kembang Anak set 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Shaker buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Silinder Korentang buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Silinder korentang kecil buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Silinder Korentang Steril buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Skalpel No. 3 buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Skalpel No. 4 buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Skalpel, Mata Pisau Bedah (Besar) buah 200.000

172
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Skalpel, Mata Pisau Bedah (Kecil) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Skalpel, Tangkai Pisau Operasi buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Skeler Standar, Bentuk Cangkul Kanan (Type Chisel/ Mesial) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Skeler Standar, Bentuk Cangkul Kiri (Tipe Chisel/ Mesial) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Skeler Standar, Bentuk Tombak (Type Hook) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Skeler Standar, Black Kiri dan Kanan (Type Chisel/ Mesial) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Skeler Standar, Black Kiri dan Kiri (Type Chisel/ Mesial) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Skeler Ultrasonik buah 200.000

1.3.2.16.01.01.006 Skoci Buah 30.000

1.3.2.07.01.01.169 Snellen set 18.000

1.3.2.07.01.07.097 Snellen Chart Unit 66.000

9.1.7.01.22.01.001 Snellen Chart 2 jenis (E Chart + Alphabet Chart) buah 4.500.000

1.3.2.07.01.12.045 sof-lex dan mandreal Buah 500.000

9.1.7.01.22.01.001 Sonde Dengan Mata 14,5 Cm buah 200.000

1.3.2.07.01.12.045 sonde exploress medeni Buah 500.000

9.1.7.01.22.01.001 Sonde Lengkung buah 200.000

1.3.2.07.01.01.169 Sonde Lengkung Dental ECO-1053/Fiq 23 buah 150.000

9.1.7.01.22.01.001 Sonde Lurus buah 200.000

173
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Sonde Pengukur Dalam Luka buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Sonde uterus Sims panjang 2-33 cm / 12,5-13” buah 150.000

9.1.7.01.22.01.001 Spalk buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Spatel logam buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Spatula Pengaduk Semen buah 500.000

1.3.2.07.01.29.001 Speculum Disposible pcs 10.000

9.1.7.01.22.01.001 Spekulum (Sims) Besar buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Spekulum (Sims) Kecil buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Spekulum (Sims) Medium buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Spekulum cocor bebek graves ukuran medium buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Spekulum hidung buah 1.100.000

1.3.2.07.01.01.169 Spekulum Hidung (lempert) Medica buah 1.532.000

9.1.7.01.22.01.001 Spekulum mata buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Spekulum vagina (cocor bebek Grave) buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Spekulum Vagina (Cocor Bebek Grave) Besar buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Spekulum Vagina (Cocor Bebek Grave) Kecil buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Spekulum Vagina (Cocor Bebek Grave) Sedang buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Spekulum Vagina (Sims) buah 1.000.000

174
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Spekulum vagina Sims ukuran medium buah 1.000.000

1.1.7.01.03.07.001 Spon Pembersih piring Buah 6.000

1.3.2.07.01.29.001 Spuit kotak 250.000

1.3.2.07.01.06.061 Spuit Disposible 1 ml/ 3 ml/ 5 ml/ 10 ml Kotak 250.000

1.3.2.07.01.12.045 Spuit Disposible ml kotak 242.000

9.1.7.01.22.01.001 Stand Lamp untuk tindakan buah 7.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Stand Lamp untuk tindakan Buah 3.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Stand pameran (Pameran DIpropinsi) KGT 23.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Stand pameran (Pameran DIpropinsi) Unit 5.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Stand pameran (Pameran DIpropinsi) Unit 4.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Standar infus buah 1.800.000

9.1.7.01.22.01.001 Standar Waskom, Tunggal buah 2.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Sterilisator buah 3.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Sterilisator kering buah 3.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Steteskop buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Steteskop janin (Laenec/Pinard) buah 1.000.000

1.3.2.07.01.01.169 Stetoscope Anak ERKA unit 1.000.000

1.3.2.07.01.01.169 Stetoscope Dewasa ERKA unit 1.000.000

175
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.02.03.001 Stetoskop Unit 1.217.000

1.3.2.07.01.01.169 Stetoskop ADC buah 983.000

9.1.7.01.22.01.001 Stetoskop buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Stetoskop anak buah 1.000.000

1.3.2.07.01.01.169 Stetoskop Dewasa Buah 1.650.000

9.1.7.01.22.01.001 Stetoskop Dewasa buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Stetoskop Duplex Neonatus buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Stetoskop neonatus buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Stetoskop untuk dewasa buah 1.000.000

1.3.2.07.01.12.045 Stick Cholesterol Box 290.000

1.3.2.07.01.12.045 Stick Cholesterol Box 220.000

1.3.2.07.01.12.045 Stick Cholesterol Box 485.000

1.3.2.07.01.12.045 Stick Glucose Box 260.000

1.3.2.07.01.12.045 Stick Glucose Box 220.000

1.3.2.07.01.12.045 Stick Glucose Box 150.000

1.3.2.07.01.12.045 Stick Uric Acid Box 370.000

1.3.2.07.01.12.045 Stick Uric Acid Box 180.000

1.3.2.07.01.01.169 stik asam urat 25 pcs/box box 165.000

176
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.01.12.045 Stik asam urat kotak 173.940

1.3.2.07.01.12.045 Stik Asam Urat Box 185.000

1.3.2.07.01.01.169 stik glucose 50 pcs/box box 176.000

1.3.2.07.01.12.045 stik glukosa kotak 282.700

1.1.7.01.02.03.020 Stik Gula Darah Paket 742.000

1.3.2.07.01.12.045 Stik gula darah kotak 187.320

1.3.2.07.01.12.045 Stik gula darah kotak 187.320

1.3.2.07.01.12.045 Stik HB Box 220.000

1.3.2.07.01.01.169 Stik Hemoglobin Box 405.000

1.3.2.07.01.12.045 Stik Hemoglobin kotak 300.000

1.3.2.07.01.01.169 stik kolesterol 10 pcs/box box 275.000

1.3.2.07.01.01.169 Stik Kolesterol Box 507.000

1.3.2.07.01.12.045 Stik kolesterol kotak 280.980

1.3.2.07.01.29.001 Stik Test Cholesterol Box 485.000

1.3.2.07.01.29.001 Stik Test Glucose Box 150.000

1.3.2.07.01.29.001 Stik Test Hb pcs 8.200

1.3.2.07.01.29.001 Stik test narkoba pcs 80.000

1.3.2.07.01.29.001 Stik Test Protein Urin pcs 2.255

177
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.03.007 Stiker - Posyandu dan Desa Siaga Lembar 10.000

1.1.7.01.03.03.007 Stiker pajak reklame Lembar 10.000

1.1.7.01.03.03.007 Stiker pendataan objek pajak SBW Lembar 50.000

1.3.2.07.01.12.045 Strip Asam Urat Easy Touch Botol 165.000

1.3.2.07.01.12.045 Strip Asam Urat Easy Touch Botol 165.000

1.3.2.07.01.12.045 Strip Asam Urat Easy Touch Botol 165.000

1.3.2.07.01.12.045 Strip Glukosa Easy Touch Botol 165.000

1.3.2.07.01.12.045 Strip Glukosa Easy Touch Botol 165.000

1.3.2.07.01.12.045 Strip Glukosa Easy Touch Botol 165.000

1.3.2.07.01.12.045 Strip Kolesterol Easy Touch Botol 253.000

1.3.2.07.01.12.045 Strip Kolesterol Easy Touch Botol 253.000

1.3.2.07.01.12.045 Strip Kolesterol Easy Touch Botol 253.000

1.3.2.07.01.01.169 Suction Mobile buah 57.500.000

1.3.2.07.01.01.169 Suction Portable buah 36.500.000

1.3.2.07.01.01.169 suction portable buah 36.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Suction Pump buah 70.000.000

1.3.2.07.01.01.169 Suction pump buah 36.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Suction pump (alat penghisap) buah 75.000.000

178
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.01.01.133 Suction pump (DAK) unit 77.500.000

1.3.2.07.01.01.169 suction pump/ vacuump buah 58.000.000

1.3.2.07.01.08.021 Suction thorax / continouse pump (DAK) unit 41.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Suction tubes (adaptor telinga) buah 100.000

1.3.2.07.01.01.169 Sudip Lidah Otto leibinger buah 420.366

9.1.7.01.22.01.001 Sudip lidah / Spatula Lidah logam buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Sudip lidah logam buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Sudip/Spatula lidah logam buah 300.000

1.3.2.07.01.12.045 Surgical Mask ( Masker Jilbab ) Box 43.550

1.3.2.07.01.12.045 Surgical Mask ( Masker Jilbab ) Box 43.550

9.1.7.01.22.01.001 Tabung/ Sungkup Untuk Resusitasi buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Tangkai kaca mulut buah 200.000

9.1.2.02.06.01.001 Teh kotak 8.150

1.1.7.01.03.07.001 Tempat Sabun Buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Tempat Tidur buah 7.000.000

1.3.2.05.02.01.010 Tempat Tidur Dewasa Buah 15.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Tempat Tidur Manual Untuk Persalinan Paket 7.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Tempat Tidur Pasien Untuk Anak buah 6.000.000

179
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Tempat Tidur Periksa Dan Perlengkapannya buah 7.000.000

1.3.2.05.02.01.009 Tempat Tidur Periksa Pasien Bh 4.800.000

1.3.2.07.01.01.005 Tensi Meter ABN Bh 400.000

1.3.2.07.01.01.005 Tensimeter Unit 1.670.000

1.3.2.07.01.01.169 Tensimeter Unit 4.869.250

1.3.2.07.01.01.005 Tensimeter digital Unit 1.200.000

1.3.2.07.01.01.005 Tensimeter digital unit 2.000.000

1.3.2.07.01.01.145 Termometer Buah 95.000

1.3.2.07.01.01.169 Termometer unit 1.650.000

9.1.7.01.22.01.001 Termometer buah 1.650.000

1.3.2.03.03.08.012 Termometer - air dan Ruangan Buah 95.000

1.3.2.07.01.29.001 Termometer Digital Buah 750.000

1.3.2.07.01.12.045 Termometer Klinik Unit 180.000

1.3.2.03.03.08.012 Termometer Kulkas Unit 180.000

1.3.2.07.01.12.045 Termometer Ruangan Unit 800.000

9.1.7.01.22.01.001 Termometer skala 100 buah 100.000

1.3.2.07.01.01.169 Tes Buta Warna (Buku Ishihara) buah 204.000

1.1.7.01.03.08.012 Tes Pen Buah 110.000

180
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.01.01.169 Test GCU 3in1 3in1 Unit 212.300

1.3.2.03.03.01.086 Thermohygrometer Buah 862.000

1.3.2.07.01.01.169 Thermometer Klinis OMRON buah 1.099.450

9.1.2.26.02.01.001 THL-TB Dokter Hewan OB 2.500.000

1.3.2.07.01.01.169 THT Set unit 4.445.500

1.3.2.07.01.01.169 Timbangan unit 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Timbangan buah 700.000

1.3.2.07.01.01.010 Timbangan Anak Buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Timbangan bayi buah 3.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Timbangan Berat Badan Digital dengan Ketelitian 100 gram buah 500.000

1.3.2.07.01.12.045 Timbangan Dewasa Buah 753.900

1.3.2.07.01.29.001 Timbangan Dewasa Unit 342.457

1.3.2.07.01.29.001 Timbangan Dewasa Unit 342.457

1.3.2.07.01.01.169 Timbangan Digital OMRON unit 441.300

1.3.2.07.01.29.001 Timbangan digital Buah 603.900

1.1.7.01.03.07.001 Timbangan Gantung 25 Kg buah 530.000

1.3.2.03.03.01.137 Timbangan Ternak Buah 150.000

9.1.7.01.22.01.001 Timer buah 100.000

181
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.08.02.01.049 Timer Digital Buah 85.000

9.1.7.01.22.01.001 Toples Kapas/ Kasa Steril buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Toples Kapas/ Kasa Steril Buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Toples Pembuangan Kapas (50 x 75 mm) buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Torniket Karet/ pembendung buah 100.000

1.1.7.01.01.02.001 Trichoderma Padat kg 69.400

9.1.2.02.04.01.001 Trichoderma padat Kg 69.400

9.1.7.01.22.01.001 Trochar buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Troli Emergency buah 1.500.000

1.3.2.07.01.01.169 Trolley unit 3.000.000

1.3.2.02.02.01.009 Trolly Barang Unit 1.000.000

1.3.2.07.01.01.169 Trolly Emergency buah 30.900.000

9.1.7.01.22.01.001 Tromol Kasa buah 1.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Tromol Kasa / linen buah 1.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Tromol Kasa/ Kain Steril (125 X 120 Mm) buah 1.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Tromol Kasa/ Kain Steril (150 X 150 Mm) buah 1.500.000

1.3.2.07.01.29.001 Underpad Pak 50.000

1.3.2.08.04.05.002 UPS/satabilizer Unit 1.500.000

182
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Urin analizer buah 20.000.000

1.3.2.08.01.53.065 Urine Analizer Unit 46.405.000

1.1.7.01.03.06.006 USB Hub BUah 150.000

1.3.2.07.01.01.169 USG buah 905.700.000

9.1.7.01.22.01.001 Vaccine carrier/coolbox buah 12.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Vaccine Refrigerator buah 130.000.000

1.3.2.07.01.29.001 Vacuntainer needle kotak 320.000

1.3.2.07.01.29.001 Vacutaener K3 EDTA kotak 165.000

1.1.7.01.07.01.001 Vanili Buah 3.000

1.3.2.07.01.01.041 VASEKTOMI TANPA PISAU KIT unit 5.000.000

1.3.2.07.01.01.169 ventilator buah 483.179.950

1.3.2.07.01.01.169 Ventilator Dewasa + Anak buah 860.100.000

1.3.2.07.01.01.169 Ventilator Transport buah 168.100.000

9.1.7.01.22.01.001 Westergren Set (Tabung Laju Endap Darah) buah 200.000

1.1.7.01.07.01.001 Wortel Kg 20.000

Biaya Peralatan dan Perlengkapan

1.3.2.05.02.04.004 AC Portable Unit 5.000.000

1.3.2.05.02.04.004 AC Split Unit 5.000.000

183
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.05.02.04.004 AC Split 1,5 PK Unit 7.375.000

1.3.2.05.02.04.004 AC Split 2 PK Unit 9.000.000

1.3.2.05.02.04.004 AC Split 1 PK Unit 5.500.000

1.3.2.05.02.04.004 AC Split 1/2 PK Unit 4.167.000

1.3.2.05.02.04.004 AC Split 2 PK Unit 9.660.000

1.3.2.05.02.04.004 AC Standing 5 PK Unit 30.000.000

1.3.2.07.01.29.001 Alat Fiksasi Buah 50.000

1.1.7.01.01.12.001 Alat IB Gun ( Alat kawin suntik inseminator ) Buah 60.000

1.1.7.01.01.12.001 Alat IB Gun (Alat Kawin Suntik Inseminator) Buah 550.000

1.1.7.01.02.08.003 Alat las Unit 10.000.000

1.1.7.01.03.07.001 Alat Pendorong Air Buah 75.000

1.3.2.05.01.05.047 Alat Perekam Unit 750.000

1.3.7.01.08.03.015 Alat Permainan Edukatif (APE) paket 20.000.000

1.3.7.01.08.03.015 Alat Permainan Edukatif Dalam (APED) set 10.000.000

1.3.7.01.08.03.015 Alat Permainan Edukatif Luar (APEL) set 25.000.000

1.1.7.01.03.07.001 Alat Semprot Rumput Buah 500.000

9.1.2.20.03.01.001 Alat Tangkap Gill Net 4,5 Inchi No.2 unit 350.000

9.1.2.20.03.01.001 Alat Tangkap Gill Net 4,5 inchi No.3 unit 280.000

9.1.2.20.03.01.001 Alat Tangkap Gill Net 4,5 inchi No.1 unit 850.000

9.1.2.20.03.01.001 Alat Tangkap Rempa 4 inchi No.2 unit 350.000

9.1.2.20.03.01.001 Alat Tangkap Rempa 4 inchi No.1 unit 700.000

184
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.20.03.01.001 Alat Tangkap Rempa 5 inchi No.2 unit 450.000

9.1.2.20.03.01.001 Alat Tangkap Rempa 5 inchi No.1 unit 1.000.000

9.1.2.20.03.01.001 Alat Tangkap Rempa 5 inchi No.3 unit 350.000

9.1.2.20.03.01.001 Alat Tangkap Rempa 2,5 inchi No.2 unit 280.000

9.1.2.20.03.01.001 Alat Tangkap Rempa 2,5 inchi No.1 unit 750.000

9.1.2.20.03.01.001 Alat Tangkap Rengge Millenium 5 inchi No. 2 unit 1.700.000

9.1.2.20.03.01.001 Alat Tangkap Rengge Millenium 5 inchi No. 1 unit 2.500.000

9.1.2.20.03.01.001 Alat Tangkap Rengge Millenium 4 inchi No.2 unit 1.500.000

9.1.2.20.03.01.001 Alat Tangkap Rengge Millenium 4 inchi No.1 unit 2.300.000

9.1.7.01.22.01.001 Alat Tes Cepat Molekuler* buah 5.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Alat Ukur Lingkar Lengan Atas (Pita LILA) buah 100.000

1.3.2.03.03.01.137 Alat Ukur meteran (100 m) Buah 415.000

1.3.2.03.03.01.137 Alat Ukur meteran (50 m) Buah 350.000

9.1.7.01.22.01.001 Alat ukur panjang badan bayi buah 200.000

1.3.2.07.01.29.001 Alat ukur tinggi badan Buah 90.000

9.1.7.01.22.01.001 Alat ukur tinggi badan (microtoise) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Alat ukur tinggi badan (statu meter mikrotois) buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Alat ukur tinggi badan dewasa buah 200.000

1.3.2.02.01.06.001 Ambulans (DAK) unit 1.100.000.000

1.3.2.05.02.07.001 APAR Uk. 6 kg Buah 1.106.105

1.3.2.05.02.07.001 Apar CO2 Fire Extinguisher 7 kg Buah 1.625.000

185
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.02.01.011 Apar Unit 600.000

1.3.2.07.02.01.011 Apar Dry Chemical Powder 6 kg Buah 598.000

1.3.2.04.01.01.013 Arco Unit 800.000

9.1.2.18.04.02.001 Arco Buah 552.500

9.1.7.01.22.01.001 Ari Sound Timer buah 500.000

9.1.7.01.22.01.001 Atraumatic Restorative Treatment (ART) buah 1.500.000

1.3.2.07.01.06.048 Audio meter (nada murni dan tutur) (DAK) unit 272.500.000

1.3.2.07.02.05.022 Audio meter (nada murni dan tutur) (DAK) unit 272.500.000

1.3.2.07.01.07.097 Auto Fundus Camera Unit 573.971.991

1.3.2.07.01.01.169 Baby Pulse Oxymetry Buah 4.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Baby Suction Pump portable set 15.000.000

1.3.2.08.01.64.001 Bag mixer Unit 52.000.000

1.1.7.01.03.07.001 Bak sampah Buah 2.750.000

1.3.2.07.01.01.169 Basic Orthopedy Instrumen Set buah 150.000.000

1.3.2.07.01.01.169 bed dewasa buah 42.000.000

1.3.2.07.01.14.025 Bed Ginekolog ( Puskesmas Perawatan Pagatan) unit 38.025.000

1.3.2.07.01.01.169 Bed Partus buah 630.000.000

1.3.2.07.01.01.169 Bed Pasien unit 14.800.000

1.3.2.07.01.01.169 Bed pasien anak elektrik 3 fungsi (crank) buah 14.800.000

1.3.2.07.01.01.169 bed side cabinet buah 3.900.000

1.3.2.07.01.01.169 Bedah Minor Set unit 4.500.000

186
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.01.01.169 Bedside Monitor Neonatus buah 25.000.000

9.1.2.03.06.01.001 Belanja Autonomous System Number (ASN) thn 17.000.000

1.1.7.01.01.12.001 Belanja barang Alat Kesehatan Paket 1.794.150.000

9.1.2.20.03.01.001 Belanja Chest Freezer 220 L Unit 4.100.000

9.1.2.20.03.01.001 Belanja Food Processor Unit 1.724.000

1.1.7.02.01.04.003 Belanja Komponen-Komponen Rambu- Rambu paket 13.250.000

9.1.2.18.02.01.003 Belanja Meja Komputer Buah 2.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Belanja Mesin Jahit unit 1.500.000

1.3.2.06.02.01.022 Belanja Modal Alat Komunikasi Lainnya paket 20.000.000

1.3.2.06.02.01.020 Belanja Modal Alat Komunikasi Telephone Handphone (IPDMIP) unit 10.000.000

1.3.4.04.03.01.004 Belanja Modal Alat Komunikasi Telephone Belanja alat Telephone dan Jaringannya Paket 30.000.000

1.3.2.05.02.05.018 Belanja Modal Alat Laboratorium Farmasi Blender Obat+Perekat Kertas Obat Unit 6.000.000

1.3.2.13.03.02.004 Belanja Modal Alat Pengolahan Air unit 200.000.000

1.3.2.05.01.05.002 Belanja Modal Alat Studio Lainnya Belanja pengadaan peralatan video conference Paket 30.000.000

1.3.2.01.03.04.002 Belanja Modal Elektrik Generating Set Mesin Genset Unit 10.275.000

1.3.4.03.01.02.004 Belanja Modal Instalasi Air Bersih/Air Baku Lainnya unit 15.000.000

1.3.2.10.01.01.001 Belanja Modal Komputer Jaringan paket 30.000.000

1.3.7.01.05.02.001 Belanja Modal Meubelair Meja (IPDMIP) Buah 860.000

1.3.7.01.05.02.001 Belanja Modal Meubelair Kursi (IPDMIP) Buah 600.000

1.3.2.05.02.06.002 Belanja Modal Pengadaan Smart TV Unit 200.000.000

1.3.2.10.02.04.033 Belanja Modal Peralatan Jaringan paket 11.000.000

187
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.10.02.05.001 Belanja Modal Peralatan Komputer Lainnya paket 16.400.000

1.3.2.01.03.05.010 Belanja Modal Pompa paket 186.750.000

1.3.3.01.01.36.003 Belanja Modal Taman Belanja Pengadaan Taman Kantor Inspektorat Paket 50.000.000

9.1.2.20.03.01.001 Belanja Oven Gas Unit 3.500.000

9.1.2.18.03.01.001 Belanja Pengadaan Rumah Genset paket 30.000.000

1.3.2.02.02.01.002 Belanja Perkakas Kerja Gerobak Dorong (IPDMIP) Unit 800.000

1.3.2.08.01.64.001 biobase biosafety cabinet Unit / Tahun 150.000.000

9.1.2.18.06.01.001 Biodigester unit 2.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Blender Buah 580.000

1.3.2.05.02.05.018 Blender + perekat resep Buah 2.943.758

1.3.2.08.01.34.027 Blower unit 2.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Boks Bayi buah 12.000.000

1.3.2.04.01.01.013 Bor Biopori Unit 450.000

9.1.7.01.22.01.001 Botol Pencuci buah 100.000

1.3.2.05.02.01.009 Brankar Buah 10.593.000

1.3.2.05.02.01.009 Brankar unit 19.932.500

9.1.7.01.22.01.001 Brankar buah 10.000.000

1.3.2.07.01.01.169 Brankar pasien IGD buah 45.980.000

1.3.2.07.01.01.169 Bronkoscopy buah 875.400.000

1.3.2.06.01.02.126 Camera Peliputan buah 50.000.000

1.3.2.09.04.02.031 Camera tele Buah 15.000.000

188
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.05.02.05.026 Cangkir set Lusin 250.000

1.1.7.01.03.07.001 Cangkul Buah 100.000

9.1.2.18.04.02.001 Cangkul Buah 230.000

1.3.3.01.01.10.001 Cangkul buah 230.000

1.1.7.01.03.07.001 cangkul garpu Buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Cawan Penguap Porselen (d.5-15 cm) buah 100.000

1.3.2.07.01.29.001 Cawan Petri Buah 35.000

1.3.2.05.01.05.002 CCTV Unit 5.690.000

1.3.2.05.01.05.002 CCTV Unit 4.009.000

1.3.2.05.01.05.002 CCTV Unit 4.294.000

1.3.2.05.01.05.002 CCTV Pkt 30.000.000

1.3.2.05.01.05.002 CCTV Unit 10.000.000

1.3.2.05.01.05.002 CCTV Paket 50.000.000

1.1.7.01.02.08.003 Chainsaw Unit 5.000.000

1.3.2.01.01.07.012 Compaktor sampah Unit 1.250.000.000

1.1.7.01.02.04.011 Conductivity meter Unit 30.976.920

1.3.2.05.02.03.001 Conector RG Pak 500.000

1.3.2.06.01.02.061 Conector RG Roll 500.000

1.3.2.02.01.03.007 Container (DAK) Unit 75.000.000

1.3.2.02.01.03.002 Container lapangan Buah 10.000.000

1.3.2.03.02.12.017 Container straw Buah 30.000.000

189
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.02.03.020 Cool box (DAK) unit 13.600.000

1.3.2.05.02.04.015 Cool box (DAK) unit 13.600.000

1.1.7.01.03.07.001 Cool Box Ikan buah 1.500.000


Corong Telinga/ Spekulum Telinga P.241, Ukuran Kecil, Besar,
9.1.7.01.22.01.001 set 1.000.000
Sedang
9.1.7.01.22.01.001 Corong Telinga/ Spekulum Telinga Ukuran Kecil, Sedang, Besar buah 600.000

9.1.7.01.22.01.001 Corong telinga/Spekulum telinga ukuran kecil, besar, sedang set 600.000

1.3.2.07.01.01.169 CPAP (Ventilator non Invasife) buah 515.000.000

1.3.2.07.01.01.169 Defibrilator buah 164.393.000

1.3.2.07.01.02.135 Dental Panoramic unit 1.250.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Dental Unit Paket 200.000.000

1.3.2.08.01.53.065 Disolvedixygen Meter Unit 8.514.990

1.3.2.05.02.06.038 Dispenser Buah 850.000

1.1.7.01.03.01.005 Dispenser Besar Paket 2.500.000

1.1.7.01.03.08.012 Dispenser Kecil Unit 500.000

1.1.7.01.03.08.012 Dispenser Kecil Unit 500.000

1.3.2.05.02.06.038 Dispenser Kecil Unit 500.000

1.3.2.07.01.12.045 Disposable prophy brush Buah 500.000

1.3.2.07.01.29.001 Disposibel Dental Needle 30g Box 180.000

1.1.7.01.02.08.003 Dongkrak buaya capacity 10 ton Buah 23.000.000

9.1.2.18.02.06.001 Door Closer Besi Buah 250.000

1.3.2.07.01.14.025 Doppler Buah 1.472.000

190
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Doppler buah 2.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Doppler buah 2.000.000

9.1.2.01.01.01.001 Double Tape Besar Buah 30.000

9.1.2.01.01.01.001 Double Tape Sedang Buah 12.000

9.1.2.01.01.01.001 Double Tape Kecil Buah 5.000

9.1.7.01.22.01.001 Doyeri Probe Lengkung buah 100.000

1.1.7.01.01.12.001 Drafting Tube/Tabung Gambar Drafting Tube/Tabung Gambar Pcs 100.000

1.3.2.06.01.05.047 Drone Set 40.000.000

1.3.7.01.05.01.005 Drone Buah 20.000.000

9.1.7.01.22.01.001 EKG buah 25.000.000

1.3.2.07.01.01.169 EKG buah 73.500.000

1.3.2.07.01.01.169 EKG Anak buah 72.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Ekskavator Berujung Dua (Besar) buah 600.000

9.1.7.01.22.01.001 Ekskavator Berujung Dua (Kecil) buah 600.000

1.3.2.07.01.04.070 Electrocauter/Electro Cauterisasi/Thermal Cautery Unit (DAK) unit 398.500.000

1.3.2.07.01.08.158 Electrocauter/Electro Cauterisasi/Thermal Cautery Unit (DAK) unit 398.500.000

1.3.2.02.02.01.013 Emergency trolley (Resucitation Crash Cart) (DAK) unit 35.000.000

1.3.2.07.01.04.071 Emergency trolley (Resucitation Crash Cart) (DAK) unit 35.000.000

1.3.2.07.01.12.045 Exhaust fan Unit 900.000

9.1.2.02.04.01.001 Extofarasit paket 20.000.000

1.3.2.05.01.04.005 Filing besi metal Buah 5.500.000

191
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.05.01.04.005 Filling Besi/Metal Unit 3.500.000

1.3.2.07.01.12.045 filling instrumen medesy Buah 675.000

1.1.7.01.03.01.005 Filling kabinet Unit 2.000.000

1.1.7.01.01.12.001 Filter Bag Unit 450.000

9.1.2.03.12.01.001 Finger Print Scaner buah 26.500.000

1.3.2.07.01.01.169 Flushing Pump buah 42.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Forcep tenacullum Schroeder panjang 25-27 cm / 10” buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Fotometer buah 75.000.000

1.3.2.06.03.47.002 Genset Unit 500.000.000

1.3.2.02.02.01.002 Gerobak Dorong Buah 575.000

1.3.2.02.02.01.001 Gerobak Sampah Buah 4.000.000

1.3.2.05.02.06.059 Gorden Paket 10.000.000

1.3.2.05.02.06.059 Gorden paket 200.000.000

1.3.2.05.02.06.059 Gorden dan kelengkapannya Set 25.000.000

1.3.2.05.02.06.059 Gorgen m2 104.600

1.3.2.03.03.01.137 GPS Unit 7.114.000

1.3.2.03.03.01.137 GPS Buah 8.000.000

1.3.2.03.03.01.137 GPS Buah 10.497.500

9.1.7.01.22.01.001 Guedel Airway (Oropharingeal Airway) buah 50.000

1.1.7.01.02.08.003 Gurinda Set 6.400.000

1.3.2.07.01.12.045 Haemocytometer Set 1.100.000

192
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.01.01.169 haemorrhoid/ peri anal instrumen set buah 36.000.000

1.1.7.01.03.07.001 Hand Sprayer gendong semi otomatis Buah 534.700

9.1.7.01.22.01.001 Handle kaca laring buah 300.000

9.1.7.01.22.01.001 Handle kaca laring /Larynx Handle Mirror buah 500.000

1.1.7.01.03.08.012 Handle Listrik Buah 2.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Handle Skalpel buah 300.000

9.1.2.03.12.01.001 Handphone Buah 2.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Handphone - Hadiah Buah 2.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Handpiece Contra Angle buah 1.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Handpiece Straight buah 1.500.000

1.1.7.01.03.01.005 Handy Talky Set 3.000.000

1.1.7.01.03.01.005 Handycam Unit 7.734.000

1.1.7.01.03.01.005 Handycam Unit 7.734.000

1.3.2.05.02.06.048 Handycam + Tripod (kaki-kaki) Unit 7.500.000

1.1.7.01.03.01.005 Hard disk Unit 1.200.000

1.3.2.10.02.01.012 Hard disk Unit 1.000.000

1.3.2.10.02.01.012 Harddisk Buah 2.500.000

9.1.2.01.01.01.001 Harddisk Eksternal Unit 1.000.000

9.1.2.03.12.01.001 HDP Film KTP buah 2.200.000

9.1.2.13.01.01.001 Helm kerja Biji 150.000

9.1.7.01.22.01.001 Hematology Analizer (HA) Set 146.457.857

193
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Hemositometer Set/Alat Hitung Manual set 2.000.000

9.1.2.01.01.01.001 Higrometer Buah 579.650

9.1.7.01.22.01.001 Higrometer buah 500.000

1.1.7.01.03.07.001 Ice Crusher unit 13.000.000

1.3.2.07.01.07.028 Indirect opthalmoscope (DAK) unit 59.000.000

1.3.2.07.01.08.158 Indirect opthalmoscope (DAK) unit 59.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Iris Scaner buah 20.350.000

1.3.2.05.02.02.001 Jam dinding Buah 350.000

1.3.2.05.02.02.001 Jam Dinding Buah 500.000

9.1.2.03.08.01.001 Kalibrasi alat tera Set 10.000.000

9.1.2.03.08.01.001 Kalibrasi Alat Uji Unit 1.000.000

1.3.2.09.04.02.031 Kamera Unit 7.500.000

1.3.2.06.01.02.061 Kamera (Webcam) Buah 55.000.000

1.1.7.01.01.11.003 Kandang Jepit Buah 3.500.000

1.3.2.08.02.03.108 Kandang Jepit Portable unit 45.000.000

1.3.2.01.01.07.012 Karoseri Unit 200.000.000

1.3.2.02.01.06.001 Karoseri Ambulance (DAK) paket 500.000.000

1.1.7.01.03.07.001 Karpet/ Hambal/permadani Buah 2.500.000

1.3.2.02.01.02.005 Kendaraan Bermotor Penumpang DANA DAK Unit 550.000.000

1.3.2.02.01.01.006 Kendaraan Bermotor Roda 2 Unit 20.000.000

1.3.2.02.01.01.006 Kendaraan Bermotor Roda Dua DANA DAK Unit 30.000.000

194
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.02.01.05.004 Kendaraan Roda 3 Unit 35.000.000

1.1.7.01.03.07.001 Kereta /gerobak dorong Buah 750.000

1.1.7.01.03.07.001 Kereta /gerobak dorong Buah 2.500.000

1.1.7.01.03.07.001 Kereta air/ember dorong Buah 800.000

1.1.7.01.03.06.001 Keyboard Buah 150.000

1.3.2.05.02.04.006 Kipas Angin kecil Unit 500.000

1.3.2.05.02.04.006 Kipas Angin sedang Unit 700.000

1.3.2.05.02.04.006 Kipas Angin besar Buah 900.000

1.3.2.05.02.04.006 Kipas Angin Air Besar Buah 7.150.000

1.3.2.05.02.04.006 Kipas Angin Air Kecil Buah 2.500.000

1.3.2.05.01.05.003 Kitchen Set Camping pcs 300.000

1.3.2.05.02.05.008 Kitchen Set Camping pcs 300.000

9.1.2.03.12.01.001 Kompor Gas Buah 450.000

9.1.2.20.03.01.001 Kompor Mawar Unit 738.000

1.3.2.10.01.03.001 Komputer/Laptop Paket 2.954.940.000

1.3.2.06.01.02.061 Konfigurasi sistem kali 350.000

1.1.7.01.01.05.002 Kontruksi Kayu M2 650.000

1.1.7.01.04.02.001 Kotak P3K Set 500.000

1.3.2.07.01.29.001 Kotak P3K Set 500.000

1.3.2.15.03.03.057 Kotak P3K dan Isi kotak 750.000

1.3.2.05.01.05.065 Kotak Saran Bahan Acrylic Buah 500.000

195
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.08.07.05.035 Kulkas Unit 3.600.000

1.3.2.08.07.05.035 Kulkas Unit 3.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Kulkas Unit 2.500.000

1.3.2.08.07.05.035 Kulkas - Penyimpan sampel Pemeriksaan klinik (sampel darah) Unit 3.600.000

1.3.2.08.07.05.035 Kulkas - Penyimpannan sampel dan media mikro Unit 5.000.000

1.3.2.07.01.01.169 Kulkas Obat buah 20.000.000

1.3.2.05.03.03.004 Kursi Kerja Eselon II Unit 3.500.000

1.3.2.05.03.03.005 Kursi Kerja Eselon III Hidrolik Buah 1.862.300

1.3.2.05.03.03.005 Kursi Kerja Unit 2.000.000

1.3.2.05.03.03.005 Kursi Kerja Eselon III/IV Unit 2.000.000

1.3.2.05.03.03.005 Kursi Kerja Eselon IV Buah 3.000.000

1.3.2.05.03.03.005 Kursi Kerja Unit 2.000.000

1.3.2.05.03.03.009 Kursi Kerja Staf Unit 1.000.000

1.3.2.05.03.03.009 Kursi Kerja Buah 1.500.000

1.3.2.05.03.03.009 Kursi Kerja Buah 1.500.000

1.3.2.05.02.01.003 Kursi kerja ruang karyawan Buah 805.100

1.3.2.05.02.01.002 Kursi Kerja Staf Buah 600.000

1.3.2.05.02.01.002 Kursi Kerja Staf Buah 700.000

1.3.2.05.02.01.002 Kursi Kerja Staf Unit 1.000.000

1.3.2.05.02.01.036 Kursi Lipat Buah 600.000

1.3.2.05.03.03.009 Kursi Manager Hidrolik Tangan Buah 935.000

196
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.05.03.05.003 Kursi Pejabat Eselon III/IV Unit 3.500.000

1.3.2.05.02.01.030 Kursi Rapat Buah 500.000

1.3.2.05.02.01.030 Kursi Rapat Buah 465.800

1.3.2.05.02.01.030 Kursi Rapat Buah 750.000

1.3.2.05.02.01.030 Kursi Rapat Buah 500.000

1.3.2.05.02.01.030 Kursi Rapat Buah 1.000.000

1.3.2.05.03.04.003 Kursi rapat Buah 3.000.000

1.3.2.01.03.16.001 kursi roda Buah 2.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Kursi roda standar buah 3.000.000

1.3.2.05.02.01.050 Kursi santai Unit 1.000.000

1.3.2.05.02.01.031 Kursi Staf Unit 500.000

1.3.2.05.02.01.031 Kursi Tamu Standart Set 5.000.000

1.3.2.05.03.06.007 Kursi Tunggu Besi Buah 5.000.000

1.3.2.05.03.06.007 Kursi Tunggu buah 20.000.000

1.3.2.05.02.01.031 Kursi Tunggu Besi Buah 5.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Lampu kepala buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Lampu kepala/Head Lamp + Adaptor AC/DC buah 1.000.000

1.3.2.10.01.02.002 Laptop (Dana IPDMIP) unit 15.000.000

1.3.2.05.01.05.043 Layar Proyektor dengan Tripod Screen Projektor Ukuran 2 meter unit 2.000.000

1.3.2.06.01.02.133 LCD Monitor Unit 4.000.000

1.3.2.04.01.04.005 Lemari Bh 6.000.000

197
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.05.01.04.002 Lemari Unit 3.500.000

1.3.2.05.01.04.002 Lemari Arsip Unit 4.000.000

1.3.2.05.01.04.002 Lemari Penyimpanan Bahan dan Alat Pembenihan Unit 1.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Lemari Alat buah 6.000.000

1.3.2.04.01.04.005 Lemari AO/ Rak Peta Unit 25.000.000

1.3.2.05.01.04.002 Lemari Arsip Buah 5.000.000

1.3.2.05.01.04.002 Lemari Besi Berkas/ Arsip Bh 5.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Lemari dan Rak untuk Menyimpan Obat buah 7.000.000

1.3.2.08.07.05.035 Lemari Es Unit 2.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Lemari Es/Kulkas (penyimpan reagen dan obat) buah 5.000.000

1.3.2.05.01.04.020 Lemari Etalase Bh 2.500.000

1.3.2.05.01.04.027 Lemari kaca Buah 2.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Lemari Kecil Pasien buah 4.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Lemari Obat buah 7.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Lemari pendingin buah 3.000.000

1.3.2.05.02.04.001 Lemari Pendingin (Kulkas) Buah 3.500.000


Lemari untuk Penyimpanan Narkotika, Psikotropika dan Bahan
9.1.7.01.22.01.001 buah 6.000.000
Obat Berbahaya Lainnya
1.3.2.04.01.04.005 Lemari/ Loker unit 4.000.000

1.3.2.06.01.02.061 Lensa Kamera Unit 10.000.000

1.3.2.08.03.02.014 Loket Utama Depot Arsip Paket 5.000.000

1.3.4.02.01.03.004 Longstorage Unit 120.000.000

198
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.18.01.02.001 Marka Jalan m 48.000


Mata bor (Diamond Bur Assorted) untuk Air Jet Hand Piece
9.1.7.01.22.01.001 set 1.500.000
(Kecepatan Tinggi) (round, inverted, fissure, wheel)
9.1.2.03.12.01.001 Mata Bor 4 mm Buah 10.000

9.1.2.03.12.01.001 Mata Bor 8 mm Buah 15.000


Mata bor Kontra Angle Hand Piece Conventional (Kecepatan
9.1.7.01.22.01.001 set 4.000.000
Rendah) (round, inverted, fissure, wheel)
1.3.2.05.02.05.003 Mata kompor Minyak Tanah Buah 750.000

1.1.7.01.03.08.012 MCB Buah 80.000

1.1.7.01.03.08.012 MCB Buah 100.000

1.3.2.05.02.01.002 Meja Buah 850.000

1.3.2.05.02.01.002 Meja unit 1.500.000

1.3.2.05.02.01.023 Meja belajar siswa TK Buah 120.700

1.3.2.05.02.01.024 Meja biro sedang Eselon III Buah 2.865.100

9.1.7.01.22.01.001 Meja Instrumen / Alat buah 3.000.000

1.3.2.05.03.01.008 Meja Kerja bh 1.500.000

1.3.2.08.01.56.081 Meja Kerja Buah 500.000

1.3.2.05.03.01.001 Meja kerja pejabat unit 3.500.000

1.3.2.05.02.01.002 Meja Kerja Staf Unit 850.000

1.3.2.05.02.01.002 Meja Kerja Staf (Kayu) Buah 500.000

1.3.2.05.02.01.001 Meja Kursi Portable buah 3.500.000

1.3.2.07.01.07.097 Meja operasi Unit 541.299.700

9.1.7.01.22.01.001 Meja Periksa Ginekologi dan kursi pemeriksa buah 7.000.000

199
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.05.03.02.005 Meja Rapat Pkt 15.000.000

1.3.2.05.03.02.014 Meja Rapat Set 9.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Meja Resusitasi dengan Pemanas (Infant Radiant Warmer) set 35.000.000

1.3.2.05.02.01.050 Meja saji/meja sudut Unit 2.000.000

1.3.2.05.03.02.009 Meja Tamu (Khusus) Set 25.000.000

1.3.2.05.02.01.050 Meja+ Kursi rapat kayu ( persegi panjang ) Kapasitas 20 orang (P=240m) Buah 2.966.200

1.3.2.05.02.05.011 Menara Tempat Tandon Air unit 3.500.000

9.1.2.20.03.01.001 Mesin 13 PK Mesin Ketinting 13 PK unit 7.500.000

9.1.2.20.03.01.001 Mesin 24 PK - 26 PK Mesin Kapal 24 PK - 26 PK unit 12.500.000

9.1.2.20.03.01.001 Mesin 27 PK - 30 PK Mesin Kapal 27 PK - 30 PK unit 15.000.000

1.3.2.05.01.02.010 Mesin Absensi sidik jari Unit 2.500.000

1.3.2.05.01.05.075 Mesin Antrian Unit 45.000.000

1.3.2.05.01.05.088 Mesin Antrian Pelayanan Unit 17.500.000

1.3.2.05.01.05.088 Mesin Antrian Pelayanan Unit 17.500.000

9.1.2.03.12.01.001 Mesin Bor Set 500.000

1.1.7.01.02.08.003 Mesin Bor Duduk Unit 4.000.000

1.3.2.05.01.05.075 Mesin Cetak ID Card Unit 25.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Mesin Cuci Unit 2.000.000

1.3.2.05.01.03.007 Mesin Fotocopy Buah 48.307.000

1.3.2.05.01.01.004 Mesin Ketik Buah 4.407.700

1.3.2.05.01.01.004 Mesin Ketik Buah 3.820.000

200
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.04.01.03.011 Mesin Panen Unit 675.000.000

1.3.2.05.02.03.003 Mesin Pemotong Rumput Unit 2.000.000

1.1.7.01.03.07.001 Mesin Pemotong Rumput Gendong Buah 5.646.000

1.3.2.05.01.05.010 Mesin Penghancur Kertas Kecil Unit 1.249.000

1.3.2.01.03.05.010 Mesin Pompa Air Sedang Unit 2.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Mesin Potong Rumput Tahun 6.000.000

1.3.2.04.01.10.001 Mesin seller plastik (food pedal sealer) food pedal sealer Buah 6.500.000

9.1.2.18.02.05.001 Mesin Tik Listrik unit/th 300.000

1.3.2.05.02.06.014 Mic Wireless Unit 7.000.000

1.3.2.05.02.06.008 Mic. Wireless Unit 7.000.000

1.3.2.05.02.06.014 Microfon Buah 250.000

1.3.2.06.01.02.061 Microtik B Buah 1.250.000

1.3.2.06.01.02.061 Microtik D Buah 6.000.000

1.3.2.05.02.06.014 Mikrofon Buah 350.000

1.3.2.06.01.01.001 Mixer Audio Paket 10.000.000

1.3.2.02.01.06.001 Mobil Ambulance (DAK) unit 600.000.000

1.3.2.02.01.03.001 mobil angkut (truck chasis) unit 500.000.000

1.3.2.02.01.03.002 Mobil Double Cabin Unit 550.000.000

1.3.2.02.01.03.002 Mobil double cabin rescue Unit 500.000.000

1.3.2.02.01.01.006 Mobil ess II Unit 300.000.000

1.3.2.02.01.01.006 Mobil Kabag Unit 220.000.000

201
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.02.01.03.002 mobil operasional double gardan Double Gardan unit 492.610.000

1.3.2.02.01.01.004 mobil operasional minibus Minibus unit 342.000.000

1.3.2.02.01.01.004 mobil operasional minibus unit 300.000.000

1.3.2.02.01.01.004 Mobil operasional minibus Unit 270.000.000

1.3.2.02.01.03.002 mobil operasional pick up Pick Up unit 220.020.000

9.1.2.20.02.01.001 Mobil Patwal Unit 500.000.000

1.3.2.02.01.03.002 Mobil Tangki Unit 600.000.000

1.3.2.07.01.01.169 Mobile air recirculating unit w/ Hepa Airboy buah 210.200.000

1.3.2.07.01.01.169 Monitor Lengkap buah 94.115.676

9.1.7.01.22.01.001 Mortir (d. 5-10cm dan d.10-15cm) + stamper buah 100.000

1.3.2.02.01.05.004 Motor Sampah (Kendaraan Roda Tiga) (Dana IPDMIP) unit 43.000.000

1.1.7.01.03.06.012 Mouse Unit 100.000

1.1.7.01.03.06.012 Mouse optik Buah 120.000

9.1.2.03.12.01.001 Mug Buah 30.000

1.3.5.01.01.11.004 Naskah Akademik Uji Publik Dokumen 50.000.000

1.3.2.07.01.01.100 Nebulizer Unit 1.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Nebulizer buah 11.000.000

1.3.2.07.01.01.169 Nebulizer buah 83.400.000

1.3.2.07.01.08.024 Nebulizer (DAK) unit 95.000.000

1.3.2.05.01.05.042 Neonbox Nama Instansi/Unit kerja Unit 12.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Neonbox Belanja Modal Paket 12.000.000

202
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.10.01.02.002 Notebook/ Laptop Biasa Unit 12.000.000

1.3.2.10.01.02.002 Notebook/ Laptop Khusus Unit 30.000.000

1.3.2.07.01.12.045 Opthalmoscope Buah 3.000.000

1.3.5.02.01.01.002 Organ/ Keyboard alat musik Set 30.000.000

1.3.2.07.01.01.169 Otoskop Fazzini otoscope/672065 buah 2.245.034

1.3.2.07.01.12.045 Otoskop Buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Otoskop buah 4.900.000

1.3.3.04.01.04.001 Pagar DANA DAK Unit 174.715.000

1.3.3.04.01.04.004 Pagar Pengaman Jalan Unit 15.000.000

9.1.2.18.04.02.001 Paku Kg 25.000

1.3.3.01.01.10.001 Paku kg 30.000

9.1.2.18.04.02.001 Paku Kayu Biasa Kg 42.600

1.3.4.01.01.05.001 Paku Kayu Biasa Kg 42.600

1.3.4.01.01.05.001 Paku Kayu Biasa Kg 21.300

1.3.4.01.01.05.001 Paku Kayu Biasa Kg 42.600

1.3.2.03.02.06.007 Paku Kayu Ulin 2 inc Kg 27.600

9.1.2.01.01.01.001 Paku Tekan Buah 15.000

1.3.2.05.02.01.050 Palet plastik unit 2.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Palu reflex /Dejerine Reflex Hammer buah 400.000

1.3.2.05.02.05.026 Panggar Buah 1.000.000

1.3.2.05.01.05.003 Papan data dinding Buah 1.500.000

203
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.05.01.05.077 Papan Himbauan Unit 4.000.000


Papan Informasi (border kayu) - Papan Informasi ( Border Kayu
1.3.2.05.01.05.003 Buah 3.802.100
)
1.3.2.05.01.05.077 Papan Informasi Kearsipan Buah 2.500.000

9.1.2.18.04.02.001 Papan Kls III m3 1.800.000

1.3.4.01.01.05.001 Papan Kls III m3 1.800.000

1.3.4.01.01.05.001 Papan Kls III m3 1.800.000

1.3.2.05.01.05.003 Papan Nama DPRD buah 2.000.000

1.3.2.05.01.05.077 Papan Pemberitahuan P = 80 L =120 Unit 4.000.000

1.3.2.05.01.05.077 Papan Pengumuman Unit 2.500.000

1.3.2.05.01.05.077 Papan Pengumuman Peruntukan Ruang unit 5.000.000

1.3.2.05.01.05.077 Papan Pengumuman/Plang IGD/Neon Box Paket 5.000.000

1.1.7.01.01.05.007 Papan Siring Ikat 200.000

1.1.7.01.01.05.007 Papan Ukuran (2cm x 20cm x 4m) Borneo (Ulin) Standart m3 9.961.400

9.1.2.18.04.02.001 Paping Blok m3 9.000

1.3.4.01.01.05.001 Paping Blok m3 9.000

1.1.7.01.05.01.004 Paranet roll 1.700.000

1.3.2.04.01.01.013 Paranet Rol 1.650.000

1.3.2.04.01.08.013 Paranet Rol 1.500.000

1.3.2.07.01.14.025 Partus Set ( Puskesmas Perawatan Pagatan ) unit 24.000.000

1.1.7.01.01.12.001 Pasak Bumi Batang 100.000

1.1.7.01.05.01.005 Pasangan Batu m3 964

204
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA
Pasien Monitor + Accessories saturasi dan manset tensimeter
1.3.2.07.01.01.169 buah 94.115.676
untuk anak
9.1.2.18.04.02.001 Pasir Sungai m3 199.000

1.3.3.01.01.10.001 Pasir Sungai m3 199.000

1.3.4.01.01.05.001 Pasir Sungai m3 199.000

1.3.4.01.01.05.001 Pasir Sungai m3 199.000

1.1.7.01.05.01.005 Paving Blok M2 1.200.000

1.3.4.01.01.05.001 Paving Blok m3 9.000

1.3.2.10.01.02.001 PC Khusus Unit 30.000.000

1.3.2.10.01.02.001 PC Biasa Unit 7.500.000

9.1.2.18.02.01.003 PC/Notebook unit/tahun 730.000

1.3.2.05.01.05.003 Pedudusan Paket 750.000


Pekerjaan Penambahan Pembangunan WC Mushola Kantor
1.3.3.01.01.08.004 Paket 200.000.000
Bupati
1.3.3.01.01.01.001 Pelepasan Hak paket 306.400

1.3.3.01.01.01.001 Pelepasan Hak paket 21.000.000

1.3.4.02.01.01.002 Pelepasan Hak paket 40.000.000

1.1.7.01.05.01.002 Pelepasan Tanah Waduk Paket 20.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Penambahan sekat ruangan Paket 18.000.000

1.3.2.05.02.04.004 Pengadaan AC 1 PK Unit 6.000.000

1.3.2.08.03.16.001 Pengadaan Alat Edukasi untuk kegiatan SDIDTK Set 800.000

1.3.2.08.03.16.001 Pengadaan Alat Edukasi untuk kegiatan SDIDTK Alat Peraga set 800.000

1.3.2.07.02.05.025 Pengadaan Alat Kesehatan UKS Kit (DAK) paket 10.000.000

205
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Pengadaan Alat Kesehatan UKS Kit (DAK) paket 10.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Pengadaan Alat Musik Panting set 50.000.000

9.1.2.25.04.01.001 pengadaan alat musik panting set 50.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Pengadaan alat penangkapan ikan Fish Finder Unit 5.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Pengadaan alat penangkapan ikan perairan laut (Trammel Net) Paket 20.000.000
Pengadaan Alat penangkapan ikan perairan laut rempa kepiting
9.1.2.20.01.01.001 Paket 20.000.000
(Gill net 4,5 inch )
1.1.7.01.04.02.001 Pengadaan BMHP Puskesmas (DAK) Tahun 1.932.996.361

1.3.2.02.01.02.001 Pengadaan Bus Dinas bus kecil unit 360.942.000

1.3.2.02.01.02.001 Pengadaan Bus Dinas bus sedang unit 718.252.000

1.3.2.02.01.02.001 Pengadaan Bus Dinas bus besar unit 1.184.787.000

1.3.2.05.01.05.002 Pengadaan CCTV Unit 3.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Pengadaan Lisensi Aplikasi Video conference tahun 5.000.000

1.1.7.01.03.08.012 Pengadaan Meter PLN Ruang CAT Paket 75.000.000

1.3.2.02.01.01.006 Pengadaan Mobil Dinas Eselon II / mobil dinas pejabat unit 484.306.000

1.3.2.02.01.01.006 Pengadaan Motor Dinas operasional roda 2 unit 31.080.000

1.3.2.02.01.01.006 Pengadaan Motor Dinas lapangan roda 2 unit 38.901.000

1.3.2.02.01.01.006 Pengadaan Motor Dinas Trail Unit 40.000.000

9.1.2.14.05.01.001 Pengadaan Pakaian Khusus Hari-hari tertentu Stel 300.000

1.3.2.03.03.01.137 Pengadaan Peralatan UTTP Set 10.000.000

1.3.2.05.01.05.076 Pengadaan Plang Nama Kantor Bh 2.500.000

1.1.7.01.01.12.001 Pengadaan Ring Basket Portable Paket 60.000.000

206
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.05.02.02.001 Pengadaan Souvenir Jam Dinding Paket 200.000.000

1.3.2.13.01.02.003 Pengadaan Sumur Pemboran paket 20.000.000

1.3.2.05.02.06.059 Pengadan Gorden paket 100.000.000

1.3.2.05.02.05.026 pengaduk nasi aluminium buah 500.000

9.1.2.18.03.01.001 Pengecatan Gedung Kantor Gedung 114.650.000

9.1.2.18.03.01.001 Pengecatan Halaman/taman Paket 35.000.000

1.1.7.01.03.07.001 Pengepel Lantai Set 75.000

9.1.2.18.03.01.001 Pengerjaan Ruang Rapat Paket 200.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Pengukuran Ls 250.000

1.1.7.01.01.01.010 Pengukuran dan pemasangan patok Buah 210.000

1.3.2.18.02.07.001 Penunjuk Arah Ruangan Paket 3.500.000

1.3.3.01.01.10.001 Penutup atap metal dan rangka baja ringan m2 245.000

1.3.2.05.02.03.001 Penyedot Debu Unit 3.511.000

9.1.2.18.04.01.009 Penyusunan Blueprint Kawasan Perkotaan Paket 3.700.000.000

1.3.5.01.01.11.005 Penyusunan dan analisis Baseline data pra bencana Dokumen 200.000.000

1.3.5.01.01.11.005 Penyusunan Dokumen Inventarisasi GRK Dokumen 100.000.000

1.3.5.01.01.11.005 Penyusunan Dokumen Kajian Paket 100.000.000

1.3.2.02.03.05.001 Perahu Karet Unit 80.000.000

1.3.2.02.03.05.001 Perahu Karet Unit 50.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Periodontal Probe buah 250.000

1.1.7.01.05.01.009 Pertanaman PAKET 15.000.000

207
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.19.02.01.001 Pintu Air Kayu 1 Daun (1M x 1 unit) Ds. Tegal Sari Kec. Satui Bangunan Pelengkap Irigasi unit 200.000.000

1.3.2.04.01.01.013 Pipa PVC 5/8 Batang 25.000

1.1.7.02.02.06.001 Pipa PVC/Paralon Pcs 144.200

1.3.3.01.01.10.001 Plamer Beton zak 250.000

1.3.2.05.01.05.003 Plang Peringatan Dini Buah 2.500.000

1.3.2.01.03.05.010 Pompa Air 50 Watt Buah 3.342.000

1.3.2.01.03.05.010 Pompa Pendorong Otomatis (Pompa Booster) Buah 2.000.000

1.3.2.10.02.03.003 Printer Unit 850.000

1.3.2.10.02.03.003 Printer (Dana IPDMIP) unit 2.500.000

9.1.2.18.02.06.001 Printer Pcs 3.750.000

1.3.2.10.02.03.003 Printer A3 Unit 9.000.000

1.3.2.10.02.03.004 Printer All in One Unit 3.500.000

1.3.2.10.02.03.005 Printer All in One Unit 1.286.000

1.3.2.10.02.03.006 Printer All in One Unit 2.773.000

1.3.2.10.02.03.007 Printer All in One Buah 3.000.000

1.3.2.10.02.03.008 Printer All in One Unit 5.000.000

1.3.2.10.02.03.009 Printer All in One Unit 4.000.000

1.3.2.10.02.03.003 Printer Cetak Kartu NPWPD Buah 50.000.000

1.3.2.10.02.03.010 Printer KTP Elektronik Unit 66.300.000

1.3.2.10.02.03.011 Printer Photo Unit 2.573.000

1.3.2.10.02.03.012 Printer portable Unit 5.750.000

208
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.10.02.03.013 Printer Spesifikasi Khusus Unit 6.000.000

1.3.2.05.01.05.043 PROYEKTOR Unit 9.723.000

1.3.2.05.01.05.043 PROYEKTOR Unit 15.000.000

1.3.2.05.01.05.043 PROYEKTOR Unit 3.000.000

1.3.2.05.01.05.043 PROYEKTOR Unit 9.723.000

1.3.2.05.01.05.043 Proyektor/LCD Unit 10.000.000

1.3.2.05.01.05.043 Proyektor/LCD Unit 15.000.000

1.3.2.06.02.03.001 Radio VHF RIG Buah 10.454.000

1.3.2.05.01.04.004 Rak Arsip Buah 5.000.000

1.3.2.05.02.01.050 Rak besi unit 3.500.000

1.3.2.05.01.04.002 Rak Buku 1 Muka Paket 200.000.000

1.3.2.04.01.04.004 Rak dinding Set 400.000

1.3.2.05.02.01.050 Rak Kaca unit 6.000.000

1.3.2.04.01.04.004 Rak koran Set 500.000

9.1.7.01.22.01.001 Rak Pengering buah 100.000

9.1.7.01.22.01.001 Rak Pengering (untuk kertas saring SHK) buah 1.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Rak Pewarna Kaca Preparat buah 100.000

1.3.2.05.02.05.015 Rak Piring Unit 2.500.000

1.3.2.05.01.04.004 Rak Surat Kabar buah 1.200.000

9.1.7.01.22.01.001 Rak Tabung Reaksi buah 100.000

1.3.2.18.01.02.001 Rambu Parkir Permanen Buah 750.000

209
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.08.012 Rambu Pendahulu Penunjuk Jalan (RPPJ) Unit 18.385.000

1.1.7.01.03.08.012 Rambu Portable Unit 125.000

1.1.7.02.01.04.001 Rambu-rambu Lalu Lintas Unit 2.021.000

1.3.2.03.03.01.137 Range Finder/Meteran Laser Set 3.000.000

1.5.3.01.01.06.001 Review DED TPA SATUI dok 50.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Rice Cooker Buah 350.000

1.3.2.07.01.02.135 Rontgen Pornomatif unit 898.950.000

1.3.2.07.01.02.135 Root elevator medesy Unit 1.300.000

1.3.2.09.04.03.082 Router tri band Unit 9.500.000

1.3.2.06.01.01.090 Running Teks buah 15.000.000

1.3.2.06.01.01.090 Running Text Unit 4.000.000


Saluran Irigasi Galian Tanah Poktan Mulya Sejati Ds. Karang
9.1.2.19.02.01.001 Bangunan irigasi Paket 238.767.485
Mulya Kec. Kusan Hulu
1.3.2.10.02.03.004 Scanner Unit 7.538.700

1.3.2.10.02.03.004 Scanner Unit 7.500.000

1.3.2.10.02.03.004 Scanner Unit 25.000.000

1.3.2.10.02.03.004 Scanner Unit 5.000.000

1.3.2.10.02.03.004 Scanner Buah 950.000

1.3.2.10.02.03.004 Scanner (Dana IPDMIP) unit 12.000.000

1.3.2.10.02.03.004 Scanner Fortable Bh 3.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Sentrifuse Listrik buah 30.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Sentrifuse Mikrohematokrit buah 60.000.000

210
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.05.01.002 Septe tank kedap +bilik Bio septi Tank Kedap Unit 20.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Setrika Buah 200.000

1.1.7.01.03.08.012 Shaklar ganda Buah 13.300


Siring dan Pengurukan dan pembangunan sarana gedung
1.3.3.01.01.32.005 Paket 4.881.855.000
promosi ekraf
1.1.7.01.05.01.005 Siring Jalan M3 840.000

9.1.2.03.06.01.001 Slempang Tamu Lembar 100.000

9.1.2.18.02.05.002 Smart TV unit 10.877.000

1.3.2.05.02.01.048 Sofa Bed Unit 3.200.000

1.3.2.05.02.01.048 Sofa Set 15.000.000

1.3.2.05.02.01.048 Sofa Set 6.000.000

1.3.2.05.02.06.008 Sound System Set 15.000.000

1.3.2.05.02.06.008 Sound System Set 15.000.000

1.3.2.05.02.06.008 Sound System Set 75.000.000

1.3.2.05.02.06.008 Sound System Set 21.381.000

9.1.2.10.07.01.001 Sound System Set 10.000.000

9.1.2.10.07.01.001 Sound System Unit 3.500.000

9.1.2.10.07.01.001 Sound System ( 4 Microphone) Set 15.000.000

1.3.2.05.02.06.008 Sound System Set Set 30.000.000

1.3.2.05.02.06.007 Speaker Portable Amplifier Wireless Unit 6.000.000

1.3.2.07.01.08.020 Spirometer (DAK) unit 40.000.000

1.3.2.06.01.02.061 Splice unit 500.000

211
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.01.01.169 Spygmomanometer /Tensimeter ABN buah 3.075.000

1.3.2.06.01.06.001 Studio Mini Paket 600.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Tally counter buah 1.000.000

1.3.2.05.02.06.068 Tangga Buah 2.000.000

9.1.7.01.15.01.001 Tangga unit 15.000.000

1.1.7.01.05.01.009 Tangki Septik Individual Unit 6.000.000

1.1.7.01.05.01.009 Tangki Septik Individual Unit 7.000.000

1.1.7.01.05.01.009 Tangki Septik Individual Unit 6.500.000

9.1.2.01.01.01.001 Tas Buah 60.000

9.1.2.01.01.01.001 Tas (Dana IPDMIP) buah 100.000

1.1.7.01.03.12.002 Tas Souvenir Buah 100.000

1.3.2.06.02.01.001 Telepon PABX Set 18.000.000

1.3.2.05.02.06.002 Televisi Unit 7.500.000

1.3.2.05.02.06.002 Televisi Uk. 75 Inch Unit 50.000.000

1.3.2.05.02.06.002 Televisi Uk. 60 Inch Unit 45.000.000

9.1.2.03.12.01.001 TELEVISI Unit 2.293.000

9.1.2.03.12.01.001 TELEVISI Unit 2.210.000

9.1.2.18.02.05.002 TELEVISI Layar Flat Unit 2.293.000

9.1.2.27.01.01.001 Televisi/TV - Hadiah Unit 3.500.000

1.3.2.07.01.29.001 Tempat Kapas Pegas Buah 400.000

9.1.7.01.22.01.001 Tempat Klem Kasa (Korentang) buah 200.000

212
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.05.01.05.081 Teralis Paket 50.000.000

1.3.2.05.01.05.081 Teralis Paket 150.000.000

1.3.2.05.01.05.081 Teralis Paket 200.000.000

1.3.2.05.01.05.005 Termos Kopi dan Teh Buah 900.000

1.1.7.01.03.08.012 Traffic Light Unit 350.000.000

9.1.2.18.02.01.001 Trailer thn 20.000.000

1.3.2.07.01.01.169 Traksi Lumbal buah 396.367.400

1.3.2.05.01.05.081 Tralis Gedung Kapet Paket 13.000.000

9.1.2.20.03.01.001 Trammel Net unit 700.000

1.3.2.01.03.16.001 Tripod Buah 800.000

1.3.2.05.02.06.048 Tripods Base bh 900.000

1.3.2.05.02.06.002 TV Unit 50.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Umbul-umbul Buah 50.000

1.3.2.05.02.06.027 Umbul-umbul Buah 75.000

1.3.2.05.02.06.027 Umbul-umbul Buah 150.000

1.3.2.08.04.05.002 UPS Unit 1.385.700

1.3.2.08.04.05.002 UPS 1000 VA Unit 2.000.000

1.3.2.08.04.05.002 UPS 10000 VA Unit 12.000.000

1.3.2.05.02.03.001 Vacum Unit 10.000.000

1.3.2.05.02.03.001 Vacum Cleaner Set 7.500.000

1.3.2.05.02.03.001 Vacum Cleaner PC Buah 275.000

213
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.20.03.01.001 Vacum sealer dan pengemasan Paket 2.500.000

1.1.7.01.03.07.001 Vacum WC Buah 27.500

9.1.2.03.12.01.001 Videotron Paket 200.000.000

1.3.2.06.01.02.012 Videotrone paket 200.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Wadah Aquades buah 100.000

9.1.2.03.12.01.001 Wajan anti lengket Buah 150.000

1.3.2.08.01.18.002 Wajan besar Unit 500.000

9.1.7.01.22.01.001 Waskom Bengkok / Nierbeken buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Waskom Bengkok Kecil buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Waskom Cekung buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Waskom diameter 40 cm buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Waskom tempat kain kotor buah 200.000

9.1.7.01.22.01.001 Waskom tempat plasenta buah 200.000

1.1.7.01.03.07.001 Waslap Buah 6.000

1.1.7.01.05.01.002 Water Tank Unit 200.000.000

9.1.2.13.01.01.001 Wearpack Set 500.000

Biaya Lain-lain

9.1.2.11.02.01.001 Acara Insidentil thn 1.600.000.000

9.1.2.23.02.01.001 Acara Insidentil Tahun 1.220.000.000

214
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.23.02.01.001 Advetorial/Kontrak Halaman thn 3.988.000.000

9.1.2.23.02.01.001 Advetorial/Kontrak Halaman Tahun 3.975.000.000

1.5.3.01.01.06.001 AMDAL Kawasan budidaya air tawar desa sungai dua Paket 500.000.000

1.5.3.01.01.06.001 AMDAL TPA SATUI dok 600.000.000

1.5.3.01.01.05.002 Aplikasi SPBE Paket 200.000.000

1.3.2.02.01.03.007 Arm Roll (DAK) Unit 600.000.000

1.3.3.01.02.05.005 Asrama mahasiswa Kaltim Tahun 75.000.000

1.3.3.01.02.05.005 Asrama mahasiswa Putra Banjarbaru Tahun 40.000.000

1.3.3.01.02.05.005 Asrama mahasiswa Putra Banjarmasin Tahun 45.000.000

1.3.3.01.02.05.005 Asrama mahasiswa Putra Makasar Tahun 100.000.000

1.3.3.01.02.05.005 Asrama mahasiswa Putra Malang Tahun 130.000.000

215
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.3.01.02.05.005 Asrama mahasiswa Putra Parepare Tahun 85.000.000

1.3.3.01.02.05.005 Asrama mahasiswa Putri Banjarbaru Tahun 45.000.000

1.3.3.01.02.05.005 Asrama mahasiswa Putri Makasar Tahun 100.000.000

1.3.3.01.02.05.005 Asrama mahasiswa Putri Malang Tahun 130.000.000

1.3.3.01.02.05.005 Asrama mahasiswa Putri Parepare Tahun 65.000.000

1.3.3.01.02.05.005 Asrama mahasiswa Putri Yogyakarta Tahun 50.000.000

1.1.7.01.01.05.007 Bahan baku lainnya kayu ulin 10x10 btg 450.000

1.1.7.01.01.05.007 Bahan baku lainnya papan ulin lembar 120.000

1.1.7.01.01.05.007 Bahan baku lainnya kayu balok 5x5 batang 100.000

1.1.7.01.01.05.007 Bahan baku lainnya multi roof meter 245.000

1.1.7.01.01.05.007 Bahan baku lainnya rangka baja 0.75 mm btg 100.000

216
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.01.05.007 Bahan baku lainnya reng baja ringan btg 65.000

1.1.7.01.01.05.007 Bahan baku lainnya baut baja ringan kotak 150.000

1.3.3.01.01.01.005 Balkon Gedung Arsip Paket 26.500.000

9.1.2.03.06.01.001 Bandwith thn 512.160.000

9.1.2.03.06.01.001 Bandwith thn 275.000.000

9.1.2.03.06.01.001 Bandwith Bulan 12.000.000

9.1.2.18.03.01.001 bangsal pengolahan hasil perikanan paket 193.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Banten caru Paket 2.500.000

9.1.2.03.12.01.001 Banten melasti Paket 575.000

9.1.2.03.12.01.001 Banten pulegembal Paket 750.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 100.000

217
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 200.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 300.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 400.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 500.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 600.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 700.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 800.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 900.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 1.000.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 1.100.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 1.200.000

218
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 1.300.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 1.400.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 1.500.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 1.600.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 1.700.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 1.800.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 1.900.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas Bulan 2.000.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas kediaman Bupati thn 18.600.000

9.1.2.03.06.01.001 Beban Langganan Internet Bulan 500.000

9.1.2.03.06.01.001 Beban Langganan Internet Bulan 750.000

219
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.06.01.001 Beban Langganan Internet Bulan 1.000.000

9.1.2.03.06.01.001 Beban Langganan Internet Bulan 2.000.000

9.1.2.03.06.01.001 Beban Langganan Internet Bulan 2.300.000

9.1.2.03.06.01.001 Beban langganan Internet Tahun 35.000.000

9.1.2.03.06.01.001 Beban Langganan Internet Kantor DPRD Bulan 18.000.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Langganan PDAM Bulan 100.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Langganan PDAM Bulan 150.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Langganan PDAM Bulan 200.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Langganan PDAM Bulan 350.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Langganan PDAM Bulan 400.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Langganan PDAM Bulan 450.000

220
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.02.01.001 Beban Langganan PDAM Bulan 500.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Langganan PDAM Bulan 1.000.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Langganan PDAM Bulan 3.000.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Langganan PDAM Bulan 5.000.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Langganan PDAM bulan 125.000

9.1.2.03.02.01.001 Beban Langganan PDAM bulan 25.000

9.1.2.03.01.01.001 Beban Langganan Telepon Kantor DPRD Bulan 150.000

9.1.2.03.01.01.001 Beban Langganan Telepon Bulan 100.000

9.1.2.03.06.01.001 Beban Langganan Telepon Bulan 500.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 1.200.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 1.500.000

221
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 1.800.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas Bulan 2.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 2.400.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 3.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 3.600.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 4.200.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 4.800.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 5.400.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 6.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 8.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 9.000.000

222
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 10.800.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 12.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 15.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 16.800.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 18.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas Bulan 23.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 24.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 33.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 36.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas Tahun 40.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas Tahun 42.000.000

223
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 48.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas Paket 50.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 54.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 60.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas Tahun 66.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 72.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 84.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 96.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 108.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 120.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas thn 1.182.000.000

224
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas Tahun 1.905.600.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas Tahun 8.000.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas tahun 1.680.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas Unit / Tahun 30.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas Tipe C Kediaman Sekda thn 30.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas Tipe G Kediaman Bupati thn 75.000.000

Beban Listrik Kantor dan Rumah Dinas Tipe M Kediaman Wakil


9.1.2.03.03.01.001 thn 45.000.000
Bupati

9.1.2.03.03.01.001 Beban Listrik Penerangan Jalan Umum Tahun 8.500.000.000

Beban Telepon Kantor dan Rumah Dinas Tipe C SMS Centre


9.1.2.03.06.01.001 thn 24.000.000
Ruang Bupati

1.1.7.01.05.01.002 Bedah Rumah Tipe B+ Non Pemanen Unit 44.650.000

1.1.7.01.05.01.002 Bedah Rumah Tipe c Non Permanen MBR Unit 23.000.000

225
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.22.05.01.001 Belanja Beasiswa Tugas Belajar D.IV Org 50.000.000

9.1.2.22.05.01.001 Belanja Beasiswa Tugas Belajar S1 Orang 16.000.000

9.1.2.22.05.01.001 Belanja Beasiswa Tugas Belajar S1 Orang 56.000.000

9.1.2.22.05.01.001 Belanja Beasiswa Tugas Belajar S1 APBD Org 3.000.000

9.1.2.22.05.01.001 Belanja Beasiswa Tugas Belajar S2 Orang 40.000.000

9.1.2.22.05.01.001 Belanja Beasiswa Tugas Belajar S2 Orang 35.000.000

9.1.2.22.05.01.001 Belanja Beasiswa Tugas Belajar S2 Orang 80.000.000

9.1.2.22.05.01.001 Belanja Beasiswa Tugas Belajar S2 Orang 99.000.000

9.1.2.22.05.01.001 Belanja Beasiswa Tugas Belajar S2 Orang 114.000.000

9.1.2.23.02.01.001 Belanja Biaya Penyebarluasan Informasi thn 25.000.000

9.1.2.02.04.01.001 Belanja BMHP untuk puskesmas Paket 100.000.000

226
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.5.3.01.01.05.002 Belanja Firewall (hardware) Unit 39.500.000

9.1.2.27.01.01.001 Belanja Hadiah paket 4.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Belanja Hadiah paket 2.450.000

Belanja Hadiah forum anak daerah/kecamatan layak


9.1.2.27.01.01.001 Juara 1 Org/kec/sekolah/Pkm/desa 4.500.000
anak/sekolah ramah anak/PKM layak anak/Desa Layak anak

Belanja Hadiah forum anak daerah/kecamatan layak


9.1.2.27.01.01.001 Juara 2 organisasi 3.500.000
anak/sekolah ramah anak/PKM layak anak/Desa Layak anak

Belanja Hadiah forum anak daerah/kecamatan layak


9.1.2.27.01.01.001 Juara 3 organisasi 2.000.000
anak/sekolah ramah anak/PKM layak anak/Desa Layak anak

9.1.2.24.03.01.001 Belanja Hadiah Juara Persahabatan Orang 500.000

9.1.2.24.03.01.001 Belanja Hadiah Putri Intelegensi Orang 500.000

9.1.2.24.03.01.001 Belanja Hadiah The Best Catwalk Orang 500.000

9.1.2.24.03.01.001 Belanja Hadiah The Best sossmed Orang 500.000

9.1.2.24.03.01.001 Belanja Hadiah The Photo Genik Orang 500.000

227
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.27.01.01.001 Belanja Hadiah yang Bersifat Perlombaan Uang yg diserahkan pada Pemenang Lomba Desain Motif Kain Tenun Paket 16.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Belanja Hadian Yang Bersifat Perlombaan LOMBA DESA Uang pembinaan juara 1 Kegiatan 2.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Belanja Hadian Yang Bersifat Perlombaan LOMBA DESA Uang pembinaan juara 2 Kegiatan 1.500.000

9.1.2.27.01.01.001 Belanja Hadian Yang Bersifat Perlombaan LOMBA DESA Uang pembinaan juara 3 Kegiatan 1.000.000

Belanja Hibah Paving Halaman INKAI Dojo Bina Prestasi RT. 06


9.1.2.20.01.01.001 Paket 155.700.000
Desa Batuah

9.1.2.20.01.01.001 Belanja Hibah Pengadan Matras Buah 50.000.000

Belanja Hibah Pengurukan Tanah INKAI Dojo Bina Prestasi RT.


9.1.2.20.01.01.001 Paket 198.000.000
06 Desa Batuah

9.1.2.03.06.01.001 Belanja Hosting Domain dan Sub Domain Bulan 10.000.000

1.1.7.01.03.03.007 Belanja ID Card Paket 10.000

9.1.2.18.03.01.001 Belanja Interior Paket 200.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Belanja Interior Tahun 350.000.000

228
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.03.01.001 Belanja Interior Puskesmas paket 150.000.000

9.1.2.03.06.01.001 Belanja Internet bulan 36.200.000

9.1.2.03.06.01.001 Belanja Internet Unit/thn 7.200.000

9.1.2.03.06.01.001 Belanja Internet Bulan 1.050.000

9.1.2.03.06.01.001 Belanja Internet Astinet 10 MBPS Bln 10.800.000

9.1.2.03.06.01.001 Belanja Internet Indihome Tipe G (mess anggaran) thn 16.800.000

9.1.2.03.06.01.001 Belanja Iuran Internet/Telpon/ Faximili/ Tahun 36.000.000

9.1.2.23.02.01.001 Belanja Jasa Iklan/Reklame, Film, dan Pemotretan Belanja pembuatan video profil Paket 20.000.000

9.1.2.05.04.01.001 Belanja Jasa KIR Kendaraan Dinas Roda 6 Unit 1.000.000

9.1.2.05.05.01.001 Belanja Jasa KIR Kendaraan Dinas Roda 4 Unit 150.000

9.1.2.05.05.01.001 Belanja Jasa KIR Kendaraan Dinas Roda 4 kl/thn 250.000

229
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Belanja Jasa Pencucian Pakaian, Alat Kesenian dan


9.1.2.03.12.01.001 tahun 2.000.000
Kebudayaan, serta Alat RumahTangga

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Kontribusi Kontribusi Diklat/workshop APIP Kali 6.750.000

9.1.2.23.04.01.001 Belanja Kontribusi Orang 5.300.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja kontribusi dan uang harian Diklat PIM II Org 75.500.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja kontribusi dan uang harian Diklat PIM III Org 55.500.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja kontribusi dan uang harian Diklat PIM IV Org 52.500.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja kontribusi Diklat Prajabatan Gol. II dan Gol III Org 13.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Kontribusi Pelatihan analis laboratorium kesehatan Paket 5.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Belanja Laundry Seprai, Gorden, Taplak Meja Kg 10.000

Belanja Listrik Kantor dan Rumah Dinas (Kantor Bupati) kantor


9.1.2.03.03.01.001 Tahun 1.200.000.000
bupati

Belanja Listrik Kantor dan Rumah Dinas (Kantor Bupati) kantor


9.1.2.03.03.01.001 Tahun 700.000.000
bupati

230
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.11.02.01.001 Belanja Makan Minum Rapat paket 11.000.000

9.1.2.11.02.01.001 Belanja Makan Minum Rapat paket 11.901.750

9.1.2.11.02.01.001 Belanja Makan Minum Rapat paket 2.200.000

9.1.2.11.02.01.001 Belanja Makan Minum Rapat paket 2.681.000

9.1.2.11.02.01.001 Belanja Makan Minum Rapat paket 668.000

9.1.2.11.02.01.001 Belanja Makan Minum Rapat paket 562.000

9.1.2.11.03.01.001 Belanja Makanan dan Minuman Jamuan Tamu Insidentil DPRD Tahun 250.000.000

9.1.2.11.03.01.001 Belanja Makanan dan Minuman Jamuan Tamu Tahun 16.500.000

1.1.7.01.07.01.001 Belanja Makanan Harian Kediaman Bupati bln 45.000.000

9.1.2.01.06.01.001 Belanja Makanan Harian Kediaman Wakil Bupati bln 40.000.000

1.3.3.01.01.01.005 Belanja Modal Bangunan Gedung Instalasi paket 1.799.250.000

231
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.3.01.01.01.001 Belanja Modal Bangunan Gedung Kantor paket 150.000.000

1.3.3.01.01.01.005 Belanja Modal Bangunan Gedung Kantor Pembangunan Gedung Kantor (IPDMIP) m2 3.500.000

1.3.4.01.02.03.005 Belanja Modal Bangunan Gedung Tempat Kerja Lainnya Fisik Paket 185.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Belanja Modal Bangunan Parkir Paket 48.000.000

1.3.5.01.01.01.012 Belanja Modal Buku Tahun 50.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Belanja Modal Jalan Khusus Perumahan Beton M2 350.000

1.1.7.01.05.01.005 Belanja Modal Jalan Khusus Perumahan Paving Blok M2 350.000

9.1.2.18.03.07.002 Belanja Modal Pagar Fisik Paket 190.000.000

1.3.3.01.02.13.001 Belanja modal pembangunan rumah dinas unit 275.000.000

1.3.3.01.01.06.010 Belanja modal pengadaan poliklinik unit 150.000.000

1.5.3.01.01.05.001 Belanja Modal Software Software data base sertifikasi tanah aset Pemerintah daerah Paket 100.000.000

232
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.5.3.01.01.05.002 Belanja Modal Software Belanja pengadaan aplikasi sistem informasi pelaporan Paket 50.000.000

1.3.2.05.01.05.026 Belanja Pameran Paket 30.000.000

9.1.2.23.04.01.001 Belanja pelatihan penyusunan anggaran kali 40.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Belanja Pembuatan Dokumen Lingkungan Hidup paket 50.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Belanja Pengadaan IPAL Bionet/CMC paket 500.000.000

9.1.2.15.01.01.001 Belanja Perjalanan Dinas Dalam Daerah Pengawalan/Pengamanan/Patroli/Kesiagaan/Peserta Orang / Kali 100.000

9.1.2.15.01.01.001 Belanja Perjalanan Dinas Dalam Daerah DAK Orang / Kali 1.850.000

9.1.2.15.02.01.001 Belanja perjalanan dinas dalam provinsi bupati Thn 1.500.000.000

9.1.2.15.02.01.001 Belanja perjalanan dinas luar provinsi bupati Thn 2.500.000.000

9.1.2.15.02.01.001 Belanja perjalanan dinas luar provinsi tapd Thn 750.000.000

1.1.7.01.03.07.001 Belanja Publikasi Baliho thn 2.000.000.000

233
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.07.001 Belanja Publikasi Baliho Destinasi Pariwisata paket 200.000.000

9.1.2.23.02.01.001 Belanja Publikasi Kegiatan Insidentil Kepala Daerah thn 25.000.000

9.1.2.23.02.01.001 Belanja Publikasi Radio Intensitas rendah thn 15.000.000

9.1.2.23.02.01.001 Belanja Publikasi Radio Intensitas sedang thn 25.000.000

9.1.2.23.02.01.001 Belanja Publikasi Radio Intensitas tinggi thn 40.000.000

9.1.2.03.08.01.001 Belanja Sertifkasi Kalibrasi Alat Kesehatan Paket 80.000.000

1.3.2.01.03.10.026 Belanja Sewa Alat Kerja Penerbangan Lainnya Sewa Drone kegiatan 1.750.000

9.1.2.03.06.01.001 Belanja Sewa hosting dan domain Tahun 2.500.000

Belanja Sewa OS/Hardware/Software/Jaringan Komputer dan


1.5.3.01.01.05.002 software rekam medis Tahun 5.000.000
Lainnya

9.1.2.07.02.01.001 Belanja Sewa Panggung Paket 15.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Belanja Sewa Ruang Rapat reses Kali 850.000

234
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.08.02.01.001 Belanja sewa sarana Mobilitas air Sewa perahu kali 200.000

9.1.2.08.01.01.001 Belanja sewa sarana Mobilitas Darat Sewa mobil rujukan persalinan dan neonatal kali 350.000

9.1.2.10.07.01.001 Belanja Sewa Sound system Paket 10.000.000

9.1.2.10.07.01.001 Belanja Sewa Sound system Paket 750.000

9.1.2.07.02.01.001 Belanja Sewa Tempat Lomba jam/hari 150.000

9.1.2.07.02.01.001 Belanja sewa tempat Pelatihan Hari 500.000

9.1.2.10.05.01.001 Belanja Sewa Tenda kl 4.500.000

9.1.2.08.02.01.001 Belanja Sewa Transportasi air Kali 600.000

9.1.2.03.06.01.001 Belanja Sewa VPS (Virtual Private Server) Tahun 4.500.000

1.1.7.01.03.08.012 Belanja SLO Paket 55.000.000

1.3.2.05.02.06.008 Belanja Sound System Unit 25.000.000

235
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.06.01.001 Belanja Telepon (SMS Center) Tahun 12.000.000

Belanja Telepon Kantor dan Rumah Dinas (Ruang kantor


9.1.2.03.06.01.001 Tahun 135.000.000
Bupati) kantor Bupati

Belanja Telepon Kantor dan Rumah Dinas (Rumah Kediaman


9.1.2.03.06.01.001 Tahun 25.000.000
Bupati) Kediaman Bupati

9.1.2.03.06.01.001 Belanja TV Berlangganan bln 400.000

1.3.2.06.01.02.061 Beli lisensi CWP Pro unit 1.000.000

9.1.2.03.12.01.001 BERITA ONLINE media 3.000.000

9.1.2.23.02.01.001 Biaya Adsense Paket 4.000.000

1.3.4.03.03.04.001 biaya angkut limbah cair kali 3.000.000

Biaya Jasa Transportasi Rujukan Pasien Dana Pendamping


JKN, BPJS Yang Tidak Ditanggung ke Puskesmas, RSUD
9.1.9.03.02.01.001 Pasien/Orang/Tahun 2.500.000
Kabupaten, RSUD Provinsi dan Luar Provinsi Biaya
Transportasi Keluarga Pasien ke RSUD Luar Provinsi (PP)
Biaya Jasa Transportasi Rujukan Pasien Dana Pendamping
JKN, BPJS Yang Tidak Ditanggung ke Puskesmas, RSUD
9.1.9.03.02.01.001 Pasien/Tahun 2.500.000
Kabupaten, RSUD Provinsi dan Luar Provinsi Biaya
Transportasi Pasien ke RSUD Luar Provinsi (PP)
Biaya Jasa Transportasi Rujukan Pasien Dana Pendamping
JKN, BPJS Yang Tidak Ditanggung ke Puskesmas, RSUD
9.1.9.03.02.01.001 Km/Thn 5.000
Kabupaten, RSUD Provinsi dan Luar Provinsi Biaya
Transportasi Pasien Rujukan ke Luar Kabupaten

236
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA
Biaya Jasa Transportasi Rujukan Pasien Dana Pendamping
JKN, BPJS Yang Tidak Ditanggung ke Puskesmas, RSUD
9.1.9.03.02.01.001 Pasien/Tahun 2.500.000
Kabupaten, RSUD Provinsi dan Luar Provinsi Biaya
Transportasi Pemulangan Jenazah Pasien Terlantar di RSUD
Biaya Jasa Transportasi Rujukan Pasien Dana Pendamping
JKN, BPJS Yang Tidak Ditanggung ke Puskesmas, RSUD
9.1.9.03.02.01.001 Pasien/Tahun 700.000
Kabupaten, RSUD Provinsi dan Luar Provinsi Biaya
Transportasi Pemulangan Pasien dari RSUD Provinsi
Biaya Jasa Transportasi Rujukan Pasien Dana Pendamping
JKN, BPJS Yang Tidak Ditanggung ke Puskesmas, RSUD
9.1.9.03.02.01.001 Pasien/Tahun 20.000.000
Kabupaten, RSUD Provinsi dan Luar Provinsi Biaya
Transportasi Pemulangan Pasien Jenazah dari RSUD Luar
Biaya Jasa Transportasi Rujukan Pasien Dana Pendamping
JKN, BPJS Yang Tidak Ditanggung ke Puskesmas, RSUD
9.1.9.03.02.01.001 Pasien/Tahun 2.500.000
Kabupaten, RSUD Provinsi dan Luar Provinsi Biaya
Transportasi Pemulangan Pasien Jenazah dari RSUD Provinsi

9.1.2.15.02.01.001 Biaya Keluarga pasien Ke RSUD. Provinsi Keluarga Pasien OH 50.000

9.1.2.03.06.01.001 Biaya Langganan Astinet Bulan 8.000.000

9.1.2.03.06.01.001 biaya langganan TV Kabel bln 30.000

9.1.2.03.03.01.001 Biaya Listrik stand APKASI kl 10.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Biaya Pelaksanaan ePaksi DAK Paket 180.228.000

1.1.7.01.05.01.005 Biaya Pelaksanaan ePaksi DAK Paket 180.228.000

9.1.2.03.12.01.001 Biaya Pemeriksaan Sampel Penyakit Hewan Sampel 600.000

237
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.03.01.001 Biaya Pemeriksaan Sampel Penyakit Hewan Sampel 600.000

9.1.2.03.12.01.001 Biaya Pendaftaran keikutsertaan PME Siklus 8.635.000

9.1.2.23.01.01.001 Biaya Pendaftaran keikutsertaan PME paket 8.635.000

9.1.2.03.07.01.001 Biaya Pengiriman Surat/Laporan/Dokumen/Barang/Tanaman/Hewan bln 100.000

9.1.2.03.07.01.001 Biaya Pengiriman Sampel Penyakit Hewan Sample 300.000

9.1.2.03.07.01.001 Biaya Pengiriman Kali 60.000

9.1.2.03.07.01.001 Biaya Pengiriman thn 2.000.000

9.1.2.03.07.01.001 Biaya Pengiriman Tahun 10.000.000

9.1.2.03.07.01.001 Biaya Pengiriman thn 50.000.000

9.1.2.15.01.01.001 Biaya Perjalanan Dinas Biasa DAK orang/kali 139.772.000

9.1.2.15.01.01.001 Biaya Perjalanan Dinas Biasa DAK orang/kali 139.772.000

238
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Biaya Perkara Administrasi Sidang Perkara Sidang Asal Usul Anak Perkara 100.000

9.1.2.03.12.01.001 Biaya Perkara Administrasi Sidang Perkara Perubahan Akta Pencatatan Sipil Perkara 96.000

1.1.7.01.03.07.001 Biaya retribusi sampah unit/bln 150.000

9.1.2.03.08.01.001 Biaya Sertifikasi Halal IKM IKM 2.000.000

1.1.7.01.03.01.014 Biaya Sertifikasi Surat Keterampilan Kerja Kelas-III Orang 250.000

1.1.7.01.03.01.014 Biaya Sertifikasi Surat Keterampilan Kerja Kelas-III Orang 250.000

Biaya Transportasi Pasien Rujukan Dalam Kabupaten ke RSUD


9.1.9.03.02.01.001 Kab dan RS Swasta Biaya Transportasi Puskesmas ke RS Km/Thn 5.000
Swasta

Biaya transportasi pelaksanaan tugas dalam daerah (DAK non


9.1.2.03.12.01.001 kali 150.000
fisik dukcapil)

Biaya Transportasi/Pemulangan Pasien Rujukan/Jenazah


9.1.9.03.02.01.001 Pasien 160.000
Dalam Kabupaten Puskesmas Batulicin

Biaya Transportasi/Pemulangan Pasien Rujukan/Jenazah


9.1.9.03.02.01.001 Pasien 240.000
Dalam Kabupaten Puskesmas Batulicin I

Biaya Transportasi/Pemulangan Pasien Rujukan/Jenazah


9.1.9.03.02.01.001 Pasien 180.000
Dalam Kabupaten Puskesmas Darul azhar

239
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Biaya Transportasi/Pemulangan Pasien Rujukan/Jenazah


9.1.9.03.02.01.001 Pasien 260.000
Dalam Kabupaten Puskesmas Karang Bintang

Biaya Transportasi/Pemulangan Pasien Rujukan/Jenazah


9.1.9.03.02.01.001 Pasien 385.000
Dalam Kabupaten Puskesmas Mentewe

Biaya Transportasi/Pemulangan Pasien Rujukan/Jenazah


9.1.9.03.02.01.001 Pasien 430.000
Dalam Kabupaten Puskesmas Perawatan Giri Mulya

Biaya Transportasi/Pemulangan Pasien Rujukan/Jenazah


9.1.9.03.02.01.001 Pasien 315.000
Dalam Kabupaten Puskesmas Perawatan Lasung

Biaya Transportasi/Pemulangan Pasien Rujukan/Jenazah


9.1.9.03.02.01.001 Pasien 165.000
Dalam Kabupaten Puskesmas Perawatan Pagatan

Biaya Transportasi/Pemulangan Pasien Rujukan/Jenazah


9.1.9.03.02.01.001 Pasien 515.000
Dalam Kabupaten Puskesmas Perawatan Satui

Biaya Transportasi/Pemulangan Pasien Rujukan/Jenazah


9.1.9.03.02.01.001 Pasien 385.000
Dalam Kabupaten Puskesmas Perawatan Sebamban II

Biaya Transportasi/Pemulangan Pasien Rujukan/Jenazah


9.1.9.03.02.01.001 Pasien 185.000
Dalam Kabupaten Puskesmas Perawatan Simpang Empat

Biaya Transportasi/Pemulangan Pasien Rujukan/Jenazah


9.1.9.03.02.01.001 Pasien 195.000
Dalam Kabupaten Puskesmas Pulau Tanjung

Biaya Transportasi/Pemulangan Pasien Rujukan/Jenazah


9.1.9.03.02.01.001 Pasien 270.000
Dalam Kabupaten Puskesmas Sebamban I

Biaya Transportasi/Pemulangan Pasien Rujukan/Jenazah


9.1.9.03.02.01.001 Pasien 420.000
Dalam Kabupaten Puskesmas Teluk Kepayang

240
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.23.03.01.001 Bimbingan Teknis Anggota DPRD Orang / Kegiatan 5.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Blok sanitary landfill thn 10.000.000

9.1.5.06.01.01.001 BOP Daerah PAUD Negeri tahun 402.900.000

9.1.5.06.01.01.001 BOP Daerah PAUD Swasta tahun 4.116.600.000

9.1.5.06.01.01.001 BOP Daerah SD Negeri tahun 6.078.420.000

9.1.5.06.01.01.001 BOP Daerah SD Swasta tahun 1.594.560.000

9.1.5.06.01.01.001 BOP Daerah SMP Negeri tahun 3.254.100.000

9.1.5.06.01.01.001 BOP Daerah SMP Swasta tahun 1.735.560.000

1.3.2.10.01.01.004 Broadband Internet Berbasis Satelit unit 26.900.000

9.1.2.03.12.01.001 BTCLS Kontribusi Kesehatan Paket/Tahun 80.000.000

Bukti Lulus Uji Eletronik (Blue: Sertifikat, Hologram, Kartu


1.1.7.01.03.03.007 Buah 25.000
Pintar)

241
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.05.01.005 Cor Beton M3 918.000

9.1.2.26.02.01.001 Dampak penegakan Perda Tahun 5.000.000

9.1.1.01.09.01.001 Dana Pendamping JKN Tahun 7.000.000.000

1.5.3.01.01.06.001 DED Kawasan budidaya air tawar desa sungai dua Paket 500.000.000

DED Pembangunan Intake Kapasitas Besar Satiung dan


9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan DOK 750.000.000
Jaringan Transmisi

1.1.7.01.05.01.009 Demplot Paket 5.000.000

9.1.2.23.04.01.001 Diklat Dasar Orang 9.200.000

9.1.2.03.12.01.001 Diklat Fungsional Thn 444.000.000

9.1.2.23.04.01.001 Diklat Fungsional Tahun 444.189.000

9.1.2.23.04.01.001 Diklat fungsional (Dana IPDMIP) tahun 24.500.000

9.1.2.23.01.01.001 Diklat PPG Guru Kelas dan Guru Mapel ok 7.500.000

242
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.23.01.01.001 Diklat PPG Guru PAI ok 6.200.000

9.1.2.03.12.01.001 Diklat Teknis Thn 400.000.000

1.5.3.01.01.06.001 Dokumen Kajian Buku 40.000.000

1.5.3.01.01.06.001 Dokumen Kajian Master plan kampung patin Ds. Sungai Dua Paket 600.000.000

1.5.3.01.01.06.001 Dokumen Kajian FS Kampung Patin Paket 300.000.000

1.5.3.01.01.06.001 Dokumen Kajian DED Kawasan budidaya air tawar desa sungai dua Paket 600.000.000

1.5.3.01.01.06.001 Dokumen Kajian AMDAL Kawasan budidaya air tawar desa sungai dua Paket 400.000.000

1.5.3.01.01.06.001 Dokumen Lingkungan Hidup Puskesmas Paket 50.000.000

9.1.2.18.04.01.009 Dokumen Materi Teknis RDTR Satui Paket 1.300.000.000

1.3.4.02.07.01.005 Drainase M3 680.000

9.1.7.01.22.01.001 Duk Bolong, Sedang buah 100.000

243
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.7.01.22.01.001 Duk Pembungkus Alat buah 50.000

1.3.4.02.01.01.006 Embung Paket 120.000.000

1.1.7.01.01.12.001 Fasilitas Olahraga Kantor Paket 200.000.000

1.5.3.01.01.05.002 Fire Wall Hardware Unit 20.000.000

1.1.7.01.05.01.005 fisik Paket 199.650.000

1.1.7.01.05.01.005 fisik fisik Paket 1.935.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Fisik Paket 3.870.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Fisik DAK Paket 3.000.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Fisik DAK Paket 3.000.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Fisik Paket 184.650.000

1.1.7.01.05.01.009 fisik Paket 199.790.000

244
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.05.01.009 Fisik Paket 448.950.000

1.1.7.01.05.01.009 Fisik Paket 423.950.000

1.1.7.01.05.01.009 Fisik paket 600.000.000

1.1.7.01.05.01.009 Fisik paket 450.000.000

1.1.7.01.05.01.009 Fisik paket 270.000.000

1.1.7.01.05.01.009 Fisik paket 315.000.000

1.1.7.01.05.01.009 Fisik Paket 120.000.000

1.1.7.01.05.01.009 Fisik Paket 800.000.000

1.1.7.02.01.04.001 Fisik Paket 70.000.000

1.1.7.02.01.04.001 Fisik Paket 100.000.000

1.3.2.18.01.01.001 Fisik Unit 50.000.000

245
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.7.02.01.01.001 Fisik Paket 465.000.000

1.3.7.02.01.01.001 Fisik Paket 1.500.000.000

1.3.7.02.01.01.018 fisik Paket 200.000.000

1.3.7.02.01.01.033 Fisik Paket 190.050.000

1.3.7.03.02.01.001 fisik Tanah Danau/Situ/Embung Paket 100.000.000

1.3.7.03.02.06.003 Fisik Paket 1.395.000.000

1.3.7.03.04.04.002 fisik Paket 1.500.000.000

1.5.2.01.01.03.003 fisik Paket 1.445.000.000

9.1.2.18.06.01.001 fisik Tahun 60.000.000

9.1.2.18.06.01.001 Fisik Paket 1.700.000.000

9.1.2.20.02.01.001 Fisik unit 81.000.000

246
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.20.02.01.001 Fisik paket 190.000.000

9.1.2.20.02.01.001 Fisik paket 195.000.000

9.1.2.18.04.14.003 Fisik paket 200.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Fisik Paket 400.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Fisik Paket 200.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Fisik Paket 150.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Fisik Paket 45.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Fisik unit 1.450.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Fisik unit 1.480.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Fisik paket 199.650.000

9.1.2.18.03.01.001 Fisik paket 455.000.000

247
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.03.01.001 Fisik paket 215.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Fisik Paket 60.000.000

9.1.2.18.03.07.003 Fisik Paket 85.000.000

9.1.2.18.05.01.001 Fisik paket 3.400.000.000

1.3.3.01.01.01.001 Fisik paket 1.400.000.000

1.3.3.01.01.06.010 Fisik paket 8.000.000.000

1.3.3.01.01.06.010 Fisik paket 376.200.000

1.3.3.01.01.06.010 Fisik paket 427.500.000

1.3.3.01.01.06.010 Fisik paket 376.200.000

1.3.3.01.01.06.010 Fisik paket 376.200.000

1.3.3.01.01.10.001 Fisik unit 50.000.000

248
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.3.01.01.10.001 Fisik unit 100.000.000

1.3.3.01.01.10.001 Fisik ruang 50.000.000

1.3.3.01.01.10.001 Fisik ruang 100.000.000

1.3.3.01.01.10.001 Fisik unit 190.000.000

1.3.3.01.01.10.001 Fisik unit 195.000.000

1.3.3.01.01.10.001 Fisik ruang 190.000.000

1.3.3.01.01.10.001 Fisik ruang 195.000.000

1.3.3.01.01.10.001 Fisik paket 150.000.000

1.3.3.01.01.10.001 Fisik paket 777.000.000

1.3.3.01.01.10.001 Fisik paket 65.000.000

1.3.3.01.01.10.001 Fisik paket 1.200.000.000

249
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.3.01.01.10.001 Fisik paket 1.700.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 132.472.750

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 160.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 172.800.000

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 175.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 100.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 165.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 170.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 178.200.000

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 80.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 150.000.000

250
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 200.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 310.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 300.000.000

1.3.3.01.01.10.005 FIsik ruang 318.956.800

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 420.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 198.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 75.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 55.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 52.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 71.756.350

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 133.166.250

251
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.3.01.01.10.005 Fisik paket 101.048.650

1.3.3.01.01.10.005 Fisik ruang 165.500.000

1.3.3.01.01.18.005 Fisik Paket 500.000.000

1.3.3.01.01.36.001 Fisik paket 2.450.000.000

1.3.3.01.02.05.001 Fisik paket 2.950.000.000

1.3.3.04.01.03.004 Fisik paket 5.898.950.000

1.3.4.01.01.08.001 Fisik Paket 90.000.000

1.3.4.01.02.03.005 Fisik Paket 200.000.000

1.3.4.01.02.03.005 Fisik Paket 195.000.000

1.3.4.01.02.03.005 Fisik M2 1.834.752

1.3.4.01.02.03.005 Fisik M2 1.798.393

252
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.4.01.02.03.005 Fisik M2 343.164

1.3.4.01.02.03.005 Fisik M2 550.726

1.3.4.01.02.03.005 Fisik M2 221.555

1.3.4.01.02.03.005 Fisik M2 2.485.277

1.3.4.01.02.03.005 Fisik M2 2.616.186

1.3.4.01.02.03.005 Fisik M2 1.795.895

1.3.4.01.02.03.005 Fisik M2 1.762.697

1.3.4.01.02.03.005 Fisik M2 1.751.632

1.3.4.01.02.03.005 Fisik M2 1.580.150

1.3.4.01.02.03.005 Fisik M2 487.996

1.3.4.01.02.03.005 Fisik M2 1.997.296

253
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.4.01.02.03.005 Fisik M2 2.008.256

1.3.4.01.02.03.005 Fisik Paket 400.000.000

1.3.4.01.02.03.005 Fisik Paket 150.000.000

1.3.4.01.02.03.005 Fisik Paket 190.000.000

1.3.4.01.02.03.005 Fisik Paket 150.000.000

1.3.4.01.02.03.005 Fisik Paket 100.000.000

1.3.4.01.02.03.005 Fisik Paket 81.000.000

1.3.4.01.02.03.005 Fisik Paket 50.000.000

1.3.4.01.02.11.001 Fisik Paket 161.500.000

1.3.4.02.01.06.017 Fisik Paket 188.000.000

1.3.4.02.06.03.003 Fisik paket 1.250.000.000

254
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.4.02.06.03.003 Fisik paket 4.950.000.000

1.3.4.02.06.03.003 Fisik paket 2.410.000.000

1.3.4.02.07.01.005 fisik paket 100.000.000

1.3.4.04.02.03.001 Fisik paket 900.000.000

1.5.3.01.01.06.001 FS Kampung Patin Paket 300.000.000

1.1.7.01.05.01.002 Galian Tanah Mekanis (Tanggul) m 20.322

1.3.7.02.01.02.004 Gazebo Paket 35.000.000

9.1.2.20.03.01.001 Hadiah Panjat Pinang Paket 3.000.000

Duta Baca/Lomba Bercerita/Lomba Menulis/Lomba Puisi Umum/Puisi


9.1.2.27.01.01.001 Hadiah Uang Pembinaan Juara 1 org 1.500.000
SMP-SMA

Duta Baca/Lomba Bercerita/Lomba Menulis/Lomba Puisi Umum/Puisi


9.1.2.27.01.01.001 Hadiah Uang Pembinaan Juara 2 org 1.000.000
SMP-SMA

Duta Baca/Lomba Bercerita/Lomba Menulis/Lomba Puisi Umum/Puisi


9.1.2.27.01.01.001 Hadiah Uang Pembinaan Juara 3 org 750.000
SMP-SMA

255
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Harapan I Orang 1.500.000

9.1.2.03.12.01.001 Harapan I Orang 1.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Harapan Il Orang 500.000

1.3.2.10.01.01.001 Hardware dan Aplikasi Kepuasan Pelanggan Unit 100.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Hibah Khusus Pamsimas (Komitmen Pemda) desa 245.000.000

1.3.2.06.01.02.061 Instalasi centos Web Panel kali 500.000

9.1.2.03.06.01.001 Instalasi Jaringan Internet kl 5.000.000

1.3.7.03.02.07.004 Instalasi Limbah Laboratorium Kesehatan Paket 650.000.000

1.1.7.01.03.08.012 Instalasi Listrik titik 750.000

1.3.4.04.02.03.001 Instalasi Listrik Ruang CAT Paket 50.000.000

1.3.2.06.01.02.061 Instalasi OS CENTOS 7 unit 450.000

256
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.06.01.02.061 Instalasi SSL kali 350.000

1.3.2.06.01.02.061 Instalasi Video conference kali 500.000

1.3.2.02.02.01.013 Instrument trolley (DAK) unit 11.500.000

1.3.2.07.01.05.092 Instrument trolley (DAK) unit 11.500.000

1.3.3.01.01.01.005 Interior Loket Pelayanan paket 25.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Interior Ruangan Kaca Paket 50.000.000

9.1.2.03.06.01.001 Internet VPN UPT Satui Bulan 5.600.000

9.1.2.03.12.01.001 Iuran APKASI thn 25.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Iuran Asosiasi Sekda (FORSESDASI) Tahun 10.000.000

9.1.1.01.09.01.001 Iuran BPJS Kesehatan Non ASN Tahun 7.000.000.000

9.1.1.01.09.01.001 Iuran BPJS Kesehatan Perangkat Desa Tahun 2.200.000.000

257
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 Iuran JKK Non PNS tahun 10.079.456

9.1.2.25.04.01.001 Iuran JKK Non PNS tahun 15.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Iuran JKM Non PNS tahun 20.158.912

9.1.2.25.04.01.001 Iuran JKM Non PNS tahun 26.872.043

9.1.2.03.12.01.001 Iuran PNBP Bandara Paket 14.000.000

1.1.7.01.03.07.001 Iuran Sampah Bulan 105.000

1.3.4.03.03.04.001 iuran sampah cair liter 60.000

1.3.4.03.03.04.001 iuran sampah medis padat kg 100.000

9.1.2.03.06.01.001 Iuran TV kabel Unit/Bulan 30.000

1.1.7.01.05.01.005 Jalan Usaha Tani Km 192.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultan Pengawasan Pengawasan Sederhana Dok 6.000.000

258
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultan Pengawasan Pengawasan tidak sederhana DOK 30.000.000

1.1.7.01.05.01.005 jasa konsultan pengawasan Dokumen 50.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultan Pengawasan Pengawasan Sederhana Dok 6.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultan Pengawasan Pengawasan sederhana klasifikasi khusus DOK 15.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultan Pengawasan Pengawasan tidak sederhana DOK 30.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultan Pengawasan Pengawasan tidak sederhana klasfikasi khusus DOK 70.000.000

1.1.7.01.05.01.005 jasa konsultan pengawasan Dokumen 50.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan 10.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan 3.500.000

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Beban Jasa Konsultansi Pengawasan dok 15.000.000

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Beban Jasa Konsultansi Pengawasan dok 50.000.000

259
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Beban Jasa Konsultansi Pengawasan dok 70.000.000

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Beban Jasa Konsultansi Pengawasan dok 40.000.000

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Beban Jasa Konsultansi Pengawasan dok 15.000.000

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Beban Jasa Konsultansi Pengawasan dok 6.000.000

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Beban Jasa Konsultansi Pengawasan dok 6.000.000

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Beban Jasa Konsultansi Pengawasan dok 10.000.000

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Paket 4.500.000

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Paket 100.000.000

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Paket 16.000.000

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Paket 8.000.000

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Paket 600.000.000

260
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan OP 5.000.000

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Orang / Paket / Pekerjaan 18.950.000

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Paket 36.000.000

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Paket 18.000.000

9.1.2.19.03.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan paket 150.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Jasa konsultan Pengawasan pengawasan sederhana OP 6.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Jasa konsultan Pengawasan pengawasan sederhana klasifikasi khusus OP 15.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Jasa konsultan Pengawasan pengawasan tidak sederhana OP 30.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Jasa konsultan Pengawasan pengawasan tidak sederhana klasfikasi khusus OP 70.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan OP 4.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan OP 3.000.000

261
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan OP 2.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Jasa Konsultan Pengawasan Paket 12.000.000

9.1.2.18.04.02.001 Jasa Konsultan Pengawasan Belanja Modal Jembatan pada Jalan Kabupaten DOK 15.000.000

9.1.2.18.04.10.001 Jasa Konsultan Pengawasan Pengawasan sederhana klasifikasi khusus DOK 15.000.000

9.1.2.18.04.10.001 Jasa Konsultan Pengawasan Pengawasan tidak sederhana DOK 30.000.000

1.3.3.01.01.12.001 Jasa konsultan Pengawasan Pengawasan sederhana Paket 6.000.000

1.3.4.01.02.03.005 jasa konsultan pengawasan Belanja Pemeliharaan Jalan dan Jembatan-Jalan-Jalan Kabupaten Dokumen 50.000.000

1.3.4.01.02.03.005 jasa konsultan pengawasan Belanja Pemeliharaan Jalan dan Jembatan-Jalan-Jalan Kabupaten Dokumen 20.000.000

1.3.4.02.04.03.002 Jasa Konsultan Pengawasan Beban Jasa Konsultansi Pengawasan paket 150.000.000

1.3.4.02.05.04.001 Jasa Konsultan Pengawasan Beban Jasa Konsultansi Pengawasan paket 40.000.000

Jasa konsultan Pengawasan *Pengawasan Teknis Audit


9.1.2.18.04.01.009 Paket 70.000.000
Pemanfaatan Ruang Pola Ruang RTRW*

262
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Jasa Konsultan Pengawasan Pembangunan Rumah Kemasan


9.1.2.19.03.01.001 Paket 35.000.000
IKM

1.3.3.01.01.12.001 Jasa konsultan Pengawasan pemeliharaan kantor Pengawasan sederhana Paket 6.000.000

1.1.7.01.05.01.002 Jasa Konsultan Perencanaan Paket 7.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultan Perencanaan Perencanaan Sederhana Dok 9.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultan Perencanaan perencanaan tidak sederhana DOK 50.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultan Perencanaan Perencanaan Sederhana Dok 9.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultan Perencanaan perencanaan sederhana klasifikasi khusus DOK 20.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultan Perencanaan perencanaan tidak sederhana DOK 50.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultan Perencanaan perencanaan tidak sederhana klasfikasi khusus DOK 100.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Paket 10.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Beban Jasa Konsultansi Perencanaan dok 20.000.000

263
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Beban Jasa Konsultansi Perencanaan dok 60.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Beban Jasa Konsultansi Perencanaan dok 9.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Beban Jasa Konsultansi Perencanaan dok 50.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Beban Jasa Konsultansi Perencanaan dok 25.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Beban Jasa Konsultansi Perencanaan dok 9.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Beban Jasa Konsultansi Perencanaan dok 10.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Paket 3.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Paket 15.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Paket 24.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan OP 2.500.000

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Paket 4.500.000

264
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Orang / Paket / Pekerjaan 30.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Orang / Paket / Pekerjaan 8.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Orang / Paket / Pekerjaan 25.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Paket 54.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan paket 248.950.000

9.1.2.25.04.01.001 Jasa konsultan Perencanaan perencanaan sederhana OP 9.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Jasa konsultan Perencanaan perencanaan sederhana klasifikasi khusus OP 20.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Jasa konsultan Perencanaan perencanaan tidak sederhana OP 50.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Jasa konsultan Perencanaan perencanaan tidak sederhana klasfikasi khusus OP 100.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Paket 7.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Paket 6.000.000

265
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Paket 5.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Paket 4.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Paket 2.500.000

9.1.2.25.04.01.001 Jasa Konsultan Perencanaan Paket 6.500.000

9.1.2.18.04.02.001 Jasa Konsultan Perencanaan Belanja Modal Jembatan pada Jalan Kabupaten DOK 20.000.000

9.1.2.18.04.10.001 Jasa Konsultan Perencanaan perencanaan sederhana klasifikasi khusus DOK 20.000.000

9.1.2.18.04.10.001 Jasa Konsultan Perencanaan perencanaan tidak sederhana DOK 50.000.000

1.3.3.01.01.12.001 Jasa konsultan Perencanaan perencanaan sederhana Paket 9.000.000

1.3.4.01.02.03.005 Jasa Konsultan Perencanaan Belanja Pemeliharaan Jalan dan Jembatan-Jalan-Jalan Kabupaten Dokumen 20.000.000

1.3.4.02.04.03.002 Jasa Konsultan Perencanaan Beban Jasa Konsultansi Perencanaan paket 248.950.000

Jasa Konsultan Perencanaan Pembangunan Rumah Kemasan


9.1.2.19.02.01.001 Paket 40.000.000
IKM

266
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.3.01.01.12.001 Jasa konsultan Perencanaan pemeliharaan kantor perencanaan sederhana Paket 9.000.000

1.3.5.01.01.11.004 Jasa Konsultan Zona Nilai Tanah (ZNT) Paket 200.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Jasa Konsultansi Penerapan Adminduk Online paket 110.000.000

1.3.5.01.01.11.004 Jasa Konsultansi Penyusunan IKM Dokumen 50.000.000

1.3.5.01.01.11.004 Jasa Konsultasi Kajian Potensi Pajak Daerah Dokumen 200.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultasi Pengawasan DAK Paket 45.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultasi Pengawasan DAK Paket 45.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultasi Pengawasan Paket 100.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultasi Pengawasan Paket 90.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultasi Pengawasan Paket 15.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultasi Pengawasan Paket 25.000.000

267
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.05.01.005 Jasa Konsultasi Pengawasan Paket 30.000.000

9.1.1.06.02.01.001 Jasa pengelolaan sampah medis Kg 100.000

9.1.2.03.04.01.001 Jasa Pengumuman lelang Kali 7.500.000

9.1.2.03.04.01.001 Jasa pengumuman lelang Kali 20.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Jasa Pihak Ketiga Pengelolaan Arsip Paket 80.740.000

1.1.7.01.03.04.001 Jasa Post Pengiriman Tahun 15.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Jasa Survei Penilaian Sewa Gedung Paket 50.000.000

Jasa Survei Penilaian Tunjangan Transportasi Pimpinan dan


9.1.2.03.12.01.001 Paket 50.000.000
Anggota DPRD

9.1.2.27.01.01.001 Juara Harapan I orang 700.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara Harapan I group/kategori 1.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara Harapan I orang 300.000

268
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.27.01.01.001 Juara Harapan I group 1.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara Harapan I group 3.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Juara Harapan I Orang 1.500.000

9.1.2.03.12.01.001 Juara Harapan I Orang 1.000.000

9.1.2.24.03.01.001 Juara Harapan I group/kategori 3.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Juara Harapan I 3 Kategori) Tim 2.500.000

1.3.5.02.03.02.001 Juara Harapan II group/kategori 750.000

1.3.5.02.03.02.001 Juara Harapan II orang 250.000

1.3.5.02.03.02.001 Juara Harapan II group 750.000

1.3.5.02.03.02.001 Juara Harapan II group 2.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Juara Harapan II Orang 500.000

269
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.27.01.01.001 Juara Harapan III orang 500.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara Harapan III orang 400.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara Harapan III group/kategori 750.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara Harapan III group/kategori 500.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara Harapan III orang 250.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara Harapan III orang 200.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara Harapan III group 750.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara Harapan III group 500.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara Harapan III group 2.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara Harapan III group 1.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara I Kali 4.000.000

270
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.27.01.01.001 Juara I Kali 2.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara I orang 2.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara I group/kategori 3.500.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara I orang 1.500.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara I group 3.500.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara I group 7.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara I orang 1.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara I orang 6.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara I tim 5.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara I Orang/ Tim/ Grup 5.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara I Orang/ Tim/ Grup 3.000.000

271
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.27.01.01.001 Juara I Orang/ Tim/ Grup 20.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Juara I Orang 3.500.000

9.1.2.03.12.01.001 Juara I Orang 2.500.000

9.1.2.24.03.01.001 Juara I Orang 8.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara II Kali 3.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara II Kali 1.500.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara II orang 1.500.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara II group/kategori 3.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara II orang 1.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara II group 3.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara II group 6.000.000

272
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.27.01.01.001 Juara II orang 750.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara II orang 5.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara II tim 3.500.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara II Orang/ Tim/ Grup 3.500.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara II Orang/ Tim/ Grup 2.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara II Orang/ Tim/ Grup 4.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara II Orang/ Tim/ Grup 2.500.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara II Orang/ Tim/ Grup 10.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Juara II Orang 2.500.000

9.1.2.03.12.01.001 Juara II Orang 2.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Juara II (3 Kategori) Tim 4.000.000

273
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.27.01.01.001 Juara III Kali 2.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara III Kali 1.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara III orang 1.250.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara III group/kategori 2.500.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara III orang 750.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara III group 2.500.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara III group 5.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara III orang 500.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara III orang 4.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara III tim 2.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara III Orang/ Tim/ Grup 2.500.000

274
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.27.01.01.001 Juara III Orang/ Tim/ Grup 1.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara III Orang/ Tim/ Grup 3.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara III Orang/ Tim/ Grup 2.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara III Orang/ Tim/ Grup 5.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Juara III Orang 2.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Juara III Orang 1.500.000

9.1.2.24.03.01.001 Juara III Orang 1.750.000

9.1.2.24.03.01.001 Juara III group/kategori 4.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Juara III (3 Kategori) Tim 3.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara IV Kali 1.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara IV Kali 500.000

275
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.27.01.01.001 Juara IV Orang/ Tim/ Grup 2.000.000

9.1.2.27.01.01.001 Juara V Orang/ Tim/ Grup 1.500.000

1.5.3.01.01.06.001 Kajian EHRA Buah 346.246.000

1.3.2.03.03.05.109 kalibrasi alat laboratorium paket 3.000.000

9.1.2.23.02.01.001 Kerjasama Publikasi dengan Media Televisi Daerah Tahun 120.000.000

1.3.3.01.01.01.001 Konsultan paket 612.800

1.3.3.01.01.01.001 Konsultan paket 42.000.000

1.3.4.02.01.01.003 Konsultan paket 80.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Konsultan Pengawasan 70.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Konsultan Pengawasan 40.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Konsultan Pengawasan 38.400.000

276
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.20.01.01.001 Konsultan Pengawasan 70.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Konsultan Pengawasan 40.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Konsultan Pengawasan 38.400.000

9.1.2.18.03.01.001 Konsultan Pengawasan Paket 8.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Konsultan Pengawasan Paket 10.000.000

1.3.3.01.01.32.005 Konsultan Pengawasan Paket 100.000.000

1.3.3.04.01.04.001 Konsultan Pengawasan 2.000.000

1.3.3.04.01.04.001 Konsultan Pengawasan 2.000.000

1.3.3.04.01.04.001 Konsultan Pengawasan DANA DAK Dok 10.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Konsultan Pengawasan Pembangunan Puskesmas Dokumen 100.000.000

9.1.2.25.04.01.001 Konsultan Pengawasan Pembangunan Rumah Dinas Dokumen 17.000.000

277
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.25.04.01.001 Konsultan Pengawasan Pembangunan Rumah Dinas Dokumen 20.100.000

Konsultan Pengawasan Pembangunan Rumah Dinas


9.1.7.02.12.01.001 paket 17.000.000
Puskesmas (DAK)

Konsultan Pengawasan Pembangunan Rumah Dinas


9.1.7.02.12.01.001 paket 20.100.000
Puskesmas Perawatan Giri Mulya (DAK)

Konsultan Pengawasan Pembangunan Rumah Dinas


9.1.7.02.12.01.001 paket 17.000.000
Puskesmas Perawatan Sebamban II (DAK)

9.1.2.20.01.01.001 Konsultan Perencanaan 70.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Konsultan Perencanaan 40.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Konsultan Perencanaan 48.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Konsultan Perencanaan 70.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Konsultan Perencanaan 40.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Konsultan Perencanaan 48.000.000

1.3.3.04.01.04.001 Konsultan Perencanaan 2.500.000

278
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.3.04.01.04.001 Konsultan Perencanaan 2.500.000

9.1.2.18.04.01.009 Konsultan Survey Update Kondisi Jalan Paket 1.000.000.000

9.1.2.18.04.01.009 Konsultan Survey Update Kondisi Jalan Dokumen 275.000.000

1.1.7.01.05.01.002 konsultan tanah waduk Paket 40.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Konsultansi Pengawasan Paket 5.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Konsultansi Pengawasan Paket 6.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Konsultansi Pengawasan Paket 16.000.000

1.3.3.01.01.02.004 Konsultansi Pengawasan Paket 7.500.000

9.1.2.18.03.01.001 Konsultansi Perencanaan Paket 24.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Konsultansi Perencanaan Dokumen 15.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Konsultansi Perencanaan Paket 9.000.000

279
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.3.01.01.02.004 Konsultansi Perencanaan Paket 9.200.000

9.1.2.23.04.01.001 Kontribusi Kali 8.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Kontribusi Asosiasi Asdeksi Orang / Kegiatan 5.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Kontribusi Pelatihan Kontribusi Kesehatan Kali 8.000.000

9.1.2.23.04.01.001 kontribusi pelatihan BTCLS Kali 80.000.000

9.1.2.14.02.01.001 Kostum Penari dan Pemusik Stell 200.000

1.3.5.02.01.03.003 Kostum Personil Musik Panting set 40.000.000

9.1.2.25.04.01.001 kostum personil musik panting set 40.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Laundry Seprai, gorden, taplak meja Kg 8.000

1.5.3.01.01.02.001 Lisensi Firewall Tahun 15.000.000

1.5.3.01.01.02.001 Lisensi vidio animasi Tahun 5.000.000

280
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 lisensi WA gateway (1 nomor) bulan 250.000

9.1.2.03.06.01.001 Lisensi Zoom 100 Tahun 5.000.000

9.1.2.03.06.01.001 Lisensi Zoom 200 Tahun 10.000.000

1.3.3.01.01.10.001 List Plang GRC lembar 55.000

9.1.2.12.03.01.001 Logo PIN EMAS DPRD Buah 6.000.000

9.1.2.12.03.01.001 Logo PIN PERAK DPRD Buah 2.000.000

9.1.2.20.03.01.001 Lukah/Bubu Lukah/Bubu buah 70.000

1.3.4.02.05.04.001 Normalisasi RT. 3 Sepunggur Kecamaan Kusan Hilir Saluran Pembuang paket 200.000.000

Normalisasi Saluran Pembuangan Ds. Al-Kautsar Rt. 01 Kec.


1.3.4.02.05.04.001 Saluran Pembuang paket 1.055.105.700
Satui

Normalisasi Saluran Pembuangan Ds. Darasan Binjai RT. 03


1.3.4.02.05.04.001 Saluran Pembuang paket 100.025.475
Kec. Kusan Hulu

Normalisasi Saluran Pembuangan Ds. Karang Indah Rt. 09 Kec.


1.3.4.02.05.04.001 Saluran Pembuang paket 360.501.900
Angsana

281
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Normalisasi Saluran Pembuangan Ds. Ringkit Rt. 03 Kec.


1.3.4.02.05.04.001 Saluran Pembuang paket 300.000.000
Kuranji

Normalisasi Saluran Pembuangan Ds. Sumber baru Dusun 5


1.3.4.02.05.04.001 Saluran Pembuang paket 186.850.950
Kec. Angsana

Normalisasi Saluran Pembuangan Ds. Sumber Wangi Kec.


1.3.4.02.05.04.001 Saluran Pembuang paket 360.501.900
Karang Bintang

1.3.4.02.05.04.001 Normalisasi saluran pembuangan Jl. Kuranji Saluran Pembuang paket 460.000.000

1.3.4.02.05.04.001 Normalisasi sungai desa Batu Harang Kec. Mantewe Tanah Danau/Situ/Embung paket 70.000.000

1.5.3.01.01.05.002 ORACLE Database Standard Edition 2 L104642 Paket 265.000.000

9.1.2.05.03.01.001 Pajak Kendaraan Bermotor unit/tahun 5.000.000

1.1.7.01.07.02.002 Pakan Apung No. 0 Protein 35 Kg 18.000

1.1.7.01.07.02.002 Pakan Buatan Benih Ikan PF 1000 Kg 30.000

1.1.7.01.07.02.002 Pakan Induk Ikan (Pelet) karung 400.000

1.1.7.01.07.02.003 Pakan Induk Udang Galah (Hati ayam) Buah 3.500

282
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.07.02.003 Pakan Induk Udang Galah (cumi) Kg 40.000

1.1.7.01.07.02.002 Pakan Tenggelam No. 4 Protein 20 - 23 Kg 10.000

9.1.2.01.01.01.001 Paket KIT Pelatihan Kader BKB HI Paket 150.000

9.1.2.07.02.01.001 Paket Meeting Fullday Biaya Paket Rapat Diluar Kantor (Dana DAK) OK 315.000

9.1.2.07.02.01.001 Paket Meeting Fullday Biaya paket rapat diluar kantor Orang / Hari 350.000

9.1.2.07.02.01.001 Paket Meeting Fullday Paket 430.000

9.1.2.15.01.01.001 Paket Meeting Fullday Dinas Kesehatan Orang / Hari 295.000

1.3.2.05.02.05.026 Panci Dandangan besar Buah 1.000.000

9.1.2.04.01.01.001 Pelayanan Kesehatan-Medical Check Up-Pemeriksaan OK 611.200

1.3.2.03.01.07.006 Pemasangan Air PDAM Kantor dan Rumah Dinas unit 2.500.000

9.1.2.03.06.01.001 Pemasangan Astinet 5 mbps unit 12.000.000

283
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.10.01.01.004 Pemasangan Instalasi Paket 27.000.000

9.1.2.03.06.01.001 Pemasangan Instalasi Astinet Titik 2.800.000

1.3.2.10.01.01.004 Pemasangan Jaringan Internet Paket 5.000.000

1.3.2.10.02.04.033 Pemasangan Jaringan Internet Unit 25.000.000

1.3.3.01.01.33.007 Pemasangan Kanopi Belanja Modal Alat Kantor Lainnya paket 13.500.000

1.1.7.01.05.01.005 Pemasangan KWH meter Unit 12.500.000

1.3.4.04.02.03.001 Pemasangan Lampu PJU LED 50 watt, stang 4 meter, Tiang 7 meter Titik 8.000.000

1.3.4.04.02.03.001 Pemasangan Penerangan Jalan Umum (PJU) Unit 10.000.000

1.3.4.04.02.03.001 Pemasangan Penerangan Jalan Umum (PJU) Unit 10.000.000

1.3.4.04.02.03.001 Pemasangan Penerangan Jalan Umum (PJU) Unit 7.000.000

9.1.2.14.05.01.001 Pembalut Wanita pak 20.000

284
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Pembangunan Baru Rumah Pra Sejahtera Unit 52.500.000

1.3.4.02.06.03.003 Pembangunan Booster Pump Gunung Tinggi (Multi Years) Booster Pump paket 1.275.000.000

Pembangunan Box Culvert 3x3 Lebar Jalan 6 Meter Tipe


1.1.7.01.05.01.005 Jembatan Kabupaten Unit 300.000.000
Double

Pembangunan Box Culvert 3x3 Lebar Jalan 6 Meter Tipe


1.1.7.01.05.01.005 Jembatan Kabupaten Unit 300.000.000
Double

Pembangunan Box Culvert 3x3 Lebar Jalan 6 Meter Tipe


9.1.2.18.04.02.001 Belanja Modal Jembatan pada Jalan Kabupaten Unit 350.000.000
Double

Pembangunan Box Culvert 3x3 Lebar Jalan 6 Meter Tipe


9.1.2.18.04.02.001 Belanja Modal Jembatan pada Jalan Kabupaten Unit 300.000.000
Double

9.1.2.18.04.02.001 Pembangunan Drainase paket 200.000.000

9.1.2.18.04.01.003 Pembangunan Drainase Arah Plajau Kec. Simpang Empat m 2.800.000.000

Pembangunan Drainase Jl Annur RT. 04 Desa Pasar Baru Kec.


9.1.2.18.04.02.001 paket 198.000.000
Kusan Hilir

Pembangunan Drainase Jl. Jamrud II RT. 12 Kel. Kampung


9.1.2.18.04.02.001 paket 197.000.000
Baru Kec. Simpang Empat

Pembangunan Drainase Jl. Plajau Indah RT. 06 Desa Barokah


9.1.2.18.04.02.001 paket 495.000.000
Kec. Simpang Empat

285
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Pembangunan Drainase RT. 01 Kelurahan Kota Pagatan Kec.


9.1.2.18.04.02.001 paket 760.000.000
Kusan Hilir

9.1.2.18.04.02.001 Pembangunan Drainase RT. 03 Desa Mekar Jaya Kec. Angsana paket 160.000.000

1.3.4.02.07.04.005 Pembangunan Fasilitas Air Limbah RSUD paket 1.100.000.000

1.3.4.01.02.03.005 Pembangunan Gazebo Paket 25.000.000

1.3.7.02.01.01.001 Pembangunan Gedung M2 3.500.000

1.3.4.01.02.03.005 Pembangunan Gedung Arsip Paket 100.000.000

1.3.3.01.01.12.001 Pembangunan Gedung Pasar Fisik Paket 200.000.000

9.1.7.02.12.01.001 Pembangunan Gedung Puskesmas Karang Bintang (DAK) paket 8.000.000.000

1.3.3.01.01.08.001 Pembangunan Gerbang Mesjid Agung Nurussalam unit 866.060.000

1.3.3.01.01.14.001 Pembangunan Hanggar TPS3R (Pendamping APBN) paket 171.500.000

1.3.4.02.06.03.003 Pembangunan Hanggar TPS3R (Pendamping APBN) paket 171.500.000

286
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.05.01.005 Pembangunan Jalan dengan Basecourse tebal 1,5 m Lebar 8 M Km 2.102.000.000

1.3.4.01.01.03.005 Pembangunan Jalan Lebar 6 Mater dengan Timbunan Pilihan Belanja Modal Jalan Kabupaten km 1.000.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Pembangunan Jalan Produksi 1.400.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Pembangunan Jalan Produksi 1.400.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Pembangunan Jalan Usaha Tani 800.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Pembangunan Jalan Usaha Tani/produksi Paket 200.000.000

Pembangunan Jaringan Perpipaan Distribusi Air Minum ke


1.3.4.02.06.03.003 paket 2.550.000.000
RSUD dr. H. Andi Abdurrahman Noor (Multi Years)

1.3.3.01.01.01.001 Pembangunan Kantor Kecamatan unit 2.500.000.000

1.1.7.01.05.01.002 Pembangunan Lantai Jemur unit 114.500.000

1.1.7.01.05.01.002 Pembangunan Lantai Jemur unit 114.500.000

1.3.3.01.01.01.001 Pembangunan Median Jalan Belanja Modal Jalan Kabupaten km 200.000.000

287
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.3.04.01.04.001 Pembangunan Pagar 50.000.000

1.3.3.04.01.04.001 Pembangunan Pagar 50.000.000

1.3.3.01.01.32.001 Pembangunan Parkir Dinas PUPR paket 193.650.000

1.1.7.01.05.01.005 Pembangunan Pasangan Batu Km 1.310.200.000

1.1.7.01.05.01.005 Pembangunan Pasangan Batu Km 1.491.600.000

1.3.4.02.04.01.003 Pembangunan Pengaman Pantai paket 9.600.000.000

1.3.4.02.04.03.002 Pembangunan Pengaman Pantai Bangunan Pembawa Pengaman Pantai paket 9.600.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pembangunan Puskesmas (DAK) paket 8.000.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pembangunan Rumah Dinas (DAK) paket 396.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pembangunan Rumah Dinas (DAK) paket 450.000.000

9.1.7.02.12.01.001 Pembangunan Rumah Dinas Puskemas Giri Mulya (DAK) paket 427.500.000

288
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Pembangunan Rumah Dinas Puskemas Perawatan Sebamban


9.1.7.02.12.01.001 paket 376.200.000
II (DAK)

9.1.7.02.12.01.001 Pembangunan Rumah Dinas Puskesmas(DAK) paket 376.200.000

1.3.3.01.01.28.006 Pembangunan Rumah Kemasan IKM Paket 1.425.146.000

1.3.3.01.01.36.001 Pembangunan Siring Halaman Kantor 105.000.000

1.3.3.01.01.36.001 Pembangunan Siring Halaman Kantor 105.000.000

Pembangunan Siring RT. 12 Desa Sarigadung Kec. Simpang


9.1.2.18.04.02.001 paket 160.000.000
Empat

9.1.2.18.04.14.003 Pembangunan Tanggul dan saluran irigasi desa Binawara paket 200.000.000

9.1.2.18.04.14.003 Pembangunan tanggul Desa Hatiif paket 200.000.000

9.1.2.18.04.14.003 Pembangunan Tanggul Penahan banjir desa kuranji paket 395.338.904

Pembangunan Tanggul Penahan Banjir di KWT Tunas Baru ds.


9.1.2.18.04.14.003 paket 200.000.000
Hatiif

9.1.2.18.06.01.001 Pembangunan Tangki Septik Individual (Program APBD) ID ASB : 239 (Variable Cost) KK 5.000.000

289
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.05.01.05.056 Pembangunan Tiang Baliho Paket 2.000.000.000

1.1.7.01.01.02.001 pembasmi hama rumput ltr 65.000

1.1.7.01.01.02.001 Pembasmi Rumput Liter 85.000

9.1.2.01.01.01.001 Pembatas Buku Pak 16.000

1.1.7.01.05.01.005 Pembuatan Box culvert 3x3 Lebar Jalan 6 Meter Tipe Single Jembatan Kabupaten Unit 240.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Pembuatan Box culvert 3x3 Lebar Jalan 6 Meter Tipe Single Jembatan Kabupaten Unit 240.000.000

9.1.2.18.04.02.001 Pembuatan Box culvert 3x3 Lebar Jalan 6 Meter Tipe Single Belanja Modal Jembatan pada Jalan Kabupaten Unit 240.000.000

9.1.2.18.04.02.001 Pembuatan Box culvert 3x3 Lebar Jalan 6 Meter Tipe Single Belanja Modal Jembatan pada Jalan Kabupaten Unit 230.000.000

1.3.3.01.01.09.001 Pembuatan Gazebo 35.000.000

1.3.3.01.01.09.001 Pembuatan Gazebo 35.000.000

9.1.7.02.12.01.001 Pembuatan MCK unit 30.000.000

290
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.05.02.06.065 Pembuatan Panggung Tribune thn 30.000.000

1.1.7.01.01.01.010 Pembuatan Patok Tanah Pemda Buah 1.500.000

1.1.7.01.03.03.007 Pembuatan Piagam lmbr 10.000

9.1.2.18.03.07.002 Pembuatan pintu gerbang paket 25.000.000

1.3.4.02.07.05.009 Pembuatan Plat Dekker paket 25.000.000

1.3.3.01.01.14.004 Pembuatan Rumah Genset Paket 120.000.000

1.3.4.02.01.03.001 Pembuatan Saluran Instalasi Air Buangan Domestik meter 5.000.000

1.3.2.05.01.05.003 Pembuatan Sekat Ruangan Tahun 100.000.000

1.3.2.05.01.05.003 Pembuatan Struktur Organisasi Buah/thn 1.500.000

1.3.3.01.01.18.005 Pembuatan Tempat Parkir Paket 40.000.000

1.3.3.01.01.32.001 Pembuatan tempat parkir paket 30.000.000

291
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.03.12.01.001 Pembuatan Usungan Sandro Paket 1.000.000

9.1.2.23.02.01.001 Pembuatan video profil pariwisata Tanah Bumbu Paket 20.000.000

9.1.2.01.01.01.001 Pembuka Staples Buah 9.500

9.1.7.01.22.01.001 Pemegang Matriks (Matrix Holder) buah 400.000

1.1.7.01.05.01.005 Pemeliharaan Jalan Lingkungan Perumahan Beton M2 250.000

9.1.2.18.04.01.003 Pemeliharaan Jalur Air thn 15.000.000

9.1.2.18.04.01.003 Pemeliharaan Jaringan Air Bersih thn 8.000.000

9.1.2.18.06.01.001 Pemeliharaan Jaringan Internet thn 15.000.000

9.1.2.18.06.01.001 Pemeliharaan Jaringan Internet thn 10.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan jaringan listrik kantor Bupati Tahun 100.000.000

9.1.2.18.06.01.001 Pemeliharaan Jaringan Telepon Kantor dan PABX thn 7.500.000

292
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.06.01.001 Pemeliharaan Jaringan Telepon Kantor dan PABX thn 5.000.000

9.1.2.18.06.01.001 Pemeliharaan Jaringan TV Kabel Tahun 7.500.000

9.1.2.18.06.01.001 Pemeliharaan Jaringan TV Kabel Tahun 10.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Kolam Lindi thn 5.000.000

1.1.7.01.01.01.022 Pemeliharaan pagar Paket 5.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Pagar 5.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Pagar 5.000.000

9.1.2.18.04.01.003 Pemeliharaan Pantai Paket 500.000.000

1.3.4.02.04.03.002 Pemeliharaan Pantai Kab. Tanah Bumbu Bangunan Pembawa Pengaman Pantai paket 500.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan Penghisap debu Unit 400.000

9.1.2.18.02.01.003 Pemeliharaan Peralatan KIT Pemadam Kebakaran Unit/ Tahun 6.500.000

293
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan Perlengkapan Jalan thn 50.000.000

Pemeliharaan Perlengkapan Jalan (Traffic Light dan Warning


1.1.7.02.01.04.001 tahun 120.000.000
Light)

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan PJU Kabupaten Tanah Bumbu thn 210.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Pemeliharaan Rutin Jalan dengan Rigid Mutu K175 m3 1.700.000

1.1.7.01.05.01.005 Pemeliharaan Rutin Jalan dengan Rigid Mutu K175 m3 1.580.000

1.1.7.01.05.01.005 Pemeliharaan Rutin Jalan dengan Rigid Mutu K175 m3 1.470.000

1.1.7.01.05.01.005 Pemeliharaan Rutin Jalan dengan Rigid Mutu K175 m3 1.430.000

1.1.7.01.05.01.005 Pemeliharaan Rutin Jalan dengan Rigid Mutu K175 m3 1.460.000

1.1.7.01.05.01.005 Pemeliharaan Rutin Jalan dengan Rigid Mutu K175 m3 1.550.000

1.1.7.01.05.01.005 Pemeliharaan Rutin Jalan dengan Rigid Mutu K175 m3 1.360.000

1.1.7.01.05.01.005 Pemeliharaan Rutin Jalan dengan Rigid Mutu K175 m3 1.320.000

294
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.05.01.005 Pemeliharaan Rutin Jalan dengan Rigid Mutu K175 m2 1.310.000

Pemeliharaan Rutin Jalan dengan Rigid Mutu K175 di Kec S


1.1.7.01.05.01.005 m3 1.520.000
Loban

1.3.4.01.02.03.005 Pemeliharaan Rutin Jalan Kabupaten Belanja Pemeliharaan Jalan dan Jembatan-Jalan-Jalan Kabupaten KM 1.832.509.800

Belanja Pemeliharaan Jalan dan Jembatan-Jembatan-Jembatan pada


1.3.4.01.02.03.005 Pemeliharaan Rutin Jembatan Unit 230.000.000
Jalan Kabupaten

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Rutin/ Gedung Paket 50.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Rutin/ Gedung Workshop Paket 50.000.000

9.1.2.18.06.01.001 Pemeliharaan taman dan tanaman Paket 200.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan taman gedung auditorium bersujud Paket 100.000.000

9.1.2.18.05.01.001 Pemeliharaan Taman Makam Pahlawan Taman Makam Pahlawan Kabupaten Tahun 30.000.000

9.1.2.18.02.05.002 Pemeliharaan taman TOGA Paket 25.000.000

1.3.3.01.01.36.003 Pemeliharaan Taman TOGA Paket 25.000.000

295
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan Taman TPA thn 5.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Pemeliharaan/Penataan Sarana dan Prasarana Objek Wisata Tahun 20.000.000

Pemeliharaan/Penataan sarana dan prasarana objek wisata


9.1.2.18.03.01.001 Tahun 50.000.000
pantai

Pekerjaan Pemeliharaan Rutin Perkerasan, Bahu Jalan, Drainase,


1.1.7.01.05.01.005 Pemeliharan Rutin Jalan Paket 1.250.000.000
Perlengkapan Jalan, & Jembatan

Pekerjaan Pemeliharaan Rutin Perkerasan, Bahu Jalan, Drainase,


1.1.7.01.05.01.005 Pemeliharan Rutin Jalan Paket 1.250.000.000
Perlengkapan Jalan, & Jembatan

Pekerjaan Pemeliharaan Rutin Perkerasan, Bahu Jalan, Drainase,


9.1.2.18.04.10.001 Pemeliharan Rutin Jalan Paket 1.250.000.000
Perlengkapan Jalan, & Jembatan

Pekerjaan Pemeliharaan Rutin Perkerasan, Bahu Jalan, Drainase,


1.1.7.01.05.01.005 Pemeliharan Rutin Jembatan Paket 695.300.000
Perlengkapan Jalan, & Jembatan

Pekerjaan Pemeliharaan Rutin Perkerasan, Bahu Jalan, Drainase,


1.1.7.01.05.01.005 Pemeliharan Rutin Jembatan Paket 695.300.000
Perlengkapan Jalan, & Jembatan

Pekerjaan Pemeliharaan Rutin Perkerasan, Bahu Jalan, Drainase,


9.1.2.18.04.10.001 Pemeliharan Rutin Jembatan Paket 695.300.000
Perlengkapan Jalan, & Jembatan

9.1.2.18.06.01.001 Pemeliharan Taman dan tanaman Tahun 50.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Pen Lancet buah 100.000

296
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.01.29.001 Pen light Unit 90.000

1.1.7.01.03.08.012 Penambahan Daya Listrik Unit 15.000.000

1.1.7.01.03.08.012 Penambahan Daya Listrik Unit 10.000.000

1.1.7.01.03.08.012 Penambahan Daya Listrik Unit 20.000.000

1.1.7.01.03.08.012 Penambahan daya listrik Paket 3.500.000

1.1.7.01.03.08.012 Penambahan Daya listrik Paket 50.000.000

1.1.7.01.03.08.012 Penambahan Daya Listrik Paket 130.000.000

9.1.2.03.03.01.001 Penambahan Daya Listrik Paket 95.000.000

9.1.2.18.03.06.001 Penambahan Daya Listrik Paket 130.000.000

1.3.2.08.01.35.017 Pendedel Benang Buah 100.000

1.1.7.01.07.02.002 Pengembangan bibit ikan unggul Belanja Bahan Makanan PF 0 Kg 30.000

297
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.07.02.002 Pengembangan bibit ikan unggul Belanja Bahan Makanan PF 200 Kg 30.000

1.1.7.01.05.01.009 Pengembangan demplot PAKET 20.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Pengembangan Sisadap aplikasi 125.000.000

9.1.7.01.22.01.001 Penghisap Lendir DeLee (neonatus) buah 200.000

9.1.2.15.01.01.001 Penginapan Setara Eselon III (Dana DAK) OK 1.250.000

1.3.3.01.01.02.004 Pengurukan Lapangan Sepakbola Desa Pulau Tanjung Paket 198.000.000

1.3.3.01.01.01.001 Pengurukan Median Jalan Belanja Modal Jalan Kabupaten km 100.000.000

1.3.4.02.03.01.001 Peningkatan Danau Masjid Agung Nursallam Kec. Batulicin paket 3.406.000.000

9.1.2.20.02.01.001 Peningkatan Halaman Kantor Polres Tanbu (Lanjutan) Paket 1.748.600.000

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Jalan Kabupaten KM 1.823.800.000
tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Angsana

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.823.800.000
tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Angsana

298
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Jalan Kabupaten KM 1.182.280.000
tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Batulicin

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Jalan Kabupaten KM 1.264.579.800
tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Karang Bintang

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Jalan Kabupaten KM 1.737.257.500
tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Kuranji

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Jalan Kabupaten KM 1.441.440.000
tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Kusan hilir

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.441.440.000
tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Kusan Hilir

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Jalan Kabupaten KM 1.669.176.300
tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Kusan Hulu

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.514.225.900
tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Kusan Hulu

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Jalan Kabupaten KM 1.662.914.000
tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Mantewe

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.662.914.000
tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Mantewe

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.662.914.000
tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec S Loban

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Jalan Kabupaten KM 2.047.100.000
tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Satui

299
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.047.100.000
tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Satui

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Jalan Kabupaten KM 1.662.914.000
tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Sei Loban

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Jalan Kabupaten KM 1.153.900.000
tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Simpang Empat

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.007.500.000
tebal 5 Cm Lebar 5 Meter di Kec Angsana

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.588.851.000
tebal 5 Cm Lebar 5 Meter di Kec Kusan Hilir

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.669.176.300
tebal 5 Cm Lebar 5 Meter di Kec Kusan Hulu

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.832.509.800
tebal 5 Cm Lebar 5 Meter di Kec Mantewe

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.832.509.800
tebal 5 Cm Lebar 5 Meter di Kec S Loban

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA 15 cm dan Aspal


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.252.800.000
tebal 5 Cm Lebar 5 Meter di Kec Satui

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA dan Aspal tebal 5


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.182.280.000
Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Batulicin

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA dan Aspal tebal 5


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.264.579.800
Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Karang Bintang

300
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA dan Aspal tebal 5


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.737.257.500
Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Kuranji

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA dan Aspal tebal 5


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.153.900.000
Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Simpang Empat

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA dan Aspal tebal 5


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.304.710.000
Cm Lebar 5 Meter di Kec Batulicin

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA dan Aspal tebal 5


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.394.939.700
Cm Lebar 5 Meter di Kec Karang Bintang

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA dan Aspal tebal 5


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.914.176.000
Cm Lebar 5 Meter di Kec Kuranji

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA dan Aspal tebal 5


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.273.800.000
Cm Lebar 5 Meter di Kec Simpang Empat

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA tebal 15 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 687.500.000
5 Meter di Kec Angsana

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA tebal 15 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 317.680.000
5 Meter di Kec Batulicin

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA tebal 15 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 366.245.000
5 Meter di Kec Karang Bintang

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA tebal 15 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 634.495.400
5 Meter di Kec Kuranji

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA tebal 15 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 467.511.000
5 Meter di Kec Kusan Hilir

301
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA tebal 15 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 507.921.700
5 Meter di Kec Kusan Hulu

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA tebal 15 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 592.303.800
5 Meter di Kec Mantewe

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA tebal 15 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 592.303.800
5 Meter di Kec S Loban

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA tebal 15 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 814.000.000
5 Meter di Kec Satui

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPA tebal 15 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 301.400.000
5 Meter di Kec Simpang Empat

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.763.200.000
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Angsana

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.602.150.000
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Batulicin

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.747.049.700
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Karang Bintang

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.613.161.100
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Kuranji

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.055.625.000
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Kusan Hilir

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.204.490.200
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Kusan Hulu

302
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.476.937.100
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Mantewe

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.476.937.100
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec S Loban

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.541.100.000
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 4,5 Meter di Kec Simpang Empat

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 3.184.500.000
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5 Meter di Kec Angsana

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.762.860.000
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5 Meter di Kec Batulicin

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.921.271.000
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5 Meter di Kec Karang Bintang

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.869.707.500
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5 Meter di Kec Kuranji

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.258.872.000
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5 Meter di Kec Kusan Hilir

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.422.191.200
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5 Meter di Kec Kusan Hulu

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.720.535.400
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5 Meter di Kec Mantewe

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.720.535.400
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5 Meter di Kec S Loban

303
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 3.480.400.000
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5 Meter di Kec Satui

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.696.200.000
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5 Meter di Kec Simpang Empat

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 3.454.000.000
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5,5 Meter di Kec Angsana

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.991.440.000
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5,5 Meter di Kec Batulicin

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.173.716.600
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5,5 Meter di Kec Karang Bintang

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 3.267.070.400
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5,5 Meter di Kec Kuranji

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.562.043.000
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5,5 Meter di Kec Kusan Hilir

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 2.751.175.900
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5,5 Meter di Kec Kusan Hulu

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 3.095.105.200
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5,5 Meter di Kec Mantewe

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 3.969.900.000
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5,5 Meter di Kec Simpang Empat

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 3.095.105.200
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5,5 Meter di Kec Simpang Empat

304
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB 20 cm, LPA 15 cm


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.915.100.000
dan Aspal tebal 5 Cm Lebar 5,5 Meter di Kec Simpang Empat

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB tebal 20 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 892.100.000
5 Meter di Kec Angsana

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB tebal 20 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 406.230.000
5 Meter di Kec Batulicin

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB tebal 20 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 465.554.100
5 Meter di Kec Karang Bintang

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB tebal 20 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 823.221.300
5 Meter di Kec Kuranji

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB tebal 20 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 589.248.000
5 Meter di Kec Kusan Hilir

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB tebal 20 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 654.457.100
5 Meter di Kec Kusan Hulu

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB tebal 20 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 766.966.200
5 Meter di Kec Mantewe

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB tebal 20 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 766.966.200
5 Meter di Kec S Loban

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB tebal 20 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.061.500.000
5 Meter di Kec Satui

Peningkatan Jalan dengan Perkerasan LPB tebal 20 Cm Lebar


1.1.7.01.05.01.005 Km 376.200.000
5 Meter di Kec Simpang Empat

305
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Peningkatan Jalan dengan Rigid Beton lebar 4.5 Mtr tebal 15


1.3.4.01.01.03.005 Belanja Modal Jalan Kabupaten KM 950.000.000
Cm

9.1.2.19.02.01.001 Peningkatan Jaringan Irigasi DI Sumber Baru Bangunan irigasi Paket 1.700.562.245

Peningkatan Jaringan Perpipaan Distribusi Desa Sari Mulya


1.3.4.02.06.03.003 paket 885.260.000
Kec. Sungai Loban (Pendamping APBN)

Peningkatan Jaringan Perpipaan Distribusi Desa Satui Timur


1.3.4.02.06.03.003 paket 200.000.000
Kec. Satui

1.3.4.02.06.03.003 Peningkatan sarana dan Prasarana Air Bersih SR 2.200.000

9.1.7.01.22.01.001 Penumpat Plastis buah 250.000

9.1.7.01.22.01.001 Penumpat semen berujung dua buah 250.000

1.1.7.01.05.01.002 Perapian Tanggul m 3.762

1.1.7.01.05.01.009 perencanaan Paket 6.000.000

1.1.7.01.05.01.009 perencanaan Paket 9.600.000

1.1.7.01.05.01.009 perencanaan Paket 2.000.000

306
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.05.01.009 perencanaan Paket 5.250.000

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 8.366.700

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 12.550.050

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 20.916.750

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 16.733.400

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 27.745.160

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 14.497.160

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 19.945.160

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 10.945.160

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 13.795.160

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 14.245.160

307
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 14.983.160

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 24.864.176

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 16.045.160

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 4.800.000

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 15.349.840

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 13.500.000

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 9.300.000

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 9.568.704

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 12.600.000

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 5.940.000

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 5.850.000

308
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 4.500.000

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 3.300.000

9.1.2.19.02.01.001 Perencanaan paket 3.120.000

1.3.3.01.01.06.010 Perencanaan paket 42.455.000

1.3.3.01.01.10.001 perencanaan paket 3.000.000

1.3.3.01.01.10.005 Perencanaan op 2.637.925

1.3.3.01.01.10.005 Perencanaan op 3.750.000

1.3.3.01.01.10.005 Perencanaan op 2.000.000

1.3.4.02.06.03.003 Perencanaan DAK SPAM Perdesaan dok 50.000.000

1.3.4.02.06.03.003 Perencanaan DAK SPAM Perkotaan dok 100.000.000

1.3.4.02.05.04.001 Perencanaan data base sungai Saluran Pembuang dok 750.350.000

309
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Perencanaan Pekerjaan Penambahan Pembangunan WC


1.3.3.01.01.08.004 Paket 9.000.000
Mushola Kantor Bupati

Perencanaan Pembangunan Gedung Puskesmas Karang


9.1.7.02.12.01.001 paket 42.455.000
Bintang (DAK)

9.1.2.15.01.01.001 Perjalan dinas dalam daerah kali 200.000

9.1.2.15.02.01.001 Perjalan dinas luar daerah dalam propinsi Bupati dan disetarakan kali 10.569.000

9.1.2.15.02.01.001 Perjalan dinas luar daerah dalam propinsi Asisten dan disetarakan kali 7.607.000

9.1.2.15.02.01.001 Perjalan dinas luar daerah dalam propinsi Eslon II dan disetarakan kali 7.607.000

9.1.2.15.02.01.001 Perjalan dinas luar daerah dalam propinsi Eslon III dan disetarakan kali 3.750.000

9.1.2.15.02.01.001 Perjalan dinas luar daerah dalam propinsi Eslon IV dan disetarakan kali 1.830.000

9.1.2.15.02.01.001 Perjalan dinas luar daerah dalam propinsi Gol III dan IV kali 1.830.000

9.1.2.15.02.01.001 Perjalan dinas luar daerah dalam propinsi Gol I dan II kali 1.830.000

9.1.2.15.02.01.001 Perjalan dinas luar daerah dalam propinsi Non ASN kali 1.830.000

310
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.15.02.01.001 Perjalan dinas luar daerah luar propinsi Bupati dan disetarakan kali 26.076.000

9.1.2.15.02.01.001 Perjalan dinas luar daerah luar propinsi Asisten dan disetarakan kali 10.741.000

9.1.2.15.02.01.001 Perjalan dinas luar daerah luar propinsi Eslon II dan disetarakan kali 10.741.000

9.1.2.15.02.01.001 Perjalan dinas luar daerah luar propinsi Eslon III dan disetarakan kali 8.647.000

9.1.2.15.02.01.001 Perjalan dinas luar daerah luar propinsi Eslon IV dan disetarakan kali 7.861.000

9.1.2.15.02.01.001 Perjalan dinas luar daerah luar propinsi Gol III dan IV kali 7.861.000

9.1.2.15.02.01.001 Perjalan dinas luar daerah luar propinsi Gol I dan II kali 7.861.000

9.1.2.15.02.01.001 Perjalan dinas luar daerah luar propinsi Non ASN kali 7.861.000

9.1.2.15.01.01.001 Perjalanan Dinas Dalam Daerah Transport dan Uang Harian Enumerator Orang / Kali 500.000

9.1.2.15.01.01.001 Perjalanan Dinas Dalam Daerah DANA DAK Orang / Kali 150.000

9.1.2.15.02.01.001 Perjalanan Dinas Insidentil DPRD Tahun 2.000.000.000

311
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Perjalanan Dinas ke/dari lokasi kegiatan dalam rangka


9.1.2.15.02.01.001 frekuensi 10.800.000
perencanaan, pengendalian dan pengawasan (DAK)

9.1.2.15.02.01.001 Perjalanan Dinas Luar Daerah Luar Propinsi Orang / Kali 6.532.000

1.1.7.01.05.01.005 Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse lebar 4 M Km 292.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse lebar 4 M Km 270.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse lebar 4 M Km 244.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse lebar 4 M Km 220.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse lebar 4 M Km 235.300.000

1.1.7.01.05.01.005 Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse lebar 4 M Km 252.600.000

1.1.7.01.05.01.005 Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse lebar 4 M Km 192.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse lebar 4 M Km 179.900.000

1.1.7.01.05.01.005 Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse lebar 4 M Km 176.400.000

312
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse ltebal 20


1.1.7.01.05.01.005 Km 244.000.000
cm ebar 4 M

Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse tebal 20


1.1.7.01.05.01.005 Km 292.000.000
cm Lebar 4 M

Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse tebal 20


1.1.7.01.05.01.005 Km 270.000.000
cm Lebar 4 M

Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse tebal 20


1.1.7.01.05.01.005 Km 244.000.000
cm Lebar 4 M

Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse tebal 20


1.1.7.01.05.01.005 Km 220.000.000
cm Lebar 4 M

Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse tebal 20


1.1.7.01.05.01.005 Km 235.300.000
cm Lebar 4 M

Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse tebal 20


1.1.7.01.05.01.005 Km 192.000.000
cm Lebar 4 M

Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse tebal 20


1.1.7.01.05.01.005 Km 179.900.000
cm Lebar 4 M

Perkerasan Jalan dengan menggunakan Basecourse tebal 20


1.1.7.01.05.01.005 Km 176.400.000
cm Lebar 4 M

Perkerasan Jalan lebar 4 M dan Pasangan Batu Kiri danan


1.1.7.01.05.01.005 Km 1.650.500.000
tinggi 1,2 M

Perkerasan Jalan lebar 4 M tebal 20 cm dan pembuatan


1.1.7.01.05.01.005 Km 738.000.000
drainase Pas batu dengan Mortar Kiri Kanan tinggi 0,5 M

313
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

Perkerasan Jalan lebar 4 M tebal 20 cm dan pembuatan


1.1.7.01.05.01.005 Km 558.000.000
drainase Pas batu dengan Mortar Kiri Kanan tinggi 0,5 M

9.1.2.13.02.01.001 Perlengkapan Baju Lembar 100.000

9.1.2.03.06.01.001 Perlengkapan Baju Final Duta Wisata Lembar 100.000

9.1.2.14.05.01.001 Perlengkapan Baju Kaos Lembar 100.000

1.3.2.05.02.06.027 Perlengkapan lomba Keg 500.000

9.1.2.20.01.01.001 Perlengkapan membuat roti Paket 1.500.000

9.1.2.13.02.01.001 Perlengkapan Rias Paket 100.000

9.1.2.13.02.01.001 Perlengkapan Rias Paket 500.000

1.3.2.05.02.06.027 Perlengkapan Rias Pemilihan Nanang Galuh TK. Provinsi Paket 500.000

Perlengkapan Rias Pemilihan Putra putri sasirangan TK.


1.3.2.05.02.06.027 Paket 500.000
Provinsi

1.3.2.05.02.06.027 Perlengkapan Rias Pemilihan Putri pariwisata TK. Provinsi Paket 500.000

314
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.20.01.01.001 Perlengkapan salon kecantikan Paket 1.500.000

9.1.2.03.06.01.001 Perlengkapan Slempang Buah 175.000

Perlengkapan Slempang Peserta Pemilihan Nanang Galuh TK.


1.3.2.05.02.06.027 Buah 200.000
Provinsi

Perlengkapan Slempang Peserta Pemilihan Putri Pariwisata TK.


1.3.2.05.02.06.027 Buah 200.000
Provinsi

Perlengkapan Slempang peserta Putra Putri Sasirangan TK..


1.3.2.05.02.06.027 Buah 200.000
Provinsi

9.1.2.03.06.01.001 Perpanjangan Domain Rawabatik thn 450.000

9.1.2.03.06.01.001 Perpanjangan Domain Tanahbumbukab.go.id thn 100.000

1.3.2.05.02.06.027 Pertunjukkan Kreasi Daerah Kegiatan 2.500.000

1.1.7.01.01.02.001 Pestisida Herbisida Liter 102.700

1.3.2.03.03.01.137 Ph meter Buah 140.000

1.3.2.03.03.01.137 pH Meter Digital Set 3.000.000

315
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.07.01.07.097 Phacoemulsification Unit 756.380.453

1.3.2.07.01.29.001 Phantom Gigi Buah 800.000

1.3.2.07.01.10.066 Photo Therapy / Blue Light (DAK) unit 108.000.000

1.3.2.05.02.05.026 Pipa mata kompor Buah 1.000.000

1.3.2.05.02.05.026 Piring Lusin 250.000

9.1.2.03.12.01.001 Piring Besar Buah 25.000

1.3.2.05.02.05.026 piring makan Buah 50.000

9.1.2.02.06.01.001 Pisang Sisir 20.000

9.1.2.02.06.01.001 Pisang Barenggeng Sisir 35.000

9.1.2.02.06.01.001 Pisang Manurun Sisir 25.000

9.1.2.02.06.01.001 Pisang Raja Sisir 25.000

316
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.02.06.01.001 Pisang Raja Sisir 25.000

1.1.7.01.05.01.003 Pisau buah 50.000

1.3.2.09.02.02.010 Pisau Buah 50.000

1.3.2.05.02.05.026 Pisau dapur Buah 175.000

9.1.2.20.03.01.001 Pisau Fillet Unit 400.000

1.1.7.01.01.12.001 Pisau Raut Buah 75.000

1.3.2.06.01.02.061 Recovery dan maintenance OS laptop kali 200.000

9.1.2.18.03.01.001 Rehab Posyandu Pkt 10.000.000

1.3.3.01.01.32.001 Rehab Tempat Parkir Paket 50.000.000

1.1.7.01.05.01.005 rehab titian jembatan kayu Unit 100.000.000

1.1.7.01.05.01.005 REHAB Titian jembatan menggunakan Lantai Beton Unit 560.000.000

317
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.05.01.005 Rehabilitasi Daerah Irigasi Bakarangan (IPDMIP) Paket 3.314.342.640

1.1.7.01.05.01.005 Rehabilitasi Daerah Irigasi Hatiif (IPDMIP) Paket 1.000.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Rehabilitasi Daerah Irigasi Karang Bintang (IPDMIP) Paket 4.319.903.359

1.1.7.01.05.01.005 Rehabilitasi Daerah Irigasi Kersik Putih (IPDMIP) Paket 931.736.727

1.1.7.01.05.01.005 Rehabilitasi Daerah Irigasi Kusambi (IPDMIP) Paket 630.711.640

1.1.7.01.05.01.005 Rehabilitasi Daerah Irigasi Segumbang(IPDMIP) Paket 4.125.961.056

1.3.3.01.01.12.001 Rehabilitasi Gedung Pasar fisik paket 200.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Rehabilitasi Jaringan Irigasi D.I. Pulau Wali ( Fisik ) DAK Paket 3.754.300.000

1.1.7.01.05.01.005 Rehabilitasi Jaringan Irigasi D.I. Pulau Wali ( Fisik ) DAK Paket 3.754.300.000

1.1.7.01.05.01.005 Rehabilitasi Jaringan Irigasi D.I.R. Guntung ( Fisik ) DAK Paket 1.250.000.000

1.1.7.01.05.01.005 Rehabilitasi Jaringan Irigasi D.I.R. Guntung ( Fisik ) DAK Paket 1.250.000.000

318
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.19.02.01.001 Rehabilitasi Jaringan Irigasi Tambak Kec. Kusan Hilir Bangunan irigasi Paket 200.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Rehabilitasi Pintu air Kec. Kusan Hulu Bangunan Pelengkap Irigasi unit 150.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Rehabilitasi Rumah Akibat Bencana Alam Tipe C / Non permanen Unit 35.000.000

9.1.2.20.01.01.001 Rehabilitasi Rumah Akibat Bencana Alam Tipe B / Non permanen Unit 52.500.000

Rehabilitasi sungai bekampung tembus sungai Pendamaran Ds.


1.3.4.02.05.04.001 Saluran Pembuang paket 200.000.000
Pacakan

9.1.2.18.04.14.003 Rehabilitasi Tanggul Penahan Banjir ds. Mangkalapi paket 200.000.000

9.1.2.18.04.14.003 Rehabilitasi Tanggul tanjung Bilu Ds. Tapus paket 200.000.000

9.1.2.19.02.01.001 Rehabilitasi Total Pintu air Desa Tapus Kec. Kusan Hulu Bangunan Pelengkap Irigasi unit 100.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Rehabilitasi WC Paket 10.000.000

9.1.2.03.12.01.001 Resint Kg 150.000

9.1.2.02.06.01.001 Sambel Botol 15.000

319
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.20.01.01.001 Sarana Prasarana Budidaya Ikan Air Tawar (Nila, Lele,Patin) Paket 68.750.000

9.1.2.03.12.01.001 Sepeda Gunung Buah 3.000.000

9.1.7.01.10.01.001 Sepeda Gunung - Hadiah Buah 3.000.000

1.1.7.01.03.03.007 Sertifikasi - Cetak Sertifikat Orang 100.000

9.1.2.03.08.01.001 Sertifikasi BPOM (PNBP) IKM/UMK 500.000

Sertifikasi Pangan ( Biaya Laboratorium utk SPP-IRT dan


9.1.2.03.08.01.001 IKM/UMK 490.000
BPOM)

1.3.3.01.01.01.001 Sertifikat paket 5.000.000

9.1.2.18.03.06.001 Sertifikat Laik Operasi (SLO) Kelistrikan Paket 55.000.000

9.1.2.18.03.06.001 Sertifikat Laik Operasi (SLO) Kelistrikan Paket 62.000.000

1.5.3.01.01.02.001 Sertifikat SSL Tahun 35.000.000

1.1.7.01.05.01.002 sertifikat Tanah Waduk Paket 10.000.000

320
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.3.2.10.01.02.001 Server Arsip Digital Unit 110.000.000

1.5.3.01.01.05.002 Server Arsip Digital Unit 160.000.000

1.5.3.01.01.05.002 Server Layanan Aplikasi Dafduk Unit 110.000.000

1.5.3.01.01.05.002 Server SIAK Unit 170.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa 2 Kantor Kecamatan Tahun 50.000.000

1.5.2.01.01.01.002 Sewa Alat Berat Jam 250.000

9.1.2.14.02.01.001 Sewa Baju Adat Pria/Wanita orang 1.000.000

9.1.2.08.01.01.001 Sewa Bus Angkutan Jamaah Haji ke Embarkasi Banjarbaru Unit 7.500.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Gedung Kali 550.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Gedung Kali 1.250.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Gedung Hari 1.500.000

321
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Gedung Buah 2.500.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Gedung kgt 30.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Gedung Kali 500.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Gedung Hari 2.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Gedung Unit 5.000.000

9.1.2.10.04.01.001 Sewa genset Unit 1.500.000

9.1.2.10.04.01.001 Sewa Genset Tahun 50.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Hotel (Karantina) Pemilihan Duta Wisata Tk Kabupaten Orang / Kamar 250.000

9.1.2.08.02.01.001 Sewa Kapal Unit 5.000.000

9.1.2.08.02.01.001 Sewa Kapal Paket 5.000.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Karpet Paket 200.000

322
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Karpet Permadani Paket 200.000

9.1.2.08.01.01.001 Sewa Kendaraan Roda 6 Kali 1.500.000

9.1.2.10.01.01.001 Sewa kursi Buah 5.000

9.1.2.10.01.01.001 Sewa kursi Buah 6.000

9.1.2.10.01.01.001 Sewa kursi Orang 10.000

9.1.2.10.01.01.001 Sewa kursi bh 20.000

9.1.2.10.01.01.001 Sewa kursi Set 300.000

9.1.2.10.01.01.001 Sewa kursi Kali 500.000

9.1.2.10.01.01.001 Sewa kursi Paket 1.500.000

9.1.2.10.01.01.001 Sewa kursi thn 200.000.000

9.1.2.10.01.01.001 Sewa kursi Paket 2.000.000

323
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Kursi Plastik Buah 5.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa lapangan bulu tangkis Paket 3.500.000

9.1.2.07.02.01.001 sewa lapangan sepakbola Paket 2.500.000

9.1.2.03.06.01.001 Sewa Layanan Vsat Mobil Pelayanan Bulan 25.190.000

1.5.2.01.01.01.005 Sewa Matras Set 1.500.000

9.1.2.10.01.01.001 Sewa Meja Buah 20.000

9.1.2.10.01.01.001 Sewa meja kursi thn 150.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa mess anggaran Tahun 85.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Mess Pemda thn 100.000.000

9.1.2.08.01.01.001 Sewa Mobil Kali 500.000

9.1.2.08.01.01.001 Sewa Mobil Unit 750.000

324
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.08.01.01.001 Sewa Mobil Paket 1.000.000

9.1.2.08.01.01.001 Sewa Mobil Buah 500.000

9.1.2.08.01.01.001 Sewa Mobil Kali 500.000

9.1.2.08.01.01.001 Sewa Mobil Ambulance Unit 750.000

9.1.2.08.01.01.001 Sewa Mobil Truck (13 Desa Adat) Unit 1.000.000

9.1.2.10.06.01.001 Sewa Pakaian Tari set 800.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Panggung kl 5.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Panggung Unit 6.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Panggung Pkt 10.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Panggung Paket 30.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Panggung thn 150.000.000

325
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Panggung buah/ Keg 1.500.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Panggung thn 150.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Penginapan Tamu Pemda/Tempat Acara Tahun 400.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Penginapan Tamu Pemda/Tempat Acara thn 450.000.000

9.1.2.18.03.01.001 Sewa Penginapan Tamu Pemda/Tempat Acara thn 350.000.000

9.1.2.08.02.01.001 Sewa Perahu Buah 3.000.000

9.1.2.08.02.01.001 Sewa perahu Buah 1.500.000

9.1.2.08.02.01.001 Sewa Perahu Buah 3.000.000

9.1.2.08.02.01.001 Sewa perahu kecil Buah 1.500.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa perlengkapan karate paket 2.000.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa perlengkapan silat paket 2.000.000

326
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.07.001 Sewa Publikasi Elektronik (Videotron) thn 500.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Rumah Rumah 1.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Rumah Tahun 12.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Rumah unit/thn 30.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Rumah Tahun 50.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Rumah unit/tahun 75.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Rumah thn 100.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Rumah Tahun 130.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa rumah dinas jabatan Sekda thn 100.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa rumah dinas jabatan Wakil Bupati Tahun 130.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Rumah Tunggu Kelahiran Puskesmas Perawatan Satui unit/bulan 1.800.000

327
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.07.02.01.001 Sewa Rumah Tunggu Kelahiran Kabupaten unit/bulan 2.000.000

9.1.2.10.01.01.001 Sewa Sofa Buah 200.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Sofa Set 1.500.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Sound System Kali 350.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Sound System Kali 500.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Sound System Kali 750.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Sound System Kali 1.000.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Sound System Paket 1.500.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Sound System Kali 2.500.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Sound System Paket 3.000.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Sound System Kali 5.000.000

328
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Sound System Kali 6.000.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Sound System Kali 7.500.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Sound System Paket 20.000.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Sound System Paket 25.000.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa Sound System thn 200.000.000

9.1.2.10.07.01.001 Sewa sound system thn 150.000.000

1.3.2.05.02.06.029 Sewa Stand m2 5.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Sewa Stand Pameran Dalam Provinsi Kali 20.000.000

1.3.2.05.02.06.027 Sewa Stand Pameran Luar Provinsi Kali 25.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa tempat /ruangan - Acara Forum Pkt 15.000.000

1.5.2.01.01.01.003 Sewa tempat Pertemuan (Dana IPDMIP) kali 4.000.000

329
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.10.05.01.001 Sewa tenda Blok 300.000

9.1.2.10.05.01.001 Sewa Tenda Set 500.000

9.1.2.10.05.01.001 Sewa Tenda Buah 6.000.000

9.1.2.10.05.01.001 Sewa tenda thn 175.000.000

9.1.2.10.05.01.001 Sewa Tenda paket/kegiatan 800.000

9.1.2.10.05.01.001 Sewa Tenda Buah 350.000

9.1.2.10.05.01.001 Sewa Tenda Buah 400.000

9.1.2.10.05.01.001 Sewa tenda thn 150.000.000

9.1.2.10.05.01.001 Sewa Tenda - Temu Lapang buah/ Keg 375.000

9.1.2.10.05.01.001 Sewa Tenda Selamatan Paket 1.500.000

9.1.2.03.12.01.001 sewa tenda untuk pedagang Paket 26.102.000

330
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

9.1.2.10.05.01.001 sewa tenda untuk pedagang Paket 18.000.000

Sewa Truck Angkutan Barang Jamaah Haji ke Embarkasi


9.1.2.08.01.01.001 Unit 2.000.000
Banjarbaru

9.1.2.08.01.01.001 Sewa Truk dalam daerah kali 2.000.000

9.1.2.08.01.01.001 Sewa Truk ke luar daerah kali 3.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa workshop aset thn 85.000.000

9.1.2.07.02.01.001 Sewa workshop aset thn 85.000.000

9.1.2.03.12.01.001 SPPD Pengembangan wawasan peserta PASKIBRAKA OK 5.000.000

1.5.3.01.01.06.002 Study Kelayakan RP2KPKPK Paket 1.000.000.000

1.5.3.01.01.06.002 Study Kelayakan Tempat Pelelangan Ikan (TPI) FS Tempat Pelelangan Ikan (TPI) paket 150.000.000

1.1.7.01.05.01.009 Sumur Bor Paket 40.000.000

1.3.5.01.01.10.001 Surat Kabar Harian eksemplar 110.000

331
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1.1.7.01.03.08.012 Switch up Buah/thn 240.000

1.3.2.07.01.01.169 Syringepump buah 20.000.000

9.1.2.18.02.01.003 Tablet Unit 15.000.000

9.1.2.03.01.01.001 Tagihan telpon kantor tahun 48.000.000

9.1.2.03.01.01.001 Tagihan telpon kantor SKB tahun 4.440.000

9.1.2.03.01.01.001 Tagihan telpon kantor ULWK tahun 4.440.000

1.1.7.01.03.08.012 Tambah Daya Paket 3.500.000

9.1.7.01.22.01.001 Tampon Tang buah 200.000

1.3.3.01.01.01.001 Tanah Bangunan paket 2.017.000.000

1.3.3.01.01.01.001 Tanah jalan paket 24.720.800

1.3.2.04.01.01.013 Tanah Urug rit 200.000

332
KODE BARANG URAIAN SPESIFIKASI SATUAN HARGA

1 .1 .7.01.05.01.002 Tanah Waduk Paket 1.930.000.000

1.3,4.02.01.01.001 Tanah Waduk paket 3.860.000.000

't,1 .7.01 .01 .08.002 Tanaman Perdu Paket 15.000.000

1 .3.5.02.01 .01.001 Tarbang romaja me6jid 10 K€camatan Paket 200.000.000

1.5.3.01 .0'1.05.002 Toad For Oracle Unit 26.000.000

'1 3.2.05.02 06.021 Video Full Kegiatan Paket 15.000.000

9.1 .2.23.02.01.001 Video Profil/ Kegiatan Tahun 15.000.000

9,1 .2.02.04.01.001 Vitamin paket 30"000.000

BUPATI TAN BUMBU,

H. SUDIAN NOOR

333

Anda mungkin juga menyukai