Anda di halaman 1dari 1

IZIN KUNJUNGAN TERBATAS

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


0 1/ 2

TANGGAL TERBIT Ditetapkan,


DIREKTUR
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
(SPO)
dr.H.AFRIZAL HASAN
NIP. 19760529 200604 1 008

Merupakan fasilitas yang diberikan kepada pengunjung pasien rawat inap diluar
PENGERTIAN
jam kunjungan dengan melihat kepentingan.

TUJUAN Pengunjung dapat berkunjung sesuai dengan dengan keperluaannya

1. SK Direktur No. 100/005/015/AKRE/RSUD-PP/VI/2016 tentang perlindungan


KEBIJAKAN pasien terhadap kekerasan fisik
2. SK Direktur No. 100/005/080/AKRE/RSUD-PP/VI/2016 tentang tata tertib
pengunjung

1. Security memberi senyum, salam, sapa


2. Security menanyakan alasan dan tujuan yag jelas kepada pengunjung
3. Security memeriksa data pasien rawat inap yang akan dikunjungi.
4. Security mengkoordinasikan dengan perawat ruangan melalui telepon
5. Bila diijinkan oleh perawat maka berikan surat ijin kunjungan terbatas
6. Surat ijin kunjungan terbatas diserahkan kembali kepada security pada
PROSEDUR saat pengunjung telah selesai dan ditandatangani oleh perawat.
7. Surat ijin kunjungan terbatas diarsipkan di pos security, dan
didokumentasikan di pos security.
8. Kriteria pengunjung yang diberi surat ijin kunjungan terbatas:
a) Pasien dalam kondisi kritis
b) Pasien rencana operasi, sebelum dan sesudah operasi
c) Keluarga pasien yang diminta untuk persetujuan tindakan medis
d) Keluarga dari luar kota.

Unit Terkait 1. Security


2. Ruang rawat inap

Anda mungkin juga menyukai