Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN CIREBON

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS BEBER
Jl. Raya BEBER N0. 35 Desa BEBER Kecamatan BEBER
Telp. (0231) 8825162 Hotline SMS 085317169009
Email : puskesmasBEBER@gmail.com Kode Pos 45167

KEPUTUSAN
KEPALA UPT PUSKESMAS BEBER
NOMOR : 440/186/PKM.TRS/I/2018

TENTANG

KEHARUSAN MELAKUKAN IDENTIFIKASI


DOKUMEN DAN PELAPORAN KASUS KTD KPC KNC
DI UPTDPUSKESMAS BEBER

KEPALA UPT PUSKESMAS BEBER

Menimb : a. bahwa Tenaga klinis wajib berperan aktif mulai dari identifikasi
ang
permasalahan mutu layanan klinis, melakukan analisis,
menyusun rencana perbaikan, melaksanakan, dan
menindaklanjuti. Identifikasi permasalahan mutu layanan
klinis, potensi terjadinya risiko (KTD, KNC, KPC ) dilakukan
dengan menggunakan indikator-indikator pelayanan klinis yang
ditetapkan oleh Puskesmas dengan acuan yang jelas.
b. BahwaPuskesmassebagaitempatpelayanankesehatanmasyarakat
yang
harusmemilikikeharusanmelakukanidentifikasidokumendanpela
porankasus KTD, KNC, KPCgunauntukmenghasilkanlaporan
yang cepattepatdanakurat di UPTDPuskesmasBEBER;

c. bahwa sehubungan dengan butir adan b tersebut diatas maka


perlu menetapkan Surat Keputusan Kepala UPT PUSKESMAS
BEBER. tentang
keharusanmelakukanidentifikasidokumendanpelaporankasus
KTD;

Menging :
at
1. Undang-Undang Republik Indonesia, Nomor 36 Tahun 2009,
tentang Kesehatan;

2. Undang-undang Republik Indonesia, Nomor 36 Tahun 2014,


tentang Tenaga kesehatan;
3. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 72 Tahun 2012
tentang Sistem Kesehatan Nasional;

4. Peraturan Presiden No 12 Tahun 2013, pasal 42 tentang


Jaminan Kesehatan Nasional;

5. Peraturan Kementerian Kesehatan No.


1691/MENKES/PER/VIII/2011, tentang Keselamatan Pasien
Rumah Sakit

6. Peraturan Kementerian Kesehatan, Nomor 71 Tahun 2013


tentang Jaminan Kesehatan Nasional, Tahun 2019 akreditasi
sebagai salah satu syarat credentialing;

7. Peraturan Menteri Kesehatan, Nomor 75 Tahun 2014 tentang


Pusat Kesehatan Masyarakat;

8. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia, Nomor


828/Menkes/SK/IX/2008 tentang Standar Pelayanan Minimal
Bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota;

9. Peraturan Bupati Kuningan Nomor 69 Tahun 2008 tentang


organisasi, tugas, fungsi dan tata kerja unit pelaksana teknis
Pusat Kesehatan Masyarakat.

MEMUTUSKAN

Menetap KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMASTENTANG KEHARUSAN


akan MELAKUKAN IDENTIFIKASI DOKUMEN DAN PELAPORAN KASUS
KTD, KNC, KPC DI UPT PUSKESMAS BEBER

Pelaporanterjadinyainsidenkeselamatanpasiendantindaklanjutnya
Kesatu : baikdalambentuk RCA
atauinvestigasisederhanasesuaidengantingkatrisikodarikejadian.
Sebagaiacuanpenerapanlanghkah-
langkahuntuktercapainyatertibadministrasidalamrangkameningk
Kedua : atkanmutupelayanankesehatan di
UPTDPuskesmasBEBERkhusunyakejadian yang tidakdiinginkan
(KTD), Kejadiannyariscedera ( KNC ) dankejadianPotensialCedera (
KPC );

Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan


ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dan atau
kesalahan didalamnya, akan diadakan perbaikan seperlunya;

Ditetapkan di Cirebon
PadaTanggal, 5 Januari 2017

KEPALA PUSKESMAS BEBER,

Anda mungkin juga menyukai