Anda di halaman 1dari 2

PEMELIHARAAN DAN PEMANTAUAN

INSTALASI AIR
No. Dokumen : SOP/UKP/ / 2018
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 27 Maret 2018
Halaman : 1/2
Disahkan oleh Kepala Puskesmas Luwunggede
PUSKESMAS SUNARTO, S.Kep. MH
LUWUNGGEDE NIP. 19720610 199203 1 003

1. Pengertian Pemeliharaan dan pemantauan instalasi air adalah kegiatan pemantauan kondisi air
meliputi sumber air, kecukupan air untuk pemenuhan kebutuhan di lingkungan
Puskesmas.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk petugas dalam memantau
kebersihan atau kelayakan air bersih sehingga tidak tercemar.
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Luwunggede Nomor : 080/SK/III/2018 tentang
Pemantauan Lingkungan Fisik di Puskesmas Luwunggede.
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 13 Tahun 2015 tentang
Penyelenggaraan Kesehatan Lingkungan di Puskesmas.
5. Alat dan 1. ATK.
Bahan 2. Ceklist lingkungan fisik.
6. Langkah – 1. Petugas memastikan tidak ada kebocoran atau sumbatan.
langkah 2. Petugas memastikan air mengalir bersih, dan cukup.
3. Petugas memastikan tidak ada genangan air.
4. Petugas memastikan saluran air lancar.
5. Petugas mendokumentasikan pemantauan pada lembar ceklist lingkungan fisik.
6. Petugas melaporkan hasil pemantauan dan rencana tindak lanjut pada kepala
puskesmas.
7. Diagram Alir Petugas memastikan tidak ada kebocoran
Petugas memastikan air mengalir
atau sumbatan
bersih, dan cukup

Petugas mengkoordinasi dengan


Petugas memastikan saluran air bagian ruangan
lancar

Petugas melaporkan hasil pemantauan dan


rencana tindak lanjut pada kepala puskesmas.
Petugas mendokumentasikan
pemantauan pada lembar ceklist
lingkungan fisik

8. Unit terkait Tata usaha.


9. Dokumen Ceklist lingkungan fisik (Jadwal pemantauan dan pemeliharaan instalasi listrik, air,

1/2
terkait ventilasi, gas dan sistem lain).
10.Rekaman
historis No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
perubahan

2/2

Anda mungkin juga menyukai