Anda di halaman 1dari 2
PEMERINTAH KOTA TEGAL SEKRETARIAT DAERAH Jl. Ki Gede Sebayu Nomor 12 Telepon (0283) 355137 -8 TEGAL — Tegal, 28 April 2020 Kepada Yth. Sekretaris Daerah / Asisten Sekretaris Daerah / Sekretaris DPRD / Staf Abii / Kepala Dinas / Badan / Inspektur / Satuan Khusus / “ Direktur RSUD Kardinah / Kepala Bagian / Kantor / Camat / Lurah Se - Kota Tegal. di- TEGAL SURAT EDARAN NOMOR : 850/007 , TENTANG PERUBAHAN KEDUA ATAS SURAT EDARAN WALI KOTA TEGAL NOMOR 850/002 TANGGAL 23 MARET 2020 PERIHAL SURAT EDARAN HARI LIBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA TAHUN 2020 A. Dasar: Surat Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 391 Tahun 2020, Nomor 02 Tahun 2020, Nomor 02 Tahun 2020, tentang Perubahan kedua atas Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 728 Tahun 2019. Nomor 213 Tahun 2019, Nomor 01 Tahun 2019 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2020. B. Pelaksanaan : Mengubah lampiran Surat Edaran Wali Kota Tegal Nomor 850/012 Tanggal 18 Desember 2019 perihal Surat Edaran Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tabun 2020 sebagaimana telah diubah dengan Surat Edaran Wali Kota Tegal Nomor 850/002 Tanggal 23 Maret 2020 tentang perubahan atas Surat Edaran Wali Kota Tegal Nomor 850/012 Tanggal 18 Desember 2019 perihal Surat Edaran Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2020, ‘menjadi sebagaimana tercantum dalam lampiran ini. Demikian untuk menjadi perhatian dan dilaksanakan dengan scbaik-baiknya, Tembusan kepada Yth. : ees Walik Kota Tegal, sebagai laporan Wakil Wali Kota Tegal; Para Assisten Sckda Kota Tegal; Arsip. Lampiran Surat Edaran Walikota Tegal Tanggal Nomor 128 April 2020 : 850/007 HARI LIBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA TAHUN 2020 A, HARI LIBUR NASIONAL TAHUN 2020 NO. | ___TANGGAL HARI KETERANGAN STATUS. |__1. [1 Samuari 2020 Rabu Tahun Baru 2020 Masehi ‘Tetap | (2. [2s Januari 2020 Sabtu ‘Tahun Baru Implek 2571 Kongzili Tetap | L 22 Maret 2020 | Minggu Isra’Mi’raj Nabi Muhammad SAW Tetap (4. [25 Maret 2020 [ Rabu Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1942 Tetap L 5. | 10 April 2020 Jum'at ‘Wafat Isa Al Masih Tetap | 6.| 1 Mei 2020 Jum’at Hari Buruh Intemasional Tetap [7 [7 Mei 2020 Kamis Hari Raya Waisak 2564 Tetap | 8. | 21 Mei 2020 Kamis Kenaikan Isa Al Masih a Tetap 9, 24-25 Mei 2020 | Minggu-Senin _| Hari Raya Idul Fitsi 1441 Hijriyah Tetap 10. | 1 Juni 2020 | Senin Hari Lahir Pancasila | Tetap 11, | 31 Juli 2020 Jum’ at Hari Raya Idul Adha 1441 Hijriyah | Tetap 12. | 17 Agustus 2020 Senin Hari Kemerdekaan Republik Indonesia _| Tetap 13, | 20 Agustus 2020 Kamis Tahun Baru Islam 1442 Hijriyah Tetap 14, | 29 Oktober 2020 Kamis | Maulid Nabi Muhammad SAW Tetap 15, |25Desember 2020 | __Jum’at Hari Raya Natal Tetap B, CUTI BERSAMA TAHUN 2020 mul SEMULA PERUBAHAN 5 NO. | “EANGGAL. HART TANGGAL HARI ssitesmaucmiall Wine cnn’ 1. | 22,26, 27,28 | Jum’at,Selasa, |22Mei2020 | Jum’at Hari RayaIdul | Berubah | dan 29 Mei 2020 | Rabu,Kamis Fitri 1441 Hijriah ures | dan Fumvat 2. | 21 Agustus 2020 | Jum’at - - Tahun Baru islam | Tetap | | 1442 Hifjriyah 3. | 30 Oktober 2020 | Jum’at 28 dan 30 Rabu dan Jum’at | Maulid Nabi SAW | Berubah \ | Oktober 2020 4. | 24 Desember Kamis - Hari Raya Natal | Tetap | 2020 3, /26.27,28 29 | Selasa, Rabu, | 28,29,30dan31 | Senin, Selasa, | PenggantiCuti_ | Berubah | Mei 2020 Kamis dan | Desember 2020 | Rabu dan Kamis | Bersama Hari | Jum'at ‘i Raya Idul Fitri | 1441 Hijriyah \ \Q Rip: 1966207 199310 1 001

Anda mungkin juga menyukai