Anda di halaman 1dari 8

Soal TO-1

(Struktur Atom)
1. Konfigurasi elektron unsur 2963,546 Cu adalah
a. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d9
b. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s1 3d10
c. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d9 4s2
d. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s1 3d9
e. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d10 4s1
Kunci Jawaban : B

2. Diketahui unsur-unsur A, B, C, dan D, masing-masing mempunyai susunan elektron :


A : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d8
B : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d9 4p6 5s2 4d7
C : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s1 3d10
D : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d9 4p6 5s2 4d10 5p6 6s2 4f2
Diantara unsur-unsur tersebut, yang terletak dalam satu golongan adalah :
a. A dan B
b. A dan C
c. A dan D
d. B dan C
e. B dan D
Kunci Jawaban : A

(Sistem PeriodikUnsur)
3. Urutan Energi ionisasi atom atom berikut yang benar dari terkecil hingga terbesar adalah :
a. Li<Be<B<C<N<O
b. Li<B<Be<C<O<N
c. Li<Be<B<N<C<O
d. Li<B<Be<C<N<O
e. Li<Be<B<C<N<O
Kunci Jawaban : B
4. Manakah yang memiliki urutan Afinitas electron yang benar mulai dari terkecil
a. Be>B>C>N
b. B>C>N>Be
c. N>C>Be>B
d. B>Be>C>N
e. Be>N>B>Li
Kunci Jawaban : C
(Ikatan Kimia)
5. Jika diketahui unsur 9F dan 5B (nomor atom B=5 dan F=9) dapat membentuk orbital hidrida
menghasilkan molekul yang berbentuk trigonal planar. Maka molekul dan orbital hidrida
yang terbentuk adalah…
a. BF3, sp3
b. B3F, sp2
c. FB3, sp2
d. BF3, sp2
e. BF3, p2s
Kunci Jawaban : D

6. Berikut ini merupakan molekul yang memiliki bentuk geometri tertentu :


I. BrF5 iii. PCl5
II. SF5- IV. PF5
Diantara molekul berikut yang memiliki geometri molekul Trigonal Bipiramida adalah
a. i dan ii
b. ii dan iii
c. ii, iii, dan iv
d. I, iii, dan iv
e. III dan iv
Kunci Jawaban : C

(Konsentrasi)
7. Pada reaksi netralisasi menggunakan asam dan basa kuat, sebanyak 1,71 gram basa
dihidroksi yang mengandung kation X direaksikan dengan 100 mL HCl 0,2 M (Ar O=16; H=1)
maka massa atom relative dari X adalah…
a. 85,5 g/mol
b. 68,5 g/mol
c. 137 g/mol
d. 173 g/mol
e. 93 g/mol
Kunci Jawaban : C

(Stoikiometri)
8. Tabung berisi gas metana CH4 (Ar C=12; H= 1) ditimbang pada suhu dan tekanan tertentu.
Kemudian tabung dikosongkan dan diisi gas oksigen dengan kondisi isotermik isokhorik serta
isobarik. Berapakah berat gas oksigen...
a. Sama dengan berat metana
b. Dua kali lebih berat metana
c. Tiga kali lebih berat metana
d. Setengah kali berat metana
e. Empat kali berat metana
Kunci Jawaban : B
9. 46 gram senyawa karbon terdiri aas unsur karbon, hydrogen, dan oksigen yang ketika
dibakar secara sempurna menghaslkan 88 gram gas CO 2 dan 54 gram uap air (Ar H: 1 ; C:12 ;
O;16)
rumus empiris senyawa tersebut adalah…
a. C3H8O
b. C2H6O2
c. C2H6O
d. CH2OH
e. CH3O
Kunci Jawaban : C

(Laju Reaksi)
10. Dengan menggunakan data berikut:

Percobaan (H2) molL-1 (SO2) molL-1 Waktu reaksi(sekon)

A X 4x 36

B 2x 4x 18

C 4x 4x 9

D 4x 2x 18

E 4x x 36

Sehingga :
a. Orde reaksi terhadap SO2 adalah 2
b. Orde reaksi terhadap H2 adalah 2
c. Orde reaksi total adalah 4
d. Rumus laju reaksi V= k[H2]2[SO2]2
e. Kecepatan reaksi menjadi 4 kali jika H2 dan SO2 dinaikkan 2kali
Kunci Jawaban : E
11. Ketika suatu reaksi mengalami kenaikan suhu dari 35 o menjadi 85o. jika kenaikkan tiap 10o
menyebabkan kecepatan menjadi 2 kali lebih cepat, maka kecepatan reaksi tersebut
menjadi…
a. 64 kali lebih cepat
b. 32 kali lebih cepat
c. 32 kali lebih lambat
d. 16 kali lebih cepat
e. 24 kali lebih lambat
Kunci Jawaban : C
(Kesetimbangan Kimia)
12. Dalam kondisi suhu tertentu dan volume 1 L terjadi reaksi kesetimbangan dari gas SO 3
menjadi gas SO2 dan oksigen. Jika 1 mol SO3 dipanaskan dan ketika kesetimbangan terdapat
oksigen sebanyak 3 mol. Maka nilai derajat disosiasi dari SO 3 adalah…
a. 0,8
b. 0,7
c. 0,5
d. 0,4
e. 0,6
Kunci Jawaban : E
13. Pembuatan gas ammonia menurut Haber-Bosch adalah :
N2(g) +3H2(g)-> 2NH3(g) dengan entalpi reaksi -188,19kj.Jika diinginkan reaksi bergerak kea rah
produk, maka perubahan yang harus dilakukkan adalah :
a. Diberi katalis
b. Tekanan diperbesar
c. Volume diperbesar
d. Konsentrasi reaktan diperkecil
e. Tekanan diperbesar
Kunci Jawaban : E
(Termokimia)
14. Pada sampel air bersuhu 23,4oC di dalam calorimeter tekanan tetap dengan kapasitas kalor
dapat diabaikan, kemudian ditambahkan 12,2 gram logam Al dengan suhu 81,7 oC. jika suhu
akhir campuran adalah 24o, maka massa air dalam calorimeter (cair: 4,184 J/g OC cal: 0,9J/g OC
adalah..
a. 252,36 gram
b. 422,36 gram
c. 1173,2 gram
d. 350,3 gram
e. 525,36 gram
Kunci Jawaban : A
15. Tentukan jumlah kalor yang dilepaskan jika 22 gram propane dibakar secara sempurna
menggunakan oksigen sehingga menghasilkan gas karbondioksida dan uap air. Ar C=12 dan
H=1, jika
∆ Hf CO2(g)= -393,5kj/mol
o

∆ Hfo H2O(g)= -242 kj/mol


∆ Hfo C3H8(g)= -103,9kj/mol
a. +511,2 kJ
b. -2044,6 kJ
c. +2044,6 kJ
d. -1022,3 kJ
e. +1022,3 kJ
Kunci Jawaban : D
(Asam-Basa)
16. Sebanyak 0,4 gram padatan NaOH dengan massa molekul 40g/mol dilarutkan ke dalam 100
mL larutan HCl 0,2M, maka pH campuran adalah
a. 1
b. 7
c. 13
d. 12
e. 5
Kunci Jawaban : A

17. Jika larutan asam HA memiliki pH 4, maka besarnya tetapan ionisasi La dari HA adalah
a. 10-4
b. 2x10-5
c. 10-6
d. 3x10-6
e. 2x10-6
Kunci Jawaban : C

(Reaksi Redoks)

18. Di antara rekasi (belum setara) berikut, yang merupakan reaksi redoks adalah ....
(1) SO3 (g) + 2KOH(aq) → K2SO4(aq) + H2O(l)
(2) Cl2(g) + SO2(g) + H2O(l) → HCl(aq) + H2SO4(aq)
(3) AgNO3(aq) + NaCl(aq) → AgCl(s) + NaNO3(aq)
(4) H2O2(aq) → H2O(l) + O2(g)
Kunci Jawaban : C

19. Perhatikan reaksi redoks berikut:

Br2(g) + OH–(aq)  →   BrO3–(aq) + Br–(aq) + H2O(l) (belum setara)

Setelah reaksi redoks disetarakan, perbandingan mol produk ion BrO 3- dan Br- dalam reaksi
redoks tersebut adalah ….
a. 1 : 3      d. 3 : 6
b. 5 : 1      e. 1 : 5
c. 2 : 3
Kunci Jawaban : E

(Elektrokimia)

20. Berikut adalah data potensial reduksi standar (E o) untuk beberapa kation:
Au3+(aq) + 3e- →Au(s) Eo = +1,50 V
Sn2+(aq) + 2e- → Sn(s) Eo = -0,14 V
2+ -
Ca (aq) + 2e  →Ca(s) Eo = -2,87 V
2+ -
Co (aq) + 2e  →Co(s) Eo = -0,28 V
Notasi sel Volta di bawah ini memiliki reaksi yang spontan, kecuali …
a.  Co|Co2+||Au3+|Au
b. Ca|Ca2+||Au3+|Au
c. Co|Co2+||Sn2+|Sn
d. Au|Au3+||Sn2+|Sn
e. Ca|Ca2+||Sn2+|Sn
Kunci Jawaban : C

21. Elektrolisis 100 mL larutan CuSO4 0,1 M dalam bejana A dan 100 mL larutan AgNO 3 0,1 M
dalam bejana B dilakukan seri menggunakan arus tetap 1 A pada anoda dan katoda Pt.   Pada
tiap-tiap katoda terbentuk endapan Cu dan Ag sementara pada anoda dihasilkan gas
O2 (ArCu=63,5; Ar Ag=108 dan konstanta Faraday = 96500 C/mol). Setelah elektrolisis
berlangsung 60 detik . Pernyataan di bawah ini yang benar adalah...
(1) massa Cu yang mengendap lebih kecil daripada massa Ag
(2) jumlah atom Cu yang mengendap sama dengan jumlah atom Ag
(3) pH larutan dalam bejana A sama dengan pH larutan dalam bejana B
(4) volume gas O2 yang dihasilkan pada bejana A lebih besar daripada volume gas O 2 yang
dihasilkan pada bejana B
Kunci Jawaban : B

(Sifat Koligatif)

22. Gula dan garam KOH masing-masing dilarutkan dalam air memilikii penurunan titik beku
yang berbeda.
SEBAB
Gula lebih mudah terionisasi dari pada garam KOH.
Kunci Jawaban : C

23. Sebanyak 1,1967 g elektrolit kuat AX 2 dilarutkan dalam 300 mL air. Jika tekanan osmosis
larutan ini 1,6 atm pada 27°C (R = 0,082 L.atm.mol-1.K-1), Mr AX2 adalah …
a. 61
b. 87
c. 123 
d. 184
e. 250
Kunci Jawaban : D

(Stoikiometri Kimia)

24. Gas etana C2H6 (Mr=30) sebanyak 60 gram direaksikan dengan gas bromin (Br 2), sehingga gas
etana habis dan dapat menghasilkan 21,8 gram C 2H5Br (Mr=109) dan x gram
C2H4Br2 (Mr=188). Massa C2H6Br2 yang dihasilkan adalah ...
a. 37,6 gram
b. 56,2 gram
c. 100,3 gram
d. 124,6 gram
e. 141,2 gram
Kunci Jawaban : B
25. Dalam 3 gram suatu sampel mineral persentase massa atom Zn (A r=65) adalah 44%, memiliki
jumlah atom Zn yang sama dengan jumlah atom Mn (A r=55) dengan persentase massa dalam
mineral anorganik 37%. (tetapan Avogadro = 6,02 × 10 23)
SEBAB
Logam Mn lebih mudah teroksidasi dari pada logam Zn
Kunci Jawaban : B

(Hidrokarbon dan senyawa turunannya)

26. X dan Y adalah senyawa turunan hidrokarbon. X dan Y dapat bereaksi membentuk ester. X
dapat juga menjadi Y, jika direaksikan dengan K 2Cr2O7 dalam media asam. Senyawa Y
adalah ...
a. CH3COCH3
b. CH3CH2OCH3
c. CH3CH2CH2OH
d CH3CH2COOH
e. CH3CH2CHO
Kunci Jawaban : D

27. Reduksi 2-pentanon menghasilkan …

Kunci Jawaban : E
28. Berikut merupakan isomer dari 2-pentanol
(1) 3-pentanol
(2) 2-metil 3-butanol
(3) 3-metil 2-butanol
(4) 4-pentanol
Kunci Jawaban : B
(Kelarutan dan hasil kali kelarutan)

29. Kelarutan MgCO3 dalam air tidak sama dengan kelarutan MgCO 3 dalam larutan MgSO4 0,1 M.
SEBAB
Pengaruh ion senama akan mengubah kelarutan suatu garam.
Kunci Jawaban : A

30. Pada temperatur tertentu, Ksp PbSO4 dan PbI2 berturut-turut adalah 1,6 × 10-8 dan 7,1 × 10-9.
Pada temperatur tersebut pernyataan yang benar adalah....
a. kelarutan PbI2 lebih besar daripada kelarutan PbSO4
b. diperlukan lebih sedikit SO42- daripada I- untuk mengendapkan ion Pb2+ dalam larutan
c. kelarutan PbSO4 sama dengan kelarutan PbI2
d. PbSO4 lebih sukar larut dibandingkan PbI 2 
e. kelarutan PbSO4 lebih besar daripada kelarutan PbI2 
Kunci Jawabann : E

Anda mungkin juga menyukai