Anda di halaman 1dari 4

Soal Review Ilmu Pengetahuan Sosial Bab 4

(Semester 2)
Berilah tanda silang (×) pada huruf A, B, C, atau D untuk jawaban yang benar.
1. Faktor utama yang mendorong orang Barat A. negara-negara Eropa pada awalnya beru­
datang ke dunia Timur adalah keinginan paya saling memonopoli perdagangan
untuk .... B. fokus pada peningkatan ekspor dan se­
A. mencari rempah-rempah bisa mungkin mencegah adanya impor
B. menyebarkan agama Kristen C. pada awalnya hanya fokus pada logam
C. mengejar kekayaan dan kejayaan mulia (emas dan perak)
D. melakukan penjelajahan samudra D. menekankan kepada pihak swasta
2. Orang-orang Eropa sangat membutuhkan sebagai pelaku utama dalam kegiatan
rempah-rempah karena .... perekonomian
A. dagangan yang harganya mahal 8. Kedatangan bangsa-bangsa Eropa ke dunia
B. langkah pertama untuk menguasai Timur termasuk Indonesia disebabkan oleh ....
daerah lain A. keinginan untuk membuktikan bahwa
C. mengeksploitasi kekayaan yang dimiliki bumi itu bulat
tanah jajahan B. bangsa Eropa ingin menguasai daerah-
D. sebagai pengawet makanan, obat, dan daerah di luar Eropa
bumbu masakan C. aktivitas perdagangan bangsa Eropa di
3. Bartolomeus Diaz yaitu tokoh penjelajah Laut Tengah ditutup
samudra yang berasal dari .... D. keinginan bangsa Eropa untuk mem­
A. Inggris C. Belanda peroleh keuntungan besar
B. Portugis D. Spanyol 9. Berikut ini tidak termasuk hak-hak istimewa
yang diberikan pemerintah Belanda kepada
4. Alfonso de Albuquerque merupakan tokoh
VOC adalah ....
penjelajah Samudra yang berasal dari ....
A. mencetak uang
A. Inggris C. Belanda
B. memiliki tentara
B. Portugis D. Spanyol
C. mendirikan negara merdeka
5. Faktor utama lahirnya imperialisme dan D. menyatakan perang dan damai
kolonialisme Barat yaitu Gold, Gospel, dan 10. Berikut ini tidak termasuk beberapa hak oktroi
Glory. Glory artinya yaitu .... yang dimiliki VOC adalah ....
A. menguasai A. memperoleh hak monopoli dalam per­
B. emas dagangan
C. kejayaan sebagai bangsa B. VOC merupakan wakil dari pemerintah
D. menyebarkan agama Belanda di Asia
6. Imperialisme modern muncul setelah terjadi­ C. VOC menggunakan mata uang negeri
nya Revolusi Industri, karena bertujuan .... jajahan
A. memperkuat pertahanan militernya D. VOC mengadakan pemerintahannya
B. mengembangkan perekonomiannya sendiri
C. mengembalikan kejayaan negara pen­ 11. Pada tahun 1811 Daendels dicopot ke­
jajah dudukannya sebagai penguasa Nusantara,
D. menimbun kekayaan berupa logam mulia sebab ....
7. Imperialisme kuno yaitu penguasaan bangsa A. sudah ada penggantinya, yaitu Janssens
atau daerah lain dalam rangka memperoleh B. ada persaingan politis di antara petinggi
kekayaan berupa perak, emas, serta rempah- Belanda
rempah dalam jumlah yang sebanyak- C. tidak bisa mengelola pemerintahan di
banyaknya, dan tidak terlepas dari sistem Nusantara
aliran merkantilisme di Eropa. Pernyataan di D. tindakan pemerintahannya dianggap
bawah ini yang salah terkait dengan paham terlalu keras
ini yaitu ....

Ilmu Pengetahuan Sosial untuk SMP/MTs Kelas VIII 1


12. Setelah VOC dibubarkan, politik kolonial C. bantuan informasi dari Portugis
liberal mulai dijalankan oleh Gubernur D. informasi dari kartografer dan penjelajah
Jenderal Daendels. Tugas Daendels di Belanda
Indonesia adalah mempertahankan Pulau 18. Di Indonesia pelaksanaan kebijakan Pintu
Jawa dari serangan .... Terbuka tidak terlepas dari terjadinya peru­
A. Inggris C. Jerman bahan peta politik di Belanda pada sekitar
B. Prancis D. Jepang abad ke-19, yaitu ....
13. Sistem sewa tanah berlangsung pada masa A. Ratu Belanda menganut paham liberal
pemerintahan .... B. menangnya partai liberal dalam pemilu
A. Raffles C. Daendels parlemen
B. Janssens D. Van den Bosch C. masuknya berbagai gagasan liberal dari
14. Berikut ini bukan merupakan pernyataan Inggris
yang benar tentang ke­kuasaan Inggris di D. Belanda melapaskan diri lepas dari
Indonesia, yaitu .... jajahan Prancis
A. untuk memasukkan keuangan negara, 19. Tujuan utama adanya kebijakan tanam paksa
Raffles menerapkan cultuursteelsel di bawah Gubernur Van Den Bosch yaitu ...
B. pada tahun 1816 Inggris menyerahkan A. mendanai perang melawan Prancis
kembali kekuasaannya kepada Belanda B. menyelamatkan negara Belanda dari
C. kekuasaan Inggris di Indonesia di­ krisis ekonomi
percayakan kepada Thomas Stamford C. mendanai berbagai perang yang terjadi
Raffles di Indonesia
D. salah satu kebijakan populer yang di­ D. memenuhi permintaan pasar Eropa
terapkan oleh Raffles adalah sistem sewa pada tanaman ekspor selain cengkih
tanah 20. Akibat perseturuan antara Portugis dan
15. Pernah memberikan keuntungan bagi Spanyol di Maluku, maka dibuatlah suatu
pemerintah Belanda, VOC pada akhirnya kesepakatan, yaitu ....
bangkrut lalu dibubarkan oleh pemerintahan. A. Kapitulasi Tuntang
Penyebab kebangkrutan VOC yaitu .... B. Perjanjian Giyanti
A. banyak uang yang digunakan untuk mem­ C. Perjanjian Saragosa
bangun benteng-benteng perta­hanan D. Perjanjian Tawan Karang
B. organisasi tidak mempunyai struktur 21. Pelaksanaan tanam paksa banyak mendapat
yang jelas kritikan setelah beredar buku Max Havelar
C. banyak pegawainya yang menjalankan hasil karya ....
korupsi A. van de Venter
D. banyak pegawai yang menerapkan B. Baron van Houvel
kebijakan sendiri-sendiri C. Pieter Both
16. Tujuan dibentuknya VOC adalah .... D. Edward Douwes Dekker
A. membuka hubungan kerja sama antara 22. VOC melakukan penebangan pohon rempah-
sesama pedagang bangsa Barat rempah apabila kelebihan produksi, tindakan
B. untuk menjalin kerja sama dengan para ini disebut ....
pedagang pribumi A. hongi tochten
C. mengusir para pedagang asal Belanda B. hak ekstirpasi
lainnya yang baru masuk C. contingenten
D. mencegah terjadinya persaingan tidak D. verplichte leverantie
sehat di antara para pedagang Belanda
23. Peristiwa sejarah yang terjadi di Eropa dan
17. Setelah Portugis, akhirnya bangsa Belanda me­nandai terbukanya hubungan dagang an­
sampai ke Indonesia. Masuknya Belanda ke tara Eropa dengan Indonesia adalah ....
Nusantara terjadi karena .... A. berkembangnya paham merkantilisme
A. hasil dari suatu penjelajahan yang tidak B. Revolusi Industri di beberapa negara
disengaja C. Perang Salib
B. kekuasaan Portugis di Nusantara me­ D. jatuhnya Konstantinopel
lemah

2 Ilmu Pengetahuan Sosial untuk SMP/MTs Kelas VIII


24. Tokoh Belanda yang membuat jalan raya dari 30. Perlawanan bangsa Indonesia terhadap ke­
Anyer sampai Panarukan adalah .... kuasaan asing menunjukkan bahwa rakyat
A. Raffles Indonesia ....
B. Janssen A. tidak mau dirampas kebebasannya
C. Daendels B. benci terhadap bangsa asing
D. Vasco da Gama C. suka berperang
25. Berikut ini termasuk kebijakan ekonomi masa D. bersahabat dengan semua bangsa
pemerintahan Herman Willem Daendels 31. Nilai keteladanan yang dapat kita teladani
adalah .... sebagai bangsa dari para pejuang daerah
A. contingenten, verplichte leverantie, ketika melawan penjajahan adalah ....
preeanger steelsel, dan kerja rodi A. kegigihan dan pengorbanan
B. contingenten, verplichte leverantie, B. kekuatan dan kekuasaan
cultuursteelsel, dan kerja rodi C. kejayaan dan kemuliaan
C. cultuursteelsel, cultuurproceenten, conti­ D. ketundukan dan pasrah diri
ngen­­ten, dan preeanger steelsel 32. Sebab khusus terjadinya pelawanan Dipone­
D. contingenten, cultuurproceenten, open goro adalah ....
door policy, dan landrante A. adanya kebencian rakyat terhadap
26. Perjanjian Thodersilas adalah perjanjian yang Belanda
pernah terjadi antara negara .... B. adanya beban pajak yang memberatkan
A. Indonesia dan Belanda rakyat
B. Portugis dan Spanyol C. dikumandangkannya perang salib
C. Portugis dan Belanda D. adanya pembuatan jalan raya oleh
D. Indonesia dan Spanyol Belanda melewati tanah leluhur
27. Perjanjian yang isinya Belanda menyerahkan Diponegoro
Indonesia ke tangan Inggris yaitu dari tangan 33. Tuanku Imam Bonjol adalah pemimpin per­
Janssen kepada Thomas Stamford Raffles lawanan rakyat dari daerah ....
adalah .... A. Sumatra Utara
A. Kapitulasi Tuntang B. Sumatra Barat
B. Perjanjian Giyanti C. Kalimantan Barat
C. Perjanjian Saragosa D. Kalimantan Selatan
D. Perjanjian Bongaya 34. Perang Padri tahun 1825 timbul akibat ....
28. Yang dilakukan Portugis setelah diusir VOC A. Belanda ikut campur membantu kaum
pada tahun 1605 adalah .... adat
A. menyingkir ke Filipina dan melakukan B. pertentangan kaum adat dengan kaum
kolonisasi di tempat itu ulama
B. menyingkir ke Timor Timur dan melaku­ C. hasil panen rakyat dirampas oleh Belanda
kan kolonisasi di tempat itu D. penarikan pajak tanah yang cukup tinggi
C. menyingkir ke Australia dan melakukan 35. Pemimpin perlawanan rakyat Tapanuli
kolonisasi di tempat itu menentang kekuasaan Belanda ialah ....
D. menyingkir ke Papua Nugini dan me­ A. Kiai Demang Lemang
lakukan kolonisasi di tempat itu B. Sisingamangaraja XI
29. Dr. Snouck Hurgronje ditugasi oleh Belanda C. Sisingamangaraja XII
untuk memenangkan Perang Aceh dengan D. Antung Durachman
cara .... 36. Perang Diponegoro bagi pihak Belanda
A. menjalin hubungan yang harmonis de­ membawa akibat ....
ngan rakyat Aceh A. sistem tanam paksa dihapuskan
B. mengadakan penelitian sosial budaya B. keuangan Belanda terkuras untuk biaya
rakyat Aceh perang
C. memperbaiki kehidupan sosial rakyat C. Belgia menyatakan lepas dari kekuasan
Aceh Belanda
D. menyebarkan ilmu pengetahuan dan D. dihapuskannya sistem perbudakan di
budaya ke Aceh Jawa

Ilmu Pengetahuan Sosial untuk SMP/MTs Kelas VIII 3


37. Tujuan Belanda menerapkan strategi winning 39. Berikut ini yang bukan merupakan penyebab
the heart ketika perang Padri adalah .... perlawanan Patih Jelantik dari Kerajaan
A. Belanda ingin mengambil hati para Buleleng terhadap Belanda adalah ....
penduduk agar masyarakat bisa pecah A. Belanda ingin memonopoli perdagangan
belah di Bali
B. Belanda ingin melakukan diplomasi B. Hak Tawan Karang dihapuskan atau
kepada kaum Padri supaya tidak terjadi tidak diakui Belanda
peperangan C. Raja diharuskan memberi perlindungan
C. Belanda ingin menguasai hasil tanaman terhadap perdagangan Belanda di Bali
penduduk supaya melemahkan per­ D. Belanda mempersempit wilayah keraja­
ekonomian rakyat an Buleleng di Bali
D. Belanda ingin memonopoli pereko­ 40. Perhatikan pernyataan berikut!
nomian dan persenjataan yang dimiliki (1) Perebutan benteng Belanda Duurstede.
oleh rakyat (2) Pertempuran di pantai Waisisil dan
38. Pada awal abad kedudukan Belanda di jasirah Hatawano.
Indonesia, daerah Aceh menjadi cukup (3) Ditangkap Belanda pada 16 Desember
penting. Berikut ini tidak termasuk penyebab­ 1817 dan dihukum gantung di Kota
nya adalah .... Ambon.
A. daerah Aceh banyak menghasilkan Kejadian tersebut dialami oleh pahlawan
beras, lada, serta aneka hasil hutan yang yang bernama ....
dibutuhkan oleh pedagang A. Pattimura
B. rute perdagangan Islam beralih dari B. Sultan Hasanudin
Selat Malaka ke Selat Sunda C. Sultan Baabullah
C. banyaknya pedagang Islam yang me­ D. Sultan Hairun
mindahkan kegiatannya ke bandar-
bandar yang ada di daerah Aceh
D. Aceh terbebas dari penguasaan Portugis

4 Ilmu Pengetahuan Sosial untuk SMP/MTs Kelas VIII

Anda mungkin juga menyukai