Anda di halaman 1dari 9

MODUL PROJEK

PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA

Tema 7
KEWIRAUSAHAAN
FASE E

Disusun Oleh

Tim Projek
SMAN 6 Karawang

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT


CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH IV
SMA NEGERI 6 KARAWANG
2023

1
PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA
(P5)

A. Informasi Umum

Penyusun : Tim Projek SMA Negeri 6 Karawang


Fase/ Kelas : E / XI
Tema Besar P5 : Kewirausahaan (Tema 7)
Topik Projek : Menumbuhkan Jiwa Entrepreneur melalui P5
Durasi Kegiatan : 50 JP
Target Peserta Didik : Reguler
Sarana dan Prasarana : Sarana dan prasarana yang digunakan disesuaikan dengan potensi
yang ada di lingkungan sekolah dan tempat tinggal siswa dan
disesuaikan dengan projek yang dijalankan oleh kelompok masing-
masing.

B. Deskripsi Projek

Projek ini adalah projek penguatan profil pelajar Pancasila yang dilaksanakan di kelas X. Projek ini
diharapkan dapat mengembangkan tiga dimensi pelajar Pancasila yaitu berkebinekaan global,
bergotong royong dan kreatif. Projek ini mengangkat tema 7 yaitu “Kewirausahaan”. Topik yang
diangkat adalah menumbuhkan jiwa entrepreneur melalui P5. Peserta didik harus menyusun rencana
projek, membuat dan memasarkan produk usahanya dengan berbagai media kreatif lainnya.

C. Dimensi dan Sub Elemen Profil Pelajar Pancasila yang Dikembangkan

Komponen
Tujuan 1 Tujuan 2 Tujuan 3
Tujuan

Dimensi Berkebinekaan Kreatif Bergotong royong


global

Elemen 1. Mengenal dan 1. Menghasilkan gagasan yang 1. Kolaborasi


menghargai orisinal 2. Kepedulian
budaya 2. Menghasilkan karya dan
tindakan yang orisinal
3. Memiliki keluwesan berpikir
dalam mencari alternatif solusi
permasalahan

Sub elemen 1. Mendalami 3. Menghasilkan gagasan yang 1. Menyelaraskan


budaya dan beragam untuk tindakan sendiri
identitas budaya mengekspresikan pikiran dengan tindakan
2. Menumbuhkan dan/atau perasaannya, menilai orang lain untuk
rasa gagasannya, serta memikirkan melaksanakan
menghormati segala risikonya dengan kegiatan dan
terhadap mempertimbangkan banyak mencapai tujuan
keanekaragaman perspektif seperti etika dan nilai kelompok di
budaya kemanusiaan ketika gagasannya lingkungan sekitar,
direalisasikan. serta memberi
2
4. Mengeksplorasi dan semangat kepada
mengekspresikan pikiran orang lain untuk
dan/atau perasaannya dalam bekerja efektif dan
bentuk karya dan/atau tindakan, mencapai tujuan
serta mengevaluasinya dan bersama.
mempertimbangkan dampak dan 2. Melakukan
risikonya bagi diri dan tindakan yang tepat
lingkungannya dengan agar orang lain
menggunakan berbagai merespon sesuai
perspektif. dengan yang
5. Bereksperimen dengan berbagai diharapkan dalam
pilihan secara kreatif untuk rangka
memodifikasi gagasan sesuai penyelesaian
dengan perubahan situasi. pekerjaan dan
pencapaian tujuan.

D. Tujuan Projek
Setelah kegiatan projek ini diharapan peserta didik mampu mengidentifikasi potensi ekonomi di
tingkat lokal dan masalah yang ada dalam pengembangan potensi tersebut, serta kaitannya dengan
aspek lingkungan, sosial dan kesejahteraan masyarakat dan memiliki profil pelajar berkebinekaan
global, bergotong royong dan kreatif.

E. Alur Kegiatan Projek


Alur kegiatan projek dijabarkan sebagai berikut:
1. Peserta didik memilih satu tema dari beberapa tema yang disediakan.
2. Peserta didik membuat rancangan projek sesuai dengan tema yang dipilih.
3. Peserta didik memaparkan rancangan projek dan memperbaiki rancangan projek sesuai
masukan dari peserta lain dan pendamping.
4. Peserta didik melaksanakan projek.
5. Peserta didik melaporkan kemajuan projek sesuai kesepakatan.
6. Peserta didik memperbaiki kegiatan projek dan laporannya.
7. Peserta didik melakukan diseminasi dan pameran projek.
8. Peserta didik melakukan refleksi dan evaluasi projek.

F. Asesmen Kegiatan Projek


Penilaian kegiatan projek terdiri dari beberapa komponen yaitu:
1. Asesmen ketercapaian profil pelajar Pancasila.
2. Asesmen unjuk karya.

G. Petunjuk Pelaksana
1. Kelas X mengikuti workshop kewirausahaan yang dilaksanakan oleh sekolah;
2. Setelah mengikuti workshop setiap kelas menuangkan ide rencana bisnis atau produk yang akan
dipasarkan;
3. Kemudian ide bisnis tersebut dibuat produknya dan dikemas, dan dipromosikan dengan
sekreatif mungkin;
3
4. Membuat poster pemasaran dan price list produk yang telah dibuat dengan bimbingan
fasilitator, dan persiapan bazar produk kewirausahaan pada saat Panen Karya.

4
H. Refleksi Kegiatan Projek
Kelompok :______________
Anggota :______________
1. Bagaimana perasaan kalian setelah melakukan projek ini?
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………

2. Apa saja manfaat yang kalian dapatkan setelah projek dilakukan?


……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………

3. Apakah keterampilan berkebinekaan global, bergotong royong dan kreatif kalian terasah selama
kegiatan projek?
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………

4. Hal apa saja yang perlu kalian lakukan agar kegiatan projek berikutnya lebih maksimal hasilnya?
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………

5
Lampiran 1 Rubrik Penskoran
Asesmen Ketercapaian Profil Pelajar Pancasila
Dimensi: Berkebinekaan Global
Tingkat Capaian
Kriteria Capaian
BB MB BSH SB
Mendalami budaya dan identitas budaya.
Menumbuhkan rasa menghormati terhadap keanekaragaman budaya.

Dimensi: Kreatif
Kriteria Capaian Tingkat Capaian
BB MB BSH SB
Menghasilkan gagasan yang beragam untuk mengekspresikan pikiran
dan/atau perasaannya, menilai gagasannya, serta memikirkan segala
risikonya dengan mempertimbangkan banyak perspektif seperti etika dan
nilai kemanusiaan ketika gagasannya direalisasikan.
Mengeksplorasi dan mengekspresikan pikiran dan/atau perasaannya dalam
bentuk karya dan/atau tindakan, serta mengevaluasinya dan
mempertimbangkan dampak dan risikonya bagi diri dan lingkungannya
dengan menggunakan berbagai perspektif.
Bereksperimen dengan berbagai pilihan secara kreatif untuk memodifikasi
gagasan sesuai dengan perubahan situasi.

Dimensi: Bergotong Royong


Kriteria Capaian Tingkat Capaian
BB MB BSH SB
Menyelaraskan tindakan sendiri dengan tindakan orang lain untuk
melaksanakan kegiatan dan mencapai tujuan kelompok di lingkungan sekitar,
serta memberi semangat kepada orang lain untuk bekerja efektif dan
mencapai tujuan bersama.
Melakukan tindakan yang tepat agar orang lain merespon sesuai dengan yang
diharapkan dalam rangka penyelesaian pekerjaan dan pencapaian tujuan.

Catatan:
BB = Belum Berkembang, jika siswa belum menunjukkan capaian kriteria .
MB = Mulai Berkembang, jika siswa mulai menunjukkan kriteria setelah didorong guru.
BSH = Berkembang Sesuai Harapan, jika siswa menunjukkan kriteria atas inisiatif sendiri.
SB = Sangat Berkembang, jika siswa menunjukkan kriteria atas inisiatif sendiri dan menggerakkan siswa
lainnya.

6
Kompetensi yang dinilai : Presentasi Kegiatan Projek

Belum Berkembang Sedang Berkembang Berkembang Sesuai Sangat Berkembang


Harapan
(BB) (SB) (SB)
(BSH)

Gaya Bahasa yang digunakan Bahasa yang digunakan Bahasa yang digunakan Bahasa yang digunakan
berkomunikasi kaku dan tidak mudah kaku dan mudah dicerna baik, formal dan mudah luwes, formal dan mudah
dicerna oleh peserta oleh peserta lainnya. dicerna oleh peserta dicerna oleh peserta
lainnya. lainnya. lainnya dengan Bahasa
tubuh yang mendukung.

Kelengkapan Informasi yang Informasi yang disampaikan Informasi yang Informasi yang
informasi yang disampaikan belum sudah menjawab semua disampaikan sudah disampaikan sudah
diberikan menjawab semua pertanyaan dengan lengkap menjawab semua menjawab semua
pertanyaan dengan (sesuai tujuan pembelajaran pertanyaan dengan lengkap pertanyaan dengan
lengkap (belum sesuai secara cukup utuh). (sesuai tujuan lengkap (sesuai tujuan
tujuan pembelajaran pembelajaran secara utuh) pembelajaran secara utuh)
secara utuh). serta terdapat tambahan
informasi bermanfaat
lainnya dari sumber yang
kredibel.

Tampilan Informasi yang Informasi yang disajikan tata Informasi yang disajikan Informasi yang disajikan
Media disajikan tata letaknya letaknya disajikan cukup tata letaknya disajikan tata letaknya disajikan
disajikan belum terorganisasi, menarik, dan terorganisasi, menarik, dan terorganisasi, menarik,
terorganisasi, menarik, original. original. original, dan didukung
namun tidak original. ilustrasi yang sesuai topik
yang disajikan.

7
JADWAL KEGIATAN BIMBINGAN PROJEK

Pertemua Hari dan Tanggal Kegiatan


n
1 Kamis, 11 Mei 2023 Workshop kewirausahaan
2 Senin, 15 Mei 2023 1) Pembagian kelompok (1 kelas dibentuk 3 kelompok);
2) Kelompok memilih ide bisnis;
3) Pemilihan peserta untuk perlombaan minuman kreasi
milkjus (1 orang setiap kelompok)
3 Selasa, 23 Mei 2023 1) Pembuatan produk dan pemasaran produk (pemasaran
selama 1 minggu dan didokumentasikan);
2) Video proses pembuatan minuman kreasi
4 Rabu, 31 Mei 2023 Evaluasi pemasaran produk dan persiapan panen karya
5 Rabu, 14 Juni 2023 Panen karya

8
DAFTAR FASILITATOR PROJEK

NO KELAS NAMA FASILITATOR


1 X.1 Muthia Pramesthi, S. AB
2 X.2 Meida Sugiharti, M. Pd.
3 X.3 Ani Rohayani, S. Pd.
4 X.4 Renni Rohaeni, S. Pd.
5 X.5 Dian Ekawati, S. Pd.
6 X.6 Krisnawati Oktapiani, S. Pd.
7 X.7 Maya Aristin, S. Pd.
8 X.8 Septiani Nurwahidah, S. Pd.
9 X.9 Eli Heriah, S. Si., M. Pd.

Anda mungkin juga menyukai