Anda di halaman 1dari 5

Program Kerja

Wakasek Kurikulum

TAHUN AJARAN 2023/2024

Get Started
Kurikulum Merdeka

01 - Kurikulum Merdeka 02 - Kurikulum 2013


Kurikulum merdeka sudah Pada Tahun ajaran
dilaksanakan dari tahun ajaran 2023/2024, kelas 12 masih
2022, sehingga kondisi saat ini menggunakan Kurikulum
kelas 10 ada di fase E dan Kelas 2013
11 di fase F

Kurikulum 2013
PROKER WAKASEK BAGIAN KURIKULUM

Analisis Kebutuhan dan Stakeholde Sekolah Pembentukan Tim Kurikulum


Melakukan analisa menyeluruh terhadap kebutuhan Sekolah, Pembentukan tim kurikulum yang terdiri dari guru-guru yang
Guru, siswa, industri, dan masyarakat. Identifikasi tren terkini berkualitas, berpengalaman, dan berkompeten di berbagai
dalam dunia kerja dan perkembangan industri yang relevan bidang keahlian yang ada di Sekolah.
sehingga output yang ingin kita capai bisa tercapai. Yang dilibatkan :
Yang dilibatkan : Wakasek Bagian Mutu, Kepala Program Keahlian (Kajur), dan
Kepala sekolah, Guru, Siswa, Orang tua, perwakilan industri, dan Guru
ahli pendidikan Kegiatan :
Kegiatan : Penyusunan Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan
Rapat kerja dengan tim manajemen Yayasan dan Sekolah (KOSP) dan Dokumen Kurikulum dll
Rapat Akhir dan Awal Tahun Pembelajaran Syncronisasi Kurikulum dengan Industri pasangan
Rapat kerja dengan Program Keahlian dan Industri pasangan
untuk menyampaikan tujuan sekolah
Penyusunan Tujuan dan Kompetensi Inti Penyesuaian dan Integrasi
Menentukan tujuan jangka panjang dan pendek dari Penyesuaian kurikulum yang sudah ada dengan prinsip-
implementasi Kurikulum Merdeka, serta Identifikasi kompetensi prinsip dan tujuan Kurikulum Merdeka, Integrasikan elemen-
inti yang ingin dicapai oleh siswa, termasuk keterampilan teknis, elemen praktik kerja industri, pembelajaran berbasis proyek,
sosial, dan keahlian lainnya yang relevan Yang dilibatkan :
Yang dilibatkan : Wakasek Bagian Hubinmas, Kepala Program Keahlian (Kajur),
Kepala Program Keahlian Jurusan, Guru dan Siswa Wali Kelas, dan Siswa
Kegiatan : Kegiatan :
Pameran Jurusan (Hasil karya proyek dari beberapa jurusan) Praktek Kerja Lapangan (PKL)
(P5) Magang Industri
Lomba Kompetensi Siswa (LKS) Kelas Industri
PROKER WAKASEK BAGIAN KURIKULUM

Pengembangan Bahan Ajar dan Materi Pelatihan dan Penyuluhan untuk Guru
Pembelajaran pelatihan kepada guru tentang bagaimana
Pilih atau kembangkan materi pembelajaran yang beragam, mengimplementasikan Kurikulum Merdeka secara efektif,
menarik, dan relevan dengan kebutuhan siswa dan dunia kerja termasuk strategi pembelajaran inovatif dan penggunaan
serta dapat menggugah minat belajar siswa teknologi pendukung
Yang dilibatkan : Yang dilibatkan :
Guru Mata Pelajaran baik umum dan kejuruan Guru Mata Pelajaran baik umum dan kejuruan
Kegiatan : Kegiatan :
Workshop Canva For Education Kegiatan peningkatan kompetensi guru, In House Training
Pembuatan Perangkat Pembelajaran yang menarik (IHT) Kurikulum Merdeka dan P5 , MGMP
Kunjungan Industri (P5 Tema Kebekerjaan) Pemanfaatan aplikasi Merdeka Mengajar

Monitoring Evaluasi Diri dan Pengembangan Dukungan dan Kolaborasi


Berkelanjutan Dukung guru dalam menghadapi tantangan dalam
Lakukan monitoring terus menerus dan libatkan tim kurikulum pelaksanaan Kurikulum Merdeka, seperti penyediaan sumber
dalam evaluasi secara keseluruhan dan berkala, untuk daya, perangkat teknologi, dan dukungan pengembangan
mengevaluasi keberhasilan implementasi profesional. Kolaborasi dengan sekolah-sekolah lain, lembaga
industri, atau pihak eksternal lainnya.
Yang dilibatkan : Yang dilibatkan :
Tim Kurikulum, Kepala Program Keahlian, Guru, dan siswa Tim Manajemen Sekolah, Kepala Program Keahlian, Guru
Kegiatan : Kegiatan :
Rapat Dinas Bulanan Evaluasi KBM Pekan Bimbingan Karir Siswa
PTS (Ganjil/Genap), PAS (Ganjil/Genap) dan Asesmen Nasional Study Banding Kesekolah lain
Ujian Sekolah, Ujian Sekolah Praktek, dan Ujia Kompetensi Kejuruan (UKK) Pembagian Rapot dan Rapat Orangtua
PROKER WAKASEK BAGIAN KURIKULUM
KEGIATAN TAMBAHAN

Masa Pengenalan Pengenalan Gerakan Peringatan Hari Besar Peringatan Hari Besar Pembiasan Shalat
Lingkungan Sekolah Pramuka Islam Nasional Dhuha dan Shalat
Berjamaah Dzuhur dan
Ashar

Acara Perpisahan Kelas Wisata untuk kelas XI


XII

Anda mungkin juga menyukai