Anda di halaman 1dari 3

DATA PENDUKUNG INOVASI PUSKESMAS PURWAKARTA

DINAS KESEHATAN KABUPATER PURWAKARTA

Data Deskripsi
Nomor Registrasi Ada nomor SK Inovasi
Nama Inovasi Mas Bunting (Optimalisasi Kelas Ibu Untuk Turunkan
Stunting)
Dibuat oleh Program KIA
Tahapan Inovasi Perencanaan, Pelaksanaan, Monitoring Evaluasi
Inisiator Inovasi Ine Hermina,SKM.,MKM ,Dinkes Purwakarta
Jenis Inovasi UKM
Bentuk Inovasi Aplikasi langsung kepada masyarakat
Klaster COVID – 19 _
Urusan Inovasi Puskesmas,Dinas Kesehatan Kab. Purwakarta
Rancang Bangun dan Pokok Perubahan yg dilakukan Membuat Kelas Ibu Online (WA group/pertemuan virtual)
Yang merupakan pengembangan dari kelas Ibu yang sudah
ada (Kelas Ibu offline) berhubungan dengan Situasi
pandemic Covid 19
Tujuan Inovasi Menurunkan angka Stunting melalui edukasi kepada ibu
hamil dalam periode 1000 HPK
Manfaat yang diperoleh Meningkatnya pengetahuan ibu hamil tentang manfaat
pemeriksaan kehamilan, gizi ibu hamil, gizi
balita ,kebersihatan diri dan lingkungan, PHBS, yang
berhubungan dengan Kesehatan ibu dan anak khususnya
untuk pencegahan Stunting
Hasil Inovasi Cakupan pemeriksaan kehamilan,persalinan
Nakes,pemeriksaan Neonatus, pemerikssaan nifas,
pelayanan Kesehatan bayi dan balita meningkat.
Angka Stunting menurun
Waktu uji Coba Inovasi Awal tahun 2020
Waktu Implementasi Inovasi Sejak tahun 2020 sampai saat ini
Anggaran BOK
Penggunaan IT WA group/pertemuan virtual, melalui
HP/Laptop/perangkat online lainnya
Bintek Inovasi Oleh Bidan Koordinator dan PJ UKM
Program dan kegiatan Inovasi dalam RKPD Perencanaan Kegiatan Inovasi tertuang dalam RUK dan
{Rencana Kerja Pembangunan Daerah) RPK puskesmas
Jejaring Inovasi Lintas program dan Lintas Sektor terkait
Replikasi Sudah dilakukan sosialisasi di Tk Kabupaten , di Tk Propinsi
, di tingkat Kecamatan dan Kelurahan ,dan di tingkat
Puskesmas
Pedoman Teknis Buku “Pedoman Pelaksanaan Kelas Ibu Hamil”
Pelaksana Inovasi Bidan Wilayah,Pelaksana program dan unit layanan terkait
Kemudahan Informasi Layanan Informasi layanan inovasi dapat diakses di Medsos
Puskesmas Purwakarta (WA Group Kelas Ibu)
Penyelesaian Layanan Pengaduan 1.Kotak Saran
2.Meja Konsultasi Pelayanan dan Pengaduan /Keluhan,
Masukan,dan Saran.
3.No. WA : 085211735151
4.Telepon Puskesmas : (0264) 209348
5.Instagram: puskesmas_purwakarta
6.Facebook : puskesmas Purwakarta
7.Youtube: Puskesmas DTP Purwakarta
8.Email: puskesmas.purwakarta@gmail.com
9.Website: http://puskesmaskota.purwakartakab.go.id
10.Twitter: @puskesmaskota
Keterlibatan Aktor Inovasi Inovasi melibatkan lebih dari 10 orang pelaksana program
Kemudahan proses Inovasi yang dihasilkan Hasil inovasi akan dapat terlihat dalam waktu 1 semerter
sesuai hasil monev

Anda mungkin juga menyukai