Anda di halaman 1dari 10

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN

KEGIATAN REGENERASI
MPK dan OSIM TAHUN AJARAN 2022/2023

KEMENTERIAN AGAMA
MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 JEMBER
OKTOBER 2022
ORGANISASI SISWA INTRA MADRASAH
MADRASAH ALIYAH NEGERI JEMBER
Jl.Manggar No. 72 Telp (0331) 485255 Jember

HALAMAN PENGESAHAN

1. Judul Proposal : KEGIATAN REORGANISASI MPK dan OSIM


2. Pengusul
Nama : Divia Abidah Ardelia
No Induk : 131135090002200192
Jurusan : Ilmu Pengetahuan Sosial
Jabatan : Ketua Panitia
Telephone/WA : 081238594522
Waktu Pelaksanaan : 13 Agustus – 13 oktober 2022
3. Biaya Keseluruhan : Rp 1.410.000,00 ( Satu Juta Empat Ratus Sepuluh
Ribu Rupiah )

Jember, 25 Oktober 2022


Ketua MPK, Ketua Panitia,

Dzakwan Putra Pangestu Divia Abidah Ardelia


NIS.131135090002200156 NIS. 131135090002200192

Waka Kesiswaan, Pembina OSIM,

Ika Iffah Ilmiah, S. Pd., M. Pd Danang Teguh F., S. Pd


NIP.197710312005012002
NIP.199101102019031014

Mengetahui:
Kepala Madrasah Aliyah
Negeri 2 Jember

Drs. H. Riduwan
NIP.196410121991031004
KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA
KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN JEMBER
MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 JEMBER
Jl. Manggar No 72, Telp/Fax (0331) 485255 Jember, Email : kkmman2jember@gmail.com
www.man2jember.sch.id

PAKTA INTEGRITAS KEGIATAN SISWA

Dengan Nama Allah Yang Maha Kuasa, kami yang bertanggung jawab sebagai:
a. Ketua MPK Madrasah Aliyah Negeri 2 Jember
b. Ketua OSIM Madrasah Aliyah Negeri 2 Jember
c. Ketua Panitia kegiatan Regenerasi MPK dan OSIM 2022/2023
Dengan ini berkomitmen untuk:
1. Menjaga keselamatan, keamanan dan kesehatan setiap peserta kegiatan,
2. Menjamin tidak ada minuman keras, narkoba dan tindakan tercela dalam kegiatan,
3. Menjamin tidak ada aktivitas yang membahayakan bagi keselamatan dan kesehatan,
4. Menjamin adanya sikap, perkataan dan perilaku yang etis dan berakhlakul karimah,
5. Menjamin tidak adanya sikap, perkataan dan perbuatan yang arogan dan menimbulkan
perselisihan/ pertengkaran,
6. Menjamin tidak adanya kegiatan yang mengarah kepada : Radikalisme, Terorisme,
Lesbian, gay, biseksual dan transgender (LGBT),
7. Membangun kedisiplinan, ketertiban dan tanggung jawab tanpa kekerasan dan terror,
8. Menjaga semangat/motifasi kerjasama, kepedulian, dan persaudaraan yang saling
memahami, saling menghormati, saling memuliakan dan harmonis,
9. Menjamin tidak terjadi adanya perbuatan asusila dan hal hal yang merusak lingkungan
10. Menjamin selalu menjaga kewajiban beribadah secara benar,
Dalam pelaksanaan kegiatan Regenerasi MPK dan OSIM 2022/2023 yang dilaksanakan pada
hari Sabtu s.d kamis Tanggal 13 bulan Agustus s.d 13 bulan Oktober tahun 2022, jika ternyata
kami dalam melaksanakan kegiatan tersebut tidak bisa memenuhi komitmen tersebut maka kami
siap menerima sangsi dan mengembalikan segala pendanaan dari Madrasah, dan menerima
sangsi sesuai dengan Tata Tertib Yang berlaku di Madrasah.
Pernyataan/Pakta integritas ini berlaku mulai dari ditanda tangani sampai dengan satu hari
sesudah pelaksanaan kegiatan tersebut.

Jember, 25 Oktober 2022


Ketua MPK, Ketua Panitia,

Dzakwan Putra Pangestu Divia Abidah Ardelia


NIS. 131135090002200156 NIS. 131135090002200192

Mengetahui:
Waka Kesiswaan, Pembina OSIM,

Ika Iffah Ilmiah, S. Pd., M. Pd Danang Teguh F., S. Pd


NIP. 197710312005012002 NIP.19910102019031014
A. LATAR BELAKANG
Para pelajar merupakan generasi muda yang mempunyai posisi paling penting dalam
regenerasi suatu lapisan masyarakat ataupun suatu bangsa. Sehingga para generasi mudalah
yang akan menyambut tongkat estafet kepemimpinan dalam suatu bangsa dan akan menjadi
para leadership-leadership yang akan mengembangkan dan memajukan bangsa ini. Sehingga
dibutuhkanlah potensi dan kreatifitas-kreatifitas yang dapat memunculkan suatu siswa yang
berkualitas sangat baik dan mampu megembangkan potensinya bagi bangsa ini.
OSIM dan MPK merupakan wadah bagi seluruh siswa dalam melaksanakan bebagai
kegiatan yang dapat mengaplikasikan semua potensi yang dimiliki oleh siswa. Seiring
berjalannya waktu, masa jabatan MPK dan OSIM MAN 2 Jember 2021/2022 telah selesai,
maka harus diadakan pergantian kepengurusan MPK dan OSIM MAN 2 Jember baru.

B. LANDASAN KEGIATAN

1. Hasil Rapat Kerja (RAKER) MPK dan OSIM MAN 2 Jember Masa Bakti 2021/2022
2. Program Kerja MPK dan OSIM MAN 2 Jember

C. JUDUL & TEMA KEGIATAN


Tema : “Merubah Generasi untuk Menyongsong Peradaban Negeri”
Judul Kegiatan : REGENERASI MPK dan OSIM MAN 2 Jember

D. TUJUAN & MANFAAT


 Tujuan
1. Melahirkan generasi-generasi penerus bangsa dan agama yang handal dan
mampu melaksanakan tugas - tugas kemanusiaan  semata - mata hanya mengharap
ridho Allah SWT
2. Melahirkan pengurus MPK dan OSIM MAN 2 Jember periode 2022/2023 yang cerdas,
kreatif dan bertanggungjawab untuk mengembangkan program-program MPK dan
OSIM MAN 2 Jember
3. Menyalurkan bakat siswa dalam berorganisasi
4. Menumbuhkan semangat cinta terhadap Madrasah
5. Membantu siswa mengenal lebih dekat tentang MAN 2 Jember
 Manfaat
1. Tempat mengembangkan potensi yang dimiliki oleh siswa
2. Memiliki jiwa – jiwa pemimpin
3. Mudah bekerjasama dalam tim sejak dini
4. Siswa dapat mengenal warga Madrasah dan lingkungan MAN 2 Jember
5. Memiliki rasa tanggung jawab

E. PESERTA
Peserta dari kegiatan Regenerasi MPK dan OSIM adalah perwakilan siswa-siswi kelas X
dan XI pada tahun pelajaran 2022/2023

F. WAKTU & TEMPAT PELAKSANAAN


Hari : Sabtu s.d Kamis
Tanggal : 13 Agustus s.d 28 Oktober 2022
Tempat : MAN 2 Jember
G. JADWAL KEGIATAN

JADWAL KEGIATAN REGENERASI MPK DAN OSIM


MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 JEMBER

No Tanggal Waktu Kegiatan Tempat


Link Google
1 13 s.d 18 – Agustus - 2022 - Pendaftaran
Form
2 19 – Agustus - 2022 14.40 – 15.30 Technical Meeting
Masjid
3 20 – Agustus - 2022 10.30 – 12.00 Tes tulis

4 22 s.d 27 – Agustus - 2022 Tes wawancara anggota


Kelas
14.40 – 15.30
5 30 s.d 7 – September – 2022 Tes wawancara inti

6 08 – September - 2022 Materi PBB Lapangan Hijau

7 10 – September - 2022 10.40 – 12.00 Materi digita Aula

8 15 – September - 2022 14.50 – 16.00 Tes PBB Lapangan Hijau

9 15 s.d 17 – September - 2022 - Pengumpulan cv digital Grup WhatsApp


Ruang OSIM
10 19 – September - 2022 07.00 – 09.50 Pengumpulan biodata
dan MPK
11 20 s.d 22 – September - 2022 08.00 – 12.00 Ruang PTSP
Tes wawancara waka
12 26 s.d 27 – September - 2022 08.00 – 12.00 lantai atas

13 27 – September - 2022 15.00 – 16.00 Pengumuman kelolosan Lapangan basket

14 29 s.d 03 – Oktober - 2022 - Pembuatan vid. orasi MAN 2 Jember

15 04 – Oktober - 2022 - Upload vid. orasi


Media sosial
16 04 – Oktober - 2022 - Kampanye

17 06 – Oktober - 2022 07.10 – 09.50 Debat kandidat


Pencoblosan dan penghitungan Aula
18 06 – Oktober - 2022 10.10 - selesai
suara
Pembentukan struktur oleh Ruang OSIM
19 10 s.d 11 – Oktober - 2022 14.40 – 16.00
panitia dan MPK
Pengumuman Kepengurusaan
20 13 – Oktober - 2022 14.50 – 15.30 Masjid
baru

H. REALISASI ANGGARAN DANA


Kegiatan ini mengeluarkan dana sebesar Rp 1.410.000,00 dengan rincian sebagai berikut :

NO URAIAN NO NOTA PEMASUKAN PENGELUARAN SALDO AKHIR


Rp 1,410,000.00
1 Banner PEMIRA 3,5 x 2 1 Rp 140,000.00 Rp 1,270,000.00
2 Banner DEBAT 6 x 3 1 Rp 360,000.00 Rp 910,000.00
3 Banner REGENERASI 3 x 2 1 Rp 120,000.00 Rp 790,000.00
4 Kertas sukun 2 Rp 126,000.00 Rp 664,000.00
5 Fotocopy pemilu 2 Rp 54,000.00 Rp 610,000.00
6 Print pemilu 2 Rp 8,500.00 Rp 601,500.00
7 Sewa bilik PEMILU 3 Rp 90,000.00 Rp 511,500.00
8 Air mineral kardus 4 Rp 60,000.00 Rp 451,500.00
9 Air mineral botol 4 Rp 8,000.00 Rp 443,500.00
10 Konsumsi wawancara waka 5 Rp 50,000.00 Rp 393,500.00
12 Konsumsi guru 5 Rp 272,000.00 Rp 121,500.00
13 Konsumsi panitia (risol) 5 Rp 81,000.00 Rp 40,500.00
14 Konsumsi Panitia (cake rainbow) 5 Rp 40,500.00 Rp -

Jember, 25 Oktober 2022


Ketua Panitia, Bendahara OSIM,

Divia Abidah Ardelia Fadia Ismatul Maula

I. PENUTUP
Demikianlah proposal kegiatan ini kami buat. Besar harapan kami agar Bapak/Ibu dapat
menyetujui terselenggaranya kegiatan ini. Serta dukungan adalah yang paling kami butuhkan
di dalam acara Regenerasi MPK dan OSIM MAN 2 Jember. Semoga Allah meridho’i dan
kegiatan ini dapat berjalan lancar sebagaimana mestinya.

Jember, 25 Oktober 2022

NOTA
DOKUMENTASI
Wawancara inti

Wawancara waka
Debat kandidat

Pemilihan raya

Anda mungkin juga menyukai