Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL

KEGIATAN HARI ULANG TAHUN PRAMUKA

A.    LATAR BELAKANG

        Gerakan Pramuka adalah sebagai wadah pembinaan generasi muda yang senantiasa mengembangkan
pendidikan dan pembinaan watak serta keterampilan dengan menerapkan prinsip-prinsip dasar, metodik
kepramukaan, guna menciptakan kader-kader pembangunan bangsa yang berwawasan ilmu pengetahuan dan
teknologi (IPTEK) dengan dilandasi Iman dan Taqwa (IMTAQ) serta Keperibadian Pancasila.
        Untuk menindak-lanjuti hal tersebut, Gerakan Pramuka memandang perlu mengadakan pembinaan sejak
dini diantaranya melalui kegiatan tersebut akan terbentuk jiwa-jiwa pembangunan yang patriotik yang
memiliki kwalitas sehingga dapat mensejajarkan diri dengan perkembangan zaman.

B.    DASAR PELAKSANAAN

a. AD dan ART GerakanPramuka.


b. KeputusanPresiden RI Nomor 238 tahun 1961 tentangGerakanPramuka.
c. Rencana Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kabupaten Pangandaran tahun 2016.
d. Hasil Rapat pembentukan Panitia Perkemahan pada Tanggal 02 Agustus 2016 di Sekretariat Kwaran,
Tanggal 02 Agustus 2016 di Sekretariat Kwaran (Rapat Pertama) serta Tanggal 04 Agustus 2016 di
Sekretariat Kwaran (Rapat Kedua).

C.  MAKSUD DAN TUJUAN

a.   Untuk meningkatkan mutu GerakanPramuka dalam rangka revilitasi Pramuka.


b.   Untuk memotipasi Pembina di setiapGugusDepan (GUDEP).
c.   Mengamalkan nilai-nilai luhur perjuangan yang berdasarkan Pancasila dan UUD’45.
d.  Meningkatkan rasa tanggung jawab terhadap diri sendiri, keluarga, masyarakat, bangsa dan Negara.
e.   Realisasi program kegiatan Gerakan Pramuka tingkat Kwartir Ranting.
f. Menyamakan persepsi tentang materi pramuka

D.    NAMA, WAKTU DAN TEMPAT.


 Kegiatan ini dinamakan Perkemahan HUT Pramuka (DIANPINRU) tingkat Penggalang.
 Waktu kegiatan di mulai dari :
Ha r i : Sabtu - Minggu
Tanggal : 13- 14 Agustus 2016.
 Tempat  : Lapangan Upacara Kecamatan Cimerak dan Halaman GOR Tunas Kecamatan
Cimerak

E.    MOTTO KEGIATAN

        “ SATYAKU KU DHARMAKAN, DHARMAKU KU BAKTIKAN".

F.    TEMA KEGIATAN

“REVITALISASI GERAKAN PRAMUKA KWARAN CIMERAK”


G.    JENIS KEGIATAN

 Perkemahan DIANPINRU
 Upacara HUT Pramuka

H.     PESERTA KEGIATAN

 Upacara HUT Pramuka : SDN 1,2,3 Cimerak, MI Cilele, MTsN 2 Pangandaran, MA Al-Furqon,
SMK MU Cimerak, Peserta DIANPINRU dan seluruh masyarakat Cimerak (Pangkalan terdekat)
 Peserta Dianpinru:
 Untuk Tingkat SD / MI sederajat 10 (Sepuluh) Regu (5 Pa dan 5 Pi).@ 92 Orang
 Untuk Tingkat SMP/MTs  sederajat 2 (dua) Regu (1 Pa dan 1 Pi). @ 22 Orang.
 Pembina 1 Orang tiappangkalan
Dari keempatunsurdiatas, diperkirakan : 
Jumlah Peserta = 104 Orang
Jumlah Pembina =  52 Orang
Mabigus = 56 Orang
DKR = 23 Orang
Partisipan Penegak = 20 Orang
Jumlah Panitia =    25 Orang
J u m l a h     =  280Orang

- SD = 36 Pangkalan
- MI = 10 Pangkalan
- MTs = 5 Pangkalan
- SMP = 6 Pangkalan
- SLTA = 3 Pangkalan

I.    PENYELENGGARA KEGIATAN


Terlampir

J.    JADWAL KEGIATAN


Terlampir

K.    RENCANA BIAYA


Terlampir

L.    PERSYARATAN PESERTA


Terlampir

M.    PENUTUP

Demikian Proposal ini dibuat sebagai bahan acuan kerja panitia guna suksesnya acara yang dilaksanakan,
besar harapan kami atas perhatian, kepedulian kepada panitia, baik berupa moril maupun materil. Atas
bantuan dan partisipasi dari semua pihak kami ucapkan terima kasih.
PANITIA
PERKEMAHAN HUT PRAMUKA
KWARTIR RANTING CIMERAK

Cimerak,   Agustus 2016


          K e t u a Sekretaris

AGUS HAMDANI, S.Pd. WAWAN JUANDA,S.Pd.M.Pd.

Mengetahui :

Kepala UPTD Ka. Kwarran


Pendidikan Kecamatan Cimerak

Hj. ONAH.ONASIH ,S.Pd.,M.M SUHMAN,S.Pd.

Menyetujui :
Camat Cimerak

...................................
NIP.                          
Lampiran 1

PANITIA PENYELENGGARA HUT PRAMUKA


KWARAN CIMERAK

Penasehat : Mabiran Cimerak


Pelindung : Kepala UPTD DISDIKBUDPORA Kecamatan Cimerak
PenanggungJawab : Ketua Kwaran

Ketua : Agus Hamdani


WakilKetua : Rudi
Sekretaris : Wawan Juanda
Bendahara : Hj. Heti Purnamadewi

Seksi-Seksi

Giat Materi : Eno Tisno


Protokoler : Alfi Edwitya/Imalah
Kesehatan : Munasaroh /AcihSutiarsih
Keagamaan : Ai Dahlan /Saleh
Humas : Endang Kusnia/Drs H. AtangSuryana
Konsumsi : Solihin
SaranaPrasarana : Musa
Dokumentasi : UjangYuli
Keamanan : DKR
Lampiran 2

JADWAL KEGIATAN
HUT PRAMUKA

HARI MATERI
WAKTU KET.
TANGGAL KEL 1 KEL 2 KEL 3 KEL 4
 Pendaftaran
07.00 – 08.00 Panitia
 Administrasi regu
08.00 - 10.00 Pendirian Tenda Panitia
10.00 –11.00 Upacara Pembukaan Panitia
11.00 – 13.00 ISOMA Pembina
13.00 - 13.30 Pengetahuan Umum Kepramukaan Giat Materi
14.00 – 15.00 Giat 1 Giat 2 Giat 3 Giat 4 Giat Materi
Sabtu, 15.00 - 15.30 ISOMA Pembina
13 Agustus 2016
15.30 - 16.30 Giat 4 Giat 3 Giat 2 Giat 1 Giat Materi
16.30 - 17.30 Giat 3 Giat 4 Giat 1 Giat 2 Giat Materi
17.30 - 19.30 ISOMA Pembina
19.30 - 20.30 Giat 2 Giat 1 Giat 4 Giat 3 Giat Materi
20.30 – 21.00 P3k Panitia
Unggun Gembira
21.00 - 23.00  Personal Contak Panitia
 Kreasi Seni
23.00 – 04.00 ISTIRAHAT Pembina

04.00 - 05.30 Solat , Kultum Panitia

05.30 - 06.00 Senam Pramuka Giat Materi

06.00 - 06.30 Game/ Outbound Mini Giat Materi


Minggu,
14 Agustus 2016  Mandi
06.30 - 07.00 Pembina
 Sarapan Pagi
07.00 - 07.30 Berangkat Menuju Kecamatan Panitia
07.30 - 10.00 Upacara HUT Pramuka Panitia
10.00 – 10.30 Bongkar Tenda Pulang Panitia

KETERANGAN

Giat Materi Petugas


1 TaliTemali, Semaphore, Morse, dan Sandi Eno
2 PBB, TeknisUpacara Hj. Heti, Alfi
3 Panorama, Menaksir, Peta Pita, Kompas AgusHamdani
4 Kepramukaan( Sejarah,TKK,TKU,LGP,KK, TandaPengenal) Endang, Musa

Lampiran 3
RENCANA BIAYA

A. Sumber Dana

- KasKwaran Rp.650.000
- MabiranKecamatanCimerak Rp.150.000
- UPTD DISDIKBUDPORA KecamatanCimerak Rp.150.000
- IuranPangkalan 65 x 100.000 Rp. 6.500.000
Jumlah Rp. 7.450.000

B. RencanaPengeluaran

No Keterangan HargaSatuan Jumlah Total


Administrasi 100.000
Humas 100.000
Dokumentasi 50.000
Konsumsi
- Aqua Dus x 4 20.000 80.000
- Aqua BotolTanggung 40.000 40.000
- Snack 100.000 100.000
- Makan 40 x 3 20.000 2.400.000
2.620.000
Peralatan
- SewaGedung 50.000 100.000
- Sewa Sound System 100.000 100.000
- Rapia 5.000 5.000
155.000
InsentifPemateri x 10 50.000 500.000
ApiUnggun
- Ban Bekas 30.000 30.000
- KayuBakar 50.000 50.000
- Bensin 65.000 65.000
- Plastik 3.000 3.000
- Bola Kasur 1.000 1.000
- KorekApi 1.000 1.000
150.000
Tropy 1 set 90.000 90.000
Piagam/Sertifikat x 250 3.000 750.000
P3K 50.000
BenderaPanji 30 x 10.000 300.000
Kebersihan 85.000
Upacara 500.000
Spanduk 300.000
LPJ 100.000
BiayaTakTerduga 1.500.000
JUMLAH 7.450.000

Lampiran 4
PERSYARATAN PESERTA

1. Regu yang dipilihadalahreguterbaikhasilseleksidisetiapGugusDepanmasing-masing.


2. Setiap regu berjumlah 7-8 (tujuh-delapan) orang / peserta.
3. Setiappangkalanmengirimkanmaksimal 2 (dua) Pa/Pi.
4. Sehatjasmanidanrohani.
5. Mendapat izin dari orang tua dan disetujui oleh Mabigusnya.
6. MematuhiDasa Dharma dan Tata tertibperkemahan.
7. Setiappesertawajibdidampingipembina 1 (satu) Orang.
8. MembawaPerlengkapan :
a) PakaianPramukaLengkap.
b) PakaianOlahraga
c) Matras/Tikar
d) MembawaObor + lilinsetiapPeserta.
e) Membawabenderapanji
f) Membawa tongkat, tali pramuka, semaphore, kompas dan alat tulis.
g) Buku Saku

Anda mungkin juga menyukai