Anda di halaman 1dari 3

PENGURUS BESAR

FORUM MAHASISWA MALUKU UTARA


(PB FORMMALUT) JABODETABEK
PERIODE 2022 2024
Alamat: Jl. Agung Raya II No.4, RT.7/RW.7, Lenteng Agung, Kec. Jagakarsa, Kota Jakarta
Selatan, 12630 Telp: +62 813-1754-8501,email: pengurusbesarmahasiswamalut@gmail.com

GARIS-GARIS BESAR DAN KEBIJAKAN UMUM


PB FORMMALUT JABODETABEK
PERIODE 2022-2024

I. PENDAHULUAN

Pada dasarnya program kerja PB FORMMALUT secara nasional mengacu rumusan


program kerja nasional secara umum sebagai hasil ketetapan Musyawarah ke IV . Oleh
karena itu dalam merumuskan program kerja hendaknya senantiasa memperhatikan
kesinambungan.

Dengan mempertimbangkan hal diatas maka fungsi dan kedudukan rumusan program
kerja tidak lain adalah:
1. Sebagai pedoman pelaksanaan aktifitas organisasi untuk setiap kepengurusan.
2. Merupakan wadah evaluasi bagi pengembangan organisasi berikutnya
3. Menjadi acuan dalam melihat peta perkembangan aktifitas organisasi guna
menemukan sejumlah solusi terhadap persoalan-persoalan yang dihadapi setiap
aktifitas organisasi.
Agar program kerja dapat dilaksanakan dengan baik, maka rumusan program kerja
yang disusun hendaknya senantiasa memiliki arah, tujuan, target maupun sasaran baik yang
bersifat jangka panjang menengah maupun pendek. Oleh karena itu rumusan program kerja
dapat terjangkau.

II. PROGRAM KERJA


(Program Jangka Panjang)
Program jangka panjang ini pada hal-hal sebagai berikut
1. Program jangka panjang dilaksanakan dalam rangka memelihara, melanjutkan dan
mewujudkan cita-cita dan misi organisasi dengan melaksanakan kegiatan-kegiatan di
bidang :
 Bidang PA
 Bidang PPD
 Bidang Hukum dan HAM
 Bidang PTKP
 Bidang LH
 Bidang Keperempuanan
 Bidang Infokom
 Bidang Tarian dan Bakat
 Bidang Kerohanian
 Bidang Pemberdayaan Asrama
PENGURUS BESAR
FORUM MAHASISWA MALUKU UTARA
(PB FORMMALUT) JABODETABEK
PERIODE 2022 2024
Alamat: Jl. Agung Raya II No.4, RT.7/RW.7, Lenteng Agung, Kec. Jagakarsa, Kota Jakarta
Selatan, 12630 Telp: +62 813-1754-8501,email: pengurusbesarmahasiswamalut@gmail.com

2. Pengembangan bidang-bidang lainnya dilaksanakan selaras dengan hasil-hasil yang


dicapai dalam bidang diastas. Sebaliknya peningkatan yang dicapai diatas akan
merupakan pendorong utama bagi perkembangan bidang-bidang yang lain.
3. Dalam pelaksanaan program jangka panjang PB FORMMALUT harus senantiasa
mengacu pada nilai-nilai intelektual dan hakekat organisasi sehingga dua factor ini
menjadi kerangka dasar dalam menentukan langkah-langkah organisasi.
4. Sasaran utama program jangka panjang adalah mewujudkn kehidupan organisasi yang
berkualitas dan mandiri sehingga partisipasi dalam mewujudkna pembangunan
maluku utara sesuai dengan cita-cita bangsa Indonesia yaitu masyarakat adil makmur
yang diridhai Tuhan Yang Maha Esa, serta turut menjaga eksistensi bangsa ditengah
interaksi bangsa-bangsa di dunia.
5. Untuk mencapai tujuan program jangka panjang perlu ditetapkan penjabaran yang
dilakukan secara terpadu, teratur, terencana dan konsisten.

(Program Jangka Pendek)


1. Membuat Perkaderan serta Menertibkan pelaksanaan pelatihan dan pembinaan
anggota disemua jenjang dengan Inovasi dalam masifikasi penghayatan pedoman
perkaderan kepada anggota dengan menerapkan pembinaan atau follow up materi dan
Bekerjasama dengan bidang terkait untuk menyusun data base anggota PB
FORMMALUT.
2. Meningkatkan pemahaman dan pelaksanaan AD, ART dan penjabarannya hasil
Musyawarah, Melakukan restrukturisasi PB FORMMALUT dan menerapkan
manajemen organisasi yang Menegakkan disiplin regenerasi kepengurusan tepat pada
waktunya sesuai dengan AD, ART dan penjabarannya, Menyusun system pada pola
rekruitmen pengurus PB FORMMALUT serta Mengefektifkan pelaksanaan
pembuatan laporan kegiatan, Menyempurnakan pedoman administrasi kesekretariatan
yang relevan dengan tuntutan dan perkembangan internal dan eksternal organisasi
serta Melaksanakan aktifitas yang mendorong terwujudnya kesekretariatan sebagai
pusat dokumentasi dan informasi anggota. Meningkatkan kemampuan dan
keteramilan pengelolaan kesekretariatan melalui Up-Grading Kesekretariatan.
Melengkapi sarana dan pra sarana kesekretariatan dalam rangka modernisasi
organisasi. Membuat website PB FORMMALUT yang terintegrasi sebagai
refresentasi keberadaan dan aktifitas di dunia maya. Pendataan dan penertiban data
base alumni dan Dokumentasi ketua Umum dari periode pertama hingga sekarang.
3. Menyusun system penggalanngan, pengelolaan dan pengawasan pendanaan organisasi
dengan Mengaktifkan pengelolaan anggota iuran anggota, Mengusahakan
terwujudnya kegiatan-kegiatan usaha sebagai sumber dana untuk membiayai kegiatan
organisasi dengan Menegakkan tertib organisiasi keuangan dan harta benda serta
PENGURUS BESAR
FORUM MAHASISWA MALUKU UTARA
(PB FORMMALUT) JABODETABEK
PERIODE 2022 2024
Alamat: Jl. Agung Raya II No.4, RT.7/RW.7, Lenteng Agung, Kec. Jagakarsa, Kota Jakarta
Selatan, 12630 Telp: +62 813-1754-8501,email: pengurusbesarmahasiswamalut@gmail.com
Menyusun anggaran rutin dan anggaran kegiatan untuk kepentingan Pengembangan
Profesi dan Kewirausahaan.
4. Mendorong Lembaga Pengembangan Profesi untuk melakukan program kerjasama
dengan berbagai instansi baik pemerintah maupun swasta untuk Mengembangkan
Pengembangan Profesi berdasarkan potensi, minat dan bakat anggota di wilayah
jabodetabek.
5. Sosialisasi dan pelaksanaan Pedoman Dasar Keperempuanan dengan
Mengembangkan kajan-kajian / studi keperempuanan, Mengadakan kerjasama dengan
berbagai lembaga yang berkewajiban dalam rangka peningkatan peran peran
perempuan dalam kehidupan masyarakat serta Melakukan advokasi dan isu-isu
keperempuanan di seluruh Indonesia.
6. Gerakan PB FORMMALUT back to campus, khususnya kampus-kampus di
jabodetabek yang terdaftar mahasiswa maluku utara untuk Berpartisipasi dalam
meningkatkan peran dan fungsi perguruan tinggi yang telah dikuasai untuk
menumbuhkan terciptanya kehidupan kampus yang dinamis melalui peran
kemahasiswaan. Melakukan distribusi angota-anggota kelembaga kemahasiswaan
intra kampus dalam rangka pengimplementasian misi organisasi dengan Berperan
aktif dalam mendinamisir kehidupan dalam rangka meningkatkan kemandirian bangsa
Indonesia. Melakukan latihan-latihan yang dapat menumbuhkan advokasi pemuda dan
mahasiswa terhadap persoalan-persoalan kemasyarakatan dan Membentuk system
jaringan organisasi dan gerakan mahasiswa.
7. Melakukan kajian terhadap berbagai aspek pengelolaan Sumber Daya Alam dan
Lingkungan Hidup dengan Melakukan kampanye pemanfaatan sumber daya alam
yang berkesinambungan dan perlindungan terhadap lingkungan hidup, Melakukan
kerjasama dengan instansi atau lembaga terkait baik pemerintah, swasta dalam rangka
memaksimalkan pemamfaatan sumber daya alam secara benar dan perlindungan
terhadap lingkungan hidup
8. Melakukan kajian terhadap berbagai aspek Hukum dan HAM dengan Melakukan
penekanan terhadap pemerintah agar memperioritaskan pembangunan daerah yang
menekankan kepada terciptanya supremasi hukum dan terlaksanya HAM. Melakukan
advokasi atas permasalahan dibidang huukum dan pelanggaran HAM. Melakukan
kerjasama dengan instansi atau lembaga baik pemerintah dalam rangka reformasi serta
penegakan hokum dan HAM.

III. PENUTUP
Demikian isi program kerja ini dibuat untuk dijadikan kebijakan umum dalam
melakukan aktifitas organisasi Steering Committee Rapat Kerja (RAKER) Ke IV PB
FORMMALUT JABODETABEK PERIODE 2022-2024

Anda mungkin juga menyukai