Anda di halaman 1dari 1

KULIAH KERJA NYATA (KKN) NUSANTARA

IAIN PAREPARE
KELURAHAN SARIRA
Jl. Poros Rantepao, Kecamatan Makale Utara, Kabupaten Tana Toraja.
Hp. 085325778725. E-mail: kknmbkelsariraposko4@gmail.com

Nomor : 02.067/KKN.IAIN/DS.IMY/VII/2023
Lampiran :-
Perihal : Undangan

Kepada Yth. Gereja Katolik Stasi Santa Theresia Pala-Pala


Di Tempat
Dengan Hormat,
Salam Silaturahmi kami sampaikan, teriring do’a semoga senantiasa mendapat
rahmat, taufiq dan hidayah dari Tuhan Yang Maha Esa sehingga dapat menjalankan aktifitas
dengan sebaik-baiknya.
Sehubungan dengan pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Nusantara Moderasi
Beragama tahun 2023 yang diselenggarakan di Jl. Polos Rantepao Kelurahan Sarira
Kecamatan Makale Utara Kabupaten Tana Toraja pada tanggal 13 Juli s/d 27 Agustus 2023.
Kami bermaksud mengundang kepada Bapak/Ibu/Saudara/I sekalian dalam rangka
melaksanakan salah satu program kerja kami yaitu Dialog Moderasi Beragama yang akan
diselenggarakan pada:
Hari/Tanggal : Sabtu, 5 Agustus 2023
Waktu : 08.00 – 12.00
Tempat : Aula SMKN 1 Tana Toraja
Untuk kelancaran kegiatan tersebut, maka dengan ini kami harap Bapak/Ibu/Saudara/I
dapat bersedia untuk menghadiri acara tersebut pada waktu dan tempat yang telah tertera
diatas Demikian surat undangan ini kami sampaikan atas segala perhatiannya kami ucapkan
terimakasih.

Sarira, 1 Agustus 2023


Ketua Sekretaris

Mutiara M Fachrul Naufal


NIM. 2020203874230005 NIM. 1203040028

Anda mungkin juga menyukai