Anda di halaman 1dari 2

DINAS KESEHATAN KOTA AMBON

PUSKESMAS HUTUMURI
Jln. Dr. Wem Tehupeiory, Desa Hutumuri, Kec. Leitimur Selatan, Ambon 97237.
Tlp.0911-3682992
Email. puskesmas.hutumuri@gmail.com

LAPORAN KEGIATAN ORIENTASI DI PUSKESMAS HUTUMURI

NAMA : JULITA AGUSTIS

Kamis, 15 Februari 2018


Laporan kepada Kepala Puskesmas dan Tata Usaha dengan menyerahkan surat perintah tugas,
pengarahan mengenai jam kerja, disiplin seragam dan kehadiran, instruksi untuk mengumpulkan
berkas-berkas yang diperlukan untuk arsip di Puskesmas.

Senin, 19 Februari 2018


Mengisi orientasi di balai pengobatan umum, mengisi daftar kehadiran, penjelasan mengenai alur
pelayanan di BPU, membantu pelayanan di pendaftaran pasien umum.

Selasa, 20 Februari 2018


Orientasi di ruangan KIA-KB, penjelasan singkat mengenai alur pelayanan di ruang KIA-KB,
penjelasan mengenai jadwal pelayanan, merapikan alat-alat dan ruangan setelah pelayanan.

Senin, 26 Februari 2018


Orientasi di ruang Farmasi dan Laboratorium, penjelasan singkat tentang alur pembuatan obat
sampai pemberian obat ke pasien. Penjelasan singkat tentang alur pelayanan di Laboratorium,
mengisi daftar kehadiran.

Selasa, 27 Februari 2018


Orientasi di ruang Kesling, mengisi daftar kehadiran, penjelasan mengenai kegiatan kesling,
membantu memberikan penyuluhan kesling, memperkenalkan diri kepada semua staf puskesmas.

Rabu, 28 Februari 2018


Orientasi di ruang promkes dan UGD, mengisi daftar kehadiran, penjelasan tentang kegiatan
promkes dan alur pelayanan di UGD, membantu dalam kegiatan penyuluhan dan pendaftaran
pasien UGD.

Mengetahui,
Kepala Puskesmas Hutumuri

dr. Bony Pattipawaey


NIP. 19771130 200904 1 002

Anda mungkin juga menyukai