Anda di halaman 1dari 8

MODUL 7: Numpy

1.1 Tujuan Praktikum


Mahasiswa mampu memahami dan mengimpelementasikan numpy pada python dengan
baik dan benar.
1.2 Numpy
NumPy adalah array multidimensi yang diindeks oleh tuple atau pasangan bilangan bulat
positif. Dalam NumPy dimensi disebut sebagai axis, dan banyaknya axis disebut rank.
Sebagai contoh, koordinat sebuah titik diruang 3D dinyatakan sebagai [1,2,1] yang
merupakan sebuah array dengan rank 1 karena terdiri dari satu axis. Sedangkan panjang axis
tersebut adalah 3.

1. Membuat Numpy Array


Pertama kita melakukan inport data numpy terlebih dahulu dengan cara :

Membuat Array 1 dimensi dengan menggunakan source code :

Output :

Membuat Array 2 dimensi dengan code sebagai berikut :


Output:

Membuat Array 3 dimensi dengan menggunakan sorce code :

Output:
2. Indexing
Array adalah sekumpulan variabel yang memiliki tipe data yang sama dan
dinyatakan dengan nama yang sama.Array menggunakan indeks integer untuk
menentukan urutan elemen-elemennya, dimana elemen pertamanya dimulai dari indeks 0,
elemen kedua memiliki indeks 1, dan seterusnya.
Menampilkan data index dengan sorce code :

Output :

Multiple indexing dengan array 3 dimensi, dengan sorce code sebagai berikut :

Output :
Latihan
Souce code :

Output :

3. Slicing
Slicing adalah memotong data elemen array atau bisa dibilang menampilkan
rentangan tertentu dalm sebuah array.

Melakukan slicing dari depan pada array 1 dimensi dengan menggunakan sorce code
berikut :
Melakukan slicing dari belakang pada array 1 dimensi dengan sorce code berikut :

4. Komputasi Array
1. Penjumlahan dengan Add dan Sum

Penjumlahan dengan Sum

Latihan 1 :
Menampilkan hasil penjumlahan 2 array dan ditampilkan dalam satu axis.
2. Pengurangan dengan fungsi Subtract

3. Pembagian dengan fungsi devide

4. Perkalian dengan fungsi multiply

5. Agregare Array
1. Melihat nilai min dan max dengan fungsi min() dan max().
2. Nilai Modulus sisa pembagian dari dua array

Cara kedua untuk menentukan nilai modus adalah dengan menggunakan fungsi
remainder()

3. Mengurutkan data array dengan fungsi sort()

4. Mencari nilai median dari data dengan menggunakan library statistics import media
5. Mencari nilai mean dari data dengan menggunakan library statistic import mean

Tugas :
Buatlah sorce code array dengan ketentuan sebagai berikut :
1. Terdapat 3 array nama, umur, alamat
2. Harus terdapat fungsi setidaknya satu buah fungsi
3. Menggunakan perulangan 2 buah for
4. Harus menggunakan inputan keyboard untuk array nama,umur,alamat
5. Harus ada fungsi len() (digunakan untuk perulangan for)

dimana hasil outputnya seperti pada gambar berikut :

Anda mungkin juga menyukai