Anda di halaman 1dari 10

AKSI NYATA

MENGAPA KURIKULUM
PERLU BERUBAH?

L AUFAH,S.PD
RAHMATU
APA ITU KURIKULUM?

KURIKULUM ADALAH PERANGKAT MATA PELAJARAN


DAN PROGRAM PENDIDIKAN YANG DIBERIKAN OLEH
SUATU LEMBAGA PENYELENGGARA PENDIDIKAN YANG
BERISI RANCANGAN PELAJARAN YANG AKAN DIBERIKAN
KEPADA PESERTA PELAJARAN DALAM SATU PERIODE
JENJANG PENDIDIKAN.
FUNGSI KURIKULUM
FUNGSI PENYESUAIAN
FUNGSI PERTAMA DARI KURIKULUM ADALAH
PENYESUAIAN ATAU THE ADAPTIVE FUNCTION. FUNGSI
PENYESUAIAN DAPAT DIPAHAMI SEBAGAI KEMAMPUAN
UNTUK MENYESUAIKAN DIRI DENGAN PERUBAHAN
YANG TERJADI DI LINGKUNGANNYA KARENA
LINGKUNGAN BERSIFAT DINAMIS ATAU DAPAT
BERUBAH-UBAH.
MENGAPA KURIKULUM PERLU
BERUBAH?
1. PERUBAHAN IKLIM
GLOBAL
2.TEKNOLOGI DIGITAL
3.INDUSTRI
MULTINASIONAL
4.TRANSFORMASI BUDAYA
MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH
1. AGAR RELEVAN DENGAN PERKEMBANGAN
ZAMAN
2. AGAR DAPAT MEMENUHI KEBUTUHAN
PESERTA DIDIK
3. DAPAT MENYIAPKAN GENERASI CEMERLANG
DI MASA DEPAN
MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH
1. AGAR RELEVAN DENGAN PERKEMBANGAN
ZAMAN
2. AGAR DAPAT MEMENUHI KEBUTUHAN
PESERTA DIDIK
3. DAPAT MENYIAPKAN GENERASI CEMERLANG
DI MASA DEPAN
UMPAN BALIK
KURIKULUM PERLU BERUBAH AGAR SESUAI DENGAN
PERKEMBANGAN ZAMAN
-DELIS,S.PD
KURIKULUM PERLU BERUBAH AGAR MENCIPTAKAN
PEMBELAJARAN BERKUALITAS
-ASBIYANTI,SPD
KURIKULUM PERLU BERUBAH SESUAI DENGAN KEMAJUAN
TEKNOLOGI
-WINDA APRILIA S.PD
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai