Anda di halaman 1dari 1
INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Jalan Tamansari Nomor 64 Bandung 40116 Telepon/Fax : 022-2530662/2530683, e-mail : sekretariat_wrsd@itb.ac.id SURAT EDARAN Nomor : 0446/IT1.B05/TU.09/2021 Tentang Penetapan Jam Kerja pada Bulan Ramadhan 1442 Hijriah Yang terhormat: 1. Rektor; 2. Ketua Majelis Wali Amanat; 3. Ketua Senat Akademik; 4. Para Wakil Rektor dan Sekretaris Institut; 5. Ketua Satuan Penjaminan Mutu; 6. _Ketua Satuan Pengawas Internai; 7. Kepala Badan Pengelola Usaha dan Dana Lestari; 8. Para Dekan Fakultas/Sekolah; 9. Para Direktur; 10, Para Ketua Lembaga; 11. Ketua Program Tahap Persiapan Bersama; 12. Para Kepala Biro; 13. Para Kepala Kantor; 14, Para Kepala UPT; 15, Para Kepala Pusat Penelitian; 16. Para Kepala Pusat. Institut Teknologi Bandung Diberitahukan dengan hormat bahwa merujuk pada Surat Edaran Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 09 Tahun 2021 tanggal 9 April 2021 tentang Penetapan Jam. Kerja pada Bulan Ramadhan 1442 Hijriah bagi Pegawai Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Instansi Pemerintah, selama bulan suci Ramadhan 1442 H diberlakukan pengaturan jam kerja di lingkungan Institut Teknologi Bandung sebagai berikut : 1. Jam kerja Hari Senin s.d, Kamis _: pukul 08.00 ~ 15.00, istirahat pukul 12,00 - 12.30. Hari Jumat + pukul 08.00 ~ 15.30, istirahat pukul 11.30 ~ 12.30. 2. Jam kerja Pegawai sebagaimana dimaksud pada angka 1 berlaku bagi Pegawai yang ‘melaksanakan tugas kedinasan di kantor (Work from office) maupun di rumah/tempat tinggal (work from home). Setelah selesai Ramadhan 1442 H, jam kerja akan diinformasikan setelah ada arahan dari Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformas! Birokrasi Demikian kami sampaikan untuk diketahui dan diinformasikan kepada seluruh pegawai dan sivitas ‘akademika di lingkungan unit kerja masing-masing.. , 14 April 2021 Bidang Sumber Daya, i Ayu Putri Saptawati S., M.Comm.a 6509241995012001

Anda mungkin juga menyukai