Anda di halaman 1dari 1

LANGKAH-LANGKAH INTERVENSI PPI TYPE KONSTRUKSI KELAS 2 (TYPE B, KELOMPOK PASIEN

BERISIKO SEDANG) sbb :

1. Membuat Papan Informasi yang ditujukan kepada pasien dan pengunjung bahwa Klinik Sedang
dilakukan renovasi
2. Memasang sarana penghalang penyebaran debu dengan menutup area renovasi agar debu
tidak masuk ke area lain (missal : dengan memasang terpal, melakban pintu)
3. Memberikan kabut air pada pemukaanlingkungan kerja untukmenghalangi dan mengendaliakn
debu saat proses renovasi berlangsung
4. Menutup ventilasi Udara
5. Segera Melakukan pembersihan lingkungan kerja dengan pemersih/desinfektan setelah
pekerjaan renovasi selesai
6. Letakkan limbah bekas renovasi dalam wadah yang tertutup rapat sebelum dibuang
7. Melakukan pengepelan basah dan / atau vakum dengan HEPA filter sebelum meninggalkan area
renovasi
8. Letakkan keset debu di pintu masuk dan keluar are renovasi
9. Isolasi system HVAC di dareah dimana pekerjaan sedang dilakukan rapikan kembali setelah
pekerjaan selesai

Anda mungkin juga menyukai