Anda di halaman 1dari 21

TUGAS TUTORIAL 3

Nama Mata Kuliah : Penelitian Tindakan Kelas

Pokok Bahasan : 1.Menganalisis dan menginterpretasikan data serta


menindaklanjuti hasil PTK

Nama Tutor : Farida Hanim, S.Pd.SS., M.Pd

Nama Mahasiswa : Tika Mauliya

NIM : 856099572

Kompetensi Khusus

1. Mahasiswa mampu menjelaskan hasil penelitian


2. Mahasiswa mampu memaparkan atau mendeskripsikan hasil penelitian
3. Mahasiswa mampu membuat kesimpulan
4. Mahasiswa mampu membuat saran untuk penelitian
URAIAN TUGAS (LANJUTAN TUGAS TUTORIAL 2)

1. Paparkan hasil penelitian anda dan jelaskan hasil penelitian tersebut !

2. Bagaimana kesimpulan hasil penelitian anda !

3. Bagaimana saran dari penelitian anda !

Tutor,

Farida Hnaim, S.Pd.SD.,


M.Pd .
BAB IV

HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Pelaksanaan Siklus
Pada bab ini peneliti membahas tentang hasil perbaikan pembelajaran
matematika dengan penerapan media pembelajaran Sedotan dan Kantong
Bilangan untuk meningkatkan kemampuan pemahaman Siswa pada materi
Pembagian pada Kelas IV SD Negeri 25 Rantau Utara Kabupaten Labuhanbatu
Tahun Pembelajaran 2022/2023 dengan menguraikan deskripsi pelaksanaan
penelitian persiklus, dan data hasil penelitian. Uraian selengkapnya sebagai
berikut:
1. Deskripsi Pelaksanaan Perbaikan Pembelajaran Siklus I
a. Perencanaan
Pada tahap kegiatan pembelajaran yang dilakukan dalam perencanaan
adalah:
1) Berkonsultasi dengan Supervisor 1 mengenai masalah pembelajaran ingin
diperbaiki.
2) Menentukan alternatif tindakan pemecahan masalah yang diharapkan akan
memperbaiki masalah yaitu dengan penggunaan media pembelajaran Sedotan
dan Kantong Bilangan.
3) Menyusun rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP Perbaikan Pembelajaran
Siklus 1) Matematika dengan menyusun langkah-langkah penerapan sesuai
media pembelajaran Sedotan dan Kantong Bilangan.
4) Membuat media pembelajaran yang ingin digunakan.
5) Menyiapkan Lembar Kerja Siswa (LKS) yang akan digunakan selama
perbaikan pembelajaran.
6) Menyusun tes evaluasi pembelajaran.
b. Pelaksanaan Tindakan
Berdasarkan catatan lapangan pada:
Hari/Tanggal : Senin, 29 Mei 2023
Pokok Bahasan : Pembagian Bilangan
Kelas/Semester : IV/ 1 (Satu)
Waktu : 2 x 35 menit
Uraian Kegiatan : Kegiatan pada pertemuan ini meliputi kegiatan awal,
kegiatan inti dan kegiatan penutup.
Kompetensi Dasar : Melakukan Pembagian dua angka/bilangan dua angka.
Indikator :
1. Menjelaskan pembagian dengan pengurangan
berulang sampai habis.
2. Menjelaskan pembagian sebagai lawan dari perkalian.
Kegiatan Awal :
FASE SINTAKS METODE DESKRIPSI ALOKASI
PEMBERIAN TUGAS KEGIATAN WAKTU
DENGAN MEDIA Aktivitas Guru
SEDOTAN DAN
KANTONG BILANGAN

Pendahuluan EKSPLORASI 10 menit


 Guru memberi salam
dan mengajak siswa
berdoa sebelum
memulai
pembelajaran.
 Guru menanyakan
kabar, mengecek
kehadiran siswa dan
mengkondisikan
kelas siap untuk
belajar.
 Guru memotivasi
siswa untuk belajar.
 Melakukan apersepsi
dengan mengajukan
pertanyaan kepada
siswa yang berkaitan
dengan pembagian
bilangan.
Misalnya: Apa yang
dimaksud dengan
pembagian?
 Menyampaikan topik
materi yang akan
dipelajari dalam
pembelajaran.
Menjelaskan tujuan yang  Menjelaskan tujuan
ingin dicapai dari pembelajaran yang
pemberian tugas. dilakukan dengan
media pembelajaran
yang akan diterapkan
yaitu media
pembelajaran
Sedotan dan Kantong
Bilangan serta guru
menjelaskan tentang
tujuan yang ingin
dicapai dari
pemberian tugas pada
pembelajaran.

Kegiatan Inti :
FASE SINTAKS METODE DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI
PEMBERIAN TUGAS Aktivitas Guru WAKTU
DENGAN MEDIA
SEDOTAN DAN
KANTONG BILANGAN

Inti ELABORASI 40 menit


Memberikan tugas kepada  Memberikan penjelasan
siswa materi pembagian bilangan
dengan menggunakan
media pembelajaran
Sedotan dan Kantong
Bilangan.
 Memberikan tugas/latihan
kepada siswa yaitu tentang
pembagian dengan
pengurangan berulang
sampai habis dan
pembagian sebagai lawan
dari perkalian.
Siswa mempelajari dan  Memperhatikan dan
melaksanakan tugas. membimbing siswa dalam
mengerjakan tugas
Mempertanggungjawabkan  Guru meminta kepada
atau melaporkan hasil siswa untuk melaporkan
pekerjaannya hasil pekerjaannya dengan
menggunakan media
pembelajaran Sedotan dan
Kantong Bilangan.
 Membantu siswa dalam
menyajikan hasil kerjanya
dengan menggunakan
media sedotan dan
kantong bilangan.

Kegiatan Penutup :
FASE SINTAKS METODE DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI
PEMBERIAN TUGAS Aktivitas Guru WAKTU
DENGAN MEDIA
SEDOTAN DAN
KANTONG
BILANGAN

Penutup KONFIRMASI 20 menit


Guru bersama siswa  Guru memberikan
menilai hasil yang apresiasi kepada siswa
telah dicapai. yang mengerjakan soal
dengan benar.
 Guru memberikan Lembar
Kerja Siswa/Lembar
Evaluasi untuk dikerjakan
oleh siswa agar guru dapat
melihat seberapa
pemahaman siswa
terhadap pembelajaran.
 Guru memberikan tugas
kepada siswa untuk
dikerjakan di rumah.
 Guru memberi kesimpulan
dari pembelajaran yang
telah dilakukan.
 Guru menutup pelajaran
dengan mengucapkan
salam.

c. Pengamatan
Tahapan pengamatan simulasi perbaikan pembelajaran siklus 1 yang
dilakukan sebagai berikut:
1) Teknik pengamatan dilakukan 2 kali, yaitu:
 Pengamatan secara langsung oleh pendamping yaitu oleh Ibu Mely
Rahmayani S.Pd.
 Pengamatan melalui video simulasi yang akan dikirimkan kepada
Supervisor 1 yaitu oleh Ibu Farida Hanim, S.pd,SS.,M.pd
2) Alat pengamatan yang dipakai oleh pendamping dan supervisor 1 pada
penelitian ini adalah:

Tabel 4.1. Hasil Observasi Oleh Pendamping Pelaksanaan Perbaikan


Pembelajaran Siklus 1
ASPEK YANG DIAMATI KESESUAIAN SARAN/HASIL
DENGAN RPP* DISKUSI
SESUAI TIDAK REFLEKSI
SESUAI

A. KEGIATAN A. KEGIATAN
PENDAHULUAN/AWAL PENDAHULUAN/
AWAL
1. Memotivasi siswa ✓ Pada kegiatan
2. Memberi acuan ✓ pendahuluan guru harus
3. Memberikan apersepsi ✓ lebih melakukan
motivasi sebelum
memulai pembelajaran.
B. KEGIATAN INITI B. KEGIATAN INTI
1. Penjelasan ✓ Dalam melakukan
konsep/materi/contoh/ kegiatan ini sebaiknya
ilustrasi guru wajib menyusun
2. Pemberian penguatan ✓ strategi menyusun
3. Penggunaan media ✓ strategi pembelajaran
4. Pemberian tugas/latihan ✓ agar pembelajaran
5. Umpan balik ✓ terlaksana dengan
keinginan yang akan
dicapai.
C. KEGIATAN PENUTUP C. KEGIATAN
PENUTUP
1. Meringkas/Merangkum ✓ Dalam melakukan
2. Evaluasi ✓ kegiatan ini sebaiknya
3. Pemberian Tugas ✓ guru merangkum
pembelajaran dan
memberikan tugas untuk
dirumah.

PENAMPILAN YANG KEPANTASAN SARAN/HASIL


DIAMATI PANTAS TIDAK DISKUSI
PANTAS
REFLEKSI

1. Pakaian yang digunakan ✓ Baik


2. Alas kaki yang digunakan ✓ Baik
3. Ekspresi/mimik wajah ✓ Baik

Tabel 4.2. Hasil Observasi Oleh Supervisor 1 Pelaksanaan Perbaikan


Pembelajaran Siklus 1
ASPEK YANG DIAMATI KESESUAIAN SARAN/HASIL
DENGAN RPP* DISKUSI
SESUAI TIDAK REFLEKSI
SESUAI

A. KEGIATAN A. KEGIATAN
PENDAHULUAN/AWAL PENDAHULUAN/
AWAL
1. Memotivasi siswa ✓
2. Memberi acuan ✓
3. Memberikan apersepsi ✓
B. KEGIATAN INITI B. KEGIATAN INITI
1. Penjelasan ✓
konsep/materi/contoh/ilus
trasi
2. Pemberian penguatan ✓
3. Penggunaan media ✓
4. Pemberian tugas/latihan ✓
5. Umpan balik ✓
C. KEGIATAN PENUTUP C. KEGIATAN
PENUTUP
1. Meringkas/Merangkum ✓
2. Evaluasi ✓
3. Pemberian Tugas ✓

PENAMPILAN YANG KEPANTASAN SARAN/HASIL


DIAMATI PANTAS TIDAK DISKUSI
PANTAS
REFLEKSI
1. Pakaian yang digunakan ✓ Baik
2. Alas kaki yang digunakan ✓ Baik
3. Ekspresi/mimik wajah ✓ Baik

3) Menunggu penilaian tutor tentang video pembelajaran yang dirancang dengan


format terlampir.
d. Refleksi
Adapun hasil review yang diperoleh dari tutor pembimbing terhadap
Rencana Perbaikan Pembelajaran Siklus I (RPPS) dan di refleksikan oleh peneliti,
hasilnya adalah sebagai berikut:

Tabel 4.3 Hasil Review dan Refleksi Terhadap RPPSI


No. Aspek yang Diamati Pengamatan Refleksi Mahasiswa
Tutor (Perbaikan ke RPPS2)
1. Identitas Sesuai
2. KI, KD, dan Indikator Sesuai
Pencapaian Kompetensi.
3. Pendekatan, Model, Tidak Sesuai Melakukan Perbaikan pada
Metode (sesuai judul) Metode pembelajaran.
4. Media dan Sumber Sesuai
Pembelajaran
5. Kegiatan Awal Tidak Sesuai Menyesuaikan dengan
kegiatan pembelajaran.
6. Kegiatan Inti Tidak Sesuai Menyesuaikan dengan
kegiatan pembelajaran.
7. Kegiatan Penutup Tidak Sesuai Menyesuaikan dengan
kegiatan pembelajaran
9. Penilaian Sesuai

Setelah menyusun Rencana Perbaikan Pembelajaran Siklus I, maka


peneliti melaksanakan simulasi pembelajaran yang direkam dengan durasi kurang
dari 5 menit. Adapun hasil review oleh tutor dapat dilihat pada tabel dibawah ini:
Tabel 4.4. Hasil Review Dan Refleksi Terhadap Simulai Siklus I (Kelemahan
Yang Ditemukan Pada Simulasi Siklus 1
No. Hasil Pengamatan Refleksi Mahasiswa
Tutor
Penyebab terjadinya Solusi Perbaikan
kelemahan
1. Pada kegiatan Kurangnya dalam Mempelajari
pendahuluan guru harus menguasai langkah- langkah-langkah
lebih melakukan motivasi langkah awal dalam awal pembelajaran
sebelum memulai pembelajaran yang yang terdapat pada
pembelajaran. terdapat pada RPP. RPP.
2. Dalam pelaksanaan Guru belum menguasai Guru mempelajari
kegiatan inti guru belum penggunaan media penggunaan media
memaksimalkan media pembelajaran, serta pembelajaran, serta
belajar, pemberian belum menguasai mempelajari
penguatan dan langkah-langkah inti langkah-langkah
memberikan umpan balik pembelajaran yang inti pembelajaran
bagi siswa yang terdapat dalam RPP. yang terdapat
menjawab pertanyaan dalam RPP.
temannya.
3. Dalam melakukan Guru belum mampu Guru mempelajari
kegiatan penutup dalam menggunakan penguasaan waktu
seharusnya guru waktu dengan tepat dengan baik dalam
memberikan rangkuman sehingga pada kegiatan setiap kegiatan.
pembelajaran dan penutup guru
memberikan tugas untuk melewatkan pemberian
dikerjakan di rumah. rangkuman dan
memberikan tugas di
rumah.
4. Seharunya guru lebih Guru masih belum Guru harus
meningkatkan perhatian sepenuhnya mengetahui bahwa
kepada semua siswa membimbing siswa siswa merupakan
dalam membimbing agar dalam mengerjakan pusat belajar.
semua siswa dapat tugasnya.
mengerjakan tugas
dengan baik.

Tabel 4.5. Hasil Review Dan Refleksi Terhadap Simulai Siklus I (Kelebihan
Yang Ditemukan Pada Simulasi Siklus 1
No. Hasil Pengamatan Tutor Refleksi Mahasiswa

1. Guru melakukan apersepsi Guru ingin mengetahui pemahaman siswa


berupa memberikan pancingan kepada
siswa sebelum menjelaskan pembelajaran.
2. Guru memberikan Guru telah mempersiapkan diri sebelum
penjelasan materi dengan melakukan kegiatan pembelajaran
baik.
3. Guru menyediakan lembar Guru ingin mengetahui pemahaman siswa
kerja siswa atau evaluasi. dalam pembelajarannya.

2. Deskripsi Pelaksanaan Perbaikan Pembelajaran Siklus II


a. Perencanaan
Pada tahap ini kegiatan pembelajaran yang dilakukan dalam perencanaan
adalah:
1) Berkonsultasi dengan Supervisor 1 untuk membahas hasil pengamatan oleh
pendamping dan supervisor 1 terhadap pelaksanaan simulasi 1.
2) Menentukan perbaikan tindakan berdasarkan hasil pengamatan dan refleksi
dari simulasi 1.
3) Menyusun rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP Perbaikan Pembelajaran
Siklus 2) Matematika dengan menyusun langkah-langkah penerapan sesuai
media pembelajaran Sedotan dan Kantong Bilangan.
4) Membuat media pembelajaran yang ingin digunakan.
5) Menyiapkan Lembar Kerja Siswa (LKS) yang akan digunakan selama
perbaikan pembelajaran.
6) Menyusun tes evaluasi pembelajaran.
b. Pelaksanaan Tindakan
Berdasarkan catatan lapangan pada:
Hari/Tanggal : Senin, 29 Mei 2023
Pokok Bahasan : Pembagian Bilangan
Kelas/Semester : IV/ 1 (Satu)
Waktu : 2 x 35 menit
Uraian Kegiatan : Kegiatan pada pertemuan ini meliputi kegiatan awal,
kegiatan inti dan kegiatan penutup.
Kompetensi Dasar : Melakukan Pembagian dua angka/bilangan dua angka.
Indikator :
1. Menghitung pembagian dua angka dengan bersusun
pendek.
2. Menyelesaikan soal pembagian dalam bentuk soal
cerita.
Kegiatan Awal :
FASE SINTAKS METODE DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI
PEMBERIAN Aktivitas Guru WAKTU
TUGAS DENGAN
MEDIA SEDOTAN
DAN KANTONG
BILANGAN

Pendahuluan EKSPLORASI 10 menit


 Guru memberi salam dan
mengajak siswa berdoa
sebelum memulai
pembelajaran.
 Guru menanyakan kabar,
mengecek kehadiran siswa
dan mengkondisikan kelas
siap untuk belajar.
 Guru memotivasi siswa
untuk belajar.
 Melakukan apersepsi
dengan mengajukan
pertanyaan tentang materi
yang lalu.
 Menyampaikan topik
materi yang akan dipelajari
dalam pembelajaran.
Menjelaskan tujuan  Menjelaskan tujuan
yang ingin dicapai dari pembelajaran yang
pemberian tugas. dilakukan dengan media
pembelajaran yang akan
diterapkan yaitu media
pembelajaran Sedotan dan
Kantong Bilangan serta
guru menjelaskan tentang
tujuan yang ingin dicapai
dari pemberian tugas pada
pembelajaran.

Kegiatan Inti :
FASE SINTAKS METODE DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI
PEMBERIAN TUGAS Aktivitas Guru WAKTU
DENGAN MEDIA
SEDOTAN DAN
KANTONG BILANGAN

Inti ELABORASI 40 menit


Memberikan tugas kepada  Memberikan penjelasan
siswa materi pembagian bilangan
dengan menggunakan
media pembelajaran
Sedotan dan Kantong
Bilangan.
 Memberikan tugas/latihan
kepada siswa yaitu tentang
pembagian pada soal cerita
dengan menggunakan
penyelesaian bersusun
pendek.
Siswa mempelajari dan 
Memperhatikan dan
melaksanakan tugas. membimbing siswa dalam
mengerjakan tugas
Mempertanggungjawabkan  Guru meminta kepada
atau melaporkan hasil siswa untuk melaporkan
pekerjaannya hasil pekerjaannya dengan
menggunakan media
pembelajaran Sedotan dan
Kantong Bilangan.
 Membantu siswa dalam
menyajikan hasil kerjanya
dengan menggunakan
media sedotan dan kantong
bilangan.

Kegiatan Penutup :
FASE SINTAKS METODE DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI
PEMBERIAN TUGAS Aktivitas Guru WAKTU
DENGAN MEDIA
SEDOTAN DAN
KANTONG BILANGAN

Penutup KONFIRMASI 20 menit


Guru bersama siswa  Guru memberikan
menilai hasil yang telah apresiasi kepada siswa
dicapai. yang mengerjakan soal
dengan benar.
 Guru memberikan
Lembar Kerja
Siswa/Lembar Evaluasi
untuk dikerjakan oleh
siswa agar guru dapat
melihat seberapa
pemahaman siswa
terhadap pembelajaran.
 Guru memberikan tugas
kepada siswa untuk
dikerjakan di rumah.
 Guru memberi
kesimpulan dari
pembelajaran yang telah
dilakukan.
 Guru menutup pelajaran
dengan mengucapkan
salam.

c. Pengamatan
Tahapan pengamatan simulasi perbaikan pembelajaran siklus 2 yang
dilakukan sebagai berikut:
1) Teknik pengamatan dilakukan 2 kali, yaitu:
 Pengamatan secara langsung oleh Pendamping yaitu oleh Ibu Mely
Rahmayani S.Pd.
 Pengamatan melalui video simulasi yang akan di kirimkan kepada
Supervisor 1 yaitu oleh Farida Hanim,S.pd,M.SS.,M.Pd
2) Alat pengamatan yang di pakai oleh pendamping dan supervisor 1 pada
penelitian ini adalah:

Tabel 4.6. Hasil Observasi Oleh Pendamping Pelaksanaan Perbaikan


Pembelajaran Siklus 2
ASPEK YANG DIAMATI KESESUAIAN SARAN/HASIL
DENGAN RPP* DISKUSI
SESUAI TIDAK REFLEKSI
SESUAI

A. KEGIATAN A. KEGIATAN
PENDAHULUAN/AWAL PENDAHULUAN/
AWAL
1. Memotivasi siswa ✓ Sudah Baik.
2. Memberi acuan ✓
3. Memberikan apersepsi ✓
B. KEGIATAN INITI B. KEGIATAN INITI
1. Penjelasan ✓ Sudah Baik.
konsep/materi/contoh/ilus
trasi
2. Pemberian penguatan ✓
3. Penggunaan media ✓
4. Pemberian tugas/latihan ✓
5. Umpan balik ✓
C. KEGIATAN PENUTUP C. KEGIATAN
PENUTUP
1. Meringkas/Merangkum ✓ Sudah Baik.
2. Evaluasi ✓
3. Pemberian Tugas ✓

PENAMPILAN YANG KEPANTASAN SARAN/HASIL


DIAMATI PANTAS TIDAK DISKUSI
PANTAS
REFLEKSI

1. Pakaian yang digunakan ✓ Baik


2. Alas kaki yang digunakan ✓ Baik
3. Ekspresi/mimik wajah ✓ Baik

Tabel 4.7. Hasil Observasi Oleh Supervisor I Pelaksanaan Perbaikan


Pembelajaran Siklus 2
ASPEK YANG DIAMATI KESESUAIAN SARAN/HASIL
DENGAN RPP* DISKUSI
SESUAI TIDAK REFLEKSI
SESUAI

A. KEGIATAN A. KEGIATAN
PENDAHULUAN/AWAL PENDAHULUAN/
AWAL
1. Memotivasi siswa ✓ Sudah Baik.
2. Memberi acuan ✓
3. Memberikan apersepsi ✓
B. KEGIATAN INITI B. KEGIATAN INITI
1. Penjelasan ✓ Sudah Baik.
konsep/materi/contoh/
ilustrasi
2. Pemberian penguatan ✓
3. Penggunaan media ✓
4. Pemberian tugas/latihan ✓
5. Umpan balik ✓
C. KEGIATAN PENUTUP C. KEGIATAN
PENUTUP
1. Meringkas/Merangkum ✓ Sudah Baik.
2. Evaluasi ✓
3. Pemberian Tugas ✓

KEPANTASAN
PENAMPILAN YANG PANTAS TIDAK SARAN/HASIL
DIAMATI PANTAS DISKUSI
REFLEKSI
1. Pakaian yang digunakan ✓ Baik
2. Alas kaki yang digunakan ✓ Baik
3. Ekspresi/mimik wajah ✓ Baik

3) Menunggu penilaian tutor tentang video pembelajaran yang dirancang dengan


format terlampir.
d. Refleksi
Adapun hasil review yang diperoleh dari tutor pengembangan terhadap
Rencana Perbaikan Pembelajaran Siklus 2 (RPPS2) dan di refleksikan oleh
peneliti, hasilnya yaitu sebagai berikut:

Tabel 4.8. Hasil Review dan Refleksi Terhadap RPPSI


No. Aspek yang Diamati Pengamatan Tutor Refleksi Mahasiswa
1. Identitas Sesuai -
2. KI, KD, dan Indikator Sesuai -
Pencapaian Kompetensi.
3. Pendekatan, Model, Sesuai -
Metode (sesuai judul)
4. Media dan Sumber Sesuai -
Pembelajaran
5. Kegiatan Awal Sesuai -
6. Kegiatan Inti Sesuai -
7. Kegiatan Penutup Sesuai -
8. Penilaian Sesuai -

Setelah menyusun Rencana Perbaikan Pembelajaran Siklus 2, maka


peneliti melaksanakan simulasi pembelajaran yang direkam dengan durasi kurang
dari 5 menit. Adapun hasil review oleh tutor dapat dilihat pada tabel dibawah ini:

Tabel 4.9. Hasil Review Dan Refleksi Terhadap Simulai Siklus I (Kelemahan
Yang Ditemukan Pada Simulasi Siklus 2)
No. Hasil Pengamatan Refleksi Mahasiswa
Tutor
Penyebab terjadinya Solusi Perbaikan
kelemahan
1. - - -

Tabel 4.10. Hasil Review Dan Refleksi Terhadap Simulai Siklus 2 (Kelebihan
Yang Ditemukan Pada Simulasi Siklus 2)
No. Hasil Pengamatan Tutor Refleksi Mahasiswa

1. Pada kegiatan pendahuluan Guru sudah merancang motivasi siswa


sudah melakukan motivasi dengan yel-yel sebelum pembelajaran
sebelum memulai pembelajaran. dimulai.
2. Sudah memaksimalkan media Guru telah mempersiapkan diri sebelum
pembelajaran dengan baik. pelaksanaan kegiatan pembelajaran.
3. Sudah memberikan penguatan Guru ingin siswa belajar dengan giat.
dengan baik kepada siswa
dalam proses pembelajaran.
4. Sudah memberikan umpan balik Guru ingin melihat kesiapan siswa
kepada siswa. sebelum diberikan tugas atau evaluasi.
5. Pada kegiatan penutup telah Guru ingin siswa tetap mengingat
merangkum pembelajaran. pembelajaran dengan cara merangkum
pembelajaran.
6. Sudah membimbing siswa Guru ingin siswa mengerjakan tugasnya
dalam mengerjakan tugas siswa. dengan baik.

B. Pembahasan Dari Setiap Siklus


Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan penerapan media
pembelajaran Sedotan dan Kantong Bilangan dapat meningkatkan kemampuan
pemahaman siswa pada materi pembagian pada kelas IV SD Negeri 25 Rantau
Utara Kabupaten Labuhanbatu Tahun Pembelajaran 2022/2023. Hal ini
membuktikan bahwa dengan penerapan media pembelajaran Sedotan dan Kantong
Bilangan siswa mampu menjawab dari soal-soal Lembar Kerja Siswa.
Temuan perbaikan pembelajaran dari simulasi yang dilakukan pada siklus
I dan II tergambar pada table di bawah ini:

Table 4.11. Temuan Penelitian Simulasi Pembelajaran Siklus I Dan Siklus II


Temuan SIKLUS I SIKLUS II
Penelitian
Kekurangan Pada kegiatan pendahuluan guru
harus lebih melakukan motivasi
sebelum memulai pembelajaran.
Dalam pelaksanaan kegiatan inti
guru belum memaksimalkan media
belajar, pemberian penguatan dan
memberikan umpan balik bagi
siswa yang menjawab pertanyaan
temannya.
Dalam melakukan kegiatan
penutup seharusnya guru
memberikan rangkuman
pembelajaran dan memberikan
tugas untuk dikerjakan di rumah.
Seharunya guru lebih
meningkatkan perhatian kepada
semua siswa dalam membimbing
agar semua siswa dapat
mengerjakan tugas dengan baik.
Kelebihan Guru melakukan apersepsi. Pada kegiatan
pendahuluan sudah
melakukan motivasi
sebelum memulai
pembelajaran.
Guru memberikan penjelasan Sudah memaksimalkan
materi dengan baik. media pembelajaran
dengan baik.
Guru menyediakan lembar kerja Sudah memberikan
siswa atau evaluasi. penguatan dengan baik
kepada siswa dalam
proses pembelajaran
Sudah memberikan umpan
balik kepada siswa.
Pada kegiatan penutup
telah merangkum
pembelajaran.
Sudah membimbing siswa
dalam mengerjakan tugas
siswa.

Dari tabel temuan penelitian diatas dapat disimpulkan bahwa kelemahan


dari pembelajaran ini adalah dalam pelaksanaan kegiatan inti guru belum
memaksimalkan media belajar. Sementara dalam media pembelajaran dapat
membantu guru dalam merangsang siswa untuk keinginan belajar. Dimana
menurut Arief S. Sadiman (2009:6) mengatakan bahwa media pembelajaran
adalah alat yang secara fisik dapat menyajikan pesan serta merangsang siswa
untuk belajar. Sehingga guru dalam peningkatan pembelajaran lebih
memaksimalkan media pembelajaran dengan menggunakan media pembelajaran
Sedotan dan Kantong Bilangan. Penggunaan media pembelajaran sedotan dan
kantong bilangan dalam proses pembelajaran, sangat mempermudah siswa dalam
memahami pembelajaran pada materi pembagian bilangan. Sama halnya dengan
menurut Dwi Yuniarto (2012) mengatakan Kantong Bilangan merupakan suatu
alat yang sederhana yang ditunjukkan untuk mempermudahkan siswa dalam
memahami materi operasi matematika.
Dari temuan penelitian di atas dapat disimpulkan bahwa: peningkatan
kemampuan pemahaman Siswa pada materi Pembagian pada Kelas IV SD Negeri
25 Rantau Utara Kabupaten Labuhanbatu Tahun Pembelajaran 2022/2023.

BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan
Berdasarkan dari data yang telah di paparkan pada rencana perbaikan
pembelajaran siklus I dan siklus II, dan hasil penelitian maka dapat disimpulkan
sebagai berikut:
1. Penerapan media pembelajaran Sedotan dan Kantong Bilangan dapat
meningkatkan kemampuan pemahaman siswa pada materi pembagian pada
kelas IV SD Negeri 25 Rantau Utara Kabupaten Labuhanbatu Tahun
Pembelajaran 2022/2023.
2. Penerapan media pembelajaran Sedotan dan Kantong Bilangan dapat
meningkatkan motivasi belajar siswa pada materi pembagian pada kelas IV
SD Negeri 25 Rantau Utara Kabupaten Labuhanbatu Tahun Pembelajaran
2022/2023.
3. Media pembelajaran Sedotan dan Kantong Bilangan adalah salah satu media
pembelajaran yang harus digunakan oleh guru dengan penyesuaian terhadap
materi pembelajaran yang tepat serta dapat memberikan efek positif dalam
mengalami kesulitan belajar.

B. Saran
Berdasarkan kesimpulan tersebut, ada beberapa hal yang perlu
diperhatikan oleh guru agar hasil pembelajaran dapat lebih baik, antara lain:
1. Bagi sekolah diharapkan hasil penelitian ini dijadikan informasi guna
perbaikan pembelajaran untuk meningkatkan kemampuan pemahaman siswa.
2. Bagi guru-guru sebaiknya menggunakan media pembelajaran dalam
melakukan proses kegiatan pembelajaran dengan menyesuaikan pada
pembelajarannya, agar pembelajaran menjadi lebih menarik dan
menyenangkan bagi siswa.
3. Bagi siswa hendaknya lebih serius dan sungguh-sungguh dalam mengikuti
proses pembelajaran, sehingga dapat meningkatkan kemampuan pemahaman
siswa dalam pembelajaran
4. Bagi penelti diharapkan untuk hasil yang optimal sebaiknya memasukkan
variabel yang dapat mempengaruhi kemampuan pemahaman siswa.

Anda mungkin juga menyukai