Anda di halaman 1dari 1

Quiz 1 – Ch 17 Investments

PT Tetap Terang menginvestasikan kelebihan dana yang dimiliki dengan melakukan pembelian atas
saham dan obligasi perusahaan lain. Pada akhir tahun 2021, seluruh investasi sekuritas yang dimiliki oleh
perusahaan adalah sebagai berikut:

Investment - Cost Fair Value Unrealized


Unit
Trading Per share Total Per share Total Gain (Loss)
PT Sukses 50,000 1,500 75,000,000 1,450 72,500,000 (2,500,000)
PT Makmur 35,000 1,200 42,000,000 1,350 47,250,000 5,250,000
117,000,000 119,750,000 2,750,000
Previous fair value adjustment balance - Dr. 1,250,000
Fair Value Adjustment - Dr. 1,500,000

Berikut adalah beberapa aktivitas investasi yang dilakukan perusahaan selama tahun 2022:

2 Jan 2022 Membeli obligasi PT Jaya dengan face value Rp 500 juta dengan bunga sebesar 10% per
tahun, bunga dibayarkan tiap tanggal 2 Januari, jatuh tempo dalam 5 tahun. Tingkat
suku bunga pasar pada saat pembelian adalah 8%. Perusahaan bermaksud untuk
memegang obligasi ini hingga tanggal jatuh tempo. (NOTE: Gunakan tabel untuk
perhitungan PV factor)

10 Apr 2022 Membeli tambahan 10.000 lembar saham PT Sukses Tbk. dengan harga Rp 1.350 per
lembar.

1 Jul 2022 Membeli obligasi yang diterbitkan oleh PT Angkasa pada tanggal yang sama dengan face
value Rp 100 juta pada harga Rp 97.468.320, bunga 8%, dibayarkan per tahun setiap
tanggal 1 Juli, jatuh tempo dalam 3 tahun. Pencatatan untuk obligasi ini dikategorikan
dalam trading. Suku bunga pasar pada saat pembelian adalah 9%. (NOTE: Gunakan
tabel untuk perhitungan PV factor)

8 Aug 2022 Menjual setengah dari kepemilikan atas PT Makmur dengan harga Rp 1.700 per lembar.

1 Oct 2022 Menjual obligasi PT Angkasa pada harga Rp 99 juta (belum termasuk bunga).

22 Nov 2022 Untuk memperlancar pasokan bahan baku yang dibutuhkan dalam produksi,
perusahaan membeli 100.000 lembar saham PT Kurnia dengan harga Rp 950 per lembar.
Karena perusahaan tidak bermaksud untuk memperdagangkan saham ini, maka
dikategorikan sebagai non-trading.

31 Dec 2022 Nilai harga pasar untuk masing-masing investasi yang dimiliki adalah Rp. 535 juta untuk
obligasi PT Jaya; Rp 1.750 per lembar saham PT Sukses Tbk; Rp 1.150 per lembar saham
PT Makmur Tbk; dan Rp 980 per lembar saham PT Kurnia.

Anda mungkin juga menyukai