Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : MA
Mata Pelajaran : FIKIH
Kelas / Semester : X (Sepuluh)/ Genap
Tema / Topik : Konsep Akad, Kepemilikan Harta Benda, dan Ihyaaul
Mawaat
Alokasi Waktu : ........... x 45 menit

A. KOMPETENSI DASAR
3.6 Menganalisis konsep akad, kepemilikan harta benda, dan ihyaaul mawaat
4.6 Menyajikan konsep akad, kepemilikan, 'ihyaaul mawaat

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui diskusi peserta didik dapat menjelaskan aturan Islam tentang kepemilikan
dengan benar
2. Melalui tanya jawab peserta didik dapat menjelasakan sebab-sebab kepemilikan
dengan benar
3. Melalui penelaahan peserta didik dapat menyebutkan macam-macam kepemilikan
dengan benar
4. Melalalui diskusi peserta didik dapat menjelaskan ketentuan akad dengan benar
5. Melalui pengamatan simulasi peserta didik dapat memperagakan akad dengan baik
dan benar
6. Melalui diskusi peserta didik dapat menjelaskan aturan Islam tentang 'ihyaaul mawaat
dengan benar
7. Melalalui diskusi peserta didik dapat menjelaskan ketentuan 'ihyaaul mawaat dengan
benar
8. Melalui pengamatan simulasi peserta didik dapat memperagakan 'ihyaaul mawaat
dengan baik dan benar

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alat dan Media
Salam, doa, memberikan motivasi, menyampaikan
Pendahulua
tujuan pembelajaran, skenario pembelajaran dan aspek-
n
aspek yang akan dinilai.
KOMBINASI Video, Laptop,
1. Peserta didik dapat menjelaskan aturan Islam tentang LCD, Gambar
kepemilikan
2. Peserta didik dapat menjelasakan sebab-sebab
kepemilikan
3. Peserta didik dapat menyebutkan macam-macam
kepemilikan
4. Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan akad
Kegiatan inti
5. Peserta didik dapat memperagakan akad
6. Peserta didik dapat menjelaskan aturan Islam tentang
'ihyaaul mawaat
7. Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan 'ihyaaul
mawaat
8. Peserta didik dapat memperagakan 'ihyaaul mawaat
9. eserta didik dapat mempraktikkan ibadah Peserta
didik mengerjakan latihan yang ada pada buku Ajar
1. Peserta didik mengerjakan tes akhir dan mengisi
penilaian diri
Penutup
2. Guru menyimpulkan, memberikan penguatan
mengapresiasi dan memberikan tindak lanjut

D. SUMBER PEMBELAJARAN
Buku Pelajaran Ayo Mengkaji Fiqih MA Kelas X Penerbit Erlangga
E. PENILAIAN
Sikap Pengetahuan Keterampilan
 Pengamatan selama daring  Tugas pada modul
dan lembar penilaian diri  Tugas pada quiziiz
 Tes terakhir pada gogle
form

Mengetahui, .....................................
Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : MA
Mata Pelajaran : FIKIH
Kelas / Semester : X (Sepuluh)/ Genap
Tema / Topik : Ketentuan Tentang Jual Beli, Khiyaar, Salam, dan Hajr
Alokasi Waktu : ........... x 45 menit

A. KOMPETENSI DASAR
3.7 Menganalisis ketentuan tentang jual beli, khiyaar, salam, dan hajr
4.7 Mengomunikasikan ketentuan Islam mengenai jual beli, khiyaar, salam dan hajr

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui diskusi peserta didik dapat menjelaskan aturan Islam tentang perekonomian
Islam dengan baik
2. Melalui simulasi peserta didik dapat menjelaskan ketentuan jual beli yang benar
3. Melalui simulasi peserta didik dapat menjelaskan ketentuan khiyar dengan benar
4. Melalui simulasi peserta didik dapat menjelaskan ketentuan salam yang benar
5. Melalui simulasi peserta didik dapat menjelaskan ketentuan hajr dengan benar
6. Melalui simulasi peserta didik dapat mempraktikkan cara jual beli yang benar
7. Melalui simulasis iswa dapat mempraktikkan khiyar dengan benar
8. Melalui simulasi peserta didik dapat mempraktikkan salam yang benar
9. Melalui simulasis iswa dapat mempraktikkan hajr dengan benar

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alat dan Media
Salam, doa, memberikan motivasi, menyampaikan
Pendahulua
tujuan pembelajaran, skenario pembelajaran dan aspek-
n
aspek yang akan dinilai.
KOMBINASI Video, Laptop,
1. Peserta didik dapat menjelaskan aturan Islam LCD, Gambar
tentang perekonomian Islam
2. Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan jual beli
3. Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan khiyar
4. Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan salam
Kegiatan inti 5. Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan hajr
6. Peserta didik dapat mempraktikkan cara jual beli
7. Peserta didik dapat mempraktikkan khiyar
8. Peserta didik dapat mempraktikkansalam
9. Peserta didik dapat mempraktikkan hajr dengan
10. Peserta didik mengerjakan latihan yang ada pada
buku Ajar
1. Peserta didik mengerjakan tes akhir dan mengisi
penilaian diri
Penutup
2. Guru menyimpulkan, memberikan penguatan
mengapresiasi dan memberikan tindak lanjut

D. SUMBER PEMBELAJARAN
Buku Pelajaran Ayo Mengkaji Fiqih MA Kelas X Penerbit Erlangga

E. PENILAIAN
Sikap Pengetahuan Keterampilan
 Pengamatan selama daring  Tugas pada modul
dan lembar penilaian diri  Tugas pada quiziiz
 Tes terakhir pada gogle
form
Mengetahui, ....................................
Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : MA
Mata Pelajaran : FIKIH
Kelas / Semester : X (Sepuluh)/ Genap
Tema / Topik : Ketentuan muamalah tentang musaaqah, muzaara'ah,
mukhaabarah, mudlaarabah, muraabahah, syirkah,
syuf'ah, wakaalah, shulh, dlamaan dan kafaalah
Alokasi Waktu : ........... x 45 menit

A. KOMPETENSI DASAR
3.8 Menganalisis ketentuan muamalah tentang musaaqah, muzaara'ah, mukhaabarah,
mudlaarabah, muraabahah, syirkah, syuf'ah, wakaalah, shulh, dlamaan dan kafaalah
4.8 Menyajikan hasil analisis tentang hikmah yang terkandung dalam musaaqah,
muzaara'ah, mukhaabarah, mudlaarabah, muraabahah, syirkah, syuf'ah, wakaalah,
shulh, dlamaan dan kafaalah

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui simulasi peserta didik dapat menjelaskan ketentuan musaqah, muzara’ah dan
mukhabarah dengan baik
2. Melalui simulasi peserta didik dapat menjelaskan ketentuan murabahah dengan benar
3. Melalui simulasi peserta didik dapat menjelaskan ketentuan mudharabah dengan
benar
4. Melalui simulasi peserta didik dapat menjelaskan ketentuan syirkah dengan benar
5. Melalui simulasi peserta didik dapat menjelaskan ketentuan n syufah benar.
6. Melalui diskusi peserta didik dapat menjelaskan ketentuan Islam tentang wakalah
dengan benar
7. Melalui simulasi peserta didik dapat menjelaskan ketentuan sulhu dengan baik
8. Melalui simulasi peserta didik dapat mempraktikkan musaqah, muzara’ah dan
mukhabarah dengan baik
9. Melalui simulasi peserta didik dapat mempraktikkan murabahah dengan benar
10. Melalui simulasi peserta didik dapat mempraktikkan mudharabah dengan benar
11. Melalui simulasi peserta didik dapat mempraktikkan syirkah dengan benar
12. Melalui simulasi peserta didik dapat mempraktikkan syufah benar.
13. Melalui diskusi peserta didik dapat mempraktikkan Islam tentang wakalah dengan
benar
14. Melalui simulasi peserta didik dapat mempraktikkan sulhu dengan baik

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alat dan Media
Salam, doa, memberikan motivasi, menyampaikan
Pendahulua
tujuan pembelajaran, skenario pembelajaran dan aspek-
n
aspek yang akan dinilai.
Kegiatan inti KOMBINASI Video, Laptop,
1. Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan LCD, Gambar
musaqah, muzara’ah dan mukhabarah
2. Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan
murabahah
3. Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan
mudharabah
4. Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan syirkah
5. Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan islam
6. Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan sulhu
7. Eserta didik dapat mempraktikkan musaqah,
muzara’ah dan mukhabarah
8. Peserta didik dapat mempraktikkan murabahah
9. Peserta didik dapat mempraktikkan mudharabah
10. Peserta didik dapat mempraktikkan syirkah
11. Peserta didik dapat mempraktikkan
12. Peserta didik dapat mempraktikkan islam tentang
wakalah
13. Peserta didik mengerjakan latihan yang ada pada
buku Ajar
1. Peserta didik mengerjakan tes akhir dan mengisi
penilaian diri
Penutup
2. Guru menyimpulkan, memberikan penguatan
mengapresiasi dan memberikan tindak lanjut

D. SUMBER PEMBELAJARAN
Buku Pelajaran Ayo Mengkaji Fiqih MA Kelas X Penerbit Erlangga

E. PENILAIAN
Sikap Pengetahuan Keterampilan
 Pengamatan selama daring  Tugas pada modul
dan lembar penilaian diri  Tugas pada quiziiz
 Tes terakhir pada gogle
form

Mengetahui, .....................................
Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : MA
Mata Pelajaran : FIKIH
Kelas / Semester : X (Sepuluh) / Genap
Tema / Topik : Ketentuan nafaqah, shadaqah, hibah, hadiah dan wakaf
Alokasi Waktu : ........... x 45 menit

A. KOMPETENSI DASAR
3.9 Menganalisis ketentuan nafaqah, shadaqah, hibah, hadiah dan wakaf
4.9 Mengomunikasikan tentang pelaksanaan ketentuan Islam tentang nafaqah, shadaqah,
hibah, hadiah dan wakaf

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui diskusi peserta didik dapat menjelaskan bagian-bagian dari pelepasan dan
perubahan harta dengan benar
1. Melalui tanya jawab peserta didik dapat menjelaskan ketentuan nafaqah dengan benar
2. Melalui diskusi peserta didik dapat menjelaskan ketentuan hibah dengan benar
3. Melalui tanya jawab peserta didik dapat menjelaskan ketentuan shadaqah dan hadiah
dengan benar
4. Melalui tanya jawab peserta didik menjelaskan ketentuan wakaf dengan benar
5. Melalui pengamatan peserta didik dapat mempraktikkan tata cara nafaqah, shadaqah,
hibah, hadiah dan wakaf dengan benar

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alat dan Media
Salam, doa, memberikan motivasi, menyampaikan
Pendahulua
tujuan pembelajaran, skenario pembelajaran dan aspek-
n
aspek yang akan dinilai.
KOMBINASI Video, Laptop,
1. Peserta didik dapat menjelaskan bagian-bagian dari LCD, Gambar
pelepasan dan perubahan harta
2. Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan nafaqah
3. Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan hibah
4. Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan shadaqah
Kegiatan inti
dan hadiah
5. Peserta didik menjelaskan ketentuan wakaf
6. Peserta didik dapat mempraktikkan tata cara
nafaqah, shadaqah, hibah, hadiah dan wakaf
7. Peserta didik mengerjakan latihan yang ada pada
buku Ajar
1. Peserta didik mengerjakan tes akhir dan mengisi
penilaian diri
Penutup
2. Guru menyimpulkan, memberikan penguatan
mengapresiasi dan memberikan tindak lanjut

D. SUMBER PEMBELAJARAN
Buku Pelajaran Ayo Mengkaji Fiqih MA Kelas X Penerbit Erlangga

E. PENILAIAN
Sikap Pengetahuan Keterampilan
 Pengamatan selama daring  Tugas pada modul
dan lembar penilaian diri  Tes terakhir pada gogle form

Mengetahui, ....................................
Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : MA
Mata Pelajaran : FIKIH
Kelas / Semester : X (Sepuluh)/ Genap
Tema / Topik : Hukum Riba, Bank, dan Asuransi
Alokasi Waktu : ........... x 45 menit

A. KOMPETENSI DASAR
3.10 Mengevaluasi hukum riba, bank, dan asuransi
4.10 Menyajikan hasil evaluasi tentang hukum bank, asuransi dan larangan praktik riba

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
2. Melalui diskusi peserta didik dapat menjelaskan tentang riba dan jenis-jenisnya dengan
benar
3. Melalui tanya jawab peserta didik dapat menyebutkan macam-macam bank dengan
benar
4. Melalui diskusi peserta didik dapat menjelaskan tentang ketentuan bank syariah dengan
benar
5. Melalui penelaahan peserta didik dapat menganalisa hukum riba, bank dan asuransi
dengan baik
6. Dengan pengamatan peserta didik dapat menunjukkan beberapa contoh tentang praktik
riba dalam masyarakat dengan baik

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alat dan Media
Salam, doa, memberikan motivasi, menyampaikan
Pendahulua
tujuan pembelajaran, skenario pembelajaran dan aspek-
n
aspek yang akan dinilai.
KOMBINASI Video, Laptop,
1. Peserta didik dapat menjelaskan tentang riba dan LCD, Gambar
jenis-jenisnya
2. Peserta didik dapat menyebutkan macam-macam
bank
3. Peserta didik dapat menjelaskan tentang ketentuan
Kegiatan inti bank syariah
4. Peserta didik dapat menganalisa hukum riba, bank
dan asuransi
5. Peserta didik dapat menunjukkan beberapa contoh
tentang praktik riba dalam masyarakat
6. Peserta didik mengerjakan latihan yang ada pada
buku Ajar
1. Peserta didik mengerjakan tes akhir dan mengisi
penilaian diri
Penutup
2. Guru menyimpulkan, memberikan penguatan
mengapresiasi dan memberikan tindak lanjut

D. SUMBER PEMBELAJARAN
Buku Pelajaran Ayo Mengkaji Fiqih MA Kelas X Penerbit Erlangga

E. PENILAIAN
Sikap Pengetahuan Keterampilan
 Pengamatan selama daring  Tugas pada modul
dan lembar penilaian diri  Tes terakhir pada gogle form

Mengetahui, .....................................
Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran

Anda mungkin juga menyukai