Anda di halaman 1dari 5

ASUHAN KEBIDANAN PADA NY “E” PERSIAPAN PRE SC

DENGAN CPD DI RUANG VK RS JAYA PURNAMA

Hari / Tanggal: Selasa / 25 Juli 2011

Jam : 15.00 WIB

No. Reg : 0022336758

A. DATA SUBJEKTIF
1. Identitas istri/ suami

Nama : Ny. ”E” Nama : Tn. “R”


Umur : 21 tahun Umur : 31 tahun
Agama : Islam Agama : Islam
Suku : MAKASSAR Suku : MAKASSAR
Pendidikan : SMA Pendidikan : SMK
Pekerjaan : SWASTA Pekerjaan : SWASTA
Alamat : Jln. Putri ayu, no 8 Alamat : Jln. Putri ayu, no 8
No Hp : 0897579635 No Hp : 08975653974

2. Anamnesa
1.) Keluhan utama:
Ibu mengatakan kenceng-kenceng dan mengeluarkan darah dari kemaluan sejak kemarin.
2.) Riwayat kesehatan sekarang:
Penyakit menular seperti penyakit kuning, kencing manis: Tidak ada
Penyakit menurun seperti darah tinggi : Tidak ada
penyakit menahun seperti jantung : Tidak ada
3.) Riwayat kesehatan keluarga:
Penyakit menular seperti penyakit kuning, kencing manis: Tidak ada
Penyakit menurun seperti darah tinggi : Tidak ada
penyakit menahun seperti jantung : Tidak ada
4.) Riwayat perkawinan:
Kawin : 1 kali
Lama kawin : 1 tahun
Umur : 20 tahun
Jumlah anak :-
5.) Riwayat kehamilan, persalinan, dan nifas yang lalu

6.) Riwayat Kehamilan Sekarang


TM I : Mengeluh mual muntah dan periksa kebidanan satu kali bulan sekali mendapat
tablet tambah darah dan vitamin
TM II : periksa 1 bulan sekali tidak ada keluhan mendapatkan tabel tambah darah
subtitle pada usia 4 bulan mulai merasakan janin
TM III : periksa 2 minggu sekali mendapatkan tablet tambah darah vitamin dan
penyuluhan
7.) Pola kebutuhan sehari-hari
a. Nutrisi
Sebelum hamil
Makan : 3 Kali Sehari
Porsi : 1 Piring
Jenisnya : Nasi, Sayur, Lauk
Minum : 6 - 7 Kali Sehari
Porsi : 1 Gelas
Jenis : Air Putih, Tea, Susu, dan kopi
Saat hamil
Makan : 4 Kali Sehari
Porsi : 1 Piring
Jenisnya : Nasi, Sayur, Lauk
Minum : 9 -10 Kali Sehari
Porsi : 1 Gelas
Jenis : Air Putih, Tea, Susu
b. Istirahat
Sebelum Hamil
Siang : 1 Jam
Malam : 7 Jam
Saat Hamil
Siang : 2 Jam
Malam : 8 Jam
c. Personal Hygiene
Sebelum Hamil
Mandi : 2 Kali Sehari
Keramas : 3 Kali Seminggu
Gosok Gigi : 2 Kali Sehari
Ganti Pakaian Dalam : Setiap Selesai Bab Atau Bak
Saat Hamil
Mandi : 3 Kali Sehari
Keramas : 3 Kali Seminggu
Gosok Gigi : 2 Kali Sehari
Ganti Pakaian Dalam : Setiap Selesai BAK Atau BAB
d. Eliminasi
Sebelum Hamil
BAK : 4 - 5 Kali Sehari
Warna : Kuning Jernih
Frekuensi : Sering
BAB : 2 Kali Sehari
Warna : Kuning Kecoklatan
Bau : Khas
Saat Hamil
BAK : 5 - 6 Kali Sehari
Warna : Kuning Jernih
Frekuensi : Sering
BAB : 2 - 3 Kali Sehari
Warna : Kuning Kecoklatan
Bau : khas
e. Aktivitas
Sebelum Hamil : Ibu melakukan pekerjaan rumah tangga dan pekerjaan di luar
rumah
Saat Hamil : Ibu hanya melakukan pekerjaan rumah tangga
f. Riwayat ANC
a. Ibu mengatakan ini adalah kehamilan pertama dan tidak pernah keguguran
b. HPHT tanggal 18 Oktober 2011
c. TP tanggal 25 Juli 2011
d. ANC sebanyak 5 kali di tempat praktek dokter imunisasi TT Booster pada tanggal 10
Januari 2011
g. Data Psikososial:
Tanggapan ibu dan keluarga terhadap
Kehamilan Ini : Direncanakan
Pengambilan Keputusan : Suami dan keluarga
Ketaatan Ibadah Ibu : baik
Hewan Peliharaan : Tidak ada
Rencana Melahirkan : di PMB

2. DATA OBJEKTIF
1. Pemeriksaan umum

K/U : Cukup

Kesadaran : Composmentis

TTV : TD : 120 mmHg

N : 88x/ menit

RR : 20x/ menit

S : 36,5°C

2. Pemeriksaan Khusus

Inspeksi
- Kepala : Simetris, tidak ada ketombe

-Wajah :simetris, tidak ada odema, tidat pucat

- mata :simetris konjungtiva merah muda

-Hidung : Simetris, bersih, tidak ada secret

-Telinga :Simetris,bersih

-mulut :Simetris, mukosa,bibir Kering

- leher : kulit bersih, tidak ada pembengkakan

- Payudara : Simatris, Puting susu menonjol

- Abdomen : tidak ada bekas luka sc

- Genetalia : Bersih, Terdapat darah campur lender

- Ektermitas : atas : terpasang infus ditangan RL digrojok

Bawah: simetris, tidak oedem,tidak ada varices

Palpasi

- leher : Tidak ada pembesaran kelenjar tyroid daaan limfe


Tidak ada bendungan vena jugularis

-payudara : -tidak ada nyeri tekan


-tidak ada benjolan abnormal
-kolostrum sudah keluar

-Abdomen :
- leopoId I : TFU 3 sari dibawah px (34cm), teraba bulat, lunak, tidak melenting

- leopold II : bagian kiri perut teraba keras, datar seperti papan dan bagian kanan perut

teraba bagian kecil janin

- leopold III : teraba keras bulat dan melenting b again terendah belum masuk PAP

-leopold IV : TBJ: (TFU -12) X 155 : (34-12) X 155 = 34110 gram

Auskultasi

-Dada : tidak ada ronchi maupun wheeting

-Abdomen : DDJ + 140/menit

Perkusi

-Reflek patella +/+


3. Data Penunjang: -

D. PLANNING
tanggal 25 Juli 2011
1. Menjalin hubungan saling percaya pada ibu dan keluarganya dengan senyum sopan salam.
2. Menjelaskan kepada ibu tentang tindakan yang akan dilakukan dengan menjelaskan tujuan tindakan
yang akan dilakukan.
3. Jelaskan pada ibu tentang keadaan yang dialami dan memberitahukan hasil pemeriksaan yaitu
TTV: TD = 100/80 mmhg N = 88 x/menit
S = 36,5 derajat Celcius RR = 20 x/menit
4. Memberitahukan pada ibu tentang kondisi saat ini yang.
5. Menganjurkan untuk terus berpuasa sebelum operasi yang.
6. Lakukan kolaborasi dengan sistem medis dalam persiapan operasi.

Anda mungkin juga menyukai