Anda di halaman 1dari 14

PMTB20-KENDARAAN

(SAMSAT)

MI-05A

REPUBLIK INDONESIA
BADAN PUSAT STATISTIK
SURVEI PENYUSUNAN DISAGREGASI PMTB 2021

Survei Penyusunan Disagregasi PMTB (Pembentukan Modal Tetap Bruto) 2020 bertujuan untuk
memperoleh gambaran PMTB di Indonesia menurut jenis barang modal, lapangan usaha, dan sektor
institusi, serta meningkatkan kualitas data neraca nasional lain yang terkait dengan investasi.


 
Kegiatan ini tidak memungut biaya apapun dan tidak ada kaitannya dengan pajak
 Pelaksanaan kegiatan ini berdasarkan Pasal 11 Undang-Undang No. 16 Tahun 1997 tentang Statistik

 Data yang diberikan dijamin kerahasiaannya oleh Pasal 21 Undang-Undang No. 16 Tahun 1997 tentang Statistik


Setiap responden wajib memberikan keterangan dengan benar yang diperlukan dalam penyelenggaraan statistik dasar oleh
Badan Pusat Statistik (Pasal 27 Undang-Undang No. 16 Tahun 1997 tentang Statistik)

Tata Cara Pengisian Kuesioner



 Isian ditulis dengan jelas dan mudah dibaca.
Penulisan kata-kata menggunakan huruf balok, sedangkan angka ditulis
dengan angka biasa (bukan angka romawi).

 
Isikan keterangan/jawaban pada tempat yang disediakan dan tulis kode yang sesuai pada kotak yang tersedia.
 
Pindahkan isian ke kotak dengan mengikuti kaidah penuh tepi kanan (right justified).
Contoh: Blok IIA Kolom 2 Jumlah Kendaraan dan Alat Berat Baru 350
 
Semua nilai ditulis dalam ribu rupiah.

BLOK I. KETERANGAN UMUM

1. Provinsi KALIMANTAN TENGAH

2. Kabupaten/Kota*) KABUPATEN KATINGAN

3. Nomor Urut Instansi

4. Nama Instansi KANTOR BERSAMA SAMSAT KASONGAN

5. Alamat Instansi JL. TJILIK RIWUT KM. 2 KASONGAN – P. RAYA

*) Coret yang tidak sesuai

Informasi Lebih Lanjut:


Subdirektorat Neraca Modal dan Luar Negeri
Jl. dr. Sutomo No. 6-8, Jakarta 10010 Telp. 021-3841195 Ext. 7231-7233, email: nmln@bps.go.id
Website: http://pmtb.bps.go.id
CARA PENGISIAN KUESIONER

BLOK I. KETERANGAN TEMPAT


Rincian (1) : Provinsi
Isikan nama dan kode provinsi lokasi instansi yang dicacah. Kode provinsi diisi sesuai dengan kondisi Master File Desa
(MFD) Semester I-2019.

Rincian (2) : Kabupaten/Kota


• Isikan nama dan kode kabupaten/kota lokasi instansi yang dicacah. Kode kabupaten/kota diisi sesuai dengan kondisi
Master File Desa (MFD) Semester I-2019.
• Untuk instansi tingkat provinsi, isikan 00 pada kode kabupaten/kota.

Rincian (3): Nomor Urut Instansi


Isikan nomor urut instansi yang menyediakan data kendaraan. Nomor urut instansi harus unik pada level kabupaten/kota
dan maksimal 3 digit.

Rincian (4) : Nama Instansi


Isikan nama instansi yang dicacah. Instansi yang dicacah dengan menggunakan kuesioner PMTB18 -KENDARAAN
(SAMSAT) MI05A ialah Kantor SAMSAT.

Rincian (5) : Alamat Instansi


Isikan alamat lengkap instansi yang dicacah, mencakup nama jalan, RT/RW, desa/kelurahan, dan kecamatan serta
nomor telepon.

BLOK IIA & IIB. KETERANGAN MENGENAI KENDARAAN BERMOTOR & ALAT BERAT BARU DAN BESARNYA
BBN-KB I PADA SAMSAT

Kolom (1) : Rincian Jenis Kendaraan Bermotor (KB) dan Alat Berat (AB)
Isikan semua jenis kendaraan bermotor dan alat berat baru. Jika data jenis kendaraan dan alat berat berbeda dengan
rincian pada kolom ini, tuliskan jenis kendaraan bermotor dan alat berat sesuai dengan klasifikasi data yang tersedia
pada baris berikutnya, seperti truck box, trailer, light truck, kendaraan khusus, delivery van, blind van, light bus,
oplet, tracutor heet, self leuder, truck tronton, tronton tangki, box wagon, truck box, bajaj, dll.

Kolom (1) : Kode PMTB


Kode PMTB adalah 4 digit kode unik jenis barang yang menjdai PMTB. Kuesioner MI-05A terdapat rule validasi dimana
kode PMTB untuk kendaraan harus diantara berikut:
Kode
Deskripsi
PMTB
3400 Kendaraan bermotor kecuali sepeda motor
3410 Mobil penumpang (sedan, SUV, MPV)
3420 Mobil bus (bus besar (36-60), bus sedang (17-35), bus kecil (9-
16), articulated bus, double decker bus)
3430 Mobil barang/truk (pick up, truk engkel, truk besar, truk tronton,
truk gandeng, truk sumbu, truk tempel)

3440 Kendaraan khusus di jalan raya (ambulance w/wo perlengkapan


tindakan rumah sakit, kendaraan pemadam kebakaran)
3450 Kendaraan khusus tidak di jalan raya (mobil lapangan golf, mobil
di dalam bandara)
3500 Kendaraan bermotor roda 2 dan 3
3510 Kendaraan bermotor roda 2
3520 Kendaraan bermotor roda 3

Kolom (2) s.d. (3) digunakan untuk mengumpulkan informasi mengenai kendaraan dan alat berat baru dengan
warna dasar pelat nomor hitam

Kolom (4) : Jumlah KB / AB (unit)


Isikan jumlah kendaraan bermotor (KB) dan alat berat (AB) dengan warna dasar pelat nomor hitam yang mem bayar
BBN-KB I selama tahun 2019 dan 2018.

Kolom (5) : Pendapatan BBN-KB I


• BBN-KB I adalah bea balik nama atas penyerahan pertama atau penyerahan kendaraan dari pihak dealer kepada
pihak konsumen.

PMTB20-KENDARAAN(SAMSAT) 3
• Isikan jumlah biaya BBN-KB I yang diterima kantor SAMSAT (pendapatan BBN-KB I) untuk kendaraan dan alat berat
dengan warna dasar pelat nomor hitam selama tahun 2019 dan 2018.

Kolom (4) s.d. (5) digunakan untuk mengumpulkan informasi mengenai kendaraan dan alat berat baru dengan
warna dasar pelat nomor kuning

Kolom (4) : Jumlah KB / AB (unit)


Isikan jumlah kendaraan bermotor (KB) dan alat berat (AB) dengan warna dasar pelat nomor kuning yang membayar
BBN-KB I selama tahun 2019 dan 2018.

Kolom (5) : Pendapatan BBN-KB I


• Isikan jumlah biaya BBN-KB I yang diterima kantor SAMSAT (pendapatan BBN-KB I) untuk kendaraan dan alat berat
dengan warna dasar pelat nomor kuning selama tahun 2019 dan 2018.

Kolom (6) s.d. (7) digunakan untuk mengumpulkan informasi mengenai kendaraan dan alat berat baru dengan
warna dasar pelat nomor merah

Kolom (6) : Jumlah KB / AB (unit)


Isikan jumlah kendaraan bermotor (KB) dan alat berat (AB) dengan warna dasar pelat nomor merah yang membayar
BBN-KB I selama tahun 2019 dan 2018.

Kolom (7) : Pendapatan BBN-KB I


• Isikan jumlah biaya BBN-KB I yang diterima kantor SAMSAT (pendapatan BBN-KB I) untuk kendaraan dan alat berat
dengan warna dasar pelat nomor merah selama tahun 2019 dan 2018.

Kolom (8) s.d. (10) : Persentase BBN-KB I terhadap Harga Kendaraan dan Alat Berat
• Persentase besaran BBN-KB I terhadap harga per unit kendaraan dan alat berat ditetapkan berdasarkan Peraturan
Gubernur atau peraturan lainnya.
• Isikan besarnya persentase besaran BBN-KB I per unit kendaraan dan alat berat terhadap harga kendaraan dan alat
berat menurut warna dasar pelat nomor.

BLOK IIIA & IIIB. KETERANGAN MENGENAI KENDARAAN BERMOTOR & ALAT BERAT BEKAS DAN BESARNYA
BBN-KB II PADA SAMSAT
Kolom (1) : Rincian Jenis Kendaraan Bermotor (KB) dan Alat Berat (AB)
Isikan semua jenis kendaraan bermotor dan alat berat bekas karena mutasi atau balik nama, bukan dari pembelian
kendaraan/alat berat baru. Jika data jenis kendaraan dan alat berat berbeda dengan rincian pada kolom ini, tuliskan jenis
kendaraan bermotor dan alat berat sesuai dengan klasifikasi data yang tersedia pada baris berikutnya, seperti truck box,
trailer, light truck, kendaraan khusus, deliveri van, blind van, light bus, oplet, tracutor heet, self leuder, truck
tronton, tronton tangki, box wagon, truck box, bajaj, dll.

Kolom (1) : Kode PMTB


Kode PMTB adalah 4 digit kode unik jenis barang yang menjdai PMTB. Kuesioner MI-05A terdapat rule validasi dimana
kode PMTB untuk kendaraan seperti pada Blok IIA dan Blok IIB

Kolom (2) s.d. (3) digunakan untuk mengumpulkan informasi mengenai kendaraan dan alat berat bekas dengan
warna dasar pelat nomor hitam

Kolom (2) : Jumlah KB / AB (unit)


Isikan jumlah kendaraan bermotor (KB) dan alat berat (AB) dengan warna dasar pelat nomor hitam yang membayar
BBN-KB II selama tahun 2019 dan 2018.

Kolom (3) : Pendapatan BBN-KB II


• BBN-KB II adalah bea balik nama atas perubahan kepemilikan kendaraan dari pemilik pertama ke tangan pemilik
kedua dan seterusnya dari dasar jual beli dan hibah kendaraan.
• Isikan jumlah biaya BBN-KB II yang diterima kantor SAMSAT (pendapatan BBN-KB II) untuk kendaraan dan alat
berat dengan warna dasar pelat nomor hitam selama tahun 2019 dan 2018.

Kolom (4) s.d. (5) digunakan untuk mengumpulkan informasi mengenai kendaraan dan alat berat bekas dengan
warna dasar pelat nomor kuning

Kolom (4) : Jumlah KB / AB (unit)


Isikan jumlah kendaraan bermotor (KB) dan alat berat (AB) dengan warna dasar pelat nomor kuning yang membayar
BBN-KB II selama tahun 2019 dan 2018.

4 PMTB20-KENDARAAN(SAMSAT)
Kolom (5) : Pendapatan BBN-KB II
• Isikan jumlah biaya BBN-KB II yang diterima kantor SAMSAT (pendapatan BBN-KB II) untuk kendaraan dan alat berat
dengan warna dasar pelat nomor kuning selama tahun 2019 dan 2018.

Kolom (6) s.d. (7) digunakan untuk mengumpulkan informasi mengenai kendaraan dan alat berat bekas dengan
warna dasar pelat nomor merah

Kolom (6) : Jumlah KB / AB (unit)


Isikan jumlah kendaraan bermotor (KB) dan alat berat (AB) dengan warna dasar pelat nomor merah yang membayar
BBN-KB II selama tahun 2019 dan 2018.

Kolom (7) : Pendapatan BBN-KB II


• Isikan jumlah biaya BBN-KB II yang diterima kantor SAMSAT (pendapatan BBN-KB II) untuk kendaraan dan alat
berat dengan warna dasar pelat nomor merah selama tahun 2019 dan 2018.

Kolom (8) s.d. (10) : Persentase BBN-KB II terhadap Harga Kendaraan dan Alat Berat
• Persentase besaran BBN-KB II terhadap harga per unit kendaraan dan alat berat ditetapkan berdasarkan Peraturan
Gubernur atau peraturan lainnya.
• Isikan besarnya persentase besaran BBN-KB II per unit kendaraan dan alat berat terhadap harga kendaraan dan alat
berat menurut warna dasar pelat nomor.

BLOK IV. CATATAN

Blok ini digunakan untuk mencatat keterangan-keterangan penting yang diperlukan.

BLOK V. KETERANGAN PEMBERI INFORMASI

Blok ini digunakan untuk mencatat keterangan pemberi informasi. Tuliskan nama, jabatan, dan tanda tangan pemberi
informasi serta cap instansi.

BLOK VI. KETERANGAN PETUGAS

Tuliskan nama pencacah, tanggal pencacahan, dan tanda tangan pencacah. Selanjutnya kuesioner diserahkan pada
pengawas untuk diperiksa kelengkapan dan konsistensi isiannya. Tuliskan nama pengawas, tanggal pengawasan, dan
tanda tangan pengawas untuk memastikan bahwa semua isian sudah benar.

CATATAN:
Pengisian data tahun 2018 dapat ditulis (menggunakan pensil) terlebih dahulu berdasark an kuesioner tahun 2019. Hal ini
bertujuan untuk memverifikasi ulang data tahun 2018 apabila terjadi perubahan data.

PMTB20-KENDARAAN (SAMSAT) 5
BLOK IIA. KETERANGAN MENGENAI KENDARAAN BERMOTOR & ALAT BERAT BARU
6

DAN BESARNYA BBN-KB I PADA SAMSAT TAHUN 2020


PERSENTASE NILAI BBN-KB I
RINCIAN JENIS JUMLAH KENDARAAN BERMOTOR (KB) & ALAT BERAT (AB) BARU TERHADAP HARGA
KENDARAAN DAN BESARNYA PENDAPATAN BBN-KB I MENURUT WARNA PELAT NOMOR KENDARAAN DAN ALAT
BERMOTOR (KB) Kode BERAT PER UNIT (%)
DAN ALAT BERAT PMTB PELAT HITAM PELAT KUNING PELAT MERAH
(AB) PENDAPATAN PENDAPATAN PENDAPATAN PELAT PELAT PELAT
JML KB & AB JML KB & AB JML KB & AB HITAM KUNING MERAH
BBN-KB I BBN-KB I BBN-KB I
(Unit) (Unit) (Unit)
(Ribu Rupiah) (Ribu Rupiah) (Ribu Rupiah)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
1. Bus 3420 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
2. Minibus 3420 1831 Rp. 2.208.811.500 88 Rp. 706.442.800 164 Rp. 423.865.700 12.5 % 12.5 % 12.5 %
3. Microbus 3420 1 Rp. 17.587.500 1 Rp. 5.625.000 8 Rp. 133.375.000 12.5 % 12.5 % 12.5 %
4. Truck 3430 153 Rp. 255.366.900 249 Rp. 810.673.900 10 Rp. 149.004.500 12.5 % 12.5 % 12.5 %
5. Pick-up 3430 801 Rp. 757.077.400 72 Rp. 242.235.625 11 Rp. 145.281.000 12.5 % 12.5 % 12.5 %
6. Ambulance 3440 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
7. Station Wagon 3410 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
8. Mobil pemadam 3440 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
9. Sepeda motor 3510 35494 Rp. 7.108.777.287 - - 1024 Rp. 596.567.000 12.5 % 12.5 % 12.5 %
10. Kendaraan roda 3 3520 36 Rp. 18.643.100 1 Rp. 5.962.600 42 Rp. 53.577.554 12.5 % 12.5 % 12.5 %
11. Mikrolet 3410 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
12. Sedan 3410 39 Rp. 299.573.800 - - 5 Rp. 157.487.500 12.5 % 12.5 % 12.5 %
13. Dump truck 3430 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
14. Crane 2223 - - - - - - 0.2 % 0.2 % 0.2 %
PMTB2

15. Truck mixer 2223 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %


0

16. Concree dump 2223 - - - - - - 0.2 % 0.2 % 0.2 %


17. Jeep 3410 172 Rp. 493.628.800 - - 15 Rp. 271.771.600 12.5 % 12.5 % 12.5 %
KENDARAAN(SAMS

18. Double Cabin 3410 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %


AT)

19. Alat Berat 2223 - - - - - - 0.2 % 0.2 % 0.2 %


20. Ransus Mini Bus 3430 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
21. Pick Up Delivery 3430 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
22. Light Truck 3430 17 Rp. 440.608.900 19 514.267.500 1 Rp. 28.560.000 12.5 % 12.5 % 12.5 %
BLOK IIA. KETERANGAN MENGENAI KENDARAAN BERMOTOR & ALAT BERAT BARU
7

DAN BESARNYA BBN-KB I PADA SAMSAT TAHUN 2020


PERSENTASE NILAI BBN-KB I
RINCIAN JENIS JUMLAH KENDARAAN BERMOTOR (KB) & ALAT BERAT (AB) BARU TERHADAP HARGA
KENDARAAN DAN BESARNYA PENDAPATAN BBN-KB I MENURUT WARNA PELAT NOMOR KENDARAAN DAN ALAT
BERMOTOR (KB) Kode BERAT PER UNIT (%)
DAN ALAT BERAT PMTB PELAT HITAM PELAT KUNING PELAT MERAH
(AB) PENDAPATAN PENDAPATAN PENDAPATAN PELAT PELAT PELAT
JML KB & AB JML KB & AB JML KB & AB HITAM KUNING MERAH
BBN-KB I BBN-KB I BBN-KB I
(Unit) (Unit) (Unit)
(Ribu Rupiah) (Ribu Rupiah) (Ribu Rupiah)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
23. Truck Tangki - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
Ransus Light
24. Truck Pemadan - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
Ransus Truck
25. Pemadam - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
26. Blind Van - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
PMTB2
0

-
KENDARAAN(SAM
SAT)
8

BLOK IIIA. KETERANGAN MENGENAI KENDARAAN BERMOTOR & ALAT BERAT BEKAS
DAN BESARNYA BBN-KB II PADA SAMSAT TAHUN 2020
PERSENTASE NILAI BBN-KB II
JUMLAH KENDARAAN BERMO TOR (KB) & ALAT BERAT (AB) BEKAS TERHADAP HARGA
RINCIAN JENIS DAN BESARNYA PENDAPATAN BBN-KB II MENURUT WARNA PELAT NOMOR KENDARAAN DAN ALAT BERAT
KENDARAAN Kode PER UNIT (%)
BERMOTOR (KB) DAN PMTB PELAT HITAM PELAT KUNING PELAT MERAH
ALAT BERAT (AB) JML KB & PENDAPATAN JML KB & PENDAPATAN JML KB & PENDAPATAN PELAT PELAT PELAT
AB BBN-KB II AB BBN-KB II AB BBN-KB II HITAM KUNING MERAH
(Unit) (Ribu Rupiah) (Unit) (Ribu Rupiah) (Unit) (Ribu Rupiah)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

1. Bus 3420 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %


2. Minibus 3420 785 Rp. 2.946.633.300 46 423.865.700 - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
3. Microbus 3420 1 Rp. 7.537.500 - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
4. Truck 3430 66 Rp. 209.443.000 44 Rp. 149.004.300 - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
5. Pick-up 3430 343 Rp. 1.324.461.700 13 Rp. 54.281.375 - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
6. Ambulance 3440 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
7. Station Wagon 3410 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
8. Mobil pemadam 3440 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
9. Sepeda motor 3510 15212 Rp. 1.832.333.200 - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
10. Kendaraan roda 3 3520 16 Rp. 18.989.900 2 Rp. 3.577.600 - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
11. Mikrolet 3410 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
12. Sedan 3410 17 Rp. 128.388.750 - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
13. Dump truck 3430 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
14. Crane 2223 - - - - - - 0.2 % 0.2 % 0.2 %
PMTB20-KENDARAAN(SAMSAT)

15. Truck mixer 2223 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %


16. Concree dump 2223 - - - - - - 0.2 % 0.2 % 0.2 %
17. Jeep 3410 74 Rp. 260.289.800 12 Rp.71.771.600 - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
18. Double Cabin 3410 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
19. Alat Berat 2223 - - - - - - 0.2 % 0.2 % 0.2 %
20. Ransus Truck 3430 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
21. Light Truck 3430 17 Rp.91.118.100 4 Rp. 18.560.400 - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
PMTB20-KENDARAAN(SAMSAT)
BLOK IIIA. KETERANGAN MENGENAI KENDARAAN BERMOTOR & ALAT BERAT BEKAS
DAN BESARNYA BBN-KB II PADA SAMSAT TAHUN 2020
PERSENTASE NILAI BBN-KB II
JUMLAH KENDARAAN BERMOTOR (KB) & ALAT BERAT (AB) BEKAS TERHADAP HARGA
RINCIAN JENIS DAN BESARNYA PENDAPATAN BBN-KB II MENURUT WARNA PELAT NOMOR KENDARAAN DAN ALAT BERAT
KENDARAAN Kode PER UNIT (%)
BERMOTOR (KB) DAN PMTB PELAT HITAM PELAT KUNING PELAT MERAH
ALAT BERAT (AB) JML KB & PENDAPATAN JML KB & PENDAPATAN JML KB & PENDAPATAN PELAT PELAT PELAT
AB BBN-KB II AB BBN-KB II AB BBN-KB II HITAM KUNING MERAH
(Unit) (Ribu Rupiah) (Unit) (Ribu Rupiah) (Unit) (Ribu Rupiah)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
22. Truck Tangki 3430 -
23. Ransus Mini Bus 3420 -
24. Ransus Light Truck 3430
25. Pick Up Delivery Van 3430
26.
27.
28.
29.
30.
31.
32.
33.
34.
35.
36.
37.
38.
39.
40.
9
BLOK IIB. KETERANGAN MENGENAI KENDARAAN BERMOTOR & ALAT BERAT BARU PERSENTASE NILAI BBN-KB I
PMT
B20

DAN BESARNYA BBN-KB I PADA SAMSAT TAHUN 2019


K EN D A R A A N ( S

JUMLAH KENDARAAN BERMOTOR (KB) & ALAT BERAT (AB) BARU TERHADAP HARGA
A M SA T)

RINCIAN JENIS DAN BESARNYA PENDAPATAN BBN-KB I MENURUT WARNA PELAT NOMOR KENDARAAN DAN ALAT
KENDARAAN Kode BERAT PER UNIT (%)
BERMOTOR (KB) DAN PMTB PELAT HITAM PELAT KUNING PELAT MERAH
ALAT BERAT (AB) JML KB & PENDAPATAN JML KB & PENDAPATAN JML KB & PENDAPATAN PELAT PELAT PELAT
AB BBN-KB I AB BBN-KB I AB BBN-KB I HITAM KUNING MERAH
(Unit) (Ribu Rupiah) (Unit) (Ribu Rupiah) (Unit) (Ribu Rupiah)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
1. Bus 3420 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
2. Minibus 3420 251 Rp. 3.429.888.600 - - 15 Rp. 467.242.500 12.5 % 12.5 % 12.5 %
3. Microbus 3420 1 Rp. 19.875.000 - - 3 Rp. 77.225.000 12.5 % 12.5 % 12.5 %
4. Truck 3430 103 Rp. 1.831.375.400 3 Rp. 51.562.500 - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
5. Pick-up 3430 114 Rp. 1.356.498.250 12 Rp. 202.250.000 12 Rp. 130.148.700 12.5 % 12.5 % 12.5 %
6. Ambulance 3440 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
7. Station Wagon 3410 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
8. Mobil pemadam 3440 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
9. Sepeda motor 3510 3799 Rp. 7.092.265.800 - - 58 Rp. 128.136.3000 12.5 % 12.5 % 12.5 %
10. Kendaraan roda 3 3520 6 Rp. 13.759.900 - - 8 Rp. 13.287.5000 12.5 % 12.5 % 12.5 %
11. Mikrolet 3410 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
12. Sedan 3410 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
13. Dump truck 3430 - - 68 Rp. 1.059.181.100 - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
14. Crane 2223 - - - - - - 0.2 % 0.2 % 0.2 %
15. Truck mixer 2223 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
16. Concree dump 2223 - - - - - - 0.2 % 0.2 % 0.2 %
17. Jeep 3410 6 Rp. 229.930.100 - - 4 Rp. 238.500.000 12.5 % 12.5 % 12.5 %
18. Double Cabin 3410 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
19. Alat Berat 2223 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
20. Ransus Truck 3430 - - - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
21. Light Truck 3430 8 Rp. 201.287.500 - - - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
22. Truck Tangki 3430 - - 3 Rp. 134.250.000 - - 12.5 % 12.5 % 12.5 %
10
BLOK IIB. KETERANGAN MENGENAI KENDARAAN BERMOTOR & ALAT BERAT BARU PERSENTASE NILAI BBN-KB I
PMT
B20

DAN BESARNYA BBN-KB I PADA SAMSAT TAHUN 2019


K EN D A R A A N ( S

JUMLAH KENDARAAN BERMOTOR (KB) & ALAT BERAT (AB) BARU TERHADAP HARGA
A M SA T)

RINCIAN JENIS DAN BESARNYA PENDAPATAN BBN-KB I MENURUT WARNA PELAT NOMOR KENDARAAN DAN ALAT
KENDARAAN Kode BERAT PER UNIT (%)
BERMOTOR (KB) DAN PMTB PELAT HITAM PELAT KUNING PELAT MERAH
ALAT BERAT (AB) JML KB & PENDAPATAN JML KB & PENDAPATAN JML KB & PENDAPATAN PELAT PELAT PELAT
AB BBN-KB I AB BBN-KB I AB BBN-KB I HITAM KUNING MERAH
(Unit) (Ribu Rupiah) (Unit) (Ribu Rupiah) (Unit) (Ribu Rupiah)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

23. Ransus Mini Bus 3420 - - - Rp. 134.250.000 1 Rp. 17.000.000 12.5 % 12.5 % 12.5 %
24. Ransus Light Truck 3430 - - - - 2 Rp. 79.500.000 12.5 % 12.5 % 12.5 %
25. Pick Up Delivery Van 3430 - - - - 1 Rp. 17.862.5000 12.5 % 12.5 % 12.5 %
26.
27.
28.
29.
30.
31.
32.
33.
34.
35.
36.
37.
38.
39.
40.
11
BLOK IIIB. KETERANGAN MENGENAI KENDARAAN BERMOTOR & ALAT BERAT BEKAS
12

DAN BESARNYA BBN-KB II PADA SAMSAT TAHUN 2019


PERSENTASE NILAI BBN-KB II
JUMLAH KENDARAAN BERMOTOR (KB) & ALAT BERAT (AB) BEKAS TERHADAP HARGA
RINCIAN JENIS DAN BESARNYA PENDAPATAN BBN-KB II MENURUT WARNA PELAT NOMOR KENDARAAN DAN ALAT
KENDARAAN Kode BERAT PER UNIT (%)
BERMOTOR (KB) DAN PMTB PELAT HITAM PELAT KUNING PELAT MERAH
ALAT BERAT (AB) JML KB & PENDAPATAN JML KB & PENDAPATAN JML KB & PENDAPATAN PELAT PELAT PELAT
AB BBN-KB II AB BBN-KB II AB BBN-KB II HITAM KUNING MERAH
(Unit) (Ribu Rupiah) (Unit) (Ribu Rupiah) (Unit) (Ribu Rupiah)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
1. Bus 3420 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
2. Minibus 3420 205 Rp. 1.231.300.100 1 Rp. 54.000 - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
3. Microbus 3420 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
4. Truck 3430 20 Rp. 208.917.100 - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
5. Pick-up 3430 36 Rp. 367.800.250 3 Rp. 41.200.100 - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
6. Ambulance 3440 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
7. Station Wagon 3410 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
8. Mobil pemadam 3440 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
9. Sepeda motor 3510 219 Rp. 79.978.500 - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
10. Kendaraan roda 3 3520 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
11. Mikrolet 3410 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
12. Sedan 3410 4 Rp. 5.060.000 - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
13. Dump truck 3430 - - 27 Rp. 421.575.200 - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
14. Crane 2223 - - - - - - 0.2 % 0.2 % 0.2 %
PMTB2

15. Truck mixer 2223 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %


0

16. Concree dump 2223 - - - - - - 0.2 % 0.2 % 0.2 %


17. Jeep 3410 12 Rp. 107.185.500 - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %
KENDARAAN(SAMS

18. Double Cabin 3410 - - - - - - 1.5 % 1.5 % 1.5 %


AT)

19. Alat Berat 2223 - - - - - - 0.2 % 0.2 % 0.2 %


20.
21.
22.
BLOK IIIB. KETERANGAN MENGENAI KENDARAAN BERMOTOR & ALAT BERAT BEKAS PERSENTASE NILAI BBN-KB II
PMT
B20

DAN BESARNYA BBN-KB II PADA SAMSAT TAHUN 2019


K EN D A R A A N ( S

JUMLAH KENDARAAN BERMOTOR (KB) & ALAT BERAT (AB) BEKAS TERHADAP HARGA
A M SA T)

RINCIAN JENIS DAN BESARNYA PENDAPATAN BBN-KB II MENURUT WARNA PELAT NOMOR KENDARAAN DAN ALAT
KENDARAAN Kode BERAT PER UNIT (%)
BERMOTOR (KB) DAN PMTB PELAT HITAM PELAT KUNING PELAT MERAH
ALAT BERAT (AB) JML KB & PENDAPATAN JML KB & PENDAPATAN JML KB & PENDAPATAN PELAT PELAT PELAT
AB BBN-KB II AB BBN-KB II AB BBN-KB II HITAM KUNING MERAH
(Unit) (Ribu Rupiah) (Unit) (Ribu Rupiah) (Unit) (Ribu Rupiah)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

23.
24.
25.
26.
27.
28.
29.
30.
31.
32.
33.
34.
35.
36.
37.
38.
39.
40.
13
BLOK IV. CATATAN

Harap ditulis jika ada hal-hal khusus berkaitan dengan data instansi

BLOK V. KETERANGAN PEMBERI INFORMASI

1. Nama Pemberi Informasi FIRYAN RICO L. LAMPE 4. Tanda Tangan


dan Cap Instansi
2. Jabatan PELAKSANA
3. Nomor Telepon/HP 0813-5188-1943

BLOK VI. KETERANGAN PETUGAS

1. Nama Pencacah 1. Nama Pengawas

2. Tanggal Pencacahan 2. Tanggal Pengawasan


3. Tanda Tangan 3. Tanda Tangan

PMTB20-KENDARAAN(SAMSAT) 14
DATA
MENCERDASKAN BANGSA

BADAN PUSAT STATISTIK


Jl. dr. Sutomo No. 6-8, Jakarta 10010
Telepon: (021) 3841195, 3842508, 3810291-5, Fax: (021) 3857046,
Homepage: http://www.bps.go.id e-mail: bpshq@bps.go.id

Anda mungkin juga menyukai