Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI UJIAN SATUAN PENDIDIKAN (USP) SMP

TAHUN AJARAN 2022/2023

MATA PELAJARAN : IPA ALOKASI WAKTU : 120 MENIT


SEKOLAH : SMP NEGERI 3 SATU ATAP ARAMO JUMLAH SOAL : 40 SOAL
BENTUK SOAL : 35 PG / 5 UR
BOBOT SOAL PG : 2 / SOAL
BOBOT URAIAN : 6 / SOAL
No Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Nomor soal Butir soal Kunci
jawaban
1 Menerapkan konsep pengukuran berbagai besaran 1. Menyimpulkan hasil pengukuran stopwatch
dengan menggunakan standar (Baku)* 2. Menentukan pasangan besaran pokok, satuan dan alat ukur
3. Menghitung konversi satuan dari besaran massa, waktu dan
luas
2 Mengklarifikasi makhluk hidup dan benda berdasarkan 1. Menentukan ciri – ciri makhluk hidup
karakteristik yang diamati 2. Mengidentifikasikan ciri – ciri makhluk hidup dan benda –
benda yang ada disekitar
3 Memahami gerak pada makhluk hidup, system gerak 1. Mengidentifikasi jenis otot berkaitan dengan cara kerjanya
pada manusia, berupaya menjaga kesehatan pada gerak 2. Menjelaskan dua tulang yang berfungsi melindungi organ
manusia internal, paru-paru dan otak
3. Mengidentifikasi jenis-jenis sendi yang ada pada manusia
4 Menjelaskan konsep usaha, pesawat sederhana, dan 1. Menentukan besar usaha dengan benar
penerapannya dalam kehidupan sehari-hari termasuk 2. Menentukan besar perpindahan dengan benar
kerja otot pada rangka manusia 3. Menentukan jenis –jenis pesawat sederhana
5 Mendeskripsikan system reproduksi dan penyakit yang 1. Menyebutkan fungsi bagian organ reproduksi
berhubungan dengan system reproduksi pada manusia 2. Menentukan jenis penyakit dan kelainan pada system
reproduksi
3. Mendeskripsikan saluran reproduksi pada manusia
6 Mendeskripsikan system koordinasi alat indera pada 1. Menjelaskan fungsi bagian saraf
manusia dan hubungannya dengan kesehatan

1
7 Mendeskripsikan konsep pewarisan sifat pada makhluk 1. Menentukan perbedaan pada perkembangbiakkan tumbuhan
hidup secara vegetative dan generative
2. Menentukan perbandingan genotip
8 Mendeskripsikan penerapan bioteknologi dalam 1. Menentukan manfaat atau dampak bioteknologi dalam kehidupan
mendukung kelangsungan hidup manusia melalui manusia
produksi pangan

Anda mungkin juga menyukai