Anda di halaman 1dari 9

RANCANGAN PEMBELAJARAN

Mata Kuliah : KEWARGANEGARAAN


Beban Studi : 2 SKS
Semester : I (Satu)
PJMK : Anita Rahmawati,S.Kep., Ns., M.Kep
Fasilitator : Bambang Tutuko, SH., S.Kep., Ns.,MH
Arif Wijaya, S.Kp., Msi., M.Kep
Cahyo Prayogo, S.Sos., M.Si

A. Diskripsi mata ajar

Mata kuliah ini membahas tentang masalah kontekstual PKn, mengembangkan


sikap positif dan menampilkan perilaku yang mendukung semangat kebangsaan dan
cinta tanah air, masalah kontekstual Pkn, mengembangkan sikap positif dan
menampilkan perilaku yang mendukung demokrasi berkeadaban, dan masalah
kontekstual PKn, mengembangkan sikap positif dan menampilkan perilaku yang
mendukung kesadaran hukum dan keragaman.

B. Sasaran Pembelajaran

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran Kewarganegaraan, bila diberi kasus,


mahasiswa mampu:

1. Menganalisis masalah kontekstual PKn, mengembangkan sikap positif dan


menampilkan perilaku yang mendukung semangat kebangsaan dan cinta tanah air
2. Menganalisis masalah kontekstual PKn, mengembangkan sikap positif dan
menampilkan perilaku yang mendukung demokrasi berkeadaban
3. Menganalisi masalah kontekstual PKn, mengembangkan sikap positif dan
menampilkan perilaku yang mendukung kesadaran hukum dan keragaman.

C. Bahan Kajian

1. Pengantar pendidikan kewarganegaraan


2. Identitas Nasional
3. Negara dan Konstitusi
4. Hak dan Kewajiban Warga Negara
5. Demokrasi Indonesia
6. Negara dan Konstitusi
7. Negara Hukum dan HAM
8. Wawasan Nusantara
9. Ketahanan Nasional
10. Integritas Nasional

D. Kompetensi yang akan dicapai

1. Kemampuan menguraikan dan menjelaskan pengantar kewarganegaraan


2. Kemampuan mendeskripsikan identitas nasional
3. Kemampuan menguraikan dan menjelaskan negara dan konstitusi
4. Kemampuan menguraikan dan menjelaskan hak dan kewajiban warga negara
5. Kemampuan menguraikan dan menjelaskan demokrasi indonesia
6. Kemampuan menguraikan dan menjelaskan negara dan konstitusi
7. Kemampuan menguraikan dan menjelaskan makna negara huum dan HAM
8. Kemampuan menguraikan dan menjelaskan wawasan nusantara
9. Kemampuan menguraikan dan menjelaskan ketahanan nasional
10. Kemampuan menguraikan dan menjelaskan integritas nasional

E. Komponen penilaian

a. Presensi (kehadiran) : 15%


b. Penugasan : 55%
c. UTS : 15%
d. UAS : 20%
Mgg Kemampuan akhir Materi pembelajaran Bentuk Kriteria Bobot
ke yang diharapkan pembelajaran (Indikator) nilai
Penilaian

1-2 Kemampuan  Pendidikan Lecture  Tanggap 10%


menguraikan dan kewarganegaraan Discovery Learning  Inisiatif
menjelaskan
Pengantar sebagai dasar
 Antusias
Kewarganegaraan kelompok MPK
 Sejarah Pendidikan
Kewarganegaraan
 Nilai-nilai pancasila
sebagai orientasi
(core value) PKn

3 Kemampuan  Pengertian identitas Lecture  Tanggap 5%


menguraikan dan nasional  Inisiatif
menjelaskan
identitas nasional  Sejarah kelahiran
 Antusias
faham nasionalisme
indonesia
 Identitas nasional
sebagai karakter
bangsa
 Proses berbangsa dan
bernegara
4 Kemampuan  Pentingnya konstitusi Lecture  Tanggap 5%
menguraikan dan bagi negara  Inisiatif
menjelaskan negara
dan konstitusi  UUD 1945 sebagai
 Antusias
konstitusi negara
indonesia
 Perilaku
konstitusional
5 Kemampuan  Pengertian hak dan Lecture  Tanggap 5%
menguraikan dan kewajiban warga  Inisiatif
menjelaskan Hak
dan Kewajiban negara
 Antusias
Warganegara  Konsep hak dan
kewajiban warga
negara dalam UUD
1945
 Konsep hubungan
bangsa, negara, dan
warga negara (status,
asas, syarat
kewarganegaraan)
6 Kemampuan  Makna demokrasi Lecture  Apresiasi 5%
menguraikan dan dan prinsip-
menjelaskan SGD  Analogi/
Demokrasi prinsipnya imajinasi
indonesia  Demokrasi
 Empati
indonesia
 Kreatifitas
(demokrasi
pancasila)  Pengalaman,
terampil
 Pelaksanaan
demokrasi di  Team work
Indonesia  Percaya diri
 Pendidikan
 Komunikatif
demokrasi
 Problem
solving

 Decision
making

7 Kemampuan  Pentingnya Lecture  Tanggap 5%


menguraikan dan konstitusi bagi  Inisiatif
menjelaskan negara
dan konstitusi negara
 Antusias
 UUD 1945 sebagai
konstitusi negara
indonesia
 Perilaku
konstitusional
8 UTS 15%

9 Kemampuan  Makna indonesia Lecture  Tanggap 5%


menguraikan dan sebagai negara  Inisiatif
menjelaskan negara
hukum dan Hak hukum dan prinsip-
 Antusias
asasi manusia prinsipnya
SGD  Komunikasi
 Hubungan negara
 Kerjasama
hukum dengan HAM  Sintesa hasil
 Penegakan HAM di  Saling
Indonesia menghargai

 Inisiatif,

 Leadership

10 Kemampuan  Konsepsi geopolitik Lecture  Tanggap 5%


menguraikan dan
 Teori-teori geopolitik  Inisiatif
menjelaskan
geopolitik/wawasan negara besar
 Antusias
nusantara  Wawasan nusantara
(geopolitik
indonesia)
 Implementasi
wawasan nusantara
di era global
11-12 Kemampuan  Unsur-unsur Lecture  Apresiasi 10 %
menjelaskan dan ketahanan nasional Case study  Analogi/
mnguraikan indonesia imajinasi
geostrategi  pendekatan
 Empati
indonesia/ketahanan astagrata dalam
 Kreatifitas
nasional pemecahan masalah
 potensi ancaman  Pengalaman,
terampil
bagi ketahanan
bangsa di era global  Team work

 Percaya diri

 Komunikatif

 Problem solving

 Decision
making

13-14 Memahami integrasi  Pluralitas Lecture  Tanggap 10%


Nasional masyarakat Case Study  Inisiatif
indonesia  antusias
 strategi integrasi
(asimilasi,
akulturasi,
pluralisme)
 strategi integrasi
indonesi

15 UAS 20%

PERENCANAAN PEMBELAJARAN

Bobot nilai Fasilitator


Minggu Materi pembelajaran (%)
Kegiatan
Pembelajaran
I Lecture Penjelasan RPP Kewarganegaraan 5%
(1 TM) Anita
Rahmawati,
S.Kep., Ns.,
M.Kep
II Lecture Pengantar kewarganegaraan: 5%
(1 TM) Cahyo P.,
 Pendidikan kewarganegaraan
M.Sos., M.Si
sebagai dasar kelompok MPK
 Sejarah Pendidikan
Kewarganegaraan
 Nilai-nilai pancasila sebagai
orientasi (core value) PKn

III Lecture Identitas nasional : 5% Cahyo P.,


(1 TM) M.Sos., MSi
 Pengertian identitas nasional
 Sejarah kelahiran faham
nasionalisme indonesia
 Identitas nasional sebagai
karakter bangsa
Proses berbangsa dan
bernegara

IV Lecture Negara dan konstitusi: 5% Cahyo P.,


(1 TM) M.Sos., MSi
 Pentingnya konstitusi bagi
negara
 UUD 1945 sebagai konstitusi
negara indonesia
 Perilaku konstitusional

V Lecture Hak dan kewajiban warga negara: 5% Arif W., S.Kp.,


(1 TM) Msi.,M.Kep.
 Pengertian hak dan kewajiban
warga negara
SGD
 Konsep hak dan kewajiban
warga negara dalam UUD
1945
Konsep hubungan bangsa,
negara, dan warga negara
(status, asas, syarat
kewarganegaraan

VI Lecture Demokrasi indonesia: 5% Arif W., S.Kp.,


(1 TM) Msi.,M.Kep.
 Makna demokrasi dan prinsip-
prinsipnya
SGD
 Demokrasi indonesia
(demokrasi pancasila)
 Pelaksanaan demokrasi di
Indonesia
 Pendidikan demokrasi

VII Lecture Negara dan konstitusi: 5% Arif W., S.Kp.,


(1 TM) Msi.,M.Kep.
 Pentingnya konstitusi bagi
negara
SGD
 UUD 1945 sebagai konstitusi
negara indonesia
perilaku konstitusional
VIII UTS 15%

IX Lecture Negara hukum dan HAM: 5% Bambang


(1TM) Tutuko, SH,
 Makna indonesia sebagai
S.Kep., Ns.,
negara hukum dan prinsip- MH
SGD
prinsipnya
 Hubungan negara hukum
dengan HAM
 Penegakan HAM di Indonesia

X Lecture Wwasan nusantara: 5% Bambang


(1 TM) Tutuko, SH.,
 Konsepsi geopolitik
S.Kep., Ns.,
 Teori-teori geopolitik negara MH
Case study
besar
 Wawasan nusantara (geopolitik
indonesia)
Implementasi wawasan
nusantara di era global
XI-XII Lecture Ketahanan nasional: 10% Bambang
(2 TM)
 Unsur-unsur ketahanan Tutuko,
nasional indonesia SH.,S.Kep.,
Case study Ns., MH
 pendekatan astagrata dalam
pemecahan masalah
 potensi ancaman bagi
ketahanan bangsa di era
global

XIII-XIV Integrasi nasional: 10% Bambang


(2TM) Tutuko,
 Pluralitas masyarakat
SH.,S.Kep.,
indonesia Ns., MH
 strategi integrasi (asimilasi,
akulturasi, pluralisme)
 strategi integrasi indonesi

XV UAS 20%

Anda mungkin juga menyukai