Anda di halaman 1dari 3

Nama : dr.

Ummi Fadilah
NIP : 199306232022022001
Gelombang : 3
Angkatan : VI

FRAMEWORK AKUNTABILITAS DOKTER FUNGSIONAL DI KLINIK POLRES


BANGKA
LANGKAH-LANGKAH YANG DAPAT DILAKUKAN DALAM UPAYA
MEWUJUDKAN ASN YANG AKUNTABEL

1. TUJUAN : Meningkatkan derajat kesehatan anggota polri di wilayah kerja Polres


Bangka, memberikan edukasi, dan memberika pelayanan Kesehatan sesuai standar
di wilayah kerja Klinik Polres Bangka

BERTANGGUNG JAWAB : Memberikan pelayanan kesehatan umum yang optimal


baik secara promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif untuk Anggota Polri wilayah kerja
Polres Bangka.

2. PERENCANAAN : Menyiapkan jadwal pelayanan Kesehatan di Klinik Polres Bangka


dan menentukan penanggungjawabnya, memastikan alat kesehatan yang diperlukan
untuk proses pemeriksaan pasien tersedia dan memenuhi standar. Selama di masa
pandemi COVID 19, menyiapkan APD sesuai standar, ruang pelayanan disesuaikan
penataannya untuk keamanan dokter dan pasien seperti, pembatas antara dokter
pasien, dan memastikan sirkulasi udara diruangan pemeriksaan cukup baik.

3. IMPLEMENTASI : Melakukan pelayanan Kesehatan sesuai dengan jadwal yang sudah


ditentukan, mendiagnosa penyakit dan melakukan penanganan penyakit kuratif yang
dapat ditangani dokter umum di layanan primer sesuai dengan standar kompetensi
dokter Indoneisa (SKDI), memberikan layanan medis promotif dan preventif
(penyuluhan dan konseling medis). Khusus untuk penangan pandemi, melakukan
skrining, swab rutin, vaksinasi dan pemantauan pasien terkonfirmasi COVID 19.

PEMANTAUAN PROGRESS: Meningkatkan derajat kesehatan anggota polri di wilayah


kerja Polres Bangka yang dapat dinilai dari indikator peningkatan jumlah pasien yang
dapat ditangani di Klinik Polres Bangka, terkontrolnya pasien-pasien penyakit kronis di
Klinik Polres Bangka, pemantauan kotak saran dari waktu ke waktu yang menunjukkan
tingkat kepuasan terhadap pelayanan di Klinik Polres Bangka
4. MEMBUAT LAPORAN: Melakukan pencatatan pelayanan kesehatan umum melalui
rekam medis, membuat laporan aktivitas kerja sehari-hari dalam bentuk pengisian
laporan harian.

5. EVALUASI: Melakukan evaluasi terhadap setiap kegiatan yang dilakukan untuk


mengetahui kekurangan dari setiap kegiatan yang dilakukan..

Anda mungkin juga menyukai