Anda di halaman 1dari 26

LAPORAN PEMBUATAN

KARYA INOVATIF

VIDEO PEMBELAJARAN
PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN
BILANGAN BULAT
Alat Pelajaran Kategori Sederhana Jenis
Video Pembelajaran

https://youtu.be/Sh309ca_PCc

Diajukan untuk Usul Penetapan Angka Kredit

Disusun oleh :
Nama
NIP. XXX
HALAMAN JUDUL

PEMERINTAH KABUPATEN XXX


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

SMP NEGERI 1 XXX


Alamat xxxxxxxxxxxxxxxx
Website: xxxxxxxxxxxxxxxxx, e-mail: xxxxxxxxx
TAHUN 2021

i
HALAMAN PENGESAHAN

Yang bertanda tangan di bawah ini, mengesahkan karya inovatif laporan pembuatan alat
pelajaran kategori sederhana jenis video pembelajaran yang berjudul:

Video Pembelajaran Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Bulat

yang dibuat oleh:


xxxxxxxxxxxxx
NIP xxxxxxxxxxxxxx

Laporan ini disahkan untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

Tayu, 31 Agustus 2020


Yang Mengesahkan,
Kepala SMP Negeri 1 XXX

Sxxxxxxxxxxxxxxxx
NIP. xxxxxxxxxxxxx

ii
PEMERINTAH KABUPATEN xxx
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMP NEGERI 1 xx
Jalan XXXXXXXXXXXXXX, Kode Pos XX Telp. XXXX
Website: XXXX, e-mail : XXXX

SURAT KETERANGAN
Nomor: 094/ …. / 2021

Yang bertanda tangan di bawah ini, Kepala SMP N 1 xxx, menerangkan bahwa Video
Pembelajaran XXXX adalah karya dari
Nama : XXX
NIP : xxx
Pangkat/ Gol. : xxx
Jabatan : xxx
telah digunakan dan dimanfaatkan untuk pembelajaran Matematika Kelas VII di SMP N 1
xxx tahun pelajaran 2021/2022.

Demikian surat keterangan ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.


.
Pati, Agustus 2021
Kepala SMP Negeri 1 xxx

xxxx
NIP. xxxxxxxxxxxxxx

iii
PERNYATAAN PERPUSTAKAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini, Kepala Perpustakaan SMP Negeri xxxxx menyatakan

bahwa:

1. Karya inovatif laporan pembuatan alat pelajaran kategori sederhana jenis video
pembelajaran yang berjudul: Video Pembelajaran xxxx adalah karya dari
xxxxxxxxxxxx., guru SMP N 1xxxxxxxxx.
2. Laporan dan VCD karya tersebut telah kami terima dari yang bersangkutan untuk

disimpan dan dimanfaatkan oleh Perpustakaan SMP Negeri 1xxxxxxxx.

3. Karya tersebut telah digunakan dalam pembelajaran daring kelas VII di SMP N 1

xxxxxxxxxxxxx maupun SMP lainnya di masa pandemi Covid 19.

Demikian pernyataan ini kami buat dengan sebenar-benarnya dan penuh tanggung

jawab.

Tayu, 31 Agustus 2020

Mengetahui, Kepala Perpustakaan


Kepala SMP Negeri 1xxxxxxxxxx SMP Negeri 1 xxxxxxxxxx

Sri xxxxxxxx Ari xxxxxxxxxx


NIP. xxxxxxxxxxx NIP. xxxxxxxxxx

iv
PERNYATAAN KEASLIAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini, menyatakan bahwa:

Laporan pembuatan alat pelajaran kategori sederhana jenis video pembelajaran yang

berjudul: Video Pembelajaran Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Bulat adalah

ASLI hasil karya sendiri dengan beberapa referensi dan aset yang sudah disebutkan. Karya

ini bukan jiplakan dari karya orang lain dan telah diunggah di Channel YouTube

https://bit.ly/youtubeharna dengan link  https://youtu.be/Sh309ca_PCc . Keaslian ini

didukung dengan hasil analitik Youtube Studio bahwa video tersebut bebas copyright.

Tayu, 31 Agustus 2020


Mengetahui,

Kepala SMP Negeri 1 Tayu Yang membuat pernyataan

Sri xxxxxxxxxxxxxx Harna xxxxxxxxxxxxxx


NIP. xxxx NIP.xxxxxxxx

v
KATA PENGANTAR

Segala puji hanya bagi Allah SWT, atas ridlo-Nya penulis dapat menyusun Laporan
pembuatan alat pelajaran jenis video pembelajaran kategori sederhana (durasi lebih dari 15
menit) yang berjudul: Video Pembelajaran Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan
Bulat. Penulisan laporan ini dimaksudkan untuk pengajuan Usul Penetapan Angka Kredit
Tahunan.
Video Pembelajaran Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Bulat dibuat untuk
menemani siswa siswi belajar matematika khususnya di masa Pandemi Covid 19. Video
telah dipublikasikan dan ditonton melalui Channel Youtube https://youtubeharna melalui
link xxxx. Video pembelajaran ini telah digunakan di SMP N xxx. Video ini diharapkan
meningkatkan antusiasme dan motivasi belajar matematika siswa SMP.
Penulisan laporan ini terwujud karena dukungan dari berbagai pihak. Untuk itu,
penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada:

1. xxxx, S.Pd., M. Pd. selaku Kepala SMP N 1 xxx.


2. Guru SMP N 1 Tayu yang membantu dalam proses pembuatan dan publikasi video.
3. Keluarga tercinta atas pengorbanan yang telah diberikan.
Kritik dan saran sangat penulis harapkan demi kesempurnaan pembuatan alat
peraga/pelajaran selanjutnya. Semoga laporan ini dapat bermanfaat.

xxx, 31 Agustus 2021

Haxxxxxxxxxxx
NIP. xxxxxxxxx

vi
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL..................................................................................i
HALAMAN PENGESAHAN....................................................................ii
SURAT KETERANGAN........................................................................iii
PERNYATAAN PERPUSTAKAAN......................................................iv
PERNYATAAN KEASLIAN....................................................................v
KATA PENGANTAR.............................................................................vi
DAFTAR ISI..........................................................................................vii
DAFTAR GAMBAR..............................................................................viii
A. TUJUAN........................................................................................1
B. MANFAAT.....................................................................................1
C. RANCANGAN VIDEO...................................................................1
D. PROSEDUR PEMBUATAN..........................................................5
E. PENGGUNAAN...........................................................................12
F. DAMPAK PENGGUNAAN ALAT PERAGA................................14
G. REFERENSI................................................................................14
LAMPIRAN- LAMPIRAN......................................................................15

vii
DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Alat Pembuatan Video Pembelajaran.....................................................................4


Gambar 2. Bahan Video Pembelajaran.....................................................................................4
Gambar 3. Aplikasi yang Dibutuhkan......................................................................................4
Gambar 4. Screenshoot proses searching aset gambar dari Google.........................................5
Gambar 5. Screenshoot proses searching free aset gambar transparan....................................5
Gambar 6. Screenshoot proses download free template awal dari e-guru.id..........................6
Gambar 7. Screenshoot proses searching free backsound........................................................6
Gambar 8. Guru membuat rancangan video.............................................................................7
Gambar 9. Screenshoot proses desain animasi di Microsoft Powerpoint.................................7
Gambar 10. Foto pengaturan screen recorder..........................................................................7
Gambar 11. Foto memulai rekam layar menggunakan FastStone............................................8
Gambar 12. Guru mengisi suara dan memainkan animasi serta merekam layar......................8
Gambar 13. Foto proses mengakhiri dan menyimpan video hasil rekam layar......................8
Gambar 14. Pilih New Project untuk memulai.........................................................................9
Gambar 15. Masukkan aset video, gambar, suara di Import Media.........................................9
Gambar 16. Susun aset di Track sesuai urutan waktu dan kenampakan................................10
Gambar 17. Proses editing video dengan memanfaatkan beragam fitur camtasia.................10
Gambar 18. Proses rendering dari bentuk project ke mp4.....................................................11
Gambar 19. Publikasikan video yang sudah dibuat di akun Youtube.....................................11
Gambar 20. Video bilangan bulat yang sudah dipublikasikan...............................................12
Gambar 21. Screenshoot link YouTube yang dibagikan di WA Grup Kelas..........................12
Gambar 22. Foto siswa menyimak video...............................................................................13
Gambar 23. Foto siswa mengerjakan latihan soal..................................................................13

viii
VIDEO PEMBELAJARAN PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN
BILANGAN BULAT

A. TUJUAN

1. Menjelaskan konsep operasi penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat


dengan garis bilangan
2. Menjelaskan sifat operasi penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat
3. Menjelaskan cara menghitung penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat

B. MANFAAT

1. Meningkatkan motivasi belajar siswa.


2. Memberikan variasi kegiatan pembelajaran.
3. Meningkatkan prestasi belajar atau hasil belajar siswa terkait materi
penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat.

C. RANCANGAN VIDEO

Tabel 1. Rancangan Video dengan Teknik Rekam Layar Slide PPT

BAGIAN RANCANGAN ISI VIDEO URAIAN


1 Intro channel harna yulistiyarini

Narasi sesuai isi slide


Backsound : ukulele

2 Judul

Narasi sesuai isi slide


Backsound : ukulele

1
BAGIAN RANCANGAN ISI VIDEO URAIAN
3 Tujuan pembelajaran

Narasi sesuai isi slide


Backsound : ukulele

4 Pertanyaan pembuka

Narasi sesuai isi slide


Backsound : ukulele

5 Pengertian selisih bilangan

Narasi sesuai isi slide


Backsound : ukulele

6 Langkah operasi penjumlahan


dan pengurangan bilangan bulat
dengan garis bilangan

Narasi sesuai isi slide


Backsound : ukulele

2
BAGIAN RANCANGAN ISI VIDEO URAIAN
6 Contoh penyelesaian soal cerita
tentang operasi penjumlahan
dan pengurangan bilangan bulat
secara langsung maupun dengan
garis bilangan

Narasi sesuai isi slide


Backsound : ukulele

7 Sifat-sifat operasi penjumlahan


dan pengurangan bilangan
bulat

Narasi sesuai isi slide


Backsound : ukulele

8 Latihan soal

Narasi sesuai isi slide


Backsound : ukulele

9
Sumber referensi materi dan
media

Narasi sesuai isi slide


Backsound : ukulele

3
1. Alat:
a. Laptop
b. mouse
c. Headset

Gambar 1. Alat Pembuatan Video Pembelajaran


2. Bahan:
a. Aset gambar
b. Aset video rekaman ppt
c. Aset suara backsound

Gambar 2. Bahan Video Pembelajaran

3. Aplikasi yang dibutuhkan:


a. Google Chrome
b. Microsoft PowerPoint 2010
c. FastStone Capture
d. Camtasia 9

Gambar 3. Aplikasi yang Dibutuhkan

4
D. PROSEDUR PEMBUATAN
1. Kumpulkan aset gambar dan lagu yang diperlukan dari Google Chrome

Gambar 4. Screenshoot proses searching aset gambar dari Google

Gambar 5. Screenshoot proses searching free aset gambar transparan

5
Gambar 6. Screenshoot proses download free template awal dari e-guru.id

Gambar 7. Screenshoot proses searching free backsound

6
2. Buat rancangan video dan desain animasinya di Microsoft Power Point.

Gambar 8. Guru membuat rancangan video

Gambar 9. Screenshoot proses desain animasi di Microsoft Powerpoint

3. Proses rekam layar menggunakan aplikasi FastStone

Gambar 10. Foto pengaturan screen recorder

7
Gambar 11. Foto memulai rekam layar menggunakan FastStone.

Gambar 12. Guru mengisi suara dan memainkan animasi serta merekam layar

Gambar 13. Foto proses mengakhiri dan menyimpan video hasil rekam layar

8
4. Edit dan kompilasi aset video, backsound, narasi, gambar, dan animasi
dengan Aplikasi Camtasia 9.

Gambar 14. Pilih New Project untuk memulai

Gambar 15. Masukkan aset video, gambar, suara di Import Media

9
Gambar 16. Susun aset di Track sesuai urutan waktu dan kenampakan

Gambar 17. Proses editing video dengan memanfaatkan beragam fitur camtasia.

10
Gambar 18. Proses rendering dari bentuk project ke mp4

Gambar 19. Publikasikan video yang sudah dibuat di akun Youtube

11
Gambar 20. Video bilangan bulat yang sudah dipublikasikan

Adapun Hasil Video Pembelajaran yang diunggah di YouTube dapat disaksikan pada
link https://youtu.be/Sh309ca_PCc dengan durasi 23 menit 50 detik sehingga termasuk
video jenis sederhana.

E. PENGGUNAAN

Video pembelajaran ini telah digunakan di pembelajaran jarak jauh.

1. Guru mengopy link video dan share di grup WA

Gambar 211. Screenshoot link YouTube yang dibagikan di WA Grup Kelas

12
2. Siswa mengklik tautan video dari WA grup menuju ke YouTube lalu
menyimak video YouTube dan mencatat poin penting penjelasan guru

Gambar 22. Foto siswa menyimak video

3. Siswa mengerjakan latihan soal dari video YouTube di buku tugas dan
memfoto serta mengirimkan jawaban di grup WA sebagai bahan diskusi.

Gambar 23. Foto siswa mengerjakan latihan soal

Adapun rekaman diskusi WA grup tentang pemanfaatan YouTube ini


dalam pembelajaran dapat dilihat pada link YouTube
https://youtu.be/N3UJx-pFWTU

13
F. DAMPAK PENGGUNAAN ALAT PERAGA

1. Hasil belajar siswa meningkat dari ketuntasan 50% menjadi 85%.


2. Siswa memahami cara melakukan operasi hitung penjumlahan dan
pengurangan bilangan bulat, dan sifat-sifat operasi penjumlahan dan
pengurangan bilangan bulat.
3. Siswa termotivasi untuk semangat belajar dimana saja, kapan saja, dengan
siapa saja, hal ini karena video pembelajaran yang diunggah di Youtube
memiliki beberapa kelebihan diantaranya:
a. Dapat diakses siapa pun, tidak terbatas siswa SMP N 1 Tayu.
b. Dapat diakses kapan saja 24 jam, asinkronus.
c. Dapat diunduh dan disimpan di perangkat pribadi sehingga sewaktu
waktu tidak ada sinyal maupun kuota, siswa tetap dapat
mempelajarinya.
d. Video animasi dibuat menarik, dengan gambar bergerak dan suara
sesuai materi yang dijelaskan.
e. Adanya kuota YouTube unlimited serta aplikasi YouTube Go,
membuat video pembelajaran lewat youtube selalu lancar, mudah
diakses, dan tidak menghabiskan kuota.
f. Interaksi guru dan siswa bisa dilakukan melalui komentar YouTube.
g. Video bisa disimpan maupun disebarluaskan.
h. Setelah menyimak video, kegiatan pembelajaran bisa dilanjutkan
dengan tanya jawab maupun diskusi baik di google meet maupun di
grup WA

G. REFERENSI
Referensi Materi:
As’ari, Abdur Rahman. Dkk, 2016. Buku Pegangan Siswa Matematika SMP/
MTs Kelas VII Semester I. Jakarta Pusat Kurikulum dan Perbukuan,
Balitbang, Kemdikbud

Referensi Aset:
1. Aset template ppt animasi dari e-guru.id http://bit.ly/joineguru
2. Aset gambar dari http://freepik.com
3. Aset musik ukulele dari http://bendsound.com

14
LAMPIRAN- LAMPIRAN

15
Lampiran 1. RPP Penggunaan Video YouTube

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


No. 3

Nama Satuan Pendidikan : SMP N 1 Tayu


Mata Pelajaran/Tema : Matematika/ Bilangan Bulat
Kelas/Semester : VII/ Gasal
Materi Pokok : Bilangan
Sub Materi : Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Bulat
Alokasi Waktu : 5 jp

1. Tujuan Pembelajaran
Melalui pembelajaran memanfaatkan video YouTube, penugasan latihan di GC dan
diskusi di WA Grup Kelas, siswa diharapkan dapat mengembangkan sikap
bertanggung jawab, teliti, dan memiliki rasa ingin tahu serta diharapkan siswa
dapat:
a. Menyebutkan sifat penjumlahan bilangan bulat
b. Menyebutkan sifat pengurangan bilangan bulat
c. Melakukan operasi hitung penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat dengan
garis bilangan
2. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran
2.1. Alat dan Bahan
a. Alat : HP, laptop, alat tulis
b. Bahan/media : powerpoint /video pembelajaran di YouTube
c. Aplikasi yang dibutuhkan: Google Classroom (GC), WhatsApp (WA) dan
YouTube
d. Pertanyaan : Bagaimana cara melakukan operasi penjumlahan yang
melibatkan banyak bilangan bulat positif dan negatif?
2.2. Langkah Pembelajaran
Pembelajaran asinkronus: menyimak video pembelajaran dari YouTube
guru (1JP)
a. Guru menginformasikan kegiatan pembelajaran di grup WA kelas
b. Siswa menyimak dan merangkum materi penjumlahan dan pengurangan
bilangan bulat dari video pembelajaran di Youtube
https://youtu.be/Sh309ca_PCc
Pembelajaran sinkronus: diskusi di grup WA (3JP)
c. Siswa berdiskusi di grup WA kelas
d. Guru memberikan penguatan materi.
e. Siswa dan guru menyimpulkan materi tentang sifat penjumlahan dan
pengurangan bilangan bulat dan cara menghitungnya.
f. Guru menutup pembelajaran sinkronus dengan salam dan doa serta
mengingatkan agar menjaga kesehatan di masa pandemi Covid.
Pembelajaran asinkronus: penugasan di Google Classroom (1JP)
g. Guru memberikan tugas di GC terkait materi yang disampaikan
h. Guru mengecek hasil/ skor pekerjaan siswa di GC dan memberikan

16
penguatan serta motivasi kepada siswa untuk meningkatkan prestasi
belajarnya.

3. Penilaian
a. Penilaian sikap: disiplin, tepat waktu dalam mengirimkan googleform, keaktifan
dalam merespon penjelasan guru dengan santun di kolom komentar YouTube
maupun WA grup.
b. Penilaian keterampilan : tugas teknik ketose di GC.
c. Penilaian pengetahuan : tugas sifat penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat
di GC.

Mengetahui Tayu, 2021


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Sxxxxxxxxxxxxx Hxxxx
NIP. 19680321 199301 2 001 NIP. 198707232010012016

17
Lampiran 2

BIODATA PENULIS

Nama : HAxxxxxxxxxxxxxx

NIP : xxxx

NRG : xxxxxxxxxxxxxxxxxx

NUPTK : xxxxxxxxxxxxxxxxxx

Pangkat/Gol.Ruang : xxxxxxxxxx

Jabatan : xxxxxxxxxxx

Unit Kerja : xxxxxxxxx

Alamat Kantor : Jl P. Diponegoro No. 33 Kec. Tayu Kab. Pati

Email : harnayulistiyarini@gmail.com

Nomor HP : 085226173392
Bidang Studi : Mata Pelajaran Matematika

18

Anda mungkin juga menyukai