Anda di halaman 1dari 3

1.

Pendahuluan
Pada laporan ini akan dibuat simulasi aliran fluida pada saluran yang membesar secara
mendadak sketsa dari saluran dan kondisi batasannya dapat dilihat pada gambar berikut,

0.2 m
0.4 m

0.5 m 2m

Gambar 1. Sketsa aliran fluida


Simulasi akan dikerjakan dengan mengunakan ANSYS, Gambar dari domain dikerjakan dengan
menggunakan softwere Desain Modelling; Mesh dari domain dengan menggunakan ANSYS
Meshing dan simulasi aliran fluida dijalankan pada FLUIENT.
2. Workbench
Pada ANSYS Workbench akan dipilih simulasi fluid flow fluent seperti yang ditujukkan pada
Gambar berikut,

Gambar 2. ANSYS Workbench yang menggunakan

3. Pembuatan Domain Simulasi dengan Menggunakan Desaigh Modeller

Pembuatan domain simulasi dikerjakan dengan belakangan melalui tab Dimension. Hasil dari
pembuatan sektsa akan munculb sebagai sketch. Domain simulasi kemudian dibuat melalui menu
concent dan Surfece from sketch. Hasil dari pembuatan domain akan muncul sebagai surfeceSK1. Detail
dari hasil pembuatan domain dapat dilihat pada ambar 3 dan 4

Gambar 3. Objek yang dibuat pada Design modeller

Gambar 4. Domain yang telah selesai dibuat pada desagh modeller

4. Pembuatan mesh dengan menggunakan ANSYS Modeller

Pada ANSYS Meshing memang tujuan utama adalah untuk membuat mesh simulasi, Tapi juga

Digunakan untuk membuat kondisi batas seperti yang ditujukan pada ditunjukkan pada Gambar5.

Anda mungkin juga menyukai