Anda di halaman 1dari 3

58

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. Kesimpulan

Setelah melakukan pengamatan selama satu bulan melakukan magang

(KKM) di LPPK Vibi, penulis mendapatkan banyak pengalaman sebagai bekal

untuk memasuki dunia kerja yang sesungguhnya. Dan penulis juga mendapatkan

wawasan mengenai bagaimana cara kerja seorang Public Relation di LPPK Vibi.

Dari melakukan pengamatan selama satu bulan magang ( KKM ) dapat diambil

kesimpulan sebagai berikut :

1. PR memegang peranan penting dalam penyampaian informasi, baik

internal maupun eksternal. Peran PR juga bersifat sebagai pendukung

kinerja unit lain, maka harus bisa berkoordinasi dengan unit-unit lain

agar tidak terjadi kesalahpahaman.

2. PR memberikan beberapa alternatif kepada Stakeholder untuk

menyampaikan keluhannya melalui surat pembaca, siaran radio PTPN

yang dilakukan LPPK Vibi dalam acara “Vibi Jababeka”, dapat

langsung datang ke Kantor pada jam Kerja, bisa melalui telepon atau

fax.

3. Dalam menangani Stakeholder dari pembaca surat kabar, LPPK Vibi

memberikan jawaban atas keluhan tersebut dengan waktu maksimal

dua hari setelah keluhan tersebut diterbitkan disurat pembaca.

4. Sedangkan keluhan melalui telepon, Stakeholder bisa menghubungi ke


59

yang sudah diberikan (Fast Respon) dulu, kalau keluhan itu tidak

segera ditanggapi maka LPPK Vibi langsung menelepon Stakeholder

yang menyatakan atas keluhan yang disampaikan dan memberikan jawaban

atas keluhan tersebut.

5. Sedangkan kleuhan melalui siaran radio kerjasama dengan radio PTPN

dalam acara “VIBI Bekasi” atau datang langsung ke plasa LPPK Vibi

bisa langsung dilayanani saat itu juga bila memungkinkan. Bila ada

keluhan yang membutuhkan konfirnasi lebih lanjut dari unit lain maka

jawaban atas keluhan tersebut bisa disiarkan dalam siaran radio

berikutnya atau dihubungi langsung dari pihak LPPK Vibi.

6. Penulis mengikuti beberapa kegiatan dan membantu dalam kegiatan

tersebut, seperti VIBI Bekasi, Donor Darah, Silaturahmi Forum HR,

Forum K3 dan karyawan LPPK Vibi di President Excecutuve Club

(PEC) Jababeka.

7. Instansi kurang memberikan pekerjaan yang berbobot kepada peserta

magang, sehingga peserta magang hanya melakukan pekerjaan yang

monoton saja.

5.2. Saran

Adapun saran-saran kepada LPPK Vibi adalah sebagai berikut:

1. Penanganan keluhan Stakeholder agar lebih ditingkatkan lagi agar

Stakeholder atau Stakeholder merasa puas. Sehingga citra perusahaan

tetap baik dimata Stakeholder dan masyarakat.

2. Memberitahukan kepada Stakeholder atau Stakeholder pengguna


60

telepon flexi ataupun telepon rumah bila menelepon ke-147 dikenakan

tarif pulsa.

3. Pekerjaan yang diberikan kepada peserta magang harap lebih berbobot

lagi, agarpeserta magang bisa lebih merasa tertantang dengan pekerjaan

yang diberikan dan mendapatkan pengalaman untuk menambah

wawasan dalam dunia kerja yang sesungguhnya. Keterbatasan pembagian

pekerjaan ini mungkin karena menjelang memasuki caturwulan ketiga dalam

pergantian posisi masing-masing karyawan.

Anda mungkin juga menyukai