Anda di halaman 1dari 13

PROPOSAL KEGIATAN

DRAMA MALIN KUNDANG

DINAS PENDIDIKAN PROVINSI JAWA TIMUR

SMA NEGERI 1 KRIAN

Jl. Gubernur Sunandar Prijosoedarmo No. 5, Sidowaras, Kraton, Kec. Krian, Kabupaten
Sidoarjo, Jawa Timur.

(031) 8971528
KATA PENGANTAR

Dengan menyebut nama Allah SWT yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang, kami
panjatkan puja dan puji syukur atas kehadirat-Nya, yang telah melimpahkan rahmat, hidayah,
dan inayah-Nya kepada kami, sehingga kami dapat menyelesaikan proposal yang berjudul “
Drama Malin Kundang”. Proposal ini diajukan guna kegiatan Drama Karya XI-A2.3.

Kami telah berusaha semaksimal mungkin dan tentunya dengan bantuan berbagai
pihak, sehingga dapat membantu menyelesaikan proposal ini dengan lancar dan tepat pada
waktunya. Untuk itu saya berterima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam
pembuatan proposal ini.

Namun tidak lepas dari semua itu, kami menyadari sepenuhnya bahwa ada
kekurangan baik dari segi penyusun bahasanya maupun dalam segi lainnya. Proposal ini
masih jauh dari sempurna, oleh karena itu, saya mohon kritik dan saran yang bersifat positif
agar dapat memotifasi kami untuk bisa membuat sempurna proposal ini.

Akhir penyusun mengharapkan semoga dari proposal kegiatan Drama Karya XI-A2.3
ini dapat diambil hikmah dan manfaatnya.

Sidoarjo, 30 Mei 2023

II
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL..........................................................................................................i

KATA PENGANTAR.......................................................................................................ii

DAFTAR ISI......................................................................................................................iii

BAB 1 PENDAHULUAN..................................................................................................

1.1 Latar Belakang...............................................................................................................

1.2 Dasar Kegiatan..............................................................................................................

1.3 Tujuan Kegiatan............................................................................................................

1.4 Manfaat Kegiatan..........................................................................................................

BAB II KEGIATAN..........................................................................................................

2.1 Tema Kegiatan...............................................................................................................

2.2 Materi Kegiatan.............................................................................................................

2.3 Jenis Kegiatan................................................................................................................

2.4 Waktu dan Tempat Pelaksanaan....................................................................................

2.5 Peserta Pameran.............................................................................................................

BAB III SUSUNAN KEPANITIAAN..............................................................................

BAB IV SUSUNAN ACARA............................................................................................

BAB V ANGGARAN BIAYA...........................................................................................

BAB IV PENUTUP............................................................................................................

III
BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Seperti yang dimuat dalam UUD 1945 pasal 32 ayat 1 yang berbunyi: "Negara
memajukan kebudayaan nasional Indonesia ditengah peradaban dunia yang menjamin
kebebasan masyarakat dalam memelihara dalam mengembangkan nilai-nilai
kebudayaan".
Dari pernyataan ini mengandung maksud bahwa memajukan kebudayaan nasional
merupakan salah satu tujuan Negara dan pementasan drama merupakan salah satu
kebudayaan nasional yang perlu kita jaga dan kita lestarikan. Pengertian drama adalah
kisah kehidupan manusia yang dikemukakan dipentas berdasarkan naskah, menggunakan
percakapan, gerak laku, unsur-unsur pembantu (dekor, kostum, rias, lampu, music, tarian)
serta disaksikan oleh penonton. Dari pengertian itu dapat kita ambil kesimpulan bahwa
hal-hal yang perlu diperhatikan dan dinilai dari kualitas pementasan drama antara lain
adalah isi dialog tokoh, cara percakapan tokoh, gerak laku tokoh, dekorasi, kostum, rias,
musik, tarian dan sebagainya.
Kami selaku siswa siswi SMAN 1 Krian dari kelas XI A2.3 juga sangat tertarik
mengenai pementasan drama. Kami juga tertarik mengenai cerita Malin Kundang,
sehingga kami tergerak untuk mengapresiasi kan cerita ini dalam bentuk drama demi
melakukan kajian dengan menggunakan pendekatan sifat terhadap unsur tokoh yang
terdapat pada cerita Malin Kundang.
Dengan kami adakannya acara ini, kami harap orang dapat mengenal dan
menghargai suatu cerita rakyat melalui sebuah drama yang kami adakan.

1.2 Dasar Kegiatan

1.3 Tujuan Kegiatan

- Mempererat tali silaturahmi antar sesama siswa dan siswi serta staf dewan guru SMAN 1
Krian

4
-Menumbuhkan semangat untuk bekerja sama dalam satu tujuan

-Meningkatkan kreatifitas siswa dalam bidang seni - Sebagai sarana hiburan bagi siswa.

1.4 Manfaat Kegiatan

-Sebagai media evaluasi dan introspeksi diri bagi para peserta mengenai sejauh mana
perkembangan proses pembelajarannya dalam berkesenian untuk melandasi langkah
selanjutnya.

- Membuka kesadaran kritis masyarakat pada umumnya yang responsive terhadap dunia
drama yang terus berkembang.

- Mampu meningkatkan keterampilan menulis naskah drama dan pemeranannya dengan


efektif. Dari ini juga diharapkan dapat menumbuhkan dan mengembangkan motivasi belajar
peserta didik dalam meningkatkan keterampilan menulis naskah drama dan pemeranannya
sebagai salah satu media ekspresi nilai-nilai karakter.

5
BAB II

KEGIATAN

2.1 Tema Kegiatan

"Drama Kolosal Cerita Rakyat"

2.2 Materi Kegiatan

Drama adalah genre karya sastra yang menggambarkan kehidupan manusia dengan gerak.
Drama menggambarkan realita kehidupan, watak, serta tingkah laku manusia melalui peran
dan dialog yang dipentaskan. Kisah dan cerita dalam drama memuat konflik dan emosi yang
secara khusus ditujukan untuk pementasan teater. Pengertian Drama Menurut para Ahli

Nah, istilah drama, sebetulnya datang dari khazanah kebudayaan Barat, khususnya tradisi
bersastra Yunani. Drama sendiri berasal dari istilah Yunani, draomai, yang artinya suatu
tindakan, aksi, perbuatan, dan sebagainya.

Cerita rakyat

Cerita rakyat adalah sastra lisan yang telah dikenal sejak lama dan sudah menjadi tradisi
dalam masyarakat secara turun-temurun." Bisa juga diartikan bahwa cerita rakyat merupakan
kebudayaan besar yang diwariskan turun-temurun

Cerita Malin Kundang

Kisah seorang anak bernama Malin Kundang adalah salah satu legenda asal Indonesia yang
sudah sangat terkenal dan diceritakan secara turun-menurun. Tentunya, parents mungkin juga
sudah tahu dan pernah dengar kisah ini sebelumnya. Kisah Malin Kundang berasal dari
provinsi Sumatra Barat dan menceritakan tentang anak laki-laki yang durhaka pada ibunya
sendiri, ia dengan sengaja menyakiti hati ibunya, sehingga Malin Kundang mendapatkan
hukuman yang sangat berat sepanjang hidupnya.

2.3 Jenis Kegiatan

6
2.4 Waktu dan Tempat Pelaksanaan

2.5 Peserta Pameran

Seluruh siswa siswi SMAN 1 KRIAN

7
BAB III

SUSUNAN KEPANITIAAN

Susunan kepanitiaan

kegiatan Drama Lutung Kasarung diantaranya :

Ketua pelaksana : Safira Salsabilla Anggraini

Wakil ketua : Rindanis Fardayanti

Sekretaris : Zildjian Nanda Azzahra

Bendahara : Erin Endah Sulistyoningrum

Sie acara : Nayla Rahma Alifia

Sie Dana : Andhini Tamara Putri S.

Sie dokumentasi : Bestary Karin Mega P

Sie perlegkapan : Nuriman Bima Zuliar

Sie keamanan : Febrian Dermawan

Sie kebersihan : Bagus Putra Pamungkas

Sie konsumsi : Jade Ayu Nabila A

Sie Operator : Hafizha Islami Fazaghani I

8
BAB IV

SUSUNAN ACARA

KEGIATAN WAKTU PELAKSANAAN KETERANGAN


Registrasi 07.00-07.30 Diikuti oleh seluruh
pengunjung
Sambutan oleh ketua 07.30-07.45 Diikuti oleh semua panitia dan
pelaksana semua pengunjung
Penyambutan penanggung 07.45-08.00 Diikuti oleh semua
jawab drama pengunjung
Penampilan drama 08.00-08.08.30 Disaksikan oleh seluruh
pengunjung
Menulis kesan dan pesan dari 08.30-08.45 Diikuti oleh para pengunjung
drama yang di tampilkan
Penutupan oleh ketua 08.45-09.00 Diikuti oleh semua panitia dan
pelaksana semua pengunjung pameran

9
BAB V

ANGGARAN BIAYA

1. Keseketariatan
Print Proposal : Rp 20,000
ATK : Rp 40,00
Buku Tamu : Rp 15,000

2. Sie Konsumsi
Makan Siang Panitia : 25 × 15,000 = 375,000
Kampoeng roti : 50 × 5,000= 250,000
Cleo 250 ml : 3 × 50,000 = 150,000

3. Sie Perlengkapan
Sewa meja dan kursi : Rp 1,000,000
Sound System : Rp 1,500,000
Sewa Gedung : Rp 2,000,000

4. Sie Publikasi
Print Poster : Rp 2,000 × 20 = Rp 40,000
Banner : Rp 150,000
Stiker : 3 lembar × 20,000 = Rp 60,000

5. Sie Display
Sewa Kebaya : 4 × 150,000 = Rp 600,000
Sewa Baju Raja : Rp 160,000
Sewa Baju Pangeran : 3 × 120,000 = Rp 360,000
Sewa Baju Prajurit : 2 × 100,000 = Rp 200,000
Sewa Topeng Monyet : Rp 50,000
Sewa Baju Penjahat : Rp 50,000
Mahkota : 4 × 10,000 = Rp 40,000
Rumah Mainan : Rp 100,000
Pendopo : Rp 70,000
10
Rumput sintesis : Rp 50,000
Pohon Plastik : 4 × 30,000 = Rp 120,000

6. Sie Dokumentasi
Sewa Kamera : Rp 100,000

7. Sie Kebersihan
Plastik Sampah : 2 × 30,000 = Rp 60,000

Total Harga : Rp 7,560,000

11
BAB IV
PENUTUP

A. Kesimpulan
Pagelaran adalah sebuah pertunjunkan Karya seni, yang didalamnya terdapat unsur
seni tari, seni rupa, seni musik dan unsur-unsur seni lainnya. Dalam hal ini kami telah
mengangkat Cerita Rakyat "Malin Kundang" sebagai tema pagelaran ini, yang
dimodifikasi menjadi Drama.

B. Kritik dan Saran


Akhirnya tugas ini dapat terselesaikan karena adanya dukungan dari berbagai pihak
oleh sebab itu kami mengucapkan terimakasih kepada pihak-pihak yang terlibat.
Penyusun mengharap kritik yang bersifat membangun dari berbagai pihak demi
penyempurnaan penyusunan laporan Pagelaran pada masa mendatang.
Harapan penyusun, semoga laporan ini dapat memberi manfaat bagi penyusun pada
khususnya dan pembaca pada umumnya yang berhubungan dengan pementasan seni
drama.

12
Lembaran pengesahan

Laporan yang berjudul “Kegiatan Drama Malin Kundang” ini telah dibaca dan
disahkan pada tanggal 31 Mei 2023 oleh :

Wali kelas, Guru Pembimbing

Wasis Heru Supriyanto,drs. Dra. Nova Rita W


NIP. 196402281985122001 NIP.196811041994032003

Mengetahui,

Kepala SMA Negeri 1 Krian


197110042005011003

13

Anda mungkin juga menyukai