Anda di halaman 1dari 17

Keluarga Sehat Idamanku

Gizi Ibu dan Bayi


Halo Bunda !
Bunda pasti sering mendengar tentang
ASI. namun, apakah bunda sudah tahu
apa itu Asi? Mengapa Asi sangat
penting untuk bayi? Yuk, kita simak
penjelasan dibawah ini!

Apa Itu ASI?

Air Susu Ibu atau yang biasa disingkat ASI adalah


nutrisi yang diberikan untuk bayi, berupa cairan
yang keluar dari payudara dengan berbagai macam
kandungan seperti protein, lemak, karbohidrat,
vitamin dan lain-lain, yang diproduksi dari kelenjar
mamae pada payudara ibu.

Apa Itu ASI Eksklusif?

ASI Eksklusif adalah nutrisi pokok yang berupa


ASI bagi bayi baru lahir sampai usia 6 bulan, dan
tidak ditambah dengan makanan lainnya seperti
susu formula, bubur, air putih, dan lain-lain.
em p en g a ru h i I b u M en y u su i
F a k to r Y a n g M
st a tu s G iz i B a ik d a n S eh a t
B er

Asupan Makan Pelayanan


Kesehatan

Kebersihan, Sanitasi Dukungan


dan Air Bersih Keluarga
SETIAP MAKAN ISI PIRINGKU
KAYA PROTEIN HEWANI
Protein Hewani
Ikan, Telur, Ayam, dan Lainnya
4 Porsi/Hari
1 Porsi= 1 Potong Sedang Ikan
atau 50 gr
1 Porsi= 1 Butir Telur Ayam
Protein Nabati atau 55 gr
Buah
Tempe, Tahu, dan Lainnya
4 Porsi/Hari 4 Porsi/Hari
1 Porsi= 1 Potong Sedang Tempe 1 Porsi= 1 Potong Sedang Pisang
atau 50 gr atau 100 gr
1 Porsi= 2 Potong Sedang Tahu 1 Porsi= 2 Potong Besar Pepaya
atau 100 gr atau 100-190 gr

Nasi atau Sayur


4 Porsi/Hari
Makanan Pokok 1 Porsi= 1 Mangkuk Sayur
matang tanpa kuah
6 Porsi/Hari atau 100 gr
1 Porsi= ¾ Gelas Nasi
atau 100 gr

Air Putih
Air Putih 14 gelas/hari pada 6 bulan pertama dan 12 gelas/hari pada 6 bulan kedua,
untuk mencegah dehidrasi

Porsi makan lebih banyak dan bervariasi, termasuk lauk bersumber protein hewani
Batasi Konsumsi Gula, Garam, Lemak, Kopi dan Teh
INISIASI
MENYUSUI
DINI
Inisiasi Menyusui Dini atau IMD
adalah proses menyusu segera yang
dilakukan dalam satu jam pertama
setelah bayi lahir.

Satu jam pertama kelahiran bayi IMD merupakan proses bayi


adalah saat paling penting karena di menemukan puting susu ibunya
masa satu jam pertama ini terjadi fase kemudian menyusu pada satu jam
kehidupan yang mempengaruhi proses pertama setelah kelahirannya

menyusu.
IMD merupakan awal yang sangat
menentukan dalam proses menyusui
selanjutnya

IMD juga dapat mencegah bayi


mengalami kedinginan atau hipotermia

DENGAN IMD:

• Produksi ASI menjadi lebih lancar


• Bayi mendapat kekebalan tubuh dari kolostrum
• Mencegah pendarahan pasca persalinan
Manfaat Asi Ekslusif
Untuk Bayi

Asi meningkatkan daya


tahan tubuh bayi Mendukung Pertumbuhan
dan Perkembangan Bayi

Meningkatkan Ikatan Batin


Antara Ibu dan Bayi
Mengurangi Risiko Pendarahan
Pasca Persalinan Pada Ibu
Risiko Tidak Memberikan Asi Ekslusif
Pada Bayi

Susu Formula Tidak Memiliki


Susu Formula Sulit
Anti Bodi Umtuk Melindungi Diserap Usus Bayi
Bayi dari Sakit

Risiko Terkena Diare dan


Infeksi Saluran Pernafasan

Tumbuh Kembang Tidak Risiko Kekurangan Gizi


Optimum Lebih Besar
Posisi Menyusui Bayi
dengan Baik dan Benar

Posisi Menggendong Posisi Menyilang Posisi Menyilang


(Bayi Kembar)

Posisi Dibawah Lengan Posisi Dibawah Lengan Posisi Berbaring


(Bayi Kembar) Menyamping
Pelekatan Menyusui
Yang Benar

Pada saat menyusui, yang masuk ke mulut bayi


tidak hanya puting susu, tetapi seluruh areola
(bagian berawarna gelap) juga masuk ke dalam
mulut bayi, serta dagu bayi menempel pada
payudara ibu dan hidung menghadap ke atas.
Hal ini dilakukan agar ASI dapat keluar serta
terhindar dari puting lecet.

Pelekatan Benar Pelekatan Salah


Informasi Seputar
Asi Perah

Halo Bunda... Mungkin banyak dari Bunda yang


belum mengerti bagaimana cara mengatur ASI
perah, info ini sangat berguna untuk Bunda yang
bekerja atau ketika Bunda sedang berada diluar
rumah sehingga Bunda tidak perlu khawatir lagi
untuk memberikan ASI. Berikut simak penjelasan
seputar ASI perah !!!

Alat yang dibutuhkan untuk memerah ASI

ASI perah dapat dilakukan dengan cara memerah/meremas


payudara ibu menggunakan tangan hingga ASI keluar dan
ditempatkan dalam wadah. Namun, selain itu ada alat pompa
yang memudahkan ibu untuk memerah ASI.

Alat pompa tipe terompet


seperti ini, tidak disarankan,
karena pada bagian bola
karet tidak dapat disterilkan
Alat yang dibutuhkan untuk
memerah Asi

Alat pompa tipe silindris


disarankan, karena aman dan
mengurangi kontaminasi
bakteri

Alat pompa elektrik


disarankan, karena
menggunakan listrik dan
dapat memerah ASI
dengan cepat
Daya Tahan ASI
Perah
ASI baru diperah jika
ASI dari kulkas yang
diletakkan di suhu ruangan mencair harus dihabiskan
(Suhu 25°C) bertahan secepatnya dan tidak boleh
sampai 4-8 jam diletakan kembali kedalam
freezer dan kulkas

ASI baru dalam freezer ASI dalam coolbox


(Suhu -18°C) bertahan (Suhu-15°C-4°C) dapat
hingga 3-6 bulan
bertahan selama 24 jam

ASI baru dalam kulkas


(Suhu 4°C) bertahan
sampai 5 hari
Langkah-Langkah
Penyajian ASI

1
Jika ASI perah disimpan didalam freezer,
maka satu hari sebelumnya ASI perah
diturunkan ke lemari pendingin guna
untuk melelehkan ASIP yang beku.

2
ASI perah dikeluarkan dari kulkas
harus berurutan dari jam perah
paling awal

3
Jika ibu memiliki stok ASI perah yang banyak, maka
dapat digabungkan. Misal, dalam 1 hari bayi
membutuhkan 6 botol, maka 3 botol dari stok, dan 3 botol
lagi ASIP segar. Lalu sisa botol dari ASIP dapat
dimasukkan ke dalam freezer. Jangan lupa untuk
memberikan label tanggal dan jam disetiap botol
Langkah-Langkah
Penyajian ASI

4
ASI perah yang berasal dari lemari es/kulkas tidak
diperbolehkan untuk dihangatkan dengan air
mendidih/kompor karena dapat merusak
kandungan ASI. Maka sebaiknya rendam botol
yang berisi ASI perah ditempat atau wadah yang
sudah terisi air hangat

Siapkan cangkir atau sendok agar


bayi dapat meminum ASI

6
Jika ASIP mencair, maka dapat dikocok
dengan pelan dan searah jarum jam, hal ini
supaya kandungan lemak dalam ASI dapat
tercampur rata
Memantau Pertumbuhan dan
Perkembangan

Rutin Timbang Di
Posyandu

Mengukur Tinggi Badan dan


Berat Badan di Posyandu

Kenaikan Berat Badan


Minimal

Laki-Laki Perempuan
Kapan saja harus mencuci tangan:

1. Setelah buang air


2. Sebelum memegang dan menyusui bayi
3. Setelah menceboki bayi atau anak
4. Sebelum makan dan menyuapi anak
5. Sebelum memegang makanan dan setelah makan
6. Setelah bersin/ batuk
7. Setiap kali tangan kita kotor: mengetik, memegang uang, hewan/ binatang,
berkebun

Pentingnya mencuci tangan dengan air bersih dan sabun karena:

1. Kuman penyakit sangat mudah ditularkan melalui tangan. Pada saat makan kuman
dengan cepat masuk ke dalam tubuh, yang bisa menimbulkan penyakit
2. Tangan kadang terlihat bersih secara kasat mata namun tetap mengandung kuman
3. Sabun dapat membersihkan kotoran dan merontokkan kuman. Tanpa sabun, kotoran
dan kuman tertinggal di tangan

CARA CUCI TANGAN YANG BENAR


Biasakan cuci tangan pakai sabun dengan air mengalir

Basahi seluruh Ke telapak, Telapak kanan di


Gosok Sabun secara
tangan dengan air punggung, dan sela- atas tangan kiri dan
merata
bersih mengalir sela jari tangan telapak kin di atas
punggung tangan
kanan

Bersihkan bagian Bilas tangan dengan Keringkan tangan dengan


bawah kuku air bersih mengalir handuk/tisue atau
keringkan dengan diangin-
anginkan
Cara Menyendawakan
Bayi

Salah satu yang sering memicu rasa khawatir


bagi ibu adalah saat bayi bersendawa setelah
minum susu. Namun Bunda tidak perlu
khawatir, karena bersendawa merupakan tanda
bahwa bayi dalam keadaan sehat. Berikut kita
Simak cara menyendawakan bayi...!

Telungkupkan bayi di pangkuan ibu

Topang dada bayi dengan tangan supaya kepala


lebih tinggi dari tubuhnya

Usap secara perlahan bagian punggung sampai


ia bersendawa

Anda mungkin juga menyukai