Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL

PERINGATAN HUT RI KE-78


TAHUN 2023

KP. HALIMUN RW 06 DESA WARUNGKIARA


KECAMATAN WARUNGKIARA
PANITIA PERINGATAN HARI BESAR NASIONAL
(PHBN)
HUT KEMERDEKAAN RI KE-78 TAHUN 2023
Kp. Halimun RW 06 Desa Warungkiara Kec. Warungkiara Kab. Sukabumi

Nomor : 001/PHBN/HUT-RI/VII/2023
Lampiran :-
Perihal : Permohonan Bantuan Dana

Assalamu’alaikum Wr. Wb.


Dalam rangka menyambut dan memperingati HUT RI ke-78, kami Panitia Hari Besar
Nasional (PHBN) tingkat RW telah diberikan kepercayaan untuk menyelenggarakan kegiatan-
kegiatan pada peringatan tersebut untuk dapat menunjang terlaksananya kegiatan tersebut
di atas, tentunya kami sangat membutuhkan dukungan dan partisipasi dari semua pihak
terutama para donatur yang mempunyai aset di wilayah Desa Warungkiara.
Demikian kami sampaikan sebagai salah satu bagian/tugas dan kewajiban kami dalam
mengajak semua lapisan masyarakat untuk dapat memberikan sumbangan serta kepedulian
terhadap peringatan HUT RI ke-78 tahun 2023.
Atas segala perhatian dan bantuan yang telah di berikan kami ucapkan terimakasih,
semoga segala bantuannya menjadi semangat dalam mengisi kemerdekaan.

Warungkiara, Juli 2023


Mengetahui,
Ketua RW 06 Ketua Panitia,

Endang ……………………….

Ketua RT 02 Ketua RT 01,

Asep Abah Nanang

Penanggung Jawab,

Suparjan
A. DASAR PEMIKIRAN
1. Melaksanakan agenda tahunan kegiatan peringatan HUT RI tingkat RW 06 Kp.
Halimun Desa Warungkiara Kecamatan Warungkiara Kabuapaten Sukabumi
2. Mengakomodir keinginan warga masyarakat yang disampaikan oleh para pemuda
dan tokoh masyarakat.
3. Mengajak dan menggugah rasa nasionalisme kita dalam mengisi dan mensyukuri
kemerdekaan

B. MAKSUD
Dengan melaksanakan kegiatan-kegiatan dalam rangka peringatan HUT RI ke-78
diharapkan dapat memberikan kesadaran kita untuk merasakan arti kemerdekaan itu
sendiri untuk dimiliki dan mengisinya dengan hal-hal yang berguna dan positif.

C. DASAR KEGIATAN
1. Memerintahkan ulang tahun kemerdekaan RI ke-78 sebagai suri tauladan bagi kita
semua dalam bertindak, bersikap dan perilaku dimana kesuksesan yang bersifat
kolosal yang di dapat dari persatuan dan kesatuan, untuk itu segala kegiatan ini
bertujuan sebagai salah satu solusi untuk mengembangkan rasa dedikasi dan sebuah
pengabdian yang dapat berguna bagi semua.
2. Kegiatan yang dilaksanakan oleh lingkungan RW 06 Kp. Halimun Desa Warungkiara
Kecamatan Warungkiara Kabupaten Sukabumi.

D. TEMA KEGIATAN
Menjiwai/memiliki dalam mengisi kemerdekaan yang persembahkan anak-anak dan
pemuda yang menjadi penerus dan tulang punggung bagi nusa dan bangsa serta negara.

E. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Disesuaikan dengan jenis kegiatan serta situasi yang berlaku selama bulan Agustus 2023
yang bertempat di Kp. Halimun RW 06 Desa Warungkiara Kecamatan Warungkiara
Kabupaten Sukabumi.

F. JENIS PERLOMBAAN
1. Sepak bola anak-anak
2. Panjat Pinang
3. Balap Karung
4. Bakiak
5. Makan Kerupuk
6. Tarik Tambang
7. Lomba ibu-ibu
8. Dll

G. ANGGARAN BIAYA
Untuk semua biaya perlombaan
Rp 3.500.000,- (Tiga Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)
PANITIA PERINGATAN HARI BESAR NASIONAL
(PHBN)
HUT KEMERDEKAAN RI KE-78 TAHUN 2023
Kp. Halimun RW 06 Desa Warungkiara Kec. Warungkiara Kab. Sukabumi

DAFTAR DONATUR
PHBN HUT KEMERDEKAAN RI KE-78 TAHUN 2023

NO NAMA BESAR SUMBANGAN TANDA TANGAN

Anda mungkin juga menyukai