Anda di halaman 1dari 20

MATEMATIKA SMP 2021/2022

DOKUMEN RAHASIA

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Jenjang : SMP
Kelas : 9 (SEMBILAN)

WAKTU PELAKSANAAN
Hari/Tanggal : Rabu, 23 Maret 2022
Waktu : Pkl. 07.30 s.d. 09.30 WIB

PETUNJUK UMUM
1. Berdoalah Sebelum mengerjakan Ujian
2. Periksa kesesuaian Mata Pelajaran yang diujikan dengan jadwal
Ujian
3. Isikan identitas Nama, Nomor Peserta, Jenis Ujian, Kelas, dan
Sekolah Asal dengan teliti dan benar
4. Laporkan kepada pengawas ruang ujian apabila terdapat
ketidak sesuaian Mata Pelajaran yang diujikan dengan jadwal
Ujian
5. Angkat tangan dan laporkan segera apabila ada kendala teknis
dalam pengerjaan
6. Tersedia waktu 120 menit untuk mengerjakan Naskah Soal
tersebut, gunakan secara baik dan benar
7. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, Tabel
Matematika/IPA, tabel Kebahasaan atau alat bantu lainnya.
8. Selama Ujian dilarang pinjam-meminjam alat tulis maupun alat
belajar lainnya.
9. Periksalah pekerjaan Anda sebelum menyelesaikan Ujian
10. Dilarang mendokumentasikan, merekam, dan menyebarkan
naskah soal Ujian On Line

1
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

Perhatikan Informasi berikut ! (Soal nomor 1-2 )


KOMPETISI SEPAK BOLA SISWA
Dalam rangka PORSENI tingkat SMP Kabupaten Malang, pada cabang Olah Raga Sepak Bola
digunakan aturan penskoran sebagai berikut!
MENANG KALAH SERI
3 −1 1

Pekan Olah Raga Cabang Sepak Bola diikuti oleh puluhan perwakilan SMP Negeri dan Swasta di
Kabupaten Malang. Sistem kompetisi tersebut, mewajibkan seluruh perwakilan tim bertanding
dan dilihat poin tertinggi dari masing-masing tim pada akhir klasemen. Empat tim teratas
klasemen, akan masuk kedalam Babak Kualifikasi untuk merebut tiket babak final. Dari hasil
pertandingan yang telah dijalani, mendapatkan hasil 4 tim teratas yang disajikan pada tabel
berikut.

NAMA SEKOLAH MAIN MENANG KALAH SERI

SMP A 6 0 4 2

SMP B 6 3 2 1

SMP C 6 4 1 1

SMP D 6 1 1 4

1. Skor yang diperoleh kesebelasan dari SMP C adalah . . . .


A. 2
B. 6
C. 8
D. 12

2. Selisih skor kesebelasan dari SMP A dan kesebelasan SMP D adalah . . . .


A. 6
B. 8
C. 12
D. 14

2
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

3. Pengamatan Suhu didalam lemari pendingin


Hasil pengamatan yang dilakukan terhadap penurunan suhu di dalam lemari pendingin setelah
listrik mati pada jam 07.20 disajikan pada tabel berikut ini :
Waktu 07.20 07.35 07.50 08.05
Suhu −25
0
−22
0
−19
0
−16
Jika listrik menyala pada pukul 09.50 suhu didalam lemari pendingin tersebut adalah . . .
A. −5
B. −2
C. 1
D. 4

4. Pada pemilihan ketua OSIS terdapat 3 calon (Calon A, Calon B, dan Calon C) yang mencalonkan
diri untuk menjadi ketua. Total jumlah pemilih yang terdaftar di sekolah tersebut sebanyak 347
siswa, 36 orang guru dan 11 tenaga administrasi sekolah. Setelah dilaksanakan pemilihan
didapatkan data Calon A mendapat suara sah sebanyak 98 suara, Calon B mendapat suara sah
sebanyak 122 suara, sedangkan jumlah pemilih golput 14 orang, sisanya merupakan surat suara
yang tidak sah sebanyak 27 surat suara. Dari uraian data di atas, suara sah yang diperolah oleh
Calon C adalah . . . .
A. 132
B. 133
C. 123
D. 321

5. Abdullah merupakan sopir mobil box yang keseharianya bertugas mengantar kotak barang,
mobil box tersebut mempunyai daya angkut tidak lebih dari 600 kg. Dalam pekerjaanya
Abdullah dibantu seorang kernet yang selalu ikut serta dalam pengiriman. Berat Abdullah 60 kg.
sedangkan kernet beratnya 75 kg. dan dia akan mengangkut kotak barang yang setiap kotak
beratnya 15 kg.

kotak

3
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

Bentuk pertidaksamaan yang sesuai pada narasi diatas adalah . . . .


A. 15 x+ 60≤ 600
B. 15 x+135 ≤ 600
C. 15 x+ 60≥ 600
D. 15 x+135 ≥ 600

Perhatikan informasi berikut ! ( Soal No 6 dan 7)


Menjelang hari Raya Idul Fitri, Toko Megaria, Toko Gumilar dan Toko Cahaya mengadakan
diskon besar-besaran. Tabel berikut menunjukkan banyak pengunjung pada masing-masing
toko setiap 10 menit

Jam (WIB) Megaria Gumilar Cahaya


09.00 3 4 2
09.10 5 7 4
09.20 7 10 8
09.30 9 13 16
dst … … …

6. Banyak Pengunjung pada toko Megaria pada jam 10.30 adalah …


A. 21 orang
B. 24 orang
C. 27 orang
D. 28 orang

7. Banyak pengunjung pada toko Cahaya pada jam tertentu adalah 512 orang. Banyak
pengunjung pada toko Gumilar pada jam yang sama adalah … .
A. 19 orang
B. 25 orang
C. 28 orang
D. 31 orang

4
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

8. Perhatikan denah perkemahan berikut!

Posisi tenda 1 terhadap pos 2 adalah … .


A. 6 satuan ke kiri, 4 satuan ke atas
B. 6 satuan ke kanan, 4 satuan ke bawah
C. 4 satuan ke kiri 6 satuan ke atas
D. 4 satuan ke kanan, 6 satuan kebawah

9. Perhatikan tabel berikut !


TARIF LISTRIK

5
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

Watt jam adalah satuan energi listrik hasil perkalian daya listrik dengan waktu. 1 kWh setara dengan
1000 watt dalam 1 jam.
Jika dalam setiap bulan di rumah keluarga pak Cahyo yang daya listriknya menggunakan R-1
2.200 VA untuk kebutuhan sehari - hari menghabiskan energi listrik sebesar 250 kWh, maka
biaya listrik tiap bulan berdasarkan tarif baru pada tabel di atas adalah …
A. antara Rp100.000,00 – Rp250.000,00
B. kurang dari Rp250.000
C. lebih dari Rp300.000,00
D. antara Rp250.000,00 – Rp300.000,00

10. Perhatikan grafik berikut!

Grafik di atas menunjukkan posisi kantor desa dan sebuah masjid di desa “Suka Rame”
Gradien yang terbentuk jika ditarik garis dari masjid kekantor desa adalah … .
−3
A.
1

3
B.
1
3
C.
3
D.

6
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

11. Di musim kemarau sumber air mulai menyusut. Pemakaian air sangat dihemat semaksimal
mungkin. Dari penampungan air keluarga pak Ali hanya dijatah satu kali pengisian di pagi
hari. Ukuran bak mandi pak Ali yang berbentuk kubus dengan sisi 1 meter harus bisa cukup
untuk mandi sekeluarga dalam satu hari tersebut.

1m

1m

1m

Dari data atas, jika jumlah anggota keluarga pak Ali terdapat 5 orang jatah air untuk 1
orang adalah . . . .
A. 200 cm3
B. 2000 cm3
C. 20.000 cm 3
D. 200.000 cm3

12. Matahari adalah bintang yang berupa bola gas panas dan bercahaya. Tanpa energi intens
dan panas matahari, tidak akan ada kehidupan di bumi. Diameter Matahari sekitar
1.390 .000.000 m . Sedangkan Bumi merupakan planet yang berperan penting dalam
kehidupan manusia. Tidak sama dengan planet-planet lainnya yang tidak memiliki gaya
gravitasi, bumi merupakan planet ter special yang diameternya 1,27 x 1 07 m. Bisa dilihat
dari semua hal yang ada di bumi tertata dengan rapi. Hal ini dikarenakan planet ini
memiliki gaya gravitasi yang mengatur segala aktivitas yang ada di dalamnya.
Dari informasi diatas keliling Matahari dan Bumi berturut turut adalah . . .
A. 4,36 x 109 dan 3,99 x 109
B. 4,36 x 109 dan 3,99 x 107
C. 4,36 x 107 dan 3,99 x 109
D. 4,36 x 107 dan 3,99 x 107

13. Pak Fikri mempunyai sebuah Aquarium berbentuk balok yang diletakan di teras rumah.
Panjang dan lebar Aquarium tersebut berturut turut 90 √ 3 cm dan 40 √ 3 cm dengan
kedalaman 60 cm . Berapa liter air yang dibutuhkan pak Fikri jika ia ingin mengisi
Aquarium tersebut sampai penuh !
A. 64.8 liter
B. 6 48liter

7
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

C. 6.480 liter
D. 64.800 liter

14. Jika nilai diskriminan persamaan kuadrat 2x 2 – 10x + c = 0 adalah 4, maka nilai c yang memenuhi
adalah ...
A. -15
B. -12
C. 12
D. 15

15. Perhatikan gambar fungsi kudrat berikut !

Dari gambar di atas, nilai a dan D (diskriminan ) yang benar adalah

A. a > 0 dan D > 0


B. a > 0 dan D < 0
C. a < 0 dan D > 0
D. a < 0 dan D < 0

16. Sebuah peluru ditembakkan vertikal ke atas membentuk lintasan parabola dengan rumus ketinggian per
detik, h(t) = ( -t2 + 60t ) meter. Tinggi peluru pada detik ke-25 adalah … .

A. 2.125 m
B. 1.500 m
C. 875 m
D. 625 m

17. Diketahui sebuah titik A ( 4 , 6 ) dicerminkan terhadap garis y = x . Koordinat bayangan titik A adalah …
.

A. (4 ,-6 )

8
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

B. (-4, 6 )
C. (-6,-4)
D. (6 , 4)

18. Diketahui segitiga ABC dengan koordinat titik A (4, 2), B (8, 2), dan C (6, 5) ditranslasikan sehingga
didapatkan koordinat bayangannya adalah A’(7, -2). Pasangan bilangan translasinya adalah … .

(3 ¿)¿ ¿¿
A. ¿
(−3¿) ¿¿¿
B. ¿
( 3¿ ) ¿ ¿¿
C. ¿
(−3¿) ¿¿¿
D. ¿
19. Diketahui segi empat PQRS berkoordinat di P(3, -2), Q(7, -2), R(7, 4), dan S(3, 4). Jika segi empat
PQRS di rotasi 900 berlawanan arah jarum jam yang berpusat di titik asal, maka koordinat bayangan titik
R adalah …

A. (4, 7)
B. (-4, 7)
C. (4, -7)
D. (-4, -7)

20. Diketahuai segitiga KLM dengan kooordinat-koordinat titik-titik sudutnya adalah K(3, 2), L(7, 2), dan
M(3,7). Jika segitiga KLM di dilatasi terhadap titik pusat O(0, 0) dengan factor skala -2, maka luas
bayangan segitiga KLM adalah … satuan luas

A. 20
B. 30
C. 40
D. 60

Perhatikan informasi berikut ! ( Soal No 21)

Nilai Tukar Mata Uang Asing Terhadap Rupiah


Tahun USD JPY GBP CHF SGD MYR HKD AUD CAD
2022 0 0 0 0 0 0 0 0 0

9
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

Januar 14.381,00 12.447,3 19.233,17 15.446,8 10.600,40 3.427,32 1.845,3 10.076,78 11.263,33
i 2 6 2

Sumber: https://satudata.kemendag.go.id/exchange-rates

21. Tentukan benar atau salah pernyataan berikut dengan memberi tanda √ pada kolom yang
sesuai!

Pernyataan Benar Salah


Jika memiliki uang Rp. 86.300,00 bisa ditukar dengan 6$ USD
Jika memiliki uang Rp. 158.200,00 bisa ditukar dengan 11$ USD
Jika memiliki uang Rp. 100.000,00 bisa ditukar dengan 7$ USD
Jika memiliki uang Rp. 185.000,00 bisa ditukar dengan 13$ USD

Perhatikan informasi berikut ! ( Soal nomor 22)


Toko Sembako “ Murah Rezeki”
Paket Beras Minyak Harga

Paket 1 Rp. 218.000,-

Paket 2 Rp. 292.000,-

Sumber: https://blog.elevenia.co.id/merk-beras/. https://hargano.com/jual/minyak-bimolo-2-liter

22. Tentukan benar atau salah pernyataan berikut dengan memberi tanda √ pada kolom yang
sesuai!

Pernyataan Benar Salah


Jika harga 1 karung beras = x dan harga 1 kemasan

10
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

minyak goreng = y, maka model Matematika yang sesuai


dengan tabel harga sembako paket 2 adalah 4x + 3y = Rp.
292.000,-

Perhatikan gambar berikut ! (Soal nomor 23)

Sumber gambar, Buku siswa matematika kelas 9, Kemendikbud 2018

23. Tentukan benar atau salah pernyataan berikut dengan memberi tanda √ pada kolom yang
sesuai!

Pernyataan Benar Salah


Panjang KL = 4 m karena bersesuaian dengan BC
∠ B bersesuain dengan ∠ N
Keliling bangun ABCDE dan JKLMN sama, yaitu 26 m
JK bersesuaian dengan AE

Perhatikan tabel berikut ! (Soal nomor 24)


Data sekelompok anak yang menyimpan uangnya di sebuah bank dengan suku bunga 9%
pertahun.
Tabungan Tabungan
No Nama
Awal Akhir
1 Andi Rp450.000 Rp483.750
2 Betty Rp600.000 Rp649.500
3 Cindi Rp800.000 Rp854.000
4 Dava Rp925.000 Rp952.750

24. Tentukan Ya atau Tidak pernyataan berikut dengan memberi tanda √ pada kolom yang sesuai

Pernyataan Ya Tidak
Andi melihat saldo tabungan akhir setelah menyimpan selama 10 bulan.
Betty melihat saldo tabungan akhir setelah menyimpan selama 11 bulan.

11
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

Cindi melihat saldo tabungan akhir setelah menyimpan selama 10 bulan.


Dava melihat saldo tabungan akhir setelah menyimpan selama 5 bulan.

Perhatikan gambar berikut ! ( Soal no 25 )

25 . Tentukan Ya atau Tidak pernyataan berikut dengan memberi tanda √ pada kolom yang sesuai

Pernyataan Ya Tidak
Pada Trapesium ABCD, diketahui panjang AB = 22 cm, CD =
10 cm, dan DE = 8 cm, maka panjang sisi BC adalah 10 cm.

Perhatikan gambar berikut ! (Soal nomor 26)

Diketahui SR//PQ, OP = OQ, OS = OR

26. Tentukan Ya atau Tidak pernyataan berikut dengan memberi tanda √ pada kolom yang sesuai

Pernyataan Ya Tidak
∆ PRS ≅ ∆QSR berdasarkan kriteria Sisi, Sudut, Sisi
∆ POS ≅ ∆ QOR berdasarkan kriteria Sisi, Sudut, Sisi
∆ POQ ≅ ∆ ROS berdasarkan kriteria Sisi, Sisi, Sisi
∆ PRQ ≅ ∆ PRS berdasarkan kriteria Sudut, Sudut, Sisi

12
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

Perhatikan gambar berikut ini ! (Soal nomor 27)


Panjang sisi persegi adalah x cm, sedangkan panjang sisi persegi panjang adalah x cm dan y cm.

Luas persegi panjang sama dengan setengah kali luas persegi.

27. Berilah tanda centang pada pernyataan yang benar berikut ini !

Pernyataan
Jika x = 6 cm maka y = 3 cm
Jika x = 10 cm maka y = 6 cm
Jika x = 14 cm maka y = 7 cm
Jika x = 18 cm maka y = 8 cm

Perhatikan gambar berikut ini ! (Soal nomor 28)

28. Berilah tanda centang pada pernyataan yang benar berikut ini !

Pernyataan
Jika α = 2x + 30 dan β = 4x + 30 maka penyiku sudut ABD adalah 20°

13
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

Jika α = 3x dan β = 5x + 20 maka penyiku sudut ABD adalah 15°


Jika α = 4x dan β = 5x maka penyiku sudut ABD adalah 15°
Jika α = 5x - 20 dan β = 6x - 20 maka penyiku sudut ABD adalah 10°

Perhatikan gambar berikut ini ! (Soal nomor 29)

10 m

5m

6m
29. Berilah tanda centang pada pernyataan yang benar berikut ini !

Pernyataan
Tinggi tenda adalah 5 m
Tinggi tenda adalah 4 m
Luas permukaan tenda (termasuk alas) adalah 184 m2
Luas permukaan tenda (termasuk alas) adalah 220 m2

Perhatikan tebel berikut ! ( Soal nomor 30)


Nilai Banyak Siswa
60 3
70 4
80 4
90 3
100 1
30 . Berilah tanda centang pada pernyataan yang benar berikut ini !

14
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

Pernyataan
Banyak siswa yang memperoleh nilai di atas nilai rata-rata adalah 7
Banyak siswa yang memperoleh nilai di bawah nilai rata-rata adalah 7
Banyak siswa yang memperoleh nilai di bawah nilai rata-rata adalah 8
Banyak siswa yang memperoleh nilai di atas nilai rata-rata adalah 8
Perhantikan Informasi berikut ! ( Soal nomor 31 )

31. Berilah tanda centang pada pernyataan yang benar berikut ini !

Pernyataan
C G
A I
E F
D H

32. Berilah tanda centang pada pernyataan yang benar berikut ini !

Pernyataan
Dua persegi pasti sebangun
Dua segitiga sama kaki pasti sebangun
Dua persegi panjang pasti sebangun
Dua segitiga sama sisi pasti sebangun

15
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

33. Berilah tanda centang pada pernyataan yang benar berikut ini !

Pernyataan
Luas dua bangun yang kongruen pasti sama
Dua bangun dengan luas yang sama pasti kongruen
Keliling dua banguan yang kongruen pasti sama
Luas dua bangun yang sebangun pasti berbeda

Perhatikan gambar tabung berikut ini ( Soal nomor 34 )

34. Berilah tanda centang (✔) pada pernyataan yang benar

Pernyataan
Banyak sisi pada tabung adalah 3 yaitu 2 buah lingkaran dan 1 sisi
lengkung
Luas tabung bisa diperoleh dari luas dua lingkaran ditambah luas persegi
panjang
Volume tabung adalah hasil kali luas alas dengan tinggi tabung
Jika jari-jari alas diperbesar dua kali maka volume tabung juga menjadi dua
kalinya

Perhatikan gambar bola berikut ini! ( Soal nomor 35)

16
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

35. Berilah tanda centang (✔) pada pernyataan yang benar!

Pernyataan
Bola hanya memiliki satu sisi
Luas bola bisa diperoleh dari luas lingkaran kali empat
Jika jari-jari bola 2 kali maka luasnya juga 2 kal
4 3
Volume bola adalah π r
3

Perhatikan tabel berikut ini ( Soal No 36)

Kela Pesempua
No s Laki-laki n Basket
1 7A 16 15 15
2 7B 15 15 15
3 7C 13 17 15
4 7D 17 15 14
5 7E 14 16 16
6 7F 12 16 13
7 7G 18 13 15
8 7H 17 14 15
9 7I 15 16 12

36. Pasangkan pernyataan berikut dengan jawaban yang sesuai dengan menuliskan jawaban
abjad (A, B, C atau D) pada kolom pertanyaan yang disediakan !

Pertanyaan Jawaban
Jumlah terbanyak siswa laki-laki …………… A.16
Jumlah terbanyak siswa perempuan …………. B.17
Jumlah terbanyak siswa perkelas …………….. C.18
Jumlah terbanyak siswa peserta ekstrakurikuler basket ………. D. 32

17
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

Perhatikan informasi berikut ! ( Soal nomor 37)

37. Pada percobaan pelemparan tiga koin sekaligus, Tentukan pasangan dari pernyatan berikut
dengan jawaban yang sesuai.
Pilihan Jawaban
No Pernyataan
A Tujuh per delapan
1 Peluang muncul ketiganya gambar adalah … B Lima per delapan
C Tiga per delapan
2 Peluang muncul paling sedikit satu angka adalah …
D Satu per delapan

Perhatikan gambar kerucut berikut ini! ( Soal nomor 38)

38. Pasangkan pernyataan berikut dengan jawaban yang sesuai dengan menuliskan jawaban
abjad (A, B, C atau D) pada kolom pertanyaan yang disediakan !

Pertanyaan Jawaban
Jari-jari …………. A. d
Diameter …………….. B. r
Tinggi ………………… C. s
Garis Pelukis ……………….. D. t

Perhatikan gambar bola dan tabung berikut ini! ( Soal nomor 39)

18
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

Jari-Jari bola 6 cm
Diameter tabung 12 cm
Tinggi tabung 12 cm
Bola besi dimasukkan ke tabung yang penuh dengan air

39. Pasangkan pernyataan berikut dengan jawaban yang sesuai dengan menuliskan jawaban
abjad (A, B, C atau D) pada kolom pertanyaan yang disediakan !

Pertanyaan Jawaban
Volume air sebelum tumpah ………… A. 72 π cm
Volume air setelah tumpah …………. B.144 π cm
Volume air yang tumpah ………….. C.288 π cm
Volume bola …………….. D.432 π cm

Perhatikan gambar setengah tabung berikut ini! ( Soal nomor 40)

40. Pasangkan pernyataan berikut dengan jawaban yang sesuai dengan menuliskan jawaban
abjad (A, B, C atau D) pada kolom pertanyaan yang disediakan !

Pertanyaan Jawaban
Luas sisi lengkung …….. A.440
Luas tabung tanpa tutup atas ………. B.797
Luas seluruh tabung ………. C.874
Volume tabung …………. D .1540

19
MATEMATIKA SMP 2021/2022
DOKUMEN RAHASIA

20

Anda mungkin juga menyukai