Anda di halaman 1dari 40

POWERED BY

Indonesia’s Greatest Computer Newspaper Edisi 01/2009 • 08-21 Januari 2009

PLUS CD
Demo 17 Virus Lokal,
Freeware, PCMAV 1.91, Panda
Rp15.000 (Jawa-Bali-Lampung) • Rp16.000 (Luar Jawa-Bali-Lampung)
Antivirus PRO 2009 (Trial)

Kuis TTS berha


berhadiah
diah 3 Unit
MP3 Player Zotac Mambo 100

VIRUS KOMPUTER
256 MB untuk 3 orang pemenang

Sponsored by: Asiaraya Computronics

LOKAL YANG nVIDIA GeForce


GTX 295 dual GPU

SEMAKIN NAKAL
Inilah wajah 24 virus lokal yang menyebar luas Akankah Menjadi
yang Tercepat?
di Indonesia selama 200
2007-2008.
7-2008. Nikmati pula
beberapa demo virus tersebut di CD Lenovo ThinkPad
W700ds

Notebook dengan Display


Dual Screen

Logitech Lapdesk

Alas Notebook Empuk dengan


Rancangan yang Unik

Preview PCMAV 2 Tip & Trik PCMAV Tip & Trik Panda Antivirus Pro

Cover.indd 1 24/12/2008 16:17:15


Aktual
Redaksional Editorial/Surat Pembaca

Selamat Datang...Welcome...Huãnyíng Guãnglín...Yõkoso...Hwangyong-hamnida!


PEMIMPIN REDAKSI
Anton R. Pardede
 Sesuai janji kami yang sempat tertunda beberapa waktu, akhirnya pada edisi pertama tahun 2009
SIDANG REDAKSI ini kami berhasil mewujudkannya untuk Anda. Ya, edisi khusus yang membahas seputar virus, dan
Rully Novrianto (Koord.), Alexander P.H. Jularso, hal-hal yang berkaitan dengan program perusak nan menyebalkan itu.
Denie Kristiadi, Sasongko R.A. Prabowo, Suherman, Apa saja yang akan kami sajikan di edisi khusus ini? Kami akan menampilkan kembali hasil
Supriyanto, Wawa Sundawa, Yanuar Ferdian review dari PC Media mengenai 24 virus lokal yang sempat merajai arena penyebaran virus di
Indonesia selama kurun tahun 2007-2008. Tidak lupa, kami juga menyertakan demo 17 dari
REDAKTUR SENIOR 24 virus lokal tersebut. Tujuannya adalah agar Anda bisa mengetahui bagaimana cara si virus
Effendy Kho, Rusmanto Maryanto menyerang ke dalam sistem komputer.
Tidak lupa kami juga menampilkan tip & trik dari antivirus kebanggaan kita semua, PCMAV,
KONTRIBUTOR dan sedikit preview mengenai PCMAV 2 yang akan dirilis dalam beberapa bulan ke depan. Selain
Anton R. Pardede
Basuki Rahmat, Bonafacius S. Ryanto, Gunung Sarjono, itu, Anda juga bisa mencicipi versi demo serta beberapa tip dari Panda Antivirus.
Group Chief Editor
Lili, Muhammad Imansyah, Rini Asmara, Salman Faisal, Dengan tidak meninggalkan sajian PC Mild seperti biasanya, Anda masih bisa menikmati berbagai
Tri Haryati, Windra Swastika berita aktual seputar dunia teknologi informasi. Jadi, selamat menikmati edisi khusus pertama dari
kami. Tidak lupa, kirimkan kritik dan saran mengenai edisi khusus ini kepada kami. Agar pada
PRA PRODUKSI & BAHASA edisi-edisi khusus berikutnya menjadi lebih baik, dan sesuai dengan keinginan pembaca.
Arie Ishami (Koord.), Renny Fitriastuti

TATA LETAK & DESAIN


Dhany Sudharmanto (Koord.),
Lely Yulaena, Mardiana

SEKRETARIAT REDAKSI
Anton R. Pardede
Evawani U. Putri

IKLAN & KOMERSIAL


Thomas H. Waskita (Manajer),
Imam Ariyanto (Senior Account Executive),
Toshiba Gigabeat Kalau Anda membelinya bukan dari reseller atau
Indran B. Sapto (Account Executive), Saya baru membeli Toshiba Gigabeat F20 agen penjualan resmi Microsoft, sudah bisa di-
Febriyanti (Sekretariat) HDD 20 GB, tapi tidak lama saya pakai pastikan itu palsu. Dari kemasannya pun sudah
jadinya “system error”. Saya coba instal bisa terlihat.
KEUANGAN ulang dengan CD bawaan tapi tidak bisa,
Deetje Monoarfa (Manajer), Albert Sulistyo, karena harus memakai XP versi Jepang. Dokumen Terkena Virus
Ngafiv, Tety Winarni, Untung Apakah saya bisa dapat software Toshiba 1. Saya mempunyai dokumen MS Word
Gigabeat versi Inggris? tetapi tidak bisa dibuka, karena terkena virus.
PERSONALIA & UMUM Leroy Leonardo via e-mail Bagaimanakah cara menghapus virus tersebut,
Ekawati (Koord.), Suhaedin, Supandi tetapi dokumen tidak hilang?
Tampaknya Anda harus mencarinya lewat 2. Mengapa komputer saya lambat pada saat
jalur Torrent di PirateBay. booting maupun loading program aplikasi?
PENERBIT Supro via e-mail
Mario Alisjahbana, Gagal Update AVG
PT Dian Digital Media, Jakarta Kenapa setiap saya update AVG versi 8.0.175 (free) gagal 1. Gunakan antivirus yang bisa mendeteksi sekaligus membersihkan.
terus, dan ada pesan “invalid update control CTF file”? Bukan antivirus yang baru bisa mendeteksi saja, tapi tidak bisa
Aldrin Aviantoro via e-mail membersihkan.
MAU NGASIH UNDANGAN/MASUKAN/PERTANYAAN? 2. Terlalu banyak yang dijalankan saat startup. Edit lewat ms-
Gedung Warta Lt. 4 Cari, dan hapus file bernama avginfoavi.ctf dan avginfowin.ctf. config.
Jl. Kramat IV No. 11, Jakarta Pusat-10430 File tersebut di-hidden.
Telp: (021) 315-3731 ext. 127-131. Fax: (021) 315-3732
E-mail: pcmild@pcmedia.co.id
Dukung PCI Express
Instal Windows ke PC Lain. 1. Apakah Motherboard DFI LP UT 790FX - M2RS mendukung
INGIN BERIKLAN/BEKERJA SAMA? PC Mild, tolong jawab pertanyaan saya: Video Card ATi PCI Express MSI R4870X2 - TZD2G - 0C,
Gedung Warta Lt. 2 1. Pilihan yang mana paling baik antara FAT atau FAT32, dan power supply apa yang tepat untuk keduanya?
Jl. Kramat IV No. 11, Jakarta Pusat-10430 ketika memformat flash disk, memory card, dan drive? 2. Apakah Video Card Geforce4 MX 440 mendukung DirectX
Telp: (021) 315-3731 ext. 105-107. Fax: (021) 315-3732 2. Saya sudah menggunakan OS Window Genuine. Jika 10?
E-mail: iklan@pcmedia.co.id ingin menginstal OS tersebut ke PC yang lain, apakah Handy Josandy via e-mail
aktivasinya harus melapor lagi ke Microsoft?
INGIN MENJADI AGEN/MENCARI EDISI LAMA? 3. Saat proses instal J2SE Runtime Environment 5.0, muncul 1. Ya, mendukung. PSU dianjurkan memiliki rate power 650 Watt
Sirkulasi Pinpoint Publications (DPKU) pesan ‘Error 1901: “Error attempting to read from the dengan efisiensi >80% (memenuhi sertifikasi 80PLUS). sebagai
Jl. Rawagirang No. 8, Kawasan Industri Pulogadung source installation database: C:\windows\instaler\1457238. referensi daftar PSU yang dianjurkan, coba Anda cek di http://
Jakarta Timur - 13930 msi”. Bagaimana ini? ati.amd.com/certifiedPSU.
Telp: (021) 021- 46826816 - 70796499 Fax: (021) 4682-8919 Anonimus via e-mail 2. Tidak mendukung. DX10 didukung mulai GeForce seri 8.
E-mail: sirkulasi@pcmedia.co.id
1. Untuk memory berbasis flash lebih baik FAT32, tapi untuk Update NOD
drive harddisk lebih baik NTFS. Kalau boleh, saya minta di CD edisi mendatang disertakan
PENCETAK 2. Jika Windows Anda adalah single license, maka jika diinstal juga Antivirus Nod32 versi terbaru, beserta update ter-
PT Dian Rakyat, Jakarta ke komputer lain sudah dianggap tidak original lagi. akhirnya.
3. File installer J2SE Runtime Environment itu korup. Coba Andi via e-mail
Tabloid PC Mild diterbitkan dwi-mingguan oleh download ulang.
Pinpoint Publications. Pinpoint Publications juga
NOD32 hanya bisa di-update via Internet.
menerbitkan majalah komputer bulanan PC Media, majalah open-
source & network bulanan InfoLINUX, Buku Mini PC Media dan Buku
Distro untuk Server
Mini InfoLINUX. Dilarang mereproduksi seluruh atau sebagian materi
Distro apa yang paling powerful untuk server saat ini, seperti PCMAV Versi Baru Tidak Mengenali Virus
di media ini dalam bentuk dan dengan tujuan apapun. Pinpoint untuk DNS server, Mail server, FTP server, dan lain-lain? 1. Bisakah PC Mild menampilkan halaman khusus berisikan
Publications tidak terafiliasi dengan perusahaan atau produk yang Jeans Rasputin via e-mail artikel untuk anak SMP?
diuji coba di tabloid PC Mild. Seluruh staf tabloid PC Mild tidak memiliki 2. Apakah database PCMAV versi lama masih ada di PCMAV
investasi pada perusahaan atau produk yang diuji coba. Hasil uji Tidak ada jawaban yang 100% persen benar untuk pertanyaan versi selanjutnya? Masalahnya, virus di komputer saya tidak
coba produk yang dimuat di tabloid PC Mild tidak terkait dengan ini. Semuanya tergantung selera. Tapi untuk awalan, Anda bisa bisa dideteksi oleh PCMAV 1.8, dan hanya bisa dideteksi oleh
iklan atau hubungan bisnis perusahaan/produk tersebut dengan coba Debian, FreeBSD atau Slackware. PCMAV 1.6.
tabloid PC Mild. Kecuali disebutkan, uji coba dilakukan tabloid PC Ahmad Fikri via e-mail
Mild pada produk dan layanan yang tersedia pada saat ini. Pinpoint XP SP3 v3300
Publications menjunjung tinggi nilai integritas, untuk itu dalam Beberapa waktu yang lalu, saya membeli CD instalasi 1. Kami tidak mengategorikan artikel atau porsi khusus untuk
menjalankan tugasnya seluruh staf kami tidak dibenarkan menerima Windows XP SP3. Setelah diinstal, saya pun melihat di pembaca kami. Semua yang memiliki antusias dalam bidang
atau meminta imbalan dalam bentuk apapun dari relasi/narasumber. system properties my computer, Windows saya sudah menjadi komputer, dipersilakan membaca tabloid ini.
Windows XP SP3 v3300. Nah, yang menjadi pertanyaan 2. Selalu percayakan pada PCMAV versi terbaru. Yang Anda alami
saya, apakah CD Windows XP tersebut asli atau palsu? mungkin adalah false alarm di PCMAV 1.6, dan diperbaiki di
Riezqo via e-mail PCMAV 1.8.

2 01/2009

Aktual+ Redaksional.indd 2 24/12/2008 16:12:22


How It Works Aktual

Virus komputer menunggangi sejumlah


program atau dokumen lain.
Pada saat program atau dokumen
itu, seperti game atau word processor
populer.
Ketika seseorang men-download
sama seperti di rental komputer,
warnet, atau kampus menjadikan
penyebaran virus ini semakin tak ter-
yang telah terinfeksi dijalankan, virus program yang telah diinfeksi dengan kendali.
komputer akan menginfeksi program kode-kode jahat tersebut dari bulletin Era kejayaan virus boot sector
atau dokumen lainnya. Sifat-sifat board, dan menjalankannya di PC, surut, karena ukuran program kom-
khusus di atas yang membedakan vir- virus me-loading dirinya ke dalam puter yang semakin tambun tak
us dengan malware lain seperti worm memory, dan mulai bekerja mencari lagi memungkinkan ditampung
malware yang bisa menyebarkan dan program lain yang akan diinfeksi. dalam sebuah floppy disk. Sebagai
menggandakan dirinya sendiri atau Selanjutnya, penularan virus terjadi gantinya, program-program kompu-
spyware malware yang biasanya ber- bila program yang telah terinfeksi ter didistribusikan di dalam CD
jalan sebagai program standalone. diberikan kepada pengguna lain, baik yang tidak dapat ditulis (read-only).
melalu media floppy disk maupun Namun, siklus kehidupan selalu
Sejarah Virus di-upload ke bulletin board. berputar. Apa yang pernah terjadi
 Virus komputer kali pertama pada masa silam, pasti akan terulang
menyebar pada akhir 1980-an kar- Evolusi Virus di masa depan.
ena beberapa faktor. Faktor pertama  Salah satu perkembangan Begitu pula dengan pola pe-
adalah meluasnya pemakaian PC. penting yang berhasil diraih oleh nyebaran virus komputer. Virus telah
Sebelum 1980-an, komputer ruma- virus adalah kemampuannya ma- menemukan jalan lain untuk menye-
han hampir dapat dikatakan belum suk ke dalam memory, dan tetap barluaskan dirinya, yakni melalui
ada atau hanya berupa mainan. berjalan di belakang layar selama e-mail dan penggunaan USB flash
Komputer yang sesungguhnya masih komputer menyala. Hal ini mem- disk. Penyebaran virus komputer via
sangat jarang, dan hanya digunakan berikan keleluasaan bagi virus untuk Internet bukan barang baru, namun
oleh “para ahli” dari kalangan ter- mereplikasinya dirinya secara efek- telah berlangsung sejak era bulletin
tentu. tif. board.
Faktor kedua adalah penggunaan Perkembangan penting lainnya Bila dulu virus disebarkan melalui
Pada edisi 17/2008 yang lalu, pada ma. Manusia yang terinfeksi sebuah computer bulletin board. Orang- adalah kemampuan menginfeksi boot bulletin board, sekarang mereka
rubrik yang sama, PC Mild telah virus akan menulari manusia lain orang dapat men-dial up sebuah bul- sector pada floppy disk dan hard disk. menggunakan e-mail yang dikirim
membahas beberapa jenis malware. yang melakukan kontak dengannya. letin board menggunakan modem, Boot sector adalah program kecil sebagai spam. Demikian pula de-
Salah satunya yang paling menonjol Demikian pula komputer yang dan men-download berbagai jenis yang merupakan bagian pertama ngan virus boot sector yang dulu
dan paling ditakuti oleh para peng- terjangkiti virus, dia akan menulari program komputer yang paling po- dari operating system yang di-loading mengincar floppy disk, dan sempat
guna komputer adalah virus, karena komputer lain yang berbagi file puler pada masa itu adalah game, ke dalam memory, saat komputer surut ketika media penyimpanan
sifatnya yang cenderung destruktif. dengannya. kemudian disusul oleh word processor, kali pertama dinyalakan. Dengan populer berubah menjadi CD, kini
Pada edisi khusus kali ini, kita Kesamaan lainnya terletak pada spreadsheet, dan aplikasi produktif meletakkan kode-kodenya pada boot mengubah sasarannya menjadi USB
akan mengenal lebih dekat apa dan pola reproduksi. Karena tidak dapat lainnya. sector, sebuah virus memastikan flash disk. MI
bagaimana malware penginfeksi ini. mereproduksi dirinya sendiri, virus Bulletin board pulalah yang me- dirinya akan tereksekusi dan aktif di
biologis menyuntikkan DNA-nya ngantarkan sebuah virus perintis komputer. Informasi Lebih Lanjut
 Disebut virus komputer, karena ke dalam sel tubuh manusia, dan me- yang dikenal sebagai Trojan horse. Virus yang ada di boot sector dapat
program perusak ini memiliki banyak manfaatkan sistem reproduksi sel un- Virus-virus generasi pertama tersebut menginfeksi boot sector setiap floppy • http://en.wikipedia.org/wiki/
kesamaan dengan virus biologis yang tuk berkembang biak. Hal yang sama merupakan sekumpulan kode yang disk yang dimasukkan ke dalam Computer_virus
telah lebih dulu dikenal. Keduanya berlaku pula pada virus komputer. disusupkan ke dalam program yang komputer yang telah terinfeksi. Ja- • www.howstuffworks.com/
memiliki pola penyebaran yang sa- Untuk meluncurkan serangan, virus umum digunakan orang pada waktu maknya penggunaan komputer ber- virus.htm

01/2009 3

Aktual+ Redaksional.indd 3 24/12/2008 16:12:43


Aktual Aneka Ragam/News in 60 Seconds
Indonesia. Selain itu, Google juga
Inilah Definisinya! Google Berbahasa menyediakan sebuah alat (gadget)
yang dapat digunakan oleh pemilik
Sun Solaris 10
 ARM
Indonesia situs berbahasa Indonesia untuk me- Versi 10/08
nerjemahkan secara instan halaman
Arsitektur processor atau ke- web mereka ke 34 bahasa lainnya.
panjangan dari Advanced RISC  Google hari ini mengumumkan Google Terjemahan juga memung-  Sun Microsystems mengumumkan
Machine yang merupakan 32-bit peluncuran situs penerjemahan ba- kinkan pengguna Internet untuk versi terbaru sistem operasi Solaris
RISC processor yang dikembangkan hasa Indonesia, dan 34 bahasa lain- menyumbang, dalam upaya mem- 10, yaitu Solaris 10 10/08. Versi
oleh ARM Limited, dan banyak nya di http://translate.google.co.id. Se- bantu meningkatkan hasil terjemahan terbaru ini diluncurkan berdasarkan
digunakan oleh perangkat genggam. karang, pengguna bahasa Indonesia dari dan ke bahasa Indonesia. Apabila keunggulan utama sistem operasi
Berkat fitur hemat energinya, CPU di seluruh dunia dapat mencari dan pengguna Internet mendapati sebuah Solaris 10 untuk membantu pe-
ARM sangat dominan di pasar pe- membaca konten Internet berbahasa terjemahan yang tidak akurat, fitur langgan memaksimalkan peng-
rangkat elektronik genggam. Sat ini, asing dalam bahasa mereka sendiri, ini memungkinkan mereka untuk gunaan aset dan kinerja sistem, me-
processor ARM menguasai sekitar 75 dengan layanan Google Terjemahan. menyarankan terjemahan yang lebih ngelola kompleksitas data center,
persen pasar elektronik genggam. Dengan layanan web gratis ini, baik dibandingkan dengan mesin menjaga kelangsungan bisnis, serta Peningkatan fitur terbaru bagi sistem
pengguna bahasa Indonesia dapat penerjemah. Google Gadget dapat mengurangi biaya. Solaris 10 10/08 operasi Solaris 10
 Chip menerjemahkan teks frase atau hala- membantu membuat situs web meliputi pula sejumlah update pro- bih mudah tanpa tambahan biaya
man web tertentu dari dan ke ba- konten lokal lebih mudah diakses duk dan peningkatan, beberapa untuk keperluan akuisisi ataupun
Atau integrated circuit atau IC adalah
hasa Indonesia. Mereka juga dapat oleh pengguna Internet di luar negeri, peningkatan tersebut dilakukan me- dukungan, Virtualisasi dan Solaris
komponen dasar yang terdiri dari
menggunakan kata-kata kunci dalam hanya dengan menambahkan satu lalui komunitas OpenSolaris. Containers Update dan Optimalisasi
resistor, transistor, dan lain-lain.
bahasa Indonesia untuk mencari hala- baris kode HTML di situs Anda. Solaris 10 10/08 kini telah dapat arsitektur Intel. Kompatibilitas terus
IC adalah komponen yang dipakai menjadi fitur utama Sistem Operasi
man web yang diterbitkan dalam 34 Misalnya, jika Anda mempunyai di-download mulai awal November di
sebagai otak peralatan elektronik. bahasa, dan hasilnya diterjemahkan situs atau blog berbahasa Indone- www.sun.com/solaris. Solaris 10 versi Solaris 10.
Pada komputer, IC yang dipakai ada- secara otomatis ke dalam bahasa sia, dengan menambahkan gadget 10/08 adalah hasil kolaborasi antara Melalui peningkatan model Sistem
lah microprocessor. Dalam sebuah Google Terjemahan, Anda da- para teknisi Sun dengan anggota Operasi Solaris, pelanggan dapat
microprocessor Intel Pentium 4 de- pat meningkatkan lalu-lintas komunitas OpenSolaris. Seluruh dengan mudah meng-upgrade ke
ngan frekuensi 1,8 triliun getaran per (traffic) situs Anda, karena fitur terbaru yang diberikan Sun Solaris 10 10/08 tanpa harus repot
detik terdapat 16 juta transistor, belum memudahkan pengguna Inter- dalam versi ini disertakan terlebih menambah atau meningkatkan
termasuk komponen lain. Fabrikasi net dari seluruh dunia untuk dahulu ke dalam sistem operasi hardware/software, sertifikasi ulang
yang dipakai oleh microprocessor menerjemahkan halaman web OpenSolaris, sebelum dimasukkan proyek atau aplikasi yang sudah
adalah 60 nm. Anda ke dalam 34 bahasa ke Solaris 10 versi 10/08 enterprise. ada. Sebagai tambahan, Solaris 10
pilihan yang mereka pahami. Berbagai Fitur Baru Pada Solaris 10/08 tetap mempertahankan kom-
 Solaris 10 10/08, yakni peningkatan sis- patibilitas penuh terhadap lebih
Sebuah sistem operasi keluarga Google Translate semakin nyaman digunakan Info: www.dailytech.com tem file ZFS: sistem file ZFS telah dari 7.000 produk third-party, dan
Unix yang dikembangkan oleh Sun ditingkatkan dengan hasil terbaru aplikasi yang dikembangkan secara
Microsystems Inc. OpenSolaris dari komunitas OpenSolaris, mem- internal oleh pelanggan. DK
adalah Sun Solaris open source Android Galang berikan pengelolaan data yang le-
di bawah lisensi CDDL (Common
Development and Distribution Li- Dukungan net, dan lokal intranet ke “high”,
cense). Sun Solaris bisa berjalan Semua IE Rentan menonaktifkan Active Scripting,
aktifkan DEP, gunakan ACL untuk
di atas processor x86,x64, dan
SPARC. Solaris dikenal karena ska-  Open Handset Alliance kembali Penyerangan menonaktifkan OLEDB32.DLL, un-
labilitasnya, khususnya pada sistem menambah 14 personal baru untuk register OLEDB32.DLL, dan non
SPARC, juga untuk fitur inovatif mendukung sistem operasi mobile aktifkan fitur Data Binding pada
seperti DTrace dan ZFS. Solaris Google Android. Anggota baru  Microsoft telah meng-update Internet Explorer 8.
disertifikasi oleh Singel Unix Spe- Android termasuk ASUS, Sony buletin keamanannya dengan me- Terdapat juga laporan dari lem-
cification. Walaupun sejarah Solaris Ericsson dan Toshiba, serta pabrikan rilis daftar celah keamanan yang baga Internet Storm Center yang
dikembangkan sebagai software ber-
chip ARM dan Atheros, tidak ke- terdapat pada browser Internet Ex- menunjukkan bahwa penyerangan
tinggalan pula operator telepon Suntikan tenaga untuk Android plorer. Celah keamanan ynag dirilis menyebar ke situs-situs melalui in-
lisensi, Solaris tetap didukung oleh
Softbank dan Vodafone. Produsen dengan Android sebagai sistem Microsoft sepertinya hanya untuk feksi SQL yang sempat populer
banyak vendor server besar, dan
GPS dunia, Garmin, juga terdapat operasinya. Internet Explorer 7. Tapi setelah beberapa tahun belakangan ini.
codebase-nya dirilis melalui proyek
dalam daftar 14 anggota baru. Sony Ericsson diberitakan telah penyelidikan lebih lanjut, semua versi
OpenSolaris. Setiap anggota diharapkan dapat bersiap-siap untuk melepas platform Internet Explorer lemah terhadap Info: www.softpedia.com
mendukung Android dan konsep Symbian, dan menggantinya dengan penyerangan, termasuk Internet Ex-
platfrom terbuka, termasuk merilis Android pada akhir tahun 2009. plorer 8 beta.
perangkat digital berbasiskan sistem Dengan gerakan dan banyaknya Walaupun secara spesifik Internet
operasi Android, membuat kode ponsel Android yang akan dirilis Explorer 7 yang paling rentan terhadap Hati-
untuk Android atau mengembangkan pada 2009, Google Android akan serangan, tapi dari penelitian yang hati
hardware untuk Android. Tambahan menjadi pesaing berat untuk sistem dilakukan menunjukkan semua versi jika
anggota ini jelas memperkuat kubu operasi lawas, seperti Symbian, Internet Explorer mempunyai celah meng-
Android, dimana sebelumnya telah Microsoft Windows Mobile, dan keamanan yang sama. Microsoft gunakan
bergabung LG, Samsung, HTC, dan Apple iPhone. juga menambahkan beberapa detail IE
Motorola. Semua anggota Android pencegahan penyerangan terhadap
diharapkan akan membuat ponsel Info: www.lifehacker.com Internet Explorer; atur zona Inter-

News in 60 Seconds
Android, sistem operasi besutan Google itu bakal dijajal Samsung di ponsel Palm memunculkan online store yang memungkinkan pengguna membeli
anyarnya. Samsung sendiri sudah mengonfirmasi bahwa smartphone Android software aplikasi langsung dari handset mereka. Palm Software Store memper-
miliknya, saat ini sedang digodok. Ada sekitar 80 developer yang tengah berji- bolehkan pengguna untuk mencari dan men-download lebih dari 5000 aplikasi,
baku mengerjakan proyek ini. dan games ke dalam perangkat Palm mereka.

KPU mulai getol melakukan sosialisasi menjelang Pemilu 2009. Salah satu media Awal tahun 2009, India dilaporkan bakal menonaktifkan sekira 25 juta telepon
TI yang dimanfaatkan KPU adalah dengan membuat blog bernama calegku.info. seluler dengan alasan keamanan. Departemen Telekomunikasi India telah me-
Lewat blog ini, KPU berharap bisa terjadi dialog interaktif antara caleg dengan nyerukan kepada seluruh operator untuk memutus semua kartu yang tak terdaftar
publik seputar Pemilu 2009, dan diharapkan bisa di-launching akhir Desember. dan telepon yang tidak memiliki nomor IMEI, mulai tanggal 6 Januari 2009.

Intel akan meluncurkan laptop generasi baru dengan layar sentuh di dalamnya, EA harus takluk juga terhadap serangan krisis ekonomi. Dengan dalih menghemat
dan menjadikan pelajar sekolah sebagai target utamanya. Laptop dengan Intel keuangan, EA berencana akan memangkas 10% karyawannya, serta menutup
Atom ini akan didesain dengan layar 8,9 inci, dan tambahan built-in accelerometer sembilan studio miliknya yang berada di beberapa lokasi. Pernyataan EA mem-
yang memungkin posisi layar laptop dapat ditampilkan vertikal atau horisontal. buat sekitar 1.000 karyawannya bersiap-siap dirumahkan secara paksa.

4 01/2009

Aktual+ Redaksional.indd 4 24/12/2008 16:12:51


Aneka Ragam Aktual
memang bukan sekedar omong rugikan dengan banyaknya data Mozilla menjelaskan bahwa mereka
The Best Solution kosong. Sudah banyak situs-situs
atau komputer yang menjadi korban.
pribadi yang hilang ataupun rusak.
Sebagai bentuk antisipasi terhadap
Akhir Hidup tidak berencana untuk memberi
dukungan update keamanan dan fi-
for Local Virus Virus lokal pun tidak kalah ganas penyerangan virus, khususnya virus Firefox 2.0 tur untuk Firefox 2.0, dan mereko-
dengan virus buatan luar negeri. lokal, software keamanan PC Media mendasikan agar pengguna meng-
Selain dapat merusak komputer, Antivirus menjadi salah satu solusi upgrade ke Firefox versi 3.0. Mozilla
 The Best Solution for Local Virus virus lokal pun sudah semakin me- dari keamanan komputer.  Saat sedang mengerjakan Release juga menambahkan bahwa layanan
merupakan tema yang diangkat pada Arif menjelaskan dengan men- Candidate pertama dari Firefox Phising Protection tidak akan hadir
seminar keamanan komputer yang detail bagaimana virus bisa me- 3.1, Mozilla telah membuka pintu lagi pada Firefox versi 2.0. Versi
diadakan di kampus BSI Salemba. rusak atau mencuri data, dan download dari rilis baru dengan Firefox 2.x dan Firefox 3.x telah
Seminar keamanan komputer ini juga memberikan penjelasan ba- codename Shiretoko. Firefox 3.0.5 dikenal sebagai software paling
bertempat di Aula BSI Salemba gaimana cara menghadang dan dan Firefox 2.0.0.19 telah hadir rentan terhadap penyerangan untuk
22, Jakarta Pusat, pada tanggal 9 menghentikan virus yang terdapat pada 16 Desember 2008, dan saat ini sistem operasi Windows. Dengan
Desember 2008, dan diadakan oleh di dalam komputer. Antusiasme sudah dapat di-download bersamaan dirilisnya Firefox 3.0.5 dan Firefox
Himpunan Mahasiswa Jurusan Tek- peserta seminar yang sebagian besar dengan Firefox 3.1 beta 2. Mozilla 2.0.0.19, Mozilla berusaha untuk
nik Komputer BSI. PC Media kem- mahasiswa BSI se-Jabotabek ini sudah menghentikan dukungan mengurangi penyerangan terhadap
bali diundang sebagai pembicara, membuat seminar semakin ramai. update terhadap Firefox 2.0, mulai browser mereka yang nantinya dapat
yang diwakilkan oleh Arief Prabowo Seminar akhirnya ditutup dengan tanggal 16 Desember 2008. Sebagai merugikan pengguna.
selaku Antivirus Research Engineer pemberian doorprize bagi para gantinya Mozilla merilis Firefox Tiga buah celah keamanan pada
PC Media Antivirus. Virus lokal kembali menjadi ancaman pemenang, yakni berupa satu buah 2.0.0.19, dan itu merupakan rilis Firefox versi 3.0.5 telah diperbaiki,
Virus lokal yang semakin merajalela keamanan komputer flash disk serta MP3 player. DK terakhir dari Firefox versi 2.0. serta 4 celah keamanan pada Firefox
2.0.0.19 telah ditambal untuk
Masa hidup ABIT segera berakhir menjamin keamanan peng-
ABIT Segera guna. Jika menggunakan
ABIT mulai dirundung ma- Firefox 3 dan Firefox
Tutup salah pada tahun 2004. Ke- 2, pengguna akan
tika itu bursa efek Taiwan mendapatkan pem-
menurunkan harga saham beritahuan update
 Produsen komponen hardware ABIT, karena sistem ke- otomatis selama
ABIT sedang bersiap-siap meng- uangan yang tidak stabil. 24 sampai 48 jam,
hentikan operasinya, pada tanggal Divisi motherboard ABIT dan seluruh versi
31 Desember 2008. ABIT sempat kemudian dibeli oleh Uni- Firefox 2.0.0.x
meraih kesukesan pada awal tahun versal Scientific Industrial sangat direkomen-
1990, dengan memproduksi mo- (USI) pada tahun 2006, dasikan untuk
therboard yang dikhususkan untuk dan mengganti nama meng-upgrade ke
penggila overclock. menjadi Universal ABIT. Firefox versi 3.0.5.
ABIT sempat menelurkan tek- Sayangnya, USI saat
nologi komponen seperti Soft- ini sedang dalam proses Info: www.softpedia.com
menu jumperless, yang konfigurasi mengintegrasikan chip ke mother- rekstrukturisasi dan pemotongan
CPU-nya dapat dilakukan dari board ABIT dan membuat peng- anggaran perusahaan.
BIOS. Kemudian teknologi ter- aturan dapat dilakukan, walaupun Tidak ada dukungan lagi
sebut dikembangkan lagi dengan sistem operasi sedang berjalan. Info: www.electronista.com untuk Firefox 2.0

01/2009 5

Aktual+ Redaksional.indd 5 24/12/2008 16:13:01


Aktual Around the World/Fast Fact

Montenegro Cina Jepang Amerika Serikat


Larangan Akses Facebook di Sensor Internet Diberlakukan Satu Lagi Keberatan Terhadap Pajak iTunes
Kantor Pemerintahan Kembali Street View
 Krisis global yang menerpa semua negara,
 Montenegro, sebuah negara pecahan  Saat Olimpiade musim panas Agustus lalu  Keberatan terhadap layanan Google ternyata tidak hanya berimbas ke industri be-
Yugoslavia telah melarang akses ke website berlangsung di Cina, pemerintah Cina berjanji Street View kembali disuarakan oleh se- sar saja seperti otomotif dan elektronik. Krisis
social networking dan video sharing seperti akan berubah dengan membuka blokir akses buah pihak, kali ini yang merasa keberatan tersebut juga berefek terhadapa konsumen
Facebook dan YouTube. Pelarangan tersebut Internet ke website-website yang sebelum- adalah sebuah kelompok yang terdiri atas dan bahkan pemerintahan lokal atau daerah,
berlaku untuk semua pegawai di dalam kan- nya dilarang. Janji itupun akhirnya ditepati. pengacara dan profesor asal Jepang yang seperti yang terjadi di New York.
tor milik pemerintah. Semenjak peraturan Namun setelah gegap gempita Olimpiade be- bernama Campaign Against a Surveillance Gubernur New York, David Paterson, sedang
tersebut diterapkan, semua yang mencoba rakhir, janjinya pun juga berakhir. Pemerintah Society. mencari tambahan dana sebesar 15,4 miliar
untuk login ke Facebook sewaktu jam kerja Cina akhirnya memblokir kembali website- Mereka meminta kepada Google agar dollar akibat dari defisit di pendanaan. Untuk
akan ditampilkan pesan “access denied”. website yang tadinya diizinkan untuk dilihat. menghentikan layanan Google Street View menyeimbangkan dana tersebut, dikabarkan
Menurut pejabat yang bertanggung jawab Reporter di Cina menemukan beberapa di Jepang. Menurut mereka, layanan terse- ia akan meningkatkan pajak dan menghapus
atas jaringan komputer di kantor pemerin- website luar, seperti BBC, VoA, dan media but melanggar hak dan privasi setiap orang beberapa bidang pekerjaan. Nah, salah satu
tahan, pelarangan akses ke website-website berbasis di Hongkong sudah mulai diblokir. karena mengambil gambar di area peruma- upaya meningkatkan pajak yang dianggap pal-
tersebut adalah untuk menghindari turunnya Menurut salah seorang reporter itu, pembloki- han, jalan umum, dan menampilkannya di ing kontroversial adalah adanya pajak terhadap
kinerja jaringan yang diakibatkan dari pen- ran kembali itu merupakan kemunduran dari Internet tanpa izin. hiburan digital.
gaksesan Facebook, dan kawan-kawan. apa yang sudah dicapai Cina pada Olimpiade Masalah pelanggaran privasi yang di- Pemerintah kota New York akan mengena-
Akses ke website yang berpotensi virus, lalu. lakukan oleh layanan Google ini telah kan pajak terhadap layanan hiburan yang
dan yang memakan bandwidth besar juga Juru bicara kementerian luar negeri Cina, berkembang luas di kalangan media di dihantarkan secara digital. Contohnya adalah
diblokir saat jam kerja masih berlangsung. Liu Jianchao, mendukung keputusan pem- Jepang. Apalagi setelah banyak orang yang download lagu dari iTunes atau membaca e-
Montenegro, yang berada di Eropa ba- blokiran kembali ini. Menurutnya, beberapa melihat wajah mereka muncul di Street book dari layanan Kindle milik Amazon. Selain
gian selatan, memiliki 14.100 pengguna media di sana dianggap telah melanggar hu- View. Hingga saat ini, belum ada tanggapan itu, pembelian tiket ke pertandingan olah raga,
Facebook. Popularitas YouTube di sana juga kum Cina. Salah satunya adalah dengan dari perwakilan Google di Jepang. bioskop, ongkos taksi, TV dan radio satelit juga
terus meningkat, seiring dengan penetrasi menyebut Taiwan sebagai sebuah negara, Keberatan yang sama juga mencuat di akan dikenakan pajak. Sebelum dijadikan per-
penggunaan Internet yang mencapai hampir yang dimana itu dikategorikan sebagai keja- bagian dunia yang lain, seperti di Amerika aturan resmi, pengajuan pendanaan tersebut
40% dari keseluruhan populasi. hatan. Serikat dan Eropa. harus disetujui dulu oleh badan legislatif.
Info: pcmag.com Info: dailytech.com Info: reuters.com Info: dailytech.com

Fast Fact
250 ribu copy game klasik Mega Man 9. Karena semua game baru saja masuk ke dalam daftar 20 selama 18 bulan. (arstechnica.com) lis. Terkecuali untuk Windows XP,
Super Street Fighter II telah ter- ini dirilis secara digital, maka biaya perusahaan terpecaya untuk privasi saat ini sudah hampir 2 tahun OS
jual. Capcom sebagai publisher untuk duplikasi disk, kemasan, dan yang dibuat oleh TRUSTe/Ponemon 32 nm proses litografi untuk CMOS tersebut mendapat perpanjangan
menerbitkan kembali game kla- pengiriman bisa dihilangkan. Capcom Institute, dan berada di posisi 14. sudah berhasil dikembangkan oleh hidup, setelah Vista dirilis pada
sik tersebut dengan embel-embel sangat yakin dengan cara distribusi Sebuah daftar dimana Google dan Toshiba. Dengan keberhasilan ini, Januari 2007. Kini, untuk kali ke-
Turbo HD Remix atau lengkapnya ini, karena menurut mereka game- Microsoft tidak masuk di dalamnya. performa CMOS bisa ditingkatkan tiganya Microsoft memperpanjang
Super Street Fighter II Turbo HD game ini memiliki penggemar fanatik Di bawah kebijakan baru ini, data log dengan biaya setengah dari pembua- lagi hidup OS yang dirilis pada ta-
Remix. Pada dasarnya itu adalah tersendiri sehingga penjualannya bisa masih bisa disimpan, tapi IP dihapus tan proses litografi 45 nm. Sebuah hun 2001 itu. Tanggal 31 Januari
game Street Fighter yang sama, diperkirakan. (news.softpedia.com) setelah 90 hari. Data-data yang bisa pencapaian yang mustahil dilakukan 2009 seharusnya menjadi waktu
namun gambarnya dipercantik, terpengaruh oleh kebijakan ini an- apabila menggunakan proses kon- deadline untuk membeli lisensi XP.
dan beberapa gerakannya dibuat 90 hari, dan setelah itu akan dihapus. tara lain data dari page view, page vensional. Toshiba mengembangkan Tapi lisensi yang dibeli boleh diam-
menjadi lebih bagus. Game ini Itulah yang dikumandangkan oleh click, ad view, dan ad click. Waktu teknologi ini bersama dengan NEC bil hingga 30 Mei 2009. Microsoft
hanya bisa didapatkan dari layanan Yahoo! baru-baru ini. Yang dimaksud 90 hari ini tidak berlaku untuk data Electronics Corporation. (news.soft- bersikeras bahwa ini bukanlah
Xbox Live Arcade dan PlayStation dengan 90 hari itu adalah masa hidup mengenai penipuan, keamanan, dan pedia.com) semacam perpanjangan hidup XP.
Network. Selain Street Fighter, alamat IP yang disimpan oleh Yahoo!, data untuk keperluan hukum lain- Mereka menganggap hal seperti ini
Capcom juga aktif menerbitkan dan didapat dari proses pencarian nya. Sebagai perbandingan, Google 6 bulan biasanya menjadi waktu adalah semacam pengakomodasian
kembali game-game klasik yang yang dilakukan oleh penggunanya. menahan data-data seperti yang tadi yang digunakan Microsoft sebagai program inventori yang sifatnya
sudah dipercantik, antara lain Tampaknya Yahoo! juga bangga den- sudah disebutkan selama 9 bulan. ancang-ancang untuk menarik OS fleksibel untuk para klien mereka.
Bionic Commando Rearmed dan gan apa yang dilakukannya. Mereka Sedangkan Microsoft melakukannya lamanya setelah OS barunya diri- (internetnews.com)

6 01/2009

Aktual+ Redaksional.indd 6 24/12/2008 16:13:12


Hardware Aktual
overclocking dan kalangan enthu- 1066 MHz dengan CL5-
Kingston HyperX siast, juga gamer hardcore.
Kingston HyperX DDR3 ini
5-5-15 dan Vdimm 1.5v.
Kecepatan yang tinggi
DDR3 SO-DIMM adalah sebuah SO-DIMM yang
dilengkapi dengan heatspreader.
dengan latency yang rendah,
ditambah Vdimm yang masih
Dimensi tambahan dari heatspreader, terbilang rendah, membuatnya
 Notebook dengan kemampuan memang membuatnya tidak menjadi memiliki kemampuan kinerja
overclock yang tinggi, kini bukan pilihan ideal untuk semua notebook. dan overclocking yang cu-
lagi sebuah hal yang sulit untuk Namun ini memastikan proses kup menjanjikan. Pengguna
dilakukan. Baik produsen notebook pelepasan panas yang lebih sempurna notebook yang menginginkan
juga produsen untuk komponen untuk mengimbangi peningkatan kinerja SO-DIMM DDR3
pendukung sudah memungkinkan kinerja, dan panas yang dihasilkan dengan kecepatan tanpa kom-
untuk dapat mewujudkan hal ini. saat beroperasi. promi, dapat mempertimbangkan
Kali ini, giliran produsen memory Memory kit 4 GB ini terdiri dari produk yang satu ini.
terkemuka, Kingston Technology, dua keping dengan kapasitas masing-
memperkenalkan SO-DIMM yang masing 2 GB per keping. Modul Info: www.kingston.com
memang dikhususkan untuk pelaku memory ini bekerja pada kecepatan Harga: US$ 228 SO-DIMM yang dilengkapi dengan heatspreader

processor baru yang cukup men- disebut water cooling OCZ Flex ini adalah tersedianya pilihan baru
Chipset nVIDIA dapat sambutan hangat di pasar. Se- OCZ DDR3 XLC (Xtreme Liquid Convection). untuk DDR2 maupun DDR3. Un-
lain menghadirkan platform khusus Menggunakan heatspreader dari tuk DDR2 tersedia pilihan memory
untuk Atom untuk processor ini, nVIDIA bahkan Flex EX Series bahan alumunium dengan desain kit 4 GB DDR2-1200, yang diklaim
mengembangkan chipset yang yang fleksibel, untuk digunakan menjadi memory DDR2 tercepat
mendukung SLI untuk PC berbasis dengan sistem pendinginan water untuk sekarang ini. Sedangkan un-
 Agaknya nVIDIA cukup jeli processor Intel Atom ini.  Overclocking agaknya akan terus cooling, ataupun mengandalkan tuk DDR3 tersedia pilihan DDR3-
melihat tren pasar dengan kehadiran Chipset MCP7A dari nVIDIA menjadi sesuatu yang menarik ba- pelepasan panas dengan fin pada 2000.
processor Intel Atom, sebuah kelas akan dikembangkan untuk menjadi gi kalangan enthusiast. Terbukti heatspreader yang digunakan.
sebuah versi khusus. Chipset tersebut dengan makin maraknya komunitas Update pilihan baru untuk seri Info: www.ocztechnology.com
akan dikhususkan untuk digunakan dan perlombaan, baik di tingkat
dengan processor Intel Atom, dengan lokal sampai internasional. Hal
dukungan dua slot PCIe x8, yang ini yang menyebabkan produsen
memungkinkan konfigurasi SLI. memory memiliki alasan untuk
Untuk sementara, belum ada lebih meningkatkan kompetisi,
informasi pasti mengenai khususnya untuk produk high-end.
penamaan chipset versi OCZ kembali memperkenalkan
baru hasil pengembangan produk terbarunya, yang memang
MCP7A tersebut. ditujukan untuk kalangan enthu-
siast tersebut.
Info: vr-zone.com Hadir dari seri Flex EX, dengan
solusi pendingin yang tidak sekedar
Akan mendukung konfigurasi SLI menggunakan heatspreader. Namun
sudah mendukung penggunaan yang Dilengkapi OCZ Flex XLC (Xtreme Liquid Convection)

01/2009 7

Aktual+ Redaksional.indd 7 24/12/2008 16:13:15


Aktual Hardware
dengan platform terbarunya kali ini. memadai, membuat netbook bukan
Inilah Definisinya! Platform VIA Sesuai dengan namanya, VIA menjadi pilihan pertama.
Trinity mengedepankan tiga kom- nVIDIA Ion nVIDIA Ion adalah platform
 Form Factor ITX
Trinity ponen utama untuk platform ini. yang dapat menjawab permasalahan
Tentunya dengan penggunaan pro- tersebut. Ia dapat mewujudkan ke-
Salah satu istilah bagian dari Small cessor dari VIA, yaitu VIA Nano dan mampuan HD graphic pada mobile
form factor (SFF) pada PC dan  Sebuah platform terbaru dari VIA VIA C7 yang diklaim hemat daya  Dari sisi desain fisik, bentuknya PC berbasis processor Intel Atom.
motherboard. Berbeda dengan form diperkenalkan. Tidak ketinggalan de- dan minim panas saat beroperasi. Se- yang ringkas dan bobotnya yang Dengan menggunakan graphic
factor ATX (Advanced Technology ngan tren memenuhi kebutuhan hi- lanjutnya adalah VIA Media System ringan, membuat kehadiran netbook processor 9400M, platform yang
Extended), dengan dimensi standar buran HD bagi penggunanya, hal ini Processor, chipset tunggal gabungan dapat diterima penggunanya. Ten- direncanakan akan semester kedua
305 × 244 mm, ITX tidak memiliki juga yang dikedepankan oleh VIA northbridge dan southbridge. Dan tunya juga dipengaruhi dengan tahun 2009 mendatang, dijanjikan
defini dari kepanjangan singkatannya. yang ketiga adalah penggunaan harga penawaran yang menarik akan memberikan peningkatan ki-
ITX hanyalah sebutan untuk form discrete GPU S3 Graphics PCI Ex- dibanding notebook. Namun, fak- nerja grafis yang signifikan, sekitar
factor motherboard yang berukuran press yang mendukung irectX ta keterbatasan kemampuan grafis, 10 kali lipat untuk encoding video
lebih kecil dari ATX. Beberapa form 10.1 dan OpenGL, output dan khususnya untuk kalangan gamer dibandingkan platform untuk net-
factor ITX yang populer ditemukan playback HDMI dengan video ataupun pengguna lain yang me- book dengan processor Atom yang
adalah Mini-ITX 170 × 170 mm), dan engine Chromotion HD 2.0. merlukan kemampuan grafis yang digunakan sekarang.
Pico-ITX (100 × 72 mm). Platform yang juga meng- Platform Nvidia
gunakan teknologi processor Ion ini juga diren-
x86 ini ditujukan untuk mo- canakan tidak ha-
bile PC maupun desktop nya digunakan pada
PC dengan SFF (small form netbook, juga pada
factor). SFF (small form
factor) lainnya, ter-
Info: www.via.com.tw masuk nettop, dan
form factor ITX.
VIA juga ikut memperkenalkan
platform terbarunya Info: www.nvidia.com

 SO-DIMM NAND dengan teknologi manu- nVIDIA Ion,


Small outline dual in-line memory SSD Toshiba faktur 43 nm ini memberikan bebe- memberikan kinerja
module (SO-DIMM) adalah salah rapa keunggulan dibanding SSD grafis 10 kali lipat
satu tipe RAM yang digunakan pada 512 GB lainnya. Antara lain tentunya pada
notebook. Penggunaan tegangan dan kinerja yang mampu dihasilkan,
catuan daya yang dibutuhkan, sama
 Solid state drive (SSD) terbaru
dengan spesifikasi read speed 240
MB/s dan write speeed 200 M/s.
Dell OptiPlex 160
dengan DIMM pada teknologi RAM
yang sama.
diperkenalkan oleh Toshiba, dengan
kapasitas 512 GB. Selain kapasitasnya
Rencananya, SSD terbaru ini akan
ditampilkan pada CES 2009 di
Tiny Desktop
yang besar, SSD terbaru dari Toshiba bulan Januari 2009.
 x86 ini menggunakan Multi Level Cell  Tren penggunaan PC sedikit ba-
Istilah yang sering digunakan un- (MLC) NAND dengan teknologi Info: news.softpedia.com nyak sudah mengalami pergeseran.
tuk menyebut set instruksi yang manufaktur 43 nanometer. Diawali dengan kehadiran Asus
SSD
digunakan pada kebanyakan arsitektur Untuk sementara, SSD dengan Eee PC untuk kategori mobile PC,
dengan
processor untuk desktop PC. Istilah form factor 2,5 inci ini menjadi SSD kini tren netbook mulai menjalar
kapasitas
ini mengacu pada set instruksi yang pertama yang memiliki kapasitas ke hampir semua produsen yang
512 GB
tersedia pada processor Intel 16- sebesar 512 GB. Sedangkan SSD hampir semua memasarkan kategori
bit, yang dikenal dengan 8086 CPU dengan kapasitas lain yang lebih baru ini. Demikian juga desktop PC
terdahulu. Set instruksi ini terus kecil, yaitu 64 GB, 128 GB, ringkas yang semakin marak dengan
digunakan dan dikembangkan hingga dan 256 GB tersedia hadirnya kategori nettop.
sekarang, baik pada processor Intel, baik dalam bentuk Desktop PC berukuran ringkas
AMD, VIA, dan processor lain yang SSD dengan pun mulai bermunculan. Kali ini,
mengadopsi set instruksi x86 yang form factor 1,8 Dell memperkenalkan OptiPlex 160
paling populer untuk desktop PC. maupun 2,5 inci. Tiny Desktop. Dell juga menargetkan
Digunakannya MLC produk ini untuk penggunaan di
kantor untuk mengatasai masalah
 Vdimm cache 2 MB, dan HyperTransport OptiPlex 160 pilihan desktop ringkas
dengan ruang yang terbatas. Dengan
Sebutan yang umum digunakan untuk
setting tegangan RAM pada (BIOS) AMD Athlon X2 3,6 GHz. pilihan penggunaan processor Intel dari Dell
Untuk kebutuhan konsumsi daya Atom dual core maupun single core. Ukurannya cukup ringkas, dengan
motherboard. Parameter setting ini
sangat berguna untuk mendapatkan
7000 Series sedikit lebih boros dari kebanyakan Sedangkan spesifikasi lainnya dapat dimensi 229 x 47 x 225 mm dan
processor AMD Athlon dengan dipilih menyesuaikan kebutuhan, se- berat 2,09kg, memudahkannya di-
kestabilan saat melakukan over- TDP 95W. Namun ini setidaknya perti pilihan penggunaan harddisk tempatkan bahkan di meja kerja,
clocking. Setting RAM clock yang (le-  Processor terbaru yang diper- masih lebih hemat jika dibandingkan atau solid state drive (SSD), kapasitas dan tidak akan memakan banyak
bih) tinggi, membutuhkan tegangan kenalkan oleh AMD adalah Athlon dengan Athlon X2 6000. RAM yang terpasang (maksimal 4 tempat.
yang lebih tinggi untuk mendapatkan X2 7750 dan Athlon X2 7750 Black Rencananya, Athlon X2 7750 GB), ataupun penggunaan drive
performa sistem ter-overclock yang Edition. Processor AMD Athlon X2 Black Edition yang bekerja pada optik, juga pilihan sistem operasi Info: www.dell.com
stabil. 7000 series ini dilengapi dengan L3 CPU clock 2,7 GHz akan ditawarkan yang digunakan. Harga: mulai dari US$563
dengan harga US$79,
 Water Cooling dan akan tersedia di
Metode cooling device yang juga pasar retail. Sedangkan
sering digunakan pada PC. Konsepnya Athlon X2 7750, non-
mirip dengan pendinginan pada Black Edition, dengan
mesin kendaraan bermotor dengan CPU clock 2,5 GHz
air ataupun cairan coolant. Terdiri hanya akan tersedia un-
dari bagian utama CPU block, water tuk sistem integrator.
pump, dan radiator yang terhubung AMD fan boy, apalagi
dengan tube (selang). CPU block
dengan budget terbatas,
tentunya akan me-
biasanya terbuat dari bahan tembaga,
nyambut gembira pro-
bertugas menerima panas dari CPU
cessor terbaru ini.
(atau bagian panas lainnya pada PC).
Kemudian cairan membawa panas ke Info: www.electronista.com
radiator. Proses pendinginan cairan
dilakukan di radiator, yang biasanya
dilengkapi fan. Perputaran cairan me- AMD Athlon X2
ngandalkan water pump. 7000 Series dengan
HyperTransport 3,6GHz

8 01/2009

Aktual+ Redaksional.indd 8 24/12/2008 16:13:22


Hardware Aktual
stream processor pada graphic card
nVIDIA GeForce dengan dual GPU ini.
Dapatkan di Toko dan Kios Majalah Terdekat!
Rencananya, produk ini ju-
GTX 295 dual GPU ga akan dipamerkan pada
CES (Consumer Elec- EDISI 01/2009 EXTRA DVD+BUKU KOMPUTER
tronics Show) 2009 men-
 Penggemar nVIDIA ataupun datang, dan akan tersedia
pengamat perkembangan PC, khu- tidak lama berselang
susnya untuk komponen graphic dari pagelaran tersebut.
card, tentunya sudah menunggu Prototipe produk dengan
berita kehadiran nVIDIA GeForce 1792 MB DDR3 memory, dan
GTX 295 dual GPU. Diperkirakan ketersediaan 2 DVI, dan 1 Display
akan menjadi graphic card tercepat, Port ini sudah mulai tersedia,
dengan menggunakan dua GPU seperti yang terlihat pada
GTX 260 yang diintegrasikan dalam gambar.
sebuah graphic card. Core clock
pada 576 MHz dan memory clock Info: vr-zone.com
pada 1 GHz, dengan masing-masing
GPU memiliki stream processor Akankah nVIDIA GeForce GTX 295 dual
sebanyak 240, sehingga total 480 GPU menjadi yang tercepat?

160 GB hard drive, 10 GB Eee sistem operasi Windows XP Home


Storage, konektivitas wireless yang ini ideal untuk menjadi bagian dari
ASUS Eee Box mendukung 802.11n, dan card home entertainment. Ditambah de-
reader. Menggunakan graphic con- ngan aplikasi remote control dan
troller ATi Radeon HD 3400 de- Eee Cinema, media player yang
ngan memory 256 MB DDR2, disertakan dalam paket penjualan.
 Setelah dikenal dengan netbook- mendukung ketersediaan, HDMI Perbedaan keduanya hanya pada
nya, Asus melanjutkan dengan Asus port ditambah dengan remote con- ketersediaan Bluetooth dan baterai
Eee Box, sebuah desktop PC yang troller membuat produk dengan terintegrasi yang dapat berfungsi
tidak kalah ringkas dengan versi sebagai. Kedua fungsi tambahan
mobile PC-nya. Dua versi sekaligus tersebut hanya tersedia pada Eee
diperkenalkan oleh Asus, yaitu Eee Box B204. Diklaim dengan tingkat
Box B204 dan B206. kebisingan saat beroperasi yang hanya
Setelah versi sebelumnya, Eee 26 dB dan konsumsi daya hanya 20
Box B202 dan B203, apa saja yang watt, membuatnya ideal menjadi
ditawarkan pada versi terbaru kali bagian dari home entertainment.
ini? Beberapa spesifikasi yang di-
miliki masih memiliki kesamaan, Info: www.asus.com
seperti penggunaan processor Intel
Atom N270 (1.6 GHz), 1 GB PC desktop mungil, Eee Box terbaru
RAM, harddisk dengan kapasitas dari Asus

01/2009 9

Aktual+ Redaksional.indd 9 24/12/2008 16:13:29


Aktual Mobile & Komunikasi
headphone standarnya dengan head-
Inilah Definisinya! phone berkualitas tinggi. Menu di
i-mobile 626 fitur Radio cukup mudah digunakan, Processor Mobile Intel
dan memiliki penangkapan sinyal
 Dual Display yang cukup peka. Celeron Dual Core
Kemampuan dari sebuah graphic Untuk fitur televisi cukup kuat
engine, untuk memberikan tampilan  Ponsel GSM buatan Thailand ini menerima sinyal, apalagi ada antena  Dual core processor bukan Bit, dan Intel EM64T 64-bit. Intel
pada dua display. Baik hanya mendup- dilengkapi fitur multimedia yang kecil yang bisa ditarik keluar, hanya lagi monopoli processor yang ditu- Celeron T1600 bekerja pada clock
likasi (clone mode) tampilan ataupun cukup lengkap, dan dengan keta- saja ukuran layar yang hanya 2,4 inci jukan untuk kalangan tertentu. Intel 1,66 GHz, ditawarkan denan kisa-
memperluas, dan menjadi desktop hanan baterai yang cukup bagus. kurang nyaman untuk menonton kembali memperkenalkan jajaran ran harga US$80. Sedangkan Intel
tambahan (extended mode). Untuk fitur kamera 3,2 MP- televisi. Nilai minus processsor terbarunya, Intel Celeron Celeron T1700 bekerja pada clock
nya, kualitas jepretannya ponsel ini hanya karena T1600, T1700 dual core untuk mo- yang lebih cepat, 1,83 GHz, dan
 Image Stabilizer standar untuk ukuran 3,2 tidak disertakan software bile PC. ditawarkan dengan kisaran harga
Pada kamera digital, terutama dengan MP. Meskipun demikian untuk synchronize dengan Processor yang ditujukan un- US$86.
kemampuan pembesaran zoom yang ada fitur unik yang jarang Microsoft Outlook. Jika tuk digunakan pengguna personal
besar dilengkapi dengan feature ini. ditemui di handphone de- saja disertakan software dengan kemasan Micro-FCPGA ini Info: intel.com
Tujuannya untuk mengurangi gerakan ngan harga 1,7 juta adalah sinkronisasi, maka fungsi diproduksi dengan proses manu-
yang tidak diinginkan saat pengambilan auto flash. kalender dan phonebook faktur 64 nm. Processor dual core
gambar sehingga gambar yang di- Fitur MP3-nya juga bisa akan lebih optimal. dengan harga relatif terjangkau
diacungi jempol karena ini memiliki spesifikasi antara
hasilkan tidak jelas.
kualitas suara yang cukup Info: i-mobile Shop, lain kapasitas L2 cache 1
mumpuni dibanding ponsel 021-57935484 MB, FSB 667MHz, dan TDP
sekelasnya, serta penggunaan Harga: Rp1.699.000 35W. Beberapa teknologi
audiojack 3,5 memudahkan processor Intel terkini juga
pengguna untuk mengganti Ponsel plus TV disertakan, seperti teknologi
power-saving Intel Enhanced
dengan layar 17 inci yang ditujukan Speedstep, Executive Disable
Lenovo ThinkPad untuk pengguna profesional, khu-
susnya dengan kinerja grafis yang
 Schneider Kreuznach W700ds menjanjikan. Spesifikasi yang sa-
ma juga digunakan pada Lenovo
fungsi preview hasil gambar pada
ponsel ini cukup memadai. Di-
Lengkapnya Jos. Schneider Optische
Werke GmbH, sebuah perusahaan ter-
 Tidak hanya sebuah game console
ThinkPad W700ds, seperti peng-
gunaan processor Intel Core 2
LG KC780 8MP tambah dengan kemampuannya
mendukung format DivX membuat
nama di Jerman yang memproduksi
portable seperti Nintendo DS yang Quad, nVIDIA Quadro FX 3700M kemampuan multimedianya cukup
lensa optik baik untuk kebutuhan indus- memiliki display dual screen. Note- GPU, 8GB RAM, dan harddisk meyakinkan. Fungsi smile detection
tri maupun fotografi, sering disingkat book unik yang satu ini pun memiliki berkapasitas 960 GB.  Sebuah kamera digital dengan ke- akan otomatis memicu shutter untuk
menjadi Schneider Kreuznach atau lebih dual display. Kini, Lenovo ThinkPad W700ds mampuan sensor yang mampu me- mengambil gambar secara otomatis.
singkat lagi: Schneider. Beberapa ran- Beberapa bulan sebelumnya, Le- hadir dengan sebuah layar tambahan nangkap gambar dengan resolusi 8 Juga ada fungsi BeautyMode
cangan lensanya memiliki desain inovatif novo ThinkPad W700 diluncurkan dengan ukuran diagonal 10,6 inci, MP (megapixel) bukan lagi sebuah untuk melakukan edit ringan pa-
dan telah meraih beberapa penghargaan sebagai notebook kelas workstation seperti yang terlihat pada gam- hal yang baru. Demikian juga dengan da ponsel ini. Fungsi
kelas dunia. bar. Display tambahan ini dapat fitur face detection, kemampuan Smart Bluetooth juga
dimanfaatkan oleh pengguna sensitivitas sensor ISO 1600, dan m emungkinkannya
 TDP optional, katakanlah untuk image stabilizer adalah fitur yang terhubung dengan
Thermal Design Power atau Thermal menampilkan tools Photoshop banyak dimiliki kamera digital PC, dan dapat men-
Design Point adalah besaran maksimal ataupun tools grafis, dan terkini. Dan semuanya itu juga jadikannya sebuah web-
dari panas yang dilepaskan CPU, tanpa video lainnya yang digunakan dimiliki oleh ponsel LG KC780 cam wireless untuk PC
merusak komponen di dalamnya. penggunanya. 8MP ini. Masih ditambah de- Anda. Tentunya ini akan
Biasanya TDP tidak menggambarkan ngan LG SmartLight untuk menjadi sebuah webcam
daya maksimal yang dibutuhkan saat Info: www.engadget.com menyesuaikan white balance, untuk PC dengan harga
CPU dalam keadaan full load. TDP juga lensa dan sensor dari yang sangat mahal.
hanya dapat menjadi acuan daya yang Schneider-Kreuznach un-
Notebook dengan display dual screen tuk memastikan hasil gam- Info: www.slashgear.com
dibutuhkan dengan load CPU dalam
barnya memuaskan.
kondisi normal, dari load aplikasi yang
Dengan layar 2,4 inci Ponsel berkemampuan
sehari-hari digunakan.
Dapatkan di Toko dan Kios Majalah Terdekat! resolusi QVGA, membuat layaknya kamera digital

 TPM pilan yang juga berbeda dibanding


EDISI 01/2009 DENGAN 2 DVD+BUKU KOMPUTER!
Sebuah spesifikasi standar yang
menyimpan informasi untuk kebutuhan
Fujitsu Stylistic kebanyakan tablet PC lainnya.
Selain bentuknya yang menawan,
security data, TPM digunakan pada ST6012 ia juga kokoh, dengan lapisan
desktop ataupun notebook PC untuk karet pelindung dan rangka dari
menjalankan aplikasi dan transaksi bahan magnesium alloy. Produk ini
elektronik secara lebih aman.  Tablet PC sudah lama diperkenal- juga memiliki keunikan lain yang
kan sejak beberapa tahun yang lalu. menarik untuk disimak. Tablet PC
 Workstation Dengan display touch screen, mem- dengan platform Intel Centrino
Sebuah komputer dengan kinerja tinggi buat tablet PC memiliki kemudahan 2 juga menjanjikan kinerja yang
yang dikhususkan untuk penggunaan penggunaan yang lebih nyaman cukup bertenaga, dan daya tahan
dibanding bentuk mobile PC lainnya. baterai yang diklaim hingga 4 jam.
tertentu seperti graphics, CAD, deve-
Namun selain kemudahan, Fujitsu Beberapa fitur security juga membuat
lopment software and scientific appli-
Stylistic ST6012 memberikan tam- penggunanya merasa aman, mulai
cations. Workstation dapat berupa
dari BIOS lock, HDD lock, Sty-
sebuah komputer RISC-based dengan
listicLock, slot Anti-theft Lock,
sistem operasi Unix atau Linux, seperti Trusted Platform Module (TPM
contohnya adalah produk dari Sun, Tablet v1.2), Fingerprint sensor, dan slot
HP, IBM dan SGI. Workstation juga PC Smartcard yang dapat difungsikan
dapat berupa sebuah PC high-end dengan khusus untuk memproteksi data.
dengan processor AMD atau Intel. Ciri desain Dengan dimensi 325 x 220 x
utama adalah pada spesifikasi yang kokoh 23,8~31,7 mm dan berat 1,6 kg,
menggunakan processor yang cepat, dan dengan layar 12,1 inci yang mam-
jumlah memory yang besar, kapasitas menarik pu menampilkan resolusi WXGA
harddisk yang besar, dan/atau graphic (1280 x 800 pixel). Desainnya yang
processor khusus untuk kinerja grafis menarik dan kokoh membuatnya
dan CAD. Workstation juga dapat dapat dibawa, dan digunakan ke-
merujuk pada komputer terminal client mana pun Anda pergi
dalam lingkungan bisnis korporasi.
Info: shopfujitsu.com

10 01/2009

Aktual+ Redaksional.indd 10 24/12/2008 16:13:38


Audio/Video/Foto Aktual
mainkan musik selama 27 jam tanpa
Edifier Philips Raga, henti.
Masih dalam jajaran GoGear,
Inilah Definisinya!
MP300 Plus Sparks, dan LUXE Philips Spark menawarkan layar
warna teknologi OLED sebesar 1.5  Bluetooth
inci, yang mampu memberikan Adalah spesifikasi industri untuk
 Edifier memperkenalkan MP300 Mungil,  Philips mengumumkan jajaran informasi lagu, cover album, dan jaringan kawasan pribadi (personal
Plus Portable 2.1 baru untuk spea- dengan seri digital audio player GoGear ter- foto. Philips Spark mempunyai sis- area networks atau PAN) tanpa kabel.
ker multimedia. MP300 Plus hadir kualitas barunya, yakni Philips Raga, Spark, tem navigasi sederhana, dan mudah Bluetooth menghubungkan, dan dapat
dengan fitur dan juga tabung sub- suara dan LUXE. Philips Raga mempunyai digunakan. dipakai untuk melakukan tukar-menukar
woofer alumunium unik untuk mumpuni kapasitas penyimpanan jenis flash, Untuk Philips LUXE, fungsio- informasi di antara peralatan-peralatan.
bass, dan satelit suara yang sangat pilihannya adalah 2 GB dan 4 GB. nalitas nirkabel Bluetooth 2.1 dan Spesifikasi dari peralatan Bluetooth ini
halus, dan mempunyai range yang yang dilapisi alumunium untuk Selain itu, Philips Raga layar yang radio FM stereo menjadi standar. dikembangkan, dan didistribusikan
lengkap. memperpanjang respons dari bass, cukup untuk menampilkan informasi Philips LUXE mampu memainkan oleh kelompok Bluetooth Special
MP300 Plus ini adalah sistem spea- satelit yang didesain secara unik musik yang sedang dimainkan, dan musik selama 10 jam penuh, dan Interest Group. Bluetooth beroperasi
ker 2.1 portable untuk notebook, PC, dan magnetically-shielded full-range kemampuan baterainya mampu me- waktu standby hingga 100 jam. dalam pita frekuensi 2,4 Ghz, dengan
MP3, dan semua sistem telepon. spherical, dengan bagian depan Jika terdapat ponsel dengan sis- menggunakan sebuah frequency hop-
Jenis ini cocok untuk pengguna bisnis jaring-jaring dari besi, dan tidak tem Bluetooth diaktifkan dan ping traceiver yang mampu menye-
yang membutuhkan sistem audio ketinggalan pengoperasian kontrol dikoneksikan dengan Bluetooth diakan layanan komunikasi data dan
yang mobile untuk berpresentasi ada di satelit yang mudah digunakan pada Philips LUXE, panggilan tele- suara secara real time antara host-
dari notebook, dan juga bisa untuk (on/off, volume up and down). pon dapat dijawab tanpa harus host bluetooth dengan jarak terbatas.
kebutuhan pengguna komputer ru- MP300 Plus akan segera hadir di menukar headphone. Philips LUXE Kelemahan teknologi ini adalah jang-
mahan, dan kantoran. Indonesia dengan harga sekitar US dan Philips Spark memberikan kerja
kauannya yang pendek, dan kemam-
Fitur MP300 Plus antara lain $ 99.99. sama dengan layanan musik online
puan transfer data yang rendah.
Sistem Audio 2.1 portable untuk Rhapsody, dan juga fitur FullSound
notebook, PC dan MP3, kemudian Harga: US$99.99 equalizer dari Philips. Philips Spark
port untuk bass, subwoofer 9W Info: www.edifier-international.com dan Raga sudah hadir di pasar,
sedangkan Philips LUXE akan
pengoperasian kamera. Pentax K2000 menyusul pada akhir Januari 2009.
juga mempunyai fitur anti goyang
Pentax K2000 yang disebut Shake Reduction, Harga: N/A
yang biasanya ditemukan pada ka- Info: www.consumer.philips.com
mera DSLR profesioal kelas K.  CCD
Fitur Shake Reduction kompatibel Digital audio player untuk kepuasan mendengarkan lagu
Adalah sebuah sensor untuk mere-
 Pentax merilis Pentax K2000 dengan banyak lensa Pentax. Fitur kam gambar, terdiri dari sirkuit terinte-
edisi terbatas berwarna putih, dan Auto Picture memiliki banyak pi- untuk memperpanjang jarak Zig- grasi berisi “array” kapasitor yang
merupakan replika dari Pentax lihan, seperti Potrait, Landscape, view S2 LIVE hingga 100 meter. berhubungan atau berpasangan. Di ba-
K2000 yang sebelumnya diluncurkan
pada bulan September 2008. Pen-
Macro, Action dan Night Potrait, Zigview S2 LIVE Sebagai tambahan, Zigview S2
wah kendali sirkuit luar, setiap kapasitor
memudahkan Anda memilih jenis LIVE memberikan banyak fitur yang
tax K2000 merupakan kamera dapat menyalurkan muatan listriknya
pemotretan dalam segala kondisi biasanya terdapat pada viewfinder
DSLR kelas menengah dengan ke tetangganya. CCD digunakan da-
pencahayaan. digital, seperti pemotretan interval,
pengoperasian yang mudah, sangat Kamera ini juga mempunyai sistem  Zigview S2 LIVE merupakan pemotretan bulb bersamaan dengan lam fotografi digital dan astronomi
menguntungkan untuk pengguna penghapus debu, agar membuat hasil sebuah aksesoris kamera digital waktu yang dapat diatur, serta (terutama dalam fotometri), optikal dan
DSLR pemula. Pentax K2000 foto tampil tanpa titik-titik debu. dengan desain menarik. Zigview S2 motion sensing. spektroskopi UV, dan teknik kecepatan
dilengkapi dengan fitur Auto Picture Tombol Help yang dapat diprogram LIVE berbasiskan teknologi remote Zigview S2 LIVE dapat digunakan tinggi.
yang sangat berguna untuk Anda dan terintgrasi pada badan kemara release dengan viewfinder monitor pada kamera digital SLR Canon
yang masih belajar menggunakan berfungsi untuk menjelaskan kepada terintegrasi. Zigview S2 LIVE untuk 450D, 40D, 1D MkIII, 1Ds MkIII,
kamera DSLR. pengguna mengenai fotografi dengan sebagian orang disebut sebagai Nikon D3, D300, D700, D90, Sony
Fitur tambahan pada Pentax kamera digital SLR. Pentax K2000 Remote View, karena fungsinya yang Alpha 350, dan Alpha 300. Terdapat
K2000 termasuk 10.2 megapixel akan hadir pada bulan Februari mirip-mirip dengan Live View. juga kepala kamera terpisah yang
CCD, layar LCD sebesar 2.3 2009, dan dengan produski yang Zigview S2 LIVE dapat dapat digu-
inci, 230.000 resolusi layar, serta terbatas. menampilkan gambar me- nakan pada
desain compact yang memudahkan lalui port AV dari kamera view finder
digital, jadi kamera dapat
 SLR
Harga: N/A kamera di-
Single-Lens Reflex adalah kamera
Info: www.pentax.com memiliki fungsi Live View. gital untuk
Zigview S2 LIVE dikoneksikan yang memungkinkan fotografer untuk
SLR, tanpa
oleh kabel transceiver khusus dengan fitur Live View. dapat melihat objek melalui kamera,
AV kamera, dan port remote release. sama persis seperti apa yang ia lihat.
Dibuat Kabel ekstensi dapat ditambahkan Hal ini berbeda dengan kamera non-
terbatas SLR, dimana pandangan yang terlihat
dan Harga: N/A di viewfinder bisa jadi berbeda dengan
Membuat DSLR Anda apa yang ditangkap di film.
sangat mempunyai kemampuan Info:
eklusif Live View www.intro2020.co.uk

01/2009 11

Aktual+ Redaksional.indd 11 24/12/2008 16:13:52


Aktual Gadget
GB tersedia “Da Vinci Code” dan
Inilah Definisinya! “Men in Black”. Sedangkan video Silicon Power
Sony Microvault musik ataupun lagu yang tersedia
 Ergonomis adalah lagu dari beberapa artis yang eSATA Flash Drive
lmu yang mempelajari interaksi antara tergabung dalam label Sony Music
manusia dengan elemen-elemen lain Entertainment.
 USB Flash Drive (UFD) yang satu Harga dari produk ini juga ter-  Semakin banyak pengguna PC
dalam suatu sistem, serta profesi
yang mempraktekkan teori, prinsip, ini ditawarkan dengan cara yang bilang wajar. US$30 untuk versi 2 yang membutuhkan sebuah remo-
sedikit berbeda, dan cukup menarik GB, dan US$30 untuk versi 4 GB. vable media dengan kapasitas yang Flash drive cepat dengan dual
data, dan metode dalam perancangan interface
dibandingkan dengan produk serupa. Sebagai catatan, rencananya produk semakin besar, dan kebutuhan kece-
untuk mengoptimalkan sistem agar
Terutama bagi Anda penggemar film ini akan tersedia dalam jumlah patan transfer data yang lebih cepat wer dengan produk yang diklaim
sesuai dengan kebutuhan, kelemahan,
ataupun musik. terbatas. Akankah Sony melanjutkan dari sebelumnya. Sebuah USB flash memiliki write speed 8 kali lipat
dan keterampilan manusia. Ergonomi program sejenis dengan judul film
Setiap UFD Sony Microvault dijual drive (UFD) tidak lagi menjadi dibandingkan kebanyakan UFD.
berasal dari kata ergon dan nomos. dengan file multimedia yang sudah lain, dan menjadikannya sebuah pilihan yang paling ideal. Bottle Dengan read speed 92 MB/s, dan
Ergon berarti kerja, dan nomos berarti tersedia di dalam paket penjualan. cara baru menjual UFD atau cara neck pada kecepatan transfer data, write speed 48 MB/s.
aturan, kaidah atau prinsip. Ada 3 pilihan film, seperti “Thriller” menjual konten? disebabkan interface yang digunakan Berbeda dengan produk dari OCZ,
untuk UFD dengan kapasitas 2 menjadi penyebab utamanya. produk dari Silicon Power dileng-
 eSATA GB, sedangkan untuk kapasitas 4 Info: www.engadget.com Mulailah beberapa produsen ter- kapi dengan dual interface, eSATA
External SATA (eSATA) adalah pili- nama yang memproduksi removable dan Mini USB. Tentunya spesifikasi
han interface terbaru untuk media storage berbasis flash menawarkan tadi hanya dapat dihasilkan secara
penyimpanan eksternal. Diperkenalkan sebuah solusi yang berbeda. Se- maksimal, jika menggunakan inter-
pada tahun 2004, awalnya untuk pilihan buah flash drive dengan interface face eSATA. Produk ini ditawarkan
interface media penyimpanan eksternal eSATA, untuk sementara diyakini dengan pilihan kapasitas 8 GB, 16
hanya FireWire atau USB. Namun kedua menjadi pilihan yang ideal. Setelah GB, dan 32 GB.
interface tersebut mengakibatkan bottle sebelumnya OCZ menawarkan pro-
neck pada kemampuan transfer, selain duk serupa, kini giliran Silicon Po- Info: www.silicon-power.com
bridge yang digunakan menyebabkan UFD preloaded dengan film bantal. Namun dilengkapi dengan
fungsi SMART pada harddisk tidak
dapat dimanfaatkan. eSATA dapat men-
Logitech empat lapisan yang dirancang untuk
dengan tingkat keamanan untuk mencegah dan melindungi panas
gatasi semua kendala tersebut. Fingerprint melindungi data yang tersimpan di Lapdesk dari notebook.
dalamnya, baik data personal mau- Rancangannya pun memungkin-
 microSDHC Harddisk Box 2.5” pun data pekerjaan yang sebaik- kan notebook tidak mudah ber-
Nama lain microSD TransFlash (TF), nya terlindungi dari yang tidak  Penggunaan notebook sebagai geser dan ergonomis, dengan kele-
adalah varian ukuran terkecil dari media berkepentingan. Sandberg Finger- mobile PC kadang terkendala, saat luasaan yang lebih nyaman untuk
penyimpanan SD (secure digital) card,  Sebuah harddisk enclosure memang print Hard Disk Box 2.5”, sesuai ingin menggunakannya tanpa keter- penggunanya dibanding alas note-
berbasis flash memory. Merupakan bukan lagi sebuah hal yang baru. dengan namanya memberikan per- sediaan meja. Menggunakan note- book kebanyakan. Sisi ergonomis
salah satu jenis slot memory card yang Demikian banyak ragam harddisk lindungan data yang tersimpan, book di pangkuan, katakanlah saat untuk produk ini antara lain dengan
paling banyak digunakan pada perangkat enclosure yang ditawarkan di pasaran, dengan kunci biometrik dari finger sedang duduk di sofa, membuat membentuk sudut sekitar 12 derajat
mobile. Ukurannya yang kecil adalah dengan desain dan kisaran harga print reader yang terintegrasi. pengguna tidak nyaman dengan sehingga mengurangi kelelahan ta-
yang beragam. Namun produk yang Produk ini dapat dikonfigurasi panas notebook yang terjadi saat ber- ngan saat mengetik di keyboard
salah satu alasan utamanya. SDHC
satu ini menawarkan sesuatu yang untuk menentukan kapasitas partsi operasi. dalam intensitas tinggi, dan waktu
(Secure Digital High-Capacity) card
berbeda, dan layak untuk disimak. harddisk yang ingin diproteksi Logitech Lapdesk adalah salah penggunaan yang lama. Rencananya
adalah salah satu jenis flash memory
Beberapa pengguna membutuhkan biometri dengan finger print reader, satu alternatiff solusi yang layak di- produk ini akan mulai tersedia bulan
card, dengan kapasitas lebih besar dari
sebuah media penyimpanan portable ataupun lebih dari satu sidik jari pertimbangkan. Berbeda dengan Januari 2009.
4GB. SDHC card menjadi removable untuk dapat membu- kebanyakan alas notebook, Logitech
memory pada beragam perangkat ka partisi terenkrip- Lapdesk berbahan lunak, seperti Info: www.logitech.com
seperti kamera digital, camcorder, PDA, si ini. Finger print Harga: US$40
MP3 player dan seterusnya. SDHC card reader yang terin-
hanya dapat difungsikan pada slot yang tegrasi ini yang mem-
mendukung spesifikasi SDHC 2.0. buat enclosure untuk
Slot SD spesifikasi 1.0/1.1 tidak dapat harddisk form factor
mengakses SDHC card. 2,5 inci SATA ini ber-
beda dengan produk ke-
banyakan. Alas notebook empuk dengan
Harddisk box dengan rancangan yang unik
finger print reader terintegrasi Info: www.sandberg.it
satu ini. Keunikan mouse yang
manfaatkan slot microSD yang Orbita Freestyle satu ini tidak hanya pada bentuk
OCZ CrossOver USB terintegrasi di dalamnya. Sebagai desainnya, namun juga fungsi yang
informasi, slot card reader yang Mouse dimilikinya.

 Sensitivitas Mouse
2.0 Flash Drive terintegrasi pada produk ini juga Mouse wireless dengan sensitivitas
mendukung penggunaan micro- mouse 800 DPI ini berbentuk
Dalam dunia PC, ukuran sensitivitas SDHC.  Mouse kebanyakan terlalu biasa lingkaran. Fungsi scroll pada mouse
mouse menggunakan satuan yang  Berbeda dengan USB Flash Produk berwarna kehitaman ini untuk Anda? Kemungkinan besar, ini dilakukan dengan memutar
lebih tepat disebut count per inch Drive (UF) kebanyakan, OCZ menggunakan casing dari bahan Anda membutuhkan sebuah mouse mouse. Kecepatan scroll akan
(CPI), dan bukan istilah dot per CrossOver USB 2.0 Flash Drive alumunium, membuatnya tampil yang unik seperti produk yang menyesuaikan kecepatan putaran
inch (DPI) yang seri digunakan menawarkan sesuatu yang lebih. kokoh dan berkelas. Produk ini yang dilakukan penggunanya
dan ditemukan pada spesifikasi Bahkan cukup menarik untuk An- akan menjadi sebuah produk yang pada mouse ini. Berbeda dengan
sebuah mouse. Sensitivitas mouse da yang mengandalkan UFD un- menarik dijadikan pilihan, terutama fungsi scroll kebanyakan mouse,
menyatakan jumlah langkah pointer tuk menyimpan ragam data, dan untuk Anda yang juga memiliki gerakan sroll dengan memutar
yang dikirimkan mouse ke PC, membutuhkan kapasitas penyim- perangkat lain yang menggunakan vertikal ini akan memudahkan
saat bergerak sejauh 1 inchi. Jika panan yang besar. memory card microSD atau sering dan tanpa batas, dibanding jika
pergerakan satu langkah pada mouse UFD yang satu ini tersedia de- juga disebut TransFlash. melakukan scroll vertikal pada
sama dengan pergerakan cursor satu ngan pilihan kapasitas yang ter- mouse kebanyakan.
pixel, maka CPI baru setara dengan bilang masih cukup besar, bahkan Info: www.ocztechnology.com Dilengkapi dengan rechargeable
DPI karena pergerakan langkah poin- untuk ukuran sekarang, battery dengan Lithium Ion.
ter pada mouse sejauh satu inchi dengan pilihan kapasitas 2 Mouse ini kompatibel dengan
GB, 4 GB, dan 8 GB. Jika kebanyakan mouse dengan
akan sama dengan pergerakan cursor
ini masih dirasakan kurang fungsi scroll dan tiga tombol, dan
sejauh satu inchi juga. Semakin besar
oleh penggunanya, dapat me- tanpa memerlukan sebuah driver
sensitivitas sebuah mouse semakin
khusus. Ia bahkan mendukung
cepat pergerakan cursor, ataupun fungsi Enhanced Wheel (Smooth
dengan pengaturan setting pointer UFD
dengan Scroll) yang tersedia pada sistem
speed dapat berarti meningkatnya sen- operasi Windows Vista.
card reader
sitivitas dari mouse. Orbita Mouse, kini fungsi scroll tidak
terintegrasi
terbatas Info: www.orbitamouse.com

12 01/2009

Aktual+ Redaksional.indd 12 24/12/2008 16:14:02


Game Aktual
buatan mutan dan lingkungan game, membebaskan pemain melintasi
Metro 2033: The 4A selaku pengembang game ini jarak dan waktu dari dua buah dunia Inilah Definisinya!
juga berfokus pada sejumlah fitur The Crossing paralel.
Last Refuge sederhana yang digunakan untuk The Crossing juga akan menjadi
 Checkpoint
membuat game terlihat lebih hidup, game pertama dengan fitur gameplay
dan melibatkan emosi pemain. Un- CrossPlayer, yang berarti kedua Pada game-game racing, checkpoint
 Tahun 2011 di Kota Moscow. tuk memulihkan kesehatan dari luka  Satu lagi video game bergenre First mode single player dan multiplayer berupa sebuah lokasi yang ditandai
Ketika bencana nuklir hampir me- diilustrasikan dengan menusukkan Person Shooter yang layak ditunggu. dapat dilebur, dan dimainkan ber- untuk dilewati oleh pemain dengan
musnahkan peradaban, sejumlah jarum suntik ke kulit Anda. Untuk Dikembangkan oleh Arkane Studios samaan. Jika Anda memainkan mo- waktu yang terbatas. Ketika pemain
manusia yang tersisa menyelamatkan mencari rute yang tepat dan dibantu oleh Valve Corporation, de single player, pemain eksternal tidak cukup cepat untuk melewatinya,
diri menuju terowongan, dan mem- menandai tujuan, Anda akan mencari dengan tipe gameplay single pla- akan mengambil tempat musuh ia akan kehilangan waktu tambahan
bangun jaringan kota di sekitar dari sebuah jurnal tangan ketimbang yer dan multiplayer. Game ini me- pada posisi single player. Sedangkan atau bonus yang diberikan sampai tiba
jalur kereta api bawah tanah untuk memunculkan peta dari pojok layar. masukkan ide petualangan dalam untuk pemain multiplayer, mereka di checkpoint berikutnya. Pada game
menghindari bencana di permukaan, Topeng gas pelindung yang Anda alam paralel yang unik, ber-setting harus berusaha untuk menghindari dengan bentuk quest atau adventure,
dimana radiasi menyebar menjangkiti gunakan akan berembun perlahan, kota Paris yang cantik, dengan dua atau menghancurkan karakter single checkpoint adalah lokasi tertentu
berbagai makhluk hidup yang sementara Anda berjalan waspada kondisi yang sangat berbeda. player yang lebih kuat. dimana status pemain dan kemajuan
tertinggal, dan menghasilkan sejumlah dengan senapan mesin atau busur Di satu sisi, Paris telah berubah yang telah diperolehnya tersimpan
super mutan berbahaya. Tikus dan panah yang siap untuk ditembakkan, menjadi anarkis mengikuti kejatuhan sehingga ketika penghidupan kembali
kelelawar bertubuh sebesar mobil, begitu musuh menyergap dari pemerintahan. Di sisi lain, waktu Spesifikasi Minimum: N/A karakter yang tewas, tidak perlu de-
dan raksasa-raksasa buas berkeliaran kegelapan pada saat itu menyimpang ke tahun Harga: N/A ngan cara mengulang seluruh game.
di atas permukaan bumi. 1307 yakni waktu konflik perebutan Genre: Fantasy First Person Shooter
Selain berkonsentrasi pada pem- Spesifikasi Minimum: Windows XP/Vista, mahkota Prancis. Alur permainan Info: www.arkane-studios.com/en/the-crossing.php
 Dunia Paralel
Pentium 4 2.8 GHz atau ekivalen, akan membawa pemain Banyak digunakan dalam cerita fiksi
Memory 1 GB (2 GB on Vista), menjelajahi kedua du-
ilmiah. Fantasi mengenai dunia lain
Video Memory 256 MB, DirectX nia tersebut. Arkane
dari mitos dan legenda merupakan
kompatibel Sound Card. mengumumkan bahwa
sumber dari kepercayaan mengenai
Harga: N/A keunikan game ini tidak
hanya gameplay yang adanya dunia lain dengan teori yang
Genre: First Person Shooter
Info: www.4a-games.com
umum digunakan bahwa ada alternatif
dunia lain yang serupa, namun berbeda
Waspadai mutan Tunggu hingga musuh dengan kehidupan, dan situasinya
kelaparan yang siap lengah, dan tembak! sendiri tanpa saling berhubungan.
mencaplok, begitu Anda Namun kadang terjadi situasi atau peris-
lengah Cours. Untuk melatih kemampuan tiwa tertentu yang menjadikan kedua
Anda sebelum terjun ke arena, dunia saling bersinggungan, dan dapat
kapan saja keahliannya dibutuhkan.
Tipe permainan adalah side scrolling
SBK 08 sebaiknya Anda mengikuti lima melakukan kontak.
tutorial yang telah disiapkan, leng-
Trine game dimana aksi gameplay dilihat kap dengan tantangan yang akan  Side Scrolling
dari samping, dan karakter di layar diujikan pada game. Video game dengan sudut pandang
pada umumnya bergerak dari sisi kiri  Bagi Anda yang tertarik pada game Melewati sejumlah checkpoint de- kamera seolah-olah diletakkan di sam-
ke sisi kanan layar. Sejumlah jebakan racing, terutama motorbike, jangan ngan kecepatan tertentu atau merintis
ping karakter, dan mengikuti pergerakan
 Di tengah maraknya game-game mematikan, jurang berpaku, dan sampai melewatkan yang satu ini. jalur yang basah dengan batasan
mereka yang pada umumnya menuju
sci-fi, game-game futuristik dengan jalan-jalan yang tampak mustahil Tampilan grafis game yang bersih waktu, Anda dapat memilih berbagai
dari sisi kiri menuju sisi kanan layar
latar belakang kehancuran dunia, dilalui akan Anda hadapi dalam dengan warna tajam akan membuat mode game seperti Quick Race, Time
Frozenbyte menyajikan fantasy menyelesaikan quest. Di sini, Anda Anda betah duduk berjam-jam, Attack, dan Championship, dengan untuk mencapai target atau lokasi yang
action game yang mengajak Anda harus menciptakan dan melemparkan beraksi bak pembalap andal di sirkuit variasi bonus mulai dari foto, trofi, telah ditentukan. Pemain melakukan
berpetualang ke dunia fantasi. Tu- objek-objek fisik untuk melewati impian. sampai umbrella girls. Dapatkan scrolling untuk melihat lokasi yang
gas pemain adalah menyelesaikan jebakan dengan perhitungan agar SBK-08 menyajikan variasi level juga reward berupa medali emas telah ditinggalkan atau sedang dituju.
quest, yang dipenuhi puzzle-puzzle dapat melalui jalan dengan aman. sesuai kemampuan Anda, berikut pada sejumlah tantangan tambahan, Game populer yang menggunakan tipe
berbahaya, dan musuh yang mengan- tingkat kesulitannya masing masing. seperti mencapai checkpoint de- sudut pandang ini adalah Super Mario
cam. Dunia yang Anda hadapi di Spesifikasi Minimum: Windows XP/Vista, Ke-12 track dilukiskan dengan peng- ngan limitasi waktu atau menyalip Bros dan Sonic The Hedgehog.
Trine adalah kerajaan penuh dengan Pentium 4 2 GHz atau ekivalen, Memory 512 gambaran visual yang sangat hidup, pembalap terdepan pada putaran
kastil kastil besar, hutan, dan mesin- MB, Video Card 128 MB, Sound Card DirectX sesuai dengan keadaan geografis terakhir.
mesin aneh. Untuk menyelamatkan kompatibel. tempat aslinya. Lokasi yang diambil
kerajaan ini dari kekuatan jahat, Harga: $ 39.99 antara lain Philip Island, Valencia, Spesifikasi Minimum: Windows XP/Vista,
sebuah benda misterius yang disebut Genre: Fantasy Action Monza, Donington, dan Magny CPU: Pentium 2.8 GHz aau Athlon XP 2800+,
Trine memanggil, dan menyatukan Info: http://trine-thegame.com/ RAM: 1.0 GB, 7 GB Hard
tiga orang pahlawan Drive  Spirit
dengan keahlian yang Harga: $ 59.99 Istilah yang digunakan untuk menyebut
berbeda-beda, Wizard, Genre: Motorcycle
wujud supernatural, dan tidak memiliki
Thief, dan Warrior. Racing
wujud fisik. Berbagai istilah lain yang
Anda dapat berpindah Info:
umum digunakan adalah arwah, jiwa,
antara ketiga karakter ini, www.sbkthegame.com
dan roh. Sering digambarkan dalam
wujud asap atau bayangan yang trans-
Terhalang jurang? Bukan Persaingan ketat paran dan samar.
masalah besar bagi si di putaran yang
“pencuri” yang tangkas menentukan
 Umbrella Girls
dengan semburan warna orange di untuk memodifikasi senjata pemain yang akan datang. Merupakan istilah yang telah digunakan
belakang mereka. Ketika spirit ini dengan komponen-komponen yang dalam dunia balap motor profesional
They mengendalikan mereka, robot-robot mereka kumpulkan atau dikenal Spesifikasi Minimum: N/A selama bertahun- tahun. Istilah ini
merujuk pada gadis-gadis muda yang
ini tiba-tiba akan memiliki inisiatif, dengan fitur Weapons Tuning Harga: $ 49.99
dan kemampuan intelegensia yang System, yang mempermudah Anda Genre: First Person Shooter dipekerjakan untuk memegang payung
membuat mereka lebih cerdik dan untuk bersiap menghadapi serangan Info: www.they-thegame.com besar untuk melindungi para pembalap
 Anda berada di dunia pada tahun licik dalam pertarungan. dari sinar matahari. Sebelum memacu
2012, sebagai seorang tentara Kunci semua misteri ini mulai kendaraannya, para pembalap harus
Inggris. Situasi kota sangat tidak terlihat ketika seorang anak lelaki berdiri menunggu sampai seluruh
aman, dengan ancaman terorisme yang tidak terlihat seperti manusia kendaraan dan arena selesai diperiksa,
yang menjadi masalah utama. biasa, muncul dalam visi Anda dan bahan bakar telah diisi. Proses
Diperburuk lagi ketika sejumlah sepanjang permainan. Sosok ini ini dapat memakan waktu beberapa
robot misterius menyerang bumi. berbicara dalam teka-teki, dan jam, ditambah cuaca cerah di arena
Tujuan mesin-mesin kejam ini, memberikan petunjuk kepada Anda balap yang kemungkinan berada di
dan siapa pencetusnya tidak di- bahwa ini bukan hanya sekedar atas 100 derajat Fahrenheit, yang bisa
ketahui. Ketika robot pembunuh invasi alien biasa. menyebabkan mereka terkena hawa
ini menyerang, mereka seolah di- Salah satu elemen istimewa pada panas dan kelelahan.
ikuti oleh spirit, yang ditandai game ini adalah adanya pilihan Hancurkan dengan cepat, sebelum dihajar serangan mematikan

01/2009 13

Aktual+ Redaksional.indd 13 24/12/2008 16:14:11


Aktual Freeware
trojan, hijacker, dan aplikasi seje- termasuk di dalamnya resources, info
Inilah Definisinya! Ad-Aware 2008 nisnya. FileAlyzer versi, dan masih banyak lainnya.
Dengan dibasminya aplikasi ber- Aplikasi ini juga menyediakan
 DLL
7.1.0.11 Final bahaya tersebut, dapat mengura- 1.6.0.4 sebuah hex dump dari isi file,
ngi beban PC dalam penggunaan kalkulasi MD5 dan CRC-32 sums,
Dynamic Link Library adalah file yang resource memory ataupun bandwidth serta menawarkan preview spesifik
berisi kumpulan rutin (prosedur dan  Saat ini jika mengalami kendala sehingga sistem PC dapat berjalan de-  Tidak sulit untuk memperoleh format (HTML preview, archive
fungsi) dan dikompilasi secara terpisah. tak tuntas membasmi adware, tak ngan normal seperti sediakala bahkan informasi file secara spesifik dan preview, ini konten, dan lainnya). Isi
Dengan DLL, kode-kode dari rutin perlu cemas karena Anda dapat me- seperti saat Anda baru membelinya. lengkap. Anda dapat memperolehnya file umum berupa resource structure
tersebut dapat disembunyikan. Tujuan ngusahakannya dengan melakukan Pada versi terbarunya kali ini, deteksi melalui penggunaan aplikasi khusus, (teks, grafis, html, media, dan PE
utama dari pembuatan DLL adalah pemilihan penggunaan aplikasi lain terhadap threat serta fitur usability salah satunya adalah FileAlyzer [portable executable]) dapat juga
untuk modularisasi program dan file sebagai solusinya. Salah satu aplikasi ditingkatkan, yang dijadikan alasan yang merupakan sebuah produk diinterpretasikan oleh FileAlyzer.
DLL tersebut juga dapat digunakan oleh yang dapat digunakan dan dikenal kuat mengapa aplikasi ini tetap aplikasi file manajemen dari safer- Aplikasi ini sudah terintegrasi
lebih dari satu aplikasi. Maka dari itu, cukup powerful dalam membasmi terus meraih kepercayaan dari peng- networking.org, yang memampukan dalam menu right click Windows
rutin yang dimasukkan ke dalam DLL adware, yaitu Ad-Aware 2008. gunanya. advanced user untuk melakukan Explorer, serta menawarkan sebuah
harus bersifat general. Aplikasi ini tetap memfokuskan analisis dasar file-file dengan melihat alternatif superior dialog properties file
diri pada pengembangan produk Harga: Gratis detail informasi file secara spesifik, Windows standar. Penggunaannya
 Regedit antispyware yang didesain bagi Ukuran File: 18.2 MB cukup sederhana, Anda hanya klik
Kepanjangan dari registry editor, adalah
user, sementara aplikasi lain sibuk Download: http://download.softpedia.com/dl/ kanan file, dan seleksi/klik pilihan
menyiapkan fitur baru yang belum Disertakan di CD edisi 01/2009 Open in FileAlyzer.
suatu editor dari registry yang digunakan
tentu sesuai kebutuhan user.
untuk mengamati, mengubah, atau
Ad-Aware 2008 mudah dalam Harga: Gratis
menentukan setting sistem, yang berisi
instalasi dan penggunaan, Ukuran File: 1,79 MB
informasi tentang bagaimana komputer dilengkapi dengan berbagai Download: www.safer-networking.org/files/
berjalan. Regedit menampilkan registry fitur, antara lain tracksweep, filealyz.exe
dalam bentuk database yang tergabung. advanced CSI Technology, Disertakan di CD edisi 01/2009
Tapi sebenarnya data-data tersebut deteksi threat, serta proteksi
disimpan dalam dua file yang terpisah terhadap serangan spyware,
yaitu system.dat dan user.dat. System. Menganalisis informasi file secara
dat digunakan untuk menyimpan data Menjaga sistem tetap sehat detail
mesin komputer, sedangkan user. terhindar dari adware
merupakan sebuah ancaman (risk
dat digunakan untuk menyimpan data
pemakai. Pada saat komputer booting,
menghilangkan data user. SmitFraudFix tool).
USB Write- Untuk menghindari removable Aplikasi ini bukan merupakan
Windows pertama kali akan mengakses media dijangkiti oleh virus, perlu 2.384 virus, akan tetapi sebuah aplikasi
system.dat. Jadi Jangan sekali-kali
meng-copy file ini dari komputer lain.
Protector 1.1 dilakukan proteksi terhadap penu- yang digunakan untuk menghentikan
lisan removable media melalui proses sistem. Dalam hal ini, antivirus
penggunaan aplikasi, yang dikenal  Kesal ataupun jengkel dengan tidak dapat mengenali perbedaaan di
 Spyware  Kemudahan dalam berbagi file dengan USB WriteProtector. Ap- aplikasi yang sulit untuk dihilangkan? antara program yang baik dan jahat,
Turunan dari adware, yang memantau melalui LAN ataupun removable likasi ini dikembangkan khusus Kini, hal tersebut dapat diatasi dengan oleh karena itu akan memunculkan
kebiasaan pengguna dalam melaku- media membuka peluang besar bagi untuk membatasi akses penulisan penggunaan aplikasi tertentu. Salah pesan alert kepada user.
kan penjelajahan Internet untuk men- para cyber crime menyisipkan aplikasi terhadap USB stick/flash disk. satu aplikasi yang didesain khusus
datangkan “segudang iklan” kepada berbahaya. Hardware penyimpanan Dengan cara demikian, removable untuk menghilangkan berbagai Harga: Gratis
pengguna. Tetapi, karena adware berupa removable media saat ini media yang berisikan data Anda desktop hijack malware serta aplikasi Ukuran File: 1,58 MB
kurang begitu berbahaya (tidak mela- sering sekali dijadikan target serangan akan aman dari serangan virus. antispyware yang membandel, antara Download: http://siri.urz.free.fr/Fix/
kukan pencurian data), spyware mela- virus, yang selanjutnya akan dapat Penggunaannya cukup sederhana, lain SmitFraudFix. SmitfraudFix.exe
kukannya dan mengirimkan hasil yang ia menginfeksi PC manapun yang user hanya perlu melakukan pe- Adapun aplikasi yang dapat Disertakan di CD edisi 01/2009
kumpulkan kepada pembuatnya. Adware terkoneksi dengan USB tersebut. milihan radio button, mengaktifkan dihilangkan menggunakan Smit-
umumnya hanya mengirimkan data Ironisnya, tidak hanya merusak sis- ataupun menonaktifkan akses penu- FraudFix berjumlah banyak, bebe-
kepada perusahaan marketing. tem, namun dapat merusak ataupun lisan USB. rapa di antaranya adalah adware
punisher, adwaresheriff, alpha-
Harga: Gratis cleaner, antispycheck, antispware
 Task Manager Ukuran File: 187 KB soldier, antivermeans, antivermins,
Tool kecil pemantau kinerja Windows. Download: www.gaijin.at/download/usbwp.rar dan lain sebagainya. Aplikasi ini
Berbagai aplikasi yang berjalan bisa Disertakan di CD edisi 01/2009 tidak lagi melibatkan joedanger
dilihat dari tool ini. Dari sini, Anda juga lagi, dan process.exe terdeteksi Mengatasi desktop hijack malware
bisa menutup aplikasi secara paksa jika Membatasi akses penulisan oleh beberapa aplikasi antivirus ataupun aplikasi antispyware yang
aplikasi tersebut mengalami masalah. removable media (Antivir, Dr. Web, Kapersky) membandel

 WinPE takan oleh Autorun Eater antara dan konfigurasi Windows, yang
Sebutan singkat untuk Windows Pre- Autorun lain tiga optional perbaikan registry RunAlyzer memampukan Anda untuk dapat
(task manager, regedit dan folder melihat dan melakukan perubahan
installation Environment. Pertama kali
muncul hanya digunakan dengan file- Eater 2.3 options), add and remove startup 1.6.0.21 pada semua titik dimana Windows
entry dan lain sebagainya. meletakkan program ataupun service
file dari WinXP, tapi versi selanjutnya
Dalam penggunaan Autorun Ea- untuk dijalankan.
bisa juga menggunakan file-file Win-  Saat ini, mudah sekali PC dijangkiti ter, user tak perlu khawatir jikalau  Fitur dari utilitas yang disediakan RunAlyzer merupakan aplikasi
dows Server 2003. Kelebihannya, malware melalui removable media, Autorun Eater sendiri salah deteksi Windows memiliki keterbatasan, kombinasi dari standar configuration
WinPE bisa dijalankan sepenuhnya seperti flash disk ataupun memory dan mengakibatkan kehilangan file, oleh karena itu dibutuhkan aplikasi manager dan advance tool untuk
seperti WinXP dengan dukungan API card. Taktik yang digunakan mal- karena untuk hal ini pun Autorun lain yang dapat melengkapi ke- menempatkan dan menghapus lo-
.WinPE sebenarnya bukan teknologi ware ini melalui eksekusi file auto- Eater telah antisipasi dengan me- kurangan-kekurangan ataupun ke- kasi, dimana hijacker, spywer dan
baru. Jika Anda instal Win2K kemudian run.inf yang dijalankan ngadakan fasilitas butuhan dari user. Istilah all-in-one malware lainnya bersembunyi. Ter-
reboot, apa yang Anda lihat saat setup otomatis saat removable auto-backup. juga menjadi sorotan pada aplikasi dapat beberapa fitur yang disertakan
Win2K berjalan adalah WinPE. WinPE media dibaca oleh sistem. karena praktis, dan efisien dalam di dalamnya antara lain log functions,
merupakan versi ringannya Windows Untuk mengatasinya dapat Harga: Gratis penggunaan tentunya. winPE kompatibilitas, windows x64
yang dipakai di workstation dan server menggunakan aplikasi anti- Ukuran File: 1,24 MB Salah satu aplikasi all in-one dalam kompatibilitas, analysis, dan lain
perusahaan besar. WinPE juga dipakai malware. Download: www. me-manage konfigurasi Windows sebagainya. Anda dapat melakukan
oleh pihak OEM (Original Equipment Banyak pilihan anti- fileden.com/ adalah RunAlyzer. Aplikasi ini tweaking pada sistem dengan
Manufacturer) untuk melakukan pra malware yang dapat di- files/2007/9/25/1457463/ merupakan utilitas manager autostart penggunaan aplikasi ini tentunya.
instalasi Windows, pada saat proses gunakan oleh user, salah aesetup2.3.zip
manufaktur. satunya adalah Autorun Disertakan di CD Harga: Gratis
Eater. Aplikasi ini dapat edisi 01/2009 Ukuran File: 7,29MB
menghapus file autorun. Download: www.spybot-updates.biz/files/
inf berbahaya bahkan se- runalyz.exe
kalipun sebelum user be- Mengatasi malware Disertakan di CD edisi 01/2009
rusaha untuk mengakses dengan aman,
drive. Beberapa fitur ber- sebelum sempat Me-manage konfigurasi Windows
manfaat yang juga diser- diakses oleh user all-in-one

14 01/2009

Aktual+ Redaksional.indd 14 24/12/2008 16:14:19


Freeware Aktual
serangan malware sehingga ketika gunakan RunScanner untuk men- starting image aplikasi third-party yang
RunScanner kerusakan sudah berat baru diketahui. deteksi perubahan dan miskonfigurasi telah ditambahkan pada sistem.
Satu buah malware merupakan yang diakibatkan oleh spyware, virus Autoruns 9.36 Anda dapat mengonfigurasikan
1.7.0.0 ancaman bagi user untuk kemudian ataupun human error. Autorun untuk dapat menampilkan
hari, oleh sebab itu sedini mungkin Untuk menggunakan utilitas ini, lokasi-lokasi di mana aplikasi berada,
apabila telah terdeteksi, malware perlu pengetahuan advande menge- termasuk di dalamnya explorer shell
 Kerusakan sistem yang diakibatkan harus dibasmi hingga bersih. Untuk nai Windows karena jika Anda me-  Banyaknya process yang berjalan extension, toolbars, browser, helper
oleh malware dapat mengganggu dapat mengetahui apakah sistem PC lakukan penghapusan sebuah item saat Windows startup, dapat mem- objects, winlogon notifications, auto-
aktivitas user tentunya. Sayangnya, Anda telah terinfeksi oleh malware tanpa tahu jelas mengenai item perpanjang waktu startup. Oleh start services, dan lain sebagainya.
banyak user tidak menyadari sejak ataupun program berbahaya se- tersebut, dapat saja menimbulkan karena itu, user perlu mengetahui Anda akan terkejut mengetahui
awal ataupun antisipasi terhadap jenisnya, perlu menggunakan apli- masalah pada Windows. Jika Anda aplikasi apa saja yang berjalan pada banyaknya file executable yang ber-
kasi tertentu seperti RunScanner. tidak yakin mengenai file yang PC secara otomatis, agar dapat jalan secara otomatis.
Aplikasi ini merupakan utilitas semestinya dihapus, masukkan file memantau dan melakukannya.
sistem Windows yang dapat mela- result RunScanner yang diekspor Aplikasi ini menampilkan aplikasi- Harga: Gratis
kukan scanning terhadap semua ke dalam forum agar dapat dibahas aplikasi yang terkonfigurasi berjalan Ukuran File: 562 KB
program yang berjalan pada sistem, bersama, serta mendapat penjelasan. pada saat sistem bootup ataupun lo- Download: http://download.sysinternals.
autostart locations, driver, service, gin disertai entry registry Windows. com/Files/Autoruns.zip
dan hijack point. Anda dapat meng- Harga: Gratis Adapun beberapa item yang didukung Disertakan di CD edisi 01/2009
Ukuran File: 1,71 MB oleh Autorun, antara lain folder start-
Mendeteksi perubahan dan Download: www.runscanner.net/runscanner.zip up, run, runonce dan registry key
konfigurasi sejak dini Disertakan di CD edisi 01/2009 lainnya. Terdapat option “show non-
Microsoft only” yang dapat mem-
process yang aktif saat ini, termasuk jendela bawah akan menampilkan bantu Anda untuk mengetahui auto-
Process Explorer nama dari user atau account yang process yang ditangani, sedangkan
Menampilkan aplikasi yang berjalan
menjalankannya. Sedangkan jendela pada mode dll, Anda akan melihat
11.31 dibawahnya akan mengacu pada file- file dll dan memory mapped dari saat Windows bootup
file dll ataupun file-file yang diproses proses yang sudah di-load. Keunikan
pengecekan terhadap kelemahan
terkait dengan aplikasi yang terseleksi dari kemampuan Process Explorer
 Setiap process aplikasi yang di- pada jendela bagian atas. menjadikannya berguna untuk Winvulscan sistem Windows Anda. Aplikasi ini
memandu Anda untuk mendapatkan
jalankan, pasti akan melibatkan
pembacaan file dll. Untuk dapat me-
Informasi yang ditampilkan di
dalamnya tergantung dari pilihan
tracking down terhadap permasalahan
versi dll ataupun penanganan 1.29 update yang tepat bagi keamanan
sistem Anda. Aplikasi ini ter-update
ngetahui detail file dll yang terbuka mode oleh user. Jika handle mode maka letak, serta menyediakan informasi
secara reguler oleh developer-nya
dan ter-load, dapat menggunakan detail aplikasi yang berjalan pada
 Mengetahui kelemahan sistem sendiri yaitu Proland software, agar
aplikasi khusus seperti Process Windows.
sejak awal dan segera mendapati tetap selalu dapat mendeteksi semua
Explorer. Aplikasi ini menyajikan
patch ataupun update untuk me- kelemahan sistem. Aplikasi ini
Anda informasi mengenai pena- Harga: Gratis
ngatasinya sebelum terkena sera- kompatibel digunakan pada sistem
nganan dan pemrosesan file dll oleh Ukuran File: 1,54 MB
ngan, merupakan tindakan yang operasi Windows XP (home dan pr-
Windows yang sudah dibaca ataupun Download: http://download.sysinternals.
semestinya disadari oleh para ofessional), Windows 2000 (server
di-load, disertai dengan kemampuan com/Files/ProcessExplorer.zip
pengguna Windows. Banyak aplikasi dan professional), dan Windows
fitur pencarian yang powerful. Disertakan di CD edisi 01/2009
yang mendukung upaya deteksi 2003.
Jendela interface Process Explorer
kelemahan Windows salah satunya Setelah proses scanning berakhir,
terdiri atas dua subwindows. Jendela Menampilkan informasi file dll yang
telah di-load
adalah Windows Vulnerabilty Scan- aplikasi ini menampilkan sebuah
atas selalu menyajikan sebuah daftar
ner. daftar seluruh kelemahan yang
user, aplikasi memampukan Anda sistem Anda. Fitur Online-update Sesuai dengan namanya, aplikasi terdeteksi, disertai dengan risk level
membantu Anda untuk melakukan dan lokasi download patch ataupun
Spybot - Search & untuk melakukan perbaikan registry spybot yang handy inilah yang dapat
security update yang tepat bagi
yang tidak konsisten terkait dengan memastikan aplikasi selalu memiliki
Destroy 1.6.0 adware, serta instalasi program- daftar lengkap atas adware, dialers, kelemahan tersebut. Report yang
dihasilkan berupa file html yang
program lainnya yang berbahaya. dan beberapa residen sistem yang
Aplikasi ini juga dapat membersihkan tidak dikehendaki up-to-date. disertai dengan link mengacu pada
 Aktivitas browsing tanpa disadari program dan track web-usage dari informasi ataupun download file
oleh user disisipi modul iklan yang sistem Anda, yang mana dapat Harga: Gratis
update.
cukup riskan bagi keamanan PC bermanfaat secara khusus apabila Ukuran File: 14,38 MB
Harga: Gratis
Anda. Untuk menghentikan aksi dari komputer melakukan sharing dengan Download: http://tinyurl.com/9wt5j2
Ukuran File: 1,20 MB
modul tersebut dapat menggunakan user lainnya. Disertakan di CD edisi 01/2009
Mengetahui kelemahan windows Download: www.protectorplus.com/download/
aplikasi khusus, salah satunya adalah Modul-modul yang ter- dan patch ataupun update yang Winvulscan.exe
SpyBot. Adapun cara kerja dari seleksi untuk proses peng- tepat untuk mengatasinya Disertakan di CD edisi 01/2009
aplikasi ini, yaitu dengan melakukan hapusan akan dikirimkan
pencarian dan penghapusan modul- secara langsung ke dalam serta pengecekan sejumlah perbaikan
modul yang terdeteksi sebagai spy
ataupun adbots, yang bertanggung
aplikasi file shredder yang
tergabung di dalamnya,
WinPatrol dan Internet Explorer helper agar
tidak ditampilkan pada taskbar icon
jawab atas iklan yang ditampilkan
oleh berbagai aplikasi.
guna memastikan secara
tuntas penghapusannya dari
15.9.2008.5 Windows XP juga dimasukkan dalam
WinPatrol.
Kebanyakan dari modul- Tujuan adanya aplikasi ini, untuk
modul tersebut juga mengirimkan Penghapusan modul iklan  Tidak seperti pada aplikasi keama- membantu user memiliki pengertian
informasi termasuk surfing behavior yang temasuk spyware nan tradisional, aplikasi yang dikenal lebih baik terhadap aplikasi apa saja
Anda di Internet. Untuk advance ataupun adbot dengan nama WinPatrol tidak yang berjalan pada komputer, dan
melakukan scanning terhadap hard menginformasikan user akan aplikasi
drive guna pencarian threat yang apapun yang baru ditambahkan tan-
Pernyataan CD sebelumnya telah teridentifikasi. Ap-
likasi ini dilengkapi dengan scotty
pa seizin user. Scotty dapat memin-
ta Anda untuk mengonfirmasikan
windows watch dog yang akan mela- aplikasi apapun yang baru ataupun
Penggantian CD Pelanggan yang berada di luar mengetahui lebih lanjut tentang
kukan memonitor atau berjaga-jaga addons setup yang berjalan pada PC.
 Bila mendapatkan CD yang Jakarta, silakan kirim CD yang ru- penggunaan program tersebut, setiap saat terhadap worms, adware,
rusak saat pembelian, silakan sak ke alamat di atas. Cantumkan silakan kunjungi website pembuat spyware, cookies, trojan horse, dan Harga: Gratis
hubungi redaksi PC Mild di Ge- alamat lengkap serta nomor tele- program atau membaca file Help program berbahaya lain yang kemung- Ukuran File: 709 KB
dung Warta Lt. 4, Jl. Kramat IV pon Anda. Batas pengembalian CD yang biasanya sudah disertakan kinan melakukan penyerangan terha- Download: www.winpatrol.com/wpsetup.exe
No. 11, Jakarta Pusat-10430. minimal dua minggu setelah kami masing-masing program. dap PC Anda. Disertakan di CD edisi 01/2009
Telp: (021) 315-3731 ext. 127- menerima CD Anda. WinPatrol akan mengambil snaps-
131. Fax: (021) 315-3732. E-mail: Bebas Virus hot kritikal system resource, dan meng-
pcmild@pcmedia.co.id. Dukungan Teknis  CD PC Mild sudah melalui informasikan segera melalui jendela
Untuk yang berdomisili di Ja-  PC Mild tidak memberikan duku- proses pemeriksaan virus yang pesan alert perubahan apapun yang
ngan teknis atau panduan terhadap terpercaya dan bebas dari bentuk terjadi, tanpa sepengetahuan An-
karta, kami sarankan datang da. Selanjutnya, WinPatrol akan
langsung ke redaksi dengan mem- program yang ada di dalam CD. malware lain seperti spyware, ad-
menghapus threat berbahaya terse-
buat perjanjian terlebih dahulu. Jika memiliki masalah atau ingin ware, dan lain-lain. but dengan segera. Enhance reporting
Berjaga-jaga setiap saat terhadap
serangan aplikasi berbahaya

01/2009 15

Aktual+ Redaksional.indd 15 24/12/2008 16:14:25


Aktual Patch/Security Update
serta minimap. Efek kerusakan mo- lebih lanjut dapat meningkatkan
Inilah Definisinya! Grand Theft Auto bil yang tampak pada game terlihat EU Rome: Vae performa dan artificial intelligent
jelas sekali pada GTA IV. tweak yang ditawarkan oleh Vae
 Arcade
IV Patch Belum lama ini telah dirilis patch Victis Patch 2.1 Victis tentunya.
khusus game ini yang membawa Beberapa fitur yang termasuk di
Salah satu genre permainan komputer. beberapa perubahan serta perbaikan, dalam patch ini, antara lain tampilan
Ciri-ciri permainan arcade adalah  Misi yang disajikan oleh game tidak di antaranya adalah perbaikan crash  Beragam game yang mengambil interface yang baru (tergantung pada
mempunyai level yang singkat, kontrol selalu bertemakan kepahlawanan, setelah legal sceen yang dilaporkan latar belakang zaman kerajaan, salah kebudayaan Anda), peperangan
yang mudah, karakter-karakter, serta namun ada juga yang bersifat kon- oleh customer yang berasal dari satunya adalah Europa Universalis sipil tidak berlangsung selamanya,
tingkat kesulitan yang bertambah dengan tradiksi seperti halnya game Grand Jerman, perbaikan bayang-bayang Rome yang termasuk dalam kategori adanya peningkatan kinerja interface
cepat. Jenis permainan ini dirancang Theft Auto IV (GTA IV). Dalam ATI 1900, penghematan memory game realtime strategi. Agar lebih yang lebih baik, peningkatan efek
untuk memancing adrenalin pemain game ini, pemain berperan sebagai yang terpakai, peningkatan kemam- menarik, developer game ini merilis pencarian, dan tiap level baru selalu
serta tidak membutuhkan jalan cerita penjahat yang menjalankan misi puan video editor, dukungan direct expansion pack pertamanya yang memberikan bonus.
yang bagus. Permainan ini terkadang dan target yang berbeda, bergantung input controller, dan lain sebagainya. dikenal dengan Vae Victis.
membutuhkan kelincahan dalam me- pada mode game yang dipilih. Baku Beberapa isu yang telah dikabarkan, Melalui expansion pack inilah Spesifikasi Minimum: Windows 2000, Intel
megang kontrol dan membutuhkan tembak pun pasti akan Anda temui termasuk kabar mengenai power pemain akan mendapati campaign Pentium/AMD 1.9 Mhz, RAM 512 MB, VGA
waktu belajar yang relatif singkat. Sifat di saat pemain menemui pihak manajement software pun telah EU Rome yang lain atau berbeda. 128 MB Direct 9.0c kompatibel dan mendukung
dari permainan arcade adalah real-time. penegak hukum. diselesaikan/diperbaiki. Perlu bagi Beberapa ide baru terdapat di dalam PixelShader 2.0
Segala aktivitas pelarian, termasuk user untuk melakukan reinstall direct Vae Victis seperti mission dan national Ukuran File: 3,94 MB
di dalamnya aksi pencurian mobil, input controller untuk dapat melihat decisions. Pertengahan Desember Nama file: vv_21.exe
 Artificial Intelligent pelarian menggunakan kendaraan, perubahan dukungan pada game. tahun 2008, Paradox In- Nama Pembuat: Paradox Interactive
Atau kecerdasan buatan adalah suatu usaha melawan bahkan usaha per- teractive selaku developer Download: www.gamersgate.
cabang dalam bidang sains komputer lawanan penangkapan sebelum Spesifikasi Minimum: Sistem operasi game ini merilis patch com/eurome/vv_21.exe
yang mengkaji tentang bagaimana diborgol oleh pihak berwajib. Pe- Windows. terbaru, yaitu versi 2.1.
melengkapi sebuah komputer dengan ngejaran oleh pihak berwajib mel- Ukuran File: 32.63 MB Patch ini untuk perbaikan
kemampuan atau kepintaran seperti ibatkan tim SWAT dan FBI. Tak Nama file: GTAIV_PC_Patch.zip atas beberapa isu yang Penambahan interface baru
manusia. Sebagai contoh, bagaimana kalah menariknya, kendaraan yang Nama Pembuat : Rockstar North telah dikabarkan, serta
komputer bisa belajar sendiri dari dipergunakan dilengkapi oleh GPS Download: www.bitbunnys.de/files/GTAIV_PC_
pengalaman dan data-data yang telah Patch.zip vulnerability, data stream handling
dikumpulkannya, bagaimana kom-
puter mampu berkomunikasi dan me- Hemat penggunaan memory dan
IE7 Windows Vista memory corruption vulnerability,
address bar spoofing vulnerability
ngucapkan kata demi kata. Dengan
kemampuan ini, diharapkan komputer
dukungan terhadap direct input
controller
(KB958215) dan error handling memory corrup-
tion vulnerability.
mampu mengambil keputusan sendiri Celah tersebut berpengaruh pada
untuk berbagai kasus yang ditemuinya.  Aplikasi yang melekat pada sistem dua sistem operasi keluaran Mic-
mobile untuk berinteraksi satu sama
Industri AI ini berkembang semenjak
tahun 1980-an. Evolusi AI berjalan dalam
Shadow of Legend lain secara simultan dalam dunia operasi Windows juga mengalami
serangan, salah satunya yang pa-
rosoft, antara lain Windows XP dan
Windows Vista. Untuk mengatasi
yang sama.
dua jalur yang berbeda. Pertama, untuk
menciptakan sistem komputer yang
Patch 0.9.18.0 Perbaikan demi perbaikan juga ling rentan adalah web browser un-
tuk koneksi browsing website. Ter-
hal tersebut, Microsoft segera merilis
update terpisah bagi masing-masing
dilakukan oleh developer game
meniru proses berpikir manusia untuk ini, terlihat dari jumlah patch yang dapat beberapa celah keamanan sistem operasi keluarannya tersebut.
menyelesaikan permasalahan umum.  Kemudahan dalam dunia hiburan telah dirilis. Hingga saat ini sudah yang tergolong kritikal didapati Salah satu update khusus sistem
Misalnya program permainan catur. termasuk game, telah dapat dirasakan mencapai versi terakhir dan ter- pada browser Internet Explorer 7, operasi Windows Vista dikenal
Kedua, mengkombinasikan pemikiran oleh user saat ini dimana perangkat barunya, yaitu 0.9.18.0. Patch ini termasuk di dalamnya antara lain dengan KB958215. Dengan kata
terbaik para ahli pada sepotong software mobile pun telah didukung oleh hanya merupakan update dari patch HTML object memory corruption lain, untuk sistem operasi Windows
yang dirancang untuk memecahkan beberapa developer game sehingga versi sebelumnya, yaitu 0.9.17.0. vulnerability, request header cross- XP sendiri tersedia secara terpisah.
persoalan yang spesifik. Biasanya disebut game pun dapat dimainkan melalui domain information disclosure Update tersebut telah dirilis pada
juga dengan expert system, atau sistem perangkat tersebut. Salah satu game Spesifikasi Minimum: Windows 2000, Intel bulan Desember 2008.
pakar. Misalnya, bagaimana seorang cross-platform 2D MMORPG P IV 1.2 Ghz, RAM 512 MB, HD 1,5 GB, VGA
dokter menentukan penyakit seseorang, (Massively Multi-player Online Role DirectX 9.0c kompatibel. Spesifikasi Minimum: Windows Vista 32-Bit
tanya jawab, pemeriksaan kondisi tubuh Playing Game) yang memiliki per- Ukuran File: 5,99 MB Ukuran File: 8 MB
forma tertinggi di dunia, serta pe- Nama file: NSOLPatch09170-09180.zip Nama file: Windows6.0-KB958215-x86.msu
seperti mata, tekanan darah, suhu tubuh
rangkat mobile sebagai targetnya Nama Pembuat: Smartcell Nama Pembuat: Microsoft
dan sebagainya.
adalah Shadow of Legend. Download: http://tinyurl.com/9mjkqw Perbaikan berbagai kelemahan Download: http://tinyurl.com/7kmckf
Dalam game ini, para pemain memory corruption
mengasumsikan peran dari se-
Anda sendiri dalam game ini. Action,
orang pahlawan dunia dengan
melakukan eksplorasi, petualangan Project mister, manusia/mesin hybrid yang
mengerikan, kesemuanya dapat di-
dan penyelidikan menyeberangi
dunia Agnes yang luas. Game ini Aftermath v1.1 peroleh dalam Project Aftermath.
Sama halnya dengan game lain,
memampukan pemain dalam jum-
untuk perbaikan ataupun peningkatan
lah ribuan banyaknya, baik para Update patch versi sebelumnya, yaitu  Para penggemar game arcade RTS fitur serta performa, dirilislah patch.
pengguna PC maupun perangkat 0.9.17.0 pasti tidak akan dikecewakan oleh Patch terakhir dan terbaru yang dirilis
game yang satu ini, yaitu Project saat ini sudah mencapai versi 1.1.
Aftermath. Para pemain tidak Segera dapatkan, lakukan instalasi
Akselerasi Security Setting akan pernah ingin untuk berhenti
menyerang musuh di sekitar hingga
patch, dan rasakan perubahannya!
 GPS
Global Positioning System adalah Windows dan Office 2007 benar-benar status clear, dan tidak ada
alasan lagi untuk berperang. Dalam
Spesifikasi Minimum: Windows 2000,
Processor 2 Ghz,VGA Geforce 6 series/Radeon
satu-satunya sistem navigasi satelit game ini, Anda dapat memerintah 9600, RAM 512 MB, ruang HDD 400 MB, Direct
yang berfungsi dengan baik. Sistem  Belum lama ini, Microsoft telah curity setting, Anda bahkan dapat prajurit regu penolong maksimal 9.0c kompatibel
ini menggunakan 24 satelit yang merilis sebuah projek barunya yang memverifikasi perubahan setting berjumlah empat untuk meraih Ukuran File: 34,47 MB
mengirimkan sinyal gelombang mikro dinamakan Sundance. Kabar ini dan memonitor policy penggu- kembali apa yang telah dirampas Nama file: PA_Patch_1.10.exe
ke Bumi. Sinyal ini diterima oleh alat diumumkan sendiri oleh Paul Cooke, naan salah satu ataupun lebih dari oleh pihak musuh, termasuk sandera Nama Pembuat: Gamesfaction
penerima di permukaan, dan digunakan seorang direktur dari Windows Client 18 configuration pack baru yang serta mengadakan serangan balik Download: http://gamesfaction.com/binaries/
untuk menentukan posisi, kecepatan, Group. Project yang dirilis oleh team khusus didesain bagi fitur Desired terhadapnya. ProjectAftermath/PA_Patch_1.10.exe
arah, dan waktu. Sistem yang serupa Microsoft Solution Accelerator ini Configuration Management (DCM) Perlengkapi prajurit Anda untuk
dengan GPS antara lain GLONASS diharapkan dapat membantu dalam Microsoft System Center Confi- menyesuaikan playing style, meneliti
Rusia, Galileo Uni Eropa, dan IRNSS konfigurasi dan deploying security guration Manager 2007. item baru menggunakan barang pam-
India. Sistem ini dikembangkan oleh settings Windows dan Office 2007. Adapun keuntungan bagi user pasan perang, melakukan pemilihan
Departemen Pertahanan Amerika Seri- Lebih dari 700 security setting atas solusi akselerasi ini, antara lebih dari 100 senjata yang berbeda,
kat, dengan nama lengkapnya adalah direkomendasikan, yang seharus- lain accelerate dan secure deploy- baju besi, power-up tambahan, dan
NAVSTAR GPS. Kumpulan satelit ini nya dapat membantu petunjuk dan ment, reliabilitas yang tinggi, solusi serangan khusus. Eksplorasi wilayah
diurus oleh Space Wing Angkatan
tool-tool dan kabar baik bagi pos- komprehensif, me-manage risk, dan tempat harga benda disembunyikan,
tur keamanan dari Windows dan dapat diperoleh gratis dari Microsoft membongkar rahasia musuh dan
Udara Amerika Serikat.
Office 2007. Usai men-deploy se- Connect. (neowin.net) planet misterius dilakukan oleh Perbaikan dan peningkatan fitur game

16 01/2009

Aktual+ Redaksional.indd 16 24/12/2008 16:14:29


Blog Aktual
Berbeda dengan virus yang mengin- dirinya sendiri dalam sebuah jaringan dalam sebuah jaringan, worm menjadi
feksi file lain, worm adalah program untuk menginfeksi komputer lain. Saat momok yang lebih menakutkan ketim- Inilah Definisinya!
Worm Blog mandiri yang secara aktif mengirimkan ini, ketika komputer saling terhubung bang virus.
Blog Worm Blog hadir dengan se-
 FLOSS
rangkaian informasi aktual seputar
Free/Libre/Open Source Software.
problem, teknologi, deteksi, serta
 Ini adalah dua jenis malware Software berlisensi bebas yang mem-
perlindungan PC dari ancaman mal-
yang paling populer: virus dan ware yang bisa menggandakan dan berikan hak kepada pengguna untuk
worm. Istilah virus digunakan un- menyebarkan dirinya sendiri ini. Bi- mempelajari, mengubah, dan mem-
tuk menamai program yang telah la tertarik untuk mempelajari atau perbaikinya dengan menyediakan
menginfeksi file executable. Bila file meneliti worm, blog ini bisa Anda source code-nya. Pendekatan ini
yang telah terinfeksi ini dijalankan, jadikan sebagai salah satu rujukan berhasil meraih antusiasme sekaligus
maka ia akan menyebarkan virus terpercaya. dukungan, karena menguntungkan
yang telah menginfeksinya kepada pengguna software, baik individu
file executable lain. Sepupu virus yang bisa menggandakan dirinya sendiri Info: www.wormblog.com maupun korporat. FLOSS adalah
istilah inklusif yang secara umum ber-
sasaran utama para pembuat virus. sinonim, baik dengan free software
Windows Incident Setiap hari selalu ada virus baru maupun open source software, tapi
Malwarebytes yang dilepaskan dari kandang untuk dengan budaya dan filosofi yang
Response menyerang OS proprietary bikinan
Microsoft ini.
berbeda. Free software berpusat pada
kebebasan filosofis yang diberikan
Nah, bila Anda termasuk pengguna kepada pengguna, dan “open source”
 Jika ada yang bertanya, program apa  Sebagai operating system yang paling Windows yang kerap disibukkan oleh menekankan pada kekuatan yang di-
yang siklus hidupnya sangat singkat, banyak digunakan, baik di lingkungan virus,adabaiknyauntukmeningkatkan rasakan dari model pengembangan
dan setiap hari selalu ada update perumahan maupun perkantoran, wawasan dan pengetahuan terhadap peer-to-peer.
atau varian baru, jawabannya tak sangat wajar bila Windows menjadi respons apa yang harus dilakukan bila
lain adalah malware. Para pembuat PC terinfeksi virus. Untuk keperluan  Proprietary
malware baik itu virus, trojan, ataupun tersebut, Anda bisa membaca Sebutan untuk jenis software yang
worm sepertinya tidak mengenal lelah informasi yang disajikan dalam blog dimiliki secara ekslusif oleh pihak
atau jemu menciptakan malware baru Membedah cara kerja malware dan
Windows Incident Response. tertentu. Penggunaan software pro-
cara menghapusnya
setiap harinya. Blog ini secara khusus menyajikan prietary harus mendapatkan lisensi
Untuk itulah, Anda sangat di- varian baru malware yang berhasil informasi seputar virus yang me- atau izin dari pemiliknya. Pengguna
sarankan untuk meng-update da- mereka tangkap, dan bagaimana nyarang Windows serta respons yang software proprietary hanya diberi hak
tabase antivirus setiap hari atau cara kerjanya di PC Anda. Selain itu, diberikan oleh para vendor antivirus. penggunaan, bukan hak kepemilikan
minimal seminggu sekali untuk blog ini juga memberikan instruksi Di sini Anda juga diajak untuk
atas software tersebut, sehingga
meminimalisasi terinfeksi malware- bagaimana cara menghapus malware menganalisis dampak kerusakan
pengguna tidak diperbolehkan meng-
malware baru. Namun bila memiliki yang telah terlanjur menginfeksi PC yang ditimbulkan oleh virus, serta
banyak waktu atau ketertarikan un- Anda, baik secara manual ataupun ubah software tersebut atau menjual
upaya untuk membenahinya atau
tuk mempelajari berbagai varian menggunakan beberapa program lebih dikenal dengan istilah forensik hak yang telah diperolehnya kepada
baru malware, Anda bisa membaca antivirus. komputer. pihak lain. Lawan dari software
informasinya di blog Malwarebytes. Menganalisis kinerja dan dampak proprietary adalah FLOSS.
Blog ini menjabarkan apa saja Info: http://malwarebytes.besttechie.net kerusakan akibat virus di Windows Info: http://windowsir.blogspot.com

01/2009 17

Aktual+ Redaksional.indd 17 24/12/2008 16:14:37


Aktual Bookmark
di Internet, 90% di antaranya adalah baiknya Anda mengunjungi website
Inilah Definisinya! e-mail kriminal alias spam. Sebagian virusall.com. Selain berita seputar
Antivirus World besar spam tersebut berisi virus yang
setiap saat bisa menginfeksi sistem
Virus or Hoax virus dan upaya pencegahannya, di
sini Anda bisa membaca berita ten-
 Cybercrime komputer siapa saja yang terhubung tang hoax tentang penemuan varian
Tindakan yang merugikan orang lain dengan Internet. virus baru yang disebarkan melalui
atau pihak-pihak tertentu yang dila-  Kriminalitas, di manapun ia terjadi, Ingin membaca kabar-kabar ak-  Anda mungkin pernah menda- e-mail berantai.
kukan pada media digital atau dengan selalu menarik perhatian. Hampir tual lainnya seputar cybercrime? patkan e-mail berantai yang meng- Jadi, jangan sampai Anda menjadi
bantuan perangkat-perangkat digital. setiap media massa menyediakan Segera arahkan web browser Anda ke informasikan bahwa ada sebuah virus salah satu mata rantai penyebaran
Tindakan, perilaku, perbuatan yang rubrik atau acara khusus yang me- website Antivirus World. Aksi-aksi komputer atau virus ponsel baru yang e-mail yang berisi informasi palsu
termasuk dalam kategori cybercrime nayangkan liputan seputar dunia kejahatan di ranah virtual, khususnya sangat berbahaya. Anda diwanti- lantaran kemalasan untuk mengecek
adalah sebagai berikut: (1) Penipuan hitam ini. Tidak hanya di dunia penyebaran malware melalui Internet, wanti untuk turut menyebarkan e- kebenarannya. Selain mengganggu,
finansial melalui perangkat komputer nyata, dunia maya pun ternyata tak merupakan sajian khas website ini. mail tersebut kepada orang lain, agar bila penyebaran e-mail tersebut bisa
dan media komunikasi digital. (2) lepas dari aksi pada kriminal. Jadi, tingkatkan terus pengetahuan mereka tidak menjadi korban virus meresahkan orang banyak, Anda
Sabotase terhadap perangkat-perang- Tidak tanggung-tanggung, menu- Anda agar tidak menjadi korban aksi tersebut. bisa dijerat dengan UU ITE tentang
kat digital, data-data milik orang lain, rut laporan sebuah perusahaan kejahatan di dunia maya! Nah, sebelum mengklik tombol penyebaran informasi palsu loh...
dan jaringan komunikasi data. (3) jaringan terkemuka, dari jutaan e- forward untuk meneruskan e-mail
Pencurian informasi pribadi seseorang mail yang berseliweran setiap harinya Info: www.antivirusworld.com tersebut kepada orang lain, ada Info: http://virusall.com
maupun organisasi tertentu. (4) Pe-
netrasi terhadap sistem komputer dan
jaringan sehingga menyebabkan pri-
vasi terganggu atau gangguan pada
fungsi komputer yang Anda gunakan
(denial of service). (5) Para pengguna
internal sebuah organisasi melakukan
akses-akses ke server tertentu atau
ke Internet yang tidak diizinkan oleh Meluruskan hoax tentang virus baru
Berita seputar penyebaran malware di Internet
peraturan organisasi. (6) Menyebarkan
yang terinstal di mail server, namun
virus, worm, backdoor, trojan pada
yang kerap digunakan oleh hacker peluang bagi e-mail ini menembus
perangkat komputer sebuah organisasi
yang mengakibatkan terbukanya akses-
untuk mengeksploitasi komputer Spam Laws dinding-dinding tersebut selalu ada.
akses bagi orang-orang yang tidak Virus List korban. Pada kategori spam, Anda
dapat menemukan informasi seputar
Perlindungan terakhir agar Anda
tidak menjadi korban spam yang
berhak. bagaimana menghindari spam, evolusi berisi virus adalah pengetahuan.
e-mail sampah ini, serta sejarahnya.  Tak dapat dimungkiri, sejak Untuk meningkatkan pengetahuan
 Phishing  Berdasarkan kategori ancaman yang Selain informasi virus, hacker, dan mem-booming-nya jumlah pengguna agar tidak menjadi korban spam,
Singkatan dari Password Harvesting ada di website Viruslist.com, paling spam, website yang didukung oleh Internet di seluruh dunia, e-mail Anda dapat membaca informasi
Fishing, yang artinya tindakan me- tidak terdapat tiga jenis ancaman di perusahaan antivirus Kaspersky Lab menjadi sarana yang paling efektif yang disajikan dalam website Spam
mancing untuk mengumpulkan pass- jagad maya. Ketiga jenis ancaman ini juga menyediakan scan file secara untuk menyebarkan virus. Sebagain Laws. Selain informasi mengenai
word. Bentuk penipuan, baik untuk tersebut adalah virus, hacker, dan online. Nah, bagi Anda yang tidak e-mail yang dikirimkan oleh spammer segala macam jenis malware yang
mendapatkan informasi sensitif seperti spam. Semua jenis malware, baik ingin ketinggalan informasi seputar telah disisipi file virus, dan sebagian disebarkan melalui spam, website ini
password, nomor kartu kredit, dan lain- berupa virus, trojan, dan worm di- ancaman keamanan di Internet, merupakan e-mail phishing yang juga memberikan petunjuk tentang
lain atau menggiring orang untuk men- masukkan dalam kategori virus. website ini bisa dijadikan salah satu menggiring penerimanya untuk men- bagaimana cara berperilaku yang
download file palsu yang berisi virus Sedangkan dalam kategori hacker, rujukan penting. download file virus dari Internet. aman dalam ber-Internet.
dengan menyamar sebagai orang atau pembahasan lebih mengarah pada Meski telah banyak program anti-
lembaga bisnis yang terpercaya dalam celah-celah keamanan pada software Info: www.viruslist.com virus atau bahkan spam protection Info: www.spamlaws.com
sebuah komunikasi elektronik resmi,
seperti e-mail atau pesan instan.

Hindari serangan virus, hacker, dan spam sekaligus

untuk menyebutkan semua program


yang dirancang khusus untuk tujuan- Mengajarkan perilaku pengguna Internet yang aman
Virus Bulletin tujuan yang tidak baik. Penyebutan
virus untuk mewakili semua jenis secara berkala mengularkan patch.
 Trojan malware, misalnya, digunakan pada Malangnya, setiap celah keamanan
Sebutan ringkas untuk trojan horse,
 Seorang pembaca PC Mild pernah
nama website Virus Bulletin.
Meski menyebut dirinya Virus
Security Focus ditambal dengan patch, selalu saja
ditemukan celah lainnya. Setidaknya
yang secara luas merujuk pada
setiap program yang mengundang bertanya tentang apa perbedaan Bulletin, website ini sebenarnya mem- itulah sajian utama yang dapat Anda
pengguna untuk menjalankannya, antara malware dan virus? Jawaban bahas semua jenis malware dan spam. baca di website Security Focus.
namun menyembunyikan muatan atas pertanyaan tersebut telah di- Di sini Anda bisa membaca berita,  Meski memiliki perbedaan cara Website ini selalu memberitakan
yang bisa merusak atau berbahaya. kupas dalam rubrik How It Works laporan penelitian, data statistik, yang kerja, virus, hacker, spam, dan segala dua hal: penutupan celah keamanan
Tapi biasanya, muatan ini menginstal edisi 17/2008 silam. Salah satu semuanya menyangkut malware. Oh macam bentuk ancaman berkomputer dengan patch, dan penemuan celah
program berbahaya lainnya ke dalam kesimpulan dari pembahasan ter- ya, Virus Bulletin juga merupakan lainnya selalu menggunakan jalan keamanan baru oleh hacker. Kedua
sebut adalah virus merupakan bagian lembaga independen yang menguji yang sama menuju calon korbannya. hal tersebut silih berganti seolah
sistem komputer untuk melayani tujuan
dari malware. dan memberikan sertifikasi kepada Jalan tersebut adalah perilaku peng- bersaing untuk saling mengalahkan.
jangka panjang hacker pembuatnya.
Tidak semua malware itu adalah banyak program anti-malware. guna yang tidak aman, dan celah Siapakah yang akan keluar sebagai
virus. Namun, karena ketenarannya, keamanan yang terdapat pada soft- pemenangnya? Saksikan terus per-
 Worm nama virus lebih sering digunakan Info: www.virusbtn.com ware. tarungannya di website ini.
Program yang secara aktif mengirimkan Untuk menutup celah keamanan
dirinya sendiri dalam sebuah jaringan ini, perusahaan pembuat software Info: www.securityfocus.com
(termasuk Internet) untuk menginfeksi
komputer lain. Sama seperti virus,
worm juga bisa mengandung muatan
tertentu yang biasanya bersifat merusak.
Perbedaan antara virus dan worm
terletak pada pola penyebarannya.
Untuk menyebarkan dirinya, virus mem-
butuhkan intervensi pengguna, semen-
tara worm dapat melakukannya sendiri.
Berperang melawan segala jenis malware dan spam Pertarungan abadi antara kebaikan melawan kejahatan di dunia maya

18 01/2009

Aktual+ Redaksional.indd 18 24/12/2008 16:14:43


Bookmark Aktual
Meski bukan satu-satunya website tusan vendor antivirus berdiri karena ataupun gratis, sama-sama ingin
Anti-Malware yang menguji dan memberikan adanya kebutuhan untuk melindungi merangkul jumlah pengguna se-
skor pada antivirus, website ini AV-Comparatives komputer, dan data dari gerogotan banyak-banyaknya. Masing-masing
Test layak untuk Anda jadikan sebagai
referensi. Salah satu alasannya adalah
program jahat ini. Lagi-lagi serupa
dengan dunia nyata, di antara bisnis
antivirus memiliki keunggulan se-
kaligus kelemahan. Ingin tahu apa
independensi para penguji yang antivirus tersebut terselip gerakan saja keunggulan dan kelemahan
 Banyak alasan memilih salah satu tergabung di sini. Website ini tidak  Dalam dunia nyata, virus telah sosial untuk membantu sesama peng- program-program tersebut? Temu-
software anti-malware atau antivirus terikat dengan vendor antivirus “berjasa” melahirkan banyak bisnis. guna komputer yang dilakukan oleh kan jawabannya di website AV-
terinstal di komputer kita. Salah apa pun, dan tidak pula menerima Rumah sakit, dokter, paramedis, antivirus gratis. Comparatives.
satunya adalah kebiasaan. Seseorang iklan dari mereka. Selain itu, faktor farmasi, dan lain-lain adalah bisnis Keduanya, baik antivirus berbayar Website ini membandingkan fitur-
yang telah biasa menggunakan pengujian pun dijabarkan secara yang dilahirkan oleh makhluk yang fitur yang ada pada setiap antivirus
antivirus dari salah satu vendor yang detail dan transparan. dibenci, karena banyak menyeng- untuk mencari mana program yang
dipercayanya, biasanya sulit untuk Faktor-faktor pengujian tersebut sarakan manusia ini. Di antara paling unggul. Tentu tidak ada satu
berpindah ke antivirus dari vendor antara lain: polymorphic virus protec- bisnis kesehatan yang disebutkan di pun antivirus yang unggul di semua
lainnya. Tapi bagaimana bila Anda tion test, proactive antivirus protection atas, terselip gerakan-gerakan sosial fitur. Tapi, paling tidak, dari sini
sedang tidak tergantung dengan sa- test, antivirus product self-protection seperti rumah sakit, dokter, dan Anda bisa mengetahui antivirus
lah satu vendor, dan sekarang sedang test, active infections treatment test, obat-obatan gratis, sampai imunisasi mana yang paling banyak memiliki
mencari antivirus yang baik? anti-rootkit test, packers support gratis. keunggulan dibandingkan antivirus
Untuk urusan yang satu ini pun test, dan testing methodology. Nah, Begitulah kisah virus di dunia lainnya.
ada banyak cara. Anda bisa bertanya sekarang Anda tinggal menentukan nyata. Di dunia maya, ternyata virus Membandingkan fitur-fitur yang ada
kepada teman, atau orang yang bisa memilih antivirus mana yang akan pun banyak melahirkan bisnis. Ra- pada setiap antivirus Info: www.av-comparatives.org
dipercaya untuk merekomendasikan mempersenjatai PC Anda. Anda
antivirus. Namun, bila tidak mene- bebas memilih antivirus berdasarkan dengan antivirus dan selalu meng-
mukan tempat untuk bertanya atau keunggulan salah satu faktor pe- update database virus secara ber-
tak satupun yang berhasil meyakinkan ngujian di atas atau langsung pada Online Virus Scan kala, bersiaplah untuk menyesal
di kemudian hari karena harus ke-
Anda, tak ada salahnya untuk mencari skor total keseluruhan test.
informasi lebih detail seputar antivirus hilangan data atau bekerja ekstra
di website Anti-MalwareTest. Info: www.anti-malware-test.com mengembalikan sistem komputer
 Semakin canggih dunia kedokteran yang diobrak-abrik serangan virus. Perpaduan sempurna antara program
dan mikrobiologi, semakin ber- Meski demikian, jangan pernah antivirus dengan GIS
tambah pula virus-virus biologis yang menganggap PC Anda 100% bebas akan ditanamkan pada web browser.
mematikan. Hal yang sama terjadi dari ancaman virus. Sembari menanti hasil scan,
pula di dunia komputer. Semakin Tidak percaya? Silakan kunjungi Anda dapat melihat data statistik
canggih program komputer, semakin website Infected or Not?. Website komputer-komputer yang terinfeksi
ganas pula virus-virus komputer yang dibangun dengan konsep Web virus dari seluruh dunia, yang
yang siap menghancurkan tatanan 2.0, memadukan aplikasi antivirus diklasifikasikan berdasarkan negara
dunia digital yang telah dibangun dan GIS, ini menyediakan layanan secara real time. Selain itu, website
bertahun-tahun oleh para ahli dan scan virus secara online, sekaligus ini juga menampilkan jumlah
praktisi komputer dari seluruh menampilkan hasilnya di website komputer di dunia yang terinfeksi
dunia. mereka. Jika setuju untuk men-scan setiap detiknya.
Jika tidak waspada dan terus- komputer secara online, Anda akan
Panduan memilih antivirus terbaik menerus mengimunisasi PC Anda diminta men-download plug-in yang Info: www.infectedornot.com

01/2009 19

Aktual+ Redaksional.indd 19 24/12/2008 16:14:48


Aktual Linux & Open Source
tracker mengidentifikasi isu sebagai berikan dukungan versi standar
Inilah Definisinya! Celah Keamanan salah satu dari Cross-Site-Request Layanan EUS dari RHEL apapun untuk bug fixes, dan
Forgery (CSRF) dalam beberapa hal. update dalam jangka waktu 18 bulan.
 Compiz Fusion di TangoCMS 2.2.0 Vulnerability lainnya juga ada pada
versi sebelumnya, untuk setiap project
Red Hat Hal ini memiliki arti, para pengguna
tidak perlu mencari update untuk
Salah satu dari gabungan window
yang tidak dapat menyediakan detail semua aplikasi dan hardware untuk
manager pertama untuk X WIndow
 Project TangoCMS yang dikenal alasan keamanan secara jelas.  Red Hat memberikan informasi sebuah versi baru RHEL sampai
System yang menggunakan hardware
sebagai salah satu pilihan CMS di Sebuah CSRF menyerang sebuah seputar layanan barunya yang ber- periode tersebut selesai. Ini akan
graphic 3D, untuk membuat efek Linux, telah merilis TangoCMS aplikasi web pengguna yang telah tujuan untuk membuat biaya lebih membuat penghematan daripada
gabungan desktop dengan cepat 2.2.0. Inti dari rilis terbaru ini adalah dikenali untuk menjalankan aksi yang efektif untuk para pengguna, saat melakukan update setiap 6 bulan
untuk window managemen. Efeknya, untuk memecahkan beberapa isu tidak diinginkan dari penyerang, yang menjalankan dan memelihara salah sekali.
seperti efek minimisasi dan sebuah celah keamanan yang masih terdapat dapat membahayakan data pengguna. satu versi Red Hat Enterprise Harga EUS sama dengan harga
cube workspace, diimplementasikan pada rilis sebelumnya. Serangan ini biasanya dihasilkan dari Linux dalam waktu yang lebih lama layanan pemeliharaan sebelumnya,
sebagai plugin yang dapat di-load. Selama proses development sebe- sebuah link atau sebuah URL grafis, sehingga dapat mengurangi biaya yang bergantung pada berapa mesin
lumnya, tim TangoCMS telah yang dibelakangnya disusupi oleh administrasi dan manajemen. yang dimiliki oleh pengguna. Untuk
menemukan sejumlah masalah ke- penyerang. Khususnya yang diserang Merujuk pada pernyataan Gerry jumlah hingga 100 mesin, harga
amanan, dan berpikir untuk merilis adalah hak akses pengguna seperti Riveros, product marketing manager pemeliharaan mulai dari $60.000 per
“Eagle” dengan cepat untuk me- web administrator. Penyerang juga untuk EUS, layanan maintenance tahun, sampai dengan 500 mesin,
nanggulangi masalah tersebut. Sebuah biasanya menggunakan hak akses baru ini disebut dengan Extended yang dimulai dengan harga $80.000
input-an pada TangoCMS bug untuk menghapus isi ataupun account Update Support (EUS). Layanan setahun.
yang ada di dalamnya. Penjelasan ini dapat membuat pengguna
lebih detail mengenai serangan CSRF menstandardisasikan lingkungan Info: www.
atau yang dikenal dengan XSRF dapat TI mereka ke dalam sebuah versi computerworld.com
ditemukan pada url www.owasp.org/ RHEL dalam waktu 18 bulan,
 CSRF index.php/XSRF. lebih lama dari dari kontrak waktu Biaya lebih
Cross-Site Request Forgery, yang maintenance Red Hat sebelumnya murah dengan
juga dikenal sebagai serangan Celah keamanan pada TangoCMS Info: www.linux-magazine.com yang hanya 6 bulan. waktu dukungan
sekali klik atau session riding, dan Lewat EUS, Red Hat akan mem- lebih lama
disingkat dengan CSRF atau XSRF, ware OpenGL merupakan perco-
adalah tipe eksploitasi kejahatan pada Akselerasi OpenGL baan yang dipertimbangkan dalam
VirtualBox 2.1. Dukungan OpenGL
source yang disponsori oleh Novell
sebagai pembuat SUSE Linux.
sebuah website, dengan menjalankan
perintah yang tidak dikehendaki di VirtualBox 2.1 untuk saat ini hanya dibuka untuk OpenSUSE 11.1 Sejumlah lisensi baru yang
yang dikirimkan dari seseorang yang guest Windows XP dan Windows disertakan pada distribusi versi ini,
dipercaya oleh website. Vista 32-bit, namun dukungan untuk di antaranya YaST, Mozilla Firefox
 Sun Microsystems telah mengu- platform lainnya diharapkan akan 3.0.4, KDE 4.1.3 dan 3.5.10,
mumkan peluncuran VirtualBox hadir juga untuk rilis selanjutnya.  Pada 18 Desember 2008, tim GNOME 2.24.1, Xfce 4.4.3, Sun
 Linux Standard Base versi 2.1 dengan beberapa tam- Sebagai tambahan, Sun juga developer openSUSE telah mengu- Java yang diganti dengan openJDK,
Proyek gabungan dari beberapa bahan menarik. VirtualBox 2.1 merencanakan untuk mendukung mumkan ketersediaan rilis final efek desktop 3D yang menakjubkan
distro Linux yang berada dalam memperkenalkan dukungan untuk akselerasi DirectX pada guest OS openSUSE 11.1. Versi terbaru dari dengan Compiz Fusion, Adobe
naungan struktur organisasi Linux virtualisasi hardware (melalui Intel di rilis selanjutnya. Semua hal yang openSUSE ini hadir dengan 230 Flash Player 10, dukungan untuk
Foundation (gabungan antara Free VT dan AMD-V AMD) pada host perlu dilakukan guest OS adalah fitur dan sejumlah perbaikan baru, Bluetooth dan 3G, dukungan untuk
Standards Group dan Open Source system Mac OS X, mendukung guest instal sebuah driver OpenGL yang menyertakan paket desktop KDE 4.1.3 monitor eksternal, dan banyak lagi.
Development Labs) untuk men- OS 64-bit pada host system 32-bit, dikenali sebagai sebuah device dan GNOME 2.24.1, OpenOffice. Berikut merupakan daftar aplikasi
standardisasikan struktur sistem dukungan perbaikan virtualisasi virtual hardware, yang kemudian org 3.0, lisensi baru program terpenting yang di-update dalam
software yang digunakan oleh sistem Intel Nehalem (Core i7), dukungan akan dikomunikasikan dengan aplikasi, font Liberation, openJDK, versi openSUSE 11.1. Untuk aplikasi
operasi Linux. penuh VMDK/VHD, sebuah engine GPU host. Fitur Intel Core i7 yang dan sebagainya. Project openSUSE database, di antaranya ada PostgreSQL
NAT baru, dan implementasi didukung pada VirtualBox 2.1 ini merupakan project komunitas open 8.3.5 dan MySQL 5.0.67. Untuk
 Motherboard Host Interface Networking baru adalah untuk fungsi Extended Page kategori grafis, sudah disertakan
Pusat printed circuit board (PCB) pada Linux dan Windows. Boleh Tables (EPT), dan Virtual Processor GIMP 2.6.2 sebagai aplikasi editor
pada beberapa sistem elektronik yang jadi salah satu perubahan yang ada Indentifiers (VPI). gambar bitmap. Aplikasi lain yang
kompleks seperti PC. Motherboard pada VirtualBox 2.1 ini merupakan tidak kalah penting di antaranya,
dikenal pula sebagai mainboard, dukungan untuk akselerasi OpenGL Info: www.phoronix.com Eclipse 3.4, Ruby 1.8.7, Ruby
system board, atau pada komputer pada guest operating system. on Rails 2.1, Audacity 1.3.5, dan
Dukungan pengakselerasian hard- OpenLDAP 2.4.12. Versi terbaru
Apple disebut logic board. Terkadang
dari openSUSE 11.1 ini dapat di-
disingkat pula dengan mobo. Pembuat
Dukungan akselerasi pada versi download pada url ftp://kambing.
awal motherboard adalah Micronics,
terbaru ui.edu/iso/opensuse/11.1/iso/.
Mylex, AMI, DTK, Hauppauge,
Orchid. pertama. Ts’o adalah anggota staff Rilis terbaru dari openSUSE Info: linux.softpedia.com
CTO Baru Linux teknik senior di IBM, dan bekerja
 OpenGL dengan tim internasional untuk media digital, pekerjaan multi apli-
Spesifikasi standar yang men- Foundation membuat solusi Linux level enterprise. eRacks dengan kasi, dan menjalankan game yang
definisikan sebuah API lintas bahasa Ts’o juga merupakan penerima Free berat.
lintas platform untuk menuliskan
 Linux Foundation baru saja
Software Foundation’s Award tahun
2006 untuk Advancement of Free
Intel Core i7 System eRacks baru atau i7DESK
aplikasi yang menghasilkan grafik DDR3 mendukung penggunaan
komputer 2D dan 3D. Interface- mengumumkan kalau Ted Ts’o telah Software, dan bekerja secara aktif di memory hingga 24 GB. Pengguna
nya mengandung lebih dari 250 ditunjuk sebagai Chief Technology development kernel dan filesystem.  eRacks Open Source Systems telah juga dapat menggunakan komputer
pemanggilan fungsi yang dapat Officer Linux Foundation yang baru. Ts’o mengungkapkan, salah sa- memperkenalkan model desktop baru eRack dengan sebuah software open
digunakan untuk menggambar scene Pada posisi ini, Ts’o akan memimpin tu sasarannya pada tahun yang yang menggunakan rilis Intel terbaru source yang dapat dimodifikasi.
3D yang kompleks dari primitif yang semua inisiatif teknis Linux Foun- akan datang adalah akan membuat prosesor Intel Core i7. Prosesor Core Pilihan kostumisasi lain adalah se-
sederhana. dation, dan menjadi tempat kon- “concrete milestones” untuk Linux i7 dari Intel merupakan anggota buah pilihan pada dua i7-compatible
tak teknis untuk anggota Linux Standard Base, dengan bantuan para pertama dari keluarga baru desain motherboard, multiple graphic
Foundation dan Technical Advisory developer, industri, dan komunitas prosesor Nehalem, dan dilengkapi card, dan SSD drive. Sebelumnya,
 Red Hat Enterprise Linux Board. pengguna. Ts’o akan menggantikan dengan teknologi baru yang eRacks/i7DESK hanya
Sebuah distribusi Linux yang Meskipun telah menjabat sebagai Markus Rex, yang pernah dipinjam menyediakan performa yang komputer desktop ko-
dibuat oleh Red Hat dan ditargetkan CTO di Linux Foundation, dari Linux Foundation dari Novell. diinginkan, dan dapat me- mersial yang tersedia
untuk pasar komersial, termasuk resume dan pengalaman yang Rex sebelumnya dikembalikan maksimalkan pengeluaran data. dengan pilihan rasa
mainframe. Red Hat menjalankannya dimiliki oleh seorang TS’o, ke Novell sebagai General Processor Core i7 memudahkan Linux, yaitu Ubuntu,
untuk mendukung setiap versi sepertinya posisi ini memang Manager dan Senior Vice Pre- proses video editing, games, ak- Debian, openSUSE, Fe-
Red Hat Enterprise Linux untuk 7 cukup ideal bagi kandidat sident pada unit bisnis tivitas komputer dan Internet dora Core Linux, dan
tahun setelah perilisannya. Semua seperti Ts’o. Ts’o telah OPS. hingga 40%, tanpa menambah lainnya.
dukungan resmi Red Hat, semua menjadi anggota Linux pemakaian energi. Pengguna
pelatihan Red Hat, dan pusat Red Hat Foundation sejak De- Info: http://ostatic.com juga dapat meningkatkan unjuk Info: www.tmcnet.com
Certification, terdapat pada platform sember 2007, dan meru- kerja multithreading, yang ideal
Red Hat Enterprise Linux. pakan developer kernel untuk aplikasi komputansi yang Desktop baru dengan
Amerika Utara yang Ted Ts’o, CTO baru Linux Foundation intensif seperti dalam pembuatan processor Intel Nehalem

20 01/2009

Aktual+ Redaksional.indd 20 24/12/2008 16:14:54


Preview: PCMAV 2 Valkyrie
24 Virus Lokal PCMAV

Inilah Definisinya! PCMAV 2 VALKYRIE: ANTIVIRUS KEBANGGAAN INDONESIA


 Alpha Tidak ada yang meragukan kesuksesan PC Media Antivirus (PCMAV). Bahkan
Salah satu tahap dalam pengemba- sebuah produsen antivirus terbesar di dunia ketika melakukan survei mengenai
ngan sebuah software. Biasanya penggunaan antivirus di Indonesia, hasilnya tidak terlalu mengejutkan kami:
software dalam tahap ini dicoba oleh PCMAV yang paling banyak digunakan oleh pengguna pribadi dan rumahan.
para software tester yang terdiri dari Nah, bagaimana gambaran generasi penerus antivirus kebanggaan Indonesia
orang-orang internal atau komuni- ini, yang kini telah memasuki tahap Alpha2?
tas yang membantu pengembangan

K
software tersebut. Tahap Alpha hanya urang lebih 1,5 tahun lamanya kami mempersiapkan PCMAV 2 Valkyrie
dilakukan di dalam lingkungan yang ini sebagai generasi penerus PCMAV 1. Namun, baru di pertengahan
tidak terbuka untuk end user. Urutan tahun 2008, Valkyrie mulai memasuki tahap awal pengembangan. Pada
lengkap dari tahap-tahap pengujian September 2008 lalu, status Alpha1 berhasil disematkan di Valkyrie, dan ikut
yaitu Pre-alpha, Alpha, Beta, Release diuji coba oleh pembaca yang terpilih. Akhir November 2008, status Valkyrie
candidate, RTM, dan General Avail- ditingkatkan menjadi Alpha2. Kembali lagi beberapa pembaca yang terpilih
ability. mendapat kehormatan untuk menjajal Alpha2 ini dalam rangka mendapatkan
bug dan masukan demi pengembangannya. Rencananya, status Alpha akan
mencapai 3 sebelum Beta dikeluarkan. Baru di tahap Beta inilah masyarakat
 Bug luas dapat ikut serta mencobanya, sebelum rilis final dikeluarkan. Walau
Sebuah kesalahan, error, kekurangan, banyak orang yang tidak sabar menunggu kehadirannya, namun kami harus
atau kegagalan yang sering terjadi memastikan kestabilan Valkyrie ini sehingga tahapan Alpha dan Beta wajib
pada program komputer sehingga dilakoni. Untuk mengobati rasa penasaran, silakan simak apa saja yang akan
menghambat jalannya program se- hadir di PCMAV 2 ini:
bagaimana semestinya. Bug muncul
dapat disebabkan akibat kesalahan Struktur Baru Folder
mesin atau manusia yaitu berupa ke-  Jika sebelumnya, file update PCMAV & ClamAV beserta library-nya
salahan kode dan kesalahan desain. disimpan dalam satu folder bersamaan dengan file utama PCMAV, kini di
Hampir semua program yang pernah versi 2 berbeda. Pada folder tempat PCMAV berada, akan terdapat subfolder
dibuat manusia pasti mengandung lagi dengan nama \vdb dan \plugins. Nah, pada folder vdb itulah nantinya
bug dan memerlukan perbaikan yang file update PCMAV disimpan. Sementara untuk folder plugins, ada subfolder-
biasa disebut sebagai patch. nya lagi dengan nama ClamAV, di sinilah file library dan database ClamAV
akan ditempatkan. Folder plugins ini memang disediakan sebagai tempat
 Library penampung library eksternal yang akan digunakan PCMAV ke depannya.
Kumpulan routine yang belum dikom-
pilasi sehingga bisa dipakai oleh Tampilan Baru
 Walau masih dalam tahap awal, tapi kami sangat serius dalam masalah
program. Routine yang juga disebut
tampilan. Yang pasti akan lebih menyenangkan, simpel, intuitif, dan
dengan modul, disimpan dalam for-
informatif. Berbeda dengan versi terdahulu yang berwarna biru merona, sebagai
mat objek. Library sangat berguna
penyegaran, di Valkyrie tema warna yang digunakan beraroma kuning dan
untuk menyimpan routine yang pal-
oranye. Dimulai dari layar splash screen, yang akan muncul kali pertama saat terdapat angka jumlah objek yang dikarantina. Jika angka ini diklik, layar
ing sering dipakai sehingga tidak PCMAV dijalankan, juga bisa terlihat perubahan informasi yang ditampilkan. Quarantine akan muncul. Dengan adanya fitur ini, user dapat melakukan
usah selalu me-link-nya saat program Seperti yang terlihat pada screenshot, informasi engine, status scanning, progress karantina file bervirus ataupun yang dicurigai bervirus.
membutuhkannya bar, hingga credit title yang berisi daftar orang-orang di balik layar penggembang
PCMAV, ditampilkan pada layar ini. Virus Submit
 RTP  Tidak berhenti sampai situ saja, user juga dapat mengirimkan file yang
Realtime Protector atau nama lain- Full AutoUpdate telah dikarantina. Jika sebelumnya pembaca dan pengguna setia PCMAV
nya on-access scanning, background  Jika sebelumnya PCMAV hanya memberikan link file update, dan user mengirimkan file suspected secara manual, alias men-ZIP dan password file
guard, resident shield, atau autopro- diharuskan men-download-nya secara manual, kini semua itu dapat dilakukan suspect, lalu mengirimkannya lewat e-mail ke redaksi, kini semua itu dapat
tect. Fitur yang memonitor sistem secara otomatis penuh. Jika terdapat update baru, di awal, PCMAV akan dilakukan hanya dengan beberapa klik saja.
atas hal-hal yang mencurigakan se- memberitahukannya kepada Anda. Cukup tekan tombol “Download &
cara real time atau saat itu juga. Update Now”, maka PCMAV akan men-download file update, dan meng- Apa Selanjutnya?
update dirinya. Atau user dapat menekan tombol “Later”, jika belum mau  Meski penggabungan Cleaner dan RTP ditunda sementara waktu, namun
untuk meng-update. Tentunya untuk melakukan hal ini, komputer harus RTP diharapkan telah dapat kompatibel penuh dengan Windows Vista. Selain
dalam kondisi terkoneksi ke Internet. itu, engine IntelligenceScan diharapkan dapat berfungsi baik, sehingga performa
pendeteksian virus mampu ditingkatkan pada level super-cepat, bahkan pada
Karantina saat engine ClamAV digunakan. Tak ketinggalan kemampuan pendeteksian
 Masuk ke jendela utama, aroma kuning masih terlihat jelas. Tidak banyak terhadap virus yang menggunakan teknik “siluman” untuk bersembunyi dari
perubahan menu, tapi ada satu hal yang baru di sini. Di bagian “Status & Windows dan antivirus lainnya segera dapat diimplementasikan. Tunggu
Information”, Anda dapat menemukan ada satu fitur tambahan, yakni kehadiran PCMAV 2, tak lama lagi. SRAP
 Splash Screen Quarantine. Di situ tertulis “Quarantined Objects:”, yang di sebelahnya
Gambar yang muncul sesaat ketika
sebuah aplikasi atau operating sys-
tem di-loading. Jika splashscreen
yang digunakan oleh aplikasi atau
operating system menutupi semua
monitor (full screen), biasanya digu-
nakan untuk menutupi proses loading
yang sesungguhnya agar tidak terlihat
oleh user. Contohnya sesaat sebelum
Windows masuk, Anda menyaksikan
splashscreen logo Windows dengan
animasi bar berjalan.

 Valkyrie
Dewi perang dalam mitologi bang-
sa Skandinavia kuno, bertugas
mengumpulkan arwah prajurit yang
gugur.

 VDB
Singkatan dari Virus Definition Bi-
nary. Database virus PCMAV.

01/2009 21

PC MAV.indd 21 24/12/2008 16:17:52


PCMAV 24 Virus Lokal

Vires: Kecil-kecil Cabe Rawit

V
ires merupakan virus dengan icon mirip sebut kini dapat aktif akan menyembunyikan dokumen asli tersebut
dengan icon dokumen Microsoft Word. otomatis setiap memu- dengan memberikan attribut hidden, lalu
Virus yang juga dikenal dengan nama lai Windows.Namun, ti- membuat file duplikat dari Vires dengan nama
Latifah ini dibuat dengan menggunakan bahasa dak sampai di situ saja. yang sama dengan file dokumen aslinya.
Visual Basic yang di-compile dengan metode Seperti kewajiban yang Jadi, apabila mengklik sebuah file virus
Native Code. Virus ini dapat menginfeksi dilakukan oleh virus yang menyamar sebagai dokumen yang Anda
komputer dengan operating system Windows lainnya juga, ia mencoba miliki, yang akan dilakukan oleh Vires adalah
9x/XP. Satu hal yang menarik dari virus ini, untuk mempertahankan membuka dokumen aslinya yang telah ia
ia memiliki ukuran tubuh yang kecil, hanya kelangsungan hidupnya. sembunyikan tadi. Jadi, seolah-olah memang
19.465 bytes atau sekitar 19Kb. Virus ini juga Salah satunya adalah tidak terjadi apa-apa pada komputer Anda,
di-compress menggunakan UPX, yang apabila dengan menghilangkan padahal dengan begitu Vires akan terus
dilakukan proses decompress ukuran file virus menu Folder Options, menerus aktif dan siap menyebarkan diri lagi.
menjadi sekitar 57.344 bytes. Virus yang dan mengaturnya agar Dan karena ukuran tubuhnya yang kecil,
memproklamasikan dirinya berasal dari kota tidak menampilkan file proses penyebarluasan virus ini terbilang sangat
Tegal ini seperti yang tertera dalam tubuhnya dengan attribut hidden, cepat. Pada saat dilakukan pengujian, dalam
adalah contoh virus yang boleh dibilang sangat serta tidak menampil- waktu sedikit saja ia dapat meng-hidden-kan
sederhana. kan extension dari file. seluruh dokumen Microsoft Word asli, dan
Ini dilakukannya untuk menggantikannya dengan tubuhnya sendiri.
Menginfeksi System mempersulit dan me- Inilah salah satu keuntungan untuk sang
 Seperti halnya yang dilakukan oleh virus- ngecoh user, agar me- virus.
virus lain, secara garis besar yang dilakukan ngira bahwa virus terse-
oleh Vires kali pertama adalah menyerang terutama dalam hal program-program mana but adalah merupakan dokumen Word-nya. Saatnya Beraksi
operating system tersebut. Pertama, dengan saja yang dijalankan pada saat startup. Yakni, Karena memang agak sulit bagi orang awam  Vires ini juga akan selalu senantiasa me-
cara menginfeksi system Windows dengan ia menciptakan sebuah item baru pada registry untuk membedakan mana file dokumen meriksa program-program apa saja yang
menempatkan file induk pada direktori yang di section HKEY_LOCAL_MACHINE\ asli, dan mana yang memang virus. Lalu, sedang aktif di memory. Apabila terdapat
telah ditentukannya. Dan kedua menginfeksi SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVer- juga dengan mengubah registry Windows, process dengan nama file “regedit.exe”, “task-
atau memanipulasi registry Windows agar sion\Run\ dengan nama item “Desktop”, lalu beberapa tools internal Windows berhasil mgr.exe”, ataupun “msconfig.exe”, ia akan
sesuai dengan keinginannya ataupun agar virus nilai dari item ini diarahkan ke file induk virus diblokir olehnya. Di antaranya kita tidak dapat segera meng-close aplikasi tersebut. Tentu
tersebut dapat selalu aktif otomatis pada saat yang telah ia buat tadi pada “\%windows%\ menjalankan Registry Editor, Task Manager, saja, karena ia tak ingin dirinya dihapus
kita memulai Windows. desktop.com”. Namun, tidak hanya satu, ia dan Find. oleh sang user. Walau Vires tidak melakukan
Kedua sektor tersebut merupakan yang juga membuat item untuk startup lagi pada tindak pengrusakan atau menghilangkan
sangat krusial di Windows. Lebih jelasnya, registry di section HKEY_CURRENT_ Penyebaran Virus data asli Anda, namun biar bagaimanapun
Vires menciptakan beberapa file induk pada USER\Software\Microsoft\Windows\  Dalam segi penyebaran, Vires masih mem- kehadirannya telah mengganggu, dan tentu
“\%windows%\desktop.com”, “\%system32%\ CurrentVersion\Run\ dengan nama item percayakannya pada storage media seperti saja akan memperlambat kerja komputer.
check.exe”, dan pada “\Documents and Settings\ “Check”, yang juga diarahkan kepada file misalnya melalui disket atau flash disk. Ia Tak lupa Vires juga akan membuat se-buah
%username%\StartMenu\Programs\Startup\ induk virus yang terletak pada “\%system32%\ akan mencari ke seluruh direktori yang file HTML pada root drive dari system
Scan.pif”. Setelah file-file induk tersebut check.exe”. terdapat di setiap drive yang ia temui. Apabila Windows Anda, yang biasanya terdapat di
berhasil ditanamkan, ia kemudian menginfeksi Sekarang, dengan melakukan penambahan ditemukan file dokumen dari Microsoft “C:\L@tif@h.html” yang berisi pesan dari
registry dengan membuat beberapa perubahan, atau perubahan-perubahan tersebut, virus ter- Word, yakni file dengan extension .doc, ia pembuat virus. SRAP

Main PacMan Lawan Virus?

I
ngin bernostalgia untuk memainkan game dan juga mengubah Shell Windows untuk Dengan pesan yang dikirimkan seperti, “free Grogotix memiliki kemampuan untuk selalu
lawas PacMan lagi? Tidak perlu, karena diarahkan kepada file induk yang telah ia buat picture indonesia sex double klik url” atau “mo memeriksa keberadaannya di memory. Jadi, jika
virus lokal yang satu ini akan memainkannya tadi. liat artis majalah playboy indo?, double klik Anda mencoba untuk mematikan salah satu
untuk Anda. Dan tidak hanya itu, karena ia url”. process virus tersebut di memory, maka dengan
juga akan “mempermainkan” data Anda. Infeksi file Executable segera Grogotix akan memanggil proses yang
Grogotix, begitulah PC Media Antivirus  Selain membuat duplikat atas dirinya, Aksi Lainnya hilang tersebut, sama halnya dengan registry
mengenali virus ini. Sementara antivirus lain ia juga dapat menginfeksi file executable  Grogotix akan mematikan beberapa fungsi miliknya. Atau apabila user melakukan browse
ada juga yang mengenalnya sebagai FluKan lain. Mekanisme penginfeksiannya adalah standar bawaan Windows, seperti Registry pada Windows Explorer ke direktori tempat file
atau Naki. PCMAV sendiri sudah mengenali menyimpan isi dari file executable yang Editor, Task Manager, Command Prompt, induk berada, maka Windows Explorer akan
tiga varian dari virus ini. Virus yang memiliki ditemukannya ke dalam buffer, lalu membuat dan Context Menu (Klik Kanan). Serta ia pun segera ditutup dengan memanggil perintah
ukuran tubuh asli sebesar 225.792 bytes ini duplikat dirinya dengan menggunakan nama akan membaca caption setiap program yang internal Windows “taskkill.exe /f /im explorer.
dibuat menggunakan Visual Basic, dan di- yang sama seperti file executable itu, dan aktif, bila ditemukan program yang dianggap exe”.
compress menggunakan UPX. Virus yang menempatkan isi file executable yang telah ia akan mengganggu kelangsungan hidupnya, Proses penghapusan suatu file/folder juga
dapat menginfeksi operating system berbasis simpan dalam buffer tadi ke bagian akhir dari maka akan langsung ia tutup, contohnya akan mengalami hambatan, karena Grogotix
Windows 9x/XP dan ber-icon-kan mirip tubuh sang virus. “HijackThis”. Dan untuk menipu user, ia akan akan mencoba menghalanginya dengan cara
folder standar bawaan Windows ini juga menggunakan nama folder atau subfolder pada menutup Dialog Box confirmation yang mun-
memiliki kemampuan untuk menginfeksi file Infeksi File ZIP/RAR direktori aktif dan atau menggunakan caption cul, dengan cara membaca Caption dari Dialog
Executable dan tentunya setelah menginfeksi  Dalam tubuh Grogotix juga sebenarnya dari program–program yang sedang aktif Box tersebut.
file, pasti ukuran virus menjadi bertambah. terdapat program lain, yakni PKZIP. PKZIP sebagai nama file duplikat yang menyerupai Grogotix juga akan memblok akses ke situs
merupakan sebuah program untuk melakukan folder itu. antivirus dan beberapa situs lainnya, seperti
Infeksi System kompresi file. Satu hal yang dilakukan oleh mcafee.com, symantec.com,
 Jika file virus dijalankan, yang pertama Grogotix yang sangat merugikan adalah ia akan google.com, dan masih
dilakukannya adalah menanamkan file induk menghapus isi dari setiap file .zip atau .rar yang banyak lagi yang lainnya
ke operating system tersebut yang lokasinya ditemukan pada komputer yang terinfeksi, dan dengan cara mengubah isi
acak. Virus ini biasanya mengambil tempat menggantikannya dengan file virus dengan file hosts milik Windows.
dalam subdirektori yang terletak di bawah menggunakan nama yang sama seperti yang Selain itu, Grogotix ju-
direktori \WINDOWS\ atau \Document ada di file .zip atau .rar tersebut. ga menginfeksi file .html
and Setting\%username%\. Nama file induk yang ditemukannya untuk
yang digunakannya juga acak, namun tidak Menyebarkan Diri digantikan dengan pesan-
sembarang acak, tapi merupakan kombinasi  Grogotix dapat menyebar melalui perantara pesan dari pembuat virus
antara huruf vokal dan nonvokal. Contohnya flash disk, disket, sharing folder (network), dan yang juga disertai script
seperti qibil.exe, wibuq.exe, dan sayeg.exe. mIRC. Pada mIRC yang dilakukannya adalah untuk menginfeksi.
File induk yang ditanamkan juga tidak hanya dengan meng-inject-kan script yang telah ia Dan terakhir, saat jam di
satu, tapi ada beberapa file. Maka dari itu, virus buat, agar ia dapat join ke beberapa channel yang komputer Anda menjadi
ini cukup menguras resource komputer Anda. telah dipilihnya, seperti #surabaya, #jakarta, pukul 11:59:00, Anda akan
Setelah file tersebut berhasil ditanamkan, ia dan #surabayahackerlink dengan mengguna- melihat animasi PacMan
akan mengubah registry dengan menambahkan kan server, seperti punch.va.us.dal.net, haarlem. tadi akan muncul di layar
item pada section Run dengan nama Grogotix, nl.eu.undernet.org, atau plasa.id.allnetwork.org. komputer Anda. SRAP

22 01/2009

PC MAV.indd 22 24/12/2008 16:17:57


24 Virus Lokal PCMAV

Menginfeksi Hampir di Setiap Penjuru Windows

C
oolFace-Mutant, begitulah PC Media Settings\%username%\. Nama–nama file induk Infeksi Executable Trik Sang Virus
Antivirus RC13 mengenalinya. Virus yang dibuatnya ada sebagian yang random,  Virus ini juga diketahui melakukan infeksi  Dengan bantuan Image File Execution
ini dibuat menggunakan C++ yang dan ada juga yang menyerupai nama-nama pada beberapa program Windows, seperti Options, setiap pengeksekusian program-
dibungkus menggunakan packer tElock. program Windows ataupun nama yang ia buat solitaire, regedit, task manager, calculator, program yang telah di-black list olehnya
Beberapa antivirus lain juga mengenalnya sendiri, seperti Mr_Cool-Face.exe, Mutant. minesweeper, ms-hearts, freecell yang akan dialihkan kepada file induk virus, ini pun
sebagai FaceCool, Ridnu, atau MyPrincess. exe, dan lain sebagainya. Pada desktop juga ditaruhnya pada direktori \Program Files\ terjadi saat user mengakses PCMAV. Teknik
Virus ini dapat berjalan pada operating akan terdapat file virus dengan nama “Message Common Files\, dan mengarahkan setiap peng- lainnya adalah dengan membaca setiap
system berbasis Windows 9x/NT/XP. Ia ju- For My Princess.scr”. Setelah file induk berhasil eksekusian yang mengarah kepada file aslinya caption dari aplikasi yang sedang berjalan,
ga menggunakan teknik string reverse pada dibuat, ia akan membuat item autorun di ke file yang telah terinfeksi tersebut dengan apabila dianggap program tersebut bisa
tubuhnya, sehingga kita akan sedikit dipersulit registry dan mengarahkannya kepada file–file melakukan manipulasi registry pada Image mengganggu kehadirannya, ia akan langsung
apabila ingin melihat string–string yang ada induk yang telah ia buat sebelumnya, agar ia File Execution Options. menutupnya.
dalam tubuhnya. dapat aktif pada saat start Windows normal Cool-Face-Mutant menginfeksi dengan CoolFace-Mutant juga akan men-delete file
maupun safe-mode. cara meng-append atau menambahkan prog- library penting yang dibutuhkan Windows,
Bagaimana Ia Menginfeksi? Windows Explorer pun ia set untuk tidak ram asli di bawah tubuh asli sang virus. yakni file MSVBVM60.DLL (VB RunTime
 Pada saat kali pertama virus tersebut menampilkan extension file yang dikenal, tidak Dan menambahkan pengenal pada file yang Library), dan mengganti file PSAPI.DLL
dieksekusi, ia akan langsung menginfeksi menampilkan file dengan attribut hidden dan terinfeksi berupa string “PKP” yang mungkin (Process Status Helper) dengan file virus
komputer Anda dengan membuat file–file system, serta mengubah Type dari program bisa berarti Pangkalpinang. Apalagi virus dengan cara me-rename file aslinya menjadi
induk pada beberapa direktori, di antaranya executable dari “Application” menjadi “File tersebut juga akan membuat duplikat dirinya “system32gnutileBakgnaB.ipasp”.
pada root direktori sistem, misalnya C:\, startup Folder”. Dan ia juga mengubah default dari pada directory induk dengan nama “SMA Start Page default dari browser Internet
direc-tory, \%Windows%\System32\, dan pada screensaver dan debugger untuk dialihkan ke Negeri 1 Pangkalpinang.exe”. Explorer juga akan dialihkan kepada file
subsubdirektori di bawah \Documents and program virus. Virus ini juga mencoba untuk mengubah HTML yang telah ia buat sebelumnya pada
Saat komputer ter- dirinya sendiri dengan menambahkan junk root drive dengan nama Mutant.htm. Jadi,
infeksi virus ini, se- string pada akhir tubuhnya. String ini bisa saat Anda membuka Internet Explorer, sebuah
kejap saja harddisk berasal dari salah satu nama file induk atau kalimat “Mr_CoolFace Mutant” akan tampil
Anda pasti penuh nama user yang aktif saat itu, dan ditambah pada browser Anda. Selain itu, akan muncul
dengan file–file virus dengan string “PKP”. juga sebuah window kecil dengan tulisan
yang menyerupai fol- sama yang akan bergerak dari kanan ke kiri
der. CoolFace-Mu- Melalui Apa Ia Menyebar? layar monitor Anda. Pesan lain dari virus ini
tant juga memiliki  Seperti kebanyakan virus buatan lokal juga akan muncul ketika mengakses Notepad
daftar extension file lainnya, ia menggunakan media penyimpan ataupun kotak Run.
mana saja yang akan di- data seperti flash disk sebagai perantara uta- Aksi jahil lainnya adalah dengan melakukan
sembunyikan, seperti manya, ditambah lagi dengan membuat file buka tutup drive CD/DVD-ROM. Terakhir,
.doc, .mp3, .3gp, autorun.inf untuk lebih mempermudahnya. ia akan mengubah caption dari beberapa
.ppt , dan digantikan Jaringan yang menggunakan sharing folder aplikasi, misalnya pada game FreeCell menjadi
oleh duplikat dirinya juga tak luput dari jangkauannya. Selain itu, “Mr_Cool-Face”. Ataupun mengubah caption
sendiri dengan meng- ia juga mencoba menggunakan MAPI (Mail pada dialog box saat Anda melakukan proses
gunakan nama file Application Programming Interface) untuk delete, copy, atau move file menjadi bahasa
sama seperti aslinya. dapat mengirimkan e-mail bervirus kepada Indonesia, misalnya dari “Copying...” menjadi
korbannya. “Sedang mengopy...”. SRAP

Serangan Umum Pengging untuk Registry

V
irus yang satu ini sepertinya sudah Beberapa fasilitas Windows yang diubah tidak dapat terinfeksi oleh virus ini. file dengan nama “Message From Pengging.
berkenalan dekat dengan registry. Bagai- adalah seperti menghilangkan menu Folder Pengging juga menambahkan beberapa exe”. Selain itu, Anda akan menemui juga file
mana tidak, karena hampir setiap sektor Options dari Windows Explorer dan mengeset item untuk Image File Execution Options dengan nama “%username% Data.exe”.
di registry ia infeksi. Pengging, begitulah type dari Application menjadi File Folder, dan Application Path. Ini dimaksudkan Virus Pengging ini diketahui dapat menyebar
PC Media Antivirus RC14 mengenalinya. menghilangkan menu Run, Find/Search, untuk memblok atau mengalihkan beberapa melalui perantara media penyimpan data
Virus yang juga dikenal sebagai Penguin oleh Shutdown, juga Control Panel. Ia pun ti- aplikasi pilihannya, agar saat user mencoba seperti disket, flash disk, ataupun yang lainnya.
antivirus lain ini memiliki ukuran tubuh sebesar dak mengizinkan user untuk menjalankan menjalankan aplikasi tersebut akan dialihkan Ia pun dapat menyebar pada jaringan yang
47.104 bytes. Dibuat menggunakan bahasa Command Prompt, Registry, Task Manager, ke program virus. Aplikasi yang dialihkan menggunakan sharing folder sebagai perantara
Visual Basic, lalu di-compress menggunakan Setting Folders, Setting Taskbar, Display tersebut, seperti Notepad.exe, TaskMgr.exe, untuk bertukar data. Dan lagi ada yang
PECompact. Virus yang dapat menginfeksi Setttings, System Properties, dan System Regedit.exe, Paint.exe, Setup.exe, Install.exe, menaruh sampelnya ataupun memang dengan
komputer berbasis Windows ini menggunakan Restore. Penggunanya pun tidak dapat mela- dan lain sebagainya. sengaja menyebarkannya lewat Internet,
icon yang mirip seperti icon Folder standar kukan klik kanan pada Start Menu ataupun Sebenarnya ada ciri atau perbedaan yang apalagi di forum ataupun milis-milis.
bawaan Windows. pada Taskbar. Dan masih banyak lagi fasilitas jelas terlihat apabila komputer kita terserang
Windows yang ia ubah. oleh virus ini. Pengging akan mengganti nama Aksi Lainnya
Jalankan Virus! Parahnya lagi, ia pun mengubah setting-an untuk My Computer, My Network Places, My  Ia juga mencoba untuk menghalangi user
 Biasanya saat virus kali pertama dieksekusi registry yang mengatur masalah akses file atau Documents, dan Recycle Bin berturut-turut untuk menjalankan aplikasi-aplikasi yang
oleh user, akan menampilkan layar Shut-down, shell extension, agar saat user menjalankan file menjadi Kompi Pengging, Network Pengging, sekiranya dapat mengganggu ketentraman
dan membuka tray CD/DVD-ROM Anda, dengan extension tertentu sebelumnya akan Dokumen Pengging, dan Tonk Pengging. hidupnya, dengan cara membaca setiap
entah apa maksudnya. Ia lalu akan membuat dialihkan ke file induk virus, baru dilanjutkan Seperti virus lainnya, Pengging juga caption/nama executable dari program ter-
beberapa file induk pada direktori \Documents ke file/program yang asli. Ini mengakibatkan menampilkan pesan yang ditampilkan dalam sebut. Beberapa caption dari aplikasi yang
and Settings\%username%\Local Settings\ seperti tidak adanya ruang bagi user untuk bentuk message box. Tingkah jahil lainnya juga masuk dalam daftar black list-nya adalah
Application Data\, dengan menggunakan dilakukan dengan mengubah program-program Antivirus, seperti AntiVir
nama yang menyerupai nama process atau status jam dari AM/PM men- PersonalEdi-tion Classic, Norman Generic
services milik Windows, seperti winlogon.exe, jadi seperti smile icon, yang Fix, Kaspersky Lab, juga ada beberapa nama
smss.exe, shell.exe, services.exe, lsass.exe, dan bisa Anda lihat di pojok program atau utility, dan masih banyak lagi
csrss.exe. Selain pada direktori di atas, ia juga kanan bawah layar. yang lainnya.
kembali menempatkan beberapa agennya di Folder Windows juga disembunyikan
direktori StartUp dan sistem Windows dengan Metode Penyebaran olehnya dengan memberikan attribut hidden.
nama pengging.scr dan kernel.sys.  Seperti virus lainnya, Peng- Apabila user memaksa untuk membuka folder/
ging akan membuat duplikat direktori Windows tersebut, maka dengan
Serbu Registry! dari dirinya yang menyerupai sigap sang virus akan menutupnya kembali,
 Kini waktunya sang virus untuk menyerang folder itu agar dapat me- sehingga kita tidak dapat membukanya.
registry. Pertama, ia akan membuat beberapa ngelabui sang user. File-file Jika kita mencoba untuk membuka System
startup item di registry dengan nama SysTray, duplikat dari virus juga bisa Properties juga akan dihalang-halangi oleh-
Msg, Pengging, dan Service. Cara lain yang Anda temui di beberapa nya, karena fasilitas ini pun telah diblok
dilakukannya agar dapat aktif pada komputer tempat. Contohnya, pada olehnya. Dan sebenarnya, ia pun telah meng-
korban adalah dengan cara menjadikannya root drive system Windows ubah status dari registered information milik
default Screen Saver. Anda di C:\ akan terdapat Windows. SRAP

01/2009 23

PC MAV.indd 23 24/12/2008 16:17:59


PCMAV 24 Virus Lokal

Virus Berkemampuan Self-Terminate

A
ntiDealova, begitu PC Media Anti- dengan nama process atau services dari Windows WinZip, Service%username%, dan beberapa na- keunikan yang dilakukan oleh AntiDealova.
virus mengenali virus ini. Ia dibuat seperti winlogon.exe, csrss.exe, services.exe, ma yang lainnya. %username% di sini adalah Saat Timer-nya dijalankan, ia akan memeriksa
menggunakan Visual Basic yang di- dan lain sebagainya. File–file induk yang ada nama user yang aktif. Ia pun mengubah value secara simultan apakah ada file dengan nama
compile menggunakan metode P-Code. Virus di direktori tersebut pulalah yang akan di- dari item userinit dan shell yang ada di key dimas.txt di drive C:\. Jadi, apabila komputer
yang memiliki ukuran tubuh asli sebesar load ke memory pada saat Anda memasuki HKLM\SOFTWARE\Microsoft\Windows NT\ Anda terinfeksi oleh virus ini, silakan saja
106.496 bytes ini tidak di-compress seperti Windows. Ini mengakibatkan terkurasnya CurrentVersion\Winlogon\Userinit dan HKLM\ Anda buat sebuah file kosong c:\dimas.txt.
kebanyakan virus lainnya. Maka, tidak heran resource dari komputer Anda, sehingga sangat SOFTWARE\Microsoft\Windows NT\Current- Lalu, sebuah message box pun akan muncul
ukurannya cukup besar untuk sebuah virus. terasa berat ketika Anda hendak menjalankan Version\Winlogon\Shell, dengan menambah memberitahukan bahwa virus telah nonaktif,
Belum banyak antivirus lain yang mengenali suatu aplikasi. parameter berupa path dari file virus. dan Anda tinggal mencari file-file virus, lalu
virus yang menyerupai icon folder ini, namun Ia juga menaruh beberapa agennya di root Lalu seperti biasa, Windows Explorer ia set hapus secara manual. Namun sebenarnya itu
salah satu antivirus yang berhasil mengenalinya direktori dari setiap drive (misalnya C:\) agar tidak menampilan file dengan attribut saja tidak cukup, karena registry yang telah ia
memberi nama virus ini sebagai W32.As- yang terdapat di komputer Anda dengan Hidden dan atau System, dan tidak menam- ubah tidak dikembalikan ke posisi semula.
cribes. menggunakan nama yang dapat memacu user pilkan extension dari setiap file. Browser
untuk mengkliknya, seperti dealova.exe, Film_ Internet Explorer akan diubah halaman de- Perilaku
Bagaimana AntiDealova Menginfeksi? Sex_Dpr.exe, Foto Bunga Lestari.exe, dan fault-nya ke file pesan virus. Dan beberapa  Selain memakan resource yang boros, ia
 Saat dieksekusi, ia akan menanamkan tubuh- Rahasia_kiamat.exe. Dan selain itu di tempat fasilitas Windows juga ia disable, seperti Task pun akan menampilkan window konfirmasi
nya di beberapa direktori. Di antaranya di folder yang sama juga akan terdapat file Autorun.inf Manager, Command Prompt, Registry Editor, untuk shutdown, sama seperti halnya ketika
StartUp, \%windows%\, \%sys-tem32%\, dan Desktop.ini, lalu akan ada folder dengan System Restore, juga men-disable beberapa Anda mengklik Start>Shutdown. Window
dan juga beberapa di direktori \Documents nama Dealova yang di dalamnya berisi file options/tab yang ada di Display Properties, ini muncul ketika Anda mengakses desktop.
and Settings\%username%\Local Settings\ Folder.htt dan Video-Mesra-Kita.exe. Saat serta masih ada beberapa lagi yang lainnya. Simbol AM/PM dari tanggalan di komputer
Application Data\ dengan nama yang mirip virus ini meng-copy-kan dirinya ke direktori Anda pun diubahnya menjadi DEALOVA.
induknya, ia pun akan Bagaimana Ia Menyebar? Timer yang ia miliki pun akan selalu memeriksa
mengubah file yang berhasil  AntiDealova akan meng-enumerate resource setiap program yang Anda jalankan, apabila
di-copy tersebut dengan yang terdapat di suatu jaringan untuk men- ditemukan aplikasi yang memiliki caption/
menambahkan junk code di dapatkan akses ke sharing folder, agar ia dapat classes-nya berupa RegEdit_RegEdit, Folder
akhir tubuhnya. menyebarkan dirinya ke jaringan. Dengan Options, Norton Antivir, McAfeeVirusS-
memanfaatkan mIRC, ia pun meng-inject- canCentral, dan sebagainya, maka komputer
Bagaimana dengan kan script untuk menyebarkan pesan dari si Anda akan restart dengan sendirinya. Ini juga
Registry? pembuat virus kepada teman chat. Selain itu, terjadi ketika ada aplikasi aktif yang memiliki
 Tak ada yang terlalu spesial di media penyimpan data juga masih menjadi string seperti CLEAN, VAKSIN, TASK, REG,
sini. Seperti kebanyakan virus tempat favorit setiap virus untuk menyebarkan AVG, NOD32, AVA, dan NOR.
lainnya, agar dapat running dirinya. Dealova juga memiliki pesan yang ingin
otomatis, AntiDealova akan disampaikannya. Anda bisa menemukannya di
membuat beberapa item di Self-Terminate root direktori ataupun di direktori Windows,
section run dengan nama Sys-  Dalam tubuh AntiDealova, terdapat sebuah dengan nama puisi-untuk-dealova.txt, puisi-
tem Monitoring, SystemSecur- komponen Timer. Salah satu tugas dari Timer untuk-dealova.rtf, dealova.htm, dan Yserver.
e32%username%, WinsLo- di virus ini adalah memeriksa keberadaan suatu txt. File pesan tersebut juga akan ditampilkan
gon%username%, System32, file, yakni c:\dimas.txt. “File apa sih ini?”. Inilah secara otomatis pada tanggal 20 atau 7. SRAP

Virus dengan “Run-Time Library” Pribadi

P
C Media Antivirus mengenali varian beberapa spasi sebelum extension). meng-hidden-kan seluruh direktori yang ia
baru dari BlueFantasy sebagai Blue- File ini pun ia set attribut ke hidden temui pada direktori tersebut, dan digantikan
Fantasy-Erikimo. Antivirus lain ada yang agar tidak terlihat di Windows dengan file virus yang menyamar sebagai folder
mengenalnya sebagai Drowor atau Yabarasu. Explorer. Sekarang, saat pembuatnya asli, dengan menggunakan nama yang sama,
Varian pertama yang kami miliki berukuran memrogram virus tersebut, semua namun dengan extension .SCR.
file sebesar 40.960 bytes, dan tidak di-compress. rutin function yang tadinya mengarah
Sementara yang kedua memiliki ukuran file ke file MSVBVMXX.DLL, akan Auto Updates & Encryption
sebesar 58.736 bytes. Kedua varian tersebut dialihkan kepada file “Thumbs.db”.  Selain menyebar melalui flash disk, ia juga
dibuat dengan menggunakan Visual Basic yang Jadi, ia tidak lagi membutuhkan file dapat meng-update dirinya secara otomatis.
di-compile menggunakan metode P-Code. Ber- MSVBVMXX.DLL. Untuk itu, ia membutuhkan program bantuan
icon-kan mirip folder standar bawaan Windows , atau biasa dikenal dengan istilah “dropper”.
seperti kebanyakan virus lokal lainnya. Virus yang Perubahan di Registry File tersebut di-extract dari dalam tubuh file inti
menyerang sistem operasi berbasis Windows ini  Virus ini mengubah beberapa virus ini, sebesar 15.872 bytes dalam keadaan
hadir dengan kemampuan yang lebih canggih item registry untuk tipe extension ter-enkripsi, dan terkompres dengan ASPack
dibanding versi terdahulunya. .scr, seperti mengubah tipenya yang bisa ditemukan pada direktori System32.
Pembuatnya memang terus meningkatkan dari “Screen Saver” menjadi “File Dropper tersebut memiliki kemampuan Anti-
kemampuan yang dimiliki, contoh gampang Folder”. Untuk Folder Options, ia Debugging.
bisa dilihat jelas antara BlueFantasy-Erikimo. akan memaksa Windows Explorer Saat di-unpack, string-string yang ada di dalam
A dan BlueFantasy-Erikimo.B, yang jeda Autorun.inf, Thumbs.com, dan Thumbs .db. agar tidak menampilkan extension, dan file–file tubuh dropper belum dapat terlihat, hanya ada
kemunculannya tidak terlalu lama, namun Nah, Untuk menyebarkan dirinya, ia tidak dapat dengan attribute hidden dan system. Namun satu string panjang “[Dropped][By]tr4f0x.A.w32
perbedaannya cukup signifikan. Walau keduanya berdiri sendiri, artinya ia membutuhkan file kali ini, ia tidak menyembunyikan menu Folder [t]90oi3kj4easudhkjwaesd23rboo39wj37snhq9&j
menggunakan engine (run-time library) pribadi, lain. Seperti yang kita ketahui bahwa program Options-nya. 2@d9.,<.a.sdl933=”. String tersebut merupakan
namun pada varian B, ia sudah menggunakan atau virus yang dibuat dengan Visual Basic (VB) Artinya, kita masih bisa mengakses menu kunci untuk dapat membuka enkripsi yang ada
teknik baru seperti Encryption dan Dropper 5/6 membutuhkan sebuah file run-time library, tersebut, namun saat kita ubah settingan dari di tubuhnya. Teknik enkripsinya hanya maju-
untuk Automatic Updates. yang dikenal dengan nama MSVBVMXX. Folder Options, misalnya untuk kembali mundur dan meng-XOR-kan karakter per
DLL (“XX” di sini merupakan versi VB) yang menampilkan file hidden dan system, Win- karakter antara string ter-enkrip dengan string
File Virus memang terinstal otomatis dalam Windows. dows Explorer tidak akan bereaksi apapun, kuncinya.
 Saat kali pertama virus dijalankan, terlihat jelas Kelemahannya adalah apabila file tersebut dikarenakan virus ini telah mengubah default Setelah di-decrypt, barulah terlihat string lain
dengan munculnya sebuah file batch (.bat) baru, tidak ada, virus dan semua program VB yang value milik setting-an Folder Options di registry. seperti daftar alamat situs dan nama-nama prog-
dengan nama “Autoexec.bat” pada desktop Anda. membutuhkan program tersebut tidak akan bisa Untuk pesan, pembuatnya mengubah nilai ram utility penganalisis virus dan juga program
Jika file ini Anda klik, ia akan menampilkan jalan. LegalNoticeCaption dan LegalNoticeText, dan antivirus yang diblok olehnya, seperti navw32,
pesan dari pembuat virus dalam kotak Command Yang virus ini lakukan adalah memodifikasi file akan muncul setiap memulai Windows. griso, procexp, hijack, dan masih banyak lagi. Ia
Prompt. Dibalik itu, ia pun segera membuat MSVBVM60.DLL dengan mengubah resource juga mencoba menghubungi beberapa situs di
beberapa file induk dengan nama “Adobe update. icon yang terdapat pada file library tersebut dari Resident in Memory Internet untuk memperbarui diri, yakni http://
com” dan “Adobe Online.com” pada direktori icon standar program VB menjadi icon folder,  BlueFantasy-Erikimo akan memonitor se- indonesianvxzone.cjb.net/indo-nesianvxzone.jpg,
startup. dan menghapus resource version information tiap direktori/folder yang kita kunjungi. Jadi, http://vaksin.cjb.net/vak-sin.jpg, http://34refds.cjb.
Serta pada root direktori dari setiap drive An- yang terdapat juga di dalamnya. Terakhir, ia saat Anda memasuki sebuah direktori C:\ net/34refds.jpg, http://43ti45s.cjb.net/43ti45s.jpg.
da pun akan terdapat tiga buah file baru, yakni mengubah namanya menjadi “Thumbs.db” (ada WINDOWS misalnya, maka sang virus akan SRAP

24 01/2009

PC MAV.indd 24 24/12/2008 16:18:01


24 Virus Lokal PCMAV

KSpoold: .DOC & .XLS Berubah Menjadi .EXE

P
C Media Antivirus mengenali virus ini di-compress, namun untuk file inti virus
dengan nama Kspoold. Ia merupakan kspoold.exe dan avmeter32.dll di-compress
hasil kreasi “virus maker” lokal. Virus menggunakan UPX.
yang dapat berjalan pada sistem operasi
berbasis Windows ini dibuat menggunakan Infeksi Dokumen
Delphi. Oleh beberapa antivirus lain, dikenali  Jika ditemukan adanya drive flash disk, dan
sebagai Loops, Spold, atau Delf.axz. Virus ini di dalamnya terdapat file .doc atau .xls, akan
sudah menyebar dengan luas, terbukti dari langsung diinfeksi. Caranya menginfeksi hanya
banyaknya laporan ataupun kiriman virus dari meng-append dokumen di akhir tubuhnya.
pembaca. Pada file terinfeksi, ia juga menyimpan
Kami sendiri sudah memiliki beberapa varian informasi file dokumen seputar file yang telah
dari virus ini, dan yang akan dibahas pada edisi ia infeksikan tersebut, contohnya tipe file
ini adalah KSpoold.A, yang memiliki ukuran tersebut sebelum diinfeksi, apakah file .doc
sebesar 331.299 bytes, dan juga memiliki icon atau file .xls. Icon file terinfeksi juga diubah file avmeter32.dll. File tersebut merupakan dengan process atau thread lainnya. Thread
berbentuk mirip sebuah gear. menjadi icon Word atau Excel, tergantung file pendukung virus yang di-inject ke dalam tersebut ditugaskan oleh virus ini untuk
tipe dokumen yang ia infeksi. process explorer.exe untuk memonitor process mencari file-file pada komputer Anda untuk
Bagaimana Ia Menginfeksi? virus di memory. Jadi, setiap kita mencoba diinfeksi atau dirusaknya.
 Saat file dokumen yang telah terinfeksi Services, Bukan Process untuk mematikan process virus ini di Task Akibat lain dari virus ini adalah ia juga akan
kali pertama dijalankan, sebelumnya ia akan  Virus ini tidak mengubah setting-an registry Manager, ia akan tetap aktif kembali, sekalipun merusak setiap file dengan tipe extension,
mengekstrak beberapa bagian file. Yakni seperti kebanyakan virus lainnya, seperti kita mencobanya dengan meng-kill process, seperti .mdf, .ldf, ataupun .dbf. Ketiga tipe file
mengeluarkan tubuh aslinya atau file induk menambah item Run di registry, agar dapat lalu menghapus file-nya. Ini juga karena ia tersebut merupakan file yang biasa digunakan
untuk ditanamkan pada direktori System32 aktif otomatis pada saat memulai Windows. telah menyimpan backup file induknya pada oleh aplikasi database. Akibatnya, file yang
Windows, mengeluarkan isi dokumen asli Tapi, tidak membuat item Run di Registry direktori user Temp, dengan nama “Uninstall telah ia rusak tidak akan bisa dibuka lagi
ke direktori aktif, lalu mengaktifkan dirinya ataupun membuat file “shortcut” di folder Log.dat”. dengan aplikasi atau program database-nya.
di memory dengan nama kspoold.exe, dan StartUp, bukan berarti virus ini tidak dapat Virus tersebut juga menciptakan beberapa file
menjalankan dokumen yang telah ia ekstrak berjalan otomatis saat memulai Windows. Ia Virus Beraksi log pada direktori temp Windows.
tadi. tetap dapat aktif, karena ia me-register dirinya  Jika virus sudah menetap di memory, tidak Pada direktori %Windows%\%Temp%\
Virus ini memiliki dua buah bagian, yang sebagai services dan bukan process. banyak resource memory yang terkuras. Karena akan terdapat file KSPOOLD.TXT. Selain itu,
pertama adalah “Extractor”, dan kedua adalah Services adalah aplikasi yang dapat berjalan biasanya, jika komputer terinfeksi oleh virus pada direktori yang sama akan terdapat juga
inti virusnya. Extractor bertugas untuk meng- otomatis, pada saat memulai Windows, pasti menguras habis resource komputer Anda, file dengan nama Uninstall%Drive%.TMP,
extract dokumen dan tubuh atau file inti virus. dan akan terus aktif secara “background” di dan hasilnya komputer akan berjalan sangat %Drive% di sini merupakan huruf alfabet dari
File inti virus ini akan terdapat di direktori memory. Jadi, ia tidak perlu lagi membuat lambat. Inilah yang membuat terkadang nama drive Anda, misalnya UninstallC.TMP.
System32 Windows dengan nama kspoold. “autorun” untuk dirinya, karena sudah dibuat user tidak sadar bahwa komputernya telah Anda juga dapat menemukan file log lainnya
exe. oleh Windows secara otomatis. terinfeksi virus macam Kspoold ini. Apalagi ia pada direktori \Documents and Settings\
Pada saat file ini dijalankan, ia juga akan sudah menggunakan “Thread”. Thread dalam %UserName%\Local Settings\Temp\AEGIS.
membuat sebuah file dynamic link library Injection programming bisa diartikan seperti sebagai TXT. Dengan membaca file log tersebut, kita
(.dll) pada tempat yang sama dengan nama  Seperti yang telah kami singgung di atas, sebuah process yang mengerjakan sekum pulan dapat mengetahui apa saja yang dikerjakan
avmeter32.dll. Untuk Extractor-nya tidak bahwa virus ini juga menciptakan sebuah instruksi tertentu, yang berjalan secara paralel oleh virus ini. Menarik, kan? SRAP

Chasnah: Menyamar dengan Berganti-ganti Icon

V
irus Chasnah ini diketahui sudah agak Pada direktori Application Data juga akan .exe, .com, dan .scr juga diubah agar saat user nampilkan pesannya kembali. Beberapa fitur
lama juga bermasyarakat. Beberapa terdapat subdirektori dengan nama, misalnya mengeksekusi tipe file tersebut, sebelumnya penting Windows juga akan diblok olehnya,
varian Chasnah yang kami miliki me- chasnah.20-6-2007. Tanggal di akhir nama akan diarahkan ke file virus. seperti Task Manager,Regedit, Command
miliki ukuran sebesar 80.896 bytes, dan varian direktori tersebut merupakan tanggal kali per- Prompt, dan lain sebagainya.
lainnya memiliki ukuran 77.824 bytes, dalam tama Chasnah menginfeksi komputer Anda. Sebar ke Flash Disk Karena ia dapat membaca setiap nama file
keadaan di-pack menggunakan UPX. Ia Dan tak lupa, seperti halnya kebanyakan virus  Dengan kemampuannya yang dapat yang dieksekusi, dan juga caption dari program
diprogram menggunakan bahasa Visual Basic, lokal lain yang ingin pamer, ia juga memiliki mengubah-ubah icon sesuai keinginannya, yang sedang berjalan. Apabila ditemukan
dan dapat menyebar di lingkungan sistem file pesan-pesan dengan nama chasnah.htm, ini memberikan peluang yang besar bagi virus program yang mengancam kelangsungan
operasi berbasis Windows. yang disimpan pada direktori \Documents untuk dapat mengelabui sang korban. Seperti hidupnya, maka akan langsung ia close. Ini
and Settings\All Users\Application Data\. yang dilakukannya saat menginfeksi flash berlaku juga bagi program antivirus, karena
Teknik Infeksi Tak ketinggalan, direktori Windows pun disk, pada flash disk akan terdapat beberapa pada tubuhnya pun terdapat banyak sekali
 Saat dieksekusi, ia akan menanamkan file ia tempati. Pada direktori ini akan terdapat file baru dengan nama-nama yang menggoda string nama-nama program yang ia masukan
induk ke beberapa direktori yang akan dijadi- file induk lainnya, dengan nama albasya.exe, user untuk mengkliknya. Contohnya, Install_ daftar black list. Beberapa string tersebut
kan sebagai tempat tinggalnya. Seperti di root sca.exe, dan sitta.exe. Serta sebuah file teks Deep_Sea_Screensaver.exe, avg72free_435a seperti PCMAV, VAKSIN, MCAFF, NOR-
drive tempat sistem operasi berada, biasanya chasnah.ini, yang berisi tanggal dan waktu 20.exe, Install_winamp_full5.25_pro.exe, ten- MAN, KASPERS, dan masih banyak lagi.
C:\, dengan nama UserInit.exe, bitblt.exe, eksekusi virus ini. tunya dengan icon yang juga sesuai dengan Perlu diketahui, virus ini memanfaatkan
dan ntoskernel.exe. Pada lokasi \Documents Agar ia dapat aktif otomatis saat start nama file tersebut agar lebih meyakinkan. fungsi WMI (Windows Management Instru-
and Settings\%username%\Local Settings\Appli- Windows, ia pun akan menaruh beberapa mentation) untuk mencari dan membunuh
cation Data\, akan terdapat direktori dengan agennya pada direktori StartUp dengan nama Aksi Lainnya process yang ia inginkan. SRAP
nama %username%.task. Isi direktori tersebut OfficeLoader.bat dan start.exe. Jadi pada  Begitu virus me-
terdiri dari beberapa file induk dengan nama memory komputer terinfeksi, akan terdapat ngetahui bahwa ada
chasnah.exe, csrss.exe, lsass.exe, server.exe, banyak sekali process virus seperti chasnah. yang mencoba untuk
smss.exe, dan file msvbvm60.dll. exe, execute.exe, bitblt.exe, ntoskernel.exe. membunuh process-
Pada direktori yang sama juga terdapat Kesemua process virus tersebut memiliki nya, ia akan menam-
kumpulan icon yang dikeluarkan dari dalam kemampuan untuk saling menjaga satu sama pilkan pesan virus
tubuhnya, mulai dari icon file WinAmp, PDF, lain. Artinya jika ada process virus yang tidak dalam bentuk HTML
TXT, sampai icon program antivirus. Icon- aktif, maka ia akan mengeksekusinya lagi. pada browser, selan-
icon yang telah di-extract dari dalam tubuhnya jutnya komputer akan
itu digunakannya, agar ia dapat dengan leluasa Mengubah Registry di-logoff.
mengubah icon dirinya sendiri. Selanjutnya, di  Virus ini menambahkan item Run, bisa Virus ini juga mem-
\Documents and Settings\All Users\Application ditemukan pada key HKCU\Software\Microsoft\ buat item baru pada
Data\ juga akan terdapat beberapa file induk Windows\CurrentVersion\Run\ dengan nama Schedule Task Win-
lainnya, dengan nama seperti flash.exe, folder. Media Adapter, dan sittachasnahalbasya, yang dows dengan nama
exe, pdf.exe, txt.exe. File induk yang ada di diarahkan kepada file induk yang telah ia chasnah, yang akan
direktori ini merupakan file induk yang sudah buat sebelumnya. Nilai default dari UserInit aktif setiap hari pada
ia ubah icon-nya. File -file ini dijadikan sebagai dan AlternateShell juga diubah dengan pukul 20.30. Saat
file sumber, jika nanti ia ingin membuat file mengalihkan ke file induk virus. Parahnya schedule ini dieksekusi,
duplikat di harddisk ataupun flash disk. lagi, konfigurasi registry shell-extension tipe virus juga akan me-

01/2009 25

PC MAV.indd 25 24/12/2008 16:18:03


PCMAV 24 Virus Lokal

Membuat Virus dalam Sekejap

S
angatlah mudah membuat virus meng- Saat file Fast Firus Engine.exe dijalankan, \%WINDOWS%\%system32%\ akan terdapat Options juga diubah agar tidak menampilkan
gunakan Virus Generator. Virus Gene- maka pengguna akan dihadapkan pada sebuah file copy.pif, _default.pif, dan surif.bin. extension dan setiap file dengan attribut hidden.
rator merupakan program untuk dapat interface. Anda hanya disuruh mengisikan nama Selain itu, ia juga mengubah atau membuat Dan agar dapat aktif pada safe-mode, ia pun
membuat virus secara mudah dan instan. virus, nama pembuat, dan pesan-pesannya. file Oeminfo.ini yang merupakan bagian dari mengubah nilai dari item SafeBoot. Terakhir,
Bermula dari sampel sebuah virus yang lumayan Lalu dengan menekan tombol Generate, maka System Properties. Jadi apabila komputer Anda ia memanfaatkan registry Image File Execution
banyak dikirimkan oleh pembaca kepada kami. jadilah virus Anda. Cara kerja dari Generator terinfeksi oleh virus hasil generate dari FFE, Options, untuk memblok aplikasi berikut cmd.
PC Media Antivirus mengenalnya dengan nama tersebut sebenarnya sangat sederhana. Ia hanya maka pada System Properties akan terdapat exe, msconfig.exe, regedit.exe, dan taskmgr.exe.
Gen.FFE-Fajar, namun antivirus lain ada juga menambahkan data yang Anda masukkan tulisan “Generated by Fast Firus Engine”.
yang menyebutnya dengan nama Brontok. tadi ke bagian akhir file virus asli (data.ex_). Di direktori \%WINDOWS%\%System%\ Bagaimana Virus Menyebar?
D. Virus tersebut dibuat menggunakan Virus Nantinya informasi tersebut digunakan oleh akan terdapat beberapa file induk lagi yang  Saat user mencolokkan flash disk pada
Generator. virus dalam proses infeksi. menggunakan nama yang sama seperti file komputer yang terinfeksi, maka pada flash
system milik Windows, seperti csrss.exe, disk tersebut akan terdapat beberapa file
Fast Firus Engine (FFE) Bagaimana Virus Menginfeksi? winlogon.exe, lsass.exe, smss.exe, svchost.exe, baru, seperti explorer.exe, %virusname%.exe,
 Pembuat generator tersebut menamakan  Virus hasil ciptaan FFE juga di-compile dan winlogon.exe. Dan tak lupa, pada root msvbvm60.dll, desktop.ini, dan autorun.inf
program buatannya itu dengan nama Fast dengan metode Native Code. Lalu di-compress drive pun akan terdapat file dengan nama untuk mempermudahnya running. Juga ada
Firus Engine. Virus Generator ini dibuat menggunakan tELock agar ukurannya semakin “baca euy.txt” yang berisikan pesan–pesan dari file virus lainnya yang disimpan pada direktori
menggunakan bahasa Visual Basic, dan di- kecil. Virus ini memiliki ukuran tubuh asli si pembuat virus. Jadi pada saat membuat virus baru dengan nama Recycled yang berisikan
compress menggunakan packer tELock. Dalam sebesar 55.296 bytes. Saat virus kali pertama dengan menggunakan generator tersebut, file Firus.pif dan Folder.htt. Semua file virus
paketnya terdapat dua buah file, yakni Fast dieksekusi, ia akan membuat beberapa file maka pembuatnya akan disuguhkan beberapa tersebut dalam kondisi hidden.
Firus Engine.exe dan data.ex_. Fast Firus induk di beberapa lokasi. Seperti di direktori kotak input, seperti Author of the virus, Name
Engine.exe merupakan program utama dalam \%WINDOWS%\, akan terdapat file dengan of the virus, dan Messages. Nah, isi dari kotak Virus Beraksi
pembuatan virusnya, dan sementara file data. nama .exe, Win32.exe, activex.exe, dan messages ini yang nantinya ditampilkan pada  Untuk dapat bertahan hidup, setiap program
ex_ sebenarnya merupakan badan virus asli %virusname% (nama virus sesuai yang diisikan file “baca euy.txt” tersebut. yang tidak ia inginkan seperti tools atau
yang belum dimodifikasi. oleh sang pembuatnya pada generator). Di Setelah virus berhasil meng-copy-kan file program antivirus termasuk PCMAV akan
induknya ke dalam sistem tersebut, ia akan diblok. Sama seperti halnya data registry yang
menjalankan file induk tadi sehingga pada diubah, data mengenai program apa saja yang
memory akan terdapat beberapa process virus diblok olehnya juga terdapat dalam tubuhnya
yang namanya mirip dengan milik Windows, dalam kondisi terenkripsi.
seperti csrss.exe, winlogon.exe, lsass.exe, smss. Jadi, saat virus sudah stay di memory, ia akan
exe, svchost.exe, dan winlogon. exe. memonitor setiap program yang diakses oleh
user, yakni dengan membaca nama file dan juga
Mengubah Registry caption Window. Beberapa nama file antivirus
 Ia mengubah default value dari item Userinit, yang dicoba untuk dibloknya adalah nav.exe,
serta menambah item run baru dengan na- avgcc.exe, njeeves.exe, ccapps.exe, ccapp.exe,
ma present, Default dan %username%, agar kav.exe, nvcoas.exe, avp32.exe, dan masih
dapat running saat memulai Windows. Type banyak lagi yang lainnya. Termasuk beberapa
information file .exe juga diubah dari Appli- program setup atau installer juga tidak dapat
cation menjadi File Folder. Setting-an folder dijalankan pada komputer terinfeksi. SRAP

Virus TukulNdeso: Bisa AutoUpdate


Bagaimana Wujudnya? pada setiap folder yang ia temukan. juga diset untuk tidak menampilkan
 Telah hadir virus berbahasa VBScript file dengan attribute hidden, dan me-
dengan nama TukulNdeso yang diperkirakan Bantai Registry! nyembunyikan extension untuk bebe-
telah banyak menyebar. Varian pertama dari  Seperti yang terlihat pada function Bantai_ rapa file.
virus TukulNdeso yang kami miliki ukurannya Reg yang ada di source code virus tersebut, ia
sebesar 23.244 bytes dengan keadaan ter- melakukan cukup banyak perubahan pada Menyebar Agar “Terkenal”
enkripsi. Antivirus lain mengenal virus yang registry. Contohnya mengalihkan setiap aksi  Virus ini dapat menyebar melalui
menyerang operating system Windows ini eksekusi dari beberapa tipe extension .exe, beberapa perantara, seperti storage devices
dengan nama VBS/Lookoot. Pada sistem yang .lnk, .pif, agar sebelumnya menjalankan file contohnya flash disk, sharing directory,
masih bersih, icon file-nya masih berwujud kernel32dll.vbs seperti yang terlihat pada mIRC, dan e-mail. Pada mIRC, ia telah
seperti standar file .VBS biasa, namun apabila registry “C:\WINDOWS\smss.exe C:\WIN- membuat script untuk menarik minat
sistem tersebut telah terinfeksi oleh virus DOWS\kernel32dll.vbs “%1””. Item run baru lawan bicara untuk menjalankan virus
ini, maka setiap file VBS icon-nya berubah juga diciptakan, bernama “System” yang diarah- ini. Sementara pada e-mail, ia mencoba
menjadi icon file gambar. Biasanya ia hadir kan kepada file induk virus dan “svchost.exe” mengirimkan dirinya ke alamat yang
dengan double extension, misalkan tukul.jpg. yang mengarah kepada file pesan dari virus ini. ada pada address book Anda. Virus ini
vbs. Karena pada setting-an Windows default Jadi setiap memulai Windows, selain virusnya pun akan men-sharing setiap drive yang
tidak menampilkan extension, maka yang aktif, pesan dari sang virus pun akan muncul. terpasang di komputer Anda agar pengguna replace setiap kata “Anda” menjadi “Elo”,
tampak hanya tukul.jpg, jadi seolah-olah file Untuk menyamarkan dirinya, tipe dari lain di jaringan tergoda untuk mengaksesnya, “Saya” menjadi “Gua”, dan “Tidak” menjadi
tersebut adalah file gambar. file .VBS diubah dari “VBScript Script File” apalagi didukung dengan nama file seperti “Kagak”.
menjadi “Image File”, dan mengubah icon kembali_ke_laptop.jpg.vbs, JULIA PEREZ
Bagaimana Ia Menginfeksi? standar menjadi sebuah icon file gambar. NUDE.jpg.vbs, dan TUKUL BUGIL.jpg.vbs. Virus Defense
 Saat file virus ini dieksekusi, sebelumnya ia Gambar wallpaper Anda juga akan berganti  Ia memblokir beberapa situs seperti
akan mendekrip tubuhnya sendiri. Enkripsi menjadi “Prairie Wind.bmp”. Beberapa set- Automatic Update Friendster, Google, dan beberapa situs lainnya
yang digunakan sangat sederhana, yakni hanya ting-an Internet Explorer pun tidak luput  Ia akan memantau alamat ini http://geocities. dengan mengubah isi file hosts. Program
memajukan setiap huruf sebanyak 10 karakter. dari perhatiannya. Halaman default ia ubah com/tukul-ndeso0907/update.txt, jika terdapat yang mengandung kata-kata seperti anti, kill,
Virus ini akan membuat file induk dirinya pada menjadi ke \%Windows%\tukul.html. Jadi update-an yang lebih baru, maka akan di- hijack, reg, atau vir, juga akan diblok. Sebuah
direktori Windows dengan nama kernel32dll. saat Anda menjalankan Internet Explorer, download dan ditaruh pada direktori Windows kotak pesan berjudulkan “ANTIexe Manager”
vbs, tukul.jpg.vbs, dan kembali_ke_laptop. maka pesan dari virus ini yang kali pertama dengan nama update.sys, dan membandingkan juga akan muncul yang memberitahukan
vbs dengan attribut hidden. Cerdiknya, ia pun muncul. Background dari Toolbar Explorer versinya dengan yang sudah ada. Jika berbeda, bahwa akses tersebut telah diblokir oleh
meng-copy-kan file wscript.exe dengan nama pun ia ubah gambarnya. Dan satu lagi Title maka varian yang lama tersebut akan digantikan Administrator. Setelah menampilkan kotak
lain yang menyerupai file system Windows Internet Explorer ia ubah menjadi “TuKuL_ dengan yang baru itu. pesan tersebut, maka program yang akan kita
yakni smss.exe, dan menjalankan virusnya NDESO”. jalankan tadi akan dihapusnya.
melalui file ini. Untuk memperlemah pertahanan sistem Merusak Dokumen Untuk mengetahui apakah komputer telah
Pembuatnya sepertinya memang menyadari tersebut, virus ini pun melakukan pelumpuhan  Kenakalan virus ini tidak sampai di situ, terinfeksi, cukup mudah, lihat pada System
bahwa VBScript memang mudah untuk pada beberapa fasilitas Windows seperti karena ia akan mencari file Microsoft Word Properties. Nama pemilik komputer tersebut
dilumpuhkan, cukup dengan mematikan pro- System Restore, Command Prompt, Find, pada komputer Anda, setelah ditemukan ia akan diubah menjadi “TUKUL NDESO”,
cess wscript.exe di memory. Selain di direktori Folder Options, Run, Regedit, Task Manager, akan diam-diam memasukkan kata–kata se- dan organisasinya menjadi “tukul tur keliling
Windows, ia pun akan meng-copy-kannya dan klik-kanan (context menu). Folder Options perti “Tukul NDESO” dan mencoba me- dunia”. SRAP

26 01/2009

PC MAV.indd 26 24/12/2008 16:18:05


24 Virus Lokal PCMAV

GetRaw: Virus di dalam Virus

P
C Media Antivirus mengenal virus ini resource yang terdapat di dalam tubuh sang virus, terdapat file dengan nama Index.com. Dan di menampilkan extension setiap file, dan tidak
dengan nama GetRaw. Virus lokal yang dan ia pun cukup cerdik untuk menentukan direktori \Windows\Inf akan ada file dengan akan menampilkan file dengan atribut hidden.
satu ini dibuat menggunakan bahasa file induk mana yang akan ia extract dari nama modem.inf yang sebenarnya adalah file Ia juga menghilangkan menu “Hide protected
Visual Basic dengan besar ukuran tubuhnya dalam tubuh sang virus. Contohnya, untuk executable virus. Lalu, ia pun akan membuat operating system files (Recommended)” dari
42.496 bytes dalam keadaan terkompresi dengan file “Adobe Reader Speed Launch.exe”, ia akan file tiruan lainnya di Start Menu \Documents registry, jadi Anda tidak akan bisa menampilkan
UPX. Virus ini menyerang operating system meng-extract resource yang memiliki icon and Settings\All Users\Start Menu\Programs\ file-file system Windows. Selebihnya, program
Microsoft Windows. Icon yang digunakan Adobe Acrobat. Ini dilakukannya tentunya Accessories\Windows Explorer.exe, dan pada \ ini tidak mengunci apa-apa. Artinya, Anda
oleh virus ini mirip seperti icon milik program agar sang user tidak curiga. Documents and Settings\All Users\Start Menu\ memang masih dapat menjalankan program
WinAmp yang biasanya terasosiasi dengan file Tidak hanya itu, pada direktori \Program Programs\Games\Solitaire.exe. atau utility Windows seperti MsConfig,
.mp3. Beberapa antivirus lain mengenalnya Files\Adobe ia pun akan menaruh file “Adobe Ditambah lagi, ia akan menempatkan satu Regedit, Task Manager, ataupun Command
juga sebagai Ciluka. Virus tersebut memiliki Reader.exe”. Pada direktori \Documents and file induk pada \System Volume Information\_ Prompt.
sedikit informasi pada Version Information-nya. Settings\%username%\Templates\ juga akan restore{5BF8436B-A928-4855-4F90-
Anda bisa membuka properties file tersebut 0F42F2E55AA3}\RP0\A0000001.exe Bagaimana Ia Menyebar?
dengan mengklik kanan>properties. Lalu, jika dengan attribute hidden, dan Anda tidak  Ia akan mencoba untuk menginfeksi ke
Anda klik Product Name, maka akan muncul akan melihat string tersebut dengan mudah seluruh drive yang ada di dalam komputer
“W4Rt36”. pada tubuh file-nya karena terenkripsi. tersebut. Sama halnya juga untuk flash disk,
Direktori tersebut biasanya merupakan ia akan mencari folder atau bisa juga file mp3
Virus Resource tempat file System Restore berada. Inilah yang ada di dalam flash disk. Jika ada, maka
 Saat kali pertama aktif, ia akan mengeluarkan mengapa kami selalu menyarankan Anda ia akan meng-hidden-kan folder tersebut, dan
beberapa file induk dari dalam tubuhnya ke untuk selalu mematikan fasilitas System digantikan dengan file virus yang menyerupai
beberapa tempat di komputer korban. Secara Restore sebelum menjalankan atau folder. Selain itu, Anda juga akan menemukan
teknis, di dalam executable tersebut ia memiliki membersihkan virus, untuk menghindari file inti dari virusnya dengan nama USBDrivers
resource dengan nama CUSTOM yang terdiri agar komputer tidak terinfeksi ulang. pada drive flash disk Anda tersebut.
dari lima buah item di dalamnya. Kelima item
tersebut berjenis file executable dengan icon Enkripsi Ciri Virus
yang berbeda-beda. Ada yang mirip seperti file  Teknik enkripsi yang digunakan ada-  Di dalam tubuh virus ini terdapat kata–kata,
program Adobe Acrobat, Windows Explorer, lah dengan memajukan nilai karakter yakni “Center The 3ONK, T364L, INDONE-
Solitaire, Screensaver, dan Folder. dari suatu huruf. Namun, ia hanya me- SIA”. Pada komputer terinfeksi, Anda pun
nyandikan setiap karakter yang berupa akan menemukan sebuah menu tambahan
Bagaimana Cara Kerjanya? angka atau huruf dan tidak untuk selain jika Anda melakukan klik kanan pada sebuah
 Pada direktori Windows, akan ada sebuah file itu. objek yang berjenis direktori. Menu tersebut
induk dengan nama SMSS.EXE. Sementara di adalah “Windows Explorer”. Cara yang ia
direktori System32 akan terdapat file baru juga Infeksi Registry lakukan adalah dengan membuat item baru di
dengan nama Vista.scr dan Explorer.pif. Selain  Beberapa item Run dibuat dan di- registry pada key HKEY_LOCAL_MACHINE\
itu, lihatlah pada root drive operating system arahkan kepada file virus. Ia juga me- SOFTWARE\Classes\Directory\shell\Windows
Anda berada, biasanya C:, akan terdapat file ngeset screensaver dari komputer korban Explorer. Jika menu ini Anda klik, maka ia
dengan nama CilukBaa.exe dan Adobe Reader untuk mengarah ke salah satu file induk akan menjalankan salah satu file induk virus.
Speed Launch.exe. File induk ini berasal dari virus. Folder Options di-set untuk tidak SRAP

Virus Parents: Meng-encrypt Data Pornografi

V
irus yang dibuat menggunakan bahasa Windows Explorer di kolom Type. hal pornografi seperti yang banyak tersedia di Keluarga.jpg menjadi Parents_FotoKeluarga.
Visual Basic ini memiliki ukuran tubuh Folder Options pun menjadi target selan- Internet, seperti file 3gp, rm, dan .jpg. Yang jpg0,8408871.bmp.
sebesar 106.496 bytes, dan tidak di- jutnya. Ia menyembunyikan menu Folder ia lakukan adalah dengan mencari ke seluruh
compress sama sekali. Icon yang digunakannya Options dari Windows Explorer, dengan drive yang ada di komputer Anda file-file Bagaimana Ia Menyebar?
mirip dengan file teks atau Notepad. sebelumnya mengeset Folder Options untuk dengan extension tersebut. Jika ditemukan ia  Ia akan mencari drive apa saja yang terpasang
Pada saat kali pertama komputer terinfeksi, tidak menampilkan extension, dan file dengan akan meng-encrypt-nya sehingga file tersebut di komputer, termasuk flash disk, karena akan
ia akan menciptakan beberapa file induk pada attribut system. Untuk menambah tingkat tidak dapat dibuka. Enkripsi ini hanya di-copy-kan beberapa file virus pada root drive
direktori Windows dan System32 dengan pertahanan sang virus, ia pun menambahkan menggunakan instruksi XOR (Exclusive OR) tersebut dengan nama “Hr Vs M31.txt.exe”
nama Parents.exe, Parents.com, dan Parents. item DisableRegistryTools, DisableTaskMgr, dengan satu kunci, yakni string “Bajingan”. dan “Indahnya Kencani Mei.txt.exe”. Anda bisa
pif. Nantinya file tersebut yang akan dieksekusi dan DisableCMD pada key Policies di Registry. Ia akan meng-XOR-kan byte-per-byte dari melihat bahwa ada jarak spasi cukup banyak
kali pertama saat memulai Windows. Serta tak Ini berakibat, Anda tidak bisa dengan mudah plaintext atau teks/byte asli dengan kunci yang antara nama file dengan extension file yang
lupa sebuah file teks berisi pesan singkat dari menjalankan program Registry Editor, Task telah ia tetapkan agar menghasilkan ciphertext asli, ini merupakan trik lama yang banyak juga
sang pembuatnya dengan nama Parent@KR Manager, dan Command Prompt. atau teks/byte yang telah terenkripsi. digunakan oleh virus. Awas, jangan tertipu!
BvB.txt juga ada di direktori Windows. Namun dengan sedikit trik, kita sebenarnya Enkripsi ini memiliki kelemahan, karena
masih bisa masuk ke registry. Caranya pada saat ia meng-XOR-kan byte $00, maka Virus Beraksi
Mengubah File Type dengan meng-copy-kan file regedit.exe de- akan terlihat kunci enkripsinya. Selanjutnya,  Seperti yang telah sedikit disinggung sebe-
 Item autorun baru diciptakan di HKEY_ ngan nama sembarang, lalu jalankan file file yang telah ia enkrip akan diubah nama lumnya, virus ini menciptakan sebuah file teks
LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\ tersebut menggunakan user lain, misalnya file-nya dengan menambah awalan Parents_ yang berisi sedikit pesan dari sang pembuatnya.
Windows\CurrentVersion\Run\ dengan nama Administrator, melalui menu Run As yang dan dengan extension .bmp. Misalnya, Foto- Namun tidak hanya itu saja, karena saat virus
Servicex. Sebagai benteng pertahanan, dengan muncul ketika Anda mengklik kanan file aktif, komponen Timer
memanfaatkan Image File Execution Options tersebut. pada virus tersebut akan
ia mencoba memblokir program msconfig.exe User pun tidak bisa masuk ke safe mode mencocokkan waktu di
dan regedit.exe, dengan mengarahkan kepada karena beberapa key penting di Registry komputer Anda, apabi-
file Notepad.exe. Akibatnya, setiap Anda yang mengatur masalah Safe-Mode ini la menunjukkan pukul
mengeksekusi msconfig.exe ataupun regedit. telah dihapusnya. Jadi saat masuk dalam 12:10:00 atau 15:10:00,
exe, maka Windows malah akan membuka file modus Safe-Mode, komputer Anda akan ia akan menampilkan
tersebut dengan Notepad, jadi yang muncul menampilkan layar BSOD (Blue Screen kotak pesan lainnya. Dan
hanyalah karakter-karakter binary pada of the Death). pada 09:10:00, ia akan
Notepad Anda. Informasi pada System Properties juga meng-copy-kan setiap file
Beberapa konfigurasi file (shell extension) akan berubah apabila komputer Anda virus ke setiap drive. Juga
tipe tertentu pun ia ubah, di antaranya file telah terinfeksi. User Name akan diubah dengan memanfaatkan
dengan tipe REG, dengan type information menjadi “Parents”, dan User Organization registry, ia mengubah set-
seharusnya adalah Registration Entries diubah menjadi “HAP < HackerAntiPorn >”. ting-an halaman default
menjadi Parents-File. File 3GP diubah dari Internet Explorer An-
menjadi FileBajingan, file RM diubah menjadi Encryption da menjadi http://www.
FileBajingan2, dan terakhir file .EXE diubah  Seperti semboyannya yang “Hacker Anti sampoernafoundation.org.
dari Application menjadi Word Document. Porn” tersebut, ia pun akan memberantas Entah apa maksudnya.
Semua keanehan tersebut akan terlihat pada file-file yang biasanya digunakan untuk SRAP

01/2009 27

PC MAV.indd 27 24/12/2008 16:18:06


PCMAV 24 Virus Lokal

Virus Bergambar Kartun Jepang

W
indx atau dikenal juga dengan nama memang mirip dengan file milik Windows, baru lagi dengan nama .sysm atau ia namakan hanya membuat file Desktop.ini yang ia
Mysamurai ini dibuat dengan bahasa tapi file Windows yang asli adalah “explorer. sebagai System Mechanic. Kedua tipe file palsu tempatkan pada direktori Windows. File
Visual Basic. Diketahui ia telah exe” dan bukan “explore.exe”. tersebut menggunakan icon bergambar seperti Desktop.ini sebenarnya merupakan tipe
banyak menyebar. Tubuhnya di-compress network/jaringan dan installer yang diambil file bawaan Windows yang digunakan un-
menggunakan UPX dan memiliki ukuran Aktif Saat Screensaver Aktif dari aplikasi bawaan Windows, agar user tidak tuk menyimpan setting-an suatu folder. Ia
sebesar 92.544 untuk Windx.A, dan 88.446  Nilai default untuk HKEY_LOCAL_ terlalu curiga. memanipulasi file Desktop.ini agar dapat
untuk Windx.B. Berbeda dengan virus lokal MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Windows Untuk tipe file executable, Windows menampilan gambar sebagai wallpaper folder
lainnya, virus Windx tidak menggunakan NT\CurrentVersion\Winlogon\Shell ia ubah Explorer di-set agar tidak menampilkan bersangkutan, dengan mengisikan nilai un-
icon folder, tapi ia pun tidak menggunakan menjadi “Explorer.exe c:\windows\Explore. extension .EXE-nya, serta mengubah type tuk IconArea_Image yang ada pada Desktop.
icon apa-apa. Jadi, jika dilihat pada Windows exe”. Dengan penambahan parameter berupa Information dari Application menjadi Icon. ini dengan “x:\windows\system32\WindXP.
Explorer, yang tampak hanyalah nama file-nya c:\windows\Explore.exe ini, saat shell Explorer Anda akan merasakan perubahan ini pada ini” yang mana file ini merupakan salah satu
saja. dieksekusi, secara bersamaan Windows pun Windows Explorer. Selain metode di atas, file pendukung virus yang telah ia buat. File
akan menjalankan virusnya. Pada HKEY_ virus ini pun dapat aktif pada saat screensaver WindXP.ini sebenarnya merupakan file
File Induk di System LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\ aktif. Cara ini sudah banyak juga diterapkan GIF (Graphics Interchange Format) atau
 Pada saat virus aktif kali pertama pada sistem Windows\CurrentVersion\Run\, akan ada oleh virus-virus lain. Yakni, dengan mengubah file gambar, yang jika Anda bedah file induk
yang belum terinfeksi oleh virus ini, ia akan sebuah item baru dengan nama SysRes. nilai SCRNSAVE.EXE di registry menjadi virus, file gambar ini disimpan di bagian akhir
membuat file induk pada direktori System (\ SysRes ini diarahkan kepada file induk \Windows\System32\Windows 3D.scr, yang tubuhnya.
Windows\System\). File yang ada di direktori windows\system32\Restoration.msd. sebenarnya adalah file virus. Selain itu, nilai InfoTip di file Desktop.ini
ini antara lain adalah Ngsys.exe, runer.exe, Extension .MSD yang tidak lazim tersebut AlternateShell pada key SafeBoot di Registry akan menjadi “How are you %username%,
rvshost.exe, system31.exe, userint.exe, windxp. dapat aktif layaknya executable, karena juga diarahkan kepada file induknya yang berada nice to meet you!”. Di mana %user-name% di
exe, dan winzipt.exe. Tidak hanya itu, pada sebelumnya ia me-register tipe file baru di di \windows\system32\CommandPrompt.Sysm, sini merupakan nama user saat virus tersebut
direktori System32 (\Windows\System32\), registry dengan nama .msd yang ia namakan agar dapat jalan di safe-mode. Terakhir, folder aktif. Pesan ini akan muncul ketika Anda
Anda pun akan menemukan file pendukung Microsoft System Direct, dan sebuah tipe file Options di-set untuk tidak menampilkan file mengarahkan mouse sejenak tepat di atas
atau file induk lainnya dengan nama dengan atribut hidden dan system. folder Windows. Dan masih dengan bantuan
CommandPrompt.Sysm, NvMedia.sysm, file Desktop.ini, ia mengubah konfigurasi
odbcad32.dll, Restoration.msd, shareNet.msd, Folder Windows yang Memiliki CLSID di Desktop.ini yang ada di System32,
Windows 3D.scr, WindXP.ini, dan Desktop. Wallpaper jadi saat folder ini diakses yang muncul adalah
ini. File–file inilah yang biasanya aktif sebagai  Cara yang mudah untuk memasti- Control Panel.
process di memory. kan apakah komputer Anda terinfeksi
Selain di kedua direktori di atas, file induk oleh virus ini atau tidak adalah dengan Caesar Cipher
lainnya pun dapat Anda temukan pada masuk ke direktori Windows. Jika  Teknik enkripsi yang digunakan sangat
direktori StartUp dengan nama Adobe-Gama. wallpaper direktori ini menampilkan sederhana, yakni hanya menggunakan teknik
pif. File ini nantinya akan berjalan secara gambar berupa tokoh kartun Jepang sandi geser atau terkenal dengan nama Caesar
otomatis pada saat memulai Windows. Tidak yang dari beberapa laporan pembaca Cipher. Untuk mengenkripsi, ia hanya meng-
puas dengan file-file induk yang telah ia buat, menyebutnya sebagai Battosai, bisa geser maju satu karakter saja. Contohnya, kata
ia juga membuat sebuah file induk lagi pada dipastikan komputer Anda telah “PCMAV” menjadi “QD-NBW”. Jadi, untuk
direktori Windows dengan nama explore. terinfeksi oleh virus ini. mendekripsinya, tinggal memundurkan 1
exe. Ingat, jangan keliru dulu!. Kelihatannya Bagaimana ia melakukannya? Ia karakter, gampang, kan? SRAP

Virus Tati: Cara Lain Membuat Virus

U
ntuk berbuat kejahatan memang selalu napun, tanpa harus terinstal program Auto- Setelah dicoba, ternyata benar, program sud memerintahkan Windows Explorer untuk
ada jalan. Karena saat ini ditemukan HotKey. ini meminta password dari executable virus menyembunyikan extension dari setiap file.
virus lokal pertama yang dibuat meng- tersebut. Namun dengan meng-crack-nya,
gunakan program AutoHotKey. Apakah itu Virus Hasil AutoHotKey kami dapat dengan mudah mengetahui pass- Memantau Harddisk
AutoHotKey? Seperti yang dikutip dari situs  Ada satu virus lokal yang dibuat meng- word-nya, dan script asli virus tersebut pun  Seperti yang tertulis pada rutin CekHardDisk
pembuatnya (http://www.autohotkey.com), gunakan program AutoHotKey. Dikenal dapat terlihat. Dan dengan hanya mempelajari di script yang telah berhasil dibongkar, saat
Auto-HotKey merupakan sebuah program dengan nama virus Tati, begitulah PC Me- script yang ada, sangat memudahkan bagi virus ini aktif di memory, timer yang ada pada
automation, hotkeys, dan scripting yang dibuat dia Antivirus mengenalnya. Virus dengan kami untuk mengetahui apa yang diperbuat virus ini akan memeriksa setiap fixed drive
menggunakan bahasa C++, ia bersifat open penampilan mirip dengan icon folder stan- oleh virus tersebut. atau harddisk pada komputer terinfeksi dalam
source, dan diperuntukkan bagi operating system dar bawaan Windows ini, memiliki ukuran periode waktu 600.000 milliseconds atau sama
berbasis Windows. sebesar 202.263 bytes, dalam keadaan ter- Tati di Memory dengan 10 menit. Rutin ini nantinya akan
Dengan menggunakan program ini, kita kompresi menggunakan UPX. Memang,  Pada saat kali pertama virus ini menginfeksi, membuat tiga file pada drive tersebut dengan
dapat mengotomatisasi setiap pekerjaan yang script yang telah dikonversi dari file.ahk ke ia akan membuat file induk pada direktori nama autorun.inf dengan attribut hidden dan
sering kita lakukan sehari-hari. Berbagai .exe menggunakan program Ahk2Exe bawaan Windows dengan nama Tati.exe. Selanjutnya, system, tati.exe, dan tati.my.love.txt.
hal dapat dilakukan dengan menggunakan AutoHotKey, secara otomatis akan dikompres ia akan langsung memanggil file tersebut File autorun.inf merupakan file bantuan
program ini, mulai dari otomatisasi penekanan menggunakan UPX. sehingga di memory akan ada process virus agar virus ini dapat aktif otomatis pada saat
tombol keyboard, pergerakan atau penekanan Program ini pun memiliki fitur untuk dengan nama Tati.exe. Selain itu, file Tati.exe user mengakses drive tersebut. File tati.exe
tombol mouse, atau bahkan menggunakan memberikan password pada file executable, akan ada juga pada direktori StartUp, default- merupakan file induk virus. Dan terakhir, file
script untuk memperintahkan AutoHotKey dengan maksud agar tidak bisa di-decompile nya biasanya terletak di C:\Documents and tati.my.love.txt merupakan file teks yang berisi
mengerjakan suatu perintah. Saat membuat kembali menjadi .ahk, sepertinya yang akan Settings\%username%\StartMenu\Programs\ pesan dari si pembuat virus.
suatu project menggunakan AutoHotKey, file dilakukan oleh si pembuat virus Tati, karena Startup atau Anda dapat melihatnya juga pada
yang dihasilkan akan memiliki extension .ahk. tentunya dia tidak ingin virusnya dapat StartUp di Start Menu. Untuk selanjutnya, Menjadi .SCR
Bersamaan dengan paket program Auto- dengan mudah untuk dianalisis. Pada situsnya, virus akan aktif otomatis saat memulai Win-  Drive flash disk juga tidak luput dari
HotKey tersebut, tersedia juga program yang ada sebuah program dengan nama Exe2Ahk. dows. jangkauannya, dia akan membuat tiga file
dinamakan Ahk2Exe yang dapat mengonversi Dari namanya sudah bisa diterka, program ini seperti di atas. Dan ia juga akan membuat file
file project (.ahk) ke dalam executable. Artinya, untuk men-decompile file script AutoHotKey Sedikit Modifikasi Registry virus dengan nama yang menyerupai nama
script yang telah dibuat tadi nantinya bisa yang sudah menjadi executable (.exe) agar  Virus ini cukup cuek, karena ia hanya folder yang ada, dengan extension .scr atau
dijalankan secara langsung di komputer ma- kembali menjadi script (.ahk). memodifikasi dua item registry yang dikenal dengan Screen Saver.
menyangkut masalah Windows Explorer Sebaiknya ubah View dari Windows Explo-
atau Folder Options, yakni mengisikan nilai rer Anda menjadi Details, agar dapat dengan
0 pada HKEY_CUR-RENT_USER\Software\ mudah membedakan antara folder asli dan
Microsoft\Windows\CurrentVersion\Explorer\ virus Tati. Cukup dengan melihat kolom
Advanced\ShowSuperHidden agar Windows Type, jika folder asli, maka Type-nya berupa
Explorer tidak menampilkan file dengan File Folder. Dan lebih baik, Anda nonaktifkan
attribut hidden dan system. Dan mengisikan opsi “Hide extensions for known file types”
nilai 1 pada HKEY_CURRENT_USER\Soft- dan “Hide protected operating system files”
ware\Microsoft\Windows\CurrentVersion\ pada Folder Options dengan menghapus
Explorer\Advanced\HideFileExt, dengan mak- centangannya. SRAP

28 01/2009

PC MAV.indd 28 24/12/2008 16:18:08


24 Virus Lokal PCMAV

Stargate: Banjir File Ber-icon Folder


Duplikat

P
C Media Antivirus mengenali virus yang AlternateShell. Nilai dari item ini diarahkan “File Folder”, namun ia mengubahnya menjadi
satu ini dengan nama virus Stargate. kepada file induk yang ada di \WINDOWS\ “stargate”. Sementara untuk file .inf dan .exe,  Tidak membutuhkan waktu lama bagi Star-
Ia merupakan virus lokal yang dibuat st4rg4tE.exe. ia mengubah tipe information menjadi “File gate untuk beranak-pinak dalam komputer kor-
menggunakan Visual Basic, dan menggunakan Dengan memanfaatkan registry yang me- Folder”. ban. Karena hanya sesaat saja, virus ini sudah
icon mirip folder. Ukuran tubuhnya sebesar nyimpan setting-an Just-In-Time Debug- memakan banyak space harddisk di komputer
46.592 bytes, dalam kondisi di-pack meng- ging, virus ini mengubah nilai dari setting-an Blok Antivirus! korban. Karena ia akan membuat duplikat
gunakan UPX. tersebut yang diarahkan kepada file induk  Setiap program dengan nama file seper- dari setiap nama folder ataupun beberapa
Saat menginfeksi, ia meng-copy-kan dirinya \WINDOWS\sys-tem32\winlop.scr. Artinya, ti msconfig.exe, Avguard.exe, Winzip.exe, file yang ditemuinya, bahkan hingga ke Start
ke komputer korban, tepatnya di direktori saat terjadi crash pada suatu aplikasi, maka file Winrar.exe, attrib.exe, PCMAV-CLN.exe, Menu. Akibatnya, komputer akan dibanjiri
Windows dengan nama st4rg4tE.exe. Pada virus akan dijalankan. PCMAV-RTP.exe, killvb.exe, Zanda.exe, Zlh. dengan file ber-icon-kan folder. Virus ini pun
System32 juga ada file 4st4rg4tE.exe, materia. exe, Nvccf.exe, dan Nvcoas.exe, akan diblok. akan menguras resource dari processor, hingga
exe, ms-load.exe, dan winlop.scr. Serta di Shell Extension Ia melakukannya dengan cara menambahkan operating system ataupun aplikasi yang dijalankan
\%windows%\ime ada file bt.x.exe.  Virus ini hampir menginfeksi setiap celah yang nama-nama file tersebut pada registry akan terasa lama sekali.
ada. Buktinya, setting-an registry yang mengatur HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\
Auto Run masalah shell extension ia infeksi juga. Beberapa Microsoft\Windows NT\CurrentVersion\Image Infeksi Flash Disk
 Virus ini akan membuat item autorun baru extension yang diubah setting-nya adalah exe, File Execution Options\, dan HKEY_LOCAL_  Penyebaran utama virus ini masih me-
pada registry HKEY_CURRENT_USER\Soft- lnk, pif, bat, com, inf, vbs, ini, dan reg. Jadi, saat MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Windows\ ngutamakan media penyimpan data seperti
ware\Microsoft\Windows\Cur-rentVer sion\ Anda mengklik atau mengeksekusi file dengan CurrentVersion\Policies\Explorer\DisallowRun\. flash disk. Ia akan mencari pada komputer
Run\st4rg4tE,HKEY_CURRENT_USER\ extension itu, yang kali pertama dieksekusi oleh korban drive berupa removable drive, jika
Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\ Windows adalah virusnya sendiri, lalu oleh sang Restriction ditemukan, maka ia akan meng-copy-kan
Run\sys%username%, HKEY_LOCAL_MA- virus dialihkan menuju file asli.  Itu saja belum cukup. Stargate juga akan dirinya ke drive tersebut dengan nama DCIM.
CHINE\SOFTWARE\Microsoft\Windows\ Tapi sayangnya, sepertinya virus ini terkadang melakukan pemblokiran terhadap beberapa fitur exe, serta membuat file autorun.inf agar ia
CurrentVersion\Run\Logon%username%, gagal untuk mengalihkan kepada file aslinya. Windows yang dirasanya dapat mengancam dapat aktif otomatis ketika user mengakses
HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\ Akibatnya, saat mengeksekusi suatu program, kelangsungan hidup sang virus. Di antaranya drive tersebut. Selain menggunakan flash disk,
Microsoft\Windows\CurrentVersion\Run\System seolah–olah tidak terjadi apa-apa. Jadi, saat adalah mematikan Command Prompt, ia pun mencoba mencari sharing folder yang ada
Monitoring. Dan memanipulasi nilai Shell dan komputer terinfeksi oleh virus ini, hampir kita meniadakan fungsi Find/Search, mematikan di jaringan tempat komputer korban terhubung
UserInit default bawaan Windows yang ada tidak dapat menjalankan program–program yang Task Manager, Registry Editor, dan juga System untuk diinfeksi.
di HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\ ada.Tidak hanya itu, untuk lebih mempersulit Restore.Untuk setting-an Folder Options
Microsoft\Windows NT\CurrentVersion\Winlo- korbannya, ia pun mengubah default icon pun ia ubah, yakni dengan menyembunyikan Pesan Virus
gon. dari registry terhadap file–file setiap extension dari file yang  Untuk memberitahukan akan kehadirannya,
Agar terlebih dahulu mengarah kepada file dengan extension txt, jpeg, dikenalnya, dan menyembun- virus ini membuat file pada direktori Windows
induk virus yang sebelumnya, telah ia tanam- mpeg, mp3, dll, exe, dan yikan setiap file dengan attri- dengan nama St4rgt.html, lalu ia mengubah
kan pada direktori System32 dengan nama inf. Jadi, semua file dengan but hidden dan system. Dan nilai dari HKEY_CURRENT_USER\Software\
msload.exe dan 4st4rg4tE.exe. Untuk dapat extension ini akan ber-icon- jika sang user memaksa untuk Microsoft\Internet Explorer\Main\Start Page agar
aktif pada mode safe-mode, virus ini pun kan mirip folder. Semakin mengubahnya melalui menu menuju ke file tersebut. Ini mengakibatkan,
membuat/memanipulasi item AlternateShell di sulit membedakannya, bukan? Folder Options, dengan sigap saat user mengakses Internet Explorer, maka
registry pada key HKEY_LOCAL_MACHINE\ Type Information dari sebuah sang virus akan men-shutdown halaman pertama yang muncul adalah isi dari
SYSTEM\CurrentControlSet\Control\SafeBoot\ directory seharusnya berupa komputernya. file St4rgt.html. SRAP

VBScript Virus Generator

Flash Disk

V
irus generator untuk virus jenis VBScript program tersebut.
ini dikenal dengan Vir.VBS Generator. Pada tubuh virus tersebut, ia memiliki prosedur Menu Find/Search dan Folder Options
PCMAV mengenalnya sebagai Gen. “SerangDrive(Lokasi)”, yakni sang virus akan juga dihilangkan, dengan sebelumnya
VirVBS. Dibuat menggunakan Visual Basic. mencoba menyerang beberapa drive mulai dari ia mengeset Folder Options untuk
Ukuran dari program tersebut cukup kecil, drive C hingga G. Jika drive tersebut terdapat tidak menampilkan file dengan attri-
sekitar 64.512 bytes dalam keadaan terkompresi di komputer Anda dan dapat ditulisi, ia akan but hidden dan system, dan tidak
menggunakan UPX. Generator ini mengklaim membuat copy-an atas dirinya pada drive menampilkan extension yang dikenal
dirinya dapat menghasilkan virus yang tersebut. Folder root, Folder II (Up), Folder Windows. Terdapat pula opsi “Disable
memiliki beberapa kemampuan, mulai dari III (Up). Merge Reg”, “Disable Install Inf”, dan
teknik stealth, encryption, time-bomb, hingga Maksudnya, virus ini akan meng-copy-kan “Disable Edit Vbs”.
polymorphic. dirinya ke root folder, subfolder satu tingkat
Virus generator ini memiliki user interface di bawahnya, dan subfolder dua tingkat di Polymorphic
yang terbilang simpel. Pengguna akan di- bawahnya, My Documents, Nethood, Win-  Perlu diketahui, jika rutin virus ini
suguhkan beberapa opsi atau pengaturan. Mulai dows. Virus ini memerintahkan untuk me- dilihat dengan Notepad misalkan,
dari pengaturan nama virus, nama file induk nyerang direktori My Documents, Nethood, sehingga tidak terlihat pada explorer. pada bagian atas source code atau tubuh virus
virus, lokasi penyebaran, penyamaran, dan juga dan Windows. Juga dengan menggunakan akan terdapat string “Rem Sega3971486091”.
pertahanan. Hanya cukup memilih opsi yang nama file yang telah diset sebelumnya. Stealth Kata Sega di sini merupakan nama virus, dan
diinginkan dengan cara mencentangnya, lalu  Ia dapat menyamarkan diri dengan meng- ini akan tergantung pada apa nama virus yang
menekan tombol Create, tak lama kemudian Recent Folder gunakan icon dari dokumen lain. Pada dibuat saat itu, sementara angka numerik
virus baru akan tercipta. Ya, hanya semudah  Ini akan menyerang folder Recent atau program Virus Generator ini terdapat opsi di belakangnya merupakan bilangan acak.
itu membuatnya. folder yang berisi shortcut yang mengarah “Penyamaran icon VBS” dengan pilihan Seperti itulah polymorphic yang dimaksud oleh
kepada dokumen yang terakhir dibuka. Yang extension, antara lain doc, xls, ppt, rar, zip, rtf, pembuatnya.
Lokasi Penyebaran dilakukan virus ini, ia akan membuat short- mp3, jpg, gif, dan bmp. Misalkan yang dipilih
 Beberapa lokasi penyebaran, di antaranya cut atas dirinya pada folder Recent, jadi saat adalah doc, nantinya icon file vbs akan seperti Encryption
adalah flash disk, drive, folder root, Folder Anda membuka menu Documents (Start file doc. Tidak hanya itu, type information  Enkripsi yang digunakan adalah sandi ge-
II (Up), Folder III (Up), My Documents, > Documents) akan terdapat shortcut yang untuk file vbs juga diubah dari VBScript Script ser atau Caesar Cipher yang digunakannya,
Nethood, Windows, dan Recent Folder. File mengarah kepada file virus. File menjadi Microsoft Word Document, dan ditambah dengan teknik reverse atau membalik
induk utama ia tempatkan pada direktori mengeset NeverShowExt agar extension asli kata/kalimatnya. Misalkan string“WScript.
Application Data (C:\Documents and Set- Duplikat File tidak ditampilkan oleh Explorer. Shell” akan menjadi “mmfi T/uqjsdTX”.
tings\%username%\Application Data), dan  Pembuat virus dapat menentukan extension
Favorites (C:\Documents and Settings\%user- file mana saja yang akan diserang, di antaranya Restriction Time-Bomb
name%\Favorites) dengan nama file yang doc, xls, ppt, rtf, rar, zip, mp3, pdf, jpg, gif,  Generator ini memiliki opsi untuk memblokir  Jika pembuatnya mengeset tanggal bom
telah diset oleh pembuatnya sebelumnya. bmp, docx, xlsx, dan pptx. Apabila ditemukan program atau fitur Windows yang tidak waktu, maka di tanggal tersebut user akan sulit
Lalu membuat item Run baru di Registry file dengan extension yang dipilihnya itu, maka dikehendaki, seperti Task Manager, Registry untuk login, karena virus secara terus-menerus
HKCU\Software\Microsoft\Windows\ virus itu akan membuat duplikat dengan nama Editor, MsConfig, Command Prompt, dan memanggil perintah logoff dan shutdown.
CurrentVersion\Run\%NamaFileInduk% yang sama dengan file yang ditemukannya itu, Attrib. Nanti, saat user mengakses program Dan semua file dokumen yang baru dibuka
agar dapat aktif otomatis pada saat kali hanya saja ia memiliki extension .vbs. Dan file tersebut, yang muncul malah Notepad berisi oleh user akan dihapus dengan cara membaca
pertama memulai Windows. aslinya akan diberi attribut hidden dan system bahasa binary yang merupakan isi dari file Recent folder. SRAP

01/2009 29

PC MAV.indd 29 24/12/2008 16:18:10


PCMAV 24 Virus Lokal

XFly: Ganti Icon .exe

D
ikenal dengan nama XFly, dibuat meng- re \Microsoft\Windows\CurrentVersion\Run. ada pada resource OCX pada
gunakan Visual Basic, dan memiliki Beberapa extension pun ia ubah default direktori System32 dengan
ukuran sebesar 143.360 bytes tanpa di- open-nya agar mengarah kepada file induk di nama avg.ico, word.ico, rmb5.
compress. Saat virus mulai beraksi, ia membuat c:\WINDOWS\r4m83.exe. Extension yang ia ico, mp3.ico, jpg.ico, dan
file induk pada drive C dan D (jika ada), ubah tersebut adalah .LNK, .PIF, .BAT, dan folder.ico. Dari namanya, pas-
tepatnya ia akan membuat folder baru pada .COM. ti Anda sudah bisa mengira
drive C:\soulfly dan D:\soulfly, serta menaruh tampilan icon tersebut seperti
beberapa file induknya pada folder tersebut. File Restriksi Registry apa. Dan dia akan mengubah
induk lainnya ditempatkan pada root drive C  Beberapa item baru ditambahkan, seperti resource icon pada bebera-
dengan nama yang tak lazim, yakni MSNTLR. NoFolderOptions, NoFind, NoRun, Disable- pa file executable induknya,
DYS, MSFLC.FYS, MSDLF.HHS, PSK.FLY, TaskMgr, dan DisableCMD yang maksudnya menggunakan icon yang baru
dan satu lagi bernama fadly_keren.ocx. Serta adalah untuk tidak memperbolehkan user yang telah ia extract.
membuat file dengan nama mediaplayer.exe untuk mengakses menu Folder Options,
dan rj.html pada folder startup Windows. Search/Find, Run, Task Manager, Command Berkembang Biak
Ia pun tak lupa membuat back-up terhadap Prompt, dan System Restore. Folder Options  Pada flash disk yang terserang
file MSVBVM60.DLL pada direktori C:\WIN- juga diset untuk tidak menampilkan file virus ini akan terdapat file baru
DOWS\System dengan nama MSVBVM60. dengan attribut hidden dan system, serta dengan nama New Folder.exe,
DLL, dan rambe.dat. Setelah file induk berhasil menyembunyikan extension dari setiap file dengan icon folder, dan sebuah
disebar, tugas selanjutnya adalah memanggil yang dikenal. file dengan nama autorun.inf. Tidak hanya menampilkan layar hitam berisi pesan dari si
beberapa file induk tersebut, jadi memory pun lewat flash disk, sharing folder yang aktif yang pembuat virus, dan selama layar hitam ini
akan dipenuhi dengan process dari sang virus. Register Extension Baru memiliki akses write juga diinfeksi. Dan untuk muncul, sang user tidak akan bisa berbuat
Ini sangat membuat kerja processor bertambah  XFly ini menciptakan file executable dengan menarik perhatian user, virus ini akan membuat apa–apa.
berat dan akan sangat terasa, saat menjalankan nama yang tak lazim, namun bisa dieksekusi. file dengan nama berbau pornografi. Pada komputer terinfeksi, caption Internet
beberapa aplikasi secara bersamaan. Itu bisa dilakukan karena sebelumnya ia Explorer, berubah menjadi “..:: x-fly ::..”,
telah me-register extension baru yang telah ia Menghapus File dengan default page yang mengarah pada
Banyak AutoRun tentukan, seperti .DYS, .FYS, .HHS, dan .FLY  Saat user mencolokkan flash disk, virus file “C:\Documents and Settings\All Users\
 Yang dilakukan oleh virus ini untuk dapat pada registry HKEY_CLASSES_ROOT, dan ini dengan segera akan mencari file dengan Start Menu\Programs\Startup\rj.html” yang
running otomatis saat memulai Windows, baik mengesetnya sedemikian rupa agar dikenali extension .MPG, .WMV, .AVI, .JPG, .SCR, merupakan file pesan virus. File ini pun
normal maupun safe-mode memang dibilang layaknya file executable. .ZIP, dan .RAR. Apabila ditemukan, ma- akan dijalankan otomatis pada saat memulai
cukup berlebihan. Bayangkan, ia membuat ka ia akan menghapus file tersebut, dan Windows, karena berada pada folder StartUp.
lebih dari 20 item Run baru di registry. Yang Menyamar Berganti Icon menggantikannya dengan file virus dengan Selain itu, sebuah file pesan virus dengan
pertama, ia akan memanipulasi nilai default  Agar selalu dapat mengelabui korbannya, nama yang hampir sama. nama x-fly.html pun akan terlihat jelas pada
dari Userinit, Shell, System, dan AlternateShell virus ini memiliki kemampuan untuk meng- desktop, tepatnya berada pada C:\Documents
untuk diarahkan kepada file virus. ubah resource icon dirinya. Jika executable virus Pesan Virus and Settings\All Users\Desktop\x-fly.html. Dan
Selebihnya, ia membuat beberapa item run ini dibedah, pada section resource akan terdapat  Jika ada aplikasi yang caption atau class-nya setiap waktu menunjukkan pukul 12:30, 16:00,
lainnya pada key HKEY_LOCAL_MACHINE\ resource dengan nama OCX. Resource OCX ini mengandung string seperti PROCESS, SETUP, atau 20:00, virus ini juga akan menampilkan
Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\ berisi kumpulan icon yang akan digunakannya RESOURCE HACKER, HEX WORKSHOP, layar hitam yang berisi pesan dari si pembuat
Run dan HKEY_CUR-RENT_USER\Softwa- nanti. Virus ini akan meng-extract icon yang HIJACKTHIS, atau KILLBOX, ia akan segera virus. SRAP

Amburadul: Menghapus File Video

V
irus ini dapat menghapus koleksi video Virus Aktif file, seperti Setup.exe, Install.exe, procexp. file log bernama Amburadul_List.txt yang bisa
Anda. Ia juga melancarkan serangan  Di memory akan terdapat process virus exe, msconfi g.exe, wscript.exe dan nama file ditemukan pada direktori X:\WINDOWS\
ke beberapa situs. Bagaimanakah aksi dengan nama menyerupai process atau ser- virus lain, seperti kspoold.exe, HokageFile. Temp.
selanjutnya? Virus yang dibuat menggunakan vices di Windows, seperti csrss.exe, lsass.exe, exe, dan KakashiHatake.exe. Amburadul juga
Visual Basic ini, PC Media Antivirus sudah services.exe, smss.exe, winlogon.exe, dan memanipulasi value HKLM\SOFTWARE\ Aksi Virus
mengenali beberapa varian dari virus ini, yang ~Paraysutki_VM_Community~, yang jika Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\  Memang banyak hal yang dilakukan virus
sebenarnya tidak terlalu banyak perbedaan pada dilihat menggunakan program seperti Pro- System\EnableLUA dengan mengubah nilainya ini. Saat aktif, ia akan melancarkan beberapa
masing-masing variannya. Ia memiliki ukuran cess Explorer akan terlihat perbedaannya, menjadi 0, yang mungkin maksudnya adalah perintah yang mengarah kepada DDoS attack
file sekitar 50-an Kb, dalam keadaan ter-compress karena virus ini menggunakan icon seperti file untuk mematikan fasilitas security UAC (User (distributed denial-of-service attack). Perintah
menggunakan UPX yang di-scrambled. gambar. Ia juga melakukan serentetan perintah Account Control) di Windows Vista. Dan ia tersebut berupa ping dengan request packet yang
Beberapa antivirus lain mengenali virus taskkill untuk menutup secara paksa beberapa juga merusak setting-an registry untuk safe- besar yang dilancarkan kepada situs duniasex.
ini sebagai virus Autorun. Virus yang meng- process virus lain, antivirus, dan aplikasi lain mode, agar user tidak bisa masuk ke modus safe- com, data0.net, dan rasasayang.com.my. Selain
gunakan lambang mirip icon default untuk seperti misalnya kspoold.exe, tati.exe, wscript. mode. itu, virus ini diketahui juga dapat mengubah
file gambar (.JPG) ini masih menggunakan exe, winamp.exe, dan firefox.exe. headerexecutable dirinya. Pada offset $4D, vi-
media penyimpan data seperti flash disk Menghapus Data rus ini akan menuliskan jam saat itu.
untuk penyebarannya. Tapi itu bukan berarti Autorun di Registry  Virus ini akan mencari file dengan extension
menghambat populasinya, karena buktinya  Agar dapat running otomatis, ia mengubah nilai seperti .JPEG, .BMP, .PNG, .GIF, .TIFF, Pesan Pembuat Virus
yang kami temukan di lapangan, virus ini me- default dari HKLM\SOFTWARE\Microsoft\ .TIF, dan .3GP, untuk disembunyikan dan  Dan terakhir, seperti sebuah standar
mang sudah menyebar luas di Indonesia. Windows NT\CurrentVersion\Winlogon\Shell, digantikan dengan nama file yang hampir operation procedure bagi virus-virus, Ambu-
juga pada key HKLM\SOFTWARE\Microsoft\ sama. Dan mencari file dengan extension .AVI, radul juga memiliki pesan yang ingin
Nama File Induk Windows\CurrentVersion\Run, dengan penam- .MP4, .WMV, .MPG, .MPEG, .VBS, dan disampaikan. Pada komputer terinfeksi, virus
 Saat kali pertama aktif, ia akan membuat bahan item run baru dengan nama UpDaTer, .EML, yang tanpa ragu akan dihapus setiap ini akan menampilkan pesan pada caption
file induk pada C:\Windows\System32\ WinDOwsUPdate, ViSulaBaCis, BaRloNd- ia menemukannya. Di varian tertentu, setiap Internet Explorer yang bertuliskan “++++ Hey,
~A~m~B~u~R~a~D~u~L~²\. Isinya beberapa DiLhep, dan RealTimeProtector yang diarah- file yang disembunyikan atau dihilangkan Hokage/babon (Anbu*Team*Sampit), Is this
file induk yang diberi nama mirip dengan nama- kan kepada setiap file induknya. akan dicatat, dan disimpannya pada sebuah My places, Wanna start a War ++++”. SRAP
nama file system dari Windows, seperti csrss.
exe, lsass.exe, services.exe, smss.exe, winlogon. Restriksi Registry
exe, dan ~Paraysutki_VM_Community~ yang  Ia men-setting Folder Options untuk tidak
kesemuanya memiliki attribut hidden dan menampilkan file dengan attribut hidden dan
system. system, serta tidak menampilkan extension un-
Dan ia juga menggunakan nama-nama yang tuk file yang dikenali oleh Windows. Opsi
menarik perhatian user saat membuat file tiruan, “Hide protected operating system files (Recom-
seperti contohnya Friendster Community. mended)” pun hilang dari Folder Options. Se-
exe, J3MbataN K4HaYan.exe, MyImages. lebihnya seperti, System Restore, menu Find,
exe, PaLMa.exe, dan beberapa nama yang Registry Editor dan Command Prompt juga ia
berbau pornografi. Saat file-file virus tersebut blok.
dijalankan, yang muncul hanyalah sebuah Ia juga memanipulasi Image File Execution
jendela preview yang kosong tanpa gambar. Options untuk memblokir beberapa nama

30 01/2009

PC MAV.indd 30 24/12/2008 16:18:12


24 Virus Lokal PCMAV

VBScript Ganas Infeksi Dokumen

T
ren virus jenis VBScript memang belum rus berhasil di-decrypt, tepat di bagian atas pada direktori My Documents. File yang akan terinfeksi dijalankan, virus ini akan terlebih
selesai. Dikenal oleh PC Media Antivirus source script tersebut terlihat beberapa string diinfeksi oleh virus ini adalah file-file dengan dahulu meng-extract file dokumen yang
sebagai Repvblik.vbs, yang juga virus comment yang bertuliskan seperti “Repvblik extension DOC, XLS, PPT, PPS, dan RTF, terdapat pada tubuhnya pada current directory,
lokal. Teknologi yang diusung lain daripada Ver 2.0 ^_^!”, dan juga beberapa pesan yang yang pasti sudah tidak asing lagi di mata Anda. lalu menjalankan kembali dirinya, dan seolah-
virus VBScript biasanya. Ukuran asli file virus ia sampaikan. Semua alur penginfeksiannya bisa dipelajari olah tidak terjadi apa-apa.
yang menyebar dalam lingkungan Windows ini jelas, dengan membaca rutin fungsi yang ia
sebesar 5915 bytes. Sekilas, jika dilihat secara Pesan beri nama explore_folder_and_infect_file yang Manipulasi Registry
visual menggunakan Notepad, jenis virus yang  Saat virus dieksekusi, sebuah file induk akan terdapat pada tubuhnya. Cara yang ia lakukan  Virus Repvblik ini pun akan dengan cerdik
memiliki extension. ditempatkan pada direktori StartUp dengan sebenarnya sangatlah sederhana, ia akan mencoba untuk mengubah default icon dari
nama Repvblik.vbs. Bersamaan dengan itu mencari di direktori My Documents file-file setiap file VBS agar menggunakan icon
Enkripsi pula, ia akan menciptakan direktori baru pada dengan extension tersebut, termasuk ke dalam Microsoft Word. Serta mengubah file type-nya
 VBS ini hadir dalam kondisi terenkripsi. drive C:\ dengan nama Repvblik. Di dalam subdirektori. Jika ia menemukannya, maka menjadi “Microsoft Word Document”, dan
Bisa diketahui pada saat dibuka, karena direktori tersebut, ada sebuah file teks dengan dengan sigap ia akan menginfeksinya. menghilangkan tampilan extension .VBS pada
yang muncul hanya karakter aneh. Jika lebih nama Repvblik.txt yang merupakan pesan Dengan sebelumnya ia pun telah menghapus Windows Explorer, dengan menambahkan
teliti, di bagian paling atas terdapat string dari sang pembuat virus. Tidak hanya di situ isi dari folder Recent yang berisi data file-file item NeverShowExt pada key VBSFile di
“RPVBLK=True” atau “RPVBLK=False”. Ini saja, karena di setiap direktori tingkat pertama yang terakhir kali dibuka. Caranya meng- Registry Windows. Tentunya jika sudah begini,
merupakan pengenal untuk membedakan an- yang ia temukan pun pasti akan terdapat file infeksi adalah dengan cara meng-append file user awam tidak akan bisa membedakan antara
tara file induk dan file yang terinfeksi. Repvblik.txt. dokumen yang akan diinfeksi di bagian bawah file asli dengan file virus.
Di bagian bawah terdapat rutin yang biasa tubuh sang virus. Jadi, apabila Anda memiliki
disebut sebagai decryptor yang tentunya dapat Infeksi Dokumen! file dengan nama misalkan Skripsi.doc, maka Rename MP3
terbaca. Enkripsi yang ia lakukan hanyalah  Setelah file induk berhasil dibuat, ia pun virus ini akan membaca keseluruhan isi  Tidak hanya menginfeksi dokumen, ia
permainan karakter saja, biasa dikenal de- segera melancarkan jurus pamungkas, yakni dari file tersebut, lalu ditaruhnya isi dari file pun mulai mengerjai file musik MP3 koleksi
ngan Caesar Cipher. Saat seluruh tubuh vi- menginfeksi dokumen Anda yang terdapat dokumen itu di bagian paling bawah tubuh Anda. Setiap file MP3 yang ia temukan, akan
sang virus, dan memberikan tanda berupa di-rename olehnya. Yang ia lakukan adalah
string “RPVBLK=False” di bagian awal tubuh menambahkan string “Repvblik_” di depan
sang virus, yang artinya virus tersebut sudah nama file MP3 yang akan ia kerjai.
menginfeksi file. Ini biasa juga dilakukan oleh
virus lain yang memiliki kemampuan injeksi, Flash Disk
agar file yang sudah diinfeksi tidak diinfeksi  Berhati–hatilah jika menemukan file dengan
lagi. File yang sudah diinfeksi namanya akan nama-nama seperti “I am So Sorry.txt.vbs”,”SMS
menjadi Skripsi.doc.vbs. Dan file dokumen Gratis via GPRS.txt.vbs”,”Indonesian and
yang asli pun akan dihapusnya. Tentu saja, their corruption!! .txt.vbs”,”Never be touched!!
kini file dokumen Anda sudah menjadi file .txt.vbs”,”Make U lofty.txt.vbs”,”Thank U
VBScript, yang sudah tentu tidak bisa dibuka Ly.txt.vbs”,”The Power of Midwife.txt.vbs”,
dengan Microsoft Word. Namun Anda tidak dan atau “NenekSihir and her Secrets.txt.
perlu bingung, biarkan PCMAV melakukan vbs” pada perangkat removable disk Anda. Itu
tugasnya mengembalikan dokumen Anda ke adalah nama file yang biasa ia gunakan untuk
keadaan seperti semula. Nanti pada saat file menyebar. SRAP

GODHAM: INFEKSI FILE .DOC & .JPG

P
C Media Antivirus mengenalinya secara otomatis akan dieksekusi. Selain itu
sebagai Godham. Virus yang diciptakan ada beberapa file baru lainnya, Mercedez
menggunakan Visual Basic ini memiliki Benz.exe, Mellysa.exe, dan Kawasaki.exe yang
ukuran file sekitar 260 Kb tanpa di-compress. menggunakan icon seperti file gambar.
Virus yang didapat atas kiriman beberapa
orang pembaca ini menggunakan icon seperti Comments
file gambar, namun terkadang ia pun dapat  Untuk mengetahui apakah file Anda ter-
berubah icon menjadi mirip seperti file doku- infeksi oleh virus Godham atau tidak adalah
men Microsoft Word, atau berubah menjadi dengan cara melihat Properties dari file
mirip seperti folder. tersebut (Klik kanan file > Properties). Pada
Beberapa antivirus luar mengenali virus ini file induk atau file yang terinfeksi, di bagian
dengan nama Autorun.File Induk Virus. Saat Version > Comments > Value berisi “Thank’s
virus kali pertama aktif, ia akan membuat try is program is fun “GODHAM””.
file induk pada direktori Windows dengan
nama Twunk33.exe, nòteepad.exe, regèedit. Infeksi File
exe dengan icon mirip folder. Dia pun  Virus ini juga dapat menginfeksi file .DOC
menciptakan sebuah direktori baru pada \ dan JPG sehingga file yang terinfeksi tidak dapat
WINDOWS\system32\ dengan nama Pchelp dibuka dengan aplikasi yang bersangkutan.
yang berisikan file dengan nama SvcHelp. Teknik yang ia lakukan hanyalah append biasa
Exe. atau lebih tepatnya menambahkan di akhir file
virus. Jadi, seluruh isi file korban ditaruhnya
Sedikit Utak-atik Registry di bagian bawah file virus. Virus tersebut juga
 Selanjutnya, ia akan membuat item Run baru memberikan penanda batas atas dan batas bawah,
di registry agar ia dapat running otomatis. Nama mengenai letak atau posisi file asli yang ada pada
item Run baru yang ia buat adalah NotepadRun tubuhnya itu dengan string “02RjFekDi±Akhir”
dan RegeditRun. Ia pun mengubah nilai default di awal, dan “01RjFekDi±Awalm” di akhir.
dari shell winlogon. Selain pembuatan item Saat file .DOC terinfeksi dijalankan, maka vi-
autorun, ia juga mengeset folder options untuk rus tersebut akan lebih dahulu mengaktifkan
tidak menampilkan file dengan attribut hidden setiap program yang sedang running. Apabila Autorun Flash Disk dirinya, lalu meng-extract file asli pada direktori
dan system, serta tidak menampilkan extension ada program yang tidak ia inginkan, dengan  Virus ini menciptakan file autorun.inf dan yang sama, setelah itu menjalankan file aslinya
dari file yang dikenal oleh Windows. Hanya segera akan dia beri tanda dengan blok segi file induk dengan nama Booting.com pada seolah–olah tidak terjadi apa–apa.
itu saja, dan setiap fungsi Windows ataupun empat dengan caption “Ilegal Program”, root drive, keduanya ber-attribut hidden. Beberapa user awam yang tidak menyadari
fitur-fiturnya masih dapat diakses. lalu beberapa saat kemudian virus tersebut Guna file autorun.inf tidak lain adalah un- file dokumennya terinfeksi, karena file DOC
akan mencoba men-terminate aplikasi yang tuk mempermudah virus tersebut dalam yang tidak bisa dibuka, dan walaupun dipaksa
Stay Resident dianggapnya membahayakan tersebut, yang menyebarkan diri. Karena, apabila flash disk dibuka dari Microsoft Word misalnya, file
 Saat virus aktif di memory, maka akan caption-nya mengandung string antivirus, task terinfeksi dimasukkan ke dalam komputer tersebut tidak akan bisa dibaca dengan baik,
terdapat process virus yang merujuk kepada file manager, process viewer, registry editor, dan yang masih bersih, lalu user mengklik dua malah akan muncul window “File Conversion”.
induk virus. Dan ia pun akan terus memonitor process explorer. kali drive flash disk bervirus tersebut, virus SRAP

01/2009 31

PC MAV.indd 31 24/12/2008 16:18:14


PCMAV 24 Virus Lokal

SmsLucu: Jangan Di-download!

F
ile yang berasal dari salah satu situs Penginfeksian drive ini dilakukannya terus- ditampilkan jika menit yang ditunjukkan saat AM, diganti menjadi Cinta, sedangkan PM
hosting file di Internet ini sangat diyakini menerus dalam interval waktu 10 ms. itu habis dibagi 5. Sebenarnya di balik itu, diganti menjadi Luka.
merupakan virus. PC Media Antivirus banyak sekali pesan lain yang ia sampaikan. Virus ini tidak hanya men-disable folder
mengenalinya sebagai SmsLucu. Virus ini Pertahanan Diri Sebagai contoh, ketika user melakukan copy- options, namun juga men-setting-nya untuk
menggunakan icon mirip icon file teks Note-  Apabila ada aplikasi yang caption-nya me- paste terhadap suatu teks, pada saat Anda tidak menampilkan file dengan attribut
pad. Ia dibuat menggunakan Visual Basic, ngandung string berikut “Task, vir, av, safe, paste-kan, teks yang muncul bukanlah teks hidden, serta menyembunyikan extension file
dengan ukuran tubuhnya sebesar 73.728 bytes, process, spy”, maka akan segera ia tutup. yang Anda copy-kan tadi, melainkan teks yang yang dikenal oleh Windows. Dan yang lebih
tanpa di-compress. Untuk memudahkan dalam Beberapa fitur atau program internal Windows berisi pesan cinta. menjengkelkan lagi, virus ini memiliki rutin
mengenali virus ini, bisa dilihat pada File juga di-disable seperti display setting, regedit, yang akan memonitor posisi cursor mouse.
Properties-nya, di bagian Version Information, command prompt, serta meniadakan menu Penampakan di Mana-mana Apabila, pointer cursor berada pada sebuah
akan terdapat kata–kata seperti “buat cinta” run, control panel, find/search, dan turn off  Cobalah lihat pada tampilan Windows komponen Edit Box misalnya, maka akan ia
pada description-nya atau “sms_Lucu” pada atau shutdown. Anda, dimulai dari tampilan desktop. Lihatlah disable, berubah warna menjadi grayed-out.
Internal Name. icon My Documents dan Recycle Bin, berubah Ini juga berlaku pada komponen Button, dan
Pesan Cinta menjadi lambang hati berwarna merah yang lagi caption-nya ia ubah menjadi “cinta..!!”, ini
Autorun Virus  Pesan bertemakan cinta ia tampilkan pada diambil dari salah satu icon milik games pun terkadang terjadi pada caption aplikasi.
 Saat file virus dijalankan kali pertama, ia akan browser default, misalnya Internet Explorer, Hearts, yakni mshearts.exe. Lalu, tombol start.
meng-copy-kan dirinya ke direktori System32 dan pada Notepad. Atau jika Anda ingin Tombol ini berubah nama menjadi tombol Data Hilang?
untuk dijadikan sebagai file induk, dengan melihatnya, pesan tersebut juga bisa Anda te- cinta. Lalu menu akan dipangkas oleh virus ini,  Jika merasa data Anda hilang karena virus
menggunakan nama seperti megaria.exe dan mukan pada root direktori pada drive C: dengan yang terlihat hanyalah Programs, Documents, ini. Lebih baik Anda periksa drive C. Karena
system_usd.exe. Lalu, ia menghubungkan nama 22-11-05.html. Pesan tersebut juga akan Settings, Help and Support, dan Log Off, seperti yang dikatakan oleh sang pembuat
file induk tersebut dengan registry agar da- beberapa bagian se- virus dalam pesan singkatnya yang muncul
pat running otomatis saat kali pertama men- perti Search, Run, pada browser, “Jangan Pernah Format
jalankan komputer. dan Turn Off telah Komputermu, Semua File Yang Hilang Aku
Cara yang ia lakukan adalah dengan dihilangkan. Lalu, jika Pindah Ke Drive C”. Memang, virus ini
mengubah nilai default dari item Shell. Ia Anda mengklik Start diketahui dapat memindahkan berkas Anda ke
juga mengubah konfigurasi untuk beberapa -> Programs, akan drive C, tepatnya pada direktori Windows.
extension file, seperti .doc, .htm, .html, .jpg, terlihat bahwa menu File yang ia pindahkan adalah file bertipe
.mhtml, .mp3, .pdf, .ppt, .rtf, .txt, .url, dan Accessories berubah DOC, XLS, PPT, RTF, MP3, JPG, GIF,
.xls agar aplikasi default untuk membukanya nama menjadi “Aku ICO, BMP, MPG, HTM, TXT, JAVA, PDF,
mengarah kepada file virus tersebut. Virus ini Masih Sayank Kamu”, ZIP, RAR, 3GP, HTML, dan PHP. Misalkan,
pun terkadang menciptakan direktori baru Entertainment ber- file dokumen Anda bernama Skripsi.doc,
bernama maria, yang berisi file maya.exe dan ubah menjadi “cinta_ maka pada direktori Windows akan ber-
folder.htt. luka@yahoo.com”, nama system32Skripsi.doc. Dugaannya ini
dan lain sebagainya. merupakan bug dari virusnya sendiri. Mung-
Menyebar Pada jam atau pe- kin maksud sang pembuatnya, ia ingin
 Ia akan membuat file autorun.inf dan maya. nunjuk waktu di po- memindahkan file tersebut pada direktori
exe pada setiap root drive yang dapat ditulisi, jok kanan bawah layar System32, namun salah karena kurang slash
artinya ia pun melakukannya pada flash disk. monitor Anda. Waktu “\”. SRAP

Ada File Recycle.bin pada Flash Disk Anda?

V
irus VBScript kembali menyerang. Four- Dan diyakini, ia dibuat atau dirilis pada 17 Rutin Decryptor dari file .DLL. Dan yang terakhir, menghapus
TwoOne.vbs, nama yang dikenali oleh April 2008, ini diketahui dari file pesan yang  Virus yang menyerang operating system command edit dari file VBS (kanan file .VBS
PC Media Antivirus. Hadir dengan ia ciptakan. Windows ini juga diketahui menggunakan > Edit).
empat buah file dengan nama masing-masing teknik enkripsi. Sebagian dari tubuhnya telah
adalah Recycle.bin, Recycle.vbs, autorun.inf, Tinggal di System32 ia enkripsi untuk melindungi string-string Time Bomb
dan Google.jpg. Kesemuanya dengan attribut  Ia membuat beberapa file induk dan di dalamnya, seperti string untuk nama file  Ia juga memiliki bom waktu yang telah
System, Hidden, dan Read Only. Recycle.bin pendukungnya, seperti four2one.vbs dan induk, key registry yang ia ubah, dan isi file ia rancang. Sebelumnya, ia telah membuat
memiliki ukuran file sebesar 18.858 bytes. File Fortuna.dll yang merupakan file inti. Dan pendukung lainnya yang akan ia buat. Enkripsi file localdate.dll, jadi saat virus ini berja-
ini merupakan file paling utama di antara file explorer.vbs, google.htm, serta google.jpg yang yakni me-reverse kalimat yang akan dienkripsi, lan, secara real-time ia akan meng-compare
lainnya. merupakan file pendukung. Kesemua file virus lalu menggeser setiap karakter dengan ditam- tanggal saat ini (date*1+421000000.0421)
Jika dilihat sekilas, nama yang ia gunakan tersebut berada pada direktori \Windows\ bah satu. Jadi, untuk men-decrypt-nya cukup dan tanggal yang telah ia catat sebelumnya
cukup untuk membuat user lengah, karena System32, dan memiliki attribut System, membalikkan lagi algoritmanya. Sebagai con- (date*1+421000014.0421). Apabila selisih di
mungkin dipikirnya hanyalah bagian dari Hidden, dan Read Only. Ia pun membuat copy- toh, pada tubuhnya terdapat string “tvsjw/ antaranya lebih dari 0, maka virus ini akan
Recycle Bin milik Windows. Triknya terlihat an file pesannya pada root drive C: dengan nama fop3svpg” yang setelah di-decrypt akan menjalankan rutin bom waktunya. Beberapa
sederhana, namun terbukti masih ampuh. dan file attribut yang sama, yakni google.htm menjadi “four2one.virus”. hal yang ia lakukan adalah seperti mengubah
File selanjutnya Recycle.vbs yang memiliki dan google.jpg. Dan sebuah file berisi kalkulasi default Start Page dari Internet Explorer
ukuran file sebesar 872 bytes. File ini yang tanggal saat kali pertama virus menyebar di Stealth dengan Registry yang diarahkan ke file C:\Google.htm yang
akan bertugas memanggil file inti, Recycle. komputer tersebut, disimpannya di direktori  Ia melakukan beberapa perubahan pada merupakan file pesannya. Lalu mengubah
bin. Lalu, ada file autorun.inf dengan ukuran Windows dengan nama localdate.dll. Setelah Registry. Sebuah registry value baru dengan default command dari context menu, saat
96 bytes yang bertugas untuk membuat drive dapat aktif di memory, secara terus menerus ia nama Microsoft System akan ia buat pada key klik kanan Folder > Explorer, yang akan
yang ia infeksi memiliki fungsi Autorun, untuk akan memeriksa komputer Anda untuk mencari HKEY_LOCAL_MACHINE\Software\Mic- diarahkan kepada file virus. Serta mengubah
memudahkan penyebaran virus itu sendiri. drive yang dapat ia infeksi, begitu seterusnya. rosoft\Windows\CurrentVersion\Run\ untuk default screen saver menjadi 3D Text dengan
dapat running otomatis. Ia pun menambahkan tulisan “i’m four2one ver 2.0”. Mengubah
atau mengubah registry value NoFolderOptions MouseSensitivity menjadi 1 dan MouseSpeed
dan DisableTaskmgr untuk memblok Folder menjadi 0.
Options dan Task Manager. Folder Options Saat Anda mengklik kanan suatu drive atau
pun di-set untuk tidak menampilkan file folder, akan muncul sebuah menu tambahan
Hidden. menu yang bertuliskan “%username%’s
Pada registry Image File Execution Op- Please look at Me”. Jika menu ini diklik,
tions, ia juga mengeset agar saat user akan muncul Internet Explorer yang berisi
menjalankan regedit.exe atau msconfi g.exe, pesan dari si pembuat virus. Atau jika menit
yang akan muncul adalah notepad.exe. Dan di komputer Anda menunjukan menit ke 9,
untuk mendukung aksi penyamarannya, ia 19, 29, 39, 49, atau 59, ia juga akan kembali
mengubah type information file .VBS dari menampilkan pesannya pada Internet
“VBScript Script File” menjadi “Application Explorer. Dan jika ia aktif di tanggal 5 dan
Extension”. Extension untuk file tipe ini juga di atas jam 12, ia akan membuat script yang
disembunyikan. Ia juga mengubah default icon berisi “shutdown.exe -s -t 0” yang akan men-
untuk file .VBS agar menyerupai default icon shutdown komputer Anda saat itu juga. SRAP

32 01/2009

PC MAV.indd 32 24/12/2008 16:18:16


24 Virus Lokal PCMAV

Hati-hati! Virgear Menghapus Semua MP3!

V
irgear dibuat menggunakan Visual Basic. yang ada pada Windows Vista. Walaupun Autorun.inf dan Winamps.exe dengan attribut belakang extension tersebut, namun tidak
Yang akan coba dibahas kali ini adalah sebenarnya, virus ini tidak dapat berjalan mulus hidden dan system. terlihat. Selanjutnya, Anda ubah tampilan
varian Virgear.A yang memiliki ukuran di Vista pada user account selain administrator, Selain itu, sebuah direktori baru dengan nama Windows Explorer ke modus Details (View ->
sebesar 16.896 bytes, dan di-pack menggunakan tentu saja karena terbentur masalah privillege My Music 2008 juga akan diciptakan, pada Details), di bagian Type akan terlihat tipe dari
UPX. Ia menggunakan icon yang mirip dengan yang lebih ketat dibandingkan operating system direktori tersebut, akan berisi banyak sekali file tersebut. File MP3 yang asli memiliki Type
file .MP3 milik aplikasi WinAmp. sebelumnya, terkecuali memang Anda dengan file MP3 palsu yang sebenarnya merupakan contohnya seperti “MPEG Layer 3 Audio File”,
Ia akan meng-copy-kan beberapa file yang sengaja menjalankan dengan perintah “Run as virus itu sendiri. Nama yang ia gunakan seperti “MP3 Format Sound”, atau sejenisnya. Jika
merupakan duplikat dari dirinya ke direktori administrator”. Agnes_Monica_-_Matahariku__Ost._Jelita_ Type nya adalah Application, bisa dipastikan
yang ia beri nama system. Direktori ini terletak .mp3 ,.exe, Dewiq_feat_Kaka_-_BeTe.mp3, itu adalah virus.
di bawah direktori System32 milik Windows. Matikan Virus Lain .exe, dan masih banyak lagi yang lainnya. Dan Selain itu, lihat juga tampilan dari file
Pada direktori tersebut akan terdapat beberapa Ia mencoba untuk mematikan virus lain nama-nama ini yang selalu di-update di setiap tersebut. Apabila file yang Anda curigai
file dengan nama VirGear.exe, smss.exe, dengan menggunakan bantuan Registry Image varian barunya. memiliki jumlah spasi yang sangat banyak
Gazette.exe, Gazerock.exe, dan Nugen.exe. File Execution Options. Nama file virus yang Jika Anda lebih teliti, terdapat beberapa terutama di bagian akhir, Anda juga harus
Direktori system dan kelima file tersebut ber- dikenalinya seperti kspoold.exe, HokageFile.exe, kejanggalan pada nama file tersebut. Con- waspada, karena bisa jadi diakhir spasi yang
attribut hidden dan system. Lalu, kelima file itu atau HOKAGE4.exe. Ada juga beberapa nama tohnya pada virus ini, terdapat tanda titik segitu banyak terdapat extension asli virus yang
akan ia jalankan. program seperti Setup.exe, Install.exe, msiexec. setelah ekstensi, misalkan “Agnes Monica. sebenarnya, misalkan seperti yang dilakukan
Untuk dapat aktif otomatis, ia membuat exe, regedit.exe, dan termasuk PCMAV-CLN. mp3.”. Tanda titik tersebut mengisyaratkan oleh virus ini “Dewiq_feat_Kaka_-_BeTe.
beberapa item baru di Registry Run dengan exe dan PCMAV-RTP.exe, yang jika user bahwa sebenarnya terdapat extension asli di mp3 [%spasi yang sangat banyak%] ,.exe”.
nama seperti Winamps, Nullsoft, JetAudio, mengakses program ter- Terlihat bahwa extension asli file
CoolEditV2, dan AdobeAudition. Nama sebut akan diblok. Dan tersebut adalah EXE (executable),
yang dibuat memang terlihat mirip dengan untuk menghalau user un- dan bukanlah MP3.
nama beberapa aplikasi multimedia. Saat tuk masuk dalam modus
user menjalankan file virus, ia akan mencoba safe-mode, ia menghapus Cari dan Hapus!
untuk membuka file Clock.avi yang secara setting-an yang berkaitan Parahnya, virus ini mencari ke setiap
default terletak pada direktori Windows untuk Safe-Mode di Registry. penjuru drive akan keberadaan
dijalankan pada Windows Media Player. Pada file MP3. Jika ia menemukannya,
rutin virusnya terlihat bahwa fungsi ini akan Timer Penyebaran maka akan langsung ia hapus,
diaktifkan apabila virus dijalankan bukan pada Timer yang ia namakan dan digantikan dengan file virus
direktori induknya, yakni system. Penyebaran yang ada di dengan nama yang hampir mirip
tubuhnya di-set interval se- dengan nama file aslinya. Jadi,
Matikan UAC besar 60000 ms. Timer ini file MP3 Anda yang asli memang
Ia mengeset folder options untuk tidak bertugas untuk membuat benar–benar dihapus oleh virus ini
menampilkan file hidden dan system, serta file induk dan menyebarkan tanpa ampun. Dan sedihnya lagi,
menyembunyikan setiap extension yang di- diri ke setiap drive yang ia hal ini tidak ia lakukan hanya pada
kenali oleh Windows. Fungsi Windows lainnya temukan, termasuk Remote file MP3 saja, melainkan juga pada
seperti System Restore dan Find/Search juga Drive. Pada saat menyerang, file .3GP, .AVI, .RM, .WMV,
ia disable. Selain itu, ia pun mencoba untuk ia akan menciptakan dua .ASF, .MPG, .MPEG, dan .MP4.
mematikan UAC (User Account Control) buah file baru dengan nama SRAP

Bungas.vbs: Menyembunyikan Decryptor

M
emiliki ukuran file sebesar 7222 bytes. coba menangkap isi dari file tersebut dan
Dikenal oleh PC Media Antivirus benar seperti yang diduga, isinya merupakan
sebagai Bungas.vbs. Jikalau virus rutin decryptor.
VBScript dienkripsi, pada tubuhnya biasanya File berisi sebuah function yang ia namakan
kita dapat melihat source code rutin decryptor- MPC, yang tak lain adalah function untuk
nya. Namun terlihat dari virus ini, sepertinya melakukan deskripsi. Teknik yang ia gunakan
sang pembuatnya mencoba sebisa mungkin sederhana saja, pertama dia akan mendapatkan
untuk menyembunyikan decryptor dari nilai ordinal karakter per karakter, pada Visual
virusnya. Basic instruksinya dikenal dengan nama
Asc. Yang kedua, nilai tersebut lalu di-mod
Tubuh Terenkripsi (modulus, fungsi numeric sisa pembagian)
 Saat kali pertama membuka jeroan dengan 2, jika hasil mod habis dibagi dengan
virus ini, terlihat sekilas string–string yang nol, maka geser karakter ke kiri sebanyak 1,
dienkripsi. Bagaimana mengetahuinya? misalkan C menjadi B, dan sebaliknya. Autorun Beberapa program lain pun tidak dapat
VBScript biasanya merupakan teks murni, Setelah semua karakter ter-decrypt,  File statistics.bgs dan Molin.bgs yang dijalankan, seperti rstrui.exe, msconfig.exe,
jika Anda melihat terdapat karakter–karakter terakhir ia akan melakukan string reverse, bertugas melakukan infeksi. Pertama, virus notepad.exe, wordpad.exe, agentsvr.exe, dan
ASCII aneh, kemungkinan besar VBScript yakni membalikan string tersebut untuk tersebut akan membuat file induk pada winword.exe dengan memanfaatkan registry
tersebut dienkrispi. Lalu, bagaimana cara mendapatkan string asal. File Strukdat. direktori Windows dengan nama bungas.vbs Image File Execution Options. Jika user
mendapatkan plaintext (keadaan sebelum bgs yang merupakan decryptor tersebut, dan Virusmaker.bat. Selain itu, pada direktori mencoba menjalankan program yang diblok
terenkripsi)? Kebanyakan virus VBScript setelah di-extract akan langsung ia execute, Temp user, C:\Documents and Settings\ oleh virus tersebut, yang terjadi adalah muncul
(VBS) yang menggunakan teknik enkripsi jadi rutin utama tubuh virus tersebut %username%\Local Settings\Temp, juga akan kotak Command Prompt yang berisi pesan
yang kami miliki, juga akan terdapat rutin dapat memanfaatkan rutin decryptor-nya, ada 3 file virus lainnya, yakni Bungas.vbs, “Bungas Operating System”, yang tentunya
dekripsi pada tubuhnya. Namun kalau dilihat pada VBScript hal tersebut memang dapat Virusmaker.bat, dan Virusmaker.bgs. Kesemua dibuat oleh si pembuat virus. Dan selanjutnya,
sekilas dari virus ini, kita tidak akan melihat dilakukan. Cara yang ia gunakan memang file tersebut ber-attribut hidden, read-only, dan program yang dituju tidak dapat diakses.
rutin decryptor-nya. Bagaimana bisa? ribet, tapi cukup untuk sedikit mengelabui system. Jadi, pada setting-an Windows default
Secara visual, jika dilihat di baris bagian pendeteksian beberapa antivirus. tidak akan terlihat. Agar aktif otomatis, ia Infeksi Flash Drive
tengah source code tersebut terdapat beberapa masuk ke registry dengan mengubah nilai  Pada flash disk terinfeksi akan ada nama file
string yang ditulis terbalik seperti penggalan Membelah Diri Shell, dan mencoba membuat item Run random yang menggunakan kombinasi dari
berikut ini “))1,I,nillA(diM(csA=orplA”, yang  Ada dua file lainnya yang di-extract dari baru pada HKEY_CURRENT_USER\Soft- Tanggal+Bulan+Tahun, misalkan 29112008.
jika dibalik akan menjadi seperti ini “Alpro= dalam tubuhnya, yakni statistics.bgs, 2656 ware\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Run vbs, dan file autorun.inf. Pada virus ini,
Asc(Mid(Allin,I,1))”. Terlihat sepertinya ini bytes, dan Molin.bgs yang memiliki ukuran dengan nama bungas. autorun.inf didesain menggunakan field “shell\
merupakan permainan karakter, kemungkinan sebesar 3413 bytes. Kedua file tersebut Properties\command”. Jadi, saat user mengklik
bagian dari rutin decryptor. Untuk mencoba sudah dalam kondisi ter-decrypt. Di kedua Restriction kanan drive terinfeksi, dan memilih Properties,
membuktikannya, maka file virus tersebut kami file tersebutlah sebenarnya inti dari virus  Ia melumpuhkan dan men-disable beberapa virusnya akan aktif. Dan seperti yang terlihat
jalankan. Dengan sekejap, setelah dijalankan, tersebut. Intinya, pada file virus utama, tidak fungsi Windows. Mulai dari Regedit, Task pada source code-nya, virus tersebut juga akan
ia membuat sebuah file baru dengan nama ditemukan atau mencirikan adanya rutin yang Manager, dan Folder Options. Setting- mencoba mendapatkan sharing object yang ada
Strukdat.bgs, tak lama kemudian file tersebut membahayakan, dan lagi pada file virus utama an Folder Options juga ia set untuk tidak pada jaringan setempat, jika berhasil, ia akan
dihapus kembali olehnya. Untuk itu, kami kebanyakan string dalam keadaan terenkripsi. menampilkan file attribut hidden dan system. meng-copy-kan file bungas.vbs. SRAP

01/2009 33

PC MAV.indd 33 24/12/2008 16:18:18


Windows Vista Tip & Trik

Inilah Definisinya! Windows Vista 5 Untuk menonaktifkan autoplay hanya pada jenis removable disk, Anda
dapat memilih pilihan Take No Action pada pilihan Software and
Games, Pictures, Video Files, Audio Files dan Mixed Content.
Mematikan Autoplay Klik Save.
 Autoplay
Sebuah fitur yang terdapat pada
sistem operasi Microsoft Windows
Untuk mencegah virus berjalan secara otomatis ketika removable disk
dengan tujuan mempermudah, dan
disambungkan ke komputer, Anda harus mematikan autoplay pada media
mempercepat akses media input yang
tertentu terlebih dahulu. Ada banyak cara untuk mematikan autoplay pada
dikoneksikan ke komputer. Ketika
flash disk atau apapun media yang digunakan. Bisa dari registry ataupun
fitur Autoplay diaktifkan, ketika user group policy.
memasukkan CD, flash disk, dan se-
bagainya, maka konten pada media Tip berikut adalah cara mematikan
tersebut akan dibaca secara otomatis, Autoplay paling mudah dari User Interface
dan user dihadapkan dengan pilihan Vista:
menu untuk membuka konten tersebut.

1Klik tombol Start, dan pilih icon


Control Panel.

2dialogKlik menu Play CDs or other media


automatically untuk membuka kotak
Autoplay.

3Hapus tanda centang pada menu Use AutoPlay for all media and
devices untuk men-disable seluruh media input.

6gpedit.msc
Cara lain untuk mematikan autoplay
adalah dengan mengetikkan perintah
pada kolom Start-Start
Search.

 Extension
Akhiran pada nama sebuah file compu-
ter yang diaplikasikan untuk memberi
7Telusuri menu Administrative Templates-Windows Component-
Autoplay policies.

definisi dari format file tersebut. Pada


sejumlah sistem operasi, adanya
extension file adalah sebuah keharusan.
4andUntuk mengaktifkan autoplay pada media tertentu seperti Audio CD atau
DVD Movie, Anda harus menjaga pilihan Use AutoPlay for all media
devices tetap dicentang dan kemudian memilih setting yang spesifik dari
File tanpa extension yang benar tidak drop down menu.
akan dikenali oleh system, dan karena
itu tidak akan bisa dibuka. Beberapa
sistem operasi seperti DOS dan OS/2
membatasi panjang extension pada file
hanya sampai tiga karakter. Ada pula 8 Klik ganda menu Turn off Auto-
play pada panel kanan untuk
membuka jendela Properties.
beberapa sistem operasi, seperti RISC
OS, yang tidak menggunakan extension
file sama sekali.

 Firewall
Aplikasi yang mengendalikan traffic
Internet dari dan ke sebuah komputer,
mengizinkan atau melarang
komunikasi dari komputer personal
ke jaringan dengan alasan keamanan.
Serta mengawasi dan memblok
9Aktifkan opsi Enabled. Klik OK.
peranti lunak yang mencurigakan.
Cara kerja firewall adalah dengan
menyediakan informasi ke user Windows Vista 4Klik tab View pada jendela Fol-
der Options.
tentang aplikasi, dan server tujuan Memunculkan Extension File
yang berusaha melakukan koneksi
dengan komputer.
Pada Windows Vista, dilakukan banyak penyederhanaan tampilan. Salah
 Removable Disk satunya adalah menyembunyikan file extension pada file yang dieksplorasi
Merujuk pada media penyimpanan data di Windows Explorer, dengan tujuan membuat tampilan terlihat lebih bersih
portabel yang dapat dikoneksikan ke dan rapi. Namun konfigurasi semacam ini juga memiliki risiko, karena
komputer, dan dicabut kembali tanpa adanya kemungkinan virus yang menyamar dengan menggunakan icon
membahayakan data di dalamya. Sebagai folder atau notepad.
koneksi, biasanya menggunakan port
USB atau drive yang dipasang pada Untuk tetap memunculkan extension
komputer. Contohnya antara lain adalah file, Anda dapat menggunakan tip-tip
flash disk, floppy disk, flash memory,
dan lain sebagainya.
berikut ini:
5known
Hilangkan tanda centang pada
pilihan Hide Extensions for

 System Health Report


1 Buka Windows Explorer dengan
menekan tombol + pada key-
file types. Klik OK.

Sebuah tool yang disertakan dalam


sistem operasi Windows Vista. Me-
board Anda.
6Buka sembarang folder pada Windows Explorer, dan perhatikan bahwa
semua extension file telah tampil.
miliki kemampuan diagnosis kon-
disi sistem, dan menyediakan solusi
2 Klik pada tombol Organize pada
folder Explorer, dan kemudian
pilih Folder and Search Options.
untuk mengatasi kesehatan sistem
yang bermasalah. System health
Report mengumpulkan informasi dari
Performance and Reability Monitor,
dan menjumlahkan input yang dite-
3memunculkan
Atau dengan cara menekan tom-
bol pada keyboard untuk
menu sementara,
rimanya ke dalam sebuah laporan dan pilih menu Tools-Folder
yang berisi status sistem tersebut. Options.

34 01/2009

Tip & Trik.indd 34 24/12/2008 16:18:37


Tip & Trik Windows Vista

Windows Vista 4 Sebuah icon shortcut akan


tampil di desktop Anda.
Klik kanan pada icon, dan
10 Untuk mematikan firewall dengan cepat, ulangi langkah
1-8 dengan mengganti lokasi menjadi netsh firewall
set opmode disable untuk membuat shortcut Disable
Membuat Shortcut Firewall pilih Properties. Firewall.

Tidak dapat dipungkiri bagi Anda yang hobi berselancar di


dunia maya, firewall adalah sebuah perlindungan dasar untuk
mencegah serangan dari Internet memasuki komputer Anda.
Komputer tanpa firewall, sama saja seperti rumah tanpa pagar
yang memungkinkan spyware dan trojan dari luar leluasa 5bawah
Klik tombol Advanced
yang terdapat di bagian
tab Shortcut.
menerobos masuk.

Namun ada kalanya Anda harus mematikan firewall sementara,


misalnya ketika melakukan troubleshooting jaringan. Ketimbang
mengulangi sejumlah langkah berliku untuk mengaktifkan,
dan mematikannya. Sebaiknya,
Anda membuat shortcut yang
cepat dan praktis seperti berikut
ini. 6yangCentang opsi Run as admi-
nistrator pada layar baru
11
Anda.
Kini, kedua shortcut firewall yang apik dan fungsional
telah tampil di desktop

muncul. Klik OK.

1 Klik kanan pada desktop, dan


pilih menu New-Shortcut
dari context menu yang muncul. 7dengan
Agar shortcut ini mudah dikenali,
Anda dapat mengganti icon default
mengklik pada tombol Change

2enable
Ketik perintah netsh
firewall set opmode
Icon.

pada kotak lokasi


shortcut. Klik Next untuk
melanjutkan.
8berikut
Anda dapat menemukan icon firewall
yang cocok dengan mengetik perintah
ini pada kolom yang tersedia:
%SystemRoot%\system32\imageres.

3 Beri nama yang sesuai


pada layar berikutnya yang
dll.

muncul. Misalnya Enable


Firewall. Klik Finish. 9Temukan icon Shield
hijau, dan klik OK.
berwarna

Windows Vista
hilangkan tanda centang pada
checkbox Load system ser-
vices dan Load startup
8Masuk ke pilihan Performance Information
and Tools.
Error pada System Health Report items.
9Klik opsi Advanced Tools.
Salah satu cara untuk mengetahui kondisi sistem adalah
dengan menjalankan System Health Report yang pernah kita
4HideSekarang, klik tab Servi-
ces, dan centang checkbox
All Microsoft Ser-
bahas di edisi sebelumnya. Bagaimana bila System Health vices.
Report tersebut tidak berfungsi?

Berikut adalah salah satu alternatif cara untuk memperbaikinya.


Namun, sebelumnya Anda harus terlebih dahulu login dengan
5komputer
Klik tombol Disable
All. Klik OK, dan restart
Anda.
account sebagai Administrator:

6mencoba
Klik Start, dan masuk 10 Pilih Generate a system health report dari pilihan
yang tersedia. Niscaya System Health Report akan

1 Klik tombol Start, ketik


msconfig pada kolom Start
Search dan kemudian tekan .
ke Control Panel untuk
kembali System
Health Report Anda.
kembali berfungsi dengan sempurna.

2 Jendela System Confi-


guration akan otomatis
7 Klik pilihan Classic View
pada opsi Control Panel
sebelah kiri.
terbuka pada tab General.

3Pada tab General, klik


Selective Startup, dan

Windows Vista 2Rename nama file beserta extension-nya dengan


nama myicon.ico. 8 Cabut, dan masukkan kembali flash disk Anda. Lihat
apakah icon flashdisk telah terganti menjadi gambar tadi.
Apabila suatu ketika flash disk Anda terinfeksi virus, maka
Membuat Icon Flashdisk
3Klik Yes pada pesan peri-
ngatan yang muncul.
otomatis icon flash disk akan berubah menjadi icon standar
seperti biasanya.

Salah satu media termudah penularan virus adalah melalui


removable disk seperti flash disk, karena adanya file autorun. 4Document.
Klik kanan pada desktop,
dan pilih New-Text
inf yang akan menjalankan virus secara otomatis, ketika kita
membuka flash disk dengan mengklik ganda pada drive.

Membuat icon flash disk adalah cara sederhana untuk


mengetahui apakah flash disk telah terjangkit virus atau belum,
5ketikkan
Buka Text Docu-
ment tersebut, dan
perintah beri-
sekaligus juga untuk kut ini [autorun]
menghiasi flash disk icon=myicon.ico.
Anda. Berikut cara
lengkapnya:

1digunakan
Siapkan file bit-
map yang akan
sebagai 6Save file dengan nama autorun.inf, dan simpan di dalam
flash disk Anda bersama dengan gambar tadi.
icon dengan ukuran
16 x 16 pixels atau
32 x 32 pixels dengan nama myicon.bmp. 7Refresh
hardware.
flash disk Anda, lalu lakukan safely remove

01/2009 35

Tip & Trik.indd 35 24/12/2008 16:18:52


PCMAV Tip & Trik
nama libclamav.dll, libcla-
Inilah Definisinya! PC Media Antivirus munrar.dll,
iface.dll ,
libclamunrar_
Menggabungkan Engine PCMAV dan ClamAV dan taruh di folder C:\PCMAV.
 7-Zip
Aplikasi file archiver semacam Win-
Zip dan WinRAR namun bersifat open
source. 7Zip menggunakan format
Pertanyaan pertama yang paling sering muncul bagi pengguna PCMAV
adalah bagaimana caranya menggabungkan kekuatan dua antivirus PCMAV
3 Sekarang dari folder ClamWin
0.94, copy file main.cvd dan
daily.cvd, dan taruh di folder C:\
utama 7z, tapi juga bisa membaca for- PCMAV.
dan ClamAV?
mat archive lainnya seperti RAR, ARJ,
Z, gzip, bzip2, LHA, tar, cpio, rpm dan Seperti kita ketahui, ClamAV adalah antivirus open source untuk Unix yang
lain-lain. 7Zip dikembangkan sejak ta-
hun 2000 oleh Igor Pavlov.
berlisensi GPL. Penggunaan double engine milik PCMAV dan ClamAV
bertujuan agar hasil pendeteksian virus bisa didapat lebih banyak lagi. Tapi
4 Sekarang total ada tujuh file
di dalam folder C:\PCMAV.
Jalankan PCMAV-CLN.exe, setelah
ada konsekuensi yang harus dibayar apabila dua kekuatan ini digabungkan, lihat itu lihat di bagian Information.
yaitu proses scanning menjadi lebih lama karena banyaknya database yang Akan terlihat versi dari engine
dimiliki oleh ClamAV. Beginilah cara penggabungannya: ClamAV yang dipakai.

1Taruh PCMAV-CLN.exe dan PCMAV-RTP.exe di sebuah folder sesuka


Anda. Dalam contoh, kami menaruhnya di C:\PCMAV.

 Build
2Anda.Ekstrak file clamav-win32-0.94.1.7z yang ada di folder ClamAV
Library dengan menggunakan WinRAR atau 7-Zip ke folder sesuka
Setelah diekstrak, dari folder tersebut copy tiga buah file ber-
Istilah lain dari fase dalam pengem-
bangan sebuah software.

 ClamAV
Software antivirus yang gratis dan
open source untuk Windows dan
UNIX. Salah satu kegunaan utamanya
adalah sebagai scanner virus di server 5 Untuk meng-update database ClamAV, tinggal ganti file daily.cvd yang
ada di C:\PCMAV dengan yang baru, yang bisa di-download dari http://
db.clamav.or.id/daily.cvd atau dari CD PC Mild.
e-mail. Apakah bedanya dengan Clam-
Win? Clamwin adalah ClamAV dengan
tambahan GUI.
PC Media Antivirus 4Klik , setelah itu WinRAR akan mem-packing-nya.
 Engine Cara Mengirim Sampel Virus ke Redaksi
Dalam dunia komputer, dalam hal
ini software, engine adalah inti dari
5 Kirim file ZIP tersebut ke redaksi@pcmedia.co.id, dan beri subject
“Sampel Virus”. Jangan lupa untuk memberitahukan password untuk
file ZIP tersebut.
sebuah software. Engine berfungsi
Pertanyaan ini juga sering masuk ke e-mail redaksi atau melalui telepon.
mengendalikan fungsionalitas sebuah
Bagaimana sih, prosedur pengiriman sampel virus ke redaksi?
software.
Sewaktu melakukan scanning dengan PCMAV, terkadang ada virus yang
 GPL baru bisa dideteksi saja, tapi belum bisa dibersihkan oleh PCMAV. Bila itu
Singkatan dari General Public Licence. terjadi, ada peringatan yang muncul berupa “Please submit this file
Lisensi yang diterapkan pada sebuah to PC Media for further analysis”. Nah, sebagai pengguna yang
aplikasi yang dapat didistribusikan baik, tentu Anda ingin berpartisipasi agar di rilis mendatang PCMAV sudah
dan dimodifikasi kepada/oleh siapa- bisa membersihkan virus tersebut. Beginilah prosedur mengirim sampel virus
pun. Akan tetapi jika program tersebut ke redaksi:
sudah dimodifikasi maka source code-
nya juga harus ikut didistribusikan.
1dikategorikan
Cari file yang Anda curigai
sebagai virus atau oleh PCMAV
sebagai suspect. Setelah
 Heuristic ketemu, klik kanan file tersebut, dan
Semacam algoritma yang mengabaikan
pilih Add to archive jika Anda
apakah solusi yang ditawarkan terbukti menggunakan WinRAR.
benar. Tapi algoritma ini biasanya
menghasilkan solusi yang bagus atau
memecahkan masalah yang lebih
sederhana. Heuristic biasa digunakan
2Divirus”dalam, WinRAR, pilih tab General. Ubah namanya menjadi “sampel
dan Archive format pilih ZIP.
saat tidak ada cara untuk menemukan
solusi optimal. Banyak antivirus yang
menggunakan heuristic untuk mencari
atribut atau karakterisitik tertentu untuk
mendeteksi virus dan bentuk malware
lainnya.

 Memory Resident
Program yang menetap di dalam mem-
ory setiap saat program lain jalan.

 PIF
Singkatan dari Program Information
File, yang menentukan bagaimana se-
buah program DOS dijalankan di dalam
lingkungan multi tasking. Umumnya
hal itu dilakukan untuk menghindari
resource yang tidak perlu untuk pro- Setelah virus tersebut berhasil dianalisis
gram lain. Di dalam Windows, PIF (dan ini membutuhkan waktu yang tidak
menyimpan informasi agar bagaimana sebentar), PCMAV akan mengeluarkan
Windows harus menjalan aplikasi yang update untuk virus tersebut secara online.
berhubungan dengan PIF tersebut. Pastikan koneksi Internet Anda (non-proxy)
Misalnya, instruksi penggunaan mem- telah tersambung sebelum menjalankan
PCMAV.
ory, jalur ke file eksekusi dan lain-lain.
3Pindah ke tab Advanced, klik Set password.
Beri centang pada Show password, dan tulis password-nya sesuka Anda.

36 01/2009

Tip & Trik.indd 36 24/12/2008 16:19:02


Tip & Trik PCMAV
• /FORCE: Parameter ini mengizinkan PCMAV untuk
PC Media Antivirus memaksa membersihkan file yang terinfeksi. Maksudnya
begini, dalam kondisi normal PCMAV akan berusaha
Parameter PCMAV mengembalikan file yang terinfeksi ke kondisinya semula.
Tapi bila PCMAV merasa ada faktor-faktor tertentu yang
bisa membuat file tersebut tidak bisa dikembalikan ke kondisi
Berikut ini juga adalah pertanyaan yang sering ditanyakan. Apa semula, maka ia tidak akan melakukannya. Nah, parameter
yang dimaksud dengan parameter untuk PCMAV? /FORCE ini akan membuat PCMAV melakukan perbaikan
file secara paksa. Apakah file itu nanti bisa dikembalikan
Buat Anda yang benar-benar memperhatikan dan membaca secara sempurna atau ada sebagian yang rusak, itu adalah
file readme.txt yang selalu disertakan oleh PCMAV, mungkin risiko yang harus ditanggung.
masih bingung dengan adanya informasi mengenai parameter- • /REGCLEAN: mencoba mengembalikan registry dan setting
parameter yang bisa digunakan. Tapi sebelumnya, kita akan Folder Options ke kondisi default.
memberitahukan bagaimana cara menggunakan parameter • /NOMEM: pada saat PCMAV di-loading, PCMAV tidak
tersebut: perlu men-scan memory sehingga bisa dijalankan lebih cepat.
Parameter ini tidak begitu dianjurkan, karena ada virus yang

1 Buatlah shortcut PCMAV-CLN.exe di desktop. Caranya, klik


kanan file PCMAV-CLN.exe, pilih Send to, Desktop
(create shortcut).

sifatnya memory resident.


• /NOSTARTUP: Pada saat PCMAV di-loading, tidak perlu
melakukan scan keseluruhan. Proses loading bisa menjadi
lebih cepat, tapi tidak maksimal apabila ingin membersihkan
2Setelah tercipta, di shortcut yang ada di desktop itu klik
kanan, dan pilih Properties.
virus secara total.

• /NOUPDATE: Pada saat PCMAV di-loading, tidak perlu


melakukan cek update daily.cvd terbaru ke Internet.
3 Pilih tab Shortcut, dan di Target di belakang path PCMAV-
CLN.exe tambahkan parameter yang diinginkan.
Parameter yang dipakai bisa lebih dari satu, dan dipisahkan
dengan spasi.

Berikut adalah daftar-daftar parameter yang bisa dipakai:


• /REGSHELL: untuk menampilkan pilihan “Scan with
PCMAV” pada saat klik kanan file yang akan di-scan.
• /UNREGSHELL: untuk menghapus pilihan "Scan with PCMAV".

tapi file-file yang berada di dalam folder “Master” tidak akan


PC Media Antivirus di-scan.
• Scan all files: apabila opsi ini dicentang, PCMAV akan
Penjelasan Scan Options memeriksa semua file yang ada. Tapi bila tidak dicentang,
PCMAV hanya akan memeriksa file-file tertentu yang
berpotensi terserang virus. Seperti file ber-extension exe, pif,
Di PCMAV ada beberapa pilihan scan atau Scan Options. Kami scr, dan lain-lain.
akan menjelaskan apa maksud dari opsi-opsi tersebut. • Scan for new unknwon viruses: dikenal juga dengan istilah
engine heuristic yang dapat mendeteksi virus atau varian
Coba jalankan PCMAV, dan Anda akan melihat Scan barunya berdasarkan tingkah laku, pola unik, kebiasaan,
Options. dan lain-lain. Jadi virus baru atau variannya dapat terdeteksi,
Berikut adalah penjelasan singkatnya: walaupun belum ada datanya pada database.
• Scan with ClamAV's engine: opsi ini hanya muncul bila
• Scan subfolders: apabila opsi ini dicentang, maka PCMAV Contohnya, F:\Master. Bila opsi ini tidak dicentang, maka PCMAV diintegrasikan dengan ClamAV. Bila dicentang,
akan men-scan seluruh file dan folder yang ada di dalamnya. PCMAV hanya akan men-scan semua file yang berada di F:, PCMAV akan menggunakan engine ClamAV.

sudah ditaruh di harddisk? lebih dulu di PC Media, jika tanggal terbit PC Media dan PC
PC Media Antivirus A: Ada beberapa virus yang mencoba untuk memblokir PCMAV,
contohnya Windx-Maxtrox. Solusinya adalah mengubah
Mild berdekatan. PCMAV + Build baru akan dihadirkan di
PC Mild, jika versi terbaru tanpa build itu sudah muncul di
FAQ PCMAV nama PCMAV-CLN.exe dan PCMAV-RTP.exe menjadi PC Media.
nama lain sesuka Anda, misalnya PCMILDOKE.exe. Selain
itu, ubah juga nama folder tempat PCMAV berada menjadi Q: Saya baru saja mendapat PCMAV dari PC Mild. Tapi
Ada beberapa pertanyaan yang sering ditanyakan (FAQ) ke sesuka Anda. baru beberapa hari dipakai, PCMAV sudah memunculkan
redaksi, dan sebenarnya jawabannya sangat simpel. Oleh peringatan “Out of Date”.
karena itu, kami akan menampilkannya untuk Anda. Q: Bagaimana caranya mendapatkan PCMAV versi paling A: PCMAV akan dianggap “Out of Date” apabila masuk ke bulan
baru? baru. Contohnya jika Anda menggunakan PCMAV 1.8 di
Q: Kenapa PCMAV-RTP.exe tidak bisa dijalankan di komputer A: Anda cuma bisa mendapatkannya melalui DVD/CD dari PC tanggal 27 November, peringatan tersebut belum muncul. Tapi
saya? Media, dan CD dari PC Mild. Selain dari kedua sumber ini, begitu PCMAV 1.8 itu dipakai di tanggal 2 Desember, maka
A: PCMAV-RTP.exe sementara ini hanya bisa dijalankan di kami tidak menjamin keasliannya. peringatan “Out of Date” akan muncul. Namun walaupun
Windows XP, dan harus dijalankan dari harddisk, bukan begitu, PCMAV tersebut masih tetap bisa digunakan secara
langsung dari CD. Q: Kenapa versi PCMAV di PC Mild terkadang kalah baru normal dan tetap tangguh, jika database daily.cvd-nya rajin
dengan yang ada di PC Media? di-update.
Q: Kenapa PCMAV-CLN.exe tidak bisa dijalankan, padahal A: PCMAV terbaru tanpa tambahan build, akan selalu hadir

01/2009 37

Tip & Trik.indd 37 24/12/2008 16:19:07


Panda Tip & Trik
Panda akan otomatis meng-update database-nya sendiri. Tapi bila Anda
Inilah Definisinya! Panda Antivirus Pro 2009 tidak memiliki koneksi Internet atau hanya mengandalkan warnet, maka
Panda juga bisa di-update secara offline.
Aktivasi dan Update
 Cookie
File teks berukuran kecil yang me-
nyimpan informasi tentang website.
12fn8r3.
Download update-nya atau Virus Signature-nya di http://tinyurl.com/

Setelah diinstal, Panda perlu diaktivasi dan di-update, agar semuanya


Ada beberapa jenis cookies, dan Anda
dapat memilih untuk memperbolehkan
berjalan dengan optimal.

Mungkin Anda ingin tahu, keuntungan apa saja yang bisa


2Anda.Setelah di-download, ekstrak file
pav.zip tersebut ke folder sesuka
beberapa, tidak satu pun, atau semuanya
disimpan pada komputer Anda. Jika didapat apabila Panda diaktivasi. Pertama, Anda akan
Anda tidak memperbolehkan cookies
disimpan, kemungkinan Anda tidak
mendapatkan update harian secara otomatis selama masa
trial-nya masih aktif. Kedua, Anda bisa mendapatkan
dukungan teknis apabila terserang virus. Proses aktivasi
3Settings.
Buka Panda Antivirus, di tab
Status bagian Updates, klik
dapat melihat beberapa website atau
memanfaatkan fitur-fitur kustomasi (se- ini harus melalui Internet, dan sifatnya gratis.
perti berita lokal dan cuaca, atau kutipan
yang tersedia).
1 Setelah Panda diinstal, akan muncul sebuah jendela yang
meminta aktivasi. Pilih Activate the product.
4Arahkan
Lalu pilih opsi CD ROM or local
network, dan klik icon folder.
ke folder tempat Anda
Klik . mengekstrak pav.zip tersebut.
 Offline
Kondisi ketika komputer tidak terhubung
dalam jaringan atau Internet. Baik ketika
komputer dalam status mati (off) atau
2 Akan muncul sebuah wizard.
Isikan alamat e-mail Anda, dan
beri centang opsi di bawahnya.
menyala (on). Lawan dari offline adalah
online.
3 Di jendela selanjutnya, pilih No,
karena di sini kita akan mencoba
 Panda versi trial-nya. Lalu untuk negara
Atau lengkapnya Panda Security SL, pilih sesuka Anda, karena Indonesia
dulunya bernama Panda Software. tidak ada di dalam daftar itu.
Didirikan pada tahun 1990 oleh Mikel
Urizarbarrena di Spanyol. Pusat bis-
nisnya adalah software antivirus, tapi
kini sudah berkembang ke software
firewall, antispam dan anti-spyware, dan
tools keamanan lainnya.

 Trial
Masa percobaan sebuah software
yang bukan software gratis. Atau dapat
disebut juga demoware yaitu aplikasi
komersial yang dapat digunakan secara
gratis namun penggunaannya dibatasi
4 Proses aktivasi akan berjalan.
Bila sudah selesai, di jendela
terakhir klik Finish.
melalui cara tertentu. Pembatasan terse-
but dapat berupa pengurangan fitur,
pembatasan jumlah pengoperasian 5Apabila proses aktivasi ini berjalan
dengan lancar, maka Anda bisa
(misalnya aplikasi CD Burning), pem-
batasan tenggat waktu penggunaan,
penambahan tanda (biasa dilakukan 5Usahakan
Kembali ke jendela utama Panda Antivirus, klik Update now.

untuk menaruh file Virus Signature terbaru di folder yang


pada aplikasi image atau video editing),
pencegahan penyimpanan file (pada sama dengan sebelumnya. Karena Panda Antivirus selalu meng-update yang
aplikasi editing audio dan 3D modeler), melihat tanggal berakhirnya masa terbaru secara otomatis. Jika Anda meletakkan file tersebut di lokasi yang
atau penonaktifan trialware setelah wak- trial antivirus ini. selalu berbeda, Panda Antivirus jadi tidak bisa meng-update-nya secara
tu pemakaian tertentu (misalnya 5 s.d 60 otomatis. Anda harus mengulang kembali langkah-langkah yang sudah
menit).
Bila Anda terkoneksi ke Internet, dijelaskan tadi.

 Virus Signature
Dalam dunia antivirus, signature ada- Panda Antivirus Pro 2009
lah algoritma yang secara unik meng- Perlindungan Terhadap Ancaman yang Diketahui
identifikasi virus tertentu. Algoritma
tersebut bisa berupa kode yang dibawa
virus itu atau perilaku yang dilakukan oleh
Salah satu fitur kunci dari Panda Antivirus Pro 2009 adalah kemampuannya
virus tersebut. Contohnya, bila sebuah untuk melindungi komputer dari serangan spyware dan segala jenis
file mencoba melakukan aksi XYZ, malware, seperti virus, hacking tool, cookie jahat, dan lain-lain.
maka antivirus akan menandainya dan
memberitahukan user untuk mengambil Kemampuan melindungi sistem dari spyware dan malware lainnya merupakan
keputusan. Sebuah signature tunggal bagian dari perlindungan terhadap
biasanya berisi informasi mengenai ancaman yang diketahui. Jika
virus dalam jumlah banyak. perlindungan ini tidak diaktifkan,
maka komputer Anda tidak
 Wizard akan terlindungi dari berbagai
Sebuah aplikasi komputer interaktif ancaman dari luar. Bagaimana ca-
yang berperan sebagai interface untuk ra mengaktifkannya?
membimbing/memandu user melalui
perintah-perintah yang kompleks de-
ngan menggunakan langkah-langkah 1 Jalankan Panda, kemudian
di dalam tab Status bagian
Protection, klik Settings.
dialog. di sebelahnya.

2 Pastikan Enable protection against known threats sudah


dicentang, dan keempat item di bawahnya juga sudah dicentang.
Namun apabila komputer Anda tidak terhubung dengan Internet, ada 4Compressed
Pada tab Scan,
beri centang pada
baiknya hanya item Scan files on disk saja yang diaktifkan. files
dan All exten-
sions.
3 Kemudian untuk mengonfigurasinya, kita akan menggunakan item
paling umum, yaitu Scan files on disk. Klik tombol Settings Klik .

38 01/2009

Tip & Trik.indd 38 24/12/2008 16:19:12


Tip & Trik Panda

Panda Antivirus Pro 2009 2 Lalu pilih Unknown threats. Beri centang pada Enable
protection against unknown threats, dan Enable
behavioral analysis.
Perlindungan dari Ancaman yang Tidak Diketahui

Berbeda dengan ancaman yang diketahui, ancaman yang tidak


diketahui bisa datang dari virus yang masih benar-benar baru,
dan script jahat.

Seperti kita semua ketahui, virus selalu muncul lebih dulu dan
lebih cepat daripada antivirus. Tapi umumnya, virus memiliki
pola yang bisa dibaca oleh antivirus. Sehingga walaupun
sebuah antivirus belum memiliki data dari virus tersebut, si
antivirus bisa memperkirakan bahwa ada sebuah virus yang
sedang bergerilya di dalam sistem. Panda Antivirus Pro 2009
menyertakan teknologi bernama TruPrevent yang melengkapi
teknik heuristik tradisional.
3 Kemudian beri centang juga pada keempat item yang ada
di bagian Heuristic scan.
Tapi bila Anda tidak terhubung dengan Internet, maka beri
1 Di jendela Panda, dalam tab Status bagian Protection,
klik Settings. centang Heuristic file scan saja.

Panda Antivirus Pro 2009 3Setelah di-restart untuk mengaktifkan firewall tersebut,
dalam tab Status bagian Protection, klik Settings.

Pemasangan Firewall
4mode.Dithedalamnya pilih Firewall, dan beri centang pada Enable
firewall protection dan Enable automatic

Fitur penting lain yang juga disertakan oleh Panda adalah fitur
firewall. Beberapa proteksi yang ditawarkan oleh firewall ini antara
lain:
Firewall ini berfungsi untuk menyaring koneksi yang masuk dan • Proteksi berbeda berdasarkan lokasi komputer. Saat komputer
keluar dari komputer, saat terhubung ke Internet atau jaringan. mencoba menghubungkan diri ke suatu jaringan, firewall
Jadi, setiap ada aplikasi yang mencoba untuk menghubungkan akan mengubah tingkat keamanan sesuai jaringannya. Jadi,
diri ke Internet, Panda Antivirus akan menanyakannya dulu ke tingkat keamanan untuk mengakses Internet akan lebih
Anda. Begitu juga sebaliknya, jika ada aplikasi dari luar/Internet ditinggikan dibanding akses ke komputer lokal.
yang ingin masuk ke dalam komputer Anda, Panda Antivirus • Proteksi terhadap Wi-Fi. Saat komputer sedang terkoneksi
juga akan menanyakannya dulu ke Anda. ke jaringan wireless, dan bila ada yang mencoba masuk ke
komputer Anda, sebuah peringatan akan muncul dan

1Diklikjendela Panda, dalam tab Status bagian Protection,


Install, Instal Firewall.
mengizinkan Anda untuk memblokirnya.
• Memblokir program tertentu. Fitur ini bisa mengatur

2 Akan muncul wizard, tinggal ikuti saja tanpa ada yang harus
di-setting.
Setelah itu, restart komputer Anda.
program mana saja yang diizinkan untuk mengakses Internet
atau program mana saja yang diizinkan untuk mengakses ke
dalam komputer.

high, dan ada nama virus yang mengeksploitasinya.


Panda Antivirus Pro 2009 Klik .

Pendeteksian Celah

Tidak ada software yang benar-benar sempurna. Semua soft-


ware pasti memiliki celah, dan apabila celah itu diketahui bisa
dimanfaatkan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab untuk
mengobok-obok isi komputer kita.

Panda Antivirus memiliki semacam proteksi yang akan


mendeteksi celah pada sistem Anda. Selain itu, Panda juga akan
mengindikasikan
langkah-langkah yang
harus diambil untuk
memecahkan masalah
tersebut:

1danDipilihjendela Panda,
tab Scan,
klik Detect 3informasi
Di jendela berikutnya, klik Go to page.
Setelah itu akan terbuka halaman website yang menampilkan
vulnerabilities. mengenai celah tersebut, beserta solusi yang harus
dilakukan.

2 Panda akan melakukan scanning, dan menampilkan celah


yang terdeteksi. Prioritaskan aksi Anda pada celah yang
Agar bisa terlaksana, tentu dibutuhkan koneksi Internet yang
aktif.

01/2009 39

Tip & Trik.indd 39 24/12/2008 16:19:19


Kuis TTS
Mendatar 1. RAM 3. Program yang me- Setelah TTS dilengkapi dengan benar, susunlah huruf CARA MENJAWAB (Pilih Salah Satu):
Pelanggan Indosat (Matrix, IM3, Mentari,
dari kotak-kotak berwarna kuning secara berurutan [A]

Kupon Kuis TTS


misahkan data sesuai kriteria 6. What

PC MILD 01/09
StarOne); Telkomsel (Halo, Simpati, As); XL
sesuai abjad yang tersedia di bawah ini. Susun menjadi
(Xplor, Bebas, Jempol); Flexi; Mobile-8 (Fren); Esia
You See Is What You Get 8. Embedded Sebuah istilah dalam pemrograman:
kirim SMS ke 7669:
Platform for Industrial Computing 9. A B C D E MILD<spasi>01<spasi>JAWABAN<spasi>NAMA
Nama kode Intel Atom 13. Yang dianut
oleh Linux 14. Sebelum Beta 15. Interface Contoh: MILD 01 KOMPUTER BUDI


paralel untuk penyimpanan kapasitas be- Untuk kartu pos dikirim ke Redaksi PC MILD, Jl. Kramat IV No.11,
sar 18. Antarmuka 19. Processor Intel [B] Jakarta 10430, sertakan kupon kuis TTS di pojok kanan atas.

untuk server SMS dan kartu pos diterima selambat-lambatnya 21 Januari 2009.
Nama pemenang diumumkan pada PC Mild 03/2009 yang terbit 5
Februari 2009. Tarif premium Rp2.000++ per SMS. Gunakan pulsa
Menurun 2. Fitur untuk melanjutkan Anda secara bijak.
download yang terhenti 4. Processor Jawaban TTS edisi 24/2008
dual-core dari AMD untuk notebook 5. Mendatar 1. MENLOW 4. INDESIGN 8. GAME 9. ACCELERATOR 13.
LARRABEE 16. HTC 18. PRESCOTT 19. DBMS 20. CONROE
Area yang menawarkan koneksi Wi-Fi 7.
GPU dari Nvidia 10. Seri 3DMark terbaru Menurun 1. MPEG 2. WIKIPEDIA 3. SILVERLIGHT 5. DARPA 6. NOKIA 7.
UMPC 10. CUIL 11. ENKRIPSI 12. TOLEDO 14. BASH 15. CUDA 17. CORE
11. Perangkat pengganti mouse di note-
book 12. Extensible MACroSystem 16. PENGUMUMAN PEMENANG EDISI 24/2008
Jawaban: ENDIAN
Penerus Pentium 17. Isolated Subscriber Masing-masing pemenang mendapatkan 1 unit MP3 Player Zotac Salsa
Digital Network 100 128 MB yang dipersembahkan oleh Asiaraya Computronics:
Indrawati 081807067XXX
Jeffry 081586021XXX
Dapatkan! Bambang 081575061XXX

3 Unit MP3 Player Zotac Mambo 100 256 MB untuk 3 orang Pemenang harap menghubungi sekretariat PC Mild di Telp. 021-
3153731 ext. 127 atau e-mail ke evawani.putri@pcmedia.co.id untuk
pemenang yang dipersembahkan oleh Asiaraya Computronics konfirmasi pengambilan hadiah paling lambat 8 Februari 2009. Hadiah
yang tidak diklaim dinyatakan hangus.
Asiaraya Computronics:
Mangga Dua Mall Lt 4 A-62, Telp: 021-6019408
www.alamraya.co.id

40 01/2009

Tip & Trik.indd 40 24/12/2008 16:19:25

Anda mungkin juga menyukai