Anda di halaman 1dari 11

SILABUS

Satuan Pendidikan : SD N Karanganyar 01


Kelas / Semester : VB/1
Tema : 1. Organ Gerak Hewan dan Manusia
Sub Tema : 2. Manusia dan Lingkungan
Muatan Pembelajaran : IPA, Bahasa Indonesia dan SBdP
Pembelajaran Ke : 6
Alokasi Waktu : 6 X 35 Menit

Kompetensi Inti :
1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi dengan keluarga,
teman, guru, dan tetangga, dan negara.
3. Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat dasar dengan cara mengamati,
menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
4. Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. Dalam
bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.
Kompetensi Nilai Penilaian Alo
Dasar Karak Tek Jeni Bentuk kasi
Mate Kegiatan Rana Sumber
Mupel ter Indikator nik s Wa
ri Pembelajaran h belajar
k
tu
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
IPA 3.1 Menjelaska peduli, 3.2.1 Menyebu Maca Stimulasi Kogniti Tes Tes Pilihan 6x35 a. Buku
disiplin. m- 1. Siswa f Tertu Ganda menit
n alat gerak tkan Guru :Maryant
maca lis
dan menyeb dikelompokan
fungsinya utkan m o. 2017. Tema
menjadi 4-5
pada macam gerak
kelompok. 1 Organ Gerak
hewan dan - otot
manus 2. Secara Hewan dan
manusia macam
serta cara gerak ia, kelompok
Manusia Sub
memelihar otot cara siswa diminta
a kesehatan pada mera untuk Tema 2
alat gerak manusi wat mengamati Manusia dan
manusia. a. dan
gambar gerak
menja Lingkungan
ga otot pada
3.2.2 Mengana organ manusia. Buku Guru
Tes Tes Pilihan
lisis gerak (menyimak) Tertu Ganda, Buku Tematik
cara otot 3. Guru lis Uraian
menjag manus Terpadu
a dan menstimulus
ia. siswa Kurikulum
merawa
t otot melakukan
pada permainan bola
manusi berantai untuk
a. menjawab
pertanyaan
tersembunyi.
(menanya)
4.1 Membuat Percaya 4.1.1 Membuat Maca 4. Siswa Psiko Non Proy Rubrik
model diri, model m- membaca teks motor Tes ek penilaian
sederhana tanggung sederha maca ik
”Ade Rai,
alat gerak jawab, na alat m
manusia gerak Binaragawan
gerak
dan hewan otot Perkasa
manusi
a. manus Indonesia”
ia, (menyimak)
cara 5. Guru
4.1.2 Mempres mera
entasik menstimulus Non Proy Rubrik
wat
an daya analisis Tes ek Penilaian
dan
model menja siswa untuk
sederha ga dengan
na alat organ bertanya: apa
gerak gerak isi bacaan
manusi otot
a tersebut?
manus (menanya)
ia.
6. Siswa
Bahasa 3.1Menentuka Tanggung 3.1.1 Menemu Ide Kogniti Tes Tes Pilihan b. Buku
menyimak Tertu Ganda
Indonesi n pokok jawab kan ide pokok f
cerita kesleo lis Siswa :Maryant
a pikiran disiplin pokok bacaa
dalam teks masing n. pada LCD. o. 2017. Tema
lisan dan - 7. Guru
1 Organ Gerak
tulis. masing menstimulus
paragra dengan Hewan dan
f. memberi Manusia Sub
pertanyaan Tema 2
gambar cover
apakah yang Manusia dan
cocok untuk Lingkungan
cerita tersebut? Buku Siswa
3.1.2 Mengana (menanya) Tes Tes Pilihan Buku Tematik
Tertu Ganda,
lisis ide Terpadu
lis Uraian
pokok Identifikasi
masing- masalah Kurikulum
masing 8. Guru memberi
paragraf. kesempatan
kepada siswa
untuk
mengungkapka
n pendapatnya
4.1 Menyajika Peduli, 4.1.1 Membuat Ide Psiko Non Proy Rubrik
n hasil Percaya mengenai motor Tes ek penilaian
laporan pokok
identifikasi diri hasil pertanyaan ik
pokok bacaan yang diajukan
identifik
pikiran asi . guru.
dalam teks pokok (menalar)
tulis dan pikiran 9. Guru
lisan secara dalam memberikan
lisan, tulis, teks
dan visual. contoh nyata
tulis.
dalam
kehidupan
4.1.2 Mempres
sehari-hari
entasika Non Proy
Rubrik
n mengenai gerak Tes ek
Penilaian
laporan otot manusia
hasil dan cara
identifik merawatnya.
asi
pokok Pengumpulan Data
pikiran 10. Siswa diminta
dalam
untuk membaca
teks
tulis. teks materi
pada buku
siswa mengenai
macam-macam
gerak otot
manusia.
(mencoba)
SBdP 3.1 Memahami Peduli, 3.1.1 Menjelas Arti, 11. Siswa diminta
gambar Tanggung kan arti, unsur, untuk membaca Kogniti Tes Tes Pilihan
cerita. jawab dan f Tertu Ganda
unsur, materi tentang
ragam lis
dan ide pokok
ragam desain
gamb dalam paragraf.
desain
gambar ar (mencoba)
cover. cover. 12. Siswa diminta
untuk membaca
materi tentang
3.1.2 Menganal arti, unsur, dan
isis cover ragam desain Tes Tes Pilihan
gambar Tertu Ganda,
gambar cover lis Uraian
yang (mencoba)
cocok
pada
sebuah Pengolahan Data
cerita.
13. Siswa diminta
untuk
menyebutkan
menyebutkan
4.1 Membuat Percaya 4.1.1 Membuat Arti, macam-macam Psiko Non Proy Rubrik
gambar diri, gambar cover unsur, gerak otot pada motor Tes ek penilaian
cerita Tanggungj tentang bacaan dan manusia. ik
awab yang berjudul ragam (menalar)
“Kesleo” desain 14. Siswa diminta
gamb untuk
ar menganalisis Non Proy
4.1.2Mempres cover. Tes ek
cara menjaga Rubrik
entasikan
dan merawat Penilaian
gambar cover
otot pada
tentang bacaan
manusia.
yang berjudul
(menalar)
“Kesleo”
15. Siswa diminta
menemukan
dan
menganalisis
ide pokok
masing-masing
paragraf.
(menalar)
16. Siswa diminta
untuk
menjelaskan
arti, unsur, dan
ragam desain
gambar cover.
(menalar)
17. Siswa diminta
untuk
menganalisis
cover gambar
yang cocok
pada sebuah
cerita.
(menalar)
Verifikasi
18. siswa untuk
mencari
informasi
mengenai
jawaban
pertanyaan
yang belum
diketahui dari
berbagai
sumber,
misalnya buku.
(mencoba)
19. Guru
membimbing
siswa dalam
mencari
jawaban atau
informaasi
yang benar.
(menalar)

Menarik
Kesimpulan
20. Siswa secara
kelompok
membuat
model
sederhana alat
gerak manusia.
(mengkomunik
asikan)
21. Dua siswa
mewakili
kelompok
mempresentasi
kan model
sederhana alat
gerak manusia.
(mengkomuni
kasikan)
22. Kelompok lain
memberikan
tanggapan. .
(mengkomunik
asikan)
23. Siswa membuat
membuat
laporan hasil
identifikasi
pokok pikiran
dalam teks tulis
.
(mengkomunik
asikan)
24. Dua Siswa
mewakili
kelompok
mempresentasi
kan
Mempresentasi
kan laporan
hasil
identifikasi
pokok pikiran
dalam teks tulis
.
(mengkomunik
asikan)
25. Kelompok lain
memberikan
tanggapan. .
(mengkomunik
asikan)
26. Siswa membuat
gambar cover
tentang bacaan
yang berjudul
“Ade Rai,
Binaragawan
Perkasa
Indonesia”
(mengkomunik
asikan)
27. Dua Siswa
mewakili
kelompok
mempresentasi
kan gambar
cover tentang
bacaan yang
berjudul “Ade
Rai,
Binaragawan
Perkasa
Indonesia” .
(mengkomunik
asikan)
28. Kelompok lain
memberikan
tanggapan. .
(mengkomunik
asikan)
29. Guru
memberikan
kesempatan
siswa untuk
bertanya materi
yang belum
paham.
(menanya)
30. Guru
mengaitkan
materi dengan
contoh
memberikan
dalam
kehidupan
sehari-hari.
31. Guru dan siswa
membuat
kesimpulan.
(menalar)
Semarang, 07 Agustus 2019
Mengetahui,
Kepala Sekolah,

Adi Saptaningsih, S,Pd.SD


NIP. 19660529188062002

Anda mungkin juga menyukai