Anda di halaman 1dari 2

Petunjuk Teknis

1. Cabang Lomba Rangking 1


A. Peserta
1) Peserta lomba adalah siswa siswi kelas 5 dan 6 MI Ma’arif NU
003 Samarinda
2) Peserta lomba terdiri dari utusan 2 putra dan 2 putri dari setiap kelas
3) Peserta atau perwakilan kelas wajib hadir tepat waktu
4) Peserta atau perwakilan kelas mendaftarkan diri ke panitia atau koordinator
lomba
5) Setiap peserta wajib membawa pena,pensil atau spidol,kertas HVS kosong
dan papan LJK
B. Koordinator dan juri lomba
1) Bpk. Syahrul Zainudin ( Koordinator )

2) Ibu Ella Andaria ( Juri )

3) Ibu Eka Darmayanti ( Juri )

4) Bpk. Aidil Fadilah ( Juri )

C. Penilaian

1) Pengetahuan
2) Penulisan
3) Ketepatan
D. Penentuan Pemenang
1) Perlombaan hanya dilakukan dalam satu tahapan (tidak ada tahap
penyisihan)
2) Penetuan pemenang di ambil dari peserta yang mampu menjawab seluruh
pertanyaan
3) Peserta yang bertahan sendiri hingga akhir keluar sebagai pemenang
4) Jika pertanyaan awal peserta tidak ada yang mampu menjawab maka lomba
di ulang dari awal kembali
5) Pemenang adalah satu orang peserta yang bertahan
6) Keputusan dewan juri tidak dapat digangu gugat
2) Petunjuk Pelaksanaan
1) Pelakasanaan Lomba
Dilaksanakan pada jum’at atau sabtu atau bisa berubah sesuai kondisi dan
keadaan
3) Petunjuk Teknis
1) Peserta hadir 10 menit sebelum lomba di mulai untuk menyatakan kehadiran dan
kesanggupan
2) Apabila peserta yang terdaftar berhalangan hadir dalam kondisi apupun boleh
diganti dengan anggota kelas yang lain
3) Waktu penampilan masing-masing peserta adalah secara bersama duduk di
lapangan
4) Hal-hal yang belum tercantum dalam pedoman ini akan disampaikan pada lomba
nanti

Anda mungkin juga menyukai