Anda di halaman 1dari 3

SOAL SUMATIF TENGAH SEMESTER

UPT SDN 218 MAROANGING


TAHUN PELAJARAN 2023 / 2024

Mapel : IPAS Nama : ……………………

Kelas : IV (Empat) Hari/Tanggal :


Nilai :
Semester : Ganjil

A. Berilah tanda silang (x) huruf a, b, c atau d pada jawaban yang paling benar!
1. Di bawah ini yang merupakan fungsi batang pada tumbuhan adalah … .
a. Alat pernafasan c. Tempat terjadinya fotosintesis
b. Menyerap air d. Penyalur hasil fotosintesis

2. Di bawah ini contoh tumbuhan yang memiliki akar tunggang adalah… .


a. Padi c. Jambu
b. Jagung d. Rumput

3. Gambar daun disamping menunjukkan bentuk tulang daun… .


a. Sejajar c. Melengkung
b. Menjari d. Menyirip

4. Bagian pada tumbuhan yang berfungsi menyerap air dan zat hara dari dalam tanah
adalah…
a. Daun c. Batang
b. Air d. Akar

5. Di bawah ini contoh tumbuhan yang memiliki akar serabut yang benar adalah … .
NO Nama Tumbuhan
1 Padi
2 Jambu
3 Rumput
4 Nanga
a. 1 dan 3 c. 1dan 4
b. 1 dan 2 d. 2 dan 4

6. Daun jagung, padi, ilalang adalah contoh daun yang memiliki tulang daun yang
berbentuk…
a. Menjari c. Melengkung
b. Sejajar d. Menyirip
7. Dibawah ini contoh tumbuhan yang memiliki batang basah adalah… .
a. Cemara c. Bayam
b. Padi d. Jagung

8. Contoh tumbuhan yang menyimpan makanan cadangan pada akar adalah … .


a. Wortel c. Tebu
b. Jagung d.Sagu

9. Bagian pada tumbuhan yang memiliki fungsi sebagai tempat berkembang biak adalah … .
a. Batang c. Daun
b. Bunga d. Biji

10. Bunga yang memiliki serbuk sari dan kepala putik disebut bunga … .
a. Sempurna c. Betina
b. Tidak sempurna d. Jantan

11.Segala sesuatu yang punya massa dan menempati ruang di sebut … .


a. Massa c. Volume
b. Materi d. Ruang

12. Di bawah ini yang termasuk contoh benda tak hidup adalah … .
a. Hewan dan papan tulis c. Langit dan Buku
b. Bakteri dan jamur d. Tumbuhan dan awan

13.Perubahan wujud benda dari cair menjadi padat disebut … .


a. Deposisi c. Mencair
b. Meleleh d. Membeku

14. Pada kapur barus terjadi perubahan wujud benda dari padat menjadi … .
a. Padat c. Gas
b. Cair d. Embun

15. Ukuran volume di nayatakan dalam mililiter yang di simbolkan dengan tulisan … .
a. M c. LM
b. L d.mL

16. Ukuran liter di nyatakan dengan simbol … .


a. M c. ML
b. L d.LM

17. Bentuknya tetap, volumenya tetap, tidak dapat mengalir adalah merupakan sifat dari
benda… .
a. Padat c. Gas
b. Cair d. Lunak
18. Volume dan bentuknya berubah tergantung wadah, vartikelnya bergerak ke
segala arah,
adalah merupakan sifat dari benda … .
a. Gas c. Lunak
b Padat d. Keras

19. Bentuknya dapat berubah mengikuti wadah, menempati ruang dan mengalir ke
tempat yang
lebih rendah merupakan contoh sifat benda… .
a. Gas c. Cair
b Padat d. Keras

20. perubahan wujud zat bisa terjadi karena peristiwa … .


a. Pelepasan dan penyerapan kalor c. Pendinginan
b. Pemanasan d. Semua benar

B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !


1. Zat yang membuat daun menjadi hijau di sebut … .
2. Proses pembuatan makanan pada tumbuhan di sebut … .
3. Gas yang di serap oleh tumbuhan ketika bernafas adalah …
4. Manusia mendapatkan oksigen untuk bernafas di hasilkan oleh … .
5. Proses bertemunya serbuk sari dan kepala putik di sebut … .
6. Energi panas yang bisa diterima dan diteruskan oleh satu benda kebenda lain dsebut… .
7. Besaran dari suatu benda di sebut … .
8. Ukuran banyaknya jumlah zat di sebut … .
9. Perubahan wujud benda dari padat ke cair di sebut … .
10. perubahan wujud benda cair menjadi gas di sebut … .

C. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar…!


1. Sebutkan bagian-bagian dari tumbuhan !
2. Sebutkan apa yang di butuhkan tumbuhan untuk berfotosintesis !
3. Apa perbedaan bunga sempurna dengan bunga tidak sempurna ?
4. Tuliskan 4 contoh perubahan wujud benda !
5. Tuliskan sifat-sifat dari benda padat !

Anda mungkin juga menyukai