Anda di halaman 1dari 5

PT.

AL IKHLAS WISATA MANDIRI


Biro Perjalanan Haji dan Umrah
Izin PPIU Kemenag RI 61 Tahun 2018/ U.7 Tahun 2002

1. Nama Travel : PT Al Ikhlas Wisata Mandiri : 0411 445003


2. Total Rombongan : 71 Pax
3. Tour Leader Indonesia : Ust. Ahmad Suud : +6281354781028
4. Tour Leader Saudi : Ust. Muhsinin : +966545748604
5. Pembimbing Ibadah (1) : Ust. Tohir : +966553861838
6. Pembimbing Ibadah (2) : Ust. Safri : +6287886918188

7. Maskapai : : UPG-MED : 17.00 – 23.50


: JED-UPG : 23.50 – 16.40
8. Hotel Madinah : Royal Andalus Check-in :23/01/2023
9. Hotel Makkah : Ajyad Al Jiwar Check in :28/01/2023

No. Tanggal Kegiatan Keterangan


1. 23 Januari 2023 Pukul 14.00 Siang
kumpul di Bandara Sultan Hasanuddin.

Pukul 17.00 WITA MAKASSAR TO MEDINAH


Take Off Menuju Madinah Lion Air JT 92
UPG-MED : 07.40
Pukul 23.50 WAS
Tiba di Bandara Madinah Prince Mohammad Bin
Abdul Azis
Menjalani proses imigrasi di Bandara Madinah.
Kemudian dijemput Oleh Tim handling AWM Saudi
untuk menuju Ke Hotel Madinah dengan Bus Full AC.

Pukul 03.00 WAS :


Tiba di hotel Madinah, check in hotel Madinah HARI KE1 - MADINAH
Istirahat dan makan di hotel.
2. 24 Januari 2023 Pukul 07.00 WAS HARI KE2 - MADINAH
Berkunjung ke Maqam Rasulullah SAW/ Ziarah
Rawdah sesuai jadwal tasreh.

Pukul 16.30 WAS :


Mengunjungi tempat-tempat bersejarah di sekitar
Masjid Nabawy dengan berjalan kaki, yaitu:
a. Masjid Ghumamah;
b. Masjid Abu Bakar;
c. Masjid Ali Bin Abi Thalib;
d. Perkampungan Syakifah Bani Sa’adah;

 Head Office Jl. Adipura No.30 Makassar 90216  0411 445003 082187552432 awmtour.co.id  awm.tour@gmail.com 1
3. 25 Januari 2023 Pukul 07.00 WAS HARI KE 3 - MADINAH
Jamaah Berkumpul DI Lobi Hotel dan Diantar untuk city MAZARAT MADINAH
tour Kota Madinah menggunakan Buss Full AC.
Tempat bersejarah yang dikunjungi yaitu:
a. Masjid Quba,
b. Pasar Kurma,
c. Jabal Uhud,
d. Masjid Qiblatain, dan
e. Masjid Sab’ah Al Khandaq
Himbauan:
a. Setelah shalat subuh langsung ke hoteluntuk sarapan dan
mempersiapkan diri.
b. Jamaah dianjurkan berwudhu dari hotel sebelum
berkunjung ke MasjidQuba sesuai Sabda Rasulullah
SAW, Artinya Barangsiapa yang bersuci dari rumahnya
kemudian datang ke Masjid Quba’, kemudian dia
mendirikan shalat dua rakaat di dalamnya, maka dia
mendapatkan pahala umrah (HR Ibnu Majah)
c. Menggunakan Batik travel, syal travel, dan id card
d. Boleh bawa kacamata
1. 26 Januari 2023 Memperbanyak Ibadah di Masjid Nabawy HARI KE 4 - MADINAH
2. 27 Januari 2023 Memperbanyak Ibadah di Masjid Nabawy HARI KE 5 - MADINAH

Manasik Umrah dan Persiapan Keberangkatan ke


Makkah(jadwal disesuaikan muthawif)
3. 28 Januari 2023 Pukul 13.00 MADINAH TO MAKKAH
Barang Jamaah Sudah Berada di depan kamar Masing-
Masing, Kemudian Menuju Masjid NabawiUntuk
Shalat Dhuhur, Setelah itu kembali ke hotel
untuk Makan Siang, dan bersiap-siap untuk check out
hotel Medinah untuk menuju ke Mekkah menggunakan
bus full AC.

Shalat Jamak taqdim dan qashar di Masjid Nabawy. Artinya


setelah selesai berjamaah shalat dhuhur, segeralah bangkit
untuk melaksanakan shalat ashar mandiri dengan niat
jamak taqdim qashar (2 rakaat).

Segera kembali ke hotel untuk makan siang dan memakai


pakaian ihram tanpa berniat. Niat ihram akan ditetapkan di
Miqat Bir Ali secara terpimpin.

Pukul 14.00
berangkat menuju Masjid Dzul Hulaifah/ Bir Ali
menggunakan Bus Full AC untuk melaksanakan
Miqat Umrah.
Kemudian Menuju Makkah Al Mukarromah dengan
Waktu tempuh 6 Jam.
29 Januari 2023 Setiba Di Makkah Check In Hotel Makkah, Lalu HARI KE1 - MAKKAH
Bersama-sama melaksanakan Umrah Pertama.

 Head Office Jl. Adipura No.30 Makassar 90216  0411 445003 082187552432 awmtour.co.id  awm.tour@gmail.com 2
4. 30 Januari 2023 Pukul 07.00 HARI KE2 – MAKKAH
Jamaah berkumpul Di Lobby Hotel, Kemudian MAZARAT MAKKAH
berangkat City tour Sekitar kota Makkah Al
Mukarramah menggunakan Bus AC.
Tempat bersejarah yang dikunjungi yaitu:
a. Jabal Tsur
b. Jabal Rahmah, Padang Arafah
c. Melewati Muzdalifah-Mina
d. Menuju Masjid Ji’ronah untuk Miqat Umrahke 2,
e. Melewati Jabal Nur
f. Melewati Pekuburan Ma’la.

Lalu kembali ke hotel dan bersiap menuju Masjidil Haramuntuk


Melaksanakan Umroh kedua.

Himbauan:
a. Berkumpul di hotel tepat waktu, sebaiknya setelah sholat
subuh bergegas sarapan di hotel lalu bersiap dan
berwudhu.
b. Bagi yang ingin melaksanakan umroh kedua, dianjurkan
mandi ihram sebelum subuh
c. Bagi laki laki yang ingin umroh kedua, dimohon untuk
membawa kain ihram.
d. Bagi wanita cukup memakai pakaian muslimah.
5. 31 Januari 2023 Free Program HARI KE 3 - MAKKAH
Memperbanyak ibadah di Masjidil Haram
(jamaah dapat mengusulkan untuk city tour tambahan ke kota
Taif, biaya di luar paket)
6. 01 Februari 2023 Pukul 07.00 HARI KE 4 - MAKKAH
Diskusi mengenai:
Persiapan Teknis check out kepulangan dan Tata cara Tawaf
Wada’ oleh Pembimbing ibadah.
7. 02 Februari 2023 Pukul 02.00
Kumpul di lobby hotel atau pelataran Masjid Al Haram
sesuai instruksi Pembimbing Ibadah.
Tawaf Wada’/Tawaf perpisahan dan berdoa agar
segera dapat berkunjung untuk umroh berikutnya lagi.

Pukul 04.00
Koper Jamaah Sudah Berada di depan kamar Masing-
Masing untuk diangkut oleh petugas hotel menuju
lobby.
Pukul 07.00
Sarapan pagi

MAKKAH TO JEDDAH
Pukul 13.00
Check out hotel Mekkah.

Pukul 14.00 – 18.00 JEDDAH


city tour kota Jeddah - Corniche

 Head Office Jl. Adipura No.30 Makassar 90216  0411 445003 082187552432 awmtour.co.id  awm.tour@gmail.com 3
Pukul 19.00 TO BANDARA KING ABDUL
Menuju Bandara King Abdul Aziz Jeddah, tim AWM AZIZ
membagikan paspor dan tiket kepulangan.

Menjalani Proses bagasi jamaah di counter check in


bagasi
Dan Proses Pemeriksaan Dokumen Kepulanganjamaah
oleh petugas bandara

Pukul 23.50 WAS JEDDAH - MAKASSAR


Take off Menuju Makassar Lion Air JT 95
JED : 23.50 WAS

13. 03 Februari 2023 Pukul 16.40 WITA UPG : 16.40 WITA


Tiba di tanah air – Bandara Sultan Hasanuddin.

Turun dari pesawat, Menjalani proses imigrasi.

Mengambil bagasi masing-masing.

Selanjutnya di pintu kedatangan, petugas travel


membagikan jatah air zam-zam 5 liter kepada masing-
masing jamaah.

*Catatan:
Jadwal dapat berubah sewaktu-waku

 Head Office Jl. Adipura No.30 Makassar 90216  0411 445003 082187552432 awmtour.co.id  awm.tour@gmail.com 4
 Head Office Jl. Adipura No.30 Makassar 90216  0411 445003 082187552432 awmtour.co.id  awm.tour@gmail.com 5

Anda mungkin juga menyukai