Anda di halaman 1dari 3

9/7/23, 10:22 AM Organisasi Kehidupan

NAME :
CLASS :
Organisasi Kehidupan
20 Questions DATE :

1. Unit terkecil makhluk hidup disebut....

A Individu B Jaringan

C Sel D Organ

2. Urutan tingkatan organisasi kehidupan yang benar adalah...

organisme - sel - jaringan - sistem organ - organ - sistem organ - organisme - sel -
A B
organ jaringan

jaringan - sel - organ - sistem organ - sel - jaringan - organ - sistem organ -
C D
organisme organisme

3. Kumpulan berbagai macam jaringan yang melakukan satu tugas atau lebih secara
bersama-sama disebut....

A sistem organ B sistem jaringan

C organ D organisme

4. Makhluk hidup yang termasuk uniseluler (sel satu) adalah....

A bakteri, amoeba, jamur B serangga, cacing, bakteri

C cacing, jamur, bakteri D amoeba, bakteri, ganggang biru

5. Sel tumbuhan lebih kuat dan lebih kaku daripada sel hewan karena sel tumbuhan
memiliki....

A membran sel B dinding sel

C seludang protein D kapsid

6. Pemasukan dan pengeluaran udara pada tumbuhan hijau dilakukan melalui...

A lentisel dan akar B stomata dan lentisel

C stomata dan tulang daun D stomata dan batang

https://quizizz.com/print/quiz/5f9825e27d8025001b6f296b 1/3
9/7/23, 10:22 AM Organisasi Kehidupan

7. Jaringan otot dibagi menjadi 3 sebagai berikut, kecuali...

A otot hati B otot lurik

C otot jantung D otot polos

8. Organel sel yang tidak terdapat pada sel hewan adalah...

A membran sel B kloroplas

C lisosom D ribosom

9. Retikulum endoplasma dan ribosom berfungsi sebagai....

A tempat fotosintesis B tempat menyimpan bahan genetik

C tempat sintesis protein D tempat respirasi

10. Bagian sel yang berfungsi untuk respirasi sel menghasilkan energi adalah...

A inti sel B mitokondria

C membran D rongga sel

11. Jaringan yang menjadi tempat urama fotosintesis adalah...

A jaringan palisade B jaringan epidermis

C jaringan pengangkut D jaringan meristem

12. Organ berikut yang memiliki fungi sama adalah...

A stomata dan ginjal B kulit katak dan lentisel

C insang dan kelenjar empedu D jantung dan trakea

13. Alat transportasi pada tubuh hewan adalah darah, sedangkan pada tumbuhan peran ini
dilakukan oleh...

A epidermis dan endodermis B xylem dan floem

C sklerenkim dan kolenkim D jaringan korteks

14. Bagian sel yang berfungsi mengatur semua kegiatan yang dilakukan oleh sel disebut...

A inti sel B anak inti sel

C membran sel D sitoplasma

https://quizizz.com/print/quiz/5f9825e27d8025001b6f296b 2/3
9/7/23, 10:22 AM Organisasi Kehidupan

15. Di bawah ini yang tidak termasuk organ manusia adalah...

A lambung dan usus B epitel dan syaraf

C jantung dan paru-paru D mata, telinga, dan hidung

16. Organel yang tidak dimiliki oleh sel hewan dari sel tumbuhan adalah....

A sitoplasma B inti sel

C plastida D mitokondria

17. Jaringan yang mempunyai fungsi sebagai penyokong tubuh, melindungi organ dan
menjadi alat gerak pasif adalah jaringan....

A saraf B membran inti

C tulang D darah

18. Organ tubuh manusia yang berfungsi untuk mengeluarkan air dan sisa metabolisme dari
dalam tubuh adalah...

A ginjal B pankreas

C hati D jantung

19. Sekumpulan sel yang memiliki bentuk dan fungsi yang sama disebut sebagai....

A sistem organ B jaringan

C molekul D organ

20. Semua makhluk hidup memiliki organ yang bertugas sebagai tempat pertukaran oksigen
dengan karbondioksida. Organ ini pada makhluk hidup yang berbeda jenis juga berbeda
bentuknua. Organ pernapasan pada katak sama dengan ayam, tetapi ayam tidak bisa
bernapas dalam air, sedangkan katak bisa. Alasannya adalah...

ayam memilki organ pernapasan berupa katak bernapas secara difusi


A B
paru-paru menggunakan kulitnya di dalam air

katak bisa bernapas menggunakan ayam hanya bisa mengikat oksigen


C D
insang dalam air menggunakan bulunya di udara

https://quizizz.com/print/quiz/5f9825e27d8025001b6f296b 3/3

Anda mungkin juga menyukai