Anda di halaman 1dari 5

Berikut ini adalah neraca saldo sebelum penyesuaian Salon Samudera per 31 Desember

2017.

Salon Samudera

Daftar Saldo Sebelum Penyesuaian

Per 31 Desember 2017

NAMA AKUN Debet (Rp) Kredit (Rp)

Kas 6.000.000
Piutang usaha 7.000.000
Bahan habis pakai 4.000.000
Biaya sewa dibayar di muka 3.000.000
Peralatan kantor 12.000.000

Utang usaha 2.000.000

Pendapatan sewa gudang diterima di muka 4.000.000


Modal pemilik 11.000.000
Prive pemilik 1.000.000

Pendapatan usaha 22.000.000


Biaya gaji 6.000.000

TOTAL 39.000.000 39.000.000

Informasi penyesuaian:

a. Setelah dilakukan penghitungan fisik, perlengkapan yang tersisa sebesar


Rp1.500.000.
b. Sewa dibayar di muka yang telah menjadi biaya sebesar Rp2.400.000.
c. Penyusutan peralatan sebesar 10%.
d. Ditaksir sebesar 3% piutang usaha tidak dapat ditagih.
e. Pendapatan diterima di muka yang telah menjadi pendapatan Rp3.000.000.
Diminta:

1. Buatlah jurnal penyesuian!


2. Susunlah daftar saldo setelah penyesuaian!
3. Susunlah neraca lajur!
Jawab:
1. Jurnal Penyesuaian
Salon Samudera
Jurnal Penyesuaian
Per 31 Desember 2017

Tanggal Nama Akun dan Deskripsi Transaksi Debet Kredit


(Rp) (Rp)
31 Des Biaya Perlengkapan 2.500.000
(a) Perlengkapan 2.500.000
(Pencatatan Biaya Perlengkapan)
31 Des Biaya Sewa 2.400.000
(b) Sewa dibayar di muka 2.400.000
(Pencatatan sewa dibayar di muka yang
telah menjadi biaya)
31 Des Biaya penyusutan peralatan 1.200.000
(c) Akumulasi penyusutan peralatan 1.200.000
(pencatatan biaya penyusutan peralatan)
31 Des Kerugian piutang tak tertagih 210.000
(d) Cadangan kerugian piutang tak tertagih 210.000
( pencatatan kerugian piutang tak tertagih)
31 Des Pendapatan diterima di muka 3.000.000
(e) Pendapatan usaha 3.000.000
(pencatatan pendapatan diterima di muka
yang berubah menjadi pendapatan)
3. Neraca lajur
Salon Samudera
Neraca Lajur
Per 31 Desember 2017
Nama Akun Daftar Saldo Penyesuaian DSSP* Laba Rugi Neraca
Debet Kredit Debet Kredit Debet Kredit Debet Kredit Debet Kredit
(Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp)
Kas 6.000.000 6.000.000 6.000.000
Piutang Usaha 7.000.000 7.000.000 7.000.000
Bahan habis pakai 4.000.000 a. 2.500.000 1.500.000 1.500.000
Biaya sewa dibayar di muka 3.000.000 b. 2.400.000 600.000 600.000
Peralatan Kantor 12.000.000 12.000.000 12.000.000
Utang usaha 2.000.000 2.000.000 2.000.000
Pendapatan sewa gudang diterima di 4.000.000 e. 3.000.000 1.000.000 1.000.000
muka
Modal Pemilik 11.000.000 11.000.000 11.000.000
Prive Pemilik 1.000.000 1.000.000 1.000.000
Pendapatan usaha 22.000.000 e. 3.000.000 25.000.000 25.000.000
Biaya gaji 6.000.000 6.000.000 6.000.000
Biaya perlengkapan a. 2.500.000 2.500.000 2.500.000
Biaya Sewa b .2.400.000 2.400.000 2.400.000
Biaya penyusutan peralatan c. 1.200.000 1.200.000 1.200.000
Akumulasi penyusutan peralatan c. 1.200.000 1.200.000 1.200.000
Kerugian piutang tak tertagih d. 210.000 210.000 210.000
Cadangan Kerugian piutang tak tertagih d. 210.000 210.000 210.000
Total 39.000.000 39.000.000 40.410.000 40.410.000
Laba Bersih 12.690.000 12.690.000
Total 25.000.000 25.000.000 28.100.000 28.100.000
2. Daftar Saldo setelah penyesuaian
Salon Samudera

Daftar Saldo Setelah Penyesuaian

Per 31 Desember 2017

Nama Akun Debet (Rp) Kredit (Rp)


Kas 6.000.000
Piutang Usaha 7.000.000
Cadangan kerugian piutang tak tertagih 210.000
Bahan Habis Pakai 1.500.000
Biaya sewa dibayar di muka 600.000
Peralatan Kantor 12.000.000
Akumulasi penyusutan peralatan 1.200.000
Utang usaha 2.000.000
Pendapatan sewa gudang diterima di muka 1.000.000
Modal pemilik 11.000.000
Prive pemilik 1.000.000
Pendapatan usaha 25.000.000
Biaya gaji 6.000.000
Biaya perlengkapan 2.500.000
Biaya sewa 2.400.000
Biaya penyusutan peralatan 1.200.000
Kerugian piutang tak tertagih 210.000
Total 40.410.000 40.410.000

Anda mungkin juga menyukai