Anda di halaman 1dari 11

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,

RISET, DAN TEKNOLOGI


BALAI PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN
PROVINSI SULAWESI TENGAH
Jalan Dr. Soetomo Nomor 4, Palu, Sulawesi Tengah
Telepon (0451) 422792 Laman http://bpmpsulteng.kemdikbud.go.id
Nomor : 1745/C7.28/DM.00.02/2023 9 September 2023
Lampiran : Satu set
Hal : Advokasi Pemanfaatan Chromebook, Aktivasi Akun
Belajar.id dan GWE bagi Satuan Pendidikan

Yth. Pimpinan Satuan Kerja (Daftar Terlampir)

Dalam rangka meningkatkan pemahaman serta implementasi pemanfaatan Chromebook, aktivasi akun
Belajar.id dan Google Workspace for Education (GWE) di satuan pendidikan, Balai Penjaminan Mutu
Pendidikan (BPMP) Provinsi Sulawesi Tengah akan melaksanakan kegiatan Advokasi pemanfaatan
Chromebook, aktivasi akun Belajar.id dan Google Workspace for Education (GWE) bagi Satuan
Pendidikan yang akan dibagi dalam 2 tahap, dengan jadwal sebagai berikut

Tahap 1

hari, tanggal : Senin s.d. Rabu, 18 s.d. 20 September 2023


lapor masuk : Senin, 18 September 2023, pukul 14.00 s.d. 16.00
pembukaan : Senin, 18 September 2023, pukul 16.00 s.d. 17.30
tempat : BPMP Provinsi Sulawesi Tengah, Jalan Dr. Sutomo No.4, Palu.

Tahap 2

hari, tanggal : Jumat s.d. Minggu, 22 s.d. 24 September 2023


lapor masuk : Jumat, 22 September 2023, pukul 14.00 s.d. 16.00
pembukaan : Jumat, 22 September 2023, pukul 16.00 s.d. 17.30
tempat : BPMP Provinsi Sulawesi Tengah, Jalan Dr. Sutomo No.4, Palu.

Sehubungan dengan hal tersebut, kami mohon kesediaan Bapak/Ibu untuk dapat mengizinkan dan
menugaskan satu orang Pejabat/Staf Dinas Pendidikan, satu orang Kapten/Co-Kapten dan satu
orang guru (daftar peserta terlampir) yang memahami IT serta mampu mengimbaskan informasi
kepada rekan-rekan di instansi dan satuan-satuan pendidikan.
Adapun persyaratan yang harus dibawa oleh peserta, sebagai berikut
1. Surat Tugas yang sudah ditandatangani oleh pejabat yang berwenang
2. SPPD BPMP Sulteng yang sudah ditandatangani oleh pejabat yang berwenang
3. Laptop/Chromebook
4. Bukti transportasi darat/laut masing-masing peserta
Peserta diwajibkan untuk mengisi registrasi daring pada tautan berikut :
https://forms.zohopublic.com/pusatdatalpmpsulteng/form/FormRegistrasi/formperma/
sIeYzllChPtKcCQI55MjFNDvxUHP-oE-Hm1WJiktmbY
Perlu kami sampaikan bahwa peserta tidak diperbolehkan membawa anggota keluarga (suami/istri,
anak) karena keterbatasan fasilitas kamar yang ada di BPMP Provinsi Sulawesi Tengah.

Untuk koordinasi dan saluran informasi lebih lanjut dapat menghubungi narahubung kami, Bapak
Hamzah Salam, nomor kontak 082198884246 dan Bapak Anthonia A. Lallo, nomor kontak
085229420818.

Atas perkenan Bapak/Ibu dan kerja sama yang baik, kami ucapkan terima kasih.

Kepala Balai Penjaminan Mutu Pendidikan


Sulawesi Tengah,

Sinar Alam, S.Pd., M.Pd.


NIP 197109262003121001
Lampiran Surat
Nomor : 1745/C7.28/DM.00.02/2023
Tanggal : 9 September 2023

Daftar Pimpinan Satuan Kerja

1. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Tengah


2. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Palu
3. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Sigi
4. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Donggala
5. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Parigi Moutong
6. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Poso
7. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Daerah Kab. Morowali Utara
8. Kepala Dinas Pendidikan Daerah Kab. Morowali
9. Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kab. Tojo Unauna
10. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Banggai
11. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Banggai Kepulauan
12. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Tolitoli
13. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Buol
14. Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kab. Banggai Laut
15. Kepala Cabang Dinas Pendidikan Menengah Wilayah I s.d. VI
Lampiran 1

Jadwal Kegiatan Advokasi Pemanfaatan Chromebook,


Aktivasi Akun Belajar.id dan GWE bagi Satuan Pendidikan
Waktu Kegiatan Narasumber/Fasilitator
Hari Pertama
14.00 – 16.00 Penerimaan Peserta Panitia
16.00 – 17.30 Pembukaan Kadis Pendidikan Provinsi
17.30 - 19.30 Istirahat
Narasumber Daerah/
19.30 - 21.30 Pengenalan dan Pemanfaatan Chromebook
Kapten/CoKapten
Hari Kedua
Narasumber Daerah/
07.30 – 08.30 Pengenalan dan Pemanfaatan Chromebook
Kapten/CoKapten
Narasumber Daerah
08.30 – 12.00 Aktivasi dan Pemanfaatan Akun Belajar.id
Kapten/CoKapten
12.00 – 13.00 Istirahat
Narasumber Daerah/
13.00 – 13.30 Aktivasi dan Pemanfaatan Akun Belajar.id Kapten/CoKapten
Pemanfaatan Google Workspace for Narasumber Daerah/
13.30 – 15.30
Education Kapten/CoKapten
15.30 – 15.45 Istirahat
Pemanfaatan Google Workspace for Narasumber Daerah/
15.45 – 17.45
Education Kapten/CoKapten
17.45 – 19.30 Istirahat
Kerja Kelompok/Rencana Tindak Lanjut Narasumber Daerah/
19.30 – 21.30 Kapten/CoKapten /Fugsional
(RTL)
BPMP Prov. Sulteng
Hari Ketiga
Narasumber Daerah/
Kerja Kelompok/Rencana Tindak Lanjut Kapten/CoKapten
07.30 – 09.30
(RTL) /Fugsional/PDM03 BPMP
Prov. Sulteng
Narasumber Daerah/
Presentasi Hasil Kerja Kelompok Kapten/CoKapten
09.30 – 10.30
/Fugsional/PDM03 BPMP
Prov. Sulteng
10.30 – 11.30 Penutupan Kepala BPMP Prov. Sulteng

1
Lampiran 2
DAFTAR PESERTA

Tahap 1 (18 - 20 September 2023)

No. Kabupaten/Kota Peserta Jumlah Keterangan


1 Morowali Utara DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN 1 Orang PEJABAT/STAF
2 Morowali Utara KAPTEN/CO KAPTEN 1 Orang
3 Morowali Utara PKBM BINA POTENSI 1 Orang Guru
4 Morowali Utara PKBM MOMPEHOHAWA 1 Orang Guru
5 Morowali Utara PKBM KASINTUWU ANTA 1 Orang Guru
6 Morowali Utara SD Negeri 2 Kolonodale 1 Orang Guru
7 Morowali Utara SD NEGERI 3 KOLONODALE 1 Orang Guru
8 Morowali Utara SD NEGERI MALINO JAYA 1 Orang Guru
9 Morowali Utara SD NEGERI SILITI 1 Orang Guru
10 Morowali Utara SMP NEGERI 3 PETASIA TIMUR 1 Orang Guru
11 Morowali Utara SMP NEGERI 1 BUNGKU UTARA 1 Orang Guru
12 Morowali Utara SMP NEGERI 2 LEMBO 1 Orang Guru
13 Morowali Utara SMP KRISTEN GKST ENSA 1 Orang Guru
14 Tojo Una-Una DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN 1 Orang PEJABAT/STAF
15 Tojo Una-Una KAPTEN/CO KAPTEN 1 Orang
16 Tojo Una-Una SKB KAB TOJO UNA-UNA 1 Orang Guru
17 Tojo Una-Una PKBM CAHAYA ILMI 1 Orang Guru
18 Tojo Una-Una PKBM MAPAKAPANDE 1 Orang Guru
19 Tojo Una-Una SD NEGERI 2 PUSUNGI 1 Orang Guru
20 Tojo Una-Una SD NEGERI UNA UNA 1 Orang Guru
21 Tojo Una-Una SD NEGERI TANINGKOLA 1 Orang Guru
22 Tojo Una-Una SD NEGERI KABALO 1 Orang Guru
23 Tojo Una-Una SMP NEGERI 1 RATOLINDO 1 Orang Guru
24 Tojo Una-Una SMP NEGERI 3 TOJO BARAT 1 Orang Guru
25 Tojo Una-Una SMP NEGERI 1 BATUDAKA 1 Orang Guru
26 Tojo Una-Una SMP NEGERI 1 UNA-UNA 1 Orang Guru
27 Poso DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN 1 Orang PEJABAT/STAF
28 Poso KAPTEN/CO KAPTEN 1 Orang
29 Poso SKB NEGERI POSO 1 Orang Guru
30 Poso PKBM EL -WAHYAIN 1 Orang Guru
31 Poso TK NEGERI PEMBINA TEGALREJO 1 Orang Guru
32 Poso SD NEGERI 16 POSO 1 Orang Guru
33 Poso SD NEGERI 1 POSO KOTA UTARA 1 Orang Guru
34 Poso SD NEGERI 1 SULEWANA 1 Orang Guru
35 Poso SD NEGERI I PENDOLO 1 Orang Guru
1
36 Poso SMP NEGERI 4 PAMONA UTARA 1 Orang Guru
37 Poso SMP NEGERI 1 POSO PESISIR 1 Orang Guru
38 Poso SMP NEGERI 3 PAMONA SELATAN 1 Orang Guru
39 Poso SMP NEGERI 1 LAGE 1 Orang Guru
40 Parigi Mautong DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN 1 Orang PEJABAT/STAF
41 Parigi Mautong KAPTEN/CO KAPTEN 1 Orang Guru
42 Parigi Mautong TK PERMATA BUNDA 1 Orang Guru
43 Parigi Mautong PKBM AZZAHRA 1 Orang Guru
44 Parigi Mautong PKBM HANDAYANI 1 Orang Guru
45 Parigi Mautong SD INPRES 2 BOBALO 1 Orang Guru
46 Parigi Mautong SD INPRES 3 SULI 1 Orang Guru
47 Parigi Mautong SD NEGERI SUMBERSARI 1 Orang Guru
48 Parigi Mautong SD NEGERI TORUE 1 Orang Guru
49 Parigi Mautong SMP NEGERI SATU ATAP 2 TINOMBO 1 Orang Guru
50 Parigi Mautong SMP ISLAM TERPADU WALIMANIS 1 Orang Guru
51 Parigi Mautong SMP NEGERI 1 TORIBULU 1 Orang Guru
52 Parigi Mautong SMP NEGERI 6 BOLANO LAMBUNU 1 Orang Guru
53 Donggala DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN 1 Orang PEJABAT/STAF
54 Donggala TK AL AMIN WANI II 1 Orang Guru
55 Donggala TK AL-KHAIRAAT KABONGA KECIL 1 Orang Guru
56 Donggala PKBM DARUL ILMI 1 Orang Guru
57 Donggala PKBM PATRIOT 1 Orang Guru
58 Donggala SDN 17 BALAESANG 1 Orang Guru
59 Donggala SDN 8 SOJOL 1 Orang Guru
60 Donggala SDN 3 SINDUE TOBATA 1 Orang Guru
61 Donggala SDN 14 BANAWA SELATAN 1 Orang Guru
62 Donggala SMP NEGERI 3 SINDUE 1 Orang Guru
63 Donggala SMP NEGERI 2 SIRENJA 1 Orang Guru
64 Donggala SMP NEGERI 1 BALAESANG 1 Orang Guru
65 Donggala SMP NEGERI 3 BALAESANG 1 Orang Guru
66 Kota Palu DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN 1 Orang PEJABAT/STAF
67 Kota Palu TK BAKTI MENTARI PALU 1 Orang Guru
68 Kota Palu PKBM KATULISTIWA 1 Orang Guru
69 Kota Palu PKBM KANA MAPANDE 1 Orang Guru
70 Kota Palu SKB POSIMPOTOVE 1 Orang Guru
71 Kota Palu SD INPRES 1 BESUSU 1 Orang Guru
72 Kota Palu SD INPRES WATUSAMPU 1 Orang Guru
73 Kota Palu SD ISLAM TERPADU BINA INSAN PALU 1 Orang Guru
74 Kota Palu SD INPRES PALUPI 1 Orang Guru
75 Kota Palu SMP IT PERSIS PALU 1 Orang Guru
SMP ISLAM TERPADU IMAM MUSLIM
76 Kota Palu 1 Orang Guru
PALU

2
77 Kota Palu SMP NEGERI 4 PALU 1 Orang Guru
78 Kota Palu SMP NEGERI 9 PALU 1 Orang Guru
79 Provinsi DINAS PENDIDIKAN PROVINSI 1 Orang PEJABAT/STAF
80 Provinsi SMAS KARUNA DIPA PALU 1 Orang Guru
81 Provinsi SMAN 1 BUALEMO, BANGGAI 1 Orang Guru
82 Provinsi SMAN 1 BUKO, BANGGAI KEPULAUAN 1 Orang Guru
SMA NEGERI 3 BANGGAI, BANGGAI
83 Provinsi 1 Orang Guru
LAUT
84 Provinsi SMAN 1 PALELEH BARAT, BUOL 1 Orang Guru
85 Provinsi SMAN 2 SOYO JAYA, MOROWALI UTARA 1 Orang Guru
86 Provinsi SMAN 1 PARIGI UTARA 1 Orang Guru
87 Provinsi SMA NEGERI 10 SIGI 1 Orang Guru
88 Provinsi SMA NEGERI 2 AMPANA KOTA 1 Orang Guru
89 Provinsi SMAN 1 BUNGKU PESISIR, MOROWALI 1 Orang Guru
90 Provinsi SMAS GKST 2 TENTENA, POSO 1 Orang Guru

Tahap 2 (22 - 24 September 2023)


No. Kab/Kota Peserta Jumlah Keterangan
1 Sigi DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN 1 Orang PEJABAT/STAF
2 Sigi TK SATU ATAP SD INP TINGGEDE 1 Orang Guru
3 Sigi PKBM UELANA 1 Orang Guru
4 Sigi PKBM BELOTAPURA 1 Orang Guru
5 Sigi PKBM KABELOTA 1 Orang Guru
6 Sigi SD INPRES BAHAGIA 1 Orang Guru
7 Sigi SD INPRES SINTUWU 1 Orang Guru
8 Sigi SD INPRES BIROMARU 1 Orang Guru
9 Sigi SD NEGERI WALATANA 1 Orang Guru
10 Sigi SMP NEGERI 2 SIGI 1 Orang Guru
11 Sigi SMP NEGERI 30 SIGI 1 Orang Guru
12 Sigi SMP NEGERI 3 SIGI 1 Orang Guru
13 Sigi SMP NEGERI 15 SIGI 1 Orang Guru
14 Banggai DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN 1 Orang PEJABAT/STAF
15 Banggai KAPTEN/CO KAPTEN 1 Orang
16 Banggai TK ISLAM ANNURAIN 1 Orang Guru
17 Banggai TK HANDAYANI 1 Orang Guru
18 Banggai KB KARTINI MOILONG 1 Orang Guru
19 Banggai SD INPRES LEOKNYO 1 Orang Guru
20 Banggai SD NEGERI PADANG KINTOM 1 Orang Guru
21 Banggai SD INPRES PISOU 1 Orang Guru
22 Banggai SD INPRES 1 BAYA 1 Orang Guru
23 Banggai SMP NEGERI 4 BATUI 1 Orang Guru
3
24 Banggai SMP NEGERI 6 BATUI 1 Orang Guru
25 Banggai SMP NEGERI 3 BATUI 1 Orang Guru
26 Banggai SMP NEGERI 2 MASAMA 1 Orang Guru
27 Banggai Laut DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN 1 Orang PEJABAT/STAF
28 Banggai Laut KAPTEN/CO KAPTEN 1 Orang
29 Banggai Laut KB KASIH BUNDA 1 Orang Guru
30 Banggai Laut KB KSM TINAKIN 1 Orang Guru
31 Banggai Laut TK AL-KHAERAT BANGGAI 1 Orang Guru
32 Banggai Laut SD NEGERI BUNGIN 1 Orang Guru
33 Banggai Laut SD NEGERI 2 BANGGAI 1 Orang Guru
34 Banggai Laut SD NEGERI LALA 1 Orang Guru
35 Banggai Laut SMP MUTIARA BANGGAI 1 Orang Guru
36 Banggai Laut SMP NEGERI 1 BOKAN KEPULAUAN 1 Orang Guru
37 Banggai Laut SMP NEGERI 2 BANGKURUNG 1 Orang Guru
38 Banggai Laut SMP NEGERI SATU ATAP MALINO 1 Orang Guru
39 Banggai Kepulauan DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN 1 Orang PEJABAT/STAF
40 Banggai Kepulauan KAPTEN/CO KAPTEN 1 Orang
41 Banggai Kepulauan PKBM FAJARKU 1 Orang Guru
42 Banggai Kepulauan PKBM MINASIKON 1 Orang Guru
43 Banggai Kepulauan PKBM BANGKEP CENDEKIA 1 Orang Guru
44 Banggai Kepulauan SD NEGERI MANSAMAT A 1 Orang Guru
45 Banggai Kepulauan SD NEGERI LALONG 1 Orang Guru
46 Banggai Kepulauan SD NEGERI APAL 1 Orang Guru
47 Banggai Kepulauan SD NEGERI UNU 1 Orang Guru
48 Banggai Kepulauan SMP NEGERI 3 BULAGI SELATAN 1 Orang Guru
49 Banggai Kepulauan SMP NEGERI 1 TINANGKUNG 1 Orang Guru
50 Banggai Kepulauan SMP NEGERI SATU ATAP KINDANDAL 1 Orang Guru
SMP NEGERI SATU ATAP
51 Banggai Kepulauan MATAMALING 1 Orang Guru
52 Buol DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN 1 Orang PEJABAT/STAF
53 Buol KAPTEN/CO KAPTEN 1 Orang
TK PEMBINA KECAMATAN
54 Buol BUNOBOGU 1 Orang Guru
55 Buol TK PEMBINA KECAMATAN BIAU 1 Orang Guru
56 Buol SKB BUOL 1 Orang Guru
57 Buol SD NEGERI 3 BIAU 1 Orang Guru
58 Buol SD NEGERI 10 BUKAL 1 Orang Guru
59 Buol SD NEGERI 10 BIAU 1 Orang Guru
60 Buol SD NEGERI 5 LAKEA 1 Orang Guru
61 Buol SMP NEGERI 1 BUKAL 1 Orang Guru
62 Buol SMP NEGERI 4 LAKEA 1 Orang Guru
63 Buol SMP NEGERI 8 BUKAL 1 Orang Guru
64 Buol SMP NEGERI 2 BIAU 1 Orang Guru
4
65 Morowali DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN 1 Orang PEJABAT/STAF
66 Morowali TK NEGERI BAHONSUAI 1 Orang Guru
SANGGAR KEGIATAN BELAJAR
67 Morowali MOROWALI 1 Orang Guru
68 Morowali PKBM BUMI NIKEL 1 Orang Guru
69 Morowali SD NEGERI 1 BAHONSUAI 1 Orang Guru
70 Morowali SD NEGERI LAROENAI 1 Orang Guru
71 Morowali SD NEGERI MASADIAN 1 Orang Guru
72 Morowali SD NEGERI 09 BUNGKU 1 Orang Guru
73 Morowali SD NEGERI 01 BUNGKU 1 Orang Guru
SMP NEGERI 6 MENUI KEPULAUAN
74 Morowali SATAP 1 Orang Guru
75 Morowali SMP NEGERI 4 BUNGKU 1 Orang Guru
76 Morowali SMPN 3 BAHODOPI SATU ATAP 1 Orang Guru
77 Morowali SMP NEGERI 1 BAHODOPI 1 Orang Guru
78 Toli-Toli DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN 1 Orang PEJABAT/STAF
79 Toli-Toli KAPTEN/CO KAPTEN 1 Orang
80 Toli-Toli TK KEMALA BHAYANGKARI 06 1 Orang Guru
81 Toli-Toli PKBM MAKAPANDE 1 Orang Guru
82 Toli-Toli SKB MOPIDO 1 Orang Guru
83 Toli-Toli SD NEGERI 1 KAMALU 1 Orang Guru
84 Toli-Toli SD NEGERI 10 TOLITOLI 1 Orang Guru
85 Toli-Toli SD NEGERI 2 GALUMPANG 1 Orang Guru
86 Toli-Toli SD NEGERI 1 LAKATAN 1 Orang Guru
87 Toli-Toli SMP NEGERI 2 OGODEIDE 1 Orang Guru
88 Toli-Toli SMP NEGERI 9 OGODEIDE 1 Orang Guru
89 Toli-Toli SMP NURUL IHSAN TOLITOLI 1 Orang Guru
90 Toli-Toli SMP NEGERI 2 DAKO PEMEAN 1 Orang Guru

5
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, I. Berangkat dari :
RISET DAN TEKNOLOGI (tempat kedudukan)
BALAI PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN (BPMP) Ke :
PROVINSI SULAWESI TENGAH Pada Tanggal :

..................................................
NIP ...........................................
II. Tiba di : Berangkat dari :
Pada Tanggal : Ke :
Pada Tanggal :
Pejabat Pembuat Komitmen Pejabat Pembuat Komitmen
V V

Ahmad Dahlan,S.Kom., M.Si. Ahmad Dahlan,S.Kom., M.Si.


NIP : 197009302002121001 NIP : 197009302002121001
III. Tiba di : Berangkat dari :
Pada Tanggal : Ke :
Pada Tanggal :

IV. Tiba di : Berangkat dari :


Pada Tanggal : Ke :
Pada Tanggal :

V. Tiba di : Berangkat dari :


Pada Tanggal : Ke :
Pada Tanggal :

VI. Tiba di : Telah diperiksa dengan keterangan bahwa perjalanan


(Tempat Kedudukan) tersebut atas perintahnya dan semata-mata untuk
Pada Tanggal : kepentingan jabatan dalam waktu yang sesingkat-singkatnya.

Pejabat Pembuat Komitmen

.................................................. Ahmad Dahlan, S.Kom., M.Si.


NIP NIP : 19700930200121001
VII. Catatan lain-lain:
VIII. PERHATIAN :
PPK yang menerbitkan SPD, pegawai yang melaksanakan perjalanan dinas, para pejabat yang mengesahkan tanggal
berangkat/tiba, serta bendahara pengeluaran bertanggung jawab berdasarkan peraturan-peraturan keuangan negara
apabila negara menderita kerugian akibat kesalahan, kelalaian dan kealpaannya.

Anda mungkin juga menyukai