Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

DINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN


Jalan Gatot Subroto, Kompleks Tarubudaya Ungaran Telepon 024-6924155
Faksimile 024-6921060 Laman http://distanbun.jatengprov.go.id
Surat Elektronik distanbun@jatengprov.go.id

Ungaran, 14 September 2023


Nomor : 005/2752 Kepada
Sifat : Biasa
Lampiran : 4 Yth. (Mohon periksa lampiran 1)
Hal : Undangan Pertemuan Evaluasi
Pertembakauan Jawa Tengah
di -
Tempat.

Dalam rangka Pelaksanaan Kegiatan Dukungan Sarana dan Prasarana


Usaha Tani Tembakau Tahun 2023, kami akan menyelenggarakan Pertemuan
Evaluasi pada :

1. Hari/Tanggal : Rabu s.d Kamis, 20 s.d 21 September 2023


(Banyumas)
Waktu : 13.00 s.d. selesai
Tempat : Hotel Grand Karlita, Jl. S. Parman No. 296
Karangbawang, Purwokerto Kulon, Kec.
Purwokerto Sel., Kabupaten Banyumas, Jawa
Tengah 53141

2. Hari/Tanggal : Selasa s.d Rabu, 26 s.d 27 September 2023


(Surakarta)
Waktu : 13.00 s.d. selesai
Tempat : Swiss Belinn Saripetodjo Hotel, Jl. Slamet Riyadi
No.437, Sondakan, Kec. Laweyan, Kota Surakarta,
Jawa Tengah 57147

Sehubungan dengan hal tersebut, mohon kehadiran Saudara beserta


Kepala Bidang yang menangani Perkebunan, dengan mengikutsertakan Asosiasi
Petani Tembakau Indonesia (APTI) dan kelompok tani yang mendapatkan alokasi
kegiatan tembakau tahun 2023, untuk hadir pada acara dimaksud, dengan daftar
peserta sebagaimana pada lampiran 3. Bagi Dinas Pertanian Kabupaten mohon
untuk membawa data realisasi tanam tembakau pada kelompok tani yang
mendapatkan alokasi Kegiatan Dukungan Sarana Prasarana Usaha Tani
tembakau Tahun 2023 sesuai format sebagaimana tersaji pada lampiran 4. Untuk
koordinasi lebih lanjut dapat menghubungi Ir. Bambang Supriyadi No. HP.
081328768961 atau Siti Suryani, SP No. HP. 085640108945.

Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerja samanya diucapkan


terima kasih.

KEPALA DINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN


PROVINSI JAWA TENGAH

SUPRIYANTO, SP, MP
Pembina Utama Muda
NIP 19671023 199703 1 002

Dokumen ini ditandatangani secara elektronik dengan menggunakan Sertifikat Elektronik yang diterbitkan oleh
Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE) BSSN.
Lampiran I Surat Dinas pertanian dan
perkebunan
Tanggal : 14 September 2023
Nomor : 005/2752

Kepada Yth.
1. Kepala Dinas Pertanian, Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Banjarnegara di Banjarnegara;
2. Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kabupaten Banyumas di Purwokerto;
3. Kepala Dinas Pangan dan Pertanian Kabupaten Batang diBatang;
4. Kepala Dinas Pangan Pertanian Peternakan dan Perikanan Kabupaten Blora di Blora;
5. Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Boyolali di Boyolali;
6. Kepala Dinas Pangan dan Perkebunan Kabupaten Cilacap di Cilacap;
7. Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Demak di Demak ;
8. Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Grobogan di Purwodadi;
9. Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Karangayar di Karanganyar;
10. Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Kebumen di Kebumen;
11. Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Kendal di Kendal;
12. Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Klaten di Klaten;
13. Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Magelang di Mungkid;
14. Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Pati di Pati;
15. Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Pemalang di Pemalang;
16. Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Pekalongan diKajen;
17. Kelapa Dinas Pertanian Kabupaten Purbalingga diPurbalingga;
18. Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Purworejo di Purworejo;
19. Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Rembang di Rembang;
20. Kepala Dinas Pertanian Perikanan dan Pangan Kabupaten Semarang di Ungaran;
21. Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kabupaten Sragen di Sragen;
22. Kepala Dinas Pertanian dan Perikanan Kabupaten Sukoharjo di Sukoharjo;
23. Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Tegal di Slawi;
24. Kepala Dinas Ketahanan Pangan Pertanian dan Perikanan Kabupaten Temanggung di Temanggung;
25. Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Wonogiri di Wonogiri;
26. Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Wonosobo di Wonosobo;
27. Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) APTI Provinsi Jawa Tengah diTemanggung.
Lampiran II Surat Dinas pertanian dan
perkebunan
Tanggal : 14 September 2023
Nomor : 005/2752

SUSUNAN ACARA
PERTEMUAN EVALUASI KEGIATAN DUKUNGAN SARANA DAN PRASARANA
USAHA TANI TEMBAKAU TAHUN 2023

Tanggal/Waktu Acara Pengampu


Hari Pertama
13.00-14.00 Registrasi Panitia
14.00-15.30 Pembukaan Petugas
Lagu Indonesia Raya Petugas
Doa Petugas
Sambutan Ka. Distanbun Prov sekaligus Ka Distanbun Prov
membuka acara Jateng
15.30-15.45 Coffee Break Panitia
15.45-16.15 Evaluasi Pemanfaatan Kegiatan Kepala Bidang
Dukungan Sarana Prasarana komoditas Perkebunan
Tembakau
16.15-17.00 Potensi dan Peluang Tembakau dalam DPD APTI Jateng
Pembangunan Sub Sektor Perkebunan
Jawa Tengah
17.00-18.45 Istirahat Panitia
Makan Malam Panitia
(Peserta APTI dan Evaluasi Pemanfaatan Kegiatan Sub Kordinator
Petani Tembakau) Dukungan Sarana Prasarana komoditas Tanaman Semusim
Tembakau
Coffee Break Panitia
Rencana Awal Tanam Tembakau Tahun Sub Kordinator
18.45-21.00 2024 Tanaman Semusim
(Panel) Arahan Ka Distanbun Prov Jateng Ka Distanbun Prov
(Peserta Kepala Jateng
Dinas beserta Paparan Program Prioritas Kegiatan Kepala Bidang
Kepala Bidang Tahun 2024 Dan Sinergitas Pemanfaatan Perkebunan
Pengampu Lahan Untuk Komoditas Perkebunan
Perkebunan Coffee Break Panitia
Kabupaten) Program Kerja di Unit Kerja Masing- Kabid Sarpras,
Masing Bidang/Balai P2BU, Kabalai
BPTPHP, Bapeltan
Sinergitas Program Rehabilitasi Hutan dan DLHK Prov Jateng
Lahan dengan Pengembangan Komoditas
Perkebunan melalui Pemanfaatan Ruang
Tumbuh dan Lahan di Bawah Tegakan
Hutan
Diskusi Panitia
Hari kedua
06.00-08.00 Breakfast Hotel
08.00-11.00 Pemaparan Materi Moderator
(Panel)
Langkah Pemerintah Provinsi Jawa BAPPEDA Prov
Tengah dalam upaya peningkatan Jateng
Kesejahteraan Petani/Pekebun
Kebijakan Penetapan Anggaran BPKAD Prov Jateng
DBHCHT Provinsi Jawa Tengah
Coffee Break Panitia
Implementasi Peraturan Menteri Biro ISDA Prov
Keuangan Nomor Jawa Tengah
215/PMK.07/2021
Diskusi Moderator
11.00-selesai Penutup/Ishoma Panitia
Lampiran III Surat Dinas pertanian dan
perkebunan
Tanggal : 14 September 2023
Nomor : 005/2752

DAFTAR PESERTA RAPAT

1. Pelaksanaan Rapat tanggal 20 s.d 21 September 2023


Lokasi Hotel Grand Karlita, Jl. S. Parman No. 296, Karangbawang, Purwokerto
Kulon, Kec. Purwokerto Sel., Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah 53141
Dinas Kelompok
No. Kabupaten
Kabupaten Tani APTI
1. Banjarnegara 2 1 1
2. Banyumas 2 1 1
3. Batang 2 1 1
4. Cilacap 2 1 1
5. Kebumen 2 1 1
6. Magelang 2 1 1
7. Pemalang 2 1 1
8. Pekalongan 2 1 1
9. Purbalingga 2 1 1
10. Purworejo 2 1 1
11. Tegal 2 1 1
12. Temanggung 2 1 1
13. Wonosobo 2 1 1
14. DPD APTI Jawa Tengah 2
Total 26 13 15

2. Pelaksanaan Rapat tanggal 26 s.d 27 September 2023


Lokasi Swiss Belinn Saripetodjo Hotel, Jl. Slamet Riyadi No.437,
Sondakan, Kec. Laweyan, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57147
Dinas Kelompok
No. Kabupaten
Kabupaten Tani APTI
1. Blora 2 1 1
2. Boyolali 2 1 1
3. Demak 2 1 1
4. Grobogan 2 1 1
5. Karanganyar 2 1 1
6. Kendal 2 1 1
7. Klaten 2 1 1
8. Pati 2 1 1
9. Rembang 2 1 1
10. Kab Semarang 2 1 1
11. Sragen 2 1 1
12. Sukoharjo 2 1 1
13. Wonogiri 2 1 1
14. DPD APTI Jawa 2
Tengah
Total 26 13 15
Lampiran IV Surat Dinas pertanian dan
perkebunan
Tanggal : 14 September 2023
Nomor : 005/2752

REALISASI TANAM TEMBAKAU


KEGIATAN DUKUNGAN SARANA DAN PRASARANA USAHA TANI TEMBAKAU
TAHUN 2023

TANAM TEMBAKAU
NO KELOMPOK TANI ALAMAT AWAL
LUAS PRODUKSI
TANAM
(Ha) (Ton)
(Bulan)
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
Dst..

Kabupaten……………………, September 2023

Mengetahui
Kepala Dinas Pertanian……………
Kabupaten ………………

……………………………………….
NIP. ………………………..

Anda mungkin juga menyukai