Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN KEGIATAN

PERINGATAN ISRO’ MI’ROJ


SDN DURUNGBANJAR
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Guru PAIBP : Zakiyatul Mardhiyah, S.Pd


NIP : -

Panitia pelaksana
Peringatan Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad SAW
SEKOLAH DASAR NEGERI DURUNGBANJAR
KECAMATAN CANDI
TAHUN 2022

1
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

KEGIATAN PERINGATAN ISRA MI’RAJ RASULULLAH SAW


1443 H/2022M

SDN DURUNGBANJAR

A. PENDAHULUAN
Marilah kita bersama - sama memanjatkan rasa syukur kita yang tidak ada
hentinya kehadirat Allah SWT, karena hanya dengan kuasaNya-lah kita semua bisa
menikmati hidup hingga saat ini. Shalawat serta salam semoga tetap tercurahkan
kepada junjunan Nabi Besar Muhammad SAW yang telah membawa kita dari
zaman Jahiliyah menuju zaman ilmiah.
Dengan diadakanya kegiatan ini semoga seluruh siswa dapat berprilaku seperti
yang telah diajarkan oleh Nabi, Rosul dan Para pendahulu. Oleh karena itu, kita
harus selalu berlatih untuk menjadi insan yang khafaah dan berbudi bekerti serta
sopan santun terhadap sesama. Kami ucapkan terimakasih kepada semua pihak
yang telah membantu jalannya kegiatan ini. Selain itu, kamipun mengucapkan
terimakasih kepada para donatur yang meberikan partisipasi hingga kegiatan
selesai. Kami berharap kegiatan ini dapat dikembangkan lebih baik oleh pengurus
dan siswa, agar kualitas siswa/siswi SDN Durungbanjar mampu bersaing secara
religius di Eraglobalisasi ini. Dimana umat manusia telah hamper menyerupai .
Peringatan Isra Mi’raj ini yakni bentuk cinta kasih terhadap Nabi Besar Nabi
Muhammad SAW yang telah Memperlihatkan jalan menuju keridhoan Allah SWT
yang berupa agama islam yang dituntun dalam Al-Qur’an dan Hadist.
Oleh karena itu, bersama seluruh Bpk/Ibu guru beserta para staf-staf sekolah
SDN Durungbanjar mengadakan kegiatan peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad
SAW sebagai bentuk kecintaan kami pada Junjungan revolusi Islam yang
menuntun kita dari zaman jahiliyah menuju zaman ilmiah. Peringatan Isra Mi’raj
ini juga akan menjadi sarana untuk menjalin tali silaturahmi dan membentuk
kepribadian yang lebih baik, terutama pada generasi sekarang dan yang akan
datang.

B. DASAR KEGIATAN
1. Mendekatkan diri kepada Allah SWT
2. Menjalin silaturahmi antar warga Lingkungan RW. 06 dan sekitarnya

C. TUJUAN

2
Kegiatan Peringatan Isra Mi’raj 1443 H ini bertujuan untuk:

1. Meningkatkan ketaqwaan kita kepada Allah SWT,

2. Menumbuhkan sikap kecintaan kepada Nabi Muhammad SAW dengan


meneladani sifat terpujinya,

3. Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan melalui pembelajaran ilmu agama


atau amal ibadah dalam melaksanakan kegiatan yang bersifat agamis.

D. SASARAN KEGIATAN
Kegiatan peringatan Isro’ Mi’roj 2019 dilaksanakan dalam bentuk pengajian
guna membekali pemahaman ajaran agama serta peningkatkan keimanan dan
kesadaran seluruh warga sekolah.

E. SUSUNAN ACARA
NO JAM ACARA PETUGAS

1 08.00 - 08.15 Pembukaan GURU PAI

2 08.15 - 08.30 Pembacaan ayat suci Linda Agustin


Al-Qur’an

Kepala SDN
3 08.30 - 09.15 Sambutan Durungbanjar

4 09.15 – 10.00 Siswa/i SDN Durungbanjar


Hadrah Al-Banjari

5 10.00-Selesai Mauidhoh hasanah Ust. A.Hasan Al-Muslim S.Pd


dan Do’a

3
F. WAKTU KEGIATAN

Kegiatan Peringatan Isra Mi’raj 1443 H ini dilaksanakan pada tanggal 17


Februari 2023.Pukul 09.00 – selesai

G. TEMPAT KEGIATAN
Tempat kegiatan Peringatan Isra Mi’raj 1443 H ini bertempat di sekolah SDN
Durungbanjar

H. SUSUNAN PANITIA
Pelindung : Kepala SDN DURUNGBANJAR
Penanggungjawab : A.Hasan Al-Muslim, S.Pd
Ketua : Zakiyatul Mardhiyah,S.Pd
Sekretaris : Peni Febria .N, S.Pd
Bendahara : Muntamah,S.Pd
Seksi Acara : Eva Nur Diana S.Pd
Seksi Perlengkapan : Aji Pangestu
Seksi Dekdok : Anwaril Ma’arir
: Firman Kurniawan, S.Pd
Seksi Konsumsi : Wiyatin, S.Pd
Nur Aini S.Pd
Seksi Humas : Lidya Eka Yunita,S.Pd
Pembantu umum : Aji Pangestu

I. PENUTUP

Demikianlah proposal ini di buat sebagai bahan pertimbangan


dan acuan dalam kegiatan PERINGATAN ISRA MI’RAJ NABI
MUHAMMADSAW. Semoga segala bentuk kontribusi dari semua pihak
merupakankerjasama yang saling menguntungkan terutama dalam
mewujudkanpeningkatan siswa dan siswi yang berakhlak mulia.

Akhirnya kepada Allah-lah kita berserah diri dan mohon


pertolongan.Karena atas kudrot dan iradat –Nya kegiatan kami dapat
berjalandengan lancar.

4
Mengetahui, Sidoarjo, 21 Juli 2023
Kepala Sekolah Guru PAIBP

Zakiyatul Mardhiyah S.Pd


NIP. -

A.Hasan Al-Muslim S.Pd


NIP.197110232007011014

I. PENUTUP
Demikianlah proposal ini di
buat sebagai bahan
pertimbangan dan
acuan dalam kegiatan
PERINGATAN ISRA MI’RAJ
NABI MUHAMMAD
SAW. Semoga segala bentuk
kontribusi dari semua pihak
merupakan
kerjasama yang saling
menguntungkan terutama dalam
mewujudkan
peningkatan siswa dan siswi yang
berakhlak mulia.
5
Akhirnya kepada Allah-lah kita
berserah diri dan mohon
pertolongan.
Karena atas kudrot dan iradat
–Nya kegiatan kami dapat
berjalan
dengan lancar

6
DOKUMENTASI KEGIATAN

Anda mungkin juga menyukai