Anda di halaman 1dari 15

LAPORAN KEGIATAN MAGANG

PT PLN UP3 SURABAYA BARAT


Mata Kuliah : Akuntansi Perpajakan
Dosen Pengampuh : Dra. Martha suhardiyah. S.E., M.Ak.

Disusun oleh :
ANANDA ISNIA FA’UR FADILLA
201600044
PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA
JULI 2023
LAPORAN KEGIATAN MAGANG
PT PLN UP3 SURABAYA BARAT
Mata Kuliah : Akuntansi Perpajakan
Dosen Pengampuh : Dra. Martha suhardiyah. S.E., M.Ak.

Disusun oleh :
ANANDA ISNIA FA’UR FADILLA
201600044
PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA
JULI 2023

2
LEMBAR PENGESAHAN

Laporan Magang yang dilaksanakan di PT PLN UP3


SURABAYA BARAT telah disetujui pada :
Mata Kuliah : AKUNTANSI PERPAJAKAN
Nama : Ananda Isnia Fa’ur Fadilla
NIM : 201600044
Prodi/Angkatan/kelas : Akuntansi/2020/C
Tempat Magang : PT.PLN (Persero) UP3 Surabaya
Barat
Alamat : JL.Raya Taman No.48-D Sidoarjo

Ketua Program Studi Akuntansi

Nurdina. S.E.,M.SA.
NPP.1609816/DY

3
I. PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Pelaksanaan Magang
Program Prakter kerja magang merupakan suatu
kegiatan pembelajaran dilapangan yang bertujuan
untuk memperkenalkan dan menumbuhkan
kemampuan mahasiswa-mahasiswi dalam dunia
kernja nyata. Pembelajaran ini dilaksanakan
melalui hubungan intensif antara peserta program
prakter kerja magang dan perusahaan. Mahasiswa
– mahasiswi yang akan memasuki dunia kerja
harus mempersiapkan diri sebaik-baiknya dan
tidak terpaku hanya pada kompetisi disiplin ilmu
dari perguruan tinggi saja. Tapi sebaliknya,
mahasiswa – mahasiswi juga dituntut harus
memiliki pengalam, pengetahuan dan wawasan
dunia kerja.
Sebagai instansi Pendidikan Perguruan
tinggi. Universitas PGRI Adi buana Surabaya
berupaya mewujudkan sarana yaitu mencetak
tenaga ahli dan professional yang berkualitas,
maka dari itu untuk memperoleh gambaran yang
lebih komperensif mengenai dunia kerja bagi
mahasiswa Falkultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas PGRI Adi Buana Surabaya
memberikan kesempatan mengaplikasikan teori
dan praktek di lapangan , mahasiswa di wajibkan
menjalani program praktik pelaksanaan magang

4
yang disesuikan dengan kebutuhan Program Studi
masing – masing.
1.2 Tujuan Pelaksanaan magang
1. Untuk menerapkan teori-teori yang telah
dipelajari pada saat perkuliahan ke dalam
dunia kerja.
2. Untuk mengetahui dunia kerja yang
sebenarnya di lapangan
3. untuk melatih kedisplinan dan
tanggungjawab Magang dalam melaksanakan
tugas sehingga diharapkan dpat menjadi
lulusan yang siap terjun di dunia kerja
1.3 Manfaat Magang pelaksanaan Magang
A. Bagi Mahasiswa :
1. Memperoleh pemahaman tentang
hubungan antara teori kampus dengan
pengaplikasinnya di lapangan.
2. Mengenal dan belajar dengan tenaga –
tenaga professional
3. Mengembangan kebiasaan bekerja secara
professional
4. Mempelajari bagaimana komunikasi dan
bersikap di dunia kerja
5. Mendapatkan wawasan,pengetahuan,dan
keterampilab yang tidak didapatkan di
perkuliahan

B. Bagi Universitas PGRI Adi Buana Suarabaya

5
1. Meningkatlan hubungan untuk
kepentingan masyarakat luas khususnya
perusahaan dan mendorong Pendidikan
dalam bidang kemahasisswan
2. Mendemostrasikan kepedulian dalm
Pendidikan ekonomi dan menunjukkan
dukungan melalui kinerja mahasiswa –
mahasiswi dalam dunia kerja
3. Memberikan jalan dan kesempatan
magang bagi mahasiswa selanjutnya
C. Bagi Perusahaan :
1. Menjadi bahan pertimbangan bagi
perusahaan dalam hal penilian kualitas
mahasiswa – mahasiswi. Sebagai bahan
evaluasi pada sistem kinerja yang sudah
berjalan didalam perussahaan.
2. Perusahaan mendapatkan bantuan tenaga
kerja dari mahasiswa yang melakukan
Magang
3. Sebagai sarana mengetahui kuliatas
mahasiswa di Fakultas Ekonomi dan
Bisnis Universitas PGRI Adi Buana
Surabaya
3.4 Periode pelaksanaan Magang
Periode pelaksanaan Magang ini di PT PLN UP 3
SURABAYA BARAT ( persero ) . dilakukan
dengan menyesuiakan ketentuan perusahaan
selama 4 bulan yaitu pada tanggal 15 Februari

6
2023 s/d 14 Juni 2023. Dengan waktu kerja
sebanya lima hari (senin-jum’at) dalam seminggu.

7
II. PEMBAHASAN

2.1 Pelaksanaan kegiatan magang yang berhubungan


dengan akuntansi perpajakan
Kegiatan selama saya magang di perusahaan
PT.PLN (Persero) UP3 Surabaya Barat yaitu
mengecek syarat pembayaran tagihan dimana
kegiatan tersebut bertugas untuk melakukan
pengecekkan persyaratan yang ada di kontrak rinci
maupun kontrak perjanjian dengan perusahaan.
Dalam pengecekkan tersebut mengcakup
beberapa dengan akuntansi perpajakn yaitu PPh
23,PPh 23,PPh 4 ayat 2 dimana pengeceekan
tersebut tergantung syarat permohonan
pembayarannya jika di dalam syarat
pembayarannya itu 5% maka pembayaran tersebut
termasuk di PPh 22 yang bersifat (barang
pengadaan). Setelah pengecekkan tersebut akan di
akses kepada pihak vendor jika persyaratan yang
tertuang di kontrak rinci maupun perjanjian antar
perusahaan tersebut di lengkapi.
Terkadang mengscan BPE,BPN yang
dimana setiap bulan harus di kirim ke pusat.
Mengecekkan PK (Perintah Kerja) tagihan yang
dimana meliputi: Syarat Pembayaran
BAPP,Faktur Pajak , BASTP agar bisa di up oleh
vendor.

8
2.2 Pengalaman selama magang
Pengalaman yang saya dapat di perusahaan PT.PLN
(Persero) UP3 Surabaya Barat banyak sekali dimana
ilmu-ilmu yang belom saya ketahui di perusahaan itu
sangat mengerti bagaimana sistem penerapan
perpajakan yang ada di perusahaan PT.PLN (Persero)
UP3 Surabaya Barat tersebut. Yang belum saya
ketahui selama di perkuliahan, terus memahami
pelajaran yang saya ambil disana
Mengetahu tentang PPh 22,PPh23,PPh 4 ayat 2
dimana .Dalam perusahaan PT.PLN UP 3 Surabaya
Barat terdapat beberapa metode yang digunakan
dalam akuntansi perpajakan yaitu:
➢ PPh 22 (Pengadaan)
Pengertian Pajak Penghasilan Pasal 22
Menurut hery purwanto (2020:175) PPh
Pasal 22 adalah “Pemungutan PPh dalan tahu
berjalan sehubungan dengan pembayaran atas
penyerahan barang kepada bendaharawan
pemerinta maupun badan-badan tertentu,
termasuk kegiatan impor atau kegiatan usaha
lain.”
Menurut Wahyo (2011:173) pajak
penghasilan pasal 22 adalah “Pajak yang
dipunggut oleh bendaharawan pemerintah baik
pemerintah pusat maupun pemerintah daerah,
9
istansi atas Lembaga pemerintah dan Lembaga-
lembaga negara lainnya berkenaan dengan
pembayaran atau penyerahan barang dan badan-
badan tertentu baik badan pemerintah maupun
swasta berkenaan dengan kegiatan dibidang impor
atau kegiatan usaha di bidang lain.”
Menurut UU Pajak Penghasilan (PPh) Nomor
36 tahun 2008. Pajak penghasilan Pasal 22 (PPh
Pasal 22) adalah pemotongan atau pemungutan
pajak yang dilakukan pihak ketiga terhadap pajak
dan berkiatan dengan kegiatan perdagangan
barang.
Adapun tarif pemunggutan atas PPh 22
sebesar 1,5% dari nilai tagihan (Dasar Pengenaan
Pajak). Sedangkan di PT. PLN (Persero) UP 3
Surabaya Barat dari PPh 22 yang digunakan dalam
pekerjaan ini termasuk Pengadaan murni sebesar
100%.
➢ PPh 23 (Jasa)
Pengertian Pajak Penghasilan pasal 23
merupakan pajak penghasilan yang di potong atas
penghasilan yang diterima atas peroleh Wajib
Pajak dalam negri dan bentuk usaha tetap yang
berasal dari modal, penyerahan jasa, atau
penyelenggaraan kegiatan selain yang di potong
pajak penghasilan pasal 21. Adapun tarih PPh 23

10
dikenakan atas nilai dasar pengenaan pajak atau
jumlah bruto dari penghasilan. Ada dua jenis tarif
yang dikenakan penghasilan yaitu 15% dan 2%.
Tergantung dari obyek PPh 23 tersebut. Dan untuk
perusahaan PT PLN (Persero) UP 3 Surabaya
Barat menggunakan tarih sebesar 2% dari nilai
tagihan (Dasar Pengenaan Pajak)
➢ PPh 4 ayat 2
Pengertian PPh Pasal 4 Ayat 2/PPh final adalah
pajak penghasilan atau jenis penghasilan-
penghasilan tertentu yang bersifat final dan tidak
dapat di kreditkan dengan pajk penghasilan
terutang. Objek PPh Pasal 4 ayat 2 ada beberapa
jenis dari penghasilan/pendapatan, dan berupa
peredan bruto dalam sebuah usaha yang dibawah
Rp 4,8 miliar dalam 1 tahun masa pajak.
Dalam PT.PLN (Persero) UP3 Surabaya Barat
yang saya ketahui ada 3 golongan Sertifikat Badan
Usaha Jasa Kontruksi yaitu :

• Kecil – tarif 1,75%


• Menegah – tarif 2,65%
• Besar – tarif 2,65%
Dalam 3 golongan tersebut memiliki tarif yang
berbeda-beda. Jika dalam 3 kategori tersebut tidak ada
SBUJK (Sertifikat Badan Usaha Jasa Kontruksi) maka

11
PPh sebesar 4%. Karena PPh tersebut dikategorikan
perusahaan
Sedangkan dalam Pengaplikasi Perpajakan yang
ada di PT.PLN (Persero) UP3 Surabaya Barat
terdapat 3 pengaplikasian yaitu :
a. e- Tax
Aplikasi e-Tax adalah program pemerintah daerah
bidang pajak untuk memfasilitasi Wajib Pajak
dalam melakukan pembayaran secara online.
b. Or-tax
Or-tax (Observation and Research of Taxation)
adalah perusahaan yang menjadi pusat solusi
perpajakan di Indonesia dengan jangkuan layanan
yang cukup komprehensif. Dalam kegiatan Or-tax
memiliki kegiatan usaha di bagi menjadi 6
kategori :
1) Jasa Pajak dan Akuntansi
2) Jasa payroll dan PPh 21
3) Transfer pricing
4) Tax manual dan SOP
5) Training Pajak
6) Solusi Teknologi
c. OPP-T Pajak
Wajib Pajak OPPT adalah wajib pajak yang
termasuk kategori Orang Pribadi Penguasa
Tertentu. Wajib pajak orang pribadi yang
statusnya sebagai pengusaha sesuai dengan

12
ketentuan yang diatur dalam peraturan perundang-
undangan perpajakan serta perubahannya.
Menurut Pasal 1 ayat 2 UU PPh
No.7/1983, pengertian wajib pajak OPPT adalah
Wajib Pajak orang ribadi yang melakukan
kegiatan usaha di bidang perdagangan yang
mempunyai tempat usaha lebih dari satu.

13
III. PENUTUP
3.1 Kesimpulan
setelah penulis melaksanakan magang selama empat
bulan di PT.PLN (Persero) UP 3 Surabaya Barat ,
maka penulis dapat menyimpulkan bahwa :
1. Penulis dapat memperoleh pengetahuan
mengenai mekanisme kerja pada Divisi
Keuangan SDM & Akuntansi PT.PLN
(Persero) Surabaya Barat. Penulis
mendapatkan kesempatan untuk bisa
melakukan kegiatan kerja yang dilakukan
oleh divisi Keuangan SDM & Akuntansi.
2. Selama melaksanakan Magang di PT.PLN
(Persero) UP 3 Surabaya Barat yang dimulai
pada tangga; 15 Februari 2023s/d 14 Juni
2023. Penulis memperoleh banyak ilmu dan
pengalaman yang dimana belum saya ketahui
di perusahaan tersebut. Penulis juga belajar
bersikap dewasa dan bertanggungjawab serta
dapat menyeseuaikan dengan lingkungan
kerja di perusahaan PT.PLN UP 3 Surabaya
Barat.
3. Penulis juga menyimpulkan bahwa dalam
dunia perpajakan di perusahaan sangat
berbeda – berbeda dan belajar mengenai yang
ada di perusahaan PT.PLN (Persero) UP3
Surabaya Barat yang belum saya ketahui di
perkulian.

14
3.2 Usulan
Pihak fakultas perlu menyediakan banyak instansi
atau perusahaan untuk mempermudah mahasiswa
dalam kegiatan Magang selanjutnya. Dan sosialisasi
untuk mengenai Magang selanjutkan tidak mepet
dengan waktu yang telah di tentukan.

15

Anda mungkin juga menyukai