Anda di halaman 1dari 3

KEPUTUSAN KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN SAMBAS

NOMOR 129 TAHUN 2023


TENTANG
PENETAPAN DAN PENGANGKATAN
PETUGAS PEMUTAKHIRAN DATA PEMILIH PADA
DESA SIMPANG EMPAT KECAMATAN TANGARAN
UNTUK PEMILIHAN UMUM TAHUN 2024

KETUA KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN SAMBAS

Menimbang : dan seterusnya;


Mengingat : dan seterusnya;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN SAMBAS
TENTANG PENETAPAN DAN PENGANGKATAN PETUGAS
PEMUTAKHIRAN DATA PEMILIH DESA SIMPANG EMPAT KECAMATAN
TANGARAN UNTUK PEMILIHAN UMUM TAHUN 2024.
KESATU : Menetapkan dan mengangkat Petugas Pemutakhiran Data Pemilih pada
Desa Simpang Empat Kecamatan Tangaran Kabupaten Sambas untuk
Pemilihan Umum Tahun 2024 sebagaimana tercantum dalam Lampiran
Keputusan yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan
ini.
KEDUA : Petugas Pemutakhiran Data Pemilih sebagaimana dimaksud dalam
Diktum KESATU merupakan penyelenggara Pemilihan Umum Tahun
2024 di tingkat Tempat Pemungutan Suara, dan dalam melaksanakan
tugasnya berpedoman pada ketentuan peraturan perundang-undangan.
KETIGA : dan seterusnya;
KEEMPAT : dan seterusnya;
KELIMA : Keputusan ini berlaku pada tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Simpang Empat


pada tanggal 11 Februari 2023

a.n. KETUA KOMISI PEMILIHAN UMUM


KABUPATEN SAMBAS
KETUA PANITIA PEMUNGUTAN SUARA
DESA SIMPANG EMPAT

(Teguh Novriansyah)
-2-

LAMPIRAN
KEPUTUSAN KOMISI PEMILIHAN UMUM
KABUPATEN SAMBAS
NOMOR
TENTANG PENETAPAN DAN PENGANGKATAN
PETUGAS PEMUTAKHIRAN DATA PEMILIH
PADA DESA SIMPANG EMPAT KECAMATAN
TANGARAN UNTUK PEMILIHAN UMUM
TAHUN 2024

PENETAPAN DAN PENGANGKATAN PETUGAS PEMUTAKHIRAN DATA PEMILIH


DESA SIMPANG EMPAT KECAMATAN TANGARAN KABUPATEN SAMBAS UNTUK
PEMILIHAN UMUM TAHUN 2024

JENIS
NO NAMA TPS ALAMAT TPS
KELAMIN
1. Utin Rini Purwanti Perempuan 001 RT 01/RW 01, Dsn. Simpang Empat
2. Sendi Shafansah Laki-laki 002 RT 03/RW 01, Dsn. Simpang Empat
3. Ikhwan Rosidi Laki-laki 003 RT 03/RW 01, Dsn. Simpang Empat
4. Teti Perempuan 004. RT 05/RW 01, Dsn. Simpang Empat
5. Nadimin Laki-laki 005 RT 07/ RW 01, Dsn. Simpang Empat
6. Imam Nurizki Laki-laki 006 RT 08/ RW 02, Dsn. Parit Merdeka
7. Juliani Perempuan 007 RT 10/ RW 02, Dsn. Arung Kuang
8. Rini Wilarsih Perempuan 008 RT 11/RW 02, Dsn. Arung Kuang
9. Aswana Perempuan 009 RT 13/RW 02, Dsn. Arung Kuang
10. Suci Dwi Yulianti Perempuan 010 RT 15/RW 03, Dsn. Parit Merdeka
11. Umy Setia Ningsih Perempuan 011 RT 17/RW 03, Dsn. Parit Merdeka
12. Gustomi, A.Md Laki - laki 012 RT 20/RW 03, Dsn. Parit Merdeka
13. Hairul Arifin Laki-laki 013 RT 21/RW 03, Dsn. Parit Merdeka
14. Suriani Perempuan 014 RT 23/RW 03, Dsn. Parit Merdeka
15. Zakaria Laki-laki 015 RT 24/RW 03, Dsn. Parit Merdeka
16. Yuliani Perempuan 016. RT 25/RW 04, Dsn. Pinang Merah Utara
17. Deni Hastati Perempuan 017. RT 28/RW 04, Dsn, Pinang Merah Utara
18. Irma Yani Perempuan 018 RT 31/RW 05, Dsn. Pinang Merah Selatan
-3-

a.n. KETUA KOMISI PEMILIHAN UMUM


KABUPATEN SAMBAS
KETUA PANITIA PEMUNGUTAN SUARA
DESA SIMPANG EMPAT

(Teguh Novriansyah)

Anda mungkin juga menyukai