Anda di halaman 1dari 2

PENILAIAN TENGAH SEMESTR GENAP

TAPEL 2022 / 2023


NAMA :
KELAS :
MATA PELAJARAN : Gambar di bawah ini menunjukkan sebuah tabung U
HARI TANGGAL : yang berisi zat cair dan diberi pengisap (berat dan
gesekan diabaikan). Agar pengisap tetap seimbang,
maka beban F2 yang harus diberikan adalah…
Kerjakan soal dibawah ini dengan benar! a. 300 N c. 500 N
b. 400 N d. 600 N
1. 6. Alat yang bekerja berdasarkan prinsip hokum
pascal adalah …..
a. Dongkrak Hidrolik
b. Kapal selam
c. Manometer
d. Galangan kapal
7. Berikut merupakan pemanfaatan tekanan udara
Gambar tersebut menunjukkan adanya peristiwa dalam kehidupan sehari-hari, kecuali …..
yang berkaitan dengan hokum ….. a. Pengisap udara c. kapal selam
a. Pascal c. Archimedes b. Kompresor d. alat penyedot minuman
b. Boyle d. Lusac 8. Tekanan darah pada system peredaran darah
2. Persamaan yang benar mengenai tekanan manusia menggunakan prinsip hokum …..
a. Archimedes c. Boyle
hidrostatis adalah …..
b. Hidrostatis d. Pascal
F F1 F 2
a. P= c. = 9. Pertukaran oksigen dan karbondioksida terjadi
A A1 A2 pada …..
b. FA = ρAꞏVAꞏg d. P = ρ x g x h a. Alveolus c. Trakea
3. Benda-benda yang dapat melayang dalam air b. Bronkiolus d. Hidung
adalah benda-benda yang massa jenisnya ….. 10. Berikut merupakan organ pernapasan pada
a. 0,50 g/cm3 c. 1,00 g/cm3 manusia:
b. 0,75 g/cm3 d. 1,20 g/cm3 (1) Alveolus dan trakea
4. Perhatikan gambar berikut! (2) Trakea dan bronkus
(3) Rongga hidung dan trakea
(4) Bronkus dan laring
Organ pernapasan yang berguna dalam menyaring
udara ditunjukkan oleh nomor …..
a. 1 b. 2 c. 3 d. 4
11. Pada fase ekspirasi pernapasan perut, organ yang
mengalami relaksasi adalah …..
a. Diafragma c. paru-paru
b. Tulang belakang d. tenggorokan
12. Katup pangkal tenggorokan mempunyai fungsi
Jika massa jenis air 1.000 kg/m3 dan percepatan
…..
gravitasi 10 N/kg, tekanan hidrostatis yang
a. Menutup tenggorokan saat bernafas
diterima ikan adalah ….
b. Menutup saluran nafas pada saat menelan
A. 6.000 N/m2
makanan
B. 8.000 N/m2
c. Menutup kerongkongan saat menelan
C. 10.000 N/m2
makanan
D. 14.000 N/m2
d. Membantu menelan makanan
13. Udara yang masih dapat dikeluarkan oleh paru-
5. Perhatikan gambar berikut!
paru setelah ekspirasi normal disebut …..
a. Udara tidal c. udara suplementer
b. Udara komplementer d. udara residu
14. Seorang pasien memiliki paru-paru yang dipenuhi 25. Gangguan pada kulit yang terjadi karena keringat
cairan bakteri streptococcus pneumonia. Pasien tersumbat oleh sel-sel kulit mati yang tidak dapat
tersebut terserang penyakit ….. terbuang secara sempurna disebut dengan …..
a. Influenza c. difteri a. Biduran c. Eksim
b. Bronchitis d. pneumonia b. Scabies d. Biang keringat
15. Gangguan pada pernapasan manusia yang terjadi
akibat peradangan pada rongga hidung bagian atas Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar!
disebut ….. 1.
a. TBC c. bronkitis
b. Asma d. sinusitis
16. Rokok dapat menyebabkan penyakit kanker paru-
paru, karena didalam tembakau mengandung zat

a. CO2 b. nikotin c. O2 d. tar

17. Indicator terjadinya gangguan di dalam tubuh Jika percepatan gravitasi adalah 10m/s2, tentukan
pada orang sakit dapat di ketahui melalui ….. tekanan hidrostatis yang dialami ikan!
a. Karbon dioksida c. urine 2. Jelaskan mekanisme tekanan pada system
b. Keringat d. air
pengangkutan air tumbuhan!
18. Zat-zat sisa metabolism protein di ekskresikan
dalam bentuk ….. 3. Mengapa saat menelan, makanan tidak masuk ke
a. Air, CO2, dan udara tenggorokan? Jelaskan!
b. Air dan gaaram 4. Bagaimana proses terbentuknya keringat pada
c. Urea dan garam manusia? Jelaskan!
d. Air, urea dan minyak 5. Sebutkan 3 macam gangguan yang terjadi pada
19. Bagian kulit yang berfungsi untuk pengatur suhu ginjal dan upaya untuk menjaga kesehatan ginjal!
tubuh adalah …..
a. Epidermis c. Hipodermis
b. Dermis d. Malpighi
20. Berikut merupakan hal-hal yang dapat
mempengaruhi produksi urine, kecuali …..
a. Hormone antidiuretic
b. Jumlah air yang diminum
c. Hormone peptin
d. Hormone insulin
21. Gangguan system ekskresi yang ditandai karena
adanya endapan kalsium sehingga menghalangi
keluarnya urine dan menimbulkan nyeri adalah
…..
a. Batu ginjal c. biduran
b. Radang ginjal d. Eksim
22. Kumpulan cabang-cabang yang halus atau
anyaman pembuluh darah kapiler di bagian
korteks disebut …..
a. Glomerulus c. Augmentasi
b. Kapsul bowman d. Medula
23. Proses pengeluaran zat sisa metabolisme yang
tidak diperlukan lagi oleh tubuh disebut …..
a. Sekresi c. Eliminasi
b. Defakasi d. Eksresi
24. Berikut yang merupakan upaya menjaga kesehatan
hati adalah …..
a. Banyak minum vitamin
b. Menghindari rokok
c. Mengkonsumsi sayuran
d. Menggunakan masker

Anda mungkin juga menyukai