Anda di halaman 1dari 2

Politeknik Caltex Riau

Mahasiswa Pecinta Alam Gaharu


Sekretariat : Kampus Politeknik Caltex Riau
Jl. Umban Sari Rumbai, Pekanbaru 28265

PELATIHAN ROCK CLIMBING & SRT


A. Deskripsi Acara

Mapala Gaharu adalah salah satu UKM (Unit Kegiatan Mahasiswa) yang lebih berbidang
kepada kegiatan alam bebas dan organisasi sosial. Sehingga diperlukan kegiatan yang dapat
meningkatkan pengetahuan, pengalaman serta keterampilan dengan berbagai kegiatan. Dengan
adanya kegiatan ini yaitu kegiatan pelatihan Rock Climbing, guna menambah wawasan, pengalaman
serta pengetahuan tentang panjat tebing.

Kegiatan ini dilaksanakan karena kami ingin mengajak masyarakat serta civitas kampus
Politeknik Caltex Riau agar lebih mengetahui lebih banyak lagi pengetahuan mengenai Rock
Climbing. Melihat potensi kegiatan ini, kami tidak perlu menggunakan modal banyak untuk
membuat kegiatan ini lancar, melainkan kreativitas kita dalam memahami materinya nanti. Karena
kegiatan ini bersifat petualangan dan tidak memiliki peraturan permainan yang jelas tetapi uniknya
memiliki kode etik tersendiri. Kegiatan ini merupakan sarana untuk menjalin silaturrahmi dengan
masyarakat dan mahasiswa untuk memperkenalkan Mapala Gaharu Politeknik Caltex Riau kepada
civitas kampus dan masyarakat sekitar.

B. Tujuan Acara

1. Memberikan dan mengaplikasikan pengetahuan mengenai Rock Climbing.


2. Mengajak masyarakat dan civitas kampus Politeknik Caltex Riau untuk melatih kekuatan,
ketahanan, ketangkasan dan keseimbangan fisik melalui acara ini.
3. Menjalin silaturahmi dengan masyarkat, civitas akademika Politeknik Caltex Riau dan
Mapala luar.
4. Memberikan modal awal kepada masyarakat dan civitas kampus Politeknik Caltex Riau
jika ingin mendaki gunung.
5. Memperkenalkan kegiatan Mapala Gaharu kepada masyarakat dan civitas akademika
Politeknik Caltex Riau.

C. Tempat Acara
Pelaksanaan acara di Politeknik Caltex Riau

D. Peserta Acara
Peserta acara ini siswa/I SMP , SMA/SMK Se-Derajat Se-Pekanbaru.
E. Pelaksanaan Acara

Hari/tanggal : Sabtu / 12 Oktober 2024


Waktu : 08.00-Selesai

F. Anggara Biaya
Politeknik Caltex Riau
Mahasiswa Pecinta Alam Gaharu
Sekretariat : Kampus Politeknik Caltex Riau
Jl. Umban Sari Rumbai, Pekanbaru 28265

ANGGARAN PENGELUARAN
Komponen Satuan Jumlah
Unit
Biaya (Rp) (Rp)
Kesekretariatan
Print proposal 12 lembar 1.000,00 12,000.00
Print amplop 2 lembar 1,500.00 3,000.00
Print surat 2 lembar 1,000.00 2,000.00
Total 17,000.00
Konsumsi
Aqua 8 kotak 18,500.00 148.000,00
Nasi bungkus 50 bungkus 10,000.00 500,000.00
Cup nasi 50 buah 1,000.00 50,000.00
Es batu 15 bungkus 1,000.00 100,000.00
Gorengan 100 buah 1,000.00 100,000.00
Sirup 4 botol 20,000.00 80,000.00
Cup minuman 50 buah 1,000.00 50,000.00
Total 921,000.00
Perlengkapan
Hadiah 5 bungkus 50,000.00 250,000.00
Tali Karmantel 1 unit 1,700,000.00 1,700,000.00
Total 1,950,000.00
Dokumentasi
Spanduk 1 buah 100,000.00 100,000.00
Total 100,000.00
TOTAL ANGGARAN
3.000,000.00
PENGELUARAN

Anda mungkin juga menyukai